SlideShare a Scribd company logo
Laporan Pemrograman Berbasis Web
Materi CSS (Cascading Style Sheets )
Disusun oleh
Muhammad Ilham Yahya 1210651206
JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER
2012/2013
1.1 Tujuan Perkuliaha.
1.Memahami konsep dasar CSS dan penggunaannya pada web.
1.2 Apa itu CSS ?
 CSS adalah singkatan dari Cascading Style Sheets.
 CSS adalah aliran dari suatu kode ke kode lain yang saling berhubungan.
 CSS merupakan kumpulan kode-kode berurutan dan saling berhubungan untuk
mengatur format / tampilan suatu halaman HTML.
1.3 Keuntungan CSS
 Memudahkan dalam penggantian format secara keseluruhan.
 Lebih praktis.
 Untuk mengubah tampilan web, tanpa mengubah layout utamanya.
1.4 Sintaks CSS
 Terdiri dari beberapa set peraturan yang memiliki: selector, property, value.
selector {property: value;}
 Selector menunjukkan bagian mana yang hendak diatur/diformat.
 Property bagian dari selector yang hendak diatur.
 Value adalah nilai dari pengaturannya.
Contoh sintaks CSS:
h1 {color: red;}
 Keterangan:
 Selector: h1
 Property: color
 Value: red
 Terjemahan bahasa manusia: mengatur color dari h1 ke red (warna merah)
1.5 Pengelompokkan Selectors
Anda dapat menulis satu kode CSS untuk berbagai macam selector dengan cara
menggunakan pemisah koma.
 Misalkan mengatur tag-tag h1, h2, h3 menggunakan warna merah, maka CSSnya
menjadi: h1, h2, h3 {color: red;}
1.6 Penggunaan Multi Property
Untuk mengatur lebih dari satu property gunakan pemisah titik koma ( ; )
Contoh: h1, h2, h3 {
color: red;
font-family: arial;
font-size: 150%;
}
1.7 CSS Comment
Menggunakan syntax pembuka /* dengan penutup */ untuk menuliskan komentar di
CSS. Contoh:
/* tulis komentar anda disini */
p {
text-align: justify;
/* tulis lagi komentar anda disini */
color: blue;
font-family: arial;
}
1.8 Pemasangan CSS di HTML
Ada 3 cara memasang CSS ke dalam HTML:
1.Inline CSS
2.Embedded CSS
3.Import CSS file
 Inline CSS
Kode CSS dituliskan langsung ke dalam tag HTML.
 Penulisan cara ini tidak memerlukan selector dalam kode CSS.
 Cara ini sebaiknya hanya digunakan jika memformat suatu elemen hanya
satu kali.
 Contoh:
<p style=“color:blue;”>
isi paragraf.
</p>
 Embedded CSS
Menempelkan kode CSS diantara tag <head> dan </head> atau dapat juga diantara
tag <body> dan </body>
Contoh:
<head>
<style type=“text/css”>
p {color:blue;}
</style>
</head>
 Import CSS File
Kode CSS dituliskan pada file tersendiri berekstensi .css
Kemudian file .css tersebut diimport diantara tag <head> dan </head>
Contoh:
<head>
<link rel="stylesheet" type="text/css" href="css/style.css" media="screen" />
</head>
Pada kode href itulah yang merujuk pada file CSS, yaitu berada pada folder css
dengan nama file style.css
1.9 Class dan ID Selector
Pada contoh sebelumnya, penggunaan tag HTML sebagai selector.
Misalkan membuat kode CSS untuk tag <h1>, sintaks CSSnya h1 {color: red;}
Sehingga ketika menggunakan tag <h1> maka teksnya berwarna merah.
Jika membutuhkan format tersendiri untuk elemen tertentu bagaimana?
Maka dibutuhkan penentuan Class dan ID Selector.
 Class Selector
Class selector adalah penulisan selector untuk sekelompok elemen yang sering
digunakan pada beberapa elemen.
.nama_class_selector {property: value;}
class.
<div class="nama_class_selector"> dan diakhiri dengan tag </div>
Penulisan kode CSS:
.tengah {text-align: center;}
p.tengah {color: red;}
h1.kiri {color:blue;}
h1.tengah {color:black;}
<p class=“tengah”>Teks tengah akan berwarna merah</p>
<div class="tengah">
<h1>Tag h1 tengah akan berwarna hitam</h1>
</div>
<h1 class="kiri">Tag h1 kiri akan berwarna biru</h1>
 ID Selector
ID selector digunakan untuk menentukan format style pada elemen tunggal yang unik.
da HTML, dan didefinisikan dengan tanda # pada sintaks CSS.
CSS Property Reference
More info:
1.http://www.w3schools.com/css/
2.http://meyerweb.com/eric/css/references/css1ref.html
3.http://meyerweb.com/eric/css/references/css2ref.html
4.http://www.tizag.com/cssT/reference.php
Tugas..........!
1.Ubahlah teks dalam list (kandungan susu) sehingga property font (warna, jenis font,
ukurannya sama dengan paragraf pertama)
2.Ubahlah teks dalam panel menu atas menjadi link dan ketika disorot dengan kursor,
warna teks dan background-nya berubah.
3.Isilah bagian sebelah kanan halaman (bagian berwarna biru) dengan suatu konten
(misalnya daftar artikel, dsb). Dan percantiklah dengan kreasi CSS anda (tidak ada
CSS berarti juga TIDAK ADA NILAI)
4.Tambahkanlah teks/ tulisan yang proporsional di bagian header halaman
Hasil
Laporan pemrograman berbasis web

More Related Content

What's hot

Pemograman Berbasis Web Cascading Style Sheets
Pemograman Berbasis Web Cascading Style SheetsPemograman Berbasis Web Cascading Style Sheets
Pemograman Berbasis Web Cascading Style Sheets
Isna Dwi Setianingsih
 
Pemrograman Web - Pengenalan CSS
Pemrograman Web - Pengenalan CSSPemrograman Web - Pengenalan CSS
Pemrograman Web - Pengenalan CSS
KuliahKita
 
Laporan pemrograman berbasis web
Laporan pemrograman berbasis webLaporan pemrograman berbasis web
Laporan pemrograman berbasis webMohammad Rosidi
 
Pert 05 HTML dan Web Programming
Pert 05 HTML dan Web ProgrammingPert 05 HTML dan Web Programming
Pert 05 HTML dan Web Programming
Putu Mardika
 
Modul 5-css-dasar-css
Modul 5-css-dasar-cssModul 5-css-dasar-css
Modul 5-css-dasar-css
Rosyid Musthofa
 
Laporan Pemrograman Berbasis Web Tugas 4 Cascading Style Sheets
Laporan Pemrograman Berbasis Web Tugas 4 Cascading Style SheetsLaporan Pemrograman Berbasis Web Tugas 4 Cascading Style Sheets
Laporan Pemrograman Berbasis Web Tugas 4 Cascading Style Sheets
kunidar
 
Praktikum pemrograman berbasis web
Praktikum pemrograman berbasis webPraktikum pemrograman berbasis web
Praktikum pemrograman berbasis webandika_navian
 
Praktikum pemrograman berbasis web
Praktikum pemrograman berbasis webPraktikum pemrograman berbasis web
Praktikum pemrograman berbasis webandika_navian
 
Pemrograman Berbasis Web - CSS
Pemrograman Berbasis Web - CSSPemrograman Berbasis Web - CSS
Pemrograman Berbasis Web - CSS
Ahmad Afandi
 
Pemrograman Web - Pengenalan HTML
Pemrograman Web - Pengenalan HTMLPemrograman Web - Pengenalan HTML
Pemrograman Web - Pengenalan HTML
KuliahKita
 
HTML dan CSS
HTML dan CSSHTML dan CSS
HTML dan CSS
Vicky Nitinegoro
 
Css tutorial-01
Css tutorial-01Css tutorial-01
Css tutorial-01
Dani Imansyah
 
Desain blog dan kontan Telkomsel FEB UGM 2012
Desain blog dan kontan   Telkomsel FEB UGM 2012Desain blog dan kontan   Telkomsel FEB UGM 2012
Desain blog dan kontan Telkomsel FEB UGM 2012
Nurudin Jauhari
 
Belajar CSS (cascading style sheet)
Belajar CSS (cascading style sheet)Belajar CSS (cascading style sheet)
Belajar CSS (cascading style sheet)
Bambang Herlandi
 
Pertemuan 8 a
Pertemuan 8 aPertemuan 8 a
Pertemuan 8 a
zaenald i
 

What's hot (19)

Pemograman Berbasis Web Cascading Style Sheets
Pemograman Berbasis Web Cascading Style SheetsPemograman Berbasis Web Cascading Style Sheets
Pemograman Berbasis Web Cascading Style Sheets
 
Pemrograman Web - Pengenalan CSS
Pemrograman Web - Pengenalan CSSPemrograman Web - Pengenalan CSS
Pemrograman Web - Pengenalan CSS
 
Laporan pemrograman berbasis web
Laporan pemrograman berbasis webLaporan pemrograman berbasis web
Laporan pemrograman berbasis web
 
Pert 05 HTML dan Web Programming
Pert 05 HTML dan Web ProgrammingPert 05 HTML dan Web Programming
Pert 05 HTML dan Web Programming
 
Modul 5-css-dasar-css
Modul 5-css-dasar-cssModul 5-css-dasar-css
Modul 5-css-dasar-css
 
Laporan Pemrograman Berbasis Web Tugas 4 Cascading Style Sheets
Laporan Pemrograman Berbasis Web Tugas 4 Cascading Style SheetsLaporan Pemrograman Berbasis Web Tugas 4 Cascading Style Sheets
Laporan Pemrograman Berbasis Web Tugas 4 Cascading Style Sheets
 
Rifkillah s
Rifkillah sRifkillah s
Rifkillah s
 
Praktikum pemrograman berbasis web
Praktikum pemrograman berbasis webPraktikum pemrograman berbasis web
Praktikum pemrograman berbasis web
 
Praktikum pemrograman berbasis web
Praktikum pemrograman berbasis webPraktikum pemrograman berbasis web
Praktikum pemrograman berbasis web
 
Pemrograman Berbasis Web - CSS
Pemrograman Berbasis Web - CSSPemrograman Berbasis Web - CSS
Pemrograman Berbasis Web - CSS
 
Laporan
LaporanLaporan
Laporan
 
Pemrograman Web - Pengenalan HTML
Pemrograman Web - Pengenalan HTMLPemrograman Web - Pengenalan HTML
Pemrograman Web - Pengenalan HTML
 
HTML dan CSS
HTML dan CSSHTML dan CSS
HTML dan CSS
 
Css tutorial-01
Css tutorial-01Css tutorial-01
Css tutorial-01
 
PENGENALAN CSS
PENGENALAN CSSPENGENALAN CSS
PENGENALAN CSS
 
Desain blog dan kontan Telkomsel FEB UGM 2012
Desain blog dan kontan   Telkomsel FEB UGM 2012Desain blog dan kontan   Telkomsel FEB UGM 2012
Desain blog dan kontan Telkomsel FEB UGM 2012
 
PBW Tugas
PBW TugasPBW Tugas
PBW Tugas
 
Belajar CSS (cascading style sheet)
Belajar CSS (cascading style sheet)Belajar CSS (cascading style sheet)
Belajar CSS (cascading style sheet)
 
Pertemuan 8 a
Pertemuan 8 aPertemuan 8 a
Pertemuan 8 a
 

Similar to Laporan pemrograman berbasis web

Cascading Style Sheets (CSS).pdf
Cascading Style Sheets (CSS).pdfCascading Style Sheets (CSS).pdf
Cascading Style Sheets (CSS).pdf
ario48
 
Praktikum Dasar-Dasar CSS.pdf
Praktikum Dasar-Dasar CSS.pdfPraktikum Dasar-Dasar CSS.pdf
Praktikum Dasar-Dasar CSS.pdf
SayedAchmady1
 
chap CSS.pptx
chap CSS.pptxchap CSS.pptx
chap CSS.pptx
Muhammad Faiz
 
Materi CSS Dasar
Materi CSS DasarMateri CSS Dasar
Materi CSS Dasar
Robby Firmansyah
 
Css
CssCss
Laporan Praktikum Basis Data Modul VI-Membuat Website
Laporan Praktikum Basis Data Modul VI-Membuat WebsiteLaporan Praktikum Basis Data Modul VI-Membuat Website
Laporan Praktikum Basis Data Modul VI-Membuat Website
Shofura Kamal
 
18040 pertemuan13(css)
18040 pertemuan13(css)18040 pertemuan13(css)
18040 pertemuan13(css)
Universitas Bina Darma Palembang
 
Pertemuan 8 a
Pertemuan 8 aPertemuan 8 a
Pertemuan 8 a
f fr
 
modul CSS tugas Pemrograman Berbasis Web
modul CSS tugas Pemrograman Berbasis Webmodul CSS tugas Pemrograman Berbasis Web
modul CSS tugas Pemrograman Berbasis WebSayoer Tetep Slankers
 
dmi css.pptx
dmi css.pptxdmi css.pptx
dmi css.pptx
HildaAyuMonica
 
Pengenalan Dasar Dasar web dengan CSS.docx
Pengenalan Dasar Dasar web dengan CSS.docxPengenalan Dasar Dasar web dengan CSS.docx
Pengenalan Dasar Dasar web dengan CSS.docx
Pemerintah Kab. batang SMK Kandeman
 
Modul Pembelajaran dasar dasar PPLG Pemrograman web
Modul Pembelajaran dasar dasar PPLG Pemrograman webModul Pembelajaran dasar dasar PPLG Pemrograman web
Modul Pembelajaran dasar dasar PPLG Pemrograman web
Pemerintah Kab. batang SMK Kandeman
 
UKIN Metode Penulisan CSS.pptx
UKIN Metode Penulisan CSS.pptxUKIN Metode Penulisan CSS.pptx
UKIN Metode Penulisan CSS.pptx
Bahrulremkote
 
Materi CSS.ppt
Materi CSS.pptMateri CSS.ppt
Materi CSS.ppt
PurwaSniper
 
Modul Cascading Style Sheet (CSS)
Modul Cascading Style Sheet (CSS)Modul Cascading Style Sheet (CSS)
Modul Cascading Style Sheet (CSS)
Brian Raafiu
 
Laporan pratikum II web
Laporan pratikum II webLaporan pratikum II web
Laporan pratikum II web
rahmi wahyuni
 
Laporan css 1210651099
Laporan css 1210651099Laporan css 1210651099
Laporan css 1210651099
M Zaenol Arifin S.Kom
 

Similar to Laporan pemrograman berbasis web (20)

Tugas4
Tugas4Tugas4
Tugas4
 
Cascading Style Sheets (CSS).pdf
Cascading Style Sheets (CSS).pdfCascading Style Sheets (CSS).pdf
Cascading Style Sheets (CSS).pdf
 
Praktikum Dasar-Dasar CSS.pdf
Praktikum Dasar-Dasar CSS.pdfPraktikum Dasar-Dasar CSS.pdf
Praktikum Dasar-Dasar CSS.pdf
 
chap CSS.pptx
chap CSS.pptxchap CSS.pptx
chap CSS.pptx
 
Materi CSS Dasar
Materi CSS DasarMateri CSS Dasar
Materi CSS Dasar
 
Css
CssCss
Css
 
Laporan Praktikum Basis Data Modul VI-Membuat Website
Laporan Praktikum Basis Data Modul VI-Membuat WebsiteLaporan Praktikum Basis Data Modul VI-Membuat Website
Laporan Praktikum Basis Data Modul VI-Membuat Website
 
18040 pertemuan13(css)
18040 pertemuan13(css)18040 pertemuan13(css)
18040 pertemuan13(css)
 
Pertemuan 8 a
Pertemuan 8 aPertemuan 8 a
Pertemuan 8 a
 
modul CSS tugas Pemrograman Berbasis Web
modul CSS tugas Pemrograman Berbasis Webmodul CSS tugas Pemrograman Berbasis Web
modul CSS tugas Pemrograman Berbasis Web
 
dmi css.pptx
dmi css.pptxdmi css.pptx
dmi css.pptx
 
Pengenalan Dasar Dasar web dengan CSS.docx
Pengenalan Dasar Dasar web dengan CSS.docxPengenalan Dasar Dasar web dengan CSS.docx
Pengenalan Dasar Dasar web dengan CSS.docx
 
Modul Pembelajaran dasar dasar PPLG Pemrograman web
Modul Pembelajaran dasar dasar PPLG Pemrograman webModul Pembelajaran dasar dasar PPLG Pemrograman web
Modul Pembelajaran dasar dasar PPLG Pemrograman web
 
CSS
CSSCSS
CSS
 
Web
WebWeb
Web
 
UKIN Metode Penulisan CSS.pptx
UKIN Metode Penulisan CSS.pptxUKIN Metode Penulisan CSS.pptx
UKIN Metode Penulisan CSS.pptx
 
Materi CSS.ppt
Materi CSS.pptMateri CSS.ppt
Materi CSS.ppt
 
Modul Cascading Style Sheet (CSS)
Modul Cascading Style Sheet (CSS)Modul Cascading Style Sheet (CSS)
Modul Cascading Style Sheet (CSS)
 
Laporan pratikum II web
Laporan pratikum II webLaporan pratikum II web
Laporan pratikum II web
 
Laporan css 1210651099
Laporan css 1210651099Laporan css 1210651099
Laporan css 1210651099
 

Recently uploaded

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
kusnen59
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
TeukuEriSyahputra
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 

Recently uploaded (20)

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 

Laporan pemrograman berbasis web

  • 1. Laporan Pemrograman Berbasis Web Materi CSS (Cascading Style Sheets ) Disusun oleh Muhammad Ilham Yahya 1210651206 JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER 2012/2013
  • 2. 1.1 Tujuan Perkuliaha. 1.Memahami konsep dasar CSS dan penggunaannya pada web. 1.2 Apa itu CSS ?  CSS adalah singkatan dari Cascading Style Sheets.  CSS adalah aliran dari suatu kode ke kode lain yang saling berhubungan.  CSS merupakan kumpulan kode-kode berurutan dan saling berhubungan untuk mengatur format / tampilan suatu halaman HTML. 1.3 Keuntungan CSS  Memudahkan dalam penggantian format secara keseluruhan.  Lebih praktis.  Untuk mengubah tampilan web, tanpa mengubah layout utamanya. 1.4 Sintaks CSS  Terdiri dari beberapa set peraturan yang memiliki: selector, property, value. selector {property: value;}  Selector menunjukkan bagian mana yang hendak diatur/diformat.  Property bagian dari selector yang hendak diatur.  Value adalah nilai dari pengaturannya. Contoh sintaks CSS: h1 {color: red;}  Keterangan:  Selector: h1  Property: color  Value: red  Terjemahan bahasa manusia: mengatur color dari h1 ke red (warna merah) 1.5 Pengelompokkan Selectors Anda dapat menulis satu kode CSS untuk berbagai macam selector dengan cara menggunakan pemisah koma.  Misalkan mengatur tag-tag h1, h2, h3 menggunakan warna merah, maka CSSnya menjadi: h1, h2, h3 {color: red;} 1.6 Penggunaan Multi Property Untuk mengatur lebih dari satu property gunakan pemisah titik koma ( ; ) Contoh: h1, h2, h3 { color: red;
  • 3. font-family: arial; font-size: 150%; } 1.7 CSS Comment Menggunakan syntax pembuka /* dengan penutup */ untuk menuliskan komentar di CSS. Contoh: /* tulis komentar anda disini */ p { text-align: justify; /* tulis lagi komentar anda disini */ color: blue; font-family: arial; } 1.8 Pemasangan CSS di HTML Ada 3 cara memasang CSS ke dalam HTML: 1.Inline CSS 2.Embedded CSS 3.Import CSS file  Inline CSS Kode CSS dituliskan langsung ke dalam tag HTML.  Penulisan cara ini tidak memerlukan selector dalam kode CSS.  Cara ini sebaiknya hanya digunakan jika memformat suatu elemen hanya satu kali.  Contoh: <p style=“color:blue;”> isi paragraf. </p>  Embedded CSS Menempelkan kode CSS diantara tag <head> dan </head> atau dapat juga diantara tag <body> dan </body> Contoh: <head> <style type=“text/css”> p {color:blue;}
  • 4. </style> </head>  Import CSS File Kode CSS dituliskan pada file tersendiri berekstensi .css Kemudian file .css tersebut diimport diantara tag <head> dan </head> Contoh: <head> <link rel="stylesheet" type="text/css" href="css/style.css" media="screen" /> </head> Pada kode href itulah yang merujuk pada file CSS, yaitu berada pada folder css dengan nama file style.css 1.9 Class dan ID Selector Pada contoh sebelumnya, penggunaan tag HTML sebagai selector. Misalkan membuat kode CSS untuk tag <h1>, sintaks CSSnya h1 {color: red;} Sehingga ketika menggunakan tag <h1> maka teksnya berwarna merah. Jika membutuhkan format tersendiri untuk elemen tertentu bagaimana? Maka dibutuhkan penentuan Class dan ID Selector.  Class Selector Class selector adalah penulisan selector untuk sekelompok elemen yang sering digunakan pada beberapa elemen. .nama_class_selector {property: value;} class. <div class="nama_class_selector"> dan diakhiri dengan tag </div> Penulisan kode CSS: .tengah {text-align: center;} p.tengah {color: red;} h1.kiri {color:blue;} h1.tengah {color:black;} <p class=“tengah”>Teks tengah akan berwarna merah</p> <div class="tengah">
  • 5. <h1>Tag h1 tengah akan berwarna hitam</h1> </div> <h1 class="kiri">Tag h1 kiri akan berwarna biru</h1>  ID Selector ID selector digunakan untuk menentukan format style pada elemen tunggal yang unik. da HTML, dan didefinisikan dengan tanda # pada sintaks CSS. CSS Property Reference More info: 1.http://www.w3schools.com/css/ 2.http://meyerweb.com/eric/css/references/css1ref.html 3.http://meyerweb.com/eric/css/references/css2ref.html 4.http://www.tizag.com/cssT/reference.php
  • 6. Tugas..........! 1.Ubahlah teks dalam list (kandungan susu) sehingga property font (warna, jenis font, ukurannya sama dengan paragraf pertama) 2.Ubahlah teks dalam panel menu atas menjadi link dan ketika disorot dengan kursor, warna teks dan background-nya berubah. 3.Isilah bagian sebelah kanan halaman (bagian berwarna biru) dengan suatu konten (misalnya daftar artikel, dsb). Dan percantiklah dengan kreasi CSS anda (tidak ada CSS berarti juga TIDAK ADA NILAI) 4.Tambahkanlah teks/ tulisan yang proporsional di bagian header halaman
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10. Hasil