SlideShare a Scribd company logo
KESEHATAN JIWA (ORANG DENGAN GANGGUAN JIWA - ODGJ)
PROGRAM JIWA – PUSKESMAS KEC. INDRAJAYA KAB. PIDIE
OLEH:
FATIMAH, AMK
Out Line Presentasi
Latar belakang
Situasi terkini
masalah Jiwa
Upaya Kesehatan
Jiwa di Kec. Indrajaya
 Dasar kebutuhan:
 Kesehatan jiwa adalah bagian yang paling banyak
terintegrasi dalam semua aspek kehidupan.
(pendidikan, hukum,perlindungan anak dan
perempuan, kesehatan, sosial, politik dan keamanan)
 ODGJ termarginalkan, tidak mendapat pelayanan yang
semestinya, mendapat stigma.
 Media dan masyarakat sering mengeksploitasi dan
mendramatisasi ODGJ
 ODGJ sering mengalami pelanggaran HAM
UU KESEHATAN JIWA No. 18
Tahun 2014
 Memberi akses yang besar kepada masyarakat dalam
pelayanan kesehatan jiwa yang komprehensif dan
berkesinambungan,
 Menjamin setiap orang mencapai kualitas hidup yang
baik, dan dapat mengembangkan potensi kecerdasan
majemuk
 Memberi perlindungan hukum, sosial dan advokasi bagi
ODGJ,
 Tersedianya anggaran yang cukup bagi upaya
kesehatan jiwa dan pembiayaan bagi ODGJ
UU Keswa diharapkan dapat:
Seberapa besar permasalahannya
• Satu diantara empat orang akan
mengalami efek gangguan jiwa pada satu
saat dalam kehidupannya
• Empat dari lima orang dengan gangguan
jiwa di negara berkembang tidak
menerima pengobatan
• Setiap 40 detik seseorang melakukan
bunuh diri
Beban Global Penyakit
1990
Infeksi pernafasan bawah 1
Penyakit diare 2
Keadaan yang timbul pd
periode perinatal 3
Depresi mayor unipolar 4
Penyakit jantung iskemik5
Penyakit serebrovaskular 6
2020
1 Penyakit jantung iskemik
2 Depresi mayor unipolar
3 Kecelakaan lalu lintas
4 Penyakit serebrovaskular
5 Penyakit paru obstruktif
kronik
6 Infeksi pernafasan bawah
PENYEBAB UTAMA BEBAN PENYAKIT BERDASARKAN
DALYs
(Global Burden of Disease – WHO)
Apa yang akan terjadi jika tidak ditangani?
 Kematian/bunuh diri
 Disabilitas
 Menderita
 Pelanggaran hak asasi,
stigma dan diskriminasi
NO VARIABEL JUMLAH
1 Penduduk
24.315 ORANG
2 ODGJ (0,41 %)
99 ORANG
3 Pasung (0 %)
TIDAK ADA
ESTIMASI MASALAH KESEHATAN JIWA
DI KECAMATAN INDRAJAYA
NO SDM Yang tidak produktif Potensi ekonomi yang
hilang
1 Jumlah Pasien ODGJ X UMR Prov. Aceh :
99 orang X 2,9 jt 287 juta
2 Jumlah Care Giver:
49,5 (50%) X 2,9 jt 143 juta
TOTAL POTENSI EKONOMI YANG HILANG per
BULAN 390 juta
TOTAL POTENSI HILANG per TAHUN 4,680 Milyar
DAMPAK KERUGIAN EKONOMI
DI KECAMATAN INDRAJAYA
*Care giver adalah seseorang yang memiliki profesi melayani (merawat) orang tua/orang
sakit meliputi melayani kebutuhan fisik (aktivitas mulai dari bangun tidur sampai tidur lagi
seperti kebutuhan personal hygiene, eliminasi, mobilisasi), kebutuhan medis seperti
minum obat, terapi fisik, kebutuhan social (menjadi teman bicara), kebutuhan spritual
(berdoa bersama)
PERSENTASE DATA ODGJ DI KEC. INDRAJAYA
SAMPAI OKTOBER 2019
0.00
10.00
20.00
30.00
40.00
50.00
60.00
70.00
80.00
90.00
Sebaran
Jumlah
pasien
ODGJ
di
setiap
Desa
di
Kec.
Indrajaya
Jumlah
pasien
ODGJ
yang
dilaporkan
Jumlah
pasien
ODGJ
yang
ditangani
2.44 % 0.41 %
81.82 %
1. JUMLAH ODGJ = 99 ORANG
2. JUMLAH ODGJ TERTANGANI = 81 ORANG
3. JUMLAH DESA = 49 DESA
DATA ODGJ KEC. INDRAJAYA
SAMPAI BULAN OKTOBER 2019
1
4
2
1
7
1 1
2
1
5
1 1
4
2 2
4 4
2
6
8
6
1 1
6
1 1 1
3
1 1 1
2
1
2
1 1
2
1
2
4
1
0
1
2
3
4
5
6
7
8
9
JURONG
KEUTAPANG
DAYAH
CALEUE
TAMPIENG
BAROH
TAMPIENG
TUNONG
ULEE
BIRAH
MESJID
BARO
LAMREUNEUNG
BLANG
L.
KAJU
MESJID
LAM
UJONG
BARO
JRUEK
DAYAH
KEURAKO
YUB
MEE
RAYA
LHOK
KAJU
MESJID
TUNGKOP
SUKON
TUNGKOP
KEUBANG
GAROT
CUT
DAYAH
MUARA
GAROT
BLANG
GAROT
PANTE
GAROT
COT
SEUKEE
DRIEN
RUMIA
MESJID
ULEE
GAMPONG
SUKON
ULEE
GAMPONG
WAKHEUH
GUCI
BALEE
BAROH
BLUEK
TEUNGOH
BLANG
MESJID
DIJIEM
LAMKABU
BALEE
BAROH
GAPUI
NEULOP
II
BARO
GAPUI
GLEE
GAPUI
PUTOE
GAPUI
BLANG
RAPAI
TEUNGOH
SUWIEK
MESJID
SUWIEK
BEUREUDEUP
No Desa Jumlah pasien ODGJ
yang dilaporkan
Jumlah pasien ODGJ yang
ditangani
1 JURONG 1 1
2 KEUTAPANG 4 4
3 DAYAH CALEUE 2 2
4 TAMPIENG BAROH 1 1
5 TAMPIENG TUNONG 7 7
6 ULEE BIRAH 1 1
7 MESJID BARO 1 1
8 LAMREUNEUNG 2 2
9 BLANG L. KAJU 1 1
10 MESJID LAM UJONG 5 4
Laporan data ODGJ yang dilaporkan
sampai Oktober 2019
LANJUTAN …
No Desa Jumlah pasien ODGJ
yang dilaporkan
Jumlah pasien ODGJ yang
ditangani
11 BARO JRUEK 1 1
12 DAYAH KEURAKO 1 1
13 YUB MEE 4 4
14 RAYA LHOK KAJU 2 2
15 MESJID TUNGKOP 2 2
16 SUKON TUNGKOP 4 3
17 KEUBANG 4 3
18 GAROT CUT 2 2
19 DAYAH MUARA GAROT 6 5
20 BLANG GAROT 8 5
LANJUTAN …
No Desa Jumlah pasien ODGJ
yang dilaporkan
Jumlah pasien ODGJ yang
ditangani
21 PANTE GAROT 6 4
22 COT SEUKEE 1 1
23 DRIEN 1 1
24 RUMIA 6 5
25 MESJID ULEE GAMPONG 1 0
26 SUKON ULEE GAMPONG 1 0
27 WAKHEUH 1 1
28 GUCI 3 2
29 BALEE BAROH BLUEK 1 0
30 TEUNGOH BLANG 1 1
LANJUTAN
No Desa Jumlah pasien ODGJ
yang dilaporkan
Jumlah pasien ODGJ yang
ditangani
31 MESJID DIJIEM 1 1
32 LAMKABU 2 1
33 BALEE BAROH GAPUI 1 0
34 NEULOP II 2 0
35 BARO GAPUI 1 1
36 GLEE GAPUI 1 1
37 PUTOE GAPUI 2 2
38 BLANG RAPAI 1 1
39 TEUNGOH SUWIEK 2 2
40 MESJID SUWIEK 4 4
41 BEUREUDEUP 1 1
URUTAN INDENTIFIKASI MASALAH
Bulan Oktober 2019
No INDIKATOR TARGET
PENCAPAIA
N
MASALAH
1 Home visite pasien jiwa 100% 89%
Masih ada 11 % pasien jiwa yang putus obat dan
minum obat tidak teratur
Kunjungan rumah pasien jiwa
emergency
Penyuluhan kesehatan jiwa
Masih ada masyarakat yang tidak peduli
terhadap kesembuhan pasien dan sering
menyisihkan pasien jiwa dalam sosial
kemasyarakatan.
Analisa Penyebab Masalah
PRIORITAS MASALAH
BULAN : Oktober 2019
NO MASALAH U S G JLH PRIORITAS
1 Tidak lengkap obat di PKM 5 5 4 14
1
2 Kurang penyuluhan Kesehatan jiwa 5 4 4 13
2
3 Keluarga pasien tidak mendukung 4 4 4 12
3
4
Kurangnya penigkatan kapasitas terhadap petugas
tentang Psikologi dan kejiwaan 4 4 4 12
4
5 Kurangnya informasi tentang pasien gangguan jiwa 4 4 3 11
5
6 Kurangnya dana untuk penyuluhan pasien jiwa 5 3 3 11
7
7
Pengetahuan masyarakat tentang kesehatan jiwa masih
rendah
4 3 3 10
8
8 Kurangnya petugas kesehatan jiwa di Puskesmas 4 3 3 10
9
9 Minimnya media Informasi 4 3 3 10
10
Keterangan : berdasarkan skala likert 1-5 (5=sangat besar, 4=besar, 3=sedang,
2=kecil, 1=sangat kecil)
TABEL CARA PEMECAHAN MASALAH
Bulan Oktober 2019
NO
PRIORITAS
MASALAH
PENYEBAB MASALAH
ALTERNATIF PEMECAHAN
MASALAH
PEMECAHAN MASALAH
TERPILIH
1
Masih ada 11 %
pasien putus obat
- Tidak lengkap obat di PKM
Pasien dirujuk ke ( Rumah Sakit
Umum Daerah) RSUD
Home Visit pasien jiwa
Minum Obat tidak
teratur
- Keluarga pasien tidak mendukung
Penyuluhan kesehatan
jiwa
- Pengetahuan masyarakat tentang
kesehatan jiwa masih rendah
- Kurang penyuluhan Kesehatan jiwa
- Minimnya media Informasi
- Dana di alihkan untuk program lain
- Kurangnya informasi tentang pasien
gangguan jiwa
- Kurangnya petugas kesehatan jiwa di
Puskesmas
- Kurangnya dana untuk penyuluhan
pasien jiwa
INSTRUMEN MONITORING HOME VISIT ODGJ
BULAN OKTOBER 2019
NO NAMA
DESA
KETEPATAN WAKTU KETEPATAN PELAKSANA EVALUASI
JADWAL REALIS
ASI
JADWAL REALISASI
1
Yub
Mee
11-10-2019  - Fatimah
- Fitrani,
Amd.Kep
 
2
Mesjid
Tungko
p
14-10-2019  - Fatimah
- Faizil
Wiranda,
Amd.Kep
 
3 Mesjid
Lam
Ujong
18-10-2019  - Fatimah
- M. Siddiq,
Amd.Keb
 
4 Tampie
ng
Tunong
21-10-2019  - Fatimah
- Andini
Febrika
Sari,Amd.K
eb
 
UPAYA YANG DILAKUKAN :
No Uraian Kegiatan Keterangan Sumber Biaya
1 Menyusun Usulan kebutuhan
Obat Program Jiwa Tahun
2019
Obat-obatan
kegawatdaruratan Psikiatri
APBK /
APBN
2 Monitoring pelayanan keswa
dan penjangkauan kasus
pasung
Kunjungan Lapangan
berdasarkan laporan Desa
& Keluarga Pasien
JKN /BOK
3 Memberi penyuluhan
sederhana kepada pasien
ODGJ dan keluarga pasien
tentang Personal Hygiene
Kunjungan ke rumah pasien
ODGJ
JKN /BOK
4 Monitoring terhadap pasien
ODGJ yang baru dikembalikan
oleh pihak RSU-Tgk. Chik Ditiro
maupun RSJ-Banda Aceh
Kunjungan ke rumah pasien
ODGJ
JKN /BOK
5 Pelayanan dan penanganan
pasien ODGJ yang berperilaku
kekerasan dan Pasien yang
harus di rujuk RSU-Tgk. Chik
Ditiro - Sigli
Berkoordinasi dgn Kapus,
pihak kemananan dan
melakukan Kujungan rumah
pasien ODGJ dan
memfasilitasi rujukan ke
RSU
JKN / BOK
Upaya yang telah dilakukan di
Kecamatan Indrajaya Thn 2019
HOME VISIT KE RUMAH PASIEN ODGJ
FASILITASI PASIEN ODGJ YANG DIRUJUK KE
RSU – TGK CHIK DI TIRO - SIGLI
 Banyak hal terjadi dimulai dengan ketidaktahuan dan
kekurangpahaman bahwa masalah kesehatan jiwa ada
solusinya dan semua kita bisa berdaya
Pesan untuk Saya dan Kita Semua
 Layanan yang bermartabat dimulai dari sikap kita yang
menghargai dan menghormati harkat sebagai manusia
bukan penyakit
Pesan untuk Saya dan Kita Semua
Jiwa seperti sebuah ladang yang harus disirami oleh
tetesan hujan hikmah dan nasehat, sehingga tidak gersang
dan tandus. Betapa merananya jiwa-jiwa yang gersang,
karena sesungguhnya jiwa yang tandus tak akan mampu
merasakan arti kebahagiaan dan merasakan inti kehidupan
Kesehatan itu seperti uang, kita tidak pernah
menyadari nilainya sampai kita kehilangan (Anonim)

More Related Content

Similar to Slide-Kejiwaan-Indrajaya.pptx

GAMBARAN KASUS GANGGUAN JIWA DI WILAYAH KERJA UPTD.pptx
GAMBARAN KASUS GANGGUAN JIWA DI WILAYAH KERJA UPTD.pptxGAMBARAN KASUS GANGGUAN JIWA DI WILAYAH KERJA UPTD.pptx
GAMBARAN KASUS GANGGUAN JIWA DI WILAYAH KERJA UPTD.pptx
RatnaTrisna
 
Primary health care
Primary health carePrimary health care
Primary health care
UFDK
 
Transformasi Sistem Kesehatan Indonesia V36.pdf
Transformasi Sistem Kesehatan Indonesia V36.pdfTransformasi Sistem Kesehatan Indonesia V36.pdf
Transformasi Sistem Kesehatan Indonesia V36.pdf
Muh Saleh
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019
ainunchairat
 
Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019
ainunchairat
 
Asuhan keperawatan komunitas masyarakat urban
Asuhan keperawatan komunitas masyarakat urbanAsuhan keperawatan komunitas masyarakat urban
Asuhan keperawatan komunitas masyarakat urbanheri damanik
 
PERAN DAN FUNGSI KADER.pptx
PERAN DAN FUNGSI KADER.pptxPERAN DAN FUNGSI KADER.pptx
PERAN DAN FUNGSI KADER.pptx
EgarSamudera2
 
426338806-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt.ppt
426338806-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt.ppt426338806-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt.ppt
426338806-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt.ppt
cicioctari
 
-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt Posyandu remaja
-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt Posyandu remaja-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt Posyandu remaja
-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt Posyandu remaja
LiniSartika2
 
GERMAS-NTB-Gerakan Masyarakat Sehat NTB ROKOM
GERMAS-NTB-Gerakan Masyarakat Sehat NTB ROKOMGERMAS-NTB-Gerakan Masyarakat Sehat NTB ROKOM
GERMAS-NTB-Gerakan Masyarakat Sehat NTB ROKOM
qwertypwrt
 
01_Gerakan masyarakat sehat-NTB-ROKOM.ppt
01_Gerakan masyarakat sehat-NTB-ROKOM.ppt01_Gerakan masyarakat sehat-NTB-ROKOM.ppt
01_Gerakan masyarakat sehat-NTB-ROKOM.ppt
SiskaAlfiyanah1
 
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
AhmadRamdani43
 
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
gatot46
 
GERMAS NTB ROKOM.ppt
GERMAS NTB ROKOM.pptGERMAS NTB ROKOM.ppt
GERMAS NTB ROKOM.ppt
NuratikahAuliyahYuni
 
KESEHATAN JIWA.ppt
KESEHATAN JIWA.pptKESEHATAN JIWA.ppt
KESEHATAN JIWA.ppt
riasafriani1
 
ProsKep Komunitas.pdf
ProsKep Komunitas.pdfProsKep Komunitas.pdf
ProsKep Komunitas.pdf
LansProduction
 
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpPengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Bagus Utomo
 
laporan pengabdian masyarakat BUAH DAN SAYUR SEBAGAI PENCEGAHAN HIPERTENSI.docx
laporan pengabdian masyarakat BUAH DAN SAYUR SEBAGAI PENCEGAHAN HIPERTENSI.docxlaporan pengabdian masyarakat BUAH DAN SAYUR SEBAGAI PENCEGAHAN HIPERTENSI.docx
laporan pengabdian masyarakat BUAH DAN SAYUR SEBAGAI PENCEGAHAN HIPERTENSI.docx
herybudi1
 

Similar to Slide-Kejiwaan-Indrajaya.pptx (20)

GAMBARAN KASUS GANGGUAN JIWA DI WILAYAH KERJA UPTD.pptx
GAMBARAN KASUS GANGGUAN JIWA DI WILAYAH KERJA UPTD.pptxGAMBARAN KASUS GANGGUAN JIWA DI WILAYAH KERJA UPTD.pptx
GAMBARAN KASUS GANGGUAN JIWA DI WILAYAH KERJA UPTD.pptx
 
Primary health care
Primary health carePrimary health care
Primary health care
 
Konsep puskesmas
Konsep puskesmasKonsep puskesmas
Konsep puskesmas
 
Transformasi Sistem Kesehatan Indonesia V36.pdf
Transformasi Sistem Kesehatan Indonesia V36.pdfTransformasi Sistem Kesehatan Indonesia V36.pdf
Transformasi Sistem Kesehatan Indonesia V36.pdf
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019
 
Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019
 
Asuhan keperawatan komunitas masyarakat urban
Asuhan keperawatan komunitas masyarakat urbanAsuhan keperawatan komunitas masyarakat urban
Asuhan keperawatan komunitas masyarakat urban
 
PERAN DAN FUNGSI KADER.pptx
PERAN DAN FUNGSI KADER.pptxPERAN DAN FUNGSI KADER.pptx
PERAN DAN FUNGSI KADER.pptx
 
426338806-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt.ppt
426338806-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt.ppt426338806-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt.ppt
426338806-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt.ppt
 
-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt Posyandu remaja
-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt Posyandu remaja-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt Posyandu remaja
-PPT-POSYANDU-REMAJA-ppt Posyandu remaja
 
GERMAS-NTB-Gerakan Masyarakat Sehat NTB ROKOM
GERMAS-NTB-Gerakan Masyarakat Sehat NTB ROKOMGERMAS-NTB-Gerakan Masyarakat Sehat NTB ROKOM
GERMAS-NTB-Gerakan Masyarakat Sehat NTB ROKOM
 
01_Gerakan masyarakat sehat-NTB-ROKOM.ppt
01_Gerakan masyarakat sehat-NTB-ROKOM.ppt01_Gerakan masyarakat sehat-NTB-ROKOM.ppt
01_Gerakan masyarakat sehat-NTB-ROKOM.ppt
 
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
 
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
01_GERMAS-NTB-ROKOM.ppt
 
GERMAS NTB ROKOM.ppt
GERMAS NTB ROKOM.pptGERMAS NTB ROKOM.ppt
GERMAS NTB ROKOM.ppt
 
KESEHATAN JIWA.ppt
KESEHATAN JIWA.pptKESEHATAN JIWA.ppt
KESEHATAN JIWA.ppt
 
ProsKep Komunitas.pdf
ProsKep Komunitas.pdfProsKep Komunitas.pdf
ProsKep Komunitas.pdf
 
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpPengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
 
laporan pengabdian masyarakat BUAH DAN SAYUR SEBAGAI PENCEGAHAN HIPERTENSI.docx
laporan pengabdian masyarakat BUAH DAN SAYUR SEBAGAI PENCEGAHAN HIPERTENSI.docxlaporan pengabdian masyarakat BUAH DAN SAYUR SEBAGAI PENCEGAHAN HIPERTENSI.docx
laporan pengabdian masyarakat BUAH DAN SAYUR SEBAGAI PENCEGAHAN HIPERTENSI.docx
 

Recently uploaded

PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
nirmalaamir3
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
LinaJuwairiyah1
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
PratiwiZikri
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
AndrikIrfani
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
roomahmentari
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
zirmajulianda1
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
ratih402596
 

Recently uploaded (8)

PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
 

Slide-Kejiwaan-Indrajaya.pptx

  • 1. KESEHATAN JIWA (ORANG DENGAN GANGGUAN JIWA - ODGJ) PROGRAM JIWA – PUSKESMAS KEC. INDRAJAYA KAB. PIDIE OLEH: FATIMAH, AMK
  • 2. Out Line Presentasi Latar belakang Situasi terkini masalah Jiwa Upaya Kesehatan Jiwa di Kec. Indrajaya
  • 3.  Dasar kebutuhan:  Kesehatan jiwa adalah bagian yang paling banyak terintegrasi dalam semua aspek kehidupan. (pendidikan, hukum,perlindungan anak dan perempuan, kesehatan, sosial, politik dan keamanan)  ODGJ termarginalkan, tidak mendapat pelayanan yang semestinya, mendapat stigma.  Media dan masyarakat sering mengeksploitasi dan mendramatisasi ODGJ  ODGJ sering mengalami pelanggaran HAM UU KESEHATAN JIWA No. 18 Tahun 2014
  • 4.  Memberi akses yang besar kepada masyarakat dalam pelayanan kesehatan jiwa yang komprehensif dan berkesinambungan,  Menjamin setiap orang mencapai kualitas hidup yang baik, dan dapat mengembangkan potensi kecerdasan majemuk  Memberi perlindungan hukum, sosial dan advokasi bagi ODGJ,  Tersedianya anggaran yang cukup bagi upaya kesehatan jiwa dan pembiayaan bagi ODGJ UU Keswa diharapkan dapat:
  • 5. Seberapa besar permasalahannya • Satu diantara empat orang akan mengalami efek gangguan jiwa pada satu saat dalam kehidupannya • Empat dari lima orang dengan gangguan jiwa di negara berkembang tidak menerima pengobatan • Setiap 40 detik seseorang melakukan bunuh diri
  • 6. Beban Global Penyakit 1990 Infeksi pernafasan bawah 1 Penyakit diare 2 Keadaan yang timbul pd periode perinatal 3 Depresi mayor unipolar 4 Penyakit jantung iskemik5 Penyakit serebrovaskular 6 2020 1 Penyakit jantung iskemik 2 Depresi mayor unipolar 3 Kecelakaan lalu lintas 4 Penyakit serebrovaskular 5 Penyakit paru obstruktif kronik 6 Infeksi pernafasan bawah PENYEBAB UTAMA BEBAN PENYAKIT BERDASARKAN DALYs (Global Burden of Disease – WHO)
  • 7. Apa yang akan terjadi jika tidak ditangani?  Kematian/bunuh diri  Disabilitas  Menderita  Pelanggaran hak asasi, stigma dan diskriminasi
  • 8. NO VARIABEL JUMLAH 1 Penduduk 24.315 ORANG 2 ODGJ (0,41 %) 99 ORANG 3 Pasung (0 %) TIDAK ADA ESTIMASI MASALAH KESEHATAN JIWA DI KECAMATAN INDRAJAYA
  • 9. NO SDM Yang tidak produktif Potensi ekonomi yang hilang 1 Jumlah Pasien ODGJ X UMR Prov. Aceh : 99 orang X 2,9 jt 287 juta 2 Jumlah Care Giver: 49,5 (50%) X 2,9 jt 143 juta TOTAL POTENSI EKONOMI YANG HILANG per BULAN 390 juta TOTAL POTENSI HILANG per TAHUN 4,680 Milyar DAMPAK KERUGIAN EKONOMI DI KECAMATAN INDRAJAYA *Care giver adalah seseorang yang memiliki profesi melayani (merawat) orang tua/orang sakit meliputi melayani kebutuhan fisik (aktivitas mulai dari bangun tidur sampai tidur lagi seperti kebutuhan personal hygiene, eliminasi, mobilisasi), kebutuhan medis seperti minum obat, terapi fisik, kebutuhan social (menjadi teman bicara), kebutuhan spritual (berdoa bersama)
  • 10. PERSENTASE DATA ODGJ DI KEC. INDRAJAYA SAMPAI OKTOBER 2019 0.00 10.00 20.00 30.00 40.00 50.00 60.00 70.00 80.00 90.00 Sebaran Jumlah pasien ODGJ di setiap Desa di Kec. Indrajaya Jumlah pasien ODGJ yang dilaporkan Jumlah pasien ODGJ yang ditangani 2.44 % 0.41 % 81.82 % 1. JUMLAH ODGJ = 99 ORANG 2. JUMLAH ODGJ TERTANGANI = 81 ORANG 3. JUMLAH DESA = 49 DESA
  • 11. DATA ODGJ KEC. INDRAJAYA SAMPAI BULAN OKTOBER 2019 1 4 2 1 7 1 1 2 1 5 1 1 4 2 2 4 4 2 6 8 6 1 1 6 1 1 1 3 1 1 1 2 1 2 1 1 2 1 2 4 1 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 JURONG KEUTAPANG DAYAH CALEUE TAMPIENG BAROH TAMPIENG TUNONG ULEE BIRAH MESJID BARO LAMREUNEUNG BLANG L. KAJU MESJID LAM UJONG BARO JRUEK DAYAH KEURAKO YUB MEE RAYA LHOK KAJU MESJID TUNGKOP SUKON TUNGKOP KEUBANG GAROT CUT DAYAH MUARA GAROT BLANG GAROT PANTE GAROT COT SEUKEE DRIEN RUMIA MESJID ULEE GAMPONG SUKON ULEE GAMPONG WAKHEUH GUCI BALEE BAROH BLUEK TEUNGOH BLANG MESJID DIJIEM LAMKABU BALEE BAROH GAPUI NEULOP II BARO GAPUI GLEE GAPUI PUTOE GAPUI BLANG RAPAI TEUNGOH SUWIEK MESJID SUWIEK BEUREUDEUP
  • 12. No Desa Jumlah pasien ODGJ yang dilaporkan Jumlah pasien ODGJ yang ditangani 1 JURONG 1 1 2 KEUTAPANG 4 4 3 DAYAH CALEUE 2 2 4 TAMPIENG BAROH 1 1 5 TAMPIENG TUNONG 7 7 6 ULEE BIRAH 1 1 7 MESJID BARO 1 1 8 LAMREUNEUNG 2 2 9 BLANG L. KAJU 1 1 10 MESJID LAM UJONG 5 4 Laporan data ODGJ yang dilaporkan sampai Oktober 2019
  • 13. LANJUTAN … No Desa Jumlah pasien ODGJ yang dilaporkan Jumlah pasien ODGJ yang ditangani 11 BARO JRUEK 1 1 12 DAYAH KEURAKO 1 1 13 YUB MEE 4 4 14 RAYA LHOK KAJU 2 2 15 MESJID TUNGKOP 2 2 16 SUKON TUNGKOP 4 3 17 KEUBANG 4 3 18 GAROT CUT 2 2 19 DAYAH MUARA GAROT 6 5 20 BLANG GAROT 8 5
  • 14. LANJUTAN … No Desa Jumlah pasien ODGJ yang dilaporkan Jumlah pasien ODGJ yang ditangani 21 PANTE GAROT 6 4 22 COT SEUKEE 1 1 23 DRIEN 1 1 24 RUMIA 6 5 25 MESJID ULEE GAMPONG 1 0 26 SUKON ULEE GAMPONG 1 0 27 WAKHEUH 1 1 28 GUCI 3 2 29 BALEE BAROH BLUEK 1 0 30 TEUNGOH BLANG 1 1
  • 15. LANJUTAN No Desa Jumlah pasien ODGJ yang dilaporkan Jumlah pasien ODGJ yang ditangani 31 MESJID DIJIEM 1 1 32 LAMKABU 2 1 33 BALEE BAROH GAPUI 1 0 34 NEULOP II 2 0 35 BARO GAPUI 1 1 36 GLEE GAPUI 1 1 37 PUTOE GAPUI 2 2 38 BLANG RAPAI 1 1 39 TEUNGOH SUWIEK 2 2 40 MESJID SUWIEK 4 4 41 BEUREUDEUP 1 1
  • 16. URUTAN INDENTIFIKASI MASALAH Bulan Oktober 2019 No INDIKATOR TARGET PENCAPAIA N MASALAH 1 Home visite pasien jiwa 100% 89% Masih ada 11 % pasien jiwa yang putus obat dan minum obat tidak teratur Kunjungan rumah pasien jiwa emergency Penyuluhan kesehatan jiwa Masih ada masyarakat yang tidak peduli terhadap kesembuhan pasien dan sering menyisihkan pasien jiwa dalam sosial kemasyarakatan.
  • 18. PRIORITAS MASALAH BULAN : Oktober 2019 NO MASALAH U S G JLH PRIORITAS 1 Tidak lengkap obat di PKM 5 5 4 14 1 2 Kurang penyuluhan Kesehatan jiwa 5 4 4 13 2 3 Keluarga pasien tidak mendukung 4 4 4 12 3 4 Kurangnya penigkatan kapasitas terhadap petugas tentang Psikologi dan kejiwaan 4 4 4 12 4 5 Kurangnya informasi tentang pasien gangguan jiwa 4 4 3 11 5 6 Kurangnya dana untuk penyuluhan pasien jiwa 5 3 3 11 7 7 Pengetahuan masyarakat tentang kesehatan jiwa masih rendah 4 3 3 10 8 8 Kurangnya petugas kesehatan jiwa di Puskesmas 4 3 3 10 9 9 Minimnya media Informasi 4 3 3 10 10 Keterangan : berdasarkan skala likert 1-5 (5=sangat besar, 4=besar, 3=sedang, 2=kecil, 1=sangat kecil)
  • 19. TABEL CARA PEMECAHAN MASALAH Bulan Oktober 2019 NO PRIORITAS MASALAH PENYEBAB MASALAH ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH PEMECAHAN MASALAH TERPILIH 1 Masih ada 11 % pasien putus obat - Tidak lengkap obat di PKM Pasien dirujuk ke ( Rumah Sakit Umum Daerah) RSUD Home Visit pasien jiwa Minum Obat tidak teratur - Keluarga pasien tidak mendukung Penyuluhan kesehatan jiwa - Pengetahuan masyarakat tentang kesehatan jiwa masih rendah - Kurang penyuluhan Kesehatan jiwa - Minimnya media Informasi - Dana di alihkan untuk program lain - Kurangnya informasi tentang pasien gangguan jiwa - Kurangnya petugas kesehatan jiwa di Puskesmas - Kurangnya dana untuk penyuluhan pasien jiwa
  • 20. INSTRUMEN MONITORING HOME VISIT ODGJ BULAN OKTOBER 2019 NO NAMA DESA KETEPATAN WAKTU KETEPATAN PELAKSANA EVALUASI JADWAL REALIS ASI JADWAL REALISASI 1 Yub Mee 11-10-2019  - Fatimah - Fitrani, Amd.Kep   2 Mesjid Tungko p 14-10-2019  - Fatimah - Faizil Wiranda, Amd.Kep   3 Mesjid Lam Ujong 18-10-2019  - Fatimah - M. Siddiq, Amd.Keb   4 Tampie ng Tunong 21-10-2019  - Fatimah - Andini Febrika Sari,Amd.K eb  
  • 22. No Uraian Kegiatan Keterangan Sumber Biaya 1 Menyusun Usulan kebutuhan Obat Program Jiwa Tahun 2019 Obat-obatan kegawatdaruratan Psikiatri APBK / APBN 2 Monitoring pelayanan keswa dan penjangkauan kasus pasung Kunjungan Lapangan berdasarkan laporan Desa & Keluarga Pasien JKN /BOK 3 Memberi penyuluhan sederhana kepada pasien ODGJ dan keluarga pasien tentang Personal Hygiene Kunjungan ke rumah pasien ODGJ JKN /BOK 4 Monitoring terhadap pasien ODGJ yang baru dikembalikan oleh pihak RSU-Tgk. Chik Ditiro maupun RSJ-Banda Aceh Kunjungan ke rumah pasien ODGJ JKN /BOK 5 Pelayanan dan penanganan pasien ODGJ yang berperilaku kekerasan dan Pasien yang harus di rujuk RSU-Tgk. Chik Ditiro - Sigli Berkoordinasi dgn Kapus, pihak kemananan dan melakukan Kujungan rumah pasien ODGJ dan memfasilitasi rujukan ke RSU JKN / BOK Upaya yang telah dilakukan di Kecamatan Indrajaya Thn 2019
  • 23. HOME VISIT KE RUMAH PASIEN ODGJ
  • 24. FASILITASI PASIEN ODGJ YANG DIRUJUK KE RSU – TGK CHIK DI TIRO - SIGLI
  • 25.  Banyak hal terjadi dimulai dengan ketidaktahuan dan kekurangpahaman bahwa masalah kesehatan jiwa ada solusinya dan semua kita bisa berdaya Pesan untuk Saya dan Kita Semua
  • 26.  Layanan yang bermartabat dimulai dari sikap kita yang menghargai dan menghormati harkat sebagai manusia bukan penyakit Pesan untuk Saya dan Kita Semua
  • 27. Jiwa seperti sebuah ladang yang harus disirami oleh tetesan hujan hikmah dan nasehat, sehingga tidak gersang dan tandus. Betapa merananya jiwa-jiwa yang gersang, karena sesungguhnya jiwa yang tandus tak akan mampu merasakan arti kebahagiaan dan merasakan inti kehidupan Kesehatan itu seperti uang, kita tidak pernah menyadari nilainya sampai kita kehilangan (Anonim)

Editor's Notes

  1. 15 September 2023
  2. 15 September 2023