SlideShare a Scribd company logo
SMK AL-AZHAR BATAM
SUKMAYANTI
XI AKUNTANSI
LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI
MENGINPUT DATA JAKON MENGGUNAKAN MICROSOFT EXCEL
KANTOR BPJS KETENAGAKERJAAN BATAM NAGOYA
1
SMK AL-AZHAR BATAM 2
1.1
Latar Belakang
1.2
Tujuan
1.4
Rumusan
Masalah
1.3
Manfaat
1.5
Waktu
Pelaksanaan
Latar Belakang
SMK AL-AZHAR BATAM 3
Praktik Kerja Industri
Praktik Kerja Lapangan merupakan bagian dari program bersama antara SMK dan Perusahaan/Industri yang
dilaksanakan di dunia usaha atau dunia industri. Kegiatan ini bertujuan untuk membekali siswa-siswi dengan keahlian
praktis yang sesuai dengan situasi dan kondisi kerja nyata (real). Dan merupakan kewajiban bagi siswa-siswi SMK Al-
Azhar Batam untuk memenuhi salah satu syarat mengikuti Sertifikasi dan Ujian Nasional (UN) serta memenuhi
persyaratan lulus Praktik Kerja Lapangan (PKL) dan aspek penentu bagi keberhasilan mereka di dunia kerja setelah lulus.
Setiap siswa-siswi SMK Al-Azhar Batam wajib mengikuti Praktik Kerja Lapangan yang pelaksanaannya
langsung diperusahaan atau di instansi pemerintah selama kurang lebih 4 (empat) bulan. Praktik Kerja Lapangan ini
merupakan satu dari sekian banyak mata pelajaran yang ada di Program SMK. Siswa-siswi harus melaksanakannya
dengan sungguh-sungguh agar pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan berhasil secara maksimal. Dalam pelaksanaan Praktik
Kerja Lapangan (PKL) ini diharapkan ada kecocokan antara kompetensi yang didapatkan siswa-siswi dibangku sekolah
dengan aktivitas Praktik yang dilakukan di perusahaan atau di instansi pemerintah tempat Praktik Kerja Lapangan (PKL).
Tujuan
Praktik Kerja Industri
First
Dapat menambah dan
mengembangkan potensi ilmu
pengetahuan pada masing-masing
siswa/i.
Second
Melatih keterampilan yang
dimiliki siswa/i sehingga dapat
bekerja dengan baik.
Third
Melahirkan sikap bertanggung
jawab, disiplin, sikap mental,
etika yang baik serta dapat
bersosialisasi dengan lingkungan
sekitar.
Fourth
Menambah kreatifitas siswa/i
agar dapat mengembangkan
bakat yang terdapat dalam
dirinya.
Fifth
Memberikan motivasi sehingga
siswa/i bersemangat dalam
meraih cita-cita mereka.
Sixth
Melatih siswa/i agar dapat
membuat suatu laporan yang
terperinci dari apa saja yang
mereka kerjakan selama Praktek
Kerja Industri.
SMK AL-AZHAR BATAM 4
Manfaat
Manfaat bagi siswa
First
Mengetahui tata cara melayani
orang dengan baik dan sopan
Third
Mengasah keterampilan yang
diberikan smk
Fifth
Menghasilkan siswi/i yang
memiliki keahlian profesional
Second
Mengetahui dunia kerja yang
sebenarnya
Fourth
Membentuk pola pikit siswa/i
SMK AL-AZHAR BATAM 5
Manfaat
bagi sekolah dan perusahaan
First
Dapat mengenal kualitas peserta didik/siswa yang
berlatih di perusahaan
Third
Meningkatkan mutu dan kualitas sekolah melalui
peran dunia kerja
Second
Dapat berpartisipasi dalam upaya memajukan
pembangunan pendidikan pada khususnya dan
pengembangan bangsa pada umumnya
Fourth
Memperoleh kesepadanan dan juga kesetaraan
antara sekolah dan dunia kerja
SMK AL-AZHAR BATAM 6
Rumusan Masalah
SMK AL-AZHAR BATAM
Dalam pembuatan laporan ini, penulis membatasi
permasalahan seputar “MENGINPUT DATA JAKON
MENGGUNAKAN MICROSOFT EXCEL“ di BPJS
Ketenagakerjaan dengan mengecek sekaligus menginput data
jasa kontruksi.
7
Waktu Pelaksanaan
Penulis melakukan praktik kerja lapangan di kantor BPJS ketenagakerjaan yang beralamat di Gedung Graha Nagoya mas
Lantai dasar Jl. Imam Bonjol, Nagoya batam. Kegiatan praktik kerja lapangan dilakukan kurang lebih 4 bulan, yang dimulai dari
tanggal 06 Januari s/d 06 Mei 2020.
6 January – 6 May
SMK AL-AZHAR BATAM 8
SMK AL-AZHAR BATAM 9
2.1
Sejarah Singkat
Perusahaan
2.2
Vision & Mission
2.4
Peraturan
2.3
Tata Tertib
2.5
Jadwal Jam
Kerja
SMK AL-AZHAR BATAM 10
Sejarah Singkat
Perusahaan
BPJS Ketenagakerjaan merupakan program publik yang
memberikan perlindungan bagi tenaga kerja untuk
mengatasi risiko sosial ekonomi tertentu dan
penyelenggaraan nya menggunakan mekanisme asuransi
sosial.
BPJS Ketenagakerjaan sebelumnya bernama jamsostek
(Jaminan Sosial Tenaga Kerja) yang di kelola oleh PT.
Jamsostek (persero), namun sesuai UU No.24 Tahun
2011 tentang BPJS, PT Jamsostek berubah menjadi BPJS
Ketenagakerjaan sejak tanggal 1 January 2014.
Vision and Mission
SMK AL-AZHAR BATAM 11
BPJS Ketenagakerjaan
Vision!
Menjadi badan penyenggara jaminan sosial kebanggaan
bangsa, yang amanah, bertata kelola baik serta
unggulan dalam operasional dan pelayanan.
Mission!
 Melindungi dan menyejahterakan seluruh pekerja dan keluarganya
 Meningkatkan produktivitas dan daya saing pekerja
 Mendukung pembangunan dan kemandirian perekonomian nasional
Peraturan dan Tata Tertib
SMK AL-AZHAR BATAM 12
…
FIRST
Jumlah hari kerja 5 hari selama
seminggu.
SECOND
Delapan jam kerja sehari
THIRD
Setiap karyawan masuk dan
keluar harus dengan izin.
FOURTH
Setiap karyawan yang tidak
masuk kerja harus memberi
alasan yang jelas dan masuk
akal..
FIFTH
Bagi karyawan yang datang
terlambat sudah 3x akan dikenakan
SP.
SIXTH
Karyawan wajib memakai
pakaian yang rapi dan sesuai
dengan seragam tang
ditentukan dari perusahaan..
Jadwal Jam Kerja
SMK AL-AZHAR BATAM 13
8 Jam Bekerja
Morning breafing
Jam Kerja
Jam istirahat makan siang
Jam kerja s/d Pulang
Pukul 07:45 – 08:00 WIB
Pukul 13:00 – 17:00 WIB
Pukul 08:00 – 12:00 WIB
Pukul 12:00 – 13:00 WIB
TINJAUAN KHUSUS
SMK AL-AZHAR BATAM 14
…
3.1
Landasan Teori
3.2
Pembahasan Masalah
Landasan Teori
January,February,Maret,April
First Month
Pada bulan pertama penulis di antar ketempat
praktik kerja lapangannya. Setelah itu penulis
memperkenalkan dirinya kepada karyawan
kantor BPJS Ketenagakerjaan, lalu penulis di
antar ke bidang nya masing-masing.
Kemudian, penulis di beri tugas untuk
menginput data jasa kontruksi mengunakan
aplikasi Microsoft excel yang di jelaskan oleh
pembimbing pkl.
Second Month
Pada bulan kedua penulis di beri tugas yang
sama yaitu mengimput data jasa kontruksi
yang sebelumnya pernah dikerjakan, Setelah
itu penulis di berikan tugas yang berbeda yaitu
menyusun NPP (Nomor Pendaftaran
Perusahaan) sesuai dengan contoh yang dikasih
pada karyawan BPJS Ketenagakerjaan.
.
Third Month
Pada bulan ketiga penulis di berikan tugas
yang berbeda yaitu mengurutkan surat iuran
BPJS Ketenagakerjaan untuk perusahaan yang
akan membayar iurannya yang telah
menumpuk. Kemudin setelah selesai
menurutkan surat iuran itu suratnya tersebut di
susun ke dalam felling cabinet yang sudah ada
di dalam ruangan arsip, setelah itu di
masukkan kedalam map gantung. Sebelum
surat tersebut di masukkan kedalam map
gantung surat tersebut di urutkan sesuai nomor
terkecil ke nomor terbesar.
Fourth Month
Di bulan keempat penulis juga masih
melakukan hal yang sama yaitu mengurutkan
surat iuran bpjs ketenagakerjaan sampai
selesai.
SMK AL-AZHAR BATAM 15
Pembahasan Masalah
…
…
Pengertian Data
Proses
Mengimput
Data Jakon
Menggunakan
Microsoft
Excel
Tujuan
Microsoft
Excel
Pengertian
Jakon
Pengertian
Microsoft Excel
Fungsi
Microsoft Excel
SMK AL-AZHAR BATAM 16
Pengertian
Mengimput
Pengertian
SMK AL-AZHAR BATAM 17
Tujuan dan Fungsi Microsoft Exel
Mengimput
Mengimput adalah alat yang digunakan untuk
menerima masukan data dan program yang akan
diproses di dalam komputer.
Data
Data adalah catatan atas kumpulan fakta. Data
merupakan bentuk jamak dari datum, berasal
dari bahasa latin yang berarti “sesuatu yang di
berikan”.
Jakon
Jakon adalah suatu kegiatan membangun sarana
maupun prasarana.
Fungsi Mc Exel
• Membuat berbagai macam grafik dan
diagram.
• Membuat daftar hadir serta daftar nilai
sekolah maupun universitas.
Tujuan Mc Exel
 Untuk mengolah angka.
 Menyajikan data secara cepat, rapi, dan
akurat
.
Microsoft Exel
Microsoft Excel adalah sebuah program aplikasi
lembar kerja spreadsheet yang dibuat dan di
distribusikan oleh Microsoft excel corporation
untuk system operasi Microsoft windows dan
mac os.
3.2
Proses Mengimput Data Jakon Menggunakan Microsoft Excel
Langkah-langkah :
Siapkan data atau file jasa
kontruksi dalam Microsoft excel
dan didalam file ini berisikan
nama proyek, nomor pendaftaran,
masa kontruksi, dan masa
pemeliharaaan.
Selanjutnya menginput data jakon
(jasa kontruksi) sesuai dengan
kertas jakon yang telah
disediakan.
Setelah di masukan kedalam map
gantung, map tersebut di susun
kembali di dalam felling cabinet.
Lalu setelah data jakon sudah di
input di sesuaikan dengan lembar
jakon lalu kertas tersebut di
masukkan kedalam map gantung
yang telah di sediakan.
Kemudian data tersebut di cek
kembali dengan menggunakan
Microsoft Excel yang telah di
input.
SMK AL-AZHAR BATAM 18
Kesimpulan dan Saran
Setelah melaksanakan praktik kerja lapangan di BPJS Ketengakerjaan selama kurang lebih 4 bulan penulis dapat menarik kesimpulan dari pelaksanaan praktik kerja lapangan yaitu:
Kesimpulan!
 Dengan adanya praktik kerja lapangan, siswa/siswi dilatih
untuk mandiri dan dapat menjadi seseorang yang profesional
dalam bekerja.
 Didalam BPJS Ketenagakerjaan, menyimpan berbagai jakon
yang penting ke dalam feelling cabinet dan harus disusun
dengan rapi, agar pada saat diambil tidak kesulitan dalam
proses pencarian dokumen yang diinginkan.
Saran!
 BPJS Ketenagakerjaan sebaiknya terus mempertahankan
kualitas pelayanan terhadap masyarakat dengan inovasi,
kreatif, integritas, dan profesionalisme.
 Tetap memberi peluang siswa siwi SMK untuk mengikuti
PKL di BPJS Ketenagakerjaan terutama siswa/i dari SMK
Al-Azhar Batam.
SMK AL-AZHAR BATAM
19
SMK AL-AZHAR BATAM 20
Thank u For Watching 
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) AL-AZHAR BATAM
JL. GUNUNG BROMO NO.01 BALOI INDAH – BATAM INDONESIA
sukmayntii sukmayntiii
sukmayntii02@gmail.com 0778 – 429 – 577

More Related Content

Similar to Laporan presentasi sukmayanti

Isi laporan pklku
Isi laporan pklkuIsi laporan pklku
Isi laporan pklku
syahrul2405
 
Laporan prakerin 2018
Laporan prakerin 2018Laporan prakerin 2018
Laporan prakerin 2018
Hery Purwanto
 
Laporan psg patrick xi tkj 3
Laporan psg patrick xi tkj 3Laporan psg patrick xi tkj 3
Laporan psg patrick xi tkj 3
Patrick Haumptman
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab i ugi(revisi5)
Bab i   ugi(revisi5)Bab i   ugi(revisi5)
Bab i ugi(revisi5)
Ugi Ragiel
 
Laporan psg patrick xi tkj 3
Laporan psg patrick xi tkj 3Laporan psg patrick xi tkj 3
Laporan psg patrick xi tkj 3
Patrick Haumptman
 
Laporan prakerin pilar bangsa
Laporan prakerin pilar bangsaLaporan prakerin pilar bangsa
Laporan prakerin pilar bangsa
Soki Leonardi
 
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Hamka Cadaz
 
Laporan
LaporanLaporan
Contoh proposal magang 2.docx
Contoh proposal magang 2.docxContoh proposal magang 2.docx
Contoh proposal magang 2.docx
TaufikAriyantoMaarip
 
Contohlaporanpklsmk2 130126014230-phpapp02
Contohlaporanpklsmk2 130126014230-phpapp02Contohlaporanpklsmk2 130126014230-phpapp02
Contohlaporanpklsmk2 130126014230-phpapp02
Abdilah Abdilah
 
Contoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smkContoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smk
Bae Haqie
 
laporan magang sekolah dengan industri.pdf
laporan magang sekolah dengan industri.pdflaporan magang sekolah dengan industri.pdf
laporan magang sekolah dengan industri.pdf
UlfaBasyarewan
 
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadiLaporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
ahmad riadi
 
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadiLaporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
ahmad riadi
 
Laporan praktek kerja industri
Laporan praktek kerja industriLaporan praktek kerja industri
Laporan praktek kerja industri
Jamaludin S.Pd
 
363958307-Program-Kerja-Lab-Komputer-2017.doc
363958307-Program-Kerja-Lab-Komputer-2017.doc363958307-Program-Kerja-Lab-Komputer-2017.doc
363958307-Program-Kerja-Lab-Komputer-2017.doc
MarlinYanto
 

Similar to Laporan presentasi sukmayanti (20)

Isi laporan pklku
Isi laporan pklkuIsi laporan pklku
Isi laporan pklku
 
Laporan prakerin 2018
Laporan prakerin 2018Laporan prakerin 2018
Laporan prakerin 2018
 
Laporan psg patrick xi tkj 3
Laporan psg patrick xi tkj 3Laporan psg patrick xi tkj 3
Laporan psg patrick xi tkj 3
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Bab i ugi(revisi5)
Bab i   ugi(revisi5)Bab i   ugi(revisi5)
Bab i ugi(revisi5)
 
Laporan psg patrick xi tkj 3
Laporan psg patrick xi tkj 3Laporan psg patrick xi tkj 3
Laporan psg patrick xi tkj 3
 
Laporan prakerin pilar bangsa
Laporan prakerin pilar bangsaLaporan prakerin pilar bangsa
Laporan prakerin pilar bangsa
 
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
 
Laporan
LaporanLaporan
Laporan
 
Contoh laporan prakerind
Contoh laporan prakerindContoh laporan prakerind
Contoh laporan prakerind
 
Contoh proposal magang 2.docx
Contoh proposal magang 2.docxContoh proposal magang 2.docx
Contoh proposal magang 2.docx
 
Contohlaporanpklsmk2 130126014230-phpapp02
Contohlaporanpklsmk2 130126014230-phpapp02Contohlaporanpklsmk2 130126014230-phpapp02
Contohlaporanpklsmk2 130126014230-phpapp02
 
Contoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smkContoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smk
 
laporan magang sekolah dengan industri.pdf
laporan magang sekolah dengan industri.pdflaporan magang sekolah dengan industri.pdf
laporan magang sekolah dengan industri.pdf
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadiLaporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
 
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadiLaporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
Laporan praktek kerja industri 2016 2017 smk al-baisuny ahmad riadi
 
Bahab
BahabBahab
Bahab
 
Laporan praktek kerja industri
Laporan praktek kerja industriLaporan praktek kerja industri
Laporan praktek kerja industri
 
363958307-Program-Kerja-Lab-Komputer-2017.doc
363958307-Program-Kerja-Lab-Komputer-2017.doc363958307-Program-Kerja-Lab-Komputer-2017.doc
363958307-Program-Kerja-Lab-Komputer-2017.doc
 

Recently uploaded

Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 

Recently uploaded (20)

Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 

Laporan presentasi sukmayanti

  • 1. SMK AL-AZHAR BATAM SUKMAYANTI XI AKUNTANSI LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI MENGINPUT DATA JAKON MENGGUNAKAN MICROSOFT EXCEL KANTOR BPJS KETENAGAKERJAAN BATAM NAGOYA 1
  • 2. SMK AL-AZHAR BATAM 2 1.1 Latar Belakang 1.2 Tujuan 1.4 Rumusan Masalah 1.3 Manfaat 1.5 Waktu Pelaksanaan
  • 3. Latar Belakang SMK AL-AZHAR BATAM 3 Praktik Kerja Industri Praktik Kerja Lapangan merupakan bagian dari program bersama antara SMK dan Perusahaan/Industri yang dilaksanakan di dunia usaha atau dunia industri. Kegiatan ini bertujuan untuk membekali siswa-siswi dengan keahlian praktis yang sesuai dengan situasi dan kondisi kerja nyata (real). Dan merupakan kewajiban bagi siswa-siswi SMK Al- Azhar Batam untuk memenuhi salah satu syarat mengikuti Sertifikasi dan Ujian Nasional (UN) serta memenuhi persyaratan lulus Praktik Kerja Lapangan (PKL) dan aspek penentu bagi keberhasilan mereka di dunia kerja setelah lulus. Setiap siswa-siswi SMK Al-Azhar Batam wajib mengikuti Praktik Kerja Lapangan yang pelaksanaannya langsung diperusahaan atau di instansi pemerintah selama kurang lebih 4 (empat) bulan. Praktik Kerja Lapangan ini merupakan satu dari sekian banyak mata pelajaran yang ada di Program SMK. Siswa-siswi harus melaksanakannya dengan sungguh-sungguh agar pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan berhasil secara maksimal. Dalam pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini diharapkan ada kecocokan antara kompetensi yang didapatkan siswa-siswi dibangku sekolah dengan aktivitas Praktik yang dilakukan di perusahaan atau di instansi pemerintah tempat Praktik Kerja Lapangan (PKL).
  • 4. Tujuan Praktik Kerja Industri First Dapat menambah dan mengembangkan potensi ilmu pengetahuan pada masing-masing siswa/i. Second Melatih keterampilan yang dimiliki siswa/i sehingga dapat bekerja dengan baik. Third Melahirkan sikap bertanggung jawab, disiplin, sikap mental, etika yang baik serta dapat bersosialisasi dengan lingkungan sekitar. Fourth Menambah kreatifitas siswa/i agar dapat mengembangkan bakat yang terdapat dalam dirinya. Fifth Memberikan motivasi sehingga siswa/i bersemangat dalam meraih cita-cita mereka. Sixth Melatih siswa/i agar dapat membuat suatu laporan yang terperinci dari apa saja yang mereka kerjakan selama Praktek Kerja Industri. SMK AL-AZHAR BATAM 4
  • 5. Manfaat Manfaat bagi siswa First Mengetahui tata cara melayani orang dengan baik dan sopan Third Mengasah keterampilan yang diberikan smk Fifth Menghasilkan siswi/i yang memiliki keahlian profesional Second Mengetahui dunia kerja yang sebenarnya Fourth Membentuk pola pikit siswa/i SMK AL-AZHAR BATAM 5
  • 6. Manfaat bagi sekolah dan perusahaan First Dapat mengenal kualitas peserta didik/siswa yang berlatih di perusahaan Third Meningkatkan mutu dan kualitas sekolah melalui peran dunia kerja Second Dapat berpartisipasi dalam upaya memajukan pembangunan pendidikan pada khususnya dan pengembangan bangsa pada umumnya Fourth Memperoleh kesepadanan dan juga kesetaraan antara sekolah dan dunia kerja SMK AL-AZHAR BATAM 6
  • 7. Rumusan Masalah SMK AL-AZHAR BATAM Dalam pembuatan laporan ini, penulis membatasi permasalahan seputar “MENGINPUT DATA JAKON MENGGUNAKAN MICROSOFT EXCEL“ di BPJS Ketenagakerjaan dengan mengecek sekaligus menginput data jasa kontruksi. 7
  • 8. Waktu Pelaksanaan Penulis melakukan praktik kerja lapangan di kantor BPJS ketenagakerjaan yang beralamat di Gedung Graha Nagoya mas Lantai dasar Jl. Imam Bonjol, Nagoya batam. Kegiatan praktik kerja lapangan dilakukan kurang lebih 4 bulan, yang dimulai dari tanggal 06 Januari s/d 06 Mei 2020. 6 January – 6 May SMK AL-AZHAR BATAM 8
  • 9. SMK AL-AZHAR BATAM 9 2.1 Sejarah Singkat Perusahaan 2.2 Vision & Mission 2.4 Peraturan 2.3 Tata Tertib 2.5 Jadwal Jam Kerja
  • 10. SMK AL-AZHAR BATAM 10 Sejarah Singkat Perusahaan BPJS Ketenagakerjaan merupakan program publik yang memberikan perlindungan bagi tenaga kerja untuk mengatasi risiko sosial ekonomi tertentu dan penyelenggaraan nya menggunakan mekanisme asuransi sosial. BPJS Ketenagakerjaan sebelumnya bernama jamsostek (Jaminan Sosial Tenaga Kerja) yang di kelola oleh PT. Jamsostek (persero), namun sesuai UU No.24 Tahun 2011 tentang BPJS, PT Jamsostek berubah menjadi BPJS Ketenagakerjaan sejak tanggal 1 January 2014.
  • 11. Vision and Mission SMK AL-AZHAR BATAM 11 BPJS Ketenagakerjaan Vision! Menjadi badan penyenggara jaminan sosial kebanggaan bangsa, yang amanah, bertata kelola baik serta unggulan dalam operasional dan pelayanan. Mission!  Melindungi dan menyejahterakan seluruh pekerja dan keluarganya  Meningkatkan produktivitas dan daya saing pekerja  Mendukung pembangunan dan kemandirian perekonomian nasional
  • 12. Peraturan dan Tata Tertib SMK AL-AZHAR BATAM 12 … FIRST Jumlah hari kerja 5 hari selama seminggu. SECOND Delapan jam kerja sehari THIRD Setiap karyawan masuk dan keluar harus dengan izin. FOURTH Setiap karyawan yang tidak masuk kerja harus memberi alasan yang jelas dan masuk akal.. FIFTH Bagi karyawan yang datang terlambat sudah 3x akan dikenakan SP. SIXTH Karyawan wajib memakai pakaian yang rapi dan sesuai dengan seragam tang ditentukan dari perusahaan..
  • 13. Jadwal Jam Kerja SMK AL-AZHAR BATAM 13 8 Jam Bekerja Morning breafing Jam Kerja Jam istirahat makan siang Jam kerja s/d Pulang Pukul 07:45 – 08:00 WIB Pukul 13:00 – 17:00 WIB Pukul 08:00 – 12:00 WIB Pukul 12:00 – 13:00 WIB
  • 14. TINJAUAN KHUSUS SMK AL-AZHAR BATAM 14 … 3.1 Landasan Teori 3.2 Pembahasan Masalah
  • 15. Landasan Teori January,February,Maret,April First Month Pada bulan pertama penulis di antar ketempat praktik kerja lapangannya. Setelah itu penulis memperkenalkan dirinya kepada karyawan kantor BPJS Ketenagakerjaan, lalu penulis di antar ke bidang nya masing-masing. Kemudian, penulis di beri tugas untuk menginput data jasa kontruksi mengunakan aplikasi Microsoft excel yang di jelaskan oleh pembimbing pkl. Second Month Pada bulan kedua penulis di beri tugas yang sama yaitu mengimput data jasa kontruksi yang sebelumnya pernah dikerjakan, Setelah itu penulis di berikan tugas yang berbeda yaitu menyusun NPP (Nomor Pendaftaran Perusahaan) sesuai dengan contoh yang dikasih pada karyawan BPJS Ketenagakerjaan. . Third Month Pada bulan ketiga penulis di berikan tugas yang berbeda yaitu mengurutkan surat iuran BPJS Ketenagakerjaan untuk perusahaan yang akan membayar iurannya yang telah menumpuk. Kemudin setelah selesai menurutkan surat iuran itu suratnya tersebut di susun ke dalam felling cabinet yang sudah ada di dalam ruangan arsip, setelah itu di masukkan kedalam map gantung. Sebelum surat tersebut di masukkan kedalam map gantung surat tersebut di urutkan sesuai nomor terkecil ke nomor terbesar. Fourth Month Di bulan keempat penulis juga masih melakukan hal yang sama yaitu mengurutkan surat iuran bpjs ketenagakerjaan sampai selesai. SMK AL-AZHAR BATAM 15
  • 16. Pembahasan Masalah … … Pengertian Data Proses Mengimput Data Jakon Menggunakan Microsoft Excel Tujuan Microsoft Excel Pengertian Jakon Pengertian Microsoft Excel Fungsi Microsoft Excel SMK AL-AZHAR BATAM 16 Pengertian Mengimput
  • 17. Pengertian SMK AL-AZHAR BATAM 17 Tujuan dan Fungsi Microsoft Exel Mengimput Mengimput adalah alat yang digunakan untuk menerima masukan data dan program yang akan diproses di dalam komputer. Data Data adalah catatan atas kumpulan fakta. Data merupakan bentuk jamak dari datum, berasal dari bahasa latin yang berarti “sesuatu yang di berikan”. Jakon Jakon adalah suatu kegiatan membangun sarana maupun prasarana. Fungsi Mc Exel • Membuat berbagai macam grafik dan diagram. • Membuat daftar hadir serta daftar nilai sekolah maupun universitas. Tujuan Mc Exel  Untuk mengolah angka.  Menyajikan data secara cepat, rapi, dan akurat . Microsoft Exel Microsoft Excel adalah sebuah program aplikasi lembar kerja spreadsheet yang dibuat dan di distribusikan oleh Microsoft excel corporation untuk system operasi Microsoft windows dan mac os. 3.2
  • 18. Proses Mengimput Data Jakon Menggunakan Microsoft Excel Langkah-langkah : Siapkan data atau file jasa kontruksi dalam Microsoft excel dan didalam file ini berisikan nama proyek, nomor pendaftaran, masa kontruksi, dan masa pemeliharaaan. Selanjutnya menginput data jakon (jasa kontruksi) sesuai dengan kertas jakon yang telah disediakan. Setelah di masukan kedalam map gantung, map tersebut di susun kembali di dalam felling cabinet. Lalu setelah data jakon sudah di input di sesuaikan dengan lembar jakon lalu kertas tersebut di masukkan kedalam map gantung yang telah di sediakan. Kemudian data tersebut di cek kembali dengan menggunakan Microsoft Excel yang telah di input. SMK AL-AZHAR BATAM 18
  • 19. Kesimpulan dan Saran Setelah melaksanakan praktik kerja lapangan di BPJS Ketengakerjaan selama kurang lebih 4 bulan penulis dapat menarik kesimpulan dari pelaksanaan praktik kerja lapangan yaitu: Kesimpulan!  Dengan adanya praktik kerja lapangan, siswa/siswi dilatih untuk mandiri dan dapat menjadi seseorang yang profesional dalam bekerja.  Didalam BPJS Ketenagakerjaan, menyimpan berbagai jakon yang penting ke dalam feelling cabinet dan harus disusun dengan rapi, agar pada saat diambil tidak kesulitan dalam proses pencarian dokumen yang diinginkan. Saran!  BPJS Ketenagakerjaan sebaiknya terus mempertahankan kualitas pelayanan terhadap masyarakat dengan inovasi, kreatif, integritas, dan profesionalisme.  Tetap memberi peluang siswa siwi SMK untuk mengikuti PKL di BPJS Ketenagakerjaan terutama siswa/i dari SMK Al-Azhar Batam. SMK AL-AZHAR BATAM 19
  • 20. SMK AL-AZHAR BATAM 20 Thank u For Watching  SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) AL-AZHAR BATAM JL. GUNUNG BROMO NO.01 BALOI INDAH – BATAM INDONESIA sukmayntii sukmayntiii sukmayntii02@gmail.com 0778 – 429 – 577