SlideShare a Scribd company logo
LATIHAN SOAL KIMIA DASAR KELAS X KI 1

Kelompok KOH
Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat !
1. Tentukan jumlah partikel dari 0,5 mol CO2!
2. Diketahui Ar Ca = 40; C = 12 dan O = 16. Berapakah volume dari 15 gram CaCO 2 yang diukur pada :
   a. Keadaan kamar (RTP)
   b. Keadaan standar (STP)
3. Tentukanlah volume 88 gram gas CO2 pada keadaan standar!
4. Tentukan volume dari 19 gram NH3 yang diukur pada 30oC , 2 atm!
5. Berapakah massa unsur nitrogen dalam 0,5 mol NH3?
6. Jelaskan definisi mol menurut sistem Internasional!
7. Apa yang dimaksud dengan massa molar?

Kelompok HCl
Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat !
1. Diketahui massa atom relatif C = 12 dan O = 16. Berapakah volume dari 20 gram CO 2 yang diukur pada :
   a. Keadaan standar
   b. Keadaan kamar
2. Hitunglah massa daro 0,5 mol kalsium hidroksida, (Ca(OH)2)!
3. Berapa mol air terdapat dalam 36 gram air?
4. Berapa atom oksigen terdapat dalam 40 gram oksigen?
5. Tentukan jumlah partikel yang terdapat dalam :
   a. 0,5 mol NH3
   b. 1 mol CO2
6. Berapa massa dari 0,5 mol asam sulfat (H2SO4)?
7. Berapa gram NaOH yang diperlukan untuk 100 ml air sebanyak 2 M?

Kelompok NH3
Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat !
1. Nyatakan mol dari 18,06 x 1025!
2. Berapa massa dari 0,3 mol atom hidrogen
3. Berapakah Mr dari suatu senyawa yang mempunyai massa 54 gram dengan jumlah partikel 18,06 x 1023?
4. Hitung massa dari 0,4 mol NaOH!
5. Berapa mol dari 4 gram NaOH?
6. Berapa mol yang terdapat pada :
   a. 5 gram kalsium karbonat (CaCO3)
   b. 2 gram natrium karbonat (Na2CO3)
7. Berapakah volume dari 30 gram NH3 yang diukur pada :
   a. Keadaan kamar (RTP)
   b. Keadaan standard (STP)
   c. 90oC, 228 cmHg

Kelompok NaOH
Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat !
1. Rumus yang digunakan untuk konsep mol adalah ....
2. Berapa jumlah mol yang terdapat pada 5 gram belerang (S)?
3. Berapa atom yang terdapat dalam 0,8 mol nitrogen?
4. Hitunglah massa dari HCl 5 molar dari 100 ml!
5. Hitung massa dari H2SO4 sebanyah 0,5 M dalam 100 ml aquades!
6. NaOH sebanyak 5 M dilarutkan dalam 100 ml aquades. Berapakah massa NaOH yang harus ditimbang?
7. Diketahui Ar C = 12 ; H = 1 ; O = 16, dalam CH3COOH 2 M dengan massa 10 g tentukan volume pada :
   a. Keadaan standar
   b. Keadaan kamar
   c. 100oC, 228 mmHg

Kelompok CH3COOH
Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat !
1. Berapa massa dari 0,3 mol asam cuka (CH3COOH)?
2. Berapa atom terdapat dalam 0,7 mol sulfur?
3.   Hitung mol yang terdapat dalam :
     a. 2 gram asam klorida (HCl)
     b. 3 gram natrium hidroksida (NaOH)
     c. 2 gram karbondioksida (CO2)
4.   Massa suatu zat adalah 15,5 gram sebanyak0,5 mol, berapakah Mr zat tersebut?
5.   Diketahui massa N = 14 dan O = 16, berapakah volume dari 15 gram NO 2 diukur pada :
     a. Keadaan standar (STP)
     b. Keadaan kamar (RTP)
     c. 100oC dan 2 atm
6.   Diketahui :
     Gas hidrogen + gas nitrogen  gas amonia
           9L             3L              6L
           ?              15 L            30 L
     Berapakah volume zat yang dicari ?
7.   Pada suhu dan tekanan yang sama, semua gas bervolume sama mengandung jumlah molekul yang sama
     pula. Pernyataan tersebut dikemukakan oleh ....

Kelompok H2O
Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat !
1. Apa yang dimaksud dengan mol?
2. Hitung massa dari 0,5 mol atom karbon!
3. Berapa atom yang terdapat dalam 0,5 mol nitrogen?
4. Nyatakan dalam mol 3,01 x 1024 atom karbon (C)!
5. Berapa mol terdapat dalam 2 gram belerang trioksida (SO3)?
6. Diketahui massa atom relatif N = 14 dan H = 1. Berapakah volume dari 15 gram NH 3 yang diukur pada :
   a. Keadaan standar (STP)
   b. Keadaan kamar (RTP)
   c. 120oC dan 2 atm
7. Diketahui suatu unsur memiliki 8 gram ; 0,2 mol. Berapakah Ar unsur tersebut?

Kelompok NaCl
Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat !
1. Berapa atom terdapat dalam 0,7 mol kalsium hidroksida
2. Hitunglah massa dari 0,5 mol natriuk klorida (NaCl)?
3. Berapa mol yang terdapat pada 4 gram asam sulfat (H2SO4)
4. Berapa mol atom nitrogen yang terdapat dalam 12 gram nitrogen
5. Berapa mol karbondioksida yang mempunyai massa 32 gram?
6. Nyatakanlah dalam mol : 4,02 x 1023 molekul hidrogen
7. Diketahui Ar H = 1; O = 16 berapakah volum dari 20 gram H2O diukur pada :
   a. Keadaan kamar (RTP)
   b. Keadaan standar (STP)

More Related Content

What's hot

Reaksi penggaraman III
Reaksi penggaraman IIIReaksi penggaraman III
Reaksi penggaraman III
aprijal_99
 
Stoikiometri 1
Stoikiometri 1Stoikiometri 1
Stoikiometri 1
Rober Piliang
 
Garam + asam Kimia Dasar 2 SMK-SMAK Bogor
Garam + asam Kimia Dasar 2 SMK-SMAK BogorGaram + asam Kimia Dasar 2 SMK-SMAK Bogor
Garam + asam Kimia Dasar 2 SMK-SMAK Bogor
DeviPurnama
 
Reaksi penggaraman IV
Reaksi penggaraman IVReaksi penggaraman IV
Reaksi penggaraman IV
aprijal_99
 
Evaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriEvaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriNurul_Kimia
 
Evaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriEvaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriNurul_Kimia
 
Presentation1 kimia stoikiometri SOAL SOAL
Presentation1 kimia stoikiometri SOAL SOALPresentation1 kimia stoikiometri SOAL SOAL
Presentation1 kimia stoikiometri SOAL SOAL
risyanti ALENTA
 
Buffer Dan Hidrolisis
Buffer Dan HidrolisisBuffer Dan Hidrolisis
Buffer Dan HidrolisisEKO SUPRIYADI
 
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimiaStoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
aditya rakhmawan
 
UN KIMIA 2014
UN KIMIA 2014UN KIMIA 2014
UN KIMIA 2014dasi anto
 
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimiaStoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
aditya rakhmawan
 
Evaluasi perhitungan kimia
Evaluasi perhitungan kimiaEvaluasi perhitungan kimia
Evaluasi perhitungan kimia
Nurul_Kimia
 
Kd 2 persentasi garam + basa (4) SMK-SMAK Bogor
Kd 2 persentasi garam + basa (4) SMK-SMAK BogorKd 2 persentasi garam + basa (4) SMK-SMAK Bogor
Kd 2 persentasi garam + basa (4) SMK-SMAK Bogor
DeviPurnama
 
Reaksi penggaraman I
Reaksi penggaraman IReaksi penggaraman I
Reaksi penggaraman I
aprijal_99
 
Soal lct kimia
Soal lct kimiaSoal lct kimia
Soal lct kimia
diannita agustiani
 
Hukum Hukum Dasar Kimia
Hukum Hukum Dasar KimiaHukum Hukum Dasar Kimia
Hukum Hukum Dasar Kimia
Puswita Septia Usman
 
Pertemuan 9
Pertemuan 9Pertemuan 9
Kumpulan materi un sma kimia versi 1 [edukasicampus.net]
Kumpulan materi un sma kimia versi 1 [edukasicampus.net]Kumpulan materi un sma kimia versi 1 [edukasicampus.net]
Kumpulan materi un sma kimia versi 1 [edukasicampus.net]
DionPratama5
 

What's hot (20)

Reaksi penggaraman III
Reaksi penggaraman IIIReaksi penggaraman III
Reaksi penggaraman III
 
Stoikiometri 1
Stoikiometri 1Stoikiometri 1
Stoikiometri 1
 
liburankimia
liburankimialiburankimia
liburankimia
 
Garam + asam Kimia Dasar 2 SMK-SMAK Bogor
Garam + asam Kimia Dasar 2 SMK-SMAK BogorGaram + asam Kimia Dasar 2 SMK-SMAK Bogor
Garam + asam Kimia Dasar 2 SMK-SMAK Bogor
 
Reaksi penggaraman IV
Reaksi penggaraman IVReaksi penggaraman IV
Reaksi penggaraman IV
 
Evaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriEvaluasi Stoikiometri
Evaluasi Stoikiometri
 
Evaluasi Stoikiometri
Evaluasi StoikiometriEvaluasi Stoikiometri
Evaluasi Stoikiometri
 
Presentation1 kimia stoikiometri SOAL SOAL
Presentation1 kimia stoikiometri SOAL SOALPresentation1 kimia stoikiometri SOAL SOAL
Presentation1 kimia stoikiometri SOAL SOAL
 
Buffer Dan Hidrolisis
Buffer Dan HidrolisisBuffer Dan Hidrolisis
Buffer Dan Hidrolisis
 
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimiaStoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
 
UN KIMIA 2014
UN KIMIA 2014UN KIMIA 2014
UN KIMIA 2014
 
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimiaStoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
 
Kisi2 uas
Kisi2 uasKisi2 uas
Kisi2 uas
 
Evaluasi perhitungan kimia
Evaluasi perhitungan kimiaEvaluasi perhitungan kimia
Evaluasi perhitungan kimia
 
Kd 2 persentasi garam + basa (4) SMK-SMAK Bogor
Kd 2 persentasi garam + basa (4) SMK-SMAK BogorKd 2 persentasi garam + basa (4) SMK-SMAK Bogor
Kd 2 persentasi garam + basa (4) SMK-SMAK Bogor
 
Reaksi penggaraman I
Reaksi penggaraman IReaksi penggaraman I
Reaksi penggaraman I
 
Soal lct kimia
Soal lct kimiaSoal lct kimia
Soal lct kimia
 
Hukum Hukum Dasar Kimia
Hukum Hukum Dasar KimiaHukum Hukum Dasar Kimia
Hukum Hukum Dasar Kimia
 
Pertemuan 9
Pertemuan 9Pertemuan 9
Pertemuan 9
 
Kumpulan materi un sma kimia versi 1 [edukasicampus.net]
Kumpulan materi un sma kimia versi 1 [edukasicampus.net]Kumpulan materi un sma kimia versi 1 [edukasicampus.net]
Kumpulan materi un sma kimia versi 1 [edukasicampus.net]
 

Similar to Latihan soal kimia dasar kelas x ki 1

tugas kimia dasar.ppt
tugas kimia dasar.ppttugas kimia dasar.ppt
tugas kimia dasar.ppt
ChristianRegil
 
materi stoikiometri.ppt
materi stoikiometri.pptmateri stoikiometri.ppt
materi stoikiometri.ppt
HKimFahmi
 
BAB II KONSEP MOL DAN STOIKIOMETRI.pptx
BAB II KONSEP MOL DAN STOIKIOMETRI.pptxBAB II KONSEP MOL DAN STOIKIOMETRI.pptx
BAB II KONSEP MOL DAN STOIKIOMETRI.pptx
elfi16
 
244739951-STOIKIOMETRI-ppt.ppt
244739951-STOIKIOMETRI-ppt.ppt244739951-STOIKIOMETRI-ppt.ppt
244739951-STOIKIOMETRI-ppt.ppt
AuliaRizkiRamadhanti
 
PPT Konsep Mol.pptx
PPT Konsep Mol.pptxPPT Konsep Mol.pptx
PPT Konsep Mol.pptx
ppgbrahmanabonankuma
 
Bab 1 konsep mol
Bab 1 konsep molBab 1 konsep mol
Bab 1 konsep mol
Aurum Unsur
 
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
Bab2  pers.kimia & rumus kimiaBab2  pers.kimia & rumus kimia
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
edo_swimcts
 
Stoikiometri.pptx
Stoikiometri.pptxStoikiometri.pptx
Stoikiometri.pptx
TahraAnisaFatin
 
Kimia x
Kimia xKimia x
Kimia x
Lia Apriani
 
4 stoikiometri
4 stoikiometri4 stoikiometri
4 stoikiometri
Mario Yuven
 
Tugas konsep mol
Tugas konsep molTugas konsep mol
Tugas konsep mollikimia
 
Konsep mol
Konsep molKonsep mol
Konsep mol
Nafika E.R.C
 
pers.kimia & rumus kimia
pers.kimia & rumus kimiapers.kimia & rumus kimia
pers.kimia & rumus kimia
chemistriyanto
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
annanurkhasanah2
 
Persamaan dan rumus kimia (ii)
Persamaan dan rumus kimia (ii)Persamaan dan rumus kimia (ii)
Persamaan dan rumus kimia (ii)
ulil_albab
 
Bab2-_Pers.Kimia_Rumus_Kimia salinan dasaarr
Bab2-_Pers.Kimia_Rumus_Kimia salinan dasaarrBab2-_Pers.Kimia_Rumus_Kimia salinan dasaarr
Bab2-_Pers.Kimia_Rumus_Kimia salinan dasaarr
Ranti47
 
Prediksi 12
Prediksi 12Prediksi 12
Prediksi 12
dasi anto
 
6_Stoikiometri_konsep mol. Mata kuliah farmasi
6_Stoikiometri_konsep mol. Mata kuliah farmasi6_Stoikiometri_konsep mol. Mata kuliah farmasi
6_Stoikiometri_konsep mol. Mata kuliah farmasi
231ff03032
 

Similar to Latihan soal kimia dasar kelas x ki 1 (20)

tugas kimia dasar.ppt
tugas kimia dasar.ppttugas kimia dasar.ppt
tugas kimia dasar.ppt
 
materi stoikiometri.ppt
materi stoikiometri.pptmateri stoikiometri.ppt
materi stoikiometri.ppt
 
BAB II KONSEP MOL DAN STOIKIOMETRI.pptx
BAB II KONSEP MOL DAN STOIKIOMETRI.pptxBAB II KONSEP MOL DAN STOIKIOMETRI.pptx
BAB II KONSEP MOL DAN STOIKIOMETRI.pptx
 
244739951-STOIKIOMETRI-ppt.ppt
244739951-STOIKIOMETRI-ppt.ppt244739951-STOIKIOMETRI-ppt.ppt
244739951-STOIKIOMETRI-ppt.ppt
 
PPT Konsep Mol.pptx
PPT Konsep Mol.pptxPPT Konsep Mol.pptx
PPT Konsep Mol.pptx
 
Bab 1 konsep mol
Bab 1 konsep molBab 1 konsep mol
Bab 1 konsep mol
 
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
Bab2  pers.kimia & rumus kimiaBab2  pers.kimia & rumus kimia
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
 
Stoikiometri.pptx
Stoikiometri.pptxStoikiometri.pptx
Stoikiometri.pptx
 
Kimia x
Kimia xKimia x
Kimia x
 
4 stoikiometri
4 stoikiometri4 stoikiometri
4 stoikiometri
 
Ppt konsep mol ppl daniele
Ppt konsep mol ppl danielePpt konsep mol ppl daniele
Ppt konsep mol ppl daniele
 
Tugas konsep mol
Tugas konsep molTugas konsep mol
Tugas konsep mol
 
Konsep mol
Konsep molKonsep mol
Konsep mol
 
pers.kimia & rumus kimia
pers.kimia & rumus kimiapers.kimia & rumus kimia
pers.kimia & rumus kimia
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
Persamaan dan rumus kimia (ii)
Persamaan dan rumus kimia (ii)Persamaan dan rumus kimia (ii)
Persamaan dan rumus kimia (ii)
 
Bab2-_Pers.Kimia_Rumus_Kimia salinan dasaarr
Bab2-_Pers.Kimia_Rumus_Kimia salinan dasaarrBab2-_Pers.Kimia_Rumus_Kimia salinan dasaarr
Bab2-_Pers.Kimia_Rumus_Kimia salinan dasaarr
 
Prediksi 12
Prediksi 12Prediksi 12
Prediksi 12
 
6_Stoikiometri_konsep mol. Mata kuliah farmasi
6_Stoikiometri_konsep mol. Mata kuliah farmasi6_Stoikiometri_konsep mol. Mata kuliah farmasi
6_Stoikiometri_konsep mol. Mata kuliah farmasi
 
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
Bab2 pers.kimia & rumus kimiaBab2 pers.kimia & rumus kimia
Bab2 pers.kimia & rumus kimia
 

Latihan soal kimia dasar kelas x ki 1

  • 1. LATIHAN SOAL KIMIA DASAR KELAS X KI 1 Kelompok KOH Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat ! 1. Tentukan jumlah partikel dari 0,5 mol CO2! 2. Diketahui Ar Ca = 40; C = 12 dan O = 16. Berapakah volume dari 15 gram CaCO 2 yang diukur pada : a. Keadaan kamar (RTP) b. Keadaan standar (STP) 3. Tentukanlah volume 88 gram gas CO2 pada keadaan standar! 4. Tentukan volume dari 19 gram NH3 yang diukur pada 30oC , 2 atm! 5. Berapakah massa unsur nitrogen dalam 0,5 mol NH3? 6. Jelaskan definisi mol menurut sistem Internasional! 7. Apa yang dimaksud dengan massa molar? Kelompok HCl Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat ! 1. Diketahui massa atom relatif C = 12 dan O = 16. Berapakah volume dari 20 gram CO 2 yang diukur pada : a. Keadaan standar b. Keadaan kamar 2. Hitunglah massa daro 0,5 mol kalsium hidroksida, (Ca(OH)2)! 3. Berapa mol air terdapat dalam 36 gram air? 4. Berapa atom oksigen terdapat dalam 40 gram oksigen? 5. Tentukan jumlah partikel yang terdapat dalam : a. 0,5 mol NH3 b. 1 mol CO2 6. Berapa massa dari 0,5 mol asam sulfat (H2SO4)? 7. Berapa gram NaOH yang diperlukan untuk 100 ml air sebanyak 2 M? Kelompok NH3 Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat ! 1. Nyatakan mol dari 18,06 x 1025! 2. Berapa massa dari 0,3 mol atom hidrogen 3. Berapakah Mr dari suatu senyawa yang mempunyai massa 54 gram dengan jumlah partikel 18,06 x 1023? 4. Hitung massa dari 0,4 mol NaOH! 5. Berapa mol dari 4 gram NaOH? 6. Berapa mol yang terdapat pada : a. 5 gram kalsium karbonat (CaCO3) b. 2 gram natrium karbonat (Na2CO3) 7. Berapakah volume dari 30 gram NH3 yang diukur pada : a. Keadaan kamar (RTP) b. Keadaan standard (STP) c. 90oC, 228 cmHg Kelompok NaOH Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat ! 1. Rumus yang digunakan untuk konsep mol adalah .... 2. Berapa jumlah mol yang terdapat pada 5 gram belerang (S)? 3. Berapa atom yang terdapat dalam 0,8 mol nitrogen? 4. Hitunglah massa dari HCl 5 molar dari 100 ml! 5. Hitung massa dari H2SO4 sebanyah 0,5 M dalam 100 ml aquades! 6. NaOH sebanyak 5 M dilarutkan dalam 100 ml aquades. Berapakah massa NaOH yang harus ditimbang? 7. Diketahui Ar C = 12 ; H = 1 ; O = 16, dalam CH3COOH 2 M dengan massa 10 g tentukan volume pada : a. Keadaan standar b. Keadaan kamar c. 100oC, 228 mmHg Kelompok CH3COOH Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat ! 1. Berapa massa dari 0,3 mol asam cuka (CH3COOH)? 2. Berapa atom terdapat dalam 0,7 mol sulfur?
  • 2. 3. Hitung mol yang terdapat dalam : a. 2 gram asam klorida (HCl) b. 3 gram natrium hidroksida (NaOH) c. 2 gram karbondioksida (CO2) 4. Massa suatu zat adalah 15,5 gram sebanyak0,5 mol, berapakah Mr zat tersebut? 5. Diketahui massa N = 14 dan O = 16, berapakah volume dari 15 gram NO 2 diukur pada : a. Keadaan standar (STP) b. Keadaan kamar (RTP) c. 100oC dan 2 atm 6. Diketahui : Gas hidrogen + gas nitrogen  gas amonia 9L 3L 6L ? 15 L 30 L Berapakah volume zat yang dicari ? 7. Pada suhu dan tekanan yang sama, semua gas bervolume sama mengandung jumlah molekul yang sama pula. Pernyataan tersebut dikemukakan oleh .... Kelompok H2O Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat ! 1. Apa yang dimaksud dengan mol? 2. Hitung massa dari 0,5 mol atom karbon! 3. Berapa atom yang terdapat dalam 0,5 mol nitrogen? 4. Nyatakan dalam mol 3,01 x 1024 atom karbon (C)! 5. Berapa mol terdapat dalam 2 gram belerang trioksida (SO3)? 6. Diketahui massa atom relatif N = 14 dan H = 1. Berapakah volume dari 15 gram NH 3 yang diukur pada : a. Keadaan standar (STP) b. Keadaan kamar (RTP) c. 120oC dan 2 atm 7. Diketahui suatu unsur memiliki 8 gram ; 0,2 mol. Berapakah Ar unsur tersebut? Kelompok NaCl Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat ! 1. Berapa atom terdapat dalam 0,7 mol kalsium hidroksida 2. Hitunglah massa dari 0,5 mol natriuk klorida (NaCl)? 3. Berapa mol yang terdapat pada 4 gram asam sulfat (H2SO4) 4. Berapa mol atom nitrogen yang terdapat dalam 12 gram nitrogen 5. Berapa mol karbondioksida yang mempunyai massa 32 gram? 6. Nyatakanlah dalam mol : 4,02 x 1023 molekul hidrogen 7. Diketahui Ar H = 1; O = 16 berapakah volum dari 20 gram H2O diukur pada : a. Keadaan kamar (RTP) b. Keadaan standar (STP)