SlideShare a Scribd company logo
NILAI-NILAI DASAR PROFESI APARATUR SIPIL NEGARA
SEBAGAI GURU PADA SDN TUGU SELATAN 01
KECAMATAN CISARUA KABUPATEN BOGOR
Badan Pendidikan dan Pelatihan Daerah
Provinsi Jawa Barat
Tahun 2016
Pemerintah Kabupaten Bogor
Badan Kepegawaian, Pendidikan dan
Pelatihan
GOLONGAN III ANGKATAN II TAHUN 2016
Daftar Isi
I • Pendahuluan
II • Gambaran Umum Organisasi
III • Nilai-nilai Dasar ASN
IV • Pelaksanaan Aktualisasi
V • Penutup
Latar
Belakang
Tujuan
Aktualisasi
Sasaran
Kegiatan
Manfaat
Aktualisasi
atar belakang ujuan Aktualisasi
PENDAHULUAN
Mampu mewujudkan nilai-nilai
Akuntabilitas, Nasionalisme,
Etika Publik, Komitmen Mutu,
Anti Korupsi (ANEKA ) pada
delapan kegiatan terpilih
sehingga dapat meningkatkan
mutu pelayanan yang lebih baik
untuk tercapainya visi, misi,
serta nilai-nilai organisasi.
Dalam rangka mencapai tujuan
nasional sebagai mana tercantum
dalam alinea ke-4 Pembukaan
UUD 1945 diperlukan ASN yang
profesional, berintegritas tinggi,
bebas dari intervensi politik,
transparansi, mampu
menyelenggarakan pelayanan
publik, perekat persatuan dan
kesatuan bangsa.
asaran Kegiatan anfaat Aktualisasi
PENDAHULUAN
Mampu mewujudkan nilai-nilai
Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika
Publik, Komitmen Mutu, Anti
Korupsi (ANEKA) pada delapan
kegiatan terpilih sehingga dapat
meningkatkan mutu pelayanan yang
lebih baik untuk tercapainya visi,
misi, serta nilai-nilai organisasi.
Terwujudnya nilai-nilai ANEKA
pada delapan kegiatan
terpilih yang dilakukan
terhadap kelas VI/b dengan
jumlah 51 orang di SDN Tugu
Selatan 01.
Visi, Misi
Nilai-Nilai
Organisasi
Struktur
Organisasi
Sasaran Kinerja
Pegawai
GAMBARAN UMUM ORGANISASI
Gambaran Umum Organisasi
ilai
1. Religius
2. Jujur
3. Disiplin
4. Profesional
5. Kerjasama
6. Cinta Lingkungan
isi
1. Menanamkan karakter religius
melalui pembiasaan
2. Menanamkan perilaku jujur dan
disiplin
3. Mengoptimalkan pembiasaan
memelihara dan melestarikan
lingkungan hidup
4. Mengoptimalkan pembelajaran
PAIKEM
5. Meningkatkan profesionalisme
guru melalui pendidikan formal,
pembinaan dan sertifikasi guru,
dll.
isi
Berakhlak Mulia, Jujur,
Disiplin, Cinta Lingkungan,
dan Unggul dalam Prestasi
Struktur Organisasi
1 Menyusun kurikulum pembelajaran pada satuan
pendidikan,
Permendiknas No.35 tahun 2010Tugas dan Fungsi Guru
Menyusun silabus pembelajaran,
2
Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP),3
Menilai dan mengevaluasi proses dan hasil belajar pada
mata pelajaaran di kelasnya,6
Melaksanakan kegiatan pembelajaran4
Menganalisis hasil penilaian pembelajaran,
7
Melaksanakan pembelajaran/perbaikan dan pengayaan
dengan memanfaatkan hasil penilaian dan evaluasi,8
Menyusun alat ukur / soal sesuai mata pelajaran,5
Melaksanakan bimbingan dan konseling di kelas yang
menjadi tanggungjawabnya (khusus guru kelas),9
Menjadi pengawas penilaian dan evaluasi terhadap proses
dan hasil belajar tingkat sekolah/ madrasah dan nasional10
Membiming guru pemula dalam program induksi,11
Membimbing siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler
proses pembelajaran,12
Melaksanakan pengembangan diri,13
Melaksanakan publikasi ilmiah dan/atau karya
inovatif; dan,14
Melakukan presentasi ilmiah.
15
1 Merencanakan dan melaksanakan pembelajaran, mengevaluasi dan menilai hasil pembelajaran,
melaksanakan tindak lanjut hasil penilaian
Tugas Jabatan dalam SKP
Melaksanakan pembimbingan pada kelas yang menjadi tanggungjawabnya (khusus guru kelas)2
Mengikuti 1 (satu) kali Diklat Implementasi Kurikulum selama 42 jam3
Menjadi Anggota Aktif Organisasi Profesi (1 AK/SK)6
Mengikuti 4 (empat) kegiatan KKG tingkat Kecamatan, dengan topik bahasan: (1) menyususn RPP, (2)
pengembangan silabus (3) pengembangan penilaian di SD; (4) pembuatan kisi dan soal4
Menjadi pengawas ujian penilaian dan evaluasi terhadap proses dan hasil belajar7
Menjadi Anggota Aktif Kepramukaan (1 AK/SK)5
NILAI-NILAI APARATUR SIPIL NEGARA
Akuntabilitas
Nasionalisme
Etika Publik
Komitmen
Mutu
Anti
Korupsi
ANEKA
Kegiatan
Menyusun
RPP
Menyusun
Soal Sesuai
Matpel
Melaksa-
nakan KBM
Menilai dan
Mengevaluasi
hasil belajar
siswa
Melaksa-
nakan
Bimbingan
di Kelas
Membuat
Angket
Kepuasan
Siswa dalam
Pembelajaran
Melaksanakan
Kegiatan Belajar
Pemanfaatan
Media
Rancangan Aktualisasi
Rancangan AktualisasiMenyusun Rencana Pembelajaran
Menjabarkan
Kompetensi Dasar
Merancang tujuan
pembelajaran
Menyusun materi
Memilih metode
Menyusun langkah
pembelajaran
Menentukan
sumber dan media
Menentukan teknik,
bentuk evaluasi
Melapor ke
pimpinan
Output:
Tersusunnya
RPP yang
sesuai
aturan dan
berkualitas
Nilai-Nilai Dasar
Akuntabilitas : Bertanggung jawab, konsisten
Nasionalisme : Non-diskriminatif, Adil
Etika Publik : Jujur, Sopan
Komitmen Mutu : Profesional, Tepat , Cermat , Teliti , efektif, efisien
Anti Korupsi : Bekerja keras
Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi
Memberikan kontribusi dalam upaya mewujudkan visi
sekolah yaitu berakhlak mulia, jujur, disiplin, cintalingkungan,
dan unggul dalam prestasi dengan perwujudan misi sekolah
yaitu mengoptimalkan pembelajaran PAIKEM
Penguatan Nilai Organisasi
Disiplin
Rancangan Aktualisasi
Menyusun Soal Sesuai Mata Pelajaran
Memilih materi
yang tepat
Menentuka tipe
tes
Membuat kisi-kisi
Menulis soal
Menulis kunci
jawaban
Melaporkan
kepada pimpinan
Output:
Tersusunnya
soal yang
sesuai dengan
mata
pelajaran tiap
sub tema
Nilai-Nilai Dasar
Akuntabilitas : Kejelasan target, konsisten, jujur
Nasionalisme : Adil
Etika Publik : Santun, baik, benar
Komitmen Mutu : Teliti, cermat , jelas
Anti Korupsi : Adil
Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi
akan memberikan kontribusi terhadap visi sekolah yaitu
berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul
dalam prestasi dengan perwujudan misi yaitu menanamkan
perilaku jujur dan disiplin.
Penguatan Nilai Organisasi
Profesional
Rancangan Aktualisasi
Melaksanakan kegiatan Belajar Mengajar
Membuka
kegiatan
pembelajaran
Melakukan
apersepsi
Melaksanakan
kegiatan inti
Melaksanakan
evaluasi
Menutup kegiatan
pembelajaran Output:
Terlaksananya
kegiatan
pembelajaran
yang PAIKEM
Nilai-Nilai Dasar
Akuntabilitas : Bertanggungjawab, integritas, konsisten, jujur
Nasionalisme : Berdoa, cinta tanah air, adil, non diskriminatif
Etika Publik : Keteladanan, ramah
Komitmen Mutu : Responsif, inovasi, disiplin
Anti Korupsi : mandiri
Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi
memberikan kontribusi dalam upaya mewujudkan visi
sekolah, yaitu berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan
dan unggul dalam prestasi dengan perwujudan misi yaitu
mengoptimalkan pembelajaran PAIKEM
Penguatan Nilai Organisasi
Disiplin
Rancangan AktualisasiMenilai dan mengevaluasi hasil belajar
Meyusun tujuan
dari KD
Menentukan KKM
Menetapkan
teknik dan bentuk
evaluasi
Menentukan
instrumen dan
rubrik penilaian
Melaksanakan
kegiatan evaluasi
Memeriksa dan
mengolah skor
perolehan siswa
Membagikan hasil
evaluasi
Melaporkan
kepada
pimpinan
Output:
Terlaksanany
a penilaian
dan evaluasi
hasil belajar
siswa yang
dapat
mengukur
pencapaian
hasil belajar
peserta didik.
Nilai-Nilai Dasar
Akuntabilitas : Bertanggung jawab, transparan, jelas
Nasionalisme : Non-diskriminatif, netral
Etika Publik : Sopan, santun, ramah
Komitmen Mutu : Profesional, efektif, efisien
Anti Korupsi : Disiplin, Mandiri
Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi
akan memberikan kontribusi terhadap visi sekolah yaitu
berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul
dalam prestasi dengan tujuan sekolah memilih standar
ketuntasan belajar 85% dan kriteria ketuntasan belajar 76.
Penguatan Nilai Organisasi
Jujur
Rancangan Aktualisasi
Melaksanakan bimbingan di kelas
Mengidentifikasi
masalah
Melakukan
diagnosa
masalah
Melakukan
prognosis
Melaksanakan
treatment
Mengevaluasi dan
menindaklanjut Output:
Terlaksananya
pemberian
bimbingan
belajar
kepada siswa
yang
bermasalah
dalam
pembelajaran.
Nilai-Nilai Dasar
Akuntabilitas : Bertanggungjawab,
Nasionalisme : Kerjasama
Etika Publik : Sopan, ramah
Komitmen Mutu : Teliti, cermat, efektif, efisien
Anti Korupsi : Kerja keras, ikhlas
Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi
akan memberikan kontribusi terhadap visi yaitu berakhlak
mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan, dan unggul dalam
prestasi dengan perwujudan misi sekolah yaitu menanamkan
perilaku jujur dan disiplin.
Penguatan Nilai Organisasi
Disiplin
Rancangan Aktualisasi
Membuat angket
Berkonsultasi
dengan atasan
Membuat angket
Membagikan
angket
Membagikan
angket kepada
orang tua
Mengevaluasi hasil
pengisian angket
Melaporkan
kepada pimpinan
Output:
Tersusunnya
angket
kepuasan
siswa dalam
pembelajaran
Nilai-Nilai Dasar
Akuntabilitas : Jelas, jujur
Nasionalisme : Adil, kerja sama, bebas berpendapat
Etika Publik : Sopan, ramah, santun
Komitmen Mutu : Bermutu
Anti Korupsi : keterbukaan
Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi
akan memberikan kontribusi terhadap visi sekolah yaitu
berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul
dalam prestasi dengan perwujudan misi yaitu menanamkan
perilaku jujur dan disiplin.
Penguatan Nilai Organisasi
Jujur
Rancangan Aktualisasi
Belajar pemanfaatan media pembelajaran
Berkonsultasi
dengan atasan
Membuat
rancangan
pelaksanaan
Menyampaikan
informasi pada
rekan kerja
Pelaksanaan
kegiatan
Melaksanakan
evaluasi
Memberikan isian
terhadap kesan
dan saran
Output:
Terlaksananya
kegiatan
belajar
pemanfaatan
media
pembelajaran
Nilai-Nilai Dasar
Akuntabilitas : Kejelasan target, transparansi
Nasionalisme : Menghargai pendapat
Etika Publik : Perlakuan baik, sopan, ramah, santun, hormat
Komitmen Mutu : Berorientasi mutu
Anti Korupsi : Peduli
Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi
Akan memberikan kontribusi terhadap visi sekolah yaitu
berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul
dalam prestasi dengan perwujudan misi meningkatkan
profesionalisme guru melalui pendidikan formal, pembinaan
dan sertifikasi guru.
Penguatan Nilai Organisasi
Profesional
Jadwal Pelaksanaan Aktualisasi
PELAKSANAAN AKTUALISASI
Kegiatan
Menyusun
RPP
Menyusun
Soal Sesuai
Matpel
Melaksanakan
KBM
Menilai dan
Mengevaluasi
hasil belajar
siswa
Melaksanakan
Bimbingan di
Kelas
Membuat Angket
Kepuasan Siswa
dalam
Pembelajaran
Melaksanakan
Kegiatan Belajar
Pemanfaatan
Media
Mengawas
UTS
Menyusun Rencana Pelaksanaan Pebelajaran
Senin, 19-09-2016
51 orang siswa
Di SDN Tugu Selatan 01
Sesuai dengan yang
direncanakan
Berkontribusi terhadap
Visi dan Misi
Analisis
Dampak
Evidence
W
S
P
H
D
E
EVIDENCE KEGIATAN
Tahap Kegiatan Evidence
1. Menjabarkan Kompetensi Dasar yang akan diajarkan dalam
Program Pembelajaran ke dalam indikator capaian
kompetensi
2. Merancang tujuan pembelajaran yang untuk mencapai
Kompetensi Dasar yang dipersyaratkan
3. Menyusun materi ajar yang akan diberikan kepada siswa
4. Memilih metode pembelajaran yang dapat mendukung
pelaksanaan pembelajaran
5. Menyusun langkah-langkah pembelajaran
6. Menentukkan sumber dan media pembelajaran yang dapat
mendukung berlangsungnya proses pembelajaran
7. Menentukan teknik bentuk dan isnstrumen evaluasi
pembelajaran
8. Melaporkan RPP yang sudah dirancang kepada kepala sekolah
Silabus
Dokumen RPP
Materi Pelajaran
LKS
Dokumen RPP
Buku Tema 3
Instrumen Evaluasi
Bukti laporan
Profesional – dalam menyusun
tujuan pembelajaran
mempertimbangkan aspek ABCD
(Audience-Behaviour-Condition-
Degree)
Cermat dan Teliti– dalam menyusun
materi mempertimbangkan
karakteristik peserta didik.
Adil – membuat penilain
untuk semua indikator dan
semua siswa mendapatkan
soal yang sama.
Tanggungjawab – indikator yang
disusun dapat
dipertanggungjawabkan.
Konsisten – Penyususan indikator
tidak terlepas dari Standar
Kompetensi.
Sopan, Santun – Saat
melaporkan hasil penyusunan
kepada kepala sekolah.
Komitmen
Mutu
Akuntabilitas
Nasionalisme Etika Publik
Kerja Keras, Mandiri – mencari
dan menentukan sumber belajar
dan media pembelajaran yang
sesuai dengan materi tanpa
meminta dana kesiapapun.
Anti Korupsi
ilai Dasar
ANEKA
Analisis Dampak
Apabila Saya Menyusun Pelaksanaan
pembelajaran tanpa
Menerapkan Nilai-Nilai Dasar ANEKA
TANGGUNGJAWAB
KEPUASAN MASYARAKAT
KEPERCAYAAN ATASAN
PROGRAM
PELAYANAN PEMBELAJARAN
Melaksanakan kegiatan belajar mengajar
Kamis, 22-09-2016
51 orang siswa
Di SDN Tugu Selatan 01
Sesuai dengan yang
direncanakan
Berkontribusi terhadap
Visi dan Misi
Analisis
Dampak
Evidence
W
S
P
H
D
E
EVIDENCE KEGIATAN
Tahap Kegiatan Evidence
1. Membuka kegiatan Pembelajaran
2. Melakukan apersepsi dan menyampaikan tujuan
pembelajaran serta memberikan motivasi kepada siswa
3. Melaksanakan inti kegiatan pembelajaran
4. Melaksanakan evaluasi dan refleksi mengenai kegiatan
pembelajaran
5. Menutup kegiatan pembelajaran dan memimpin berdoa
Foto
Daftar Hadir
Lirik lagu
Hasil kerja siswa
Kegiatan Berdoa Memulai Pembelajaran
Kegiatan Menyanyikan lagu Indonesia Raya
Kegiatan mengabsen siswa
Kegiatan menjelaskan materi
Kegiatan membimbing siswa diskusi
Kegiatan presentasi hasil diskusi
Responsif – menjawab semua
pertanyaan siswa yang berkaitan
dengan pembelajaran
Cinta tanah air – menyanyikan
lagu wajib nasional sebelum
pembelajaran dimulai dan lagu
daerah setelah selesai
pembelajaran.
Jujur – mengabsen dengan cara
mengisi sesuai dengan kondisi
sebenarnya
Bertanggungjawab– melaksanakan
pembelajaran tanpa harus
meninggalkan siswa serta
membimbing siswa dalam diskusi.
Keteladanan– membimbing
siswa dalam berdoa dengan
sikap taat kepada Tuhan YME.
Komitmen
Mutu
Akuntabilitas
Nasionalisme Etika Publik
Mandiri – memberikan motivasi
kepada siswa untuk bisa
mengikuti pembelajaran secara
mandiri.
Anti Korupsi
ilai Dasar
ANEKA
Analisis Dampak
Apabila Saya Melaksanakan Kegiatan Belajar
Mengajar tanpa
Menerapkan Nilai-Nilai Dasar ANEKA
TANGGUNGJAWAB
KETELADANAN
KEBERMAKNAAN
INTEGRITAS
KEPUASAN MASYARAKAT
KEPERCAYAAN ATASAN
CINTA TANAH AIR
PELAYANAN PEMBELAJARAN
Menyusun Soal Sesuai Mata Pelajaran
Rabu, 21-09-2016
51 orang siswa
Di SDN Tugu Selatan 01
Sesuai dengan yang
direncanakan
Berkontribusi terhadap
Visi dan Misi
Analisis
Dampak
Evidence
W
S
P
H
D
E
Dengan melakukan kegiatan menyusun soal sesuai mata pelajaran untuk mendukung
terlaksananya penilaian hasil belajar terhadap 51 orang siswa kelas VI di SDN Tugu
Selatan 01 yang berlandaskan nilai-nilai ANEKA, maka secara tidak langsung telah
memberikan kontribusi terhadap visi sekolah yaitu “berakhlak mulia, jujur, disiplin,
cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi” dengan perwujudan misi yaitu
“menanamkan perilaku jujur dan disiplin”. Selain itu, dengan melakukan kegiatan ini
dapat memperkuat nilai organisasi profesional.
KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI
ANALISIS DAMPAK
Dengan melaksanakan kegiatan menyusun soal sesuai mata pelajaran yang
berlandaskan ANEKA maka akan meningkatkan hasil dan mutu pendidikan peserta
didik. Apabila saya tidak menyusun soal sesuai mata pelajaran maka visi, misi serta
tujuan organisasi tidak dapat tercapai dengan baik.
BUKTI KEGIATAN
Menilai dan mengevaluasi hasil belajar siswa
Jumat, 23-09-2016
51 orang siswa
Di SDN Tugu Selatan 01
Sesuai dengan yang
direncanakan
Berkontribusi terhadap
Visi dan Misi
Analisis
Dampak
Evidence
W
S
P
H
D
E
Dengan malaksanakan kegiatan menilai dan mengevaluasi hasil belajar siswa
yang berlandaskan nilai-nilai ANEKA kepada 51 orang siswa kelas VI/b di SDN
Tugu Selatan 01, maka memberikan kontribusi untuk mewujudkan visi sekolah
yaitu “berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam
prestasi” dengan tujuan sekolah yaitu “memilih standar ketuntasan belajar 85%
dan kriteria ketuntasan 76”. Selain itu, terwujudnya pelaksanaan menilai dan
mengevaluasi hasil belajar dapat memperkuat nilai jujur dalam organisasi
sekolah.
KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI
apabila saya tidak melaksanakan kegiatan evaluasi pembelajaran ini dengan baik
dan berlandaskan nilai-nilai dasar ANEKA maka tujuan dari evaluasi
pembelajaran itu sendiri tidak akan tercapai sehingga perbaikan pembelajaran
yang diharapkan guna meningkatkan kualitas pembelajaran tidak akan berjalan
dengan baik.
ANALISIS DAMPAK
BUKTI KEGIATAN
Melaksanakan Bimbingan Belajar di Kelas
Selasa, 27-28 – 09 - 2016
6 orang siswa
Di SDN Tugu Selatan 01
Sesuai dengan yang
direncanakan
Berkontribusi terhadap
Visi dan Misi
Analisis
Dampak
Evidence
W
S
P
H
D
E
Dengan melaksanakan kegiatan bimbingan belajar di kelas yang berlandaskan
nilai-nilai ANEKA kepada 6 orang siswa kelas VI/b di SDN Tugu Selatan 01, maka
memberikan kontribusi untuk mewujudkan visi sekolah yaitu “berakhlak mulia,
jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi” dengan misi sekolah
yaitu “menanamkan perilaku jujur dan disiplin”. Selain itu, terwujudnya
pelaksanaan bimbingan di kelas dapat memperkuat nilai disiplin dalam organisasi
sekolah.
KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI
Dengan melaksanakan kegiatan bimbingan di kelas yang berlandaskan nilai
ANEKA maka saya telah memberikan pelayanan yang baik untuk siswa. Dan
apabila saya tidak melakukan kegiatan ini maka saya tidak berkontribusi
terhadap visi, misi dan nilai-nilai organisasi di tempat saya kerja.
ANALISIS DAMPAK
BUKTI KEGIATAN
Membuat angket untuk menilai kepuasan siswa
Senin, 27 -09-2016
51 orang siswa
Di SDN Tugu Selatan 01
Berpindah jadwal dari
19 September 2016
Menjadi 27 September 2018
Berkontribusi terhadap
Visi dan Misi
Analisis
Dampak
Evidence
W
S
P
H
D
E
Dengan melaksanakan kegiatan pembuatan angket untuk menilai kepuasan siswa
yang berlandaskan nilai-nilai ANEKA kepada 51 orang siswa kelas VI/b di SDN
Tugu Selatan 01, maka memberikan kontribusi untuk mewujudkan visi sekolah
yaitu “berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam
prestasi” dengan misi sekolah yaitu “menanamkan perilaku jujur dan disiplin”.
Selain itu, terwujudnya pelaksanaan bimbingan di kelas dapat memperkuat nilai
disiplin dalam organisasi sekolah.
KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI
Jika saya tidak melaksanakan kegiatan membuat angket untuk menilai kepuasan
siswa dalam pembelajaran, maka saya secara tidak langsung membentuk pribadi
yang sombong dan egois, serta merasa seluruh pelayanan yang saya berikan
sudah baik dan memuaskan sehingga saya tidak butuh masukan untuk perbaikan
diri. Hal ini akan berdampak luas pada penurunan mutu sekolah.
ANALISIS DAMPAK
BUKTI KEGIATAN
Melaksanakan Kegiatan Belajar Pemanfaatan
Media Pembelajaran
Kamis, 29 -09-2016
Guru
Di SDN Tugu Selatan 01
Seharusnya tanggal 26,
Karena guru-guru banyak yang
melaksanakan tugas mengajar
Diundur jadi tanggal 29
Berkontribusi terhadap
Visi dan Misi
Analisis
Dampak
Evidence
W
S
P
H
D
E
Dengan melaksanakan kegiatan belajar pemanfaatan media pembelajaran yang
berlandaskan nilai-nilai ANEKA kepada guru-guru di SDN Tugu Selatan 01, maka
memberikan kontribusi untuk mewujudkan visi sekolah yaitu “berakhlak mulia,
jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi” dengan misi sekolah
yaitu “ menanamkan perilaku jujur dan disiplin”. Selain itu, terwujudnya
pelaksanaan kegiatan belajar pemanfaatan media pembelajaran dapat
memperkuat nilai profesional dalam organisasi sekolah.
KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI
Jika saya tidak melaksanakan kegiatan belajar bersama-sama dengan rekan guru
tentang pemanfaatan media pembelajaran, maka saya tidak menjadi agen
perubahan.
ANALISIS DAMPAK
BUKTI KEGIATAN
Mengawas Kegiatan Ulangan Tengah Semester
3, 4, 5 -09-2016
51 orang siswa
Di SDN Tugu Selatan 01
Aktualisasi tambahan
Dari SKP
Berkontribusi terhadap
Visi dan Misi
Analisis
Dampak
Evidence
W
S
P
H
D
E
Dengan melaksanakan kegiatan mengawas ulangan tengah semester yang
berlandaskan nilai-nilai ANEKA terhadap 51 orang siswa kelas VI/b di SDN Tugu
Selatan 01, maka memberikan kontribusi untuk mewujudkan visi sekolah yaitu
“berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi”
dengan misi sekolah yaitu “ menanamkan perilaku jujur dan disiplin”. Selain itu,
terwujudnya pelaksanaan pengawasan ulangan tengah semester dapat
memperkuat nilai profesional dalam organisasi sekolah.
KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI
apabila saya tidak menerapkan nilai-nilai dasar ANEKA dalam kegitan tersebut,
maka tujuan dari kegiatan ini tidak akan tercapai dan siswa tidak akan terbiasa
tertib dan disiplin serta kesiapan siswa dalam menghadapi ujian sekolah tidak
akan terukur.
ANALISIS DAMPAK
BUKTI KEGIATAN
PENUTUP
Simpulan
Dalam pengaktualisasian laporan kegiatan diharapkan dengan penerapan
nilai-nilai ANEKA dapat meningkatkan kinerja peserta diklat dalam
menjalankan tugas dan fungsinya di instansi tempat bekerja sehingga dapat
meningkatkan mutu pelayanan dan memberikan pelayanan prima.
Rekomendasi
KARAKTER KERJA TEMAN SEJAWAT BUDAYA KERJA
PENCAPAIAN MUTU ORGANISASIPELAYANAN PRIMA
Rencana Aksi
Rencana Aksi
Rencana Aksi
Rencana Aksi
Rencana Aksi

More Related Content

What's hot

Keterkaitan nilai dasar ANEKA dengan kegiatan
Keterkaitan nilai dasar ANEKA dengan kegiatanKeterkaitan nilai dasar ANEKA dengan kegiatan
Keterkaitan nilai dasar ANEKA dengan kegiatan
PG
 
180701 Laporan Rencana Aktualisasi ANEKA ikhsan
180701 Laporan Rencana Aktualisasi ANEKA ikhsan180701 Laporan Rencana Aktualisasi ANEKA ikhsan
180701 Laporan Rencana Aktualisasi ANEKA ikhsan
Ikhsan Prabowo
 
Surana=1. ppt bahan tayang ko mut
Surana=1. ppt bahan tayang ko mutSurana=1. ppt bahan tayang ko mut
Surana=1. ppt bahan tayang ko mut
Surana Ir, MSc, PU-SDA
 
Program raker ks 2014
Program raker  ks 2014Program raker  ks 2014
Program raker ks 2014SDNKendangsari4
 
Pedoman rtl diklat cawas
Pedoman rtl diklat cawasPedoman rtl diklat cawas
Pedoman rtl diklat cawas
MisdarScoutOke
 
Silvester Nyawai, S. Pd
Silvester Nyawai, S. PdSilvester Nyawai, S. Pd
Silvester Nyawai, S. Pd
Silvester Nyawai
 
Presentasi nasionalisme hadi arnowo
Presentasi nasionalisme   hadi arnowoPresentasi nasionalisme   hadi arnowo
Presentasi nasionalisme hadi arnowohadiarnowo
 
Makalah Evaluasi Program Kerja OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakarta
Makalah Evaluasi Program Kerja OSIS/PK VIP SMAN 68 JakartaMakalah Evaluasi Program Kerja OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakarta
Makalah Evaluasi Program Kerja OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakarta
wisnuwms
 
Jawaban akreditasi akt smkm 2017 k13
Jawaban akreditasi akt smkm 2017 k13Jawaban akreditasi akt smkm 2017 k13
Jawaban akreditasi akt smkm 2017 k13
dwi4nto
 
SEMINAR LAPORAN AKTUALISASI
SEMINAR LAPORAN AKTUALISASISEMINAR LAPORAN AKTUALISASI
SEMINAR LAPORAN AKTUALISASI
Juvrianto Chrissunday Jakob
 
Rancangan aktualisasi prajab 2015
Rancangan aktualisasi prajab 2015Rancangan aktualisasi prajab 2015
Rancangan aktualisasi prajab 2015
Wisnu Priyanto
 
Rancangan Aktualisasi Latsar CPNS Provinsi Jawa Tengah
Rancangan Aktualisasi Latsar CPNS Provinsi Jawa TengahRancangan Aktualisasi Latsar CPNS Provinsi Jawa Tengah
Rancangan Aktualisasi Latsar CPNS Provinsi Jawa Tengah
Disma Ariyanti W
 
Laporan aktualisasi
Laporan aktualisasiLaporan aktualisasi
Laporan aktualisasi
Luh Putri Adnyani
 
26 rencana kerja sekolah
26 rencana kerja sekolah26 rencana kerja sekolah
26 rencana kerja sekolah
Ujang Kasah
 
Penjelasan aktual prajab gil.iii basel
Penjelasan aktual prajab   gil.iii baselPenjelasan aktual prajab   gil.iii basel
Penjelasan aktual prajab gil.iii basel
Musanif Efendi
 
Pengembangan diri smp
Pengembangan diri smpPengembangan diri smp
Pengembangan diri smpDaengMacora66
 
Presentasi ppp-prodep-27 januari
Presentasi ppp-prodep-27 januariPresentasi ppp-prodep-27 januari
Presentasi ppp-prodep-27 januari
I Nyoman Rudi (Sie PK LPPKS)
 

What's hot (17)

Keterkaitan nilai dasar ANEKA dengan kegiatan
Keterkaitan nilai dasar ANEKA dengan kegiatanKeterkaitan nilai dasar ANEKA dengan kegiatan
Keterkaitan nilai dasar ANEKA dengan kegiatan
 
180701 Laporan Rencana Aktualisasi ANEKA ikhsan
180701 Laporan Rencana Aktualisasi ANEKA ikhsan180701 Laporan Rencana Aktualisasi ANEKA ikhsan
180701 Laporan Rencana Aktualisasi ANEKA ikhsan
 
Surana=1. ppt bahan tayang ko mut
Surana=1. ppt bahan tayang ko mutSurana=1. ppt bahan tayang ko mut
Surana=1. ppt bahan tayang ko mut
 
Program raker ks 2014
Program raker  ks 2014Program raker  ks 2014
Program raker ks 2014
 
Pedoman rtl diklat cawas
Pedoman rtl diklat cawasPedoman rtl diklat cawas
Pedoman rtl diklat cawas
 
Silvester Nyawai, S. Pd
Silvester Nyawai, S. PdSilvester Nyawai, S. Pd
Silvester Nyawai, S. Pd
 
Presentasi nasionalisme hadi arnowo
Presentasi nasionalisme   hadi arnowoPresentasi nasionalisme   hadi arnowo
Presentasi nasionalisme hadi arnowo
 
Makalah Evaluasi Program Kerja OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakarta
Makalah Evaluasi Program Kerja OSIS/PK VIP SMAN 68 JakartaMakalah Evaluasi Program Kerja OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakarta
Makalah Evaluasi Program Kerja OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakarta
 
Jawaban akreditasi akt smkm 2017 k13
Jawaban akreditasi akt smkm 2017 k13Jawaban akreditasi akt smkm 2017 k13
Jawaban akreditasi akt smkm 2017 k13
 
SEMINAR LAPORAN AKTUALISASI
SEMINAR LAPORAN AKTUALISASISEMINAR LAPORAN AKTUALISASI
SEMINAR LAPORAN AKTUALISASI
 
Rancangan aktualisasi prajab 2015
Rancangan aktualisasi prajab 2015Rancangan aktualisasi prajab 2015
Rancangan aktualisasi prajab 2015
 
Rancangan Aktualisasi Latsar CPNS Provinsi Jawa Tengah
Rancangan Aktualisasi Latsar CPNS Provinsi Jawa TengahRancangan Aktualisasi Latsar CPNS Provinsi Jawa Tengah
Rancangan Aktualisasi Latsar CPNS Provinsi Jawa Tengah
 
Laporan aktualisasi
Laporan aktualisasiLaporan aktualisasi
Laporan aktualisasi
 
26 rencana kerja sekolah
26 rencana kerja sekolah26 rencana kerja sekolah
26 rencana kerja sekolah
 
Penjelasan aktual prajab gil.iii basel
Penjelasan aktual prajab   gil.iii baselPenjelasan aktual prajab   gil.iii basel
Penjelasan aktual prajab gil.iii basel
 
Pengembangan diri smp
Pengembangan diri smpPengembangan diri smp
Pengembangan diri smp
 
Presentasi ppp-prodep-27 januari
Presentasi ppp-prodep-27 januariPresentasi ppp-prodep-27 januari
Presentasi ppp-prodep-27 januari
 

Similar to Laporan aktualisasi ANEKA

20120302140301 kpf 4013 kuliah 9
20120302140301 kpf 4013   kuliah 920120302140301 kpf 4013   kuliah 9
20120302140301 kpf 4013 kuliah 9Norhidayah Othman
 
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikan
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikanPemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikan
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikanTaufik Nurhidayat
 
Dokumen Model Kompetensi Kepemimpinan Sekolah Hasil Uji Publik.pdf
Dokumen Model Kompetensi Kepemimpinan Sekolah Hasil Uji Publik.pdfDokumen Model Kompetensi Kepemimpinan Sekolah Hasil Uji Publik.pdf
Dokumen Model Kompetensi Kepemimpinan Sekolah Hasil Uji Publik.pdf
ArtinaShoimariesta2
 
PK guru dan kepala sekolah di smp JTBS 2022.pptx
PK guru dan kepala sekolah di smp JTBS 2022.pptxPK guru dan kepala sekolah di smp JTBS 2022.pptx
PK guru dan kepala sekolah di smp JTBS 2022.pptx
WildanNabiel
 
5. Evadir PKKS 2022.docx
5. Evadir PKKS 2022.docx5. Evadir PKKS 2022.docx
5. Evadir PKKS 2022.docx
AmriSeptianaLuanovic
 
Presentasi PKKS Penilaian Kinerja Kepala Sekolah.pptx
Presentasi PKKS Penilaian Kinerja Kepala Sekolah.pptxPresentasi PKKS Penilaian Kinerja Kepala Sekolah.pptx
Presentasi PKKS Penilaian Kinerja Kepala Sekolah.pptx
HilmiwanMaulanaBhakt
 
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasan dibidang Sekolah)
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasandibidang Sekolah)PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasandibidang Sekolah)
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasan dibidang Sekolah)
Arjuna Ahmadi
 
2457512_RAWELY.pptx
2457512_RAWELY.pptx2457512_RAWELY.pptx
2457512_RAWELY.pptx
SetyaDwieWibowo
 
Kurikulum 2013
Kurikulum 2013Kurikulum 2013
Kurikulum 2013
Indah Sari
 
Cara merubah
Cara merubahCara merubah
Cara merubah
Akhmad Hanafi
 
PPT Choiru Umatin RA.pptx
PPT Choiru Umatin RA.pptxPPT Choiru Umatin RA.pptx
PPT Choiru Umatin RA.pptx
choiruumatin
 
Penyusunan rks
Penyusunan rksPenyusunan rks
Penyusunan rks
Prabu Wijaya
 
INSTRUMEN ISIAN PPKKS 2023
INSTRUMEN ISIAN PPKKS 2023INSTRUMEN ISIAN PPKKS 2023
INSTRUMEN ISIAN PPKKS 2023
Amin Herwansyah
 
Merancang pembelajaran dan penilaian k 13
Merancang pembelajaran dan penilaian k 13Merancang pembelajaran dan penilaian k 13
Merancang pembelajaran dan penilaian k 13
Darwi Andi
 
Presentasi LAPORAN AKTUALISASIpptx
Presentasi LAPORAN AKTUALISASIpptxPresentasi LAPORAN AKTUALISASIpptx
Presentasi LAPORAN AKTUALISASIpptx
dieca1
 
rapotmutu dari raport pendidikan menentukan kualitas.pdf
rapotmutu dari raport pendidikan menentukan kualitas.pdfrapotmutu dari raport pendidikan menentukan kualitas.pdf
rapotmutu dari raport pendidikan menentukan kualitas.pdf
MasagusIrvanNoviansy
 
rapot mutu.pptx
rapot mutu.pptxrapot mutu.pptx
rapot mutu.pptx
dodiwaryawan56
 
Penilaian dan evaluasi ppk
Penilaian dan evaluasi ppkPenilaian dan evaluasi ppk
Penilaian dan evaluasi ppk
KirismanKirisman
 
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
DzikriMH
 
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
ErfanZaenuri
 

Similar to Laporan aktualisasi ANEKA (20)

20120302140301 kpf 4013 kuliah 9
20120302140301 kpf 4013   kuliah 920120302140301 kpf 4013   kuliah 9
20120302140301 kpf 4013 kuliah 9
 
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikan
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikanPemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikan
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikan
 
Dokumen Model Kompetensi Kepemimpinan Sekolah Hasil Uji Publik.pdf
Dokumen Model Kompetensi Kepemimpinan Sekolah Hasil Uji Publik.pdfDokumen Model Kompetensi Kepemimpinan Sekolah Hasil Uji Publik.pdf
Dokumen Model Kompetensi Kepemimpinan Sekolah Hasil Uji Publik.pdf
 
PK guru dan kepala sekolah di smp JTBS 2022.pptx
PK guru dan kepala sekolah di smp JTBS 2022.pptxPK guru dan kepala sekolah di smp JTBS 2022.pptx
PK guru dan kepala sekolah di smp JTBS 2022.pptx
 
5. Evadir PKKS 2022.docx
5. Evadir PKKS 2022.docx5. Evadir PKKS 2022.docx
5. Evadir PKKS 2022.docx
 
Presentasi PKKS Penilaian Kinerja Kepala Sekolah.pptx
Presentasi PKKS Penilaian Kinerja Kepala Sekolah.pptxPresentasi PKKS Penilaian Kinerja Kepala Sekolah.pptx
Presentasi PKKS Penilaian Kinerja Kepala Sekolah.pptx
 
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasan dibidang Sekolah)
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasandibidang Sekolah)PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasandibidang Sekolah)
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasan dibidang Sekolah)
 
2457512_RAWELY.pptx
2457512_RAWELY.pptx2457512_RAWELY.pptx
2457512_RAWELY.pptx
 
Kurikulum 2013
Kurikulum 2013Kurikulum 2013
Kurikulum 2013
 
Cara merubah
Cara merubahCara merubah
Cara merubah
 
PPT Choiru Umatin RA.pptx
PPT Choiru Umatin RA.pptxPPT Choiru Umatin RA.pptx
PPT Choiru Umatin RA.pptx
 
Penyusunan rks
Penyusunan rksPenyusunan rks
Penyusunan rks
 
INSTRUMEN ISIAN PPKKS 2023
INSTRUMEN ISIAN PPKKS 2023INSTRUMEN ISIAN PPKKS 2023
INSTRUMEN ISIAN PPKKS 2023
 
Merancang pembelajaran dan penilaian k 13
Merancang pembelajaran dan penilaian k 13Merancang pembelajaran dan penilaian k 13
Merancang pembelajaran dan penilaian k 13
 
Presentasi LAPORAN AKTUALISASIpptx
Presentasi LAPORAN AKTUALISASIpptxPresentasi LAPORAN AKTUALISASIpptx
Presentasi LAPORAN AKTUALISASIpptx
 
rapotmutu dari raport pendidikan menentukan kualitas.pdf
rapotmutu dari raport pendidikan menentukan kualitas.pdfrapotmutu dari raport pendidikan menentukan kualitas.pdf
rapotmutu dari raport pendidikan menentukan kualitas.pdf
 
rapot mutu.pptx
rapot mutu.pptxrapot mutu.pptx
rapot mutu.pptx
 
Penilaian dan evaluasi ppk
Penilaian dan evaluasi ppkPenilaian dan evaluasi ppk
Penilaian dan evaluasi ppk
 
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
 
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
 

Recently uploaded

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 

Recently uploaded (20)

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 

Laporan aktualisasi ANEKA

  • 1. NILAI-NILAI DASAR PROFESI APARATUR SIPIL NEGARA SEBAGAI GURU PADA SDN TUGU SELATAN 01 KECAMATAN CISARUA KABUPATEN BOGOR Badan Pendidikan dan Pelatihan Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2016 Pemerintah Kabupaten Bogor Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan GOLONGAN III ANGKATAN II TAHUN 2016
  • 2. Daftar Isi I • Pendahuluan II • Gambaran Umum Organisasi III • Nilai-nilai Dasar ASN IV • Pelaksanaan Aktualisasi V • Penutup
  • 4. atar belakang ujuan Aktualisasi PENDAHULUAN Mampu mewujudkan nilai-nilai Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu, Anti Korupsi (ANEKA ) pada delapan kegiatan terpilih sehingga dapat meningkatkan mutu pelayanan yang lebih baik untuk tercapainya visi, misi, serta nilai-nilai organisasi. Dalam rangka mencapai tujuan nasional sebagai mana tercantum dalam alinea ke-4 Pembukaan UUD 1945 diperlukan ASN yang profesional, berintegritas tinggi, bebas dari intervensi politik, transparansi, mampu menyelenggarakan pelayanan publik, perekat persatuan dan kesatuan bangsa.
  • 5. asaran Kegiatan anfaat Aktualisasi PENDAHULUAN Mampu mewujudkan nilai-nilai Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu, Anti Korupsi (ANEKA) pada delapan kegiatan terpilih sehingga dapat meningkatkan mutu pelayanan yang lebih baik untuk tercapainya visi, misi, serta nilai-nilai organisasi. Terwujudnya nilai-nilai ANEKA pada delapan kegiatan terpilih yang dilakukan terhadap kelas VI/b dengan jumlah 51 orang di SDN Tugu Selatan 01.
  • 7. Gambaran Umum Organisasi ilai 1. Religius 2. Jujur 3. Disiplin 4. Profesional 5. Kerjasama 6. Cinta Lingkungan isi 1. Menanamkan karakter religius melalui pembiasaan 2. Menanamkan perilaku jujur dan disiplin 3. Mengoptimalkan pembiasaan memelihara dan melestarikan lingkungan hidup 4. Mengoptimalkan pembelajaran PAIKEM 5. Meningkatkan profesionalisme guru melalui pendidikan formal, pembinaan dan sertifikasi guru, dll. isi Berakhlak Mulia, Jujur, Disiplin, Cinta Lingkungan, dan Unggul dalam Prestasi
  • 9. 1 Menyusun kurikulum pembelajaran pada satuan pendidikan, Permendiknas No.35 tahun 2010Tugas dan Fungsi Guru Menyusun silabus pembelajaran, 2 Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP),3 Menilai dan mengevaluasi proses dan hasil belajar pada mata pelajaaran di kelasnya,6 Melaksanakan kegiatan pembelajaran4 Menganalisis hasil penilaian pembelajaran, 7 Melaksanakan pembelajaran/perbaikan dan pengayaan dengan memanfaatkan hasil penilaian dan evaluasi,8 Menyusun alat ukur / soal sesuai mata pelajaran,5 Melaksanakan bimbingan dan konseling di kelas yang menjadi tanggungjawabnya (khusus guru kelas),9 Menjadi pengawas penilaian dan evaluasi terhadap proses dan hasil belajar tingkat sekolah/ madrasah dan nasional10 Membiming guru pemula dalam program induksi,11 Membimbing siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler proses pembelajaran,12 Melaksanakan pengembangan diri,13 Melaksanakan publikasi ilmiah dan/atau karya inovatif; dan,14 Melakukan presentasi ilmiah. 15
  • 10. 1 Merencanakan dan melaksanakan pembelajaran, mengevaluasi dan menilai hasil pembelajaran, melaksanakan tindak lanjut hasil penilaian Tugas Jabatan dalam SKP Melaksanakan pembimbingan pada kelas yang menjadi tanggungjawabnya (khusus guru kelas)2 Mengikuti 1 (satu) kali Diklat Implementasi Kurikulum selama 42 jam3 Menjadi Anggota Aktif Organisasi Profesi (1 AK/SK)6 Mengikuti 4 (empat) kegiatan KKG tingkat Kecamatan, dengan topik bahasan: (1) menyususn RPP, (2) pengembangan silabus (3) pengembangan penilaian di SD; (4) pembuatan kisi dan soal4 Menjadi pengawas ujian penilaian dan evaluasi terhadap proses dan hasil belajar7 Menjadi Anggota Aktif Kepramukaan (1 AK/SK)5
  • 11. NILAI-NILAI APARATUR SIPIL NEGARA Akuntabilitas Nasionalisme Etika Publik Komitmen Mutu Anti Korupsi ANEKA
  • 12. Kegiatan Menyusun RPP Menyusun Soal Sesuai Matpel Melaksa- nakan KBM Menilai dan Mengevaluasi hasil belajar siswa Melaksa- nakan Bimbingan di Kelas Membuat Angket Kepuasan Siswa dalam Pembelajaran Melaksanakan Kegiatan Belajar Pemanfaatan Media Rancangan Aktualisasi
  • 13. Rancangan AktualisasiMenyusun Rencana Pembelajaran Menjabarkan Kompetensi Dasar Merancang tujuan pembelajaran Menyusun materi Memilih metode Menyusun langkah pembelajaran Menentukan sumber dan media Menentukan teknik, bentuk evaluasi Melapor ke pimpinan Output: Tersusunnya RPP yang sesuai aturan dan berkualitas Nilai-Nilai Dasar Akuntabilitas : Bertanggung jawab, konsisten Nasionalisme : Non-diskriminatif, Adil Etika Publik : Jujur, Sopan Komitmen Mutu : Profesional, Tepat , Cermat , Teliti , efektif, efisien Anti Korupsi : Bekerja keras Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi Memberikan kontribusi dalam upaya mewujudkan visi sekolah yaitu berakhlak mulia, jujur, disiplin, cintalingkungan, dan unggul dalam prestasi dengan perwujudan misi sekolah yaitu mengoptimalkan pembelajaran PAIKEM Penguatan Nilai Organisasi Disiplin
  • 14. Rancangan Aktualisasi Menyusun Soal Sesuai Mata Pelajaran Memilih materi yang tepat Menentuka tipe tes Membuat kisi-kisi Menulis soal Menulis kunci jawaban Melaporkan kepada pimpinan Output: Tersusunnya soal yang sesuai dengan mata pelajaran tiap sub tema Nilai-Nilai Dasar Akuntabilitas : Kejelasan target, konsisten, jujur Nasionalisme : Adil Etika Publik : Santun, baik, benar Komitmen Mutu : Teliti, cermat , jelas Anti Korupsi : Adil Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi akan memberikan kontribusi terhadap visi sekolah yaitu berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi dengan perwujudan misi yaitu menanamkan perilaku jujur dan disiplin. Penguatan Nilai Organisasi Profesional
  • 15. Rancangan Aktualisasi Melaksanakan kegiatan Belajar Mengajar Membuka kegiatan pembelajaran Melakukan apersepsi Melaksanakan kegiatan inti Melaksanakan evaluasi Menutup kegiatan pembelajaran Output: Terlaksananya kegiatan pembelajaran yang PAIKEM Nilai-Nilai Dasar Akuntabilitas : Bertanggungjawab, integritas, konsisten, jujur Nasionalisme : Berdoa, cinta tanah air, adil, non diskriminatif Etika Publik : Keteladanan, ramah Komitmen Mutu : Responsif, inovasi, disiplin Anti Korupsi : mandiri Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi memberikan kontribusi dalam upaya mewujudkan visi sekolah, yaitu berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi dengan perwujudan misi yaitu mengoptimalkan pembelajaran PAIKEM Penguatan Nilai Organisasi Disiplin
  • 16. Rancangan AktualisasiMenilai dan mengevaluasi hasil belajar Meyusun tujuan dari KD Menentukan KKM Menetapkan teknik dan bentuk evaluasi Menentukan instrumen dan rubrik penilaian Melaksanakan kegiatan evaluasi Memeriksa dan mengolah skor perolehan siswa Membagikan hasil evaluasi Melaporkan kepada pimpinan Output: Terlaksanany a penilaian dan evaluasi hasil belajar siswa yang dapat mengukur pencapaian hasil belajar peserta didik. Nilai-Nilai Dasar Akuntabilitas : Bertanggung jawab, transparan, jelas Nasionalisme : Non-diskriminatif, netral Etika Publik : Sopan, santun, ramah Komitmen Mutu : Profesional, efektif, efisien Anti Korupsi : Disiplin, Mandiri Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi akan memberikan kontribusi terhadap visi sekolah yaitu berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi dengan tujuan sekolah memilih standar ketuntasan belajar 85% dan kriteria ketuntasan belajar 76. Penguatan Nilai Organisasi Jujur
  • 17. Rancangan Aktualisasi Melaksanakan bimbingan di kelas Mengidentifikasi masalah Melakukan diagnosa masalah Melakukan prognosis Melaksanakan treatment Mengevaluasi dan menindaklanjut Output: Terlaksananya pemberian bimbingan belajar kepada siswa yang bermasalah dalam pembelajaran. Nilai-Nilai Dasar Akuntabilitas : Bertanggungjawab, Nasionalisme : Kerjasama Etika Publik : Sopan, ramah Komitmen Mutu : Teliti, cermat, efektif, efisien Anti Korupsi : Kerja keras, ikhlas Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi akan memberikan kontribusi terhadap visi yaitu berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan, dan unggul dalam prestasi dengan perwujudan misi sekolah yaitu menanamkan perilaku jujur dan disiplin. Penguatan Nilai Organisasi Disiplin
  • 18. Rancangan Aktualisasi Membuat angket Berkonsultasi dengan atasan Membuat angket Membagikan angket Membagikan angket kepada orang tua Mengevaluasi hasil pengisian angket Melaporkan kepada pimpinan Output: Tersusunnya angket kepuasan siswa dalam pembelajaran Nilai-Nilai Dasar Akuntabilitas : Jelas, jujur Nasionalisme : Adil, kerja sama, bebas berpendapat Etika Publik : Sopan, ramah, santun Komitmen Mutu : Bermutu Anti Korupsi : keterbukaan Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi akan memberikan kontribusi terhadap visi sekolah yaitu berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi dengan perwujudan misi yaitu menanamkan perilaku jujur dan disiplin. Penguatan Nilai Organisasi Jujur
  • 19. Rancangan Aktualisasi Belajar pemanfaatan media pembelajaran Berkonsultasi dengan atasan Membuat rancangan pelaksanaan Menyampaikan informasi pada rekan kerja Pelaksanaan kegiatan Melaksanakan evaluasi Memberikan isian terhadap kesan dan saran Output: Terlaksananya kegiatan belajar pemanfaatan media pembelajaran Nilai-Nilai Dasar Akuntabilitas : Kejelasan target, transparansi Nasionalisme : Menghargai pendapat Etika Publik : Perlakuan baik, sopan, ramah, santun, hormat Komitmen Mutu : Berorientasi mutu Anti Korupsi : Peduli Kontribusi Terhadap Visi Misi Organisasi Akan memberikan kontribusi terhadap visi sekolah yaitu berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi dengan perwujudan misi meningkatkan profesionalisme guru melalui pendidikan formal, pembinaan dan sertifikasi guru. Penguatan Nilai Organisasi Profesional
  • 21. PELAKSANAAN AKTUALISASI Kegiatan Menyusun RPP Menyusun Soal Sesuai Matpel Melaksanakan KBM Menilai dan Mengevaluasi hasil belajar siswa Melaksanakan Bimbingan di Kelas Membuat Angket Kepuasan Siswa dalam Pembelajaran Melaksanakan Kegiatan Belajar Pemanfaatan Media Mengawas UTS
  • 22. Menyusun Rencana Pelaksanaan Pebelajaran Senin, 19-09-2016 51 orang siswa Di SDN Tugu Selatan 01 Sesuai dengan yang direncanakan Berkontribusi terhadap Visi dan Misi Analisis Dampak Evidence W S P H D E
  • 23. EVIDENCE KEGIATAN Tahap Kegiatan Evidence 1. Menjabarkan Kompetensi Dasar yang akan diajarkan dalam Program Pembelajaran ke dalam indikator capaian kompetensi 2. Merancang tujuan pembelajaran yang untuk mencapai Kompetensi Dasar yang dipersyaratkan 3. Menyusun materi ajar yang akan diberikan kepada siswa 4. Memilih metode pembelajaran yang dapat mendukung pelaksanaan pembelajaran 5. Menyusun langkah-langkah pembelajaran 6. Menentukkan sumber dan media pembelajaran yang dapat mendukung berlangsungnya proses pembelajaran 7. Menentukan teknik bentuk dan isnstrumen evaluasi pembelajaran 8. Melaporkan RPP yang sudah dirancang kepada kepala sekolah Silabus Dokumen RPP Materi Pelajaran LKS Dokumen RPP Buku Tema 3 Instrumen Evaluasi Bukti laporan
  • 24. Profesional – dalam menyusun tujuan pembelajaran mempertimbangkan aspek ABCD (Audience-Behaviour-Condition- Degree) Cermat dan Teliti– dalam menyusun materi mempertimbangkan karakteristik peserta didik. Adil – membuat penilain untuk semua indikator dan semua siswa mendapatkan soal yang sama. Tanggungjawab – indikator yang disusun dapat dipertanggungjawabkan. Konsisten – Penyususan indikator tidak terlepas dari Standar Kompetensi. Sopan, Santun – Saat melaporkan hasil penyusunan kepada kepala sekolah. Komitmen Mutu Akuntabilitas Nasionalisme Etika Publik Kerja Keras, Mandiri – mencari dan menentukan sumber belajar dan media pembelajaran yang sesuai dengan materi tanpa meminta dana kesiapapun. Anti Korupsi ilai Dasar ANEKA
  • 25. Analisis Dampak Apabila Saya Menyusun Pelaksanaan pembelajaran tanpa Menerapkan Nilai-Nilai Dasar ANEKA TANGGUNGJAWAB KEPUASAN MASYARAKAT KEPERCAYAAN ATASAN PROGRAM PELAYANAN PEMBELAJARAN
  • 26.
  • 27.
  • 28.
  • 29.
  • 30.
  • 31.
  • 32.
  • 33. Melaksanakan kegiatan belajar mengajar Kamis, 22-09-2016 51 orang siswa Di SDN Tugu Selatan 01 Sesuai dengan yang direncanakan Berkontribusi terhadap Visi dan Misi Analisis Dampak Evidence W S P H D E
  • 34. EVIDENCE KEGIATAN Tahap Kegiatan Evidence 1. Membuka kegiatan Pembelajaran 2. Melakukan apersepsi dan menyampaikan tujuan pembelajaran serta memberikan motivasi kepada siswa 3. Melaksanakan inti kegiatan pembelajaran 4. Melaksanakan evaluasi dan refleksi mengenai kegiatan pembelajaran 5. Menutup kegiatan pembelajaran dan memimpin berdoa Foto Daftar Hadir Lirik lagu Hasil kerja siswa
  • 35. Kegiatan Berdoa Memulai Pembelajaran
  • 36. Kegiatan Menyanyikan lagu Indonesia Raya
  • 41. Responsif – menjawab semua pertanyaan siswa yang berkaitan dengan pembelajaran Cinta tanah air – menyanyikan lagu wajib nasional sebelum pembelajaran dimulai dan lagu daerah setelah selesai pembelajaran. Jujur – mengabsen dengan cara mengisi sesuai dengan kondisi sebenarnya Bertanggungjawab– melaksanakan pembelajaran tanpa harus meninggalkan siswa serta membimbing siswa dalam diskusi. Keteladanan– membimbing siswa dalam berdoa dengan sikap taat kepada Tuhan YME. Komitmen Mutu Akuntabilitas Nasionalisme Etika Publik Mandiri – memberikan motivasi kepada siswa untuk bisa mengikuti pembelajaran secara mandiri. Anti Korupsi ilai Dasar ANEKA
  • 42. Analisis Dampak Apabila Saya Melaksanakan Kegiatan Belajar Mengajar tanpa Menerapkan Nilai-Nilai Dasar ANEKA TANGGUNGJAWAB KETELADANAN KEBERMAKNAAN INTEGRITAS KEPUASAN MASYARAKAT KEPERCAYAAN ATASAN CINTA TANAH AIR PELAYANAN PEMBELAJARAN
  • 43. Menyusun Soal Sesuai Mata Pelajaran Rabu, 21-09-2016 51 orang siswa Di SDN Tugu Selatan 01 Sesuai dengan yang direncanakan Berkontribusi terhadap Visi dan Misi Analisis Dampak Evidence W S P H D E
  • 44. Dengan melakukan kegiatan menyusun soal sesuai mata pelajaran untuk mendukung terlaksananya penilaian hasil belajar terhadap 51 orang siswa kelas VI di SDN Tugu Selatan 01 yang berlandaskan nilai-nilai ANEKA, maka secara tidak langsung telah memberikan kontribusi terhadap visi sekolah yaitu “berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi” dengan perwujudan misi yaitu “menanamkan perilaku jujur dan disiplin”. Selain itu, dengan melakukan kegiatan ini dapat memperkuat nilai organisasi profesional. KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI ANALISIS DAMPAK Dengan melaksanakan kegiatan menyusun soal sesuai mata pelajaran yang berlandaskan ANEKA maka akan meningkatkan hasil dan mutu pendidikan peserta didik. Apabila saya tidak menyusun soal sesuai mata pelajaran maka visi, misi serta tujuan organisasi tidak dapat tercapai dengan baik.
  • 46.
  • 47.
  • 48. Menilai dan mengevaluasi hasil belajar siswa Jumat, 23-09-2016 51 orang siswa Di SDN Tugu Selatan 01 Sesuai dengan yang direncanakan Berkontribusi terhadap Visi dan Misi Analisis Dampak Evidence W S P H D E
  • 49. Dengan malaksanakan kegiatan menilai dan mengevaluasi hasil belajar siswa yang berlandaskan nilai-nilai ANEKA kepada 51 orang siswa kelas VI/b di SDN Tugu Selatan 01, maka memberikan kontribusi untuk mewujudkan visi sekolah yaitu “berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi” dengan tujuan sekolah yaitu “memilih standar ketuntasan belajar 85% dan kriteria ketuntasan 76”. Selain itu, terwujudnya pelaksanaan menilai dan mengevaluasi hasil belajar dapat memperkuat nilai jujur dalam organisasi sekolah. KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI apabila saya tidak melaksanakan kegiatan evaluasi pembelajaran ini dengan baik dan berlandaskan nilai-nilai dasar ANEKA maka tujuan dari evaluasi pembelajaran itu sendiri tidak akan tercapai sehingga perbaikan pembelajaran yang diharapkan guna meningkatkan kualitas pembelajaran tidak akan berjalan dengan baik. ANALISIS DAMPAK
  • 51.
  • 52.
  • 53. Melaksanakan Bimbingan Belajar di Kelas Selasa, 27-28 – 09 - 2016 6 orang siswa Di SDN Tugu Selatan 01 Sesuai dengan yang direncanakan Berkontribusi terhadap Visi dan Misi Analisis Dampak Evidence W S P H D E
  • 54. Dengan melaksanakan kegiatan bimbingan belajar di kelas yang berlandaskan nilai-nilai ANEKA kepada 6 orang siswa kelas VI/b di SDN Tugu Selatan 01, maka memberikan kontribusi untuk mewujudkan visi sekolah yaitu “berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi” dengan misi sekolah yaitu “menanamkan perilaku jujur dan disiplin”. Selain itu, terwujudnya pelaksanaan bimbingan di kelas dapat memperkuat nilai disiplin dalam organisasi sekolah. KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI Dengan melaksanakan kegiatan bimbingan di kelas yang berlandaskan nilai ANEKA maka saya telah memberikan pelayanan yang baik untuk siswa. Dan apabila saya tidak melakukan kegiatan ini maka saya tidak berkontribusi terhadap visi, misi dan nilai-nilai organisasi di tempat saya kerja. ANALISIS DAMPAK
  • 56.
  • 57. Membuat angket untuk menilai kepuasan siswa Senin, 27 -09-2016 51 orang siswa Di SDN Tugu Selatan 01 Berpindah jadwal dari 19 September 2016 Menjadi 27 September 2018 Berkontribusi terhadap Visi dan Misi Analisis Dampak Evidence W S P H D E
  • 58. Dengan melaksanakan kegiatan pembuatan angket untuk menilai kepuasan siswa yang berlandaskan nilai-nilai ANEKA kepada 51 orang siswa kelas VI/b di SDN Tugu Selatan 01, maka memberikan kontribusi untuk mewujudkan visi sekolah yaitu “berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi” dengan misi sekolah yaitu “menanamkan perilaku jujur dan disiplin”. Selain itu, terwujudnya pelaksanaan bimbingan di kelas dapat memperkuat nilai disiplin dalam organisasi sekolah. KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI Jika saya tidak melaksanakan kegiatan membuat angket untuk menilai kepuasan siswa dalam pembelajaran, maka saya secara tidak langsung membentuk pribadi yang sombong dan egois, serta merasa seluruh pelayanan yang saya berikan sudah baik dan memuaskan sehingga saya tidak butuh masukan untuk perbaikan diri. Hal ini akan berdampak luas pada penurunan mutu sekolah. ANALISIS DAMPAK
  • 60.
  • 61. Melaksanakan Kegiatan Belajar Pemanfaatan Media Pembelajaran Kamis, 29 -09-2016 Guru Di SDN Tugu Selatan 01 Seharusnya tanggal 26, Karena guru-guru banyak yang melaksanakan tugas mengajar Diundur jadi tanggal 29 Berkontribusi terhadap Visi dan Misi Analisis Dampak Evidence W S P H D E
  • 62. Dengan melaksanakan kegiatan belajar pemanfaatan media pembelajaran yang berlandaskan nilai-nilai ANEKA kepada guru-guru di SDN Tugu Selatan 01, maka memberikan kontribusi untuk mewujudkan visi sekolah yaitu “berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi” dengan misi sekolah yaitu “ menanamkan perilaku jujur dan disiplin”. Selain itu, terwujudnya pelaksanaan kegiatan belajar pemanfaatan media pembelajaran dapat memperkuat nilai profesional dalam organisasi sekolah. KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI Jika saya tidak melaksanakan kegiatan belajar bersama-sama dengan rekan guru tentang pemanfaatan media pembelajaran, maka saya tidak menjadi agen perubahan. ANALISIS DAMPAK
  • 64.
  • 65. Mengawas Kegiatan Ulangan Tengah Semester 3, 4, 5 -09-2016 51 orang siswa Di SDN Tugu Selatan 01 Aktualisasi tambahan Dari SKP Berkontribusi terhadap Visi dan Misi Analisis Dampak Evidence W S P H D E
  • 66. Dengan melaksanakan kegiatan mengawas ulangan tengah semester yang berlandaskan nilai-nilai ANEKA terhadap 51 orang siswa kelas VI/b di SDN Tugu Selatan 01, maka memberikan kontribusi untuk mewujudkan visi sekolah yaitu “berakhlak mulia, jujur, disiplin, cinta lingkungan dan unggul dalam prestasi” dengan misi sekolah yaitu “ menanamkan perilaku jujur dan disiplin”. Selain itu, terwujudnya pelaksanaan pengawasan ulangan tengah semester dapat memperkuat nilai profesional dalam organisasi sekolah. KONTRIBUSI TERHADAP VISI MISI apabila saya tidak menerapkan nilai-nilai dasar ANEKA dalam kegitan tersebut, maka tujuan dari kegiatan ini tidak akan tercapai dan siswa tidak akan terbiasa tertib dan disiplin serta kesiapan siswa dalam menghadapi ujian sekolah tidak akan terukur. ANALISIS DAMPAK
  • 68.
  • 69. PENUTUP Simpulan Dalam pengaktualisasian laporan kegiatan diharapkan dengan penerapan nilai-nilai ANEKA dapat meningkatkan kinerja peserta diklat dalam menjalankan tugas dan fungsinya di instansi tempat bekerja sehingga dapat meningkatkan mutu pelayanan dan memberikan pelayanan prima. Rekomendasi KARAKTER KERJA TEMAN SEJAWAT BUDAYA KERJA PENCAPAIAN MUTU ORGANISASIPELAYANAN PRIMA

Editor's Notes

  1. © Copyright Showeet.com
  2. © Copyright Showeet.com
  3. © Copyright Showeet.com
  4. © Copyright Showeet.com
  5. © Copyright Showeet.com
  6. © Copyright Showeet.com
  7. © Copyright Showeet.com
  8. © Copyright Showeet.com
  9. © Copyright Showeet.com
  10. © Copyright Showeet.com
  11. © Copyright Showeet.com
  12. © Copyright Showeet.com