SlideShare a Scribd company logo
Sosiologi
PERUBAHAN SOSIALLisda Hayati
Next
Materi
Contoh Soal
Soal
Daftar Pustaka
Materi
Contoh Soal
Soal
Daftar Pustaka
Definisi Perubahan
Sosial
Teori-teori Perubahan
Sosial
Ciri-ciri Perubahan
Sosial
Bentuk-bentuk
Perubahan Sosial
Definisi Perubahan Sosial
Masyarakat dikatakan mengalami perubahan sosial apabila ketidaksamaan antara
keadaan di masa lampau dengan sekarang dalam waktu yang cukup lama.
Berikit ini definisi menurut William F.Ogburn :
Perubahan sosial adalah perubahan yang mencakup unsur-unsur kebudayaan baik
material maupun immaterial yang menekankan adanya pengaruh besar dari unsur-
unsur kebudayaan material terhadap unsur-unsur immaterial.
Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Teori-teori Perubahan Sosial
 Teori Evolusi (Evolutionary Theory)
Teori ini berpijak pada teori evolusi Darwin dan dipengaruhi oleh pemikiran
Herbert Spencer.
 Teori Konflik (Conflict Theory)
Teori ini menilai bahwa sesuatu yang konstan atau tetap adalah konflik sosial,
bukan perubahan sosial.
Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Teori-teori Perubahan Sosial
 Teori Fungsional (Functionalist Theory)
Para penganut Teori fungsionalis lebih menerima perubahan sosial sebagai
sesuatu yang konstan dan tidak memerlukan penjelaskan.
 Teori Siklus (Cyclical Theory)
Teori ini mencoba melihat bahwa suatu perubahan sosial itu tidak dapat
dikendalikan sepenuhnya oleh siapapun dan oleh apapun.
Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Teori-teori Perubahan Sosial
Beberapa bentuk teoti siklus sebagai berikut :
1. Teori Oswald Spengler (1880-1936)
2. Teori Pitirim A.Sorokin (1889-1968)
3. Teori Arnold Toynbee (1889-1975)
Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Ciri – ciri Perubahan Sosial
Menurut para ahli sosiologi, terdapat beberapa prinsip yang menjadi ciri umum
perubahan sosial, anatara lain meliputi :
 Tidak ada masyarakat yang berhenti perkembangan nya, karena setiap
masyarakat dapat mengalami perubahan secara lambat atau cepat.
 Perubahan yang terjadi pada kelembagaan masyarakat tertentu akan diikuti
oleh perubahan pada lembaga sosial yang lainnya karena yang sifat nya
interdependen.
Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Ciri – ciri Perubahan Sosial
 Perubahan sosial yang cepat biasanya menimbulkan disorganisasi yang
bersifat sementara didalam proses penyesuaian diri.
 Perubahan sosial tidak dapat dibatasi dalam bidang kebendaan atau bidang
spiritual saja karena keduanya terdapat hubungan timbal balik yang saling
mengkait.
Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Bentuk-bentuk Perubahan Sosial
A. Perubahan Lambat dan Perubahan Cepat
1. Perubahan lambat (Evolusi)
Perubahan sosial yang berlangsung lama dan merupakan
serangkaian perubahan kecil yang mengikuti dengan lambat
dinamakan evolusi.
Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Bentuk-bentuk Perubahan Sosial
Beberapa bentuk evolusi ,ialah :
a. Cosmic Evolution (Evolution Kosmis)
b. Organic Evalution (Evolusi Organis)
c. Mental Evolution (Evolusi Mental)
Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Bentuk-bentuk Perubahan Sosial
Terdapat berbagai macam teori tentang evolusi. Teori tersebut dapat
digolongkan dalam kategori sebagai berikut :
1. Unilinear theories of evolution
2. Universal theories of evolution
3. Multilined theories of evolution
Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Bentuk-bentuk Perubahan Sosial
2. Perubahan Cepat (Revolusi)
Perubahan sosial dan kebudayaan yang berlangsung secara cepat dan
menyangkut dasar atau pokok-pokok kehidupan masyarakat dinamakan revolusi.
Secara sosiologis, persyaratan berikut ini harus dipatuhi agar suatu revolusi dapat
tercapai :
 Harus ada keinginan dari masyarakat banyak untuk mengadakan perubahan.
 Ada seorang pemimpin atau sekelompok orang yang mampu memimpin
masyarakat untuk mengadakan perubahan.
Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Bentuk-bentuk Perubahan Sosial
 Ada pemimpin yang dapat menampung keinginan atau
aspirasi rakyat, kemudian merumuskan aspirasi tersebut
menjadi suatu program kerja.
 Ada tujuan konkret yang dapat dicapai.
 Ada momentum yang tepat untuk mengadakan revolusi.
Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Bentuk-bentuk Perubahan Sosial
B. Perubahan Kecil dan Perubahan Besar
 Perubahan kecil
Perubahan kecil adalah perubahan yang terjadi pada unsur-unsur struktur sosial,
tetapi tidak membawa pengaruh langsung atau berarti bagi masyarakat.
 Perubahan Besar
Perubahan sosial besar merupakan suatu perubahan yang akan membawa
pengaruh besar pada masyarakat.
Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Bentuk-bentuk Perubahan Sosial
C. Perubahan yang Dikehendaki atau Direncanakan dan yang Tidak Dikehendaki
atau Tidak Direncanakan
 Perubahan yang dikehendaki atau direncanakan
Merupakan perubahan yang diperkirakan atau yang telah direncanakan terlebih
dahulu oleh pihak yang hendak mengadakan perubahan dalam masyarakat.
 Perubahan yang tidak dikehendaki atau tidak direncanakan
Merupakan perubahan yang terjadi diluar jangkauan pengawasan masyarakat
ataupun kemampuan manusia.
Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Bentuk-bentuk Perubahan Sosial
D. Perubahan struktur dan perubahan proses
 Perubahan Struktural
Merupakan suatu perubahan yang sangat mendasar yang menyebabkan
munculnya reorganisasi dalam masyarakat.
 Perubahan Proses
Merupakan suatu perubahan yang sifat mendasar dan hanya sebagai
pelengkap/penyempurna dari perubahan yang terjadi sebelumnya.
Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Contoh Soal
1. Perubahan yang terjadi dalam waktu yang singkat disebut..
a. Evolusi
b. Revolusi
c. Reformasi
d. Reorganisasi
e. Rekonstruksi
Jawaban : B
Penjelasan : perubahan sosial dan kebudayaan yang berlangsung secara cepat
dan menyangkut dasar atau pokok kehidupan masyarakat dinamakan revolusi.
Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Soal
1. Contoh perubahan yang tidak dikehendaki oleh masyarakat adalah..
a. Pemanfaatan limbah kotoran binatang
b. Kegagalan pelaksanaan uji kompetensi gur
c. Keinginan untuk membentuk nilai dan norma baru
d. Keberhasilan pemanfaatan sumber daya alam
e. Pengunaan mesin pengering padi
Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
Daftar Pustaka
Budiati, Atik Catur ,2009. Sosiologi konstektual untuk SMA & MA kelas XII.
Jakarta: pusat perbukuan Departemen Pendidikan Nasional.
Damanik, Fritz. Fokus sosiologi siap ujian Nasional untuk SMA/MA. Jakarta:
Erlangga.
Hamid hasan, Said, dkk. 2010. Pengembangan pendidikan Budaya dan
Karakter Bangsa. Jakarta: Badan penelitian dan pengembangan pusat
kurikulum kementerian pendidikan Nasional.
Maryati, Kun dan Juju Suryawati, 2007. Sosiologi untuk SMA/MA Kelas XII.
Jakarta: Esis
Muin, Idianto, 2006. Sosiologi untuk SMA/MA Kelas XII. Jakarta:Erlangga.
http://id.wikipedia.org/
Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri

More Related Content

What's hot

Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
BudionoDrs
 
konsep dan ruang lingkup beberapa faktor penyebab terjadinya perubahan sosial
konsep dan ruang lingkup beberapa faktor penyebab terjadinya perubahan sosialkonsep dan ruang lingkup beberapa faktor penyebab terjadinya perubahan sosial
konsep dan ruang lingkup beberapa faktor penyebab terjadinya perubahan sosialcluprut
 
Sosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan Sosial
Sosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan SosialSosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan Sosial
Sosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan Sosial
Rania Afifa Dewi
 
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
BudionoDrs
 
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosialPerubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Bayu Pangestu
 
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
Yaser Lopekabausirah
 
Sosiologi. perubahan sosial
Sosiologi. perubahan sosialSosiologi. perubahan sosial
Sosiologi. perubahan sosialPoltekes TNI AU
 
Bab 1. c. p pt teori perubahan sosial 3
Bab 1. c. p pt teori perubahan sosial 3Bab 1. c. p pt teori perubahan sosial 3
Bab 1. c. p pt teori perubahan sosial 3
BudionoDrs
 

What's hot (9)

Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
 
Transformasi Sosial dan Mobilitas Sosial
Transformasi Sosial dan Mobilitas SosialTransformasi Sosial dan Mobilitas Sosial
Transformasi Sosial dan Mobilitas Sosial
 
konsep dan ruang lingkup beberapa faktor penyebab terjadinya perubahan sosial
konsep dan ruang lingkup beberapa faktor penyebab terjadinya perubahan sosialkonsep dan ruang lingkup beberapa faktor penyebab terjadinya perubahan sosial
konsep dan ruang lingkup beberapa faktor penyebab terjadinya perubahan sosial
 
Sosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan Sosial
Sosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan SosialSosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan Sosial
Sosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan Sosial
 
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
 
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosialPerubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
 
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
Perubahan sosial: Pengertian dan Ruang Lingkup.
 
Sosiologi. perubahan sosial
Sosiologi. perubahan sosialSosiologi. perubahan sosial
Sosiologi. perubahan sosial
 
Bab 1. c. p pt teori perubahan sosial 3
Bab 1. c. p pt teori perubahan sosial 3Bab 1. c. p pt teori perubahan sosial 3
Bab 1. c. p pt teori perubahan sosial 3
 

Viewers also liked

Francy
FrancyFrancy
งานนำเสนอ1
งานนำเสนอ1งานนำเสนอ1
งานนำเสนอ1
padungsak modpun
 
Smit[1][1] 3
Smit[1][1] 3Smit[1][1] 3
Smit[1][1] 3
Smit Ratnottar
 
αθλητισμός και υγεία
αθλητισμός και υγείααθλητισμός και υγεία
αθλητισμός και υγεία
mariaont
 
Mansi 150508054119-lva1-app6891
Mansi 150508054119-lva1-app6891Mansi 150508054119-lva1-app6891
Mansi 150508054119-lva1-app6891
Ravi Raju Perikala
 
Atividade 9.carlise.doc
Atividade 9.carlise.docAtividade 9.carlise.doc
Atividade 9.carlise.doc
carlise rodrigues
 
Amalia noor farida (tik)
Amalia noor farida (tik)Amalia noor farida (tik)
Amalia noor farida (tik)Paarief Udin
 
Larutan penyangga (rusiani xii ipa 2)
Larutan penyangga (rusiani xii ipa 2)Larutan penyangga (rusiani xii ipa 2)
Larutan penyangga (rusiani xii ipa 2)Paarief Udin
 
Arvin siregar xii ips 1
Arvin siregar xii ips 1Arvin siregar xii ips 1
Arvin siregar xii ips 1Paarief Udin
 
Information and Communications Technology
Information and Communications TechnologyInformation and Communications Technology
Information and Communications Technology
dncngl
 
Religious reforms of muhammad tughlaq
Religious reforms of muhammad tughlaqReligious reforms of muhammad tughlaq
Religious reforms of muhammad tughlaqMaria Chattha
 
Rendición de-cuentas-2017
Rendición de-cuentas-2017Rendición de-cuentas-2017
Rendición de-cuentas-2017
webmasteriensp
 
柏瑞週報20170310
柏瑞週報20170310柏瑞週報20170310
柏瑞週報20170310
Pinebridge
 

Viewers also liked (13)

Francy
FrancyFrancy
Francy
 
งานนำเสนอ1
งานนำเสนอ1งานนำเสนอ1
งานนำเสนอ1
 
Smit[1][1] 3
Smit[1][1] 3Smit[1][1] 3
Smit[1][1] 3
 
αθλητισμός και υγεία
αθλητισμός και υγείααθλητισμός και υγεία
αθλητισμός και υγεία
 
Mansi 150508054119-lva1-app6891
Mansi 150508054119-lva1-app6891Mansi 150508054119-lva1-app6891
Mansi 150508054119-lva1-app6891
 
Atividade 9.carlise.doc
Atividade 9.carlise.docAtividade 9.carlise.doc
Atividade 9.carlise.doc
 
Amalia noor farida (tik)
Amalia noor farida (tik)Amalia noor farida (tik)
Amalia noor farida (tik)
 
Larutan penyangga (rusiani xii ipa 2)
Larutan penyangga (rusiani xii ipa 2)Larutan penyangga (rusiani xii ipa 2)
Larutan penyangga (rusiani xii ipa 2)
 
Arvin siregar xii ips 1
Arvin siregar xii ips 1Arvin siregar xii ips 1
Arvin siregar xii ips 1
 
Information and Communications Technology
Information and Communications TechnologyInformation and Communications Technology
Information and Communications Technology
 
Religious reforms of muhammad tughlaq
Religious reforms of muhammad tughlaqReligious reforms of muhammad tughlaq
Religious reforms of muhammad tughlaq
 
Rendición de-cuentas-2017
Rendición de-cuentas-2017Rendición de-cuentas-2017
Rendición de-cuentas-2017
 
柏瑞週報20170310
柏瑞週報20170310柏瑞週報20170310
柏瑞週報20170310
 

Similar to Lisda hayati .xii ips 1

perubahan sosial
perubahan sosialperubahan sosial
perubahan sosial
abd_
 
Makalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budayaMakalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budaya
ippangnakmambi
 
Bahan Ajar Sosiologi materi Perubahan sosial XII.pptx
Bahan Ajar Sosiologi materi Perubahan sosial XII.pptxBahan Ajar Sosiologi materi Perubahan sosial XII.pptx
Bahan Ajar Sosiologi materi Perubahan sosial XII.pptx
nhuurdiiyan
 
dinamika masyarakat
dinamika masyarakatdinamika masyarakat
dinamika masyarakat
younkOyounk
 
Tugas Kuliah Matkul Perubahan Sosial PMI
Tugas Kuliah Matkul Perubahan Sosial PMITugas Kuliah Matkul Perubahan Sosial PMI
Tugas Kuliah Matkul Perubahan Sosial PMI
AlimMaulana2
 
perubahan sosial dalam kehidupan masyarakat.pptx
perubahan sosial dalam kehidupan masyarakat.pptxperubahan sosial dalam kehidupan masyarakat.pptx
perubahan sosial dalam kehidupan masyarakat.pptx
FikaTantri1
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
BudionoDrs
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
BudionoDrs
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
BudionoDrs
 
Definisi perubahan sosial dan tipe
Definisi perubahan sosial dan tipeDefinisi perubahan sosial dan tipe
Definisi perubahan sosial dan tipeHaidar Bashofi
 
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptxPERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
JerniantiagustinaMan
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
BudionoDrs
 
5_6289794436066969593.pptx
5_6289794436066969593.pptx5_6289794436066969593.pptx
5_6289794436066969593.pptx
DolRohman
 
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.pptPERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
MYTVDANFILM
 
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.pptPERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
EnggiPratama3
 
Perubahan Sosial Budaya
Perubahan Sosial BudayaPerubahan Sosial Budaya
Perubahan Sosial Budaya
University Of Cenderawasih
 
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
BudionoDrs
 
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
BudionoDrs
 
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
BudionoDrs
 
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
BudionoDrs
 

Similar to Lisda hayati .xii ips 1 (20)

perubahan sosial
perubahan sosialperubahan sosial
perubahan sosial
 
Makalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budayaMakalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budaya
 
Bahan Ajar Sosiologi materi Perubahan sosial XII.pptx
Bahan Ajar Sosiologi materi Perubahan sosial XII.pptxBahan Ajar Sosiologi materi Perubahan sosial XII.pptx
Bahan Ajar Sosiologi materi Perubahan sosial XII.pptx
 
dinamika masyarakat
dinamika masyarakatdinamika masyarakat
dinamika masyarakat
 
Tugas Kuliah Matkul Perubahan Sosial PMI
Tugas Kuliah Matkul Perubahan Sosial PMITugas Kuliah Matkul Perubahan Sosial PMI
Tugas Kuliah Matkul Perubahan Sosial PMI
 
perubahan sosial dalam kehidupan masyarakat.pptx
perubahan sosial dalam kehidupan masyarakat.pptxperubahan sosial dalam kehidupan masyarakat.pptx
perubahan sosial dalam kehidupan masyarakat.pptx
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
 
Definisi perubahan sosial dan tipe
Definisi perubahan sosial dan tipeDefinisi perubahan sosial dan tipe
Definisi perubahan sosial dan tipe
 
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptxPERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
 
Bab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosialBab 1. p pt perubahan sosial
Bab 1. p pt perubahan sosial
 
5_6289794436066969593.pptx
5_6289794436066969593.pptx5_6289794436066969593.pptx
5_6289794436066969593.pptx
 
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.pptPERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
 
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.pptPERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
 
Perubahan Sosial Budaya
Perubahan Sosial BudayaPerubahan Sosial Budaya
Perubahan Sosial Budaya
 
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
 
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
 
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
 
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
P pt pengert dan bentuk perub sosial 1
 

More from Paarief Udin

Litosfer dan pedosfer
Litosfer dan pedosferLitosfer dan pedosfer
Litosfer dan pedosfer
Paarief Udin
 
Tugas tik muhammad noor xii ips 4
Tugas tik muhammad noor xii ips 4Tugas tik muhammad noor xii ips 4
Tugas tik muhammad noor xii ips 4Paarief Udin
 
Tugas tik noorlianda aprianti xii ipa 2
Tugas tik noorlianda aprianti xii ipa 2Tugas tik noorlianda aprianti xii ipa 2
Tugas tik noorlianda aprianti xii ipa 2Paarief Udin
 
Zairullah azhar power point xii ips 2
Zairullah azhar power point xii ips 2Zairullah azhar power point xii ips 2
Zairullah azhar power point xii ips 2Paarief Udin
 
Tugas tik waridatul jannah
Tugas tik waridatul jannahTugas tik waridatul jannah
Tugas tik waridatul jannahPaarief Udin
 
Tugas xii ips 3 amalia ihsana dan jannatun nisa
Tugas xii ips 3 amalia ihsana dan jannatun nisaTugas xii ips 3 amalia ihsana dan jannatun nisa
Tugas xii ips 3 amalia ihsana dan jannatun nisaPaarief Udin
 
Tugas tik mariatul husna & st. maryam xii ips 3
Tugas tik mariatul husna & st. maryam xii ips 3Tugas tik mariatul husna & st. maryam xii ips 3
Tugas tik mariatul husna & st. maryam xii ips 3Paarief Udin
 
Tugas powerpoint jannaturida xii ips 4
Tugas powerpoint jannaturida xii ips 4Tugas powerpoint jannaturida xii ips 4
Tugas powerpoint jannaturida xii ips 4Paarief Udin
 
Tugas powerpoint adistya ratnasari xii ips 1
Tugas powerpoint   adistya ratnasari xii ips 1Tugas powerpoint   adistya ratnasari xii ips 1
Tugas powerpoint adistya ratnasari xii ips 1Paarief Udin
 
Tugas geografi qaidah
Tugas geografi qaidahTugas geografi qaidah
Tugas geografi qaidahPaarief Udin
 
Tugas final(putri elma agravina xii ips 3)
Tugas final(putri elma agravina xii ips 3)Tugas final(putri elma agravina xii ips 3)
Tugas final(putri elma agravina xii ips 3)Paarief Udin
 
Tugas final tik jahratunnisa & zurida
Tugas final tik jahratunnisa & zuridaTugas final tik jahratunnisa & zurida
Tugas final tik jahratunnisa & zuridaPaarief Udin
 
Tugas akhir tik imaniar fitriani
Tugas akhir tik imaniar fitrianiTugas akhir tik imaniar fitriani
Tugas akhir tik imaniar fitrianiPaarief Udin
 
Tugas akhir tik angga susila putra & syarif hidayatullah xii ipa 2
Tugas akhir tik angga susila putra & syarif hidayatullah xii ipa 2Tugas akhir tik angga susila putra & syarif hidayatullah xii ipa 2
Tugas akhir tik angga susila putra & syarif hidayatullah xii ipa 2Paarief Udin
 
Tugas akhir devy syintia poeteri dan mulia
Tugas akhir devy syintia poeteri dan muliaTugas akhir devy syintia poeteri dan mulia
Tugas akhir devy syintia poeteri dan muliaPaarief Udin
 
Tik cita rahmi maulida xii ipa 2
Tik cita rahmi maulida xii ipa 2Tik cita rahmi maulida xii ipa 2
Tik cita rahmi maulida xii ipa 2Paarief Udin
 
Tata surya rizky amalia
Tata surya rizky amaliaTata surya rizky amalia
Tata surya rizky amaliaPaarief Udin
 
Sumiati & eriandani kurniawan xii ipa 1 (gelombang cahaya)
Sumiati & eriandani kurniawan xii ipa 1 (gelombang cahaya)Sumiati & eriandani kurniawan xii ipa 1 (gelombang cahaya)
Sumiati & eriandani kurniawan xii ipa 1 (gelombang cahaya)Paarief Udin
 

More from Paarief Udin (20)

Litosfer dan pedosfer
Litosfer dan pedosferLitosfer dan pedosfer
Litosfer dan pedosfer
 
Hidrosfer
HidrosferHidrosfer
Hidrosfer
 
Tugas tik muhammad noor xii ips 4
Tugas tik muhammad noor xii ips 4Tugas tik muhammad noor xii ips 4
Tugas tik muhammad noor xii ips 4
 
Tugas tik noorlianda aprianti xii ipa 2
Tugas tik noorlianda aprianti xii ipa 2Tugas tik noorlianda aprianti xii ipa 2
Tugas tik noorlianda aprianti xii ipa 2
 
Zairullah azhar power point xii ips 2
Zairullah azhar power point xii ips 2Zairullah azhar power point xii ips 2
Zairullah azhar power point xii ips 2
 
Tugas tik waridatul jannah
Tugas tik waridatul jannahTugas tik waridatul jannah
Tugas tik waridatul jannah
 
Tugas xii ips 3 amalia ihsana dan jannatun nisa
Tugas xii ips 3 amalia ihsana dan jannatun nisaTugas xii ips 3 amalia ihsana dan jannatun nisa
Tugas xii ips 3 amalia ihsana dan jannatun nisa
 
Tugas tik mariatul husna & st. maryam xii ips 3
Tugas tik mariatul husna & st. maryam xii ips 3Tugas tik mariatul husna & st. maryam xii ips 3
Tugas tik mariatul husna & st. maryam xii ips 3
 
Tugas powerpoint jannaturida xii ips 4
Tugas powerpoint jannaturida xii ips 4Tugas powerpoint jannaturida xii ips 4
Tugas powerpoint jannaturida xii ips 4
 
Tugas powerpoint adistya ratnasari xii ips 1
Tugas powerpoint   adistya ratnasari xii ips 1Tugas powerpoint   adistya ratnasari xii ips 1
Tugas powerpoint adistya ratnasari xii ips 1
 
Tugas geografi qaidah
Tugas geografi qaidahTugas geografi qaidah
Tugas geografi qaidah
 
Tugas final(putri elma agravina xii ips 3)
Tugas final(putri elma agravina xii ips 3)Tugas final(putri elma agravina xii ips 3)
Tugas final(putri elma agravina xii ips 3)
 
Tugas final tik jahratunnisa & zurida
Tugas final tik jahratunnisa & zuridaTugas final tik jahratunnisa & zurida
Tugas final tik jahratunnisa & zurida
 
Tugas akhir tik imaniar fitriani
Tugas akhir tik imaniar fitrianiTugas akhir tik imaniar fitriani
Tugas akhir tik imaniar fitriani
 
Tata surya
Tata suryaTata surya
Tata surya
 
Tugas akhir tik angga susila putra & syarif hidayatullah xii ipa 2
Tugas akhir tik angga susila putra & syarif hidayatullah xii ipa 2Tugas akhir tik angga susila putra & syarif hidayatullah xii ipa 2
Tugas akhir tik angga susila putra & syarif hidayatullah xii ipa 2
 
Tugas akhir devy syintia poeteri dan mulia
Tugas akhir devy syintia poeteri dan muliaTugas akhir devy syintia poeteri dan mulia
Tugas akhir devy syintia poeteri dan mulia
 
Tik cita rahmi maulida xii ipa 2
Tik cita rahmi maulida xii ipa 2Tik cita rahmi maulida xii ipa 2
Tik cita rahmi maulida xii ipa 2
 
Tata surya rizky amalia
Tata surya rizky amaliaTata surya rizky amalia
Tata surya rizky amalia
 
Sumiati & eriandani kurniawan xii ipa 1 (gelombang cahaya)
Sumiati & eriandani kurniawan xii ipa 1 (gelombang cahaya)Sumiati & eriandani kurniawan xii ipa 1 (gelombang cahaya)
Sumiati & eriandani kurniawan xii ipa 1 (gelombang cahaya)
 

Lisda hayati .xii ips 1

  • 3. Materi Contoh Soal Soal Daftar Pustaka Definisi Perubahan Sosial Teori-teori Perubahan Sosial Ciri-ciri Perubahan Sosial Bentuk-bentuk Perubahan Sosial
  • 4. Definisi Perubahan Sosial Masyarakat dikatakan mengalami perubahan sosial apabila ketidaksamaan antara keadaan di masa lampau dengan sekarang dalam waktu yang cukup lama. Berikit ini definisi menurut William F.Ogburn : Perubahan sosial adalah perubahan yang mencakup unsur-unsur kebudayaan baik material maupun immaterial yang menekankan adanya pengaruh besar dari unsur- unsur kebudayaan material terhadap unsur-unsur immaterial. Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 5. Teori-teori Perubahan Sosial  Teori Evolusi (Evolutionary Theory) Teori ini berpijak pada teori evolusi Darwin dan dipengaruhi oleh pemikiran Herbert Spencer.  Teori Konflik (Conflict Theory) Teori ini menilai bahwa sesuatu yang konstan atau tetap adalah konflik sosial, bukan perubahan sosial. Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 6. Teori-teori Perubahan Sosial  Teori Fungsional (Functionalist Theory) Para penganut Teori fungsionalis lebih menerima perubahan sosial sebagai sesuatu yang konstan dan tidak memerlukan penjelaskan.  Teori Siklus (Cyclical Theory) Teori ini mencoba melihat bahwa suatu perubahan sosial itu tidak dapat dikendalikan sepenuhnya oleh siapapun dan oleh apapun. Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 7. Teori-teori Perubahan Sosial Beberapa bentuk teoti siklus sebagai berikut : 1. Teori Oswald Spengler (1880-1936) 2. Teori Pitirim A.Sorokin (1889-1968) 3. Teori Arnold Toynbee (1889-1975) Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 8. Ciri – ciri Perubahan Sosial Menurut para ahli sosiologi, terdapat beberapa prinsip yang menjadi ciri umum perubahan sosial, anatara lain meliputi :  Tidak ada masyarakat yang berhenti perkembangan nya, karena setiap masyarakat dapat mengalami perubahan secara lambat atau cepat.  Perubahan yang terjadi pada kelembagaan masyarakat tertentu akan diikuti oleh perubahan pada lembaga sosial yang lainnya karena yang sifat nya interdependen. Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 9. Ciri – ciri Perubahan Sosial  Perubahan sosial yang cepat biasanya menimbulkan disorganisasi yang bersifat sementara didalam proses penyesuaian diri.  Perubahan sosial tidak dapat dibatasi dalam bidang kebendaan atau bidang spiritual saja karena keduanya terdapat hubungan timbal balik yang saling mengkait. Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 10. Bentuk-bentuk Perubahan Sosial A. Perubahan Lambat dan Perubahan Cepat 1. Perubahan lambat (Evolusi) Perubahan sosial yang berlangsung lama dan merupakan serangkaian perubahan kecil yang mengikuti dengan lambat dinamakan evolusi. Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 11. Bentuk-bentuk Perubahan Sosial Beberapa bentuk evolusi ,ialah : a. Cosmic Evolution (Evolution Kosmis) b. Organic Evalution (Evolusi Organis) c. Mental Evolution (Evolusi Mental) Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 12. Bentuk-bentuk Perubahan Sosial Terdapat berbagai macam teori tentang evolusi. Teori tersebut dapat digolongkan dalam kategori sebagai berikut : 1. Unilinear theories of evolution 2. Universal theories of evolution 3. Multilined theories of evolution Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 13. Bentuk-bentuk Perubahan Sosial 2. Perubahan Cepat (Revolusi) Perubahan sosial dan kebudayaan yang berlangsung secara cepat dan menyangkut dasar atau pokok-pokok kehidupan masyarakat dinamakan revolusi. Secara sosiologis, persyaratan berikut ini harus dipatuhi agar suatu revolusi dapat tercapai :  Harus ada keinginan dari masyarakat banyak untuk mengadakan perubahan.  Ada seorang pemimpin atau sekelompok orang yang mampu memimpin masyarakat untuk mengadakan perubahan. Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 14. Bentuk-bentuk Perubahan Sosial  Ada pemimpin yang dapat menampung keinginan atau aspirasi rakyat, kemudian merumuskan aspirasi tersebut menjadi suatu program kerja.  Ada tujuan konkret yang dapat dicapai.  Ada momentum yang tepat untuk mengadakan revolusi. Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 15. Bentuk-bentuk Perubahan Sosial B. Perubahan Kecil dan Perubahan Besar  Perubahan kecil Perubahan kecil adalah perubahan yang terjadi pada unsur-unsur struktur sosial, tetapi tidak membawa pengaruh langsung atau berarti bagi masyarakat.  Perubahan Besar Perubahan sosial besar merupakan suatu perubahan yang akan membawa pengaruh besar pada masyarakat. Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 16. Bentuk-bentuk Perubahan Sosial C. Perubahan yang Dikehendaki atau Direncanakan dan yang Tidak Dikehendaki atau Tidak Direncanakan  Perubahan yang dikehendaki atau direncanakan Merupakan perubahan yang diperkirakan atau yang telah direncanakan terlebih dahulu oleh pihak yang hendak mengadakan perubahan dalam masyarakat.  Perubahan yang tidak dikehendaki atau tidak direncanakan Merupakan perubahan yang terjadi diluar jangkauan pengawasan masyarakat ataupun kemampuan manusia. Back NextDaftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 17. Bentuk-bentuk Perubahan Sosial D. Perubahan struktur dan perubahan proses  Perubahan Struktural Merupakan suatu perubahan yang sangat mendasar yang menyebabkan munculnya reorganisasi dalam masyarakat.  Perubahan Proses Merupakan suatu perubahan yang sifat mendasar dan hanya sebagai pelengkap/penyempurna dari perubahan yang terjadi sebelumnya. Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 18. Contoh Soal 1. Perubahan yang terjadi dalam waktu yang singkat disebut.. a. Evolusi b. Revolusi c. Reformasi d. Reorganisasi e. Rekonstruksi Jawaban : B Penjelasan : perubahan sosial dan kebudayaan yang berlangsung secara cepat dan menyangkut dasar atau pokok kehidupan masyarakat dinamakan revolusi. Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 19. Soal 1. Contoh perubahan yang tidak dikehendaki oleh masyarakat adalah.. a. Pemanfaatan limbah kotoran binatang b. Kegagalan pelaksanaan uji kompetensi gur c. Keinginan untuk membentuk nilai dan norma baru d. Keberhasilan pemanfaatan sumber daya alam e. Pengunaan mesin pengering padi Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri
  • 20. Daftar Pustaka Budiati, Atik Catur ,2009. Sosiologi konstektual untuk SMA & MA kelas XII. Jakarta: pusat perbukuan Departemen Pendidikan Nasional. Damanik, Fritz. Fokus sosiologi siap ujian Nasional untuk SMA/MA. Jakarta: Erlangga. Hamid hasan, Said, dkk. 2010. Pengembangan pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa. Jakarta: Badan penelitian dan pengembangan pusat kurikulum kementerian pendidikan Nasional. Maryati, Kun dan Juju Suryawati, 2007. Sosiologi untuk SMA/MA Kelas XII. Jakarta: Esis Muin, Idianto, 2006. Sosiologi untuk SMA/MA Kelas XII. Jakarta:Erlangga. http://id.wikipedia.org/ Back Daftar PustakaSoalContoh SoalMateri