SlideShare a Scribd company logo
LAPORAN STUDY TOUR
KOTA BLITAR
Di susun oleh:
Kelompok :Sagitarius
Anggota Kelompok:
1.Icha Riska.R.
2.Qysa Rosvriana.P.
3.Elinda Deviana
4.Faruf Ilham.C.T
5.Eko Julianto
6.Galang Aditya.M.
Pembina: Susilowati,S.S
SMP PROKLAMASI BALONGBENDO
TAHUN PELAJARAN 2021-2022
HALAMAN PENGESAHAN
Laporan ini di sahkan pada hari : . . . . . . . . . . . . .
Tanggal: . . . . . . . . . . . .
Mengesahkan :
Guru pembimbing , ketua,
Susilowati,S.S Qysa rusfriana p.
Kepala SMP proklamasi
Abdul kohar S.Pd
i
KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Tuhan yang Maha Esa atas segala rahmatnya sehingga makalah yang
berisi tentang tidak laporan perjalanan STUDY TOUR KE KOTA BLITAR ini dapat tersusun
hingga selesai. Tidak lupa kami juga mengucapkan banyak terimakasih atas bantuan dari pihak
yang telah berkontribusi dengan memberikan sumbangan baik materi maupun pikiranya.
Dan harapan kami semoga makalah ini dapat menambah pengetahuan dan pengalaman bagi
para pembaca, untuk ke depan nya dapat memperbaiki bentuk maupun menambah isi makalah
agar menjadi lebih baik lagi.
Karena keterbatasan pengetahuan maupun pengalaman kami, kami yakin masih banyak
kekurangan dalam makalah ini, oleh karena itu kami sangat mengharapkan saran dan kritik yang
membangun dari pembaca demi kesempurnaan makalah ini.
Balongbendo 30,mei 2022
penyusun
ii
DAFTAR ISI
Cover
Halaman pengesahan.....................................................................................................................i
Kata pengantar..............................................................................................................................ii
Daftar isi.......................................................................................................................................iii
Bab l Pendahuluan........................................................................................................................1
1.latarbelakang..............................................................................................................................1
2 Rumusan masalah.......................................................................................................................2
Bab II Pembahasan masalah.............................................. ...........................................................3
3.Candi Penataran..........................................................................................................................4
4.Makam bung Karno....................................................................................................................5
Bab lII penutup..............................................................................................................................6
A.kesimpulan.................................................................................................................................7
B. Saran..........................................................................................................................................8
DAFTAR PUSAKA
DOKUMENTASI
iii
Bab I
A.latar belakang
Blitar merupakan sebuah kota yang terletak di bagian selatan provinsi jawa timur ,
indonesia . kota ini terletak sekitar 167 km sebelah barat daya surabaya dan 80 km sebelah barat
malang . Selain di sebut sebagai kota proklamator dan kota patria kota ini juga di sebut sebagai
kota peta karena di bawah kepemimpinan soepardji , laskar peta melakukan perlawanan terhadap
pemerintah jepang untuk pertama kalinya pada tanggal 14 februari 1945 yang mengilhami
timbulnya perlawanan menuju kemerdekaan daerah lain .
Berdasarkan otonomi daerah diberlakukan diterbitkannya UU no.22 dan 25 tahun 1999
kemudian direvisi melalui UU no.32 tahun 2004 tentang pemerintahan daerah. dengan demikian,
diharapkan dapat mengelolah sumberdaya yang dimilikinya dan melaksakan tata kelola
pemerintahan yang baik sehingga akan berdampak pada pelayanan yang diberikan kepada
masyarakat. Pada kenyataannya kebijakan otonomi daerah yang diterapkan pemerintah pusat
belum dapat berjalan dengan baik karena masih banyak terjadi kesenjangan antar daerah di
indonesia. Kesenjangan ini muncul berkaitan dengan adanya sumbangan akan hasil eksploitasi
sumber daya terhadap pembagunan ekonomi yang hanya berkutat dipusat. Penelitian yang
dilakukan oleh bhindai.
B.Rumusan masalah
a.CANDI PENATARAN
1.ceritakan filosofi dari bangunan candi Penataran!
2.pada zaman kerajaan apakah candi Penataran ini berdiri?
3.siapa raja yang memimpin pada saat itu?
4.dimanakah tepatnya lo kasih dari candi Penataran?
5.apa yang akan kalian lakukan untuk menjaga dan melestarikan situs budaya candi ini? Minimal
dua!
6.lakukan observasi singkat obyek apa saja yang bisa kalian amati disekitar candi Penataran!
Sebutkan dan ceritakan masing-masing minimal 1 paragraf!
1
B.MAKAM BUNG KARNO/MUSIUM
1.apa yang kalian ketahui tentang makam bung karno?
2.sebutkan tanggal kelahiran sert tanggal beliau wafat!
3.jelaskan latar belakang mengapa bung Karno dimakamkan di blitar?
4.apa yang bisa kalian pelajari dari sosok ir. Soekarno?
5.apa yang akan kalian lakukan untuk menjaga dan melestarikan situsdisekitar makam bung
Karno ini?minimal dua!
6.lakukan observasi singkat obyek apa saja yang bisa kalian amati disekitar makam bung Karno!
Sebutkan dan ceritakan masing-masing minimal 1 paragraf! 1
2
Bab II
PEMBAHASAN
A. ULASAN MATERI
1.Candi Penataran
Candi penataran adalah filosofi dari kesatuan kitab negara kerta agama yang memiliki
arti halaman , nama ini kemudian digunakan untuk menyambut candi yang terletak di lereng barat
gunung kelut ini. Candi penataran ini dibangun selama lebih kurang 4 abat mulai dari masa
kerajaan kediri hingga majapahit. Keunikan nya terdapat pada terletakanya dilereng gunung yang
memang ditunjukkan sebagai pemujaan terhadap nama HYONG ACOLAPATI/dalam
kepercayaan pada zaman majapahit
Raja yang memimpin pada saat itu adalah raja serengga ( 1190-1200) sekitar abad ke
12 ,lokasi dari candi penataran tempat nya di lereng gunung kelud ngelogok,blitar Jawa Timur.
Dan untuk melestarikan candi penataran adalah membuang sampah pada tempat nya, tidak
mencoret nyaa dan tidak mengambil bebatuan yang ada di candi tersebut.
Di dalam candi penataran ada beberapa objek yang bisa di kunjungi contohnya adalah
bale agung dan candi candra sengkala. Yang akan kita bahas adalah bale agung atau bagian depan
candi penataran , seluruh banguan nya terbuat dari batu, memiliki dinding yang masih polos dan
memiliki 4 buah tangga,2 buah terletak di sisi tengara sehingga bangunan ini terkesan meghadap
ke tenggara
3
Bangunan yang kedua adalah candi candra sengkala atau lebih di kenal dengan nama
candi barawiaya yang merupakan bangunan yang paling di kenal dalam kompleks candi
penataran dan juga digunakan sebagai lambang kodam v barawijya.
4
2.MAKAM BUNG KARNO
Tentang kompleks pemakaman presiden pertama Republik Indonesia soekarno, yang
didesain dengan arsitektur kas Jawa yaitu bangunan joglo kompleks tersebut terletak dibendu
gurit, senan wetan, blitar, dan dibangun diakhir 1920-an. tanggal kelahiran dan tanggal beliau
wafat pada tanggal lahir 6 juni 1901,dan wafat pada tanggal 21 juni 1970 .
Dalam autobiografi nya soeharto menyatakan bahwa keluarga besar soekarno berselisih
bahwa tentang lokasi pemakaman tersebut dan iya memutuskan. Untuk memakamkan Soeharto
di blitar karena hubungannya yang dengan dekat ibunya selama hidup.
Dari sosok Ir. Soekarno yang bisa kita pelajari yaitu tekad dan megigihanya dalam
mewujudkan kemerdekaan Indonesia. Untuk menjaga dan melestarikan situs makan bung Karno
contohnya adalah selalu menjaga kebersihan lingkungan makam dan tidak merusak situs yang
ada di sekitar.
Ada beberapa objek yang bisa di kunjungi , contohnya adalah perpustakaan dan museum .
Di dalam perpustakaan bung karno ada beberapa aneka buku dan hasil tulisan pertama presiden
pertama yakni Ir soekarno. Perpustakaan ini terletak di bagian depan dari situs pemakaman bung
karno
Koleksi yang ada di museum bungkarno meliputi barang milik bung karno seperti
koperdan baju, uang seri bung karno dari tahun 1964, lukisan-lukisan bung karno dan foto-foto
bung karno dari muda hingga jadi prsiden.
5
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Maka dapat disimpulkan bahwa tempat-tempat pariwisata yang ada di blitar itu sangat
banyak, dan kita harus Senantiasa menjaga serta merawatnya agar tetap asri seperti aslinya. Agar
menarik para wisatawan untuk berlibur ke Biltar.
Selain itu. Kota Blitar yang menawan itu tidak harus kita tambahkan dengan budaya-budaya
Indonesia yang kita rasa sangat bagus atau trend. Tapi justru itu salah, kita harus tetap menjaga
budaya asli blitar itu sendiri agar mempunyai keaslian yang khas dimata dunia
B. Saran
Sebagai generasi muda dan sebagai salah satu pengunjung di obyek wisata, penulis
menyarankan kepada:
- pemerintah khusunya penhelola objek wisata agar meningkatkan pelayanan pada para
wisatawan dan menjaga kelestarian objek-objek wisata. Serta berinovasi agar ada penambahan
wahana wisata diluar agar wisatawan betah karena ini merupakan devisa.
DAFTAR PUSTAKA
Pusat pembinaan dan pengembangan bahasa departemen pendidikan dan kebudayaan
1995.Pedoman umum ejaan bahasa Indonesia yang disempurnakan jakarta:Balai Pustaka
Pusat pembinaan dan pengembangan bahasa. 1993.kamu besar bahasa Indonesia. Jakarta:balai
Pustaka
https://sg.docworkspace.com/d/sIHqFjuieAcDq-pQG
Dokumentasi
LAPORAN STUDY tour(3).docx
LAPORAN STUDY tour(3).docx
LAPORAN STUDY tour(3).docx

More Related Content

What's hot

Hubungan tasawuf dengan ilmu kalam
Hubungan tasawuf dengan ilmu kalamHubungan tasawuf dengan ilmu kalam
Hubungan tasawuf dengan ilmu kalam
Jum Sardie
 
Kodifikasi al quran
Kodifikasi al quranKodifikasi al quran
Kodifikasi al quran
Nisa Ell
 
Perkembangan Alam Pikir Manusia Sejak Zaman Purba hingga saat ini
Perkembangan Alam Pikir Manusia Sejak Zaman Purba hingga saat iniPerkembangan Alam Pikir Manusia Sejak Zaman Purba hingga saat ini
Perkembangan Alam Pikir Manusia Sejak Zaman Purba hingga saat ini
Hariyatunnisa Ahmad
 
Ibnu rusyd averrous (makalah)
Ibnu rusyd averrous (makalah)Ibnu rusyd averrous (makalah)
Ibnu rusyd averrous (makalah)
arfa07
 
الفعل المضارع المنصوب(fi'il mudhori manshub)
 الفعل المضارع المنصوب(fi'il mudhori manshub) الفعل المضارع المنصوب(fi'il mudhori manshub)
الفعل المضارع المنصوب(fi'il mudhori manshub)
Kurniapeni Rahayu
 

What's hot (20)

Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalahRiya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
 
Konsep Fikih dan Ibadah dalam Islam
Konsep Fikih dan Ibadah dalam IslamKonsep Fikih dan Ibadah dalam Islam
Konsep Fikih dan Ibadah dalam Islam
 
Hubungan tasawuf dengan ilmu kalam
Hubungan tasawuf dengan ilmu kalamHubungan tasawuf dengan ilmu kalam
Hubungan tasawuf dengan ilmu kalam
 
Ibnu ‘arabi
Ibnu ‘arabiIbnu ‘arabi
Ibnu ‘arabi
 
Ppt fiqih MI kelas 3
Ppt fiqih MI kelas 3Ppt fiqih MI kelas 3
Ppt fiqih MI kelas 3
 
Filsafat Abad Pertengahan
Filsafat Abad PertengahanFilsafat Abad Pertengahan
Filsafat Abad Pertengahan
 
Filsafat ilmu aristoteles
Filsafat ilmu aristotelesFilsafat ilmu aristoteles
Filsafat ilmu aristoteles
 
Makala komputer
Makala komputerMakala komputer
Makala komputer
 
Islam+dan+iptek
Islam+dan+iptekIslam+dan+iptek
Islam+dan+iptek
 
Pendekatan Dakwah Kultural Didik Eko II
Pendekatan Dakwah Kultural Didik Eko IIPendekatan Dakwah Kultural Didik Eko II
Pendekatan Dakwah Kultural Didik Eko II
 
Ppt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhirPpt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhir
 
Kepribadian ulul albab dalam Al-Quran
Kepribadian ulul albab dalam Al-QuranKepribadian ulul albab dalam Al-Quran
Kepribadian ulul albab dalam Al-Quran
 
Kodifikasi al quran
Kodifikasi al quranKodifikasi al quran
Kodifikasi al quran
 
pancasila sebagai ideologi bangsa dan negara
pancasila sebagai ideologi bangsa dan negarapancasila sebagai ideologi bangsa dan negara
pancasila sebagai ideologi bangsa dan negara
 
Perkembangan Alam Pikir Manusia Sejak Zaman Purba hingga saat ini
Perkembangan Alam Pikir Manusia Sejak Zaman Purba hingga saat iniPerkembangan Alam Pikir Manusia Sejak Zaman Purba hingga saat ini
Perkembangan Alam Pikir Manusia Sejak Zaman Purba hingga saat ini
 
Makalah tata cara perawatan jenazah
Makalah  tata cara perawatan jenazahMakalah  tata cara perawatan jenazah
Makalah tata cara perawatan jenazah
 
Ibnu rusyd averrous (makalah)
Ibnu rusyd averrous (makalah)Ibnu rusyd averrous (makalah)
Ibnu rusyd averrous (makalah)
 
Filsafat etika
Filsafat etikaFilsafat etika
Filsafat etika
 
Sister 06 - client server
Sister   06 - client serverSister   06 - client server
Sister 06 - client server
 
الفعل المضارع المنصوب(fi'il mudhori manshub)
 الفعل المضارع المنصوب(fi'il mudhori manshub) الفعل المضارع المنصوب(fi'il mudhori manshub)
الفعل المضارع المنصوب(fi'il mudhori manshub)
 

Similar to LAPORAN STUDY tour(3).docx

Peninggalan sejarah
Peninggalan sejarahPeninggalan sejarah
Peninggalan sejarah
rishky
 
Kliping sejarah kebudayaan Bali
Kliping sejarah kebudayaan BaliKliping sejarah kebudayaan Bali
Kliping sejarah kebudayaan Bali
Dede Adi Nugraha
 
Laporan kegiatan studiwisata kebali tahun 2016
Laporan kegiatan studiwisata kebali tahun 2016Laporan kegiatan studiwisata kebali tahun 2016
Laporan kegiatan studiwisata kebali tahun 2016
4MMAR
 
Bab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampauBab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampau
Sapari Qu
 
kalingga dan sriwijaya.ppt
kalingga dan sriwijaya.pptkalingga dan sriwijaya.ppt
kalingga dan sriwijaya.ppt
InoyCh
 
Pertumbuhan dan perkembangan agama serta kebudayaan hindu budha di indonesia
Pertumbuhan dan perkembangan agama serta kebudayaan hindu budha di indonesiaPertumbuhan dan perkembangan agama serta kebudayaan hindu budha di indonesia
Pertumbuhan dan perkembangan agama serta kebudayaan hindu budha di indonesia
SMA Negeri 9 KERINCI
 

Similar to LAPORAN STUDY tour(3).docx (20)

LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016
LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016
LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016
 
Karya tulis arvina
Karya tulis arvinaKarya tulis arvina
Karya tulis arvina
 
KARAKTERISTIK SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL INDONESIA: NASIONALISME SEBAGAI LAN...
KARAKTERISTIK SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL INDONESIA:  NASIONALISME SEBAGAI LAN...KARAKTERISTIK SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL INDONESIA:  NASIONALISME SEBAGAI LAN...
KARAKTERISTIK SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL INDONESIA: NASIONALISME SEBAGAI LAN...
 
Makalah sejarah
Makalah sejarahMakalah sejarah
Makalah sejarah
 
Laporan observasi studi tour Bali
Laporan observasi studi tour BaliLaporan observasi studi tour Bali
Laporan observasi studi tour Bali
 
Peninggalan sejarah
Peninggalan sejarahPeninggalan sejarah
Peninggalan sejarah
 
Kliping sejarah kebudayaan Bali
Kliping sejarah kebudayaan BaliKliping sejarah kebudayaan Bali
Kliping sejarah kebudayaan Bali
 
Laporan kegiatan studiwisata kebali tahun 2016
Laporan kegiatan studiwisata kebali tahun 2016Laporan kegiatan studiwisata kebali tahun 2016
Laporan kegiatan studiwisata kebali tahun 2016
 
Makalah liangkabori
Makalah liangkaboriMakalah liangkabori
Makalah liangkabori
 
Karya tulis bali
Karya tulis baliKarya tulis bali
Karya tulis bali
 
makalah pancasila.pdf
makalah pancasila.pdfmakalah pancasila.pdf
makalah pancasila.pdf
 
Bab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampauBab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampau
 
kalingga dan sriwijaya.ppt
kalingga dan sriwijaya.pptkalingga dan sriwijaya.ppt
kalingga dan sriwijaya.ppt
 
Makalah liangkabori (4)
Makalah liangkabori (4)Makalah liangkabori (4)
Makalah liangkabori (4)
 
Pertumbuhan dan perkembangan agama serta kebudayaan hindu budha di indonesia
Pertumbuhan dan perkembangan agama serta kebudayaan hindu budha di indonesiaPertumbuhan dan perkembangan agama serta kebudayaan hindu budha di indonesia
Pertumbuhan dan perkembangan agama serta kebudayaan hindu budha di indonesia
 
131018055 hindu-budha
131018055 hindu-budha131018055 hindu-budha
131018055 hindu-budha
 
131018055 hindu-budha
131018055 hindu-budha131018055 hindu-budha
131018055 hindu-budha
 
Laporan Akulturasi Masjid Agung Kebumen - Sejarah Indonesia
Laporan Akulturasi Masjid Agung Kebumen - Sejarah IndonesiaLaporan Akulturasi Masjid Agung Kebumen - Sejarah Indonesia
Laporan Akulturasi Masjid Agung Kebumen - Sejarah Indonesia
 
Tugas sejarah indonesia
Tugas sejarah indonesiaTugas sejarah indonesia
Tugas sejarah indonesia
 
BAB_6_TARIKH_Islam_di_Indonesia.pptx
BAB_6_TARIKH_Islam_di_Indonesia.pptxBAB_6_TARIKH_Islam_di_Indonesia.pptx
BAB_6_TARIKH_Islam_di_Indonesia.pptx
 

Recently uploaded

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfCONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
Pangarso Yuliatmoko
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfCONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 

LAPORAN STUDY tour(3).docx

  • 1. LAPORAN STUDY TOUR KOTA BLITAR Di susun oleh: Kelompok :Sagitarius Anggota Kelompok: 1.Icha Riska.R. 2.Qysa Rosvriana.P. 3.Elinda Deviana 4.Faruf Ilham.C.T 5.Eko Julianto 6.Galang Aditya.M. Pembina: Susilowati,S.S SMP PROKLAMASI BALONGBENDO TAHUN PELAJARAN 2021-2022
  • 2. HALAMAN PENGESAHAN Laporan ini di sahkan pada hari : . . . . . . . . . . . . . Tanggal: . . . . . . . . . . . . Mengesahkan : Guru pembimbing , ketua, Susilowati,S.S Qysa rusfriana p. Kepala SMP proklamasi Abdul kohar S.Pd i
  • 3. KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Tuhan yang Maha Esa atas segala rahmatnya sehingga makalah yang berisi tentang tidak laporan perjalanan STUDY TOUR KE KOTA BLITAR ini dapat tersusun hingga selesai. Tidak lupa kami juga mengucapkan banyak terimakasih atas bantuan dari pihak yang telah berkontribusi dengan memberikan sumbangan baik materi maupun pikiranya. Dan harapan kami semoga makalah ini dapat menambah pengetahuan dan pengalaman bagi para pembaca, untuk ke depan nya dapat memperbaiki bentuk maupun menambah isi makalah agar menjadi lebih baik lagi. Karena keterbatasan pengetahuan maupun pengalaman kami, kami yakin masih banyak kekurangan dalam makalah ini, oleh karena itu kami sangat mengharapkan saran dan kritik yang membangun dari pembaca demi kesempurnaan makalah ini. Balongbendo 30,mei 2022 penyusun ii
  • 4. DAFTAR ISI Cover Halaman pengesahan.....................................................................................................................i Kata pengantar..............................................................................................................................ii Daftar isi.......................................................................................................................................iii Bab l Pendahuluan........................................................................................................................1 1.latarbelakang..............................................................................................................................1 2 Rumusan masalah.......................................................................................................................2 Bab II Pembahasan masalah.............................................. ...........................................................3 3.Candi Penataran..........................................................................................................................4 4.Makam bung Karno....................................................................................................................5 Bab lII penutup..............................................................................................................................6 A.kesimpulan.................................................................................................................................7 B. Saran..........................................................................................................................................8 DAFTAR PUSAKA DOKUMENTASI iii
  • 5. Bab I A.latar belakang Blitar merupakan sebuah kota yang terletak di bagian selatan provinsi jawa timur , indonesia . kota ini terletak sekitar 167 km sebelah barat daya surabaya dan 80 km sebelah barat malang . Selain di sebut sebagai kota proklamator dan kota patria kota ini juga di sebut sebagai kota peta karena di bawah kepemimpinan soepardji , laskar peta melakukan perlawanan terhadap pemerintah jepang untuk pertama kalinya pada tanggal 14 februari 1945 yang mengilhami timbulnya perlawanan menuju kemerdekaan daerah lain . Berdasarkan otonomi daerah diberlakukan diterbitkannya UU no.22 dan 25 tahun 1999 kemudian direvisi melalui UU no.32 tahun 2004 tentang pemerintahan daerah. dengan demikian, diharapkan dapat mengelolah sumberdaya yang dimilikinya dan melaksakan tata kelola pemerintahan yang baik sehingga akan berdampak pada pelayanan yang diberikan kepada masyarakat. Pada kenyataannya kebijakan otonomi daerah yang diterapkan pemerintah pusat belum dapat berjalan dengan baik karena masih banyak terjadi kesenjangan antar daerah di indonesia. Kesenjangan ini muncul berkaitan dengan adanya sumbangan akan hasil eksploitasi sumber daya terhadap pembagunan ekonomi yang hanya berkutat dipusat. Penelitian yang dilakukan oleh bhindai. B.Rumusan masalah a.CANDI PENATARAN 1.ceritakan filosofi dari bangunan candi Penataran! 2.pada zaman kerajaan apakah candi Penataran ini berdiri? 3.siapa raja yang memimpin pada saat itu? 4.dimanakah tepatnya lo kasih dari candi Penataran? 5.apa yang akan kalian lakukan untuk menjaga dan melestarikan situs budaya candi ini? Minimal dua! 6.lakukan observasi singkat obyek apa saja yang bisa kalian amati disekitar candi Penataran! Sebutkan dan ceritakan masing-masing minimal 1 paragraf! 1
  • 6. B.MAKAM BUNG KARNO/MUSIUM 1.apa yang kalian ketahui tentang makam bung karno? 2.sebutkan tanggal kelahiran sert tanggal beliau wafat! 3.jelaskan latar belakang mengapa bung Karno dimakamkan di blitar? 4.apa yang bisa kalian pelajari dari sosok ir. Soekarno? 5.apa yang akan kalian lakukan untuk menjaga dan melestarikan situsdisekitar makam bung Karno ini?minimal dua! 6.lakukan observasi singkat obyek apa saja yang bisa kalian amati disekitar makam bung Karno! Sebutkan dan ceritakan masing-masing minimal 1 paragraf! 1 2
  • 7. Bab II PEMBAHASAN A. ULASAN MATERI 1.Candi Penataran Candi penataran adalah filosofi dari kesatuan kitab negara kerta agama yang memiliki arti halaman , nama ini kemudian digunakan untuk menyambut candi yang terletak di lereng barat gunung kelut ini. Candi penataran ini dibangun selama lebih kurang 4 abat mulai dari masa kerajaan kediri hingga majapahit. Keunikan nya terdapat pada terletakanya dilereng gunung yang memang ditunjukkan sebagai pemujaan terhadap nama HYONG ACOLAPATI/dalam kepercayaan pada zaman majapahit Raja yang memimpin pada saat itu adalah raja serengga ( 1190-1200) sekitar abad ke 12 ,lokasi dari candi penataran tempat nya di lereng gunung kelud ngelogok,blitar Jawa Timur. Dan untuk melestarikan candi penataran adalah membuang sampah pada tempat nya, tidak mencoret nyaa dan tidak mengambil bebatuan yang ada di candi tersebut. Di dalam candi penataran ada beberapa objek yang bisa di kunjungi contohnya adalah bale agung dan candi candra sengkala. Yang akan kita bahas adalah bale agung atau bagian depan candi penataran , seluruh banguan nya terbuat dari batu, memiliki dinding yang masih polos dan memiliki 4 buah tangga,2 buah terletak di sisi tengara sehingga bangunan ini terkesan meghadap ke tenggara 3
  • 8. Bangunan yang kedua adalah candi candra sengkala atau lebih di kenal dengan nama candi barawiaya yang merupakan bangunan yang paling di kenal dalam kompleks candi penataran dan juga digunakan sebagai lambang kodam v barawijya. 4
  • 9. 2.MAKAM BUNG KARNO Tentang kompleks pemakaman presiden pertama Republik Indonesia soekarno, yang didesain dengan arsitektur kas Jawa yaitu bangunan joglo kompleks tersebut terletak dibendu gurit, senan wetan, blitar, dan dibangun diakhir 1920-an. tanggal kelahiran dan tanggal beliau wafat pada tanggal lahir 6 juni 1901,dan wafat pada tanggal 21 juni 1970 . Dalam autobiografi nya soeharto menyatakan bahwa keluarga besar soekarno berselisih bahwa tentang lokasi pemakaman tersebut dan iya memutuskan. Untuk memakamkan Soeharto di blitar karena hubungannya yang dengan dekat ibunya selama hidup. Dari sosok Ir. Soekarno yang bisa kita pelajari yaitu tekad dan megigihanya dalam mewujudkan kemerdekaan Indonesia. Untuk menjaga dan melestarikan situs makan bung Karno contohnya adalah selalu menjaga kebersihan lingkungan makam dan tidak merusak situs yang ada di sekitar. Ada beberapa objek yang bisa di kunjungi , contohnya adalah perpustakaan dan museum . Di dalam perpustakaan bung karno ada beberapa aneka buku dan hasil tulisan pertama presiden pertama yakni Ir soekarno. Perpustakaan ini terletak di bagian depan dari situs pemakaman bung karno Koleksi yang ada di museum bungkarno meliputi barang milik bung karno seperti koperdan baju, uang seri bung karno dari tahun 1964, lukisan-lukisan bung karno dan foto-foto bung karno dari muda hingga jadi prsiden. 5
  • 10. BAB III PENUTUP A. Kesimpulan Maka dapat disimpulkan bahwa tempat-tempat pariwisata yang ada di blitar itu sangat banyak, dan kita harus Senantiasa menjaga serta merawatnya agar tetap asri seperti aslinya. Agar menarik para wisatawan untuk berlibur ke Biltar. Selain itu. Kota Blitar yang menawan itu tidak harus kita tambahkan dengan budaya-budaya Indonesia yang kita rasa sangat bagus atau trend. Tapi justru itu salah, kita harus tetap menjaga budaya asli blitar itu sendiri agar mempunyai keaslian yang khas dimata dunia B. Saran Sebagai generasi muda dan sebagai salah satu pengunjung di obyek wisata, penulis menyarankan kepada: - pemerintah khusunya penhelola objek wisata agar meningkatkan pelayanan pada para wisatawan dan menjaga kelestarian objek-objek wisata. Serta berinovasi agar ada penambahan wahana wisata diluar agar wisatawan betah karena ini merupakan devisa.
  • 11. DAFTAR PUSTAKA Pusat pembinaan dan pengembangan bahasa departemen pendidikan dan kebudayaan 1995.Pedoman umum ejaan bahasa Indonesia yang disempurnakan jakarta:Balai Pustaka Pusat pembinaan dan pengembangan bahasa. 1993.kamu besar bahasa Indonesia. Jakarta:balai Pustaka https://sg.docworkspace.com/d/sIHqFjuieAcDq-pQG