SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Soal nomor 1
Partikel terkecil penyusun suatu materi atau zat disebut ….
A. elektron
B. atom
C. neutron
D. proton
Soal nomor 2
Bunyi ledakan yang menggelegar akibat pemuaian udara secara tiba-tiba disebut ….
A. petir
B. angin
C. guntur
D. listrik
Soal nomor 3
Bagian atom yang bermuatan positif adalah ……
A. proton
B. neutron
C. elektron
D. inti
Soal nomor 4
Pada benda yang bermuatan listrik negatif keadaannya adalah …….
A. jumlah elektron > Jumlah proton
B. jumlah elektron < Jumlah proton
C. jumlah elektron = Jumlah proton
D. tidak memiliki proton
Soal nomor 5
Benda yang kelebihan elektron akan bermuatan ….
A. negatif
B. positif
C. netral
D. positron
Soal nomor 6
Inti atom terdiri atas ….
A. proton dan elektron
B. proton dan neutron
C. neutron dan elektron
D. proton, neutron, dan elektron
Soal nomor 7
Muatan atom yang beredar mengelilingi inti atom di sebut ….
A. neutron
B. proton
C. elektron
D. positron
Soal nomor 8
Sebuah ebonit digosok dengan kain wol akan menjadi bermuatan …..
A. positif, karena proton pindah dari wol ke ebonit
B. negatif, karena elektron pindah dari wol ke ebonit
C. netral, karena elektron pindah dari ebonit ke wol
D. tidak bermuatan, karena elektron pindah dari wol
Soal nomor 9
Benda A bermuatan positif dan benda B bermuatan negatif. Jika kedua benda saling berdekatan
maka ….
A. benda A dan B tidak terjadi interaksi
B. benda A dan B akan tolak-menolak
C. benda A menolak benda B
D. benda A dan B akan tarik menarik
Soal nomor 10
Benda akan menjadi bermuatan positif jika ….
A. dapat menarik benda lain
B. kekurangan proton
C. kelebihan elektron
D. kekurangan elektron
Soal nomor 11
Sebuah benda dikatakan netral jika ….
A. jumlah proton lebih banyak dari pada elektron
B. jumlah elektron lebih banyak dari pada proton
C. jumlah proton sama dengan jumlah elektron
D. jumlah neutron sama dengan jumlah proton
Soal nomor 12
Berikut ini yang bukan gejala listrik statis adalah ….
A. balon menempel di dinding setelah di gosokkan ke rambut
B. bulu badan tertarik oleh pakaian yang baru saja disetrika
C. kedua telapak tangan terasa panas setelah saling di gosokkan
D. ujung sisir mampu menarik serpihan kertas setelah di gunakan untuk bersisir
Soal nomor 13
Kaca yang pada awalnya netral, setelah digosok dengan kain sutra akan ….
A. kekurangan elektron
B. kelebihan elektron
C. mempunyai jumlah elektron dan proton sama
D. kekurangan neutron
Soal nomor 14
Kaca yang sudah digosok dengan kain wol didekatkan pada penggaris yang digosokkan pada
rambut, yang akan terjadi adalah ….
A. tolak menolak
B. tarik menarik
C. tarik menarik dan tolak menolak
D. tidak terjadi apa-apa
Soal nomor 15
Perhatkan gambar berikut!
Pada gambar di atas terdapat empat buah benda yang bermuatan. A menolak B, B menarik C, dan C
menolak D. Jika benda A bermuatan positif (+) maka benda D bermuatan ….
A. negatif
B. positif
C. netral
D. negatif atau positif
Soal nomor 16
Gaya tarik atau gaya tolak antara dua muatan yang saling berdekatan disebut ….
A. gaya Lorentz
B. gaya Coulomb
C. gaya gravitasi
D. gaya magnet
Soal nomor 17
Alat yang digunakan untuk menimbulkan muatan listrik yang besar disebut ….
A. dinamo
B. generator
C. transformator
D. generator van de graff
Soal nomor 18
Sebatang kaca bermuatan positif didekatkan kepala elektrostop yang bermuatan negatif. Pada
elektrostop terjadi ….
A. daun elektrostop bertambah mekar
B. daun elektrostop menguncup
C. dinding elektrostop bermuatan positif
D. bunga api terbentuk antara batang kaca dengan kepala elektrostop
Soal nomor 19
Sebatang plastik bermuatan negatif didekatkan elektrostop bermuatan negatif. Jika kepala elektrostop
disentuh dengan jari, maka ….
A. daun elektrostop bertambah mekar
B. daun elektrostop kembali seperti semula
C. daun elektrostop menguncup
D. daun elektrostop tidak berubah
Soal nomor 20
Sebuah elektroskop netral didekati oleh benda yang bermuatan negatif. Gambar yang benar sesuai
keterangan tersebut adalah ….
Soal nomor 21
Salah satu faktor yang mempengaruhi besarnya gaya Coulomb adalah ….
A. jenis kedua muatan
B. jarak kedua muatan
C. arah kedua muatan
D. bentuk kedua muatan
Soal nomor 22
Dua buah muatan masing -masing sebesar 6 x 10-6
C terpisah pada jarak 3 mm. Gaya interaksi yang
timbul sebesar …. ( k = 9 x 109
Nm2
/C2
)
A. 36 N
B. 108 N
C. 3,6 x 104
N
D. 1,08 x 105
N
Soal nomor 23
Dua benda bermuatan masing-masing 3 x 10-6
C dan 1 x 10-6
C. Jarak dua muatan tersebut adalah 30
cm. maka gaya yang dialami oleh kedua muatan adalah ….
A. 0,3 N
B. 3 N
C. 6 N
D. 9 N
Soal nomor 24
Dua buah muatan masing-masing Q1 dan Q2 berada di udara terpisah pada jarak 2r, sehingga terjadi
gaya tarik sebesar F seperti tampak pada gambar.
Jika kedua muatan dipindahkan sehingga berjarak kali jarak mula-mula, maka gaya tarik antara kedua
muatan menjadi ….
A. 4F
B. 2F
C. F
D. F
Soal nomor 25
Di dalam memindahkan muatan sebesar 50 C diperlukan energi sebesar 10 Joule. Energi
potensialnya adalah ….
A. 500 V
B. 60 V
C. 0,5 V
D. 0,2 V
Soal nomor 26
Potensial titik A dan B adalah 7 V menghabiskan energi 140 J. Muatan listrik yang dipindahkannya
sebesar ….
A. 20 C
B. 200 C
C. 400 C
D. 980 C
Soal nomor 27
Perhatikan gambar garis gaya listrik berikut!
Pola garis gaya listrik pada muatan listrik yang benar ditunjukkan oleh gambar ….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
Soal nomor 28
Gambar medan listrik yang benar adalah ….
Soal nomor 29
Dua benda P dan Q masing-masing bermuatan +6 x 10-7
C dan -8 x 10-8
C, dipisahkan pada jarak 2 cm.
Jika k = 9 x 109
Nm2
/C2
, gaya tarik menarik antara kedua benda tersebut adalah ….
A. 0,108 N
B. 1,08 N
C. 10,8 N
D. 108 N
Soal nomor 30
Berikut ini adalah sifat-sifat medan listrik yang digambarkan oleh garis gaya listrik, kecuali ….
A. arah garis gaya listrik dari kutub positif ke kutub negatif
B. semakin rapat garis gaya, semakin kuat medan listriknya
C. garis gaya listrik tidak pernah berpotongan
D. garis gaya listrik tidak mempunyai arah

More Related Content

What's hot

Soal listrik statis
Soal listrik statisSoal listrik statis
Soal listrik statisTiara Etc
 
No.12 soal un 2012 fisika listrik statis
No.12 soal un 2012 fisika listrik statisNo.12 soal un 2012 fisika listrik statis
No.12 soal un 2012 fisika listrik statisEma Rachmawati
 
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1Noer Patrie
 
Fisika mid sms 1 kls ix okt 2013
Fisika mid sms 1 kls ix okt 2013Fisika mid sms 1 kls ix okt 2013
Fisika mid sms 1 kls ix okt 2013Deny Ristanto
 
Soal semester ganjil KLS 9 2013 MTSN DENANYAR
Soal semester ganjil KLS 9 2013 MTSN DENANYARSoal semester ganjil KLS 9 2013 MTSN DENANYAR
Soal semester ganjil KLS 9 2013 MTSN DENANYARHisbulloh Huda
 
Soal interaktif listrik statis
Soal interaktif listrik statisSoal interaktif listrik statis
Soal interaktif listrik statisQomarudin MTsn Kra
 
Latihan Soal Listrik Statis Energi Listrikdoc
Latihan Soal Listrik Statis Energi ListrikdocLatihan Soal Listrik Statis Energi Listrikdoc
Latihan Soal Listrik Statis Energi Listrikdocinternet cafe linknet
 
Daring 6. soal latihan listrik statis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Daring 6. soal latihan listrik statis SMP Ibrahimy 1 SukorejoDaring 6. soal latihan listrik statis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Daring 6. soal latihan listrik statis SMP Ibrahimy 1 SukorejoZainulHasan13
 
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri b
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri bSoal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri b
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri bAgustinus Wiyarno
 
Soal UTS 1 IPA SMP Semester Ganjil kelas 9
Soal UTS 1 IPA SMP Semester Ganjil  kelas  9Soal UTS 1 IPA SMP Semester Ganjil  kelas  9
Soal UTS 1 IPA SMP Semester Ganjil kelas 9sajidinbulu
 
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri a
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri aSoal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri a
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri aAgustinus Wiyarno
 
Bank Soal Materi Pelajaran Semi Konduktor
Bank Soal Materi Pelajaran Semi KonduktorBank Soal Materi Pelajaran Semi Konduktor
Bank Soal Materi Pelajaran Semi KonduktorMuhammad Hendra
 

What's hot (18)

Soal listrik statis
Soal listrik statisSoal listrik statis
Soal listrik statis
 
No.12 soal un 2012 fisika listrik statis
No.12 soal un 2012 fisika listrik statisNo.12 soal un 2012 fisika listrik statis
No.12 soal un 2012 fisika listrik statis
 
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1
 
Listrik statis kelas ix smp
Listrik statis kelas ix smpListrik statis kelas ix smp
Listrik statis kelas ix smp
 
Fisika mid sms 1 kls ix okt 2013
Fisika mid sms 1 kls ix okt 2013Fisika mid sms 1 kls ix okt 2013
Fisika mid sms 1 kls ix okt 2013
 
Soal semester ganjil KLS 9 2013 MTSN DENANYAR
Soal semester ganjil KLS 9 2013 MTSN DENANYARSoal semester ganjil KLS 9 2013 MTSN DENANYAR
Soal semester ganjil KLS 9 2013 MTSN DENANYAR
 
Soal interaktif listrik statis
Soal interaktif listrik statisSoal interaktif listrik statis
Soal interaktif listrik statis
 
Latihan Soal Listrik Statis Energi Listrikdoc
Latihan Soal Listrik Statis Energi ListrikdocLatihan Soal Listrik Statis Energi Listrikdoc
Latihan Soal Listrik Statis Energi Listrikdoc
 
Daring 6. soal latihan listrik statis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Daring 6. soal latihan listrik statis SMP Ibrahimy 1 SukorejoDaring 6. soal latihan listrik statis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Daring 6. soal latihan listrik statis SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
 
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri b
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri bSoal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri b
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri b
 
Soal UTS 1 IPA SMP Semester Ganjil kelas 9
Soal UTS 1 IPA SMP Semester Ganjil  kelas  9Soal UTS 1 IPA SMP Semester Ganjil  kelas  9
Soal UTS 1 IPA SMP Semester Ganjil kelas 9
 
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri a
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri aSoal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri a
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri a
 
Paket soal fisika 3
Paket soal fisika 3Paket soal fisika 3
Paket soal fisika 3
 
Paket o
Paket oPaket o
Paket o
 
Bank Soal Materi Pelajaran Semi Konduktor
Bank Soal Materi Pelajaran Semi KonduktorBank Soal Materi Pelajaran Semi Konduktor
Bank Soal Materi Pelajaran Semi Konduktor
 
Skl 12
Skl 12Skl 12
Skl 12
 
Skl 12
Skl 12Skl 12
Skl 12
 
Semikonduktor sains, teknologi, aplikasi dan dampak
Semikonduktor sains, teknologi, aplikasi dan dampakSemikonduktor sains, teknologi, aplikasi dan dampak
Semikonduktor sains, teknologi, aplikasi dan dampak
 

Similar to SoalFisikaListrik

Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri a
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri aSoal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri a
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri aaw222
 
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri b
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri bSoal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri b
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri baw222
 
Soal brian listrik
Soal brian listrikSoal brian listrik
Soal brian listrikTiara Etc
 
Listrik statis
Listrik statisListrik statis
Listrik statisrey165
 
Pts ipa fisika sms 1 kls 9 sept 2018 latihan
Pts ipa fisika sms 1 kls 9 sept  2018 latihanPts ipa fisika sms 1 kls 9 sept  2018 latihan
Pts ipa fisika sms 1 kls 9 sept 2018 latihanDeny Ristanto
 
243307107 soal-tldo-sem-1
243307107 soal-tldo-sem-1243307107 soal-tldo-sem-1
243307107 soal-tldo-sem-1Lholo Ismunasib
 
Uas ipa kls 9 ganjil 1213
Uas ipa kls 9 ganjil 1213Uas ipa kls 9 ganjil 1213
Uas ipa kls 9 ganjil 1213mulyosetyono
 
Listrik Statis _ Nurul Huda Online
Listrik Statis _ Nurul Huda OnlineListrik Statis _ Nurul Huda Online
Listrik Statis _ Nurul Huda OnlineAGUS SUSANTO
 
Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013pandu adian
 
Soal uts semester 1 ipa ix
Soal uts semester 1 ipa ixSoal uts semester 1 ipa ix
Soal uts semester 1 ipa ixDesty Erni
 
Soal cerdas cermat fisika
Soal cerdas cermat fisikaSoal cerdas cermat fisika
Soal cerdas cermat fisikadesiwulan96
 
Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)mulyosetyono
 

Similar to SoalFisikaListrik (17)

Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri a
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri aSoal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri a
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri a
 
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri b
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri bSoal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri b
Soal uh2 ipa k9 s1 t2016 smpn 196 seri b
 
Soal brian listrik
Soal brian listrikSoal brian listrik
Soal brian listrik
 
Listrik statis
Listrik statisListrik statis
Listrik statis
 
Pts ipa fisika sms 1 kls 9 sept 2018 latihan
Pts ipa fisika sms 1 kls 9 sept  2018 latihanPts ipa fisika sms 1 kls 9 sept  2018 latihan
Pts ipa fisika sms 1 kls 9 sept 2018 latihan
 
243307107 soal-tldo-sem-1
243307107 soal-tldo-sem-1243307107 soal-tldo-sem-1
243307107 soal-tldo-sem-1
 
Uas ipa kls 9 ganjil 1213
Uas ipa kls 9 ganjil 1213Uas ipa kls 9 ganjil 1213
Uas ipa kls 9 ganjil 1213
 
Kemagnetan
KemagnetanKemagnetan
Kemagnetan
 
Soal n jwb kls 9
Soal n jwb kls 9Soal n jwb kls 9
Soal n jwb kls 9
 
Listrik Statis _ Nurul Huda Online
Listrik Statis _ Nurul Huda OnlineListrik Statis _ Nurul Huda Online
Listrik Statis _ Nurul Huda Online
 
Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013
 
Soal uts semester 1 ipa ix
Soal uts semester 1 ipa ixSoal uts semester 1 ipa ix
Soal uts semester 1 ipa ix
 
Soal to mafia smansaba
Soal to mafia smansabaSoal to mafia smansaba
Soal to mafia smansaba
 
Kuliah ke 2 muatan list
Kuliah ke 2 muatan listKuliah ke 2 muatan list
Kuliah ke 2 muatan list
 
Soal cerdas cermat fisika
Soal cerdas cermat fisikaSoal cerdas cermat fisika
Soal cerdas cermat fisika
 
Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)
 
Sssssssss
SssssssssSssssssss
Sssssssss
 

More from Boedi Santoso

More from Boedi Santoso (7)

praktik kupas tuntas AKM.pptx
praktik kupas tuntas AKM.pptxpraktik kupas tuntas AKM.pptx
praktik kupas tuntas AKM.pptx
 
B inggris sd
B inggris sdB inggris sd
B inggris sd
 
120920
120920120920
120920
 
Get started with sites
Get started with sitesGet started with sites
Get started with sites
 
Bibliografi
BibliografiBibliografi
Bibliografi
 
Spekulasi asal usul atmosfer bumi
Spekulasi asal usul atmosfer bumiSpekulasi asal usul atmosfer bumi
Spekulasi asal usul atmosfer bumi
 
Metode pembelajaran gasing
Metode pembelajaran gasingMetode pembelajaran gasing
Metode pembelajaran gasing
 

Recently uploaded

Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 

Recently uploaded (20)

Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 

SoalFisikaListrik

  • 1. Soal nomor 1 Partikel terkecil penyusun suatu materi atau zat disebut …. A. elektron B. atom C. neutron D. proton Soal nomor 2 Bunyi ledakan yang menggelegar akibat pemuaian udara secara tiba-tiba disebut …. A. petir B. angin C. guntur D. listrik Soal nomor 3 Bagian atom yang bermuatan positif adalah …… A. proton B. neutron C. elektron D. inti Soal nomor 4 Pada benda yang bermuatan listrik negatif keadaannya adalah ……. A. jumlah elektron > Jumlah proton B. jumlah elektron < Jumlah proton C. jumlah elektron = Jumlah proton D. tidak memiliki proton Soal nomor 5 Benda yang kelebihan elektron akan bermuatan …. A. negatif B. positif C. netral D. positron Soal nomor 6 Inti atom terdiri atas …. A. proton dan elektron B. proton dan neutron C. neutron dan elektron D. proton, neutron, dan elektron
  • 2. Soal nomor 7 Muatan atom yang beredar mengelilingi inti atom di sebut …. A. neutron B. proton C. elektron D. positron Soal nomor 8 Sebuah ebonit digosok dengan kain wol akan menjadi bermuatan ….. A. positif, karena proton pindah dari wol ke ebonit B. negatif, karena elektron pindah dari wol ke ebonit C. netral, karena elektron pindah dari ebonit ke wol D. tidak bermuatan, karena elektron pindah dari wol Soal nomor 9 Benda A bermuatan positif dan benda B bermuatan negatif. Jika kedua benda saling berdekatan maka …. A. benda A dan B tidak terjadi interaksi B. benda A dan B akan tolak-menolak C. benda A menolak benda B D. benda A dan B akan tarik menarik Soal nomor 10 Benda akan menjadi bermuatan positif jika …. A. dapat menarik benda lain B. kekurangan proton C. kelebihan elektron D. kekurangan elektron Soal nomor 11 Sebuah benda dikatakan netral jika …. A. jumlah proton lebih banyak dari pada elektron B. jumlah elektron lebih banyak dari pada proton C. jumlah proton sama dengan jumlah elektron D. jumlah neutron sama dengan jumlah proton Soal nomor 12 Berikut ini yang bukan gejala listrik statis adalah …. A. balon menempel di dinding setelah di gosokkan ke rambut B. bulu badan tertarik oleh pakaian yang baru saja disetrika C. kedua telapak tangan terasa panas setelah saling di gosokkan D. ujung sisir mampu menarik serpihan kertas setelah di gunakan untuk bersisir
  • 3. Soal nomor 13 Kaca yang pada awalnya netral, setelah digosok dengan kain sutra akan …. A. kekurangan elektron B. kelebihan elektron C. mempunyai jumlah elektron dan proton sama D. kekurangan neutron Soal nomor 14 Kaca yang sudah digosok dengan kain wol didekatkan pada penggaris yang digosokkan pada rambut, yang akan terjadi adalah …. A. tolak menolak B. tarik menarik C. tarik menarik dan tolak menolak D. tidak terjadi apa-apa Soal nomor 15 Perhatkan gambar berikut! Pada gambar di atas terdapat empat buah benda yang bermuatan. A menolak B, B menarik C, dan C menolak D. Jika benda A bermuatan positif (+) maka benda D bermuatan …. A. negatif B. positif C. netral D. negatif atau positif Soal nomor 16 Gaya tarik atau gaya tolak antara dua muatan yang saling berdekatan disebut …. A. gaya Lorentz B. gaya Coulomb C. gaya gravitasi D. gaya magnet Soal nomor 17 Alat yang digunakan untuk menimbulkan muatan listrik yang besar disebut …. A. dinamo B. generator C. transformator D. generator van de graff
  • 4. Soal nomor 18 Sebatang kaca bermuatan positif didekatkan kepala elektrostop yang bermuatan negatif. Pada elektrostop terjadi …. A. daun elektrostop bertambah mekar B. daun elektrostop menguncup C. dinding elektrostop bermuatan positif D. bunga api terbentuk antara batang kaca dengan kepala elektrostop Soal nomor 19 Sebatang plastik bermuatan negatif didekatkan elektrostop bermuatan negatif. Jika kepala elektrostop disentuh dengan jari, maka …. A. daun elektrostop bertambah mekar B. daun elektrostop kembali seperti semula C. daun elektrostop menguncup D. daun elektrostop tidak berubah Soal nomor 20 Sebuah elektroskop netral didekati oleh benda yang bermuatan negatif. Gambar yang benar sesuai keterangan tersebut adalah …. Soal nomor 21 Salah satu faktor yang mempengaruhi besarnya gaya Coulomb adalah …. A. jenis kedua muatan B. jarak kedua muatan C. arah kedua muatan D. bentuk kedua muatan Soal nomor 22
  • 5. Dua buah muatan masing -masing sebesar 6 x 10-6 C terpisah pada jarak 3 mm. Gaya interaksi yang timbul sebesar …. ( k = 9 x 109 Nm2 /C2 ) A. 36 N B. 108 N C. 3,6 x 104 N D. 1,08 x 105 N Soal nomor 23 Dua benda bermuatan masing-masing 3 x 10-6 C dan 1 x 10-6 C. Jarak dua muatan tersebut adalah 30 cm. maka gaya yang dialami oleh kedua muatan adalah …. A. 0,3 N B. 3 N C. 6 N D. 9 N Soal nomor 24 Dua buah muatan masing-masing Q1 dan Q2 berada di udara terpisah pada jarak 2r, sehingga terjadi gaya tarik sebesar F seperti tampak pada gambar. Jika kedua muatan dipindahkan sehingga berjarak kali jarak mula-mula, maka gaya tarik antara kedua muatan menjadi …. A. 4F B. 2F C. F D. F Soal nomor 25 Di dalam memindahkan muatan sebesar 50 C diperlukan energi sebesar 10 Joule. Energi potensialnya adalah …. A. 500 V B. 60 V C. 0,5 V D. 0,2 V Soal nomor 26 Potensial titik A dan B adalah 7 V menghabiskan energi 140 J. Muatan listrik yang dipindahkannya sebesar …. A. 20 C B. 200 C
  • 6. C. 400 C D. 980 C Soal nomor 27 Perhatikan gambar garis gaya listrik berikut! Pola garis gaya listrik pada muatan listrik yang benar ditunjukkan oleh gambar …. A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 Soal nomor 28 Gambar medan listrik yang benar adalah …. Soal nomor 29 Dua benda P dan Q masing-masing bermuatan +6 x 10-7 C dan -8 x 10-8 C, dipisahkan pada jarak 2 cm. Jika k = 9 x 109 Nm2 /C2 , gaya tarik menarik antara kedua benda tersebut adalah ….
  • 7. A. 0,108 N B. 1,08 N C. 10,8 N D. 108 N Soal nomor 30 Berikut ini adalah sifat-sifat medan listrik yang digambarkan oleh garis gaya listrik, kecuali …. A. arah garis gaya listrik dari kutub positif ke kutub negatif B. semakin rapat garis gaya, semakin kuat medan listriknya C. garis gaya listrik tidak pernah berpotongan D. garis gaya listrik tidak mempunyai arah