SlideShare a Scribd company logo
LOGISTICS MANAGEMENT
,
,
,
LOGISTICS MANAGEMENT, WAREHOUSE & DISTRIBUTION Training
Pengertian MANAJEMEN LOGISTIK
Terdapat Pengertian Manajemen Logistik dari
berbagai sudut pandang.
• Manajemen logistik adalah bentuk tanggung jawab
dalam pembuatan dan pengaturan sistem untuk
menangani aliran bahan baku dan barang jadi.
• Manajemen logistik merupakan aplikasi dari prinsip
manajemen pada aktivitas operasional di sektor
logistik supaya barang dan personalia bekerja
secara efektif dan efisien.
• Pengertian manajemen logistik yaitu proses
pengaturan strategis pada pengangkutan dan
penyimpanan barang baku, suku cadang, dan raw
material yang diperoleh dari penyedian, dan fasilitas
yang tersedia.
Tujuan MANAJEMEN LOGISTIK
Terdapat dua tujuan umum dari
manajemen logistik yaitu :
• Tujuan Operasional, yaitu supaya persediaan
barang tersedia dengan ketepatan jumlah dan
kualitas.
• Tujuan Keuangan, menekankan pada efisiensi
biaya yang digunakan.
Pada intinya tujuan khusus menitikberatkan
pada pencapaian tujuan organisasi secara efektif
dan efisien.
Tugas MANAJEMEN LOGISTIK
• Logistik adalah salah satu bagian dari
aktivitas penyaluran. Secara global tugas
manajemen logistik adalah menjaga
keseimbangan antara biaya dan
pendapatan dalam rangka meraih profit.
• Tugas ini sangatlah sulit. Pengusaha
biasanya menginginkan biaya
pengangkutan yang rendah dan juga ingin
memberikan pelayanan terbaik kepada
pelanggan dalam penyaluran barang.
Inti
• Menetapkan sistem manajemen logistik
yang digunakan.
• Menentukan penggunaan logistik secara
privat atau agen.
• Pemilihan moda transportasi.
• Merancang organisasi logistik.
• Memutuskan area pergudangan.
• Menetapkan operasi gudang.
• Merancang bauran logistik.
Tugas MANAJEMEN LOGISTIK
Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK
setidaknya 7 fungsi :
1. Fungsi Perencanaan dan Pemenuhan
Kebutuhan.
2. Fungsi Penganggaran.
3. Fungsi Pengadaan.
4. Fungsi Penyimpanan dan Penyaluran.
5. Fungsi Pemeliharaan.
6. Fungsi Penghapusan.
7. Fungsi Pengendalian.
Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK
1. Fungsi Perencanaan dan Pemenuhan
Kebutuhan.
• Manajer logistik harus mampu merancang dan
menentukan keperluan dari setiap program
organisasi.
• Manajer wajib melakukan analisis terkait barang yang
akan digunakan dengan skala prioritas dan
ketersediaan.
• Penentuan dan perancanangan tersebut harus
disesuaikan dengan budget yang dimiliki. Selain itu
juga meninjau aspek ketersediaan dan kemudahan
akses pada barang yang dimaksud.
2. Fungsi Penganggaran.
Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK
• Langkah selanjutnya adalah melakukan
penganggaran.
• Barang yang telah direncanakan sebelumnya
perlu dihitung secara finansial sehingga
diketahui jumlah dana yang akan dikeluarkan.
• Tujuan dari penganggaran logistik adalah
supaya budget yang dimiliki dapat disesuaikan
dengan keperluan yang diinginkan.
3. Fungsi Pengadaan.
Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK
• Sejatinya manajemen logistik juga memiliki
fungsi pengadaan barang.
• Apabila terjadi ketidaksesuaian anggaran dan
sulit untuk merubah perencanaan.
4. Fungsi Penyimpanan dan Penyaluran.
Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK
• Proses penyimpanan dilakukan setelah barang
diperoleh.
• Kemudian barang tersebut didistribusikan
kepada pihak yang berkepentingan
selanjutnya.
• Proses distribusi ini harus melibatkan orang
yang memiliki kepentingan dengan aktivitas
logistik tersebut.
5. Fungsi Pemeliharaan.
Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK
• Pada manajemen logistik pemeliharaan
barang logistik merupakan hal yang sangat
penting.
• Pemeliharaan barang dilakukan agar tidak
cepat rusak.
• Barang logistik dapat ditemukan yang telah
terpakai, belum terpakai bahkan barang
pinjaman.
6. Fungsi Penghapusan.
Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK
• Fungsi manajemen logistik juga ada kegiatan
penghapusan, yakni apabila ditemukan
barang yang rusak maka barang tersebut
harus segera diperbaiki atau diganti dengan
barang yang mirip.
• Inilah yang dimaksud fungsi penghapusan
dalam manajemen logistik.
7. Fungsi Pengendalian.
Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK
• Manajer logistik memiliki tugas dalam
melaksanakan fungsi pengendalian.
• Pengendalian dilaksanakan pada setiap
tahapan fungsi sebelumnya.
• Tujuannya adalah agar keberjalanan fungsi
manajemen logistik berjalan sesuai dengan
yang direncanakan.
Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
Manfaat manajemen di bidang logistik dibagi
menjadi 10 bidang:
1. Persediaan.
2. Transportasi.
3. Fasilitas.
4. Layanan.
5. Manajemen dan
Administrasi.
6. Inbound Transportasi.
7. Outbond Transportasi.
8. Problem Solving.
9. Penyedia informasi
Kepada konsumen.
10. Kepercayaan
Konsumen.
 Persediaan
• Pengaturan pada aktivitas yang berkaitan
logistik akan memberikan keuntungan
akan ketersediaan barang.
• Melalui manajemen logistik perusahaan
dapat melaksanakan kegiatan
operasionalnya dengan baik. Akibatnya
perusahaan juga dapat fokus pada bidang
manajemen yang lain karena kebutuhan
akan barang telah tersedia.
Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
 Transportasi
• Spesifikasi pada aktivitas logistik membuat
perusahaan lebih aware terhadap kegiatan
transportasi.
• Salah satunya adalah dengan penyediaan
alat transportasi.
• Perusahaan dengan manajemen logistik
yang baik akan menyediakan transportasi
untuk distribusi persediaan.
Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
 Fasilitas
• Transportasi menjadi salah satu hal utama.
Kemudian penyediaan fasilitas khususnya
tempat penyimpanan juga merupakan
pengembangan dari spesialisasi pada
manajemen ini.
• Melalui fasilitas yang baik maka akan
mendukung manajemen persediaan.
Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
 Layanan
• Merupakan bagian dari manajemen
pemasaran maka manajemen logistik juga
menyediakan pelayanan yang baik.
• Pelayanan ditujukan tidak hanya kepada
pelanggan atas ketepatan waktu
pengantaran, akan tetapi terhadap
stakeholder yang terkait lainnya, seperti
supplier.
Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
 Manajemen dan Administrasi
• Keberjalanan dalam setiap proses
manajemen adalah dengan adanya
administrasi.
• Pada manajemen persediaan, selain
menjaga ketersediaan barang juga memiliki
keteraturan dan pencatatan yang baik dan
teratur.
Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
 Inbound Transportasi
• Inbound transportasi menangani distribusi
barang dan raw material dari supplier ke dalam
perusahaan.
• Melalui penerapan manajemen yang terfokus
pada persediaan barang tersebut maka
perusahaan akan lebih mudah memperoleh
supplier dengan kualitas barang yang baik.
Selain itu barang yang diperoleh juga dapat
disesuaikan dengan keperluan perusahaan.
Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
 Outbond Transportasi
• Berbeda dengan inbound, outbond
transportasi lebih menangani distribusi ke
luar dari perusahaan ke konsumen.
• Spesialisasi inilah yang membuat pelayanan
khususnya pengantaran kepada konsumen
berjalan dengan baik dan terjamin.
Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
 Problem Solving
• Permasalahan dalam proses manajemen
adalah hal yang biasa tidak terkecuali pada
bagian penyediaan.
• Melalui manajemen yang diterapkan pada
bidang logistik maka permasalahan yang
akan terjadi dapat segera diantisipasi dan
diatasi dengan cepat, tepat dan akurat.
Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
 Penyedia Informasi Kepada
konsumen
• Konsumen maupun calon konsumen
memiliki hak untuk mengakses track
pengiriman terhadap barang yang
dipesannya.
• Melalui manajemen logistik maka pemberian
informasi tersebut menjadi lebih terorganisir.
Terogranisir itulah yang membuat pelayanan
terhadap pemberian informasi berjalan
lancar.
Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
 Kepercayaan Konsumen
• Melalui berbagai pelayanan yang diberikan
kepada konsumen maupun pelanggan, baik
pemberian informasi, ketepatan distirbusi,
dan pelayanan yang terbaik, maka akan
terbangun kepercayaan konsumen terhadap
perusahaan.
• Faktor itu pula yang akan menumbuhkan
loyalitas konsumen terhadap perusahaan.
Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
M. MATERIAL M. DISTRIBUSI
PEMASOK PABRIKAN
PELANGGAN
PUSAT DISTRIBUSI
MATERIAL WORK IN PROCESS PRODUK JADI
LOGISTIK
ALIRAN FISIK
Paradigma Baru Logistik
• Perubahan yang lebih mendasar adalah
terjadinya sebuah sistem industri, yang
dinamakan Rantai Pasokan (Supply
Chain).
• Ini didorong oleh adanya revolusi teknologi
digital yang semakin canggih akhir-akhir ini.
• Kini organisasi produksi tingkat global bisa
dikoordinasikan secara waktu sesungguhnya
(real-time) dan produksi kini harus sangat
presisi terhadap waktu (‘just-in-time’/JIT).
Creating logistics advantage: three basic ways
quality time
cost
Logistics advantage
SCM Goals – The Seven Rights
The Rights Product
To the Rights Customer
At the Rights Time
At the Rights Place
In the Rights Condition
In the Rights Quantity
At the Rights Cost
Peranan IT dlm Manajemen Logistik
• Teknologi informasi sekarang ini berkembang dengan
pesat.
• Pemanfaatan teknologi informasi sekarang sudah
mencapai berbagai macam bidang kehidupan, termasuk
juga bidang Manajemen Logistik.
• Teknologi informasi dibuat untuk memudahkan para
penggunanya dalam mencatat suatu transaksi,
menyimpannya dalam bentuk data,
mentransformasikannya menjadi informasi dan
menyebarkannya kepada para pemakai informasi.
• Dalam dunia bisnis, teknologi informasi mempunyai
dampak yang besar, misalnya suatu transaksi bisnis
yang dicatat secara on-line, akan diolah dan pada saat
yang bersamaan (real-time) hasil pengolahan atau
informasinya dapat langsung dilihat.
`
www.slideshare.net/kenkanaidi
(Narasumber)
www.ken-spektakuler.blogspot.com
e-mail: kanaidi63@gmail.com
Fax. 022-4267749 HP. 0812 2353 284
WA. 0877 5871 1905
Pemateri Training

More Related Content

What's hot

Presentasi management logistic
Presentasi management logisticPresentasi management logistic
Presentasi management logisticGina Restu Putri
 
Manajemen Pergudangan__Materi Training "MANAJEMEN LOGISTIK & SCM"
Manajemen Pergudangan__Materi Training "MANAJEMEN LOGISTIK & SCM"Manajemen Pergudangan__Materi Training "MANAJEMEN LOGISTIK & SCM"
Manajemen Pergudangan__Materi Training "MANAJEMEN LOGISTIK & SCM"
Kanaidi ken
 
Manajemen Persediaan (INVENTORY), EOQ, FIFO & LIFO _Training LOGISTICS
Manajemen Persediaan (INVENTORY), EOQ, FIFO & LIFO _Training LOGISTICSManajemen Persediaan (INVENTORY), EOQ, FIFO & LIFO _Training LOGISTICS
Manajemen Persediaan (INVENTORY), EOQ, FIFO & LIFO _Training LOGISTICS
Kanaidi ken
 
Manajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokanManajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokan
ahmad fauzan
 
Inventory Management _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING MANAGEMENT"
Inventory Management _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING MANAGEMENT"Inventory Management _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING MANAGEMENT"
Inventory Management _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING MANAGEMENT"
Kanaidi ken
 
Manajemen logistik & material
Manajemen logistik & materialManajemen logistik & material
Manajemen logistik & material
Venny Coen Tari II
 
Mengelola persediaan pada supply chain
Mengelola persediaan pada supply chainMengelola persediaan pada supply chain
Mengelola persediaan pada supply chain
Taufik Arief Widodo
 
Strategi Rantai Pasok
Strategi Rantai PasokStrategi Rantai Pasok
Strategi Rantai Pasok
Togar Simatupang
 
Materi "Supply Chain Management (SCM)" Training
Materi "Supply Chain Management (SCM)" TrainingMateri "Supply Chain Management (SCM)" Training
Materi "Supply Chain Management (SCM)" Training
Kanaidi ken
 
Procurement
Procurement Procurement
Procurement
Firly Zulkifli
 
Pertemuan 1 manajemen logistik
Pertemuan 1 manajemen logistikPertemuan 1 manajemen logistik
Pertemuan 1 manajemen logistik
smcasoni
 
Ruang Lingkup & Dasar Manajemen Persediaan _Materi Training "INVENTORY & WAR...
Ruang Lingkup & Dasar Manajemen Persediaan  _Materi Training "INVENTORY & WAR...Ruang Lingkup & Dasar Manajemen Persediaan  _Materi Training "INVENTORY & WAR...
Ruang Lingkup & Dasar Manajemen Persediaan _Materi Training "INVENTORY & WAR...
Kanaidi ken
 
Desain, Lay out & Aliran Material _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING ...
Desain, Lay out & Aliran Material _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING ...Desain, Lay out & Aliran Material _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING ...
Desain, Lay out & Aliran Material _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING ...
Kanaidi ken
 
Presentasi ( procurement management ) manajemen pengadaan
Presentasi  ( procurement management ) manajemen pengadaanPresentasi  ( procurement management ) manajemen pengadaan
Presentasi ( procurement management ) manajemen pengadaanArif Boulbous
 
Logistik dan distribusi 5 desember 2011
Logistik dan distribusi 5 desember 2011Logistik dan distribusi 5 desember 2011
Logistik dan distribusi 5 desember 2011
Togar Simatupang
 
Inventory Control, EOQ & FIFO, LIPO _ Materi Training PPIC
Inventory Control, EOQ & FIFO, LIPO _ Materi Training PPICInventory Control, EOQ & FIFO, LIPO _ Materi Training PPIC
Inventory Control, EOQ & FIFO, LIPO _ Materi Training PPIC
Kanaidi ken
 
summary warehouse
summary warehousesummary warehouse
summary warehouse
Regina Rizky
 
ppt-materi-ke-7-manajemen-pengadaan-dalam-rantai-pasok.pptx
ppt-materi-ke-7-manajemen-pengadaan-dalam-rantai-pasok.pptxppt-materi-ke-7-manajemen-pengadaan-dalam-rantai-pasok.pptx
ppt-materi-ke-7-manajemen-pengadaan-dalam-rantai-pasok.pptx
TasyaSalsabila17
 
Supply Chain Management PPT
Supply Chain Management PPTSupply Chain Management PPT
Supply Chain Management PPT
Yesica Adicondro
 
Perencanaan dan pengendalian kegiatan logistik
Perencanaan dan pengendalian kegiatan logistikPerencanaan dan pengendalian kegiatan logistik
Perencanaan dan pengendalian kegiatan logistik
Togar Simatupang
 

What's hot (20)

Presentasi management logistic
Presentasi management logisticPresentasi management logistic
Presentasi management logistic
 
Manajemen Pergudangan__Materi Training "MANAJEMEN LOGISTIK & SCM"
Manajemen Pergudangan__Materi Training "MANAJEMEN LOGISTIK & SCM"Manajemen Pergudangan__Materi Training "MANAJEMEN LOGISTIK & SCM"
Manajemen Pergudangan__Materi Training "MANAJEMEN LOGISTIK & SCM"
 
Manajemen Persediaan (INVENTORY), EOQ, FIFO & LIFO _Training LOGISTICS
Manajemen Persediaan (INVENTORY), EOQ, FIFO & LIFO _Training LOGISTICSManajemen Persediaan (INVENTORY), EOQ, FIFO & LIFO _Training LOGISTICS
Manajemen Persediaan (INVENTORY), EOQ, FIFO & LIFO _Training LOGISTICS
 
Manajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokanManajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokan
 
Inventory Management _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING MANAGEMENT"
Inventory Management _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING MANAGEMENT"Inventory Management _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING MANAGEMENT"
Inventory Management _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING MANAGEMENT"
 
Manajemen logistik & material
Manajemen logistik & materialManajemen logistik & material
Manajemen logistik & material
 
Mengelola persediaan pada supply chain
Mengelola persediaan pada supply chainMengelola persediaan pada supply chain
Mengelola persediaan pada supply chain
 
Strategi Rantai Pasok
Strategi Rantai PasokStrategi Rantai Pasok
Strategi Rantai Pasok
 
Materi "Supply Chain Management (SCM)" Training
Materi "Supply Chain Management (SCM)" TrainingMateri "Supply Chain Management (SCM)" Training
Materi "Supply Chain Management (SCM)" Training
 
Procurement
Procurement Procurement
Procurement
 
Pertemuan 1 manajemen logistik
Pertemuan 1 manajemen logistikPertemuan 1 manajemen logistik
Pertemuan 1 manajemen logistik
 
Ruang Lingkup & Dasar Manajemen Persediaan _Materi Training "INVENTORY & WAR...
Ruang Lingkup & Dasar Manajemen Persediaan  _Materi Training "INVENTORY & WAR...Ruang Lingkup & Dasar Manajemen Persediaan  _Materi Training "INVENTORY & WAR...
Ruang Lingkup & Dasar Manajemen Persediaan _Materi Training "INVENTORY & WAR...
 
Desain, Lay out & Aliran Material _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING ...
Desain, Lay out & Aliran Material _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING ...Desain, Lay out & Aliran Material _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING ...
Desain, Lay out & Aliran Material _ Materi Training "INVENTORY & WAREHOUSING ...
 
Presentasi ( procurement management ) manajemen pengadaan
Presentasi  ( procurement management ) manajemen pengadaanPresentasi  ( procurement management ) manajemen pengadaan
Presentasi ( procurement management ) manajemen pengadaan
 
Logistik dan distribusi 5 desember 2011
Logistik dan distribusi 5 desember 2011Logistik dan distribusi 5 desember 2011
Logistik dan distribusi 5 desember 2011
 
Inventory Control, EOQ & FIFO, LIPO _ Materi Training PPIC
Inventory Control, EOQ & FIFO, LIPO _ Materi Training PPICInventory Control, EOQ & FIFO, LIPO _ Materi Training PPIC
Inventory Control, EOQ & FIFO, LIPO _ Materi Training PPIC
 
summary warehouse
summary warehousesummary warehouse
summary warehouse
 
ppt-materi-ke-7-manajemen-pengadaan-dalam-rantai-pasok.pptx
ppt-materi-ke-7-manajemen-pengadaan-dalam-rantai-pasok.pptxppt-materi-ke-7-manajemen-pengadaan-dalam-rantai-pasok.pptx
ppt-materi-ke-7-manajemen-pengadaan-dalam-rantai-pasok.pptx
 
Supply Chain Management PPT
Supply Chain Management PPTSupply Chain Management PPT
Supply Chain Management PPT
 
Perencanaan dan pengendalian kegiatan logistik
Perencanaan dan pengendalian kegiatan logistikPerencanaan dan pengendalian kegiatan logistik
Perencanaan dan pengendalian kegiatan logistik
 

Similar to Logistics Management _Materi Training LOGISTICS

MANAJEMEN_LOGISTIK_Pert1.pptx
MANAJEMEN_LOGISTIK_Pert1.pptxMANAJEMEN_LOGISTIK_Pert1.pptx
MANAJEMEN_LOGISTIK_Pert1.pptx
harmawanyulianto1
 
Manajemenlogistikmaterial 121205042747-phpapp02
Manajemenlogistikmaterial 121205042747-phpapp02Manajemenlogistikmaterial 121205042747-phpapp02
Manajemenlogistikmaterial 121205042747-phpapp02
eryeryey
 
Link-Link Materi Training "Logistics Management, Warehousing & Distribution"
Link-Link Materi Training "Logistics Management, Warehousing & Distribution"Link-Link Materi Training "Logistics Management, Warehousing & Distribution"
Link-Link Materi Training "Logistics Management, Warehousing & Distribution"
Kanaidi ken
 
Mis2013 chapter 8 - supply chain management
Mis2013   chapter 8 - supply chain managementMis2013   chapter 8 - supply chain management
Mis2013 chapter 8 - supply chain managementAndi Iswoyo
 
Training 'LOGISTICS, SUPPLY CHAIN MANAGEMENT & WAREHOUSING"
Training 'LOGISTICS, SUPPLY CHAIN MANAGEMENT & WAREHOUSING"Training 'LOGISTICS, SUPPLY CHAIN MANAGEMENT & WAREHOUSING"
Training 'LOGISTICS, SUPPLY CHAIN MANAGEMENT & WAREHOUSING"
Kanaidi ken
 
Ppt
PptPpt
Pengertian manajemen logistik_bisdig.ppt
Pengertian manajemen logistik_bisdig.pptPengertian manajemen logistik_bisdig.ppt
Pengertian manajemen logistik_bisdig.ppt
ogyfalesta
 
Fungsi Manajemen Transportasi_Dalam_Rantai_Pasok.pptx
Fungsi Manajemen Transportasi_Dalam_Rantai_Pasok.pptxFungsi Manajemen Transportasi_Dalam_Rantai_Pasok.pptx
Fungsi Manajemen Transportasi_Dalam_Rantai_Pasok.pptx
MeiVloger
 
Ppt Aulia dan Ririn
Ppt Aulia dan RirinPpt Aulia dan Ririn
Ppt Aulia dan Ririn
AuliaFitrianya
 
Modul 3 ekonomi
Modul 3 ekonomiModul 3 ekonomi
Modul 3 ekonomi85arianto
 
RENCANA Pelaksanaan + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANA...
RENCANA Pelaksanaan + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANA...RENCANA Pelaksanaan + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANA...
RENCANA Pelaksanaan + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANA...
Kanaidi ken
 
Makalah manajemen logistik
Makalah manajemen logistikMakalah manajemen logistik
Makalah manajemen logistikAgung Widarman
 
Distribusi dan transportasi
Distribusi dan transportasiDistribusi dan transportasi
Distribusi dan transportasi
Iin Bellebelle
 
Distribusi dan transportasi
Distribusi dan transportasiDistribusi dan transportasi
Distribusi dan transportasi
Iin Bellebelle
 
Pergudangan
PergudanganPergudangan
Pergudangan
Liza Anggareni
 
Sim, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, mana...
Sim, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, mana...Sim, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, mana...
Sim, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, mana...
rendryswara dwismanika
 
Warehouse management System
Warehouse management SystemWarehouse management System
Warehouse management System
Moh Safii
 
Ruang Lingkup Teknik logistik.pdf
Ruang Lingkup Teknik logistik.pdfRuang Lingkup Teknik logistik.pdf
Ruang Lingkup Teknik logistik.pdf
JunaidiAbdulAzis
 
8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt
8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt
8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt
sudarmono19
 
MATERI 1 (1).pptx
MATERI 1 (1).pptxMATERI 1 (1).pptx
MATERI 1 (1).pptx
lishon1
 

Similar to Logistics Management _Materi Training LOGISTICS (20)

MANAJEMEN_LOGISTIK_Pert1.pptx
MANAJEMEN_LOGISTIK_Pert1.pptxMANAJEMEN_LOGISTIK_Pert1.pptx
MANAJEMEN_LOGISTIK_Pert1.pptx
 
Manajemenlogistikmaterial 121205042747-phpapp02
Manajemenlogistikmaterial 121205042747-phpapp02Manajemenlogistikmaterial 121205042747-phpapp02
Manajemenlogistikmaterial 121205042747-phpapp02
 
Link-Link Materi Training "Logistics Management, Warehousing & Distribution"
Link-Link Materi Training "Logistics Management, Warehousing & Distribution"Link-Link Materi Training "Logistics Management, Warehousing & Distribution"
Link-Link Materi Training "Logistics Management, Warehousing & Distribution"
 
Mis2013 chapter 8 - supply chain management
Mis2013   chapter 8 - supply chain managementMis2013   chapter 8 - supply chain management
Mis2013 chapter 8 - supply chain management
 
Training 'LOGISTICS, SUPPLY CHAIN MANAGEMENT & WAREHOUSING"
Training 'LOGISTICS, SUPPLY CHAIN MANAGEMENT & WAREHOUSING"Training 'LOGISTICS, SUPPLY CHAIN MANAGEMENT & WAREHOUSING"
Training 'LOGISTICS, SUPPLY CHAIN MANAGEMENT & WAREHOUSING"
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
Pengertian manajemen logistik_bisdig.ppt
Pengertian manajemen logistik_bisdig.pptPengertian manajemen logistik_bisdig.ppt
Pengertian manajemen logistik_bisdig.ppt
 
Fungsi Manajemen Transportasi_Dalam_Rantai_Pasok.pptx
Fungsi Manajemen Transportasi_Dalam_Rantai_Pasok.pptxFungsi Manajemen Transportasi_Dalam_Rantai_Pasok.pptx
Fungsi Manajemen Transportasi_Dalam_Rantai_Pasok.pptx
 
Ppt Aulia dan Ririn
Ppt Aulia dan RirinPpt Aulia dan Ririn
Ppt Aulia dan Ririn
 
Modul 3 ekonomi
Modul 3 ekonomiModul 3 ekonomi
Modul 3 ekonomi
 
RENCANA Pelaksanaan + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANA...
RENCANA Pelaksanaan + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANA...RENCANA Pelaksanaan + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANA...
RENCANA Pelaksanaan + Link2 Materi TRAINING _"Effective PPIC & LOGISTICs MANA...
 
Makalah manajemen logistik
Makalah manajemen logistikMakalah manajemen logistik
Makalah manajemen logistik
 
Distribusi dan transportasi
Distribusi dan transportasiDistribusi dan transportasi
Distribusi dan transportasi
 
Distribusi dan transportasi
Distribusi dan transportasiDistribusi dan transportasi
Distribusi dan transportasi
 
Pergudangan
PergudanganPergudangan
Pergudangan
 
Sim, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, mana...
Sim, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, mana...Sim, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, mana...
Sim, rendryswara dwismanika yoga prawira, prof.dr.ir.hapzi ali. mm ,cma, mana...
 
Warehouse management System
Warehouse management SystemWarehouse management System
Warehouse management System
 
Ruang Lingkup Teknik logistik.pdf
Ruang Lingkup Teknik logistik.pdfRuang Lingkup Teknik logistik.pdf
Ruang Lingkup Teknik logistik.pdf
 
8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt
8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt
8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt
 
MATERI 1 (1).pptx
MATERI 1 (1).pptxMATERI 1 (1).pptx
MATERI 1 (1).pptx
 

More from Kanaidi ken

Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Kanaidi ken
 
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kanaidi ken
 
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Kanaidi ken
 
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Kanaidi ken
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kanaidi ken
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Kanaidi ken
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Kanaidi ken
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Kanaidi ken
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Kanaidi ken
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
Kanaidi ken
 
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
Kanaidi ken
 
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 

More from Kanaidi ken (20)

Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
 
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
 
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
 
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
 
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
 
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 

Recently uploaded

Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 

Recently uploaded (20)

Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 

Logistics Management _Materi Training LOGISTICS

  • 1. LOGISTICS MANAGEMENT , , , LOGISTICS MANAGEMENT, WAREHOUSE & DISTRIBUTION Training
  • 2. Pengertian MANAJEMEN LOGISTIK Terdapat Pengertian Manajemen Logistik dari berbagai sudut pandang. • Manajemen logistik adalah bentuk tanggung jawab dalam pembuatan dan pengaturan sistem untuk menangani aliran bahan baku dan barang jadi. • Manajemen logistik merupakan aplikasi dari prinsip manajemen pada aktivitas operasional di sektor logistik supaya barang dan personalia bekerja secara efektif dan efisien. • Pengertian manajemen logistik yaitu proses pengaturan strategis pada pengangkutan dan penyimpanan barang baku, suku cadang, dan raw material yang diperoleh dari penyedian, dan fasilitas yang tersedia.
  • 3. Tujuan MANAJEMEN LOGISTIK Terdapat dua tujuan umum dari manajemen logistik yaitu : • Tujuan Operasional, yaitu supaya persediaan barang tersedia dengan ketepatan jumlah dan kualitas. • Tujuan Keuangan, menekankan pada efisiensi biaya yang digunakan. Pada intinya tujuan khusus menitikberatkan pada pencapaian tujuan organisasi secara efektif dan efisien.
  • 4. Tugas MANAJEMEN LOGISTIK • Logistik adalah salah satu bagian dari aktivitas penyaluran. Secara global tugas manajemen logistik adalah menjaga keseimbangan antara biaya dan pendapatan dalam rangka meraih profit. • Tugas ini sangatlah sulit. Pengusaha biasanya menginginkan biaya pengangkutan yang rendah dan juga ingin memberikan pelayanan terbaik kepada pelanggan dalam penyaluran barang.
  • 5. Inti • Menetapkan sistem manajemen logistik yang digunakan. • Menentukan penggunaan logistik secara privat atau agen. • Pemilihan moda transportasi. • Merancang organisasi logistik. • Memutuskan area pergudangan. • Menetapkan operasi gudang. • Merancang bauran logistik. Tugas MANAJEMEN LOGISTIK
  • 6. Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK setidaknya 7 fungsi : 1. Fungsi Perencanaan dan Pemenuhan Kebutuhan. 2. Fungsi Penganggaran. 3. Fungsi Pengadaan. 4. Fungsi Penyimpanan dan Penyaluran. 5. Fungsi Pemeliharaan. 6. Fungsi Penghapusan. 7. Fungsi Pengendalian.
  • 7. Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK 1. Fungsi Perencanaan dan Pemenuhan Kebutuhan. • Manajer logistik harus mampu merancang dan menentukan keperluan dari setiap program organisasi. • Manajer wajib melakukan analisis terkait barang yang akan digunakan dengan skala prioritas dan ketersediaan. • Penentuan dan perancanangan tersebut harus disesuaikan dengan budget yang dimiliki. Selain itu juga meninjau aspek ketersediaan dan kemudahan akses pada barang yang dimaksud.
  • 8. 2. Fungsi Penganggaran. Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK • Langkah selanjutnya adalah melakukan penganggaran. • Barang yang telah direncanakan sebelumnya perlu dihitung secara finansial sehingga diketahui jumlah dana yang akan dikeluarkan. • Tujuan dari penganggaran logistik adalah supaya budget yang dimiliki dapat disesuaikan dengan keperluan yang diinginkan.
  • 9. 3. Fungsi Pengadaan. Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK • Sejatinya manajemen logistik juga memiliki fungsi pengadaan barang. • Apabila terjadi ketidaksesuaian anggaran dan sulit untuk merubah perencanaan.
  • 10. 4. Fungsi Penyimpanan dan Penyaluran. Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK • Proses penyimpanan dilakukan setelah barang diperoleh. • Kemudian barang tersebut didistribusikan kepada pihak yang berkepentingan selanjutnya. • Proses distribusi ini harus melibatkan orang yang memiliki kepentingan dengan aktivitas logistik tersebut.
  • 11. 5. Fungsi Pemeliharaan. Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK • Pada manajemen logistik pemeliharaan barang logistik merupakan hal yang sangat penting. • Pemeliharaan barang dilakukan agar tidak cepat rusak. • Barang logistik dapat ditemukan yang telah terpakai, belum terpakai bahkan barang pinjaman.
  • 12. 6. Fungsi Penghapusan. Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK • Fungsi manajemen logistik juga ada kegiatan penghapusan, yakni apabila ditemukan barang yang rusak maka barang tersebut harus segera diperbaiki atau diganti dengan barang yang mirip. • Inilah yang dimaksud fungsi penghapusan dalam manajemen logistik.
  • 13. 7. Fungsi Pengendalian. Fungsi MANAJEMEN LOGISTIK • Manajer logistik memiliki tugas dalam melaksanakan fungsi pengendalian. • Pengendalian dilaksanakan pada setiap tahapan fungsi sebelumnya. • Tujuannya adalah agar keberjalanan fungsi manajemen logistik berjalan sesuai dengan yang direncanakan.
  • 14. Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK Manfaat manajemen di bidang logistik dibagi menjadi 10 bidang: 1. Persediaan. 2. Transportasi. 3. Fasilitas. 4. Layanan. 5. Manajemen dan Administrasi. 6. Inbound Transportasi. 7. Outbond Transportasi. 8. Problem Solving. 9. Penyedia informasi Kepada konsumen. 10. Kepercayaan Konsumen.
  • 15.  Persediaan • Pengaturan pada aktivitas yang berkaitan logistik akan memberikan keuntungan akan ketersediaan barang. • Melalui manajemen logistik perusahaan dapat melaksanakan kegiatan operasionalnya dengan baik. Akibatnya perusahaan juga dapat fokus pada bidang manajemen yang lain karena kebutuhan akan barang telah tersedia. Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
  • 16.  Transportasi • Spesifikasi pada aktivitas logistik membuat perusahaan lebih aware terhadap kegiatan transportasi. • Salah satunya adalah dengan penyediaan alat transportasi. • Perusahaan dengan manajemen logistik yang baik akan menyediakan transportasi untuk distribusi persediaan. Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
  • 17.  Fasilitas • Transportasi menjadi salah satu hal utama. Kemudian penyediaan fasilitas khususnya tempat penyimpanan juga merupakan pengembangan dari spesialisasi pada manajemen ini. • Melalui fasilitas yang baik maka akan mendukung manajemen persediaan. Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
  • 18.  Layanan • Merupakan bagian dari manajemen pemasaran maka manajemen logistik juga menyediakan pelayanan yang baik. • Pelayanan ditujukan tidak hanya kepada pelanggan atas ketepatan waktu pengantaran, akan tetapi terhadap stakeholder yang terkait lainnya, seperti supplier. Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
  • 19.  Manajemen dan Administrasi • Keberjalanan dalam setiap proses manajemen adalah dengan adanya administrasi. • Pada manajemen persediaan, selain menjaga ketersediaan barang juga memiliki keteraturan dan pencatatan yang baik dan teratur. Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
  • 20.  Inbound Transportasi • Inbound transportasi menangani distribusi barang dan raw material dari supplier ke dalam perusahaan. • Melalui penerapan manajemen yang terfokus pada persediaan barang tersebut maka perusahaan akan lebih mudah memperoleh supplier dengan kualitas barang yang baik. Selain itu barang yang diperoleh juga dapat disesuaikan dengan keperluan perusahaan. Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
  • 21.  Outbond Transportasi • Berbeda dengan inbound, outbond transportasi lebih menangani distribusi ke luar dari perusahaan ke konsumen. • Spesialisasi inilah yang membuat pelayanan khususnya pengantaran kepada konsumen berjalan dengan baik dan terjamin. Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
  • 22.  Problem Solving • Permasalahan dalam proses manajemen adalah hal yang biasa tidak terkecuali pada bagian penyediaan. • Melalui manajemen yang diterapkan pada bidang logistik maka permasalahan yang akan terjadi dapat segera diantisipasi dan diatasi dengan cepat, tepat dan akurat. Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
  • 23.  Penyedia Informasi Kepada konsumen • Konsumen maupun calon konsumen memiliki hak untuk mengakses track pengiriman terhadap barang yang dipesannya. • Melalui manajemen logistik maka pemberian informasi tersebut menjadi lebih terorganisir. Terogranisir itulah yang membuat pelayanan terhadap pemberian informasi berjalan lancar. Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
  • 24.  Kepercayaan Konsumen • Melalui berbagai pelayanan yang diberikan kepada konsumen maupun pelanggan, baik pemberian informasi, ketepatan distirbusi, dan pelayanan yang terbaik, maka akan terbangun kepercayaan konsumen terhadap perusahaan. • Faktor itu pula yang akan menumbuhkan loyalitas konsumen terhadap perusahaan. Manfaat MANAJEMEN LOGISTIK
  • 25. M. MATERIAL M. DISTRIBUSI PEMASOK PABRIKAN PELANGGAN PUSAT DISTRIBUSI MATERIAL WORK IN PROCESS PRODUK JADI LOGISTIK ALIRAN FISIK
  • 26. Paradigma Baru Logistik • Perubahan yang lebih mendasar adalah terjadinya sebuah sistem industri, yang dinamakan Rantai Pasokan (Supply Chain). • Ini didorong oleh adanya revolusi teknologi digital yang semakin canggih akhir-akhir ini. • Kini organisasi produksi tingkat global bisa dikoordinasikan secara waktu sesungguhnya (real-time) dan produksi kini harus sangat presisi terhadap waktu (‘just-in-time’/JIT).
  • 27. Creating logistics advantage: three basic ways quality time cost Logistics advantage
  • 28. SCM Goals – The Seven Rights The Rights Product To the Rights Customer At the Rights Time At the Rights Place In the Rights Condition In the Rights Quantity At the Rights Cost
  • 29. Peranan IT dlm Manajemen Logistik • Teknologi informasi sekarang ini berkembang dengan pesat. • Pemanfaatan teknologi informasi sekarang sudah mencapai berbagai macam bidang kehidupan, termasuk juga bidang Manajemen Logistik. • Teknologi informasi dibuat untuk memudahkan para penggunanya dalam mencatat suatu transaksi, menyimpannya dalam bentuk data, mentransformasikannya menjadi informasi dan menyebarkannya kepada para pemakai informasi. • Dalam dunia bisnis, teknologi informasi mempunyai dampak yang besar, misalnya suatu transaksi bisnis yang dicatat secara on-line, akan diolah dan pada saat yang bersamaan (real-time) hasil pengolahan atau informasinya dapat langsung dilihat.