SlideShare a Scribd company logo
Life Skills
dalam Resolusi Konflik
Rozan Ismatul Maula S,
M.Psi., Psikolog
I'M ISMA
Hi everyone
Mengapa
Resolusi Konflik
penting
dilakukan?
Kehadiran konflik akan cenderung menurunkan produktivitas
dan menciptakan lingkungan yang sulit, menurunkan motivasi,
menyebabkan terjadinya turn over (karyawan bila di tempat
kerja)
Pada remaja, kemampuan bertahan dan beradaptasi sebaiknya
telah terbentuk untuk menyusun (mengorganisir) pola pikir
sehingga menjadi serangkaian perilaku yang terintegrasi dan
dapat diterima oleh lingkungan budaya setempat.
Manfaat melakukan
Resolusi Konflik
yang Efektif
Suatu metode penyelesaian konflik atau
pengeluaran konflik dimana sumber
konflik dihilangkan atau konflik tersebut
dihilangkan atau dihapuskan dengan cara
saling bersepakat atau bernegosiasi dan
atau melalui kegiatan lain yang serupa di
antara pihak yang berkonflik.
Resolusi Konflik
Poin Penting
Proses menyelesaikan perselisihan & menghasilkan
solusi yang disepakati bersama
Adanya keterampilan dan strategi dalam melakukan
resolusi konflik
Ketepatan dalam implementasi peyelesaian konflik
penting dalam mendorong persatuan, kolaborasi, dan
kohesi dalam tim.
1
2
3
4
5
Proses
Resolusi Konflik
Pahami Masalahnya
Resolusi konflik biasanya
tercakup dalam suatu proses
yang berurutan atau terpisah
Penilaian situasi/risiko
Merancang Solusi
Komunikasi interpersonal
Tetapkan tujuan bersama
1 Pahami Masalahnya
• dari manakah perselisihan ini muncul?
• situasi apa yang membuat kesal/ tidak
kondusif?
• dimanakah letak kekurangan / ketidak
sesuaiannya?
2 Penilaian situasi/risiko
• apakah ini konflik baru atau konflik lama?
• apakah konflik ini sudah selesai, namun
ketegangan masih tejadi?
• bagaimana konflik ini mempengaruhi kinerja,
moral, interaksi (gesture/gaya tubuh, nada
suara), dst.
3 Komunikasi interpersonal
• Percakapan satu lawan satu (konselor-klien,
atasan-bawahan, dst) salah satu cara paling
efektif dalam mengelola konflik.
• komunikasi ini sifatnya paling murni dan
mendasar (siap mendengarkan, fokus,
berpikiran terbuka)
4
• Ketidaksepakatan merupakan hal biasa,
menjadi tidak biasa ketika menimbulkan
keretakan.
• diperlukan visi dan tujuan yang sama untuk
meminimalisir terjadinya kemungkinan
perselisihan (fokus di dalam keberagaman).
• sebagai atasan/ketua tim, apabila terasa
perselisihan semakin meningkat, maka ambil
tindakan tegas serta berikan umpan balik.
Tetapkan tujuan bersama
5
• Upaya untuk mengambil langkah penyelesaian
konflik, tidak akan membuahkan hasil apabila
tidak dapat menemukan solusi yang pasti
• Solusi harus bersifat netral, efektif, adil, atas
pemikiran matang, berdasarkan kecerdasan
emosional, dan keterampilan kepemimpinan
yang kompeten
• perhatikan /lakukan penilaian situasi pada
keadaan emosional pihak lain sebelum
mengambil tindakan apapun
Merancang Solusi
Conflict
Resolution Skills
• Perilaku yang ditunjukkan ketika
menyampaikan pendapat/ mengekspresikan
pikiran kepada orang lain, tidak pasif dan tidak
agresif.
• nada suara, artikulasi, kendali diri, manajemen
stres yang baik, respectful, tegas
Asertif
• peka terhadap apa, bagaimana, latar belakang
pikiran dan perasaan orang lain sebagaimana
yang orang tersebut rasakan dan pikirkan
• tanpa kehilangan kendali diri, memberi umpan
balik, kendali emosi, kesadaran diri,
membangun kepercayaan, menerima, tulus,
dst.
Empati
• keterampilan mendengarkan, membangun
rasa memiliki bersama, memecahkan masalah,
meredam ketegangan, merumuskan
kesepakatan
• Mencerminkan kepribadian yang positif, stabil,
mature, profesional, understanding,
transparan, insightful, dst.
Mediasi
Interviewing & Mendengarkan aktif
• Keterampilan melakukan wawancara efektif ;
open-ended question, affirmation, reframing,
summary
• Fokus, komunikasi verbal-nonverbal, respect,
understanding, prediction, intuition, empati,
attentiveness, dst.
• kemampuan untuk bertanggungjawab atas
pengelolaan dan atau pelaksanaan suatu hal
yang telah ditetapkan.
• Fleksibel, adaptif, fokus, integritas diri,
kepemimpinan, well-planned, result oriented,
vionari, bisa dipercaya, jujur, dinamis, mampu
mengambil keputusan,
Akuntabiliti
• kemampuan untuk memfasilitasi,
mendampingi, memimpin, merangkum,
menengahi suatu pertentangan, memberikan
motivasi
• jejak pendapat, manajemen konflik, influence,
mendengarkan aktif, kerendah hatian, sabar,
tulus, bekerjasama, dst.
Fasilitas
• kemampuan untuk menemukan solusi terbaik
dari suatu masalah dengan mengidentifikasi
penyebabnya.
• kemampuan mengidentifikasi masalah,
menganalisa situasi yang dihadapi, dan
menemukan solusi yang tepat untuk
mengatasi masalah tsb.
• critical thinking, creativity, conflict analysis,
nonverbal communication, goal integration,
monitoring process, dst.
Creative Problem Solving
The mind is just like a muscle —
the more you exercise it,
the stronger it gets and the more
it can expand.
Thank you!

More Related Content

Similar to Life Skill dalam Resolusi Konflik di.pdf

Managing conflict 2014
Managing conflict 2014Managing conflict 2014
Managing conflict 2014
Agus Gunawan
 
Resolving Conflict _Materi Training "Personal Presentation Skill for Leader"
Resolving Conflict _Materi Training "Personal Presentation Skill for Leader"Resolving Conflict _Materi Training "Personal Presentation Skill for Leader"
Resolving Conflict _Materi Training "Personal Presentation Skill for Leader"
Kanaidi ken
 
Personality Development_kelompok 5_Hary Jumat 14.10-15.50_STIE ASIA_MANAJEMEN
Personality Development_kelompok 5_Hary Jumat 14.10-15.50_STIE ASIA_MANAJEMENPersonality Development_kelompok 5_Hary Jumat 14.10-15.50_STIE ASIA_MANAJEMEN
Personality Development_kelompok 5_Hary Jumat 14.10-15.50_STIE ASIA_MANAJEMEN
Fitry Fitry
 
Myers Briggs MBTI Personality Types Indonesia
Myers Briggs MBTI Personality Types IndonesiaMyers Briggs MBTI Personality Types Indonesia
Myers Briggs MBTI Personality Types Indonesia
Arry Rahmawan
 
Manajemen_Konflik.pdf
Manajemen_Konflik.pdfManajemen_Konflik.pdf
Manajemen_Konflik.pdf
BennyPriprasetyo
 
F-SRZ-01.01-003-Rev.0_COMMUNICATION SKILL.pdf
F-SRZ-01.01-003-Rev.0_COMMUNICATION SKILL.pdfF-SRZ-01.01-003-Rev.0_COMMUNICATION SKILL.pdf
F-SRZ-01.01-003-Rev.0_COMMUNICATION SKILL.pdf
AmamTV
 
Resume Konflik
Resume KonflikResume Konflik
Resume Konflik
Revinda Rahmania
 
kepemimpinan yang menyejukkan.pptx
kepemimpinan yang menyejukkan.pptxkepemimpinan yang menyejukkan.pptx
kepemimpinan yang menyejukkan.pptx
syaiful huda Ibnu Mas'ud
 
DISC.pptx
DISC.pptxDISC.pptx
DISC.pptx
CarlaAdm01
 
Problem solving(1)
Problem solving(1)Problem solving(1)
Problem solving(1)
Antri Jayadis
 
Pelatihan Selling with Emotional Intelligence (DR. Dwi Suryanto & Kanaidi)
Pelatihan Selling with Emotional Intelligence (DR. Dwi Suryanto & Kanaidi) Pelatihan Selling with Emotional Intelligence (DR. Dwi Suryanto & Kanaidi)
Pelatihan Selling with Emotional Intelligence (DR. Dwi Suryanto & Kanaidi)
Kanaidi ken
 
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptx
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptxKARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptx
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptx
DodoAnwar2
 
Potensi diri dan Kompetensi Sosial Kepsek.pdf
Potensi diri dan Kompetensi Sosial Kepsek.pdfPotensi diri dan Kompetensi Sosial Kepsek.pdf
Potensi diri dan Kompetensi Sosial Kepsek.pdf
BadiZulfaNihayati
 
Kepemimpinan: memahami dan Mengelola Perilaku Individu Kelompok serta Negosia...
Kepemimpinan: memahami dan Mengelola Perilaku Individu Kelompok serta Negosia...Kepemimpinan: memahami dan Mengelola Perilaku Individu Kelompok serta Negosia...
Kepemimpinan: memahami dan Mengelola Perilaku Individu Kelompok serta Negosia...
candra903501
 
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELING
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELINGPOWER POINT PSIKOLOGI KONSELING
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELINGMuhammad_Rijal94
 

Similar to Life Skill dalam Resolusi Konflik di.pdf (20)

Managing conflict 2014
Managing conflict 2014Managing conflict 2014
Managing conflict 2014
 
Resolving Conflict _Materi Training "Personal Presentation Skill for Leader"
Resolving Conflict _Materi Training "Personal Presentation Skill for Leader"Resolving Conflict _Materi Training "Personal Presentation Skill for Leader"
Resolving Conflict _Materi Training "Personal Presentation Skill for Leader"
 
Personality Development_kelompok 5_Hary Jumat 14.10-15.50_STIE ASIA_MANAJEMEN
Personality Development_kelompok 5_Hary Jumat 14.10-15.50_STIE ASIA_MANAJEMENPersonality Development_kelompok 5_Hary Jumat 14.10-15.50_STIE ASIA_MANAJEMEN
Personality Development_kelompok 5_Hary Jumat 14.10-15.50_STIE ASIA_MANAJEMEN
 
Myers Briggs MBTI Personality Types Indonesia
Myers Briggs MBTI Personality Types IndonesiaMyers Briggs MBTI Personality Types Indonesia
Myers Briggs MBTI Personality Types Indonesia
 
7 habits1
7 habits17 habits1
7 habits1
 
Kualitas pribadi konselor pdf
Kualitas pribadi konselor pdfKualitas pribadi konselor pdf
Kualitas pribadi konselor pdf
 
Manajemen_Konflik.pdf
Manajemen_Konflik.pdfManajemen_Konflik.pdf
Manajemen_Konflik.pdf
 
F-SRZ-01.01-003-Rev.0_COMMUNICATION SKILL.pdf
F-SRZ-01.01-003-Rev.0_COMMUNICATION SKILL.pdfF-SRZ-01.01-003-Rev.0_COMMUNICATION SKILL.pdf
F-SRZ-01.01-003-Rev.0_COMMUNICATION SKILL.pdf
 
Resume Konflik
Resume KonflikResume Konflik
Resume Konflik
 
kepemimpinan yang menyejukkan.pptx
kepemimpinan yang menyejukkan.pptxkepemimpinan yang menyejukkan.pptx
kepemimpinan yang menyejukkan.pptx
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
 
DISC.pptx
DISC.pptxDISC.pptx
DISC.pptx
 
Problem solving(1)
Problem solving(1)Problem solving(1)
Problem solving(1)
 
Pelatihan Selling with Emotional Intelligence (DR. Dwi Suryanto & Kanaidi)
Pelatihan Selling with Emotional Intelligence (DR. Dwi Suryanto & Kanaidi) Pelatihan Selling with Emotional Intelligence (DR. Dwi Suryanto & Kanaidi)
Pelatihan Selling with Emotional Intelligence (DR. Dwi Suryanto & Kanaidi)
 
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptx
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptxKARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptx
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptx
 
Team building
Team buildingTeam building
Team building
 
Potensi diri dan Kompetensi Sosial Kepsek.pdf
Potensi diri dan Kompetensi Sosial Kepsek.pdfPotensi diri dan Kompetensi Sosial Kepsek.pdf
Potensi diri dan Kompetensi Sosial Kepsek.pdf
 
Kepemimpinan: memahami dan Mengelola Perilaku Individu Kelompok serta Negosia...
Kepemimpinan: memahami dan Mengelola Perilaku Individu Kelompok serta Negosia...Kepemimpinan: memahami dan Mengelola Perilaku Individu Kelompok serta Negosia...
Kepemimpinan: memahami dan Mengelola Perilaku Individu Kelompok serta Negosia...
 
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELING
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELINGPOWER POINT PSIKOLOGI KONSELING
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELING
 

Recently uploaded

Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 

Recently uploaded (20)

Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 

Life Skill dalam Resolusi Konflik di.pdf

  • 1. Life Skills dalam Resolusi Konflik Rozan Ismatul Maula S, M.Psi., Psikolog
  • 4. Kehadiran konflik akan cenderung menurunkan produktivitas dan menciptakan lingkungan yang sulit, menurunkan motivasi, menyebabkan terjadinya turn over (karyawan bila di tempat kerja) Pada remaja, kemampuan bertahan dan beradaptasi sebaiknya telah terbentuk untuk menyusun (mengorganisir) pola pikir sehingga menjadi serangkaian perilaku yang terintegrasi dan dapat diterima oleh lingkungan budaya setempat.
  • 6. Suatu metode penyelesaian konflik atau pengeluaran konflik dimana sumber konflik dihilangkan atau konflik tersebut dihilangkan atau dihapuskan dengan cara saling bersepakat atau bernegosiasi dan atau melalui kegiatan lain yang serupa di antara pihak yang berkonflik. Resolusi Konflik
  • 7. Poin Penting Proses menyelesaikan perselisihan & menghasilkan solusi yang disepakati bersama Adanya keterampilan dan strategi dalam melakukan resolusi konflik Ketepatan dalam implementasi peyelesaian konflik penting dalam mendorong persatuan, kolaborasi, dan kohesi dalam tim.
  • 8. 1 2 3 4 5 Proses Resolusi Konflik Pahami Masalahnya Resolusi konflik biasanya tercakup dalam suatu proses yang berurutan atau terpisah Penilaian situasi/risiko Merancang Solusi Komunikasi interpersonal Tetapkan tujuan bersama
  • 9. 1 Pahami Masalahnya • dari manakah perselisihan ini muncul? • situasi apa yang membuat kesal/ tidak kondusif? • dimanakah letak kekurangan / ketidak sesuaiannya?
  • 10. 2 Penilaian situasi/risiko • apakah ini konflik baru atau konflik lama? • apakah konflik ini sudah selesai, namun ketegangan masih tejadi? • bagaimana konflik ini mempengaruhi kinerja, moral, interaksi (gesture/gaya tubuh, nada suara), dst.
  • 11. 3 Komunikasi interpersonal • Percakapan satu lawan satu (konselor-klien, atasan-bawahan, dst) salah satu cara paling efektif dalam mengelola konflik. • komunikasi ini sifatnya paling murni dan mendasar (siap mendengarkan, fokus, berpikiran terbuka)
  • 12. 4 • Ketidaksepakatan merupakan hal biasa, menjadi tidak biasa ketika menimbulkan keretakan. • diperlukan visi dan tujuan yang sama untuk meminimalisir terjadinya kemungkinan perselisihan (fokus di dalam keberagaman). • sebagai atasan/ketua tim, apabila terasa perselisihan semakin meningkat, maka ambil tindakan tegas serta berikan umpan balik. Tetapkan tujuan bersama
  • 13. 5 • Upaya untuk mengambil langkah penyelesaian konflik, tidak akan membuahkan hasil apabila tidak dapat menemukan solusi yang pasti • Solusi harus bersifat netral, efektif, adil, atas pemikiran matang, berdasarkan kecerdasan emosional, dan keterampilan kepemimpinan yang kompeten • perhatikan /lakukan penilaian situasi pada keadaan emosional pihak lain sebelum mengambil tindakan apapun Merancang Solusi
  • 15. • Perilaku yang ditunjukkan ketika menyampaikan pendapat/ mengekspresikan pikiran kepada orang lain, tidak pasif dan tidak agresif. • nada suara, artikulasi, kendali diri, manajemen stres yang baik, respectful, tegas Asertif
  • 16. • peka terhadap apa, bagaimana, latar belakang pikiran dan perasaan orang lain sebagaimana yang orang tersebut rasakan dan pikirkan • tanpa kehilangan kendali diri, memberi umpan balik, kendali emosi, kesadaran diri, membangun kepercayaan, menerima, tulus, dst. Empati
  • 17. • keterampilan mendengarkan, membangun rasa memiliki bersama, memecahkan masalah, meredam ketegangan, merumuskan kesepakatan • Mencerminkan kepribadian yang positif, stabil, mature, profesional, understanding, transparan, insightful, dst. Mediasi
  • 18. Interviewing & Mendengarkan aktif • Keterampilan melakukan wawancara efektif ; open-ended question, affirmation, reframing, summary • Fokus, komunikasi verbal-nonverbal, respect, understanding, prediction, intuition, empati, attentiveness, dst.
  • 19. • kemampuan untuk bertanggungjawab atas pengelolaan dan atau pelaksanaan suatu hal yang telah ditetapkan. • Fleksibel, adaptif, fokus, integritas diri, kepemimpinan, well-planned, result oriented, vionari, bisa dipercaya, jujur, dinamis, mampu mengambil keputusan, Akuntabiliti
  • 20. • kemampuan untuk memfasilitasi, mendampingi, memimpin, merangkum, menengahi suatu pertentangan, memberikan motivasi • jejak pendapat, manajemen konflik, influence, mendengarkan aktif, kerendah hatian, sabar, tulus, bekerjasama, dst. Fasilitas
  • 21. • kemampuan untuk menemukan solusi terbaik dari suatu masalah dengan mengidentifikasi penyebabnya. • kemampuan mengidentifikasi masalah, menganalisa situasi yang dihadapi, dan menemukan solusi yang tepat untuk mengatasi masalah tsb. • critical thinking, creativity, conflict analysis, nonverbal communication, goal integration, monitoring process, dst. Creative Problem Solving
  • 22. The mind is just like a muscle — the more you exercise it, the stronger it gets and the more it can expand.