SlideShare a Scribd company logo
LIKUIDASI PERSEKUTUAN
LIKUIDASI
Adalah suatu keaadaan dimana
 baik persekutuan maupun usaha
 peruhahaannya dibubarkan semua.
Proses Likuidasi
 1. Proses mengubah harta kekayaan yang ada menjadi
     uang tunai ( cash ), yang disebut proses realisasi.
 2. Proses pembayaran kembali hutang-hutang kepada
     kreditur dan pembayaran kembali sisa modal
     kepada para anggota.
Prosedur dalam likuidasi :
1. Rekening-rekening pembukuan harus disesuaikan dan
   tutup.
2. Pada proses pengubahan aktiva menjadi uang tunai
   (cash), apabila ada perbedaan antara nilai buku dan dan
   nilai realisasi yang mmenunjukkan keuntungan atau
   kerugian harus dibagi di antara anggota sesuai
   perbandingan laba.
3. Apabila dijumpai keadaan dimana salah seorang anggota
   mempunyai saldo debit di dalam rekening modalnya.
4. Apabila uang tunai sudah tersedia untuk dibagi, harus di
   bayar kepada kreditur dahhulu.
 AKTIVA                  Hutang & Modal
Kas ……………………Rp. 10.000,-           Hutang Dagang   Rp. 75.000,-
Aktiva Lain-Lain ..Rp. 180.000,-   Hutang Tuan B   Rp. 6.000,-
                                   Hutang Tuan D   Rp. 5.000,-
                                   Modal, A        Rp. 42.000,-
                                   Modal, B        Rp. 31.500,-
                                   Modal, C        Rp. 20.000,-
                                   Modal, D        Rp. 10.000,-

Jumlah Aktiva    Rp. 190.0000      Jumlah          Rp. 190.000,-
Beberapa kemungkinan di dalam pelaksanaan
Realisasi pengubahan Aktiva lain menjadi uang
tunai dan proses Likuidasi selanjutnya :
1.   Realisasi aktiva lain sebesar Rp. 140.000,-. Kerugian dalam realisasi aktiva
     lain-lain dibebankan kepada rekening modal masing-masing anggota
     dengan jumlah yang masih cukup di tutup oleh saldo modal.
2.   Realisasi aktiva lain-lain sebesar Rp. 120.000,-. Pembebanan kerugian
     melampaui saldo rekening modal beberapa anggota sehingga harus ditutup
     dengan saldo piutangnya kepada persekutuan.
3.   Realisasi aktiva lain-lain Sebesar Rp. 100.000,-.Kerugian realisasi aktiva lain-
     lain mengakibatkan defisitnya rekening modal seorang anggota.
4.   Realisasi aktiva lain-lain sebesar Rp. 80.000,- dengan kerugian realisasi yang
     mengakibatkan defisitnya modal beberapa orang anggota
5.   Realisasi Aktiva lain-lain sebesar Rp. 60.000,- dengan berakibat kekurangan
     uang tunai untuk membayar para kreditur :
     A. Apabila semua anggota secara pribadi mampu untuk menutup kewajiban
       - kewajibannya.
     B. Apabila anggota tertentu secara pribadi mampu, sedang beberapa anggota
        yang lain tidak mampu untuk menyelesaikan kewajibannya.

More Related Content

Viewers also liked

Akuntansi Keuangan Lanjutan I
Akuntansi Keuangan Lanjutan IAkuntansi Keuangan Lanjutan I
Akuntansi Keuangan Lanjutan IZombie Black
 
Perbankan 12 penanganan bank bermasalah
Perbankan 12   penanganan bank bermasalahPerbankan 12   penanganan bank bermasalah
Perbankan 12 penanganan bank bermasalahcar nadi
 
Akuntansi keuangan-lanjutan-1
Akuntansi keuangan-lanjutan-1Akuntansi keuangan-lanjutan-1
Akuntansi keuangan-lanjutan-1car nadi
 
AKL Bab III Likuidasi Persekutuan
AKL Bab III  Likuidasi PersekutuanAKL Bab III  Likuidasi Persekutuan
AKL Bab III Likuidasi PersekutuanBie
 
Bab 1 Materi Persekutuan (Akuntansi Keuangan Lanjutan)
Bab 1 Materi Persekutuan (Akuntansi Keuangan Lanjutan)Bab 1 Materi Persekutuan (Akuntansi Keuangan Lanjutan)
Bab 1 Materi Persekutuan (Akuntansi Keuangan Lanjutan)Fajar Sandy
 

Viewers also liked (7)

Akuntansi Keuangan Lanjutan I
Akuntansi Keuangan Lanjutan IAkuntansi Keuangan Lanjutan I
Akuntansi Keuangan Lanjutan I
 
Bab4
Bab4Bab4
Bab4
 
Perbankan 12 penanganan bank bermasalah
Perbankan 12   penanganan bank bermasalahPerbankan 12   penanganan bank bermasalah
Perbankan 12 penanganan bank bermasalah
 
Akuntansi keuangan-lanjutan-1
Akuntansi keuangan-lanjutan-1Akuntansi keuangan-lanjutan-1
Akuntansi keuangan-lanjutan-1
 
AKL Bab III Likuidasi Persekutuan
AKL Bab III  Likuidasi PersekutuanAKL Bab III  Likuidasi Persekutuan
AKL Bab III Likuidasi Persekutuan
 
Latihan soal akuntansi lanjutan 1
Latihan soal akuntansi lanjutan 1Latihan soal akuntansi lanjutan 1
Latihan soal akuntansi lanjutan 1
 
Bab 1 Materi Persekutuan (Akuntansi Keuangan Lanjutan)
Bab 1 Materi Persekutuan (Akuntansi Keuangan Lanjutan)Bab 1 Materi Persekutuan (Akuntansi Keuangan Lanjutan)
Bab 1 Materi Persekutuan (Akuntansi Keuangan Lanjutan)
 

Similar to Likuidasi persekutuan (20)

Likuidasi persekutuan Akuntansi DRIZIZ
Likuidasi persekutuan Akuntansi DRIZIZLikuidasi persekutuan Akuntansi DRIZIZ
Likuidasi persekutuan Akuntansi DRIZIZ
 
Persekutuan (Likuidasi)
Persekutuan (Likuidasi)Persekutuan (Likuidasi)
Persekutuan (Likuidasi)
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Persamaan dasar-akuntansi
Persamaan dasar-akuntansiPersamaan dasar-akuntansi
Persamaan dasar-akuntansi
 
Slk ch7 manajemen bank umum
Slk ch7 manajemen bank umumSlk ch7 manajemen bank umum
Slk ch7 manajemen bank umum
 
Persekutuan Firma
Persekutuan Firma  Persekutuan Firma
Persekutuan Firma
 
Rekonsiliasi bank
Rekonsiliasi bankRekonsiliasi bank
Rekonsiliasi bank
 
Akm ch 7 kas
Akm ch 7 kasAkm ch 7 kas
Akm ch 7 kas
 
Akuntansi pengantar
Akuntansi pengantarAkuntansi pengantar
Akuntansi pengantar
 
Akuntansi koperasi
Akuntansi koperasiAkuntansi koperasi
Akuntansi koperasi
 
Akuntansi mudharabah
Akuntansi mudharabahAkuntansi mudharabah
Akuntansi mudharabah
 
Kewajiban lain-lain
Kewajiban lain-lainKewajiban lain-lain
Kewajiban lain-lain
 
MUDHARABAH.pptx
MUDHARABAH.pptxMUDHARABAH.pptx
MUDHARABAH.pptx
 
Materi mudharabah
Materi mudharabahMateri mudharabah
Materi mudharabah
 
KOPERASI
KOPERASIKOPERASI
KOPERASI
 
Soal try out 2013 akuntansi smk
Soal try out 2013 akuntansi smkSoal try out 2013 akuntansi smk
Soal try out 2013 akuntansi smk
 
Soal try out 2013
Soal try out 2013Soal try out 2013
Soal try out 2013
 
Dasar dasar akuntansi
Dasar dasar akuntansiDasar dasar akuntansi
Dasar dasar akuntansi
 
Lk konsolidasi perusahaan anak di ln
Lk konsolidasi perusahaan anak di lnLk konsolidasi perusahaan anak di ln
Lk konsolidasi perusahaan anak di ln
 
Akuntansi Perbankan
Akuntansi PerbankanAkuntansi Perbankan
Akuntansi Perbankan
 

Likuidasi persekutuan

  • 2. LIKUIDASI Adalah suatu keaadaan dimana baik persekutuan maupun usaha peruhahaannya dibubarkan semua.
  • 3. Proses Likuidasi  1. Proses mengubah harta kekayaan yang ada menjadi uang tunai ( cash ), yang disebut proses realisasi.  2. Proses pembayaran kembali hutang-hutang kepada kreditur dan pembayaran kembali sisa modal kepada para anggota.
  • 4. Prosedur dalam likuidasi : 1. Rekening-rekening pembukuan harus disesuaikan dan tutup. 2. Pada proses pengubahan aktiva menjadi uang tunai (cash), apabila ada perbedaan antara nilai buku dan dan nilai realisasi yang mmenunjukkan keuntungan atau kerugian harus dibagi di antara anggota sesuai perbandingan laba. 3. Apabila dijumpai keadaan dimana salah seorang anggota mempunyai saldo debit di dalam rekening modalnya. 4. Apabila uang tunai sudah tersedia untuk dibagi, harus di bayar kepada kreditur dahhulu.
  • 5.  AKTIVA  Hutang & Modal Kas ……………………Rp. 10.000,- Hutang Dagang Rp. 75.000,- Aktiva Lain-Lain ..Rp. 180.000,- Hutang Tuan B Rp. 6.000,- Hutang Tuan D Rp. 5.000,- Modal, A Rp. 42.000,- Modal, B Rp. 31.500,- Modal, C Rp. 20.000,- Modal, D Rp. 10.000,- Jumlah Aktiva Rp. 190.0000 Jumlah Rp. 190.000,-
  • 6. Beberapa kemungkinan di dalam pelaksanaan Realisasi pengubahan Aktiva lain menjadi uang tunai dan proses Likuidasi selanjutnya : 1. Realisasi aktiva lain sebesar Rp. 140.000,-. Kerugian dalam realisasi aktiva lain-lain dibebankan kepada rekening modal masing-masing anggota dengan jumlah yang masih cukup di tutup oleh saldo modal. 2. Realisasi aktiva lain-lain sebesar Rp. 120.000,-. Pembebanan kerugian melampaui saldo rekening modal beberapa anggota sehingga harus ditutup dengan saldo piutangnya kepada persekutuan. 3. Realisasi aktiva lain-lain Sebesar Rp. 100.000,-.Kerugian realisasi aktiva lain- lain mengakibatkan defisitnya rekening modal seorang anggota. 4. Realisasi aktiva lain-lain sebesar Rp. 80.000,- dengan kerugian realisasi yang mengakibatkan defisitnya modal beberapa orang anggota 5. Realisasi Aktiva lain-lain sebesar Rp. 60.000,- dengan berakibat kekurangan uang tunai untuk membayar para kreditur : A. Apabila semua anggota secara pribadi mampu untuk menutup kewajiban - kewajibannya. B. Apabila anggota tertentu secara pribadi mampu, sedang beberapa anggota yang lain tidak mampu untuk menyelesaikan kewajibannya.