SlideShare a Scribd company logo
KISI-KISI SOAL PRETEST-POSTTEST GERAK LURUS
KELAS X MIPA Tahun Ajaran 2022/2023
SMA Negri 3 Tasikmalaya
Jenjang Sekolah
Mata Pelajaran
Materi Pokok
Kelas/Semester
:
:
:
:
SMA
Fisika
Gerak Lurus
X/1 (Gasal)
Peneliti
NPM
Pembimbing 1
Pembimbing 2
:
:
:
:
Pani Soniah
182153067
Dr H. Endang Surahman, M.Pd
Rifa’atul Maulidah, M.PFis
Kompetensi Inti
Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah
Kompetensi Dasar
Menganalisis besaran-besaran fisis pada gerak lurus dengan kecepatan konstan (tetap) dan gerak lurus
dengan percepatan konstan (tetap) berikut penerapannya dalam kehidupan sehari-hari misalnya
keselamatan lalu lintas
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
1 Menyatakan
pengertian gerak
C1 Peristiwa perubahan kedudukan suatu benda
terhadap acuan tertentu selama selang waktu
tertentu disebut....
a. Gerak
b. Jarak
c. Laju
d. Percepatan
e. Kecepatan
a. Gerak
2 Menyatakan
pengertian
perpindahan
C1 Perubahan posisiawal benda dengan posisi
akhir benda tanpa meninjau lintasan yang
dilalui adalah...
a. Kecepatan
b. Percepatan
c. Gerak lurus
d. Perpindahan
e. Laju
d. Perpindahan
3 Menghitung
perpindahan pada
mobil
C2 Sebuah mobil bergerak sejauh 80 km ke arah
timur, kemudian berbalik arah sejauh 30 km ke
arah barat, maka perpindahan yang ditempuh
mobil tersebut adalah...
a. 30 km
b. 40 km
c. 50 km
d. 60 km
e. 70 km
Diketahui:
Jarak AB = 80 km
Jarak BC = 30 km
Ditanyakan:
Perpindahan ?
Jawab:
AB-BC
80-30= 50 km
c. 50 km
4 Menghitung jarak
pada mobil
C2 Berdasarkan soal no.3 diatas, jarak yang
ditempuh mobil tersebut adalah...
a. 100 km
Jarak yang ditempuh oleh mobil, yakni
sebesar80 km kearah timur ditambah 30
km ke arah barat, maka total jaraknya
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
b. 110 km
c. 120 km
d. 130 km
e. 140 km
Dik:
𝑠1 = 80 km
𝑠2 = 30 km
Dit: π‘ π‘‘π‘œπ‘‘π‘Žπ‘™ = 𝑠1 + 𝑠2
= 80 + 30
= 110 km
Jadi jarak total yang ditempuh mobil
adalah 110 km
b. 110 km
5 Menyatakan
perpindahan posisi
benda
C1 Untuk perpindahan satu dimensi panjang
sumbu negatif x arah perpindahan akan
dinyatakan oleh tanda positif atau negatif.
Perpindahan berarah kekanan dinyatakan
dengan tanda positif dan perpindahan berarah
ke kiri dinyatakan dengan tanda...
a. Negatif
b. Positif
c. Positif dan Negatif
d. Negatif dan positif
e. ke kanan
a. negatif
6 Menyatakan
pengertian jarak
C2 Panjang lintasan yang ditempuh benda
disebut....
a. Gerak
b. Laju
c. Jarak
d. Percepatan
e. Gerak
C jarak
7 Mnghitung
kecepatan rata-rata
benda
C2 Posisi awal benda saat t = 0, yakni pada jarak
40 m dan berakhir di posisi 100 m pada waktu t
= 40 sekon. Besarnya kecepatan rata-rata yang
dimiliki benda tersebut, yakni....
a. 1,50 m/s
b. 1,60 m/s
Dik:
𝑑1=0
π‘₯1= 40m
π‘₯2= 100m
𝑑2= 40 s
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
c. 1,70 m/s
d. 1,80 m/s
e. 1,90 m/s
Dit: ⊽
Jawab
⊽ =
π‘₯2 βˆ’π‘₯1
𝑑2βˆ’π‘‘1
=
100π‘š βˆ’40π‘š
40 π‘ βˆ’0 𝑠
⊽ =
60π‘š
40 𝑠
= 1,50 π‘š/s
Jadi,kecepatan rata-rata benda adalah
a.1,50 m/s
8 Menentukan
kecepatan sesaat
titik pada gerak
C3 Sebuah titik mengalami gerak dengan
persamaan x = 10 + 2t2. Kecepatan sesaat titik
tersebut pada saat t = 2 sekon adalah ….
a. 3 m/s
b. 4 m/s
c. 5 m/s
d. 6 m/s
e. 8 m/s
Dik
persamaan x = 10 + 2t2.
Dit: kecepatan saaaat t 2?
jawab
V(t) = x'(t)
V(t) = 2 Β· 2t
V(t) = 4t
Jadi, kecepatan titik sesaat t = 2 sekon
adalah V(2) = 4 Β· 2 = 8 m/s.
e. 8 m/s.
9 Menghitung
kecepataan sessat
mobil
C2 Diketahui sebuah mobil bergerak dengan
persamaan gerak x(t) = t3 + 2t2 + 2t + 2, di
mana x dalam meter dan t dalam detik.
kecepatan sesaat pada t = 2 adalah ….
a. 20 m/s
b. 22 m/s
c. 10 m/s
d. 15 m/s
e. 25 m/s
Dik:
persamaan gerak x(t) = t3 + 2t2 + 2t + 2
Dit:
Kecepatan sesaat saat t + 2?
Jawab
Vsesaat = x'(t)
Vsesaat = 3t2 + 4t + 2
Vsesaat = 3(2)2 + 4(2) + 2
Vsesaat = 3 Β· 4 + 4 Β· 2 + 2
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
Vsesaat = 12 + 8 + 2
Vsesaat = 22 m/s
Jadi, kecepatan sesaat pada t = 2 secara
urut d 22 ms/.
b. 22 m/s
10 Menghitung
kecepatan rata- rata
dan percepatan
rata-rat
C2 Hadi tiap pagi selalu joging mengelilingi tanah
lapang yang berukuran 100 m Γ— 400 m
sebanyak12 kali dalam waktu 1 jam.
Kecepatan rata-rata serta kelajuan rata-rata dari
gerak Hadi adalah …
a. 0 km/jam dan 12 km/jam
b. 0 km/jam dan 6 km/jam
c. 6 km/jam dan 12 km/jam
d. 6 km/jam dan 6 km/jam
e. 12 km/jam dan 12 km/jam
Diketahui :
Panjang tanah lapang = 400 meter
Lebar tanah lapang = 100 meter
Keliling tanah lapang
= (2 x 400 meter) + (2 x 100 meter)
= 800 meter + 200 meter
= 1000 meter
Jarak tempuh Hadi
= 12 x 1000 meter
= 12.000 meter
= 12 kilometer
Dit :
Kecepatan rata-rata dan kelajuan rata-rata
Jawab :
Kecepatan rata-rata :
Hadi mengelilingi tanah lapang sebanyak
12 kali artinya setelah joging, Hadi
kembali ke posisinya semula sehingga
perpindahan Hadi bernilai nol. Karena
perpindahan bernilai nol maka kecepatan
rata-rata bernilai nol.
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
Kelajuan rata-rata
= jarak tempuh total / waktu total
= 12 km / 1 jam = 12 km/jam
a. 0 km/jam dan 12 km/jam
11 Menetukan
kecepatan rata-rata
C3 Grafik di bawah menyatakan hubungan antara
jarak (s) terhadap waktu (t) dari benda yang
bergerak. Bila s dalam m, dan t dalam sekon,
maka kecepatan rata-rata benda adalah …
a. 0,60 ms –1
b.1,67 ms –1
c. 2,50 ms –1
d.3,0 ms –1
e. 4,6 ms–1
Dik: grafik s-t
Dit: 𝑣̅
Jawab:
𝑣̅ =
βˆ†π‘ 
βˆ†π‘‘
=
10
6
= 1,67 m/s
Jadi kecepatan rata-rata grafik sebesar
1,67 m/s
b. 1,67 ms –1
12 Menentukan
kelajuan rata-rata
C3 Seseorang dapat berjalan dengan kecepatan 1,5
meter/detik. Berapa jauh dia akan berjalan
dalam 4 menit?
a. 380 meter
b. 360 meter
c. 100 meter
d. 120 meter
e. 60 meter
Dik :
Kecepatan : 1,5 meter/detik
Dit : jarak ?
Jawab :
kelajuan rata-rata = jarak/waktu
Jarak = kecepatan rata-rata (waktu)
Jarak = 1,5(4) (60) =360 meter
b.360 meter
13 Menghitu ng waktu
yang diperlukan
mobil untuk
C2 Surya mengendarai mobil dengan kecepatan
tetap 60 m/s. Tentukan waktu yang diperlukan
untuk menempuh jarak 6 km...
Dik:
v = 60 m/s
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
menempu h jarak 6
km
a. 100 s
b. 120 s
c. 80 s
d. 85 s
e. 10 s
s = 6 km = 6000 m
Dit: t = ....
Jawab
𝑑 =
𝑠
𝑣
=
6000π‘š
60π‘š/𝑠
= 100𝑠
Jadi waktu yang mobil tersebut adalah 100
sekon
a. 100 sekon
14 Menghitung
kecepatan bola
C2 Berapa kecepatan bola setelah 5 sekon jika
menuruni bidang miring dengak percepatan 3,4
m/s kuadrat dan kecepatan bola sebelum
menggelinding 3 m/s…
a. 11,4 m/s
b. 10 m/s
c. 15 m/s
d. 20 m/s
e. 40 m/s
Dik:
π‘Ž = 3,4
π‘š
𝑠2
π‘£π‘œ = 3π‘š/𝑠
𝑑 = 5 π‘ π‘’π‘˜π‘œπ‘›
Dit:
Kecepatan akhir?
Jawab:
𝑣 = π‘£π‘œ + π‘Žπ‘‘
𝑣 = 3 + (3,4)(5)
𝑣 = 3 + 17
𝑣 = 20 π‘š/𝑠
Jadi kecepatan bola setelah 5 sekon adalah
20 m/s
d. 20 m/s
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
15 Menganalisis
kecepatan akhir
saat berlari
C4 Tika berlari dengan kecepatan awal 4 m/s
sepanjang garis lurus menempuh jarak 96 m
dalam waktu 16 sekon.Kecepatan akhir Tika
saat berlari adalah...
a. 6 m/s
b.8 m/s
c.10 m/s
d.12 m/s
e.14m/s
Dik:
π‘£π‘œ= 4 m/s
S= 96m
t=16 s
a tetap
dit : 𝑣𝑑
jawab
𝑠 = π‘£π‘œ . 𝑑 +
1
2
. π‘Ž. 𝑑2
π‘Ž =
2(𝑠 βˆ’ π‘£π‘œ . 𝑑)
𝑑2
π‘Ž =
2(96 βˆ’ 4.16)
162
π‘Ž =
64
256
π‘Ž = 0,25 π‘š/𝑠2
𝑣𝑑 = π‘£π‘œ + π‘Ž. 𝑑
𝑣𝑑 = 4 + 0,25.16
𝑣𝑑 = 8 π‘š/𝑠
Jadi kecepatan akhir tika adalah 8
π‘š
𝑠
b. πŸ– π’Ž/𝒔
16 Menyatakan
pengertian Gerak
lurus beraturan
C1 Gerak suatu benda pada lintasan garis lurus dengan
kecepatan konstan disebut...
a. GLBB
b.GLB
c. SI
d.GB
e. Jarak
b.GLB
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
17 Menentukan besar
percepatan yang di
alami benda
C3 Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 216
km/jam. Berapakah percepatan mobil tersebut
untuk dapat berhenti pada waktu 10 menit
a. 0,1 m/s2.
b. 0,2 m/s2.
c. 0,3 m/s2.
d. 0,4 m/s2.
e. 0,5 m/s2.
Dik=
v1 = 180 km/jam
= 216000 / 3600
= 60 m/s
v2= 0 m/s
t1= 0 s
t2= 10 menit = 600 s
dit: Percepatan mobil ?
Jawab :
a = (v2 – v1)/(t2 – t1)
a = (0 – 60)/(600 – 0)
a = -60/600
a = -0,1 (nilai minus berarti perlambatan)
Jadi, agar mobil dapat berhenti pada
waktu 10 menit butuh percepatan sebesar -
0,1 m/s2 atau perlambatan sebesar0,1
m/s2.
a. 0,1 m/s2
18 Menghitung waktu
yang dibutuhkan
Kusno menyusul
Adi
C2 Adi berlari dengan kecepatan tetap 2m/s. Dari
tempat yang sama, lima menit selanjutnya
Kusno berlari menyusul Adi dengan kecepatan
tetap 6m/s. Berapa waktu yang dibutuhkan
Kusno menyusul Adi?
Dik
Kecepatan adi 𝑣𝐴: 2m/s
Kecepatan kusno 𝑣π‘₯ :6m/s
𝑑𝑃𝑄:5menit = 5x60=300s
Dit
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
a. 1 menit
b. 2,5 menit
c. 4 menit
d. 5,5 menit
e. 7menit
Waktu kusno menyusul adi
Jawab:
(𝑣𝐴π‘₯ 𝑑𝑃𝑄) + (𝑣𝐴π‘₯ 𝑑) = 𝑣π‘₯ π‘₯ 𝑑
(2π‘₯ 300) + (2 π‘₯ 𝑑) = 𝑣π‘₯π‘₯ 𝑑
600 + 2𝑑
4𝑑 = 600
𝑑 = 150𝑠 = 2.5 π‘šπ‘’π‘›π‘–π‘‘
b. 2,5 menit
19 Menentukan
kecepatan bus
C3 Bus sedang melaju dengan kecepatan 50 m/s
tentukan kecepatan bus ketika 10 sekon
a. 150 π‘š/𝑠
b. 160 π‘š/𝑠
c. 170 π‘š/𝑠
d. 180 π‘š/𝑠
e. 190 π‘š/𝑠
Dik:
v0 = 50 m/s
a = 10 m/s^2 t = 10 s
Ditanyakan: vt?
Jawab:.
vt = v0 + (a x t)
vt = 50 + (10 x 10)
vt = 50 + 100 vt = 150 m/s
𝒂. πŸπŸ“πŸŽ π’Ž/𝒔
20 Menganalisis waktu
tempuh mobil
C4 Mobil bergerak lurus dengan kecepatan awal
36 km/jam. Setelah menempuh jarak 300 m,
kecepatan menjadi 72 km/jam. Waktu tempuh
mobil adalah..
a. 5 sekon
b. 20 sekon
Dik
𝑣1 = 36π‘˜π‘š /π‘—π‘Žπ‘š = 10π‘š/𝑠
𝑣2 = 72π‘˜π‘š /π‘—π‘Žπ‘š = 20π‘š /𝑠
𝑠 = 300π‘š
Dit waktu tempuh?
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
c. 17 sekon
d. 25 sekon
e. 35 sekon
Jawab;
b. 20 sekon
21 Menetukan waktu
yang diperlukan
mobil tersebut
untuk mencapai
kota Pekanbaru
C3 Jarak kota Banda Aceh ke kota Medan adalah
420 km. Jarak tersebut dapat ditempuh dalam
waktu 7 jam. Tentukanlah waktu yang diperlukan
mobil tersebut untuk mencapai kota Pekanbaru
yang memiliki jarak 900 km dari kota Banda
Aceh...
a. 12 Jam
b.13 jam
c. 14 jam
d.15 Jam
e. 16 Jam
Dik
𝑠1 = 420 π‘˜π‘š
𝑑1 = 7π‘—π‘Žπ‘š
𝑠2 = 900 π‘˜π‘š
Dit=
𝑑2. . ?
Jawab:
𝑣 =
𝑠
𝑑
𝑣1 = 𝑣2
𝑠1
𝑑1
=
𝑠2
𝑑2
420
7
=
900
𝑑2
60 =
900
𝑑2
𝑑2 =
900
60
= 15 π‘—π‘Žπ‘š
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
d. 15 𝑗am
22 Menghitung total
jarak yang
ditempuh batu
C4 Sebuah batu dilempar vertikal ke atas dengan
kecepatan 10 m/s dari tepi tebih setinggi 75 m.
Berapakah total jarak yang di tempuh batu g=
10 m/s kuadrat?
a. 65 m
b.75 m
c. 85 m
d.95 m
e. 100 m
Dik
π‘£π‘œ = 10
π‘š
𝑠
β„Ž1 = 75 π‘š
𝑔 = 10π‘š/π‘ π‘˜π‘’π‘Žπ‘‘π‘Ÿπ‘Žπ‘‘
Dit
π‘ π‘‘π‘œπ‘‘π‘Žπ‘™ ?
Jawab:
Ketika ketinggian maksimum maka
kecepatan bola= 0 dan mengalami gerak
jatuh bebas.lalu bola kembali ketitik
asal.( h2+h2).dan dari titik asal itu bola
akan jatuh mengenai dasartebih
Maka , akan di dapat
π‘ π‘‘π‘œπ‘‘π‘Žπ‘™ = β„Ž2 + β„Ž2 + β„Ž1
π‘ π‘‘π‘œπ‘‘π‘Žπ‘™ = 5 + 5 + 75
π‘ π‘‘π‘œπ‘‘π‘Žπ‘™ = 85 π‘š
Jadi
c. 85 m
23 menganalisis waktu
tempuh mobil
C4 Mobil bermassa 800kg. bergerak lurus dengan
kecepatan awal 36 km/jam. Setelah
menempuh jarak 150 m, kecepatan menjadi
72 km/jam. Waktu tempuh mobil adalah..
a. 5 sekon
b. 10 sekon
Dik
m= 800kg
π‘£π‘œ = 36 km/jam X 1/3,6= 10 m/s
V= 72 km/jam X 1/3,6 = 20 m/s
S = 150 m
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
c. 17 sekon
d. 25 sekon
e. 35 sekon
Dit = t?
Jawab:
Cari percepatan dulu
𝑣2
= 𝑣0
2
+ 2. π‘Ž. 𝑠
202
= 102
+ 2. π‘Ž. 150
400 = 100 + 300π‘Ž
300 = 300π‘Ž
π‘Ž = 1
Maka,
𝑣 = 𝑣0 + π‘Ž. 𝑑
20 = 10 + 1. 𝑑
20 = 10 + 𝑑
𝑑 = 20 βˆ’ 10 = 10𝑠
b. 10 sekon
24 Menyatak an
pengertian Gerak
lurus berubah
beraturan
C1 Gerak suatu benda dengan kecepatan tetap
adalah...
a. Gerak lurus
b. Gerak lurus berubah beraturan
c. Perpindahan
d. Gerak lurus beraturan
e. Percepatan
b. Gerak lurus berubah beraturan
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
25 Menghitung
kelajuan dan
kecepatan pada
benda yang
mengalami gerak
lurus berubah
beraturan
C2 Sebuah benda bergerak dari titik A ke D
dengan lintasan berbentukpersegi panjang. Jika
AB = CD = 150m dan AD = BC = 100m serta
waktu yang dibutuhkan 200s, maka kelajuan
dan kecepatan benda berturut-turut adalah..
a. 0,5m/s dan 0,5m/s
b. 1m/s dan 0,5m/s
c. 1m/s dan 2m/s
d. 2m/s dan 0,5m/s
e. 2m/s dan 3m/s
d. 2m/s dan 0,5m/s
26 Menyatakan grafik
hubungan antara
kecepatan dan
waktu
C1 Grafik dibawah ini merupakan grafik hubungan
antara kecepatan dan waktu yang mengalami
GLBB...
a. Diperlambat
b. Kelajuan
c. Jarak
d. Dipercepat
e. Percepatan
d.dipercepat
27 menganalisiswaktu
yang dibutuhkan
dua buah benda
C4 Dua buah benda A dan B mula-mula
berjarak 60 meter. Benda A di sebelah kiri
benda B. Pada saat yang sama, benda A
a. 6 sekon
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
pada saat
berpapasan dengan
benar
bergerak ke kanan dengan kecepatan 6 m/s
dan benda B bergerak ke kiri dengan
kecepatan 4 m/s. Benda A dan B bertemu
setelah keduanya bergerak selama...
a. 6 sekon
b. 10 sekon
c. 15 sekon
d. 25 sekon
e. 30 sekon
28 Menentukan
percepatan mobil
C3 Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 10 m/s.
setelah 10 sekon, kecepatan mobil berubah menjadi
30 m/s. Berapakah percepatan mobil tersebut...
a. 1m/s2
b.2 m/s2
c. 3m/s2
d.4 m/s2
e. 5m/s2
Dik:
v0 = 10 m/s
t = 10 sekon
v1 = 30 m/s
Dit: π‘Ž = .....
Jawab
𝑣1 = 𝑣0 + π‘Ž.𝑑
30 = 10 + π‘Ž. 10
30 βˆ’ 10 = 10π‘Ž
20 = 10π‘Ž
π‘Ž = 20/10 = 2 π‘š/𝑠 2
Jadi percepatan mobil tersebut setelah 10
sekon adalah 2 m/s2
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
b. 2 m/s2
29 Menganalisis grafik
gerak lurus berubah
beraturan
C4 Perhatikanlah grafik hubungan jarak dan waktu
(Yβˆ’ X) berikut!
Dari grafik tersebut bagian grafik manakah
yang menunjukkan benda dalam keadaan diam?
a. I dan II
b. II dan IV
c. I dan V
d. III dan VI
e. IV dan VI
b. II dan IV
30 Menganalisis
jarak yang
ditempuh mobil
mulai dari saat
mesin dimatikan
sampai berhenti
C4 Sebuah mobil mula-mula diam. kemudian,
mobil tersebut dihidupkan dan mobil bergerak
dengan percepatan tetap 2 m/𝑠2
. Setelah mobil
bergerak selama 10 sekon mesinnya dimatikan
sehingga mobil mengalami perlambatan tetap
dan mobil berhenti 10 sekon kemudian. jarak
yang ditempuh mobil mulai dari saat mesin
dimatikan sampai berhenti adalah...
a. 100 m
b. 110 m
c. 120 m
d. 130 m
e. 140 m
Dik:
π‘Ž = m/𝑠2
𝑑0 = 10 sekon
t1 = 10 sekon
Dit: s = ...
Jawab
Mobil bergerak mulai dari keadaan diam
dengan percepatan 2 m/𝑠2
. Kecepatan
setelah 10 sekon,yakni
𝑣1= 𝑣0 + π‘Žπ‘‘1
Oleh karena mobil begerak mulai dari
keadaan diam,
𝑣0 = 0
maka
𝑣1 = 0 + 2 π‘š/ 𝑠2
π‘₯ 10 𝑠
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
𝑣1 = 20 π‘šβ„π‘ 
Mesin mobil dimatikan dan berhenti
setelah 10sekon maka perlambatan mobil
adalah
π‘Ž =
𝑣1 βˆ’π‘£0
𝑑
π‘Ž =
0 βˆ’ 20 m/s
10 s
π‘Ž = βˆ’2 π‘š/𝑠2
Tanda negatif menunjukkan menunjukkan
bahwa mobil mengalami perlambatan.
Mobil akan berhenti setelah 10 sekon dan
menmpuh jarak
𝑠 = 𝑠0 + 𝑣0 𝑑 +
1
2
π‘Žπ‘‘2
Oleh karena mobil bergerak mulai dari
keadaan diam,
𝑠0 = 0
maka
𝑠 = 𝑣0 𝑑 +
1
2
π‘Žπ‘‘2
𝑠 = 20 π‘š/𝑠 π‘₯ 10 𝑠 –
1
2
π‘₯ 2 π‘š/𝑠2
π‘₯ (10 𝑠)2
𝑠 = 100 π‘šπ‘’π‘‘π‘’r
Jawaban : a
31 menganalisiswaktu
yang dibutuhkan
dua buah benda
pada saat
berpapasan
C4 Dua buah benda A dan B mula-mula
berjarak 60 meter. Benda A di sebelah kiri
benda B. Pada saat yang sama, benda A
bergerak ke kanan dengan kecepatan 6 m/s
dan benda B bergerak ke kiri dengan
kecepatan 4 m/s. Benda A dan B bertemu
setelah keduanya bergerak selama...
a. 6 sekon
a. 6 sekon
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
b. 10 sekon
c. 15 sekon
d. 25 sekon
e. 30 sekon
32 Menganalisis tabel
jarak tempuh benda
C4 Perhatikantabel berikut!
Berdasarkantabel di atas,bendayang
mengalami GLBdan GLBB berturut-turut
ditunjukkanolehhuruf .. .
a. E, H, dan D, G
b. D, G, dan E, H
c. E, H, dan D, F
d. E, D, dan G, H
e.D, H, dan F, G
Benda D mengalami pertambahan panjang
yang tidak konstan. Pertama, jaraknya
bertambah 15, lalu 25, dan terakhir 35.
Hal ini menunjukkan benda bergerak
GLBB
Benda E mengalami pertambahan panjang
yang konstan. Benda E mengalami GLB
Benda F mengalami GLBB
Benda G mengalami GLBB
Benda H mengalami GLB
Jadi, GLB dan GLBB berturut-turut
ditunjukkan oleh huruf E, H, dan D, G.
a. E, H, dan D, G
33 Menyatakan grafik
hubungan antara
kecepatan dan
waktu
C1 Grafik dibawah ini merupakan grafik hubungan
antara kecepatan dan waktu yang mengalami
GLBB...
a. Diperlambat
d. Dipercepat
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
b. Kelajuan
c. Jarak
d. Dipercepat
e. Percepatan
34 Menyatak an
Pengertian gerak
jatuh bebas
C1 Gerakan benda yang lintasannya luas adalah....
a. Gerakan
b. Gerak jatuh bebas
c. Gerak lurus
d. GLB (Gerak lurus beraturan)
e. GLBB (Gerak lurus berubah beraturan
b. Gerak jatuh bebas
35 Menentukan
kelajuan buah
kelapa ketika
menyentuh tanah
C3 Buah kelapa terlepas dari tangkainya dan tiba
di tanah setelah tiga detik. Berapa kelajuan
buah kelapa ketika menyentuh tanah ? g = 10
=m/s2
a. 20m/s
b.30 m/s
c.40 m/s
d.50 m/s
e.60 m/s
Dik:
t = 3 sekon
g = 10 m/s2
Dit :
Kelajuan akhir (vt) ?
Jawab :
vt = vo + g t
h = vo t + Β½ g t2
vt
2 = vo
2 + 2 g h
Pada gerak jatuh bebas,benda tidak
mempunyai kelajuan awal
(vo = 0). Karenanya rumus di atas berubah
menjadi :
vt = g t
h = Β½ g t2
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
vt
2 = 2 g h
Keterangan : vt = kelajuan akhir, g =
percepatan gravitasi, t = selang waktu, h =
ketinggian.
Diketahui g dan t, ditanya vt karenanya
gunakan rumus pertama.
vt = g t
vt = (10)(3)
vt = 30 m/s
Kelajuan akhir buah = 30 m/s
b.30 m/s
36 Menentukan
kelajuan buah
kelapa ketika
menyentuh tanah
dan Selang waktu
buah jatuh hingga
tiba di tanah
C4 Benda jatuh bebas dari ketinggian 5 meter di
atas permukaan tanah.Berapakah kelajuan
buah kelapa ketika menyentuh tanah dan
Selang waktu buah jatuh hingga tiba di tanah.
g = 10 m/s2
a. 10 m/s dan 1 s
b. 20 m/s dan 2 s
c. 10 m/s dan 3 s
d. 10 m/s dan 2 s
Dik :
h = 5 meter
g = 10 m/s2
Dit :
(a) Kelajuan akhir (vt) ?
(b) Selang waktu (t) ?
Jawab :
vt = g t
h = Β½ g t2
vt
2 = 2 g h
(a) Kelajuan akhir (vt)
Diketahui h dan g, ditanya vt karenanya
gunakan rumus ketiga.
vt
2 = 2 g h = 2(10)(5) = 100
vt = 10 m/s
(b) Selang waktu (t)
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
e. 20 m/s dan 1s Diketahui h dan g, ditanya t karenanya
gunakan rumus kedua.
h = Β½ g t2
5 = Β½ (10) t2
5 = 5 t2
t2 = 5/5 = 1
t = 1 sekon
Selang waktu = 1 sekon
a. 10 m/s dan 1 s
37 Menentukkan
pperbandingan
jatuhnya kelapa dan
mangga
C3 Buah kelapa dan buah mangga jatuh secara
beramaan dari ketinggian β„Ž1 dan β„Ž2. Jika β„Ž1
banding β„Ž2 = 2 banding 1. Maka perbandingan
waktu jatuh antara buah kelapa dan buah
mangga adalah?
a. 𝑑1: 𝑑2 = 𝑣(2; 1)
b. 𝑑1: 𝑑2 = 𝑣(1; 1)
c. 𝑑1: 𝑑2 = (1;1)
d. 𝑑1: 𝑑2 = 𝑣(2: 2)
e. 𝑑1 : = 𝑣(2 ∢ 3)
Dik:
β„Ž1: β„Ž2 = 2:1
Sehingga:
𝑑1: 𝑑2 = 𝑣 (
2β„Ž1
𝑔
) :𝑣 (
2β„Ž2
𝑔
)
𝑑1: 𝑑2 = 𝑣( β„Ž1) ∢ 𝑣(β„Ž2)
𝑑1: 𝑑2 = 𝑣(β„Ž1: β„Ž2)
𝑑1: 𝑑2 = 𝑣(2;1)
𝒂. π’•πŸ : π’•πŸ = 𝒗(𝟐; 𝟏)
38 Menyatak an
Pengertian jarak
C1 Pengertian jarak yang benar adalah...
a. Gerak suatu benda yang lintasannya berupa
garis lurus
b. Besaran yang hanya mempunyai nilai saja
c. Perubahan kedudukan terhadap suatu titik
d. Panjang lintasan yang ditempuh benda
dalam selang waktu tertentu
No Indikator Soal
Jejang
Kognitif
Soal Jawaban
acuan
d. Panjang lintasan yang ditempuh benda dalam
selang waktu tertentu
e. Lintasan yang berubah-ubah
39 Menghitung jarak
total mobil
C3 Sebuah mobil balap direm dengan perlambatan
konstan dari kelajuan 25 m/s menjadi 15 m/s
jarak 40 m. jarak total yang telah ditempuh
mobil tersebut sampai akhirnya berhenti
adalah… a.22,5m
b.42,5m
c.62,5 m
d.80,5m
e.100,5 m
c.62,5m
40 Menyatakan rumus
posisi
C1 Suatu Benda pada kedudukan awal x 1 lalu
perpindahan kedudukan akhir x 2, maka
perpindahan benda dirumuskan...
a. V = s/t
b. Ξ”x = x2 – x 1
c. Ξ”x = x1 - x 2
d. Ξ”r = rQ – rp
e. r = xi + yj
b. Ξ”x = x2 – x 1

More Related Content

What's hot

Modul praktikum gelombang 2013 (1)
Modul praktikum gelombang 2013 (1)Modul praktikum gelombang 2013 (1)
Modul praktikum gelombang 2013 (1)Margiea Liana
Β 
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPTBAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
MAFIA '11
Β 
Rpp gelombang bunyi dan cahaya
Rpp gelombang bunyi dan cahayaRpp gelombang bunyi dan cahaya
Rpp gelombang bunyi dan cahayaJoko Wahyono
Β 
2. rpp dan penilaian kd 3.3 fluida statis tekanan hidrostatis
2. rpp dan penilaian kd 3.3  fluida statis tekanan hidrostatis2. rpp dan penilaian kd 3.3  fluida statis tekanan hidrostatis
2. rpp dan penilaian kd 3.3 fluida statis tekanan hidrostatis
ika kusmiyati
Β 
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekas
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekaskonsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekas
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekasFitriyana Migumi
Β 
Power Point Materi Gelombang Bunyi
Power Point Materi Gelombang Bunyi Power Point Materi Gelombang Bunyi
Power Point Materi Gelombang Bunyi 240297
Β 
Fisika kuantum 2
Fisika kuantum 2Fisika kuantum 2
Fisika kuantum 2keynahkhun
Β 
Getaran dan gelombang
Getaran dan gelombangGetaran dan gelombang
Getaran dan gelombangTA_opick
Β 
Fisika Inti
Fisika IntiFisika Inti
Fisika Inti
FKIP UHO
Β 
Ppt gerak harmonik sederhana
Ppt gerak harmonik sederhanaPpt gerak harmonik sederhana
Ppt gerak harmonik sederhanaAhmad Yansah
Β 
Laporan praktikum konduksi
Laporan praktikum konduksiLaporan praktikum konduksi
Laporan praktikum konduksi
Anna P Wulandari
Β 
Fluida Statis rpp
Fluida Statis rppFluida Statis rpp
Fluida Statis rpp
SMA Negeri 9 KERINCI
Β 
Kartu soal getaran dan gelombang HISBULLOH HUDA
Kartu soal getaran dan gelombang HISBULLOH HUDAKartu soal getaran dan gelombang HISBULLOH HUDA
Kartu soal getaran dan gelombang HISBULLOH HUDAHisbulloh Huda
Β 
Percobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturanPercobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturan
KLOTILDAJENIRITA
Β 
Fisika Matematika I (14 - 15) Fungsi khusus
Fisika Matematika I (14 - 15) Fungsi khususFisika Matematika I (14 - 15) Fungsi khusus
Fisika Matematika I (14 - 15) Fungsi khusus
jayamartha
Β 
Lkpd hubungan roda roda
Lkpd  hubungan roda rodaLkpd  hubungan roda roda
Lkpd hubungan roda roda
Alfa Centaury
Β 
Kunci dan soal fisika 10 2
Kunci dan soal fisika 10   2Kunci dan soal fisika 10   2
Kunci dan soal fisika 10 2
Dedi Wahyudin
Β 
Makalah fistat (autosaved)
Makalah fistat (autosaved)Makalah fistat (autosaved)
Makalah fistat (autosaved)
muna fiah
Β 
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel bBab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Muhammad Ali Subkhan Candra
Β 
3.1. gelombang mekanik
3.1. gelombang mekanik3.1. gelombang mekanik
3.1. gelombang mekanik
Rachmat Syukur
Β 

What's hot (20)

Modul praktikum gelombang 2013 (1)
Modul praktikum gelombang 2013 (1)Modul praktikum gelombang 2013 (1)
Modul praktikum gelombang 2013 (1)
Β 
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPTBAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
BAHAN AJAR GERAK MELINGKAR.PPT
Β 
Rpp gelombang bunyi dan cahaya
Rpp gelombang bunyi dan cahayaRpp gelombang bunyi dan cahaya
Rpp gelombang bunyi dan cahaya
Β 
2. rpp dan penilaian kd 3.3 fluida statis tekanan hidrostatis
2. rpp dan penilaian kd 3.3  fluida statis tekanan hidrostatis2. rpp dan penilaian kd 3.3  fluida statis tekanan hidrostatis
2. rpp dan penilaian kd 3.3 fluida statis tekanan hidrostatis
Β 
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekas
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekaskonsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekas
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekas
Β 
Power Point Materi Gelombang Bunyi
Power Point Materi Gelombang Bunyi Power Point Materi Gelombang Bunyi
Power Point Materi Gelombang Bunyi
Β 
Fisika kuantum 2
Fisika kuantum 2Fisika kuantum 2
Fisika kuantum 2
Β 
Getaran dan gelombang
Getaran dan gelombangGetaran dan gelombang
Getaran dan gelombang
Β 
Fisika Inti
Fisika IntiFisika Inti
Fisika Inti
Β 
Ppt gerak harmonik sederhana
Ppt gerak harmonik sederhanaPpt gerak harmonik sederhana
Ppt gerak harmonik sederhana
Β 
Laporan praktikum konduksi
Laporan praktikum konduksiLaporan praktikum konduksi
Laporan praktikum konduksi
Β 
Fluida Statis rpp
Fluida Statis rppFluida Statis rpp
Fluida Statis rpp
Β 
Kartu soal getaran dan gelombang HISBULLOH HUDA
Kartu soal getaran dan gelombang HISBULLOH HUDAKartu soal getaran dan gelombang HISBULLOH HUDA
Kartu soal getaran dan gelombang HISBULLOH HUDA
Β 
Percobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturanPercobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturan
Β 
Fisika Matematika I (14 - 15) Fungsi khusus
Fisika Matematika I (14 - 15) Fungsi khususFisika Matematika I (14 - 15) Fungsi khusus
Fisika Matematika I (14 - 15) Fungsi khusus
Β 
Lkpd hubungan roda roda
Lkpd  hubungan roda rodaLkpd  hubungan roda roda
Lkpd hubungan roda roda
Β 
Kunci dan soal fisika 10 2
Kunci dan soal fisika 10   2Kunci dan soal fisika 10   2
Kunci dan soal fisika 10 2
Β 
Makalah fistat (autosaved)
Makalah fistat (autosaved)Makalah fistat (autosaved)
Makalah fistat (autosaved)
Β 
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel bBab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Β 
3.1. gelombang mekanik
3.1. gelombang mekanik3.1. gelombang mekanik
3.1. gelombang mekanik
Β 

Similar to lampiran kisi-kisi instrumen.docx

Kumpulan soal fisika X semester 1
Kumpulan soal fisika X semester 1Kumpulan soal fisika X semester 1
Kumpulan soal fisika X semester 1
Yogi_Syahdianto
Β 
Jawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas X
Jawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas XJawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas X
Jawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas X
DeviPurnama
Β 
X bab gerak lurus marthen
X bab gerak lurus marthenX bab gerak lurus marthen
X bab gerak lurus marthen
eli priyatna laidan
Β 
Pembahasan Soal UN Fisika SMA
Pembahasan Soal UN Fisika SMAPembahasan Soal UN Fisika SMA
Pembahasan Soal UN Fisika SMA
Safri Hani
Β 
Un fisika smk_2010_(latihan_soal_dan_kunci_jawaban_kelas_x)-soalujian.net
Un fisika smk_2010_(latihan_soal_dan_kunci_jawaban_kelas_x)-soalujian.netUn fisika smk_2010_(latihan_soal_dan_kunci_jawaban_kelas_x)-soalujian.net
Un fisika smk_2010_(latihan_soal_dan_kunci_jawaban_kelas_x)-soalujian.net
Eko Supriyadi
Β 
soal fisika kls 8 glb dan glbb KELAS 8
  soal   fisika   kls   8   glb  dan  glbb KELAS 8  soal   fisika   kls   8   glb  dan  glbb KELAS 8
soal fisika kls 8 glb dan glbb KELAS 8
Bagas Ar-Rosyd
Β 
Dsm1021 sains1 Gerakanlinear
Dsm1021 sains1 GerakanlinearDsm1021 sains1 Gerakanlinear
Dsm1021 sains1 Gerakanlinear
cyberns_
Β 
SAINS 1-GERAKAN LINEAR & GERAKAN PUTARAN
SAINS 1-GERAKAN LINEAR & GERAKAN PUTARANSAINS 1-GERAKAN LINEAR & GERAKAN PUTARAN
SAINS 1-GERAKAN LINEAR & GERAKAN PUTARAN
Muhammad Amirul
Β 
Dsm1021sains1 topik3 Gerakanlinear
Dsm1021sains1 topik3 GerakanlinearDsm1021sains1 topik3 Gerakanlinear
Dsm1021sains1 topik3 Gerakanlinear
cyberns_
Β 
80993089 soal-dan-pembahasan-glb-dan-glbb
80993089 soal-dan-pembahasan-glb-dan-glbb80993089 soal-dan-pembahasan-glb-dan-glbb
80993089 soal-dan-pembahasan-glb-dan-glbbyan sofyan
Β 
Kc tuntas fisika 11 1
Kc tuntas fisika 11 1Kc tuntas fisika 11 1
Kc tuntas fisika 11 1
Dedi Wahyudin
Β 
Ppt konsep gerak glb glbb dea ok
Ppt konsep gerak glb glbb dea okPpt konsep gerak glb glbb dea ok
Ppt konsep gerak glb glbb dea ok
Dea Rodiana
Β 
KINEMATIKA GERAK LURUS
KINEMATIKA GERAK LURUSKINEMATIKA GERAK LURUS
KINEMATIKA GERAK LURUS
materipptgc
Β 
Fisika Kelas X: Kinematika
Fisika Kelas X: KinematikaFisika Kelas X: Kinematika
Fisika Kelas X: Kinematika
1000 guru
Β 
Kisi-kisi PTS kelas XI Fisika.docx
Kisi-kisi PTS kelas XI Fisika.docxKisi-kisi PTS kelas XI Fisika.docx
Kisi-kisi PTS kelas XI Fisika.docx
YantiHardi
Β 
Kisi kisi
Kisi kisiKisi kisi
Kisi kisi
Almahsun Mustofa
Β 
Soal fisika x 2
Soal fisika x 2Soal fisika x 2
Soal fisika x 2
Almahsun Mustofa
Β 
Gerak lurus
Gerak lurusGerak lurus
Gerak lurus
Heny Meidina
Β 
Soal uas fisika x 16 17
Soal uas fisika x 16 17Soal uas fisika x 16 17
Soal uas fisika x 16 17
Ahmadi Ar
Β 
Jarak dan perpindahan GLB dan GLBB
Jarak dan perpindahan GLB dan GLBBJarak dan perpindahan GLB dan GLBB
Jarak dan perpindahan GLB dan GLBB
-
Β 

Similar to lampiran kisi-kisi instrumen.docx (20)

Kumpulan soal fisika X semester 1
Kumpulan soal fisika X semester 1Kumpulan soal fisika X semester 1
Kumpulan soal fisika X semester 1
Β 
Jawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas X
Jawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas XJawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas X
Jawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas X
Β 
X bab gerak lurus marthen
X bab gerak lurus marthenX bab gerak lurus marthen
X bab gerak lurus marthen
Β 
Pembahasan Soal UN Fisika SMA
Pembahasan Soal UN Fisika SMAPembahasan Soal UN Fisika SMA
Pembahasan Soal UN Fisika SMA
Β 
Un fisika smk_2010_(latihan_soal_dan_kunci_jawaban_kelas_x)-soalujian.net
Un fisika smk_2010_(latihan_soal_dan_kunci_jawaban_kelas_x)-soalujian.netUn fisika smk_2010_(latihan_soal_dan_kunci_jawaban_kelas_x)-soalujian.net
Un fisika smk_2010_(latihan_soal_dan_kunci_jawaban_kelas_x)-soalujian.net
Β 
soal fisika kls 8 glb dan glbb KELAS 8
  soal   fisika   kls   8   glb  dan  glbb KELAS 8  soal   fisika   kls   8   glb  dan  glbb KELAS 8
soal fisika kls 8 glb dan glbb KELAS 8
Β 
Dsm1021 sains1 Gerakanlinear
Dsm1021 sains1 GerakanlinearDsm1021 sains1 Gerakanlinear
Dsm1021 sains1 Gerakanlinear
Β 
SAINS 1-GERAKAN LINEAR & GERAKAN PUTARAN
SAINS 1-GERAKAN LINEAR & GERAKAN PUTARANSAINS 1-GERAKAN LINEAR & GERAKAN PUTARAN
SAINS 1-GERAKAN LINEAR & GERAKAN PUTARAN
Β 
Dsm1021sains1 topik3 Gerakanlinear
Dsm1021sains1 topik3 GerakanlinearDsm1021sains1 topik3 Gerakanlinear
Dsm1021sains1 topik3 Gerakanlinear
Β 
80993089 soal-dan-pembahasan-glb-dan-glbb
80993089 soal-dan-pembahasan-glb-dan-glbb80993089 soal-dan-pembahasan-glb-dan-glbb
80993089 soal-dan-pembahasan-glb-dan-glbb
Β 
Kc tuntas fisika 11 1
Kc tuntas fisika 11 1Kc tuntas fisika 11 1
Kc tuntas fisika 11 1
Β 
Ppt konsep gerak glb glbb dea ok
Ppt konsep gerak glb glbb dea okPpt konsep gerak glb glbb dea ok
Ppt konsep gerak glb glbb dea ok
Β 
KINEMATIKA GERAK LURUS
KINEMATIKA GERAK LURUSKINEMATIKA GERAK LURUS
KINEMATIKA GERAK LURUS
Β 
Fisika Kelas X: Kinematika
Fisika Kelas X: KinematikaFisika Kelas X: Kinematika
Fisika Kelas X: Kinematika
Β 
Kisi-kisi PTS kelas XI Fisika.docx
Kisi-kisi PTS kelas XI Fisika.docxKisi-kisi PTS kelas XI Fisika.docx
Kisi-kisi PTS kelas XI Fisika.docx
Β 
Kisi kisi
Kisi kisiKisi kisi
Kisi kisi
Β 
Soal fisika x 2
Soal fisika x 2Soal fisika x 2
Soal fisika x 2
Β 
Gerak lurus
Gerak lurusGerak lurus
Gerak lurus
Β 
Soal uas fisika x 16 17
Soal uas fisika x 16 17Soal uas fisika x 16 17
Soal uas fisika x 16 17
Β 
Jarak dan perpindahan GLB dan GLBB
Jarak dan perpindahan GLB dan GLBBJarak dan perpindahan GLB dan GLBB
Jarak dan perpindahan GLB dan GLBB
Β 

Recently uploaded

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
Β 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
Β 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
Β 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
Β 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
Β 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
Β 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
Β 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
Β 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
Β 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
Β 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
Β 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
Β 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
Β 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
Β 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
Β 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
Β 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
Β 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
Β 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
Β 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
Β 

Recently uploaded (20)

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
Β 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
Β 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
Β 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Β 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
Β 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Β 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Β 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
Β 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
Β 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
Β 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Β 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Β 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
Β 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
Β 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
Β 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
Β 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Β 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
Β 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Β 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
Β 

lampiran kisi-kisi instrumen.docx

  • 1. KISI-KISI SOAL PRETEST-POSTTEST GERAK LURUS KELAS X MIPA Tahun Ajaran 2022/2023 SMA Negri 3 Tasikmalaya Jenjang Sekolah Mata Pelajaran Materi Pokok Kelas/Semester : : : : SMA Fisika Gerak Lurus X/1 (Gasal) Peneliti NPM Pembimbing 1 Pembimbing 2 : : : : Pani Soniah 182153067 Dr H. Endang Surahman, M.Pd Rifa’atul Maulidah, M.PFis Kompetensi Inti Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah Kompetensi Dasar Menganalisis besaran-besaran fisis pada gerak lurus dengan kecepatan konstan (tetap) dan gerak lurus dengan percepatan konstan (tetap) berikut penerapannya dalam kehidupan sehari-hari misalnya keselamatan lalu lintas
  • 2. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban 1 Menyatakan pengertian gerak C1 Peristiwa perubahan kedudukan suatu benda terhadap acuan tertentu selama selang waktu tertentu disebut.... a. Gerak b. Jarak c. Laju d. Percepatan e. Kecepatan a. Gerak 2 Menyatakan pengertian perpindahan C1 Perubahan posisiawal benda dengan posisi akhir benda tanpa meninjau lintasan yang dilalui adalah... a. Kecepatan b. Percepatan c. Gerak lurus d. Perpindahan e. Laju d. Perpindahan 3 Menghitung perpindahan pada mobil C2 Sebuah mobil bergerak sejauh 80 km ke arah timur, kemudian berbalik arah sejauh 30 km ke arah barat, maka perpindahan yang ditempuh mobil tersebut adalah... a. 30 km b. 40 km c. 50 km d. 60 km e. 70 km Diketahui: Jarak AB = 80 km Jarak BC = 30 km Ditanyakan: Perpindahan ? Jawab: AB-BC 80-30= 50 km c. 50 km 4 Menghitung jarak pada mobil C2 Berdasarkan soal no.3 diatas, jarak yang ditempuh mobil tersebut adalah... a. 100 km Jarak yang ditempuh oleh mobil, yakni sebesar80 km kearah timur ditambah 30 km ke arah barat, maka total jaraknya
  • 3. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban b. 110 km c. 120 km d. 130 km e. 140 km Dik: 𝑠1 = 80 km 𝑠2 = 30 km Dit: π‘ π‘‘π‘œπ‘‘π‘Žπ‘™ = 𝑠1 + 𝑠2 = 80 + 30 = 110 km Jadi jarak total yang ditempuh mobil adalah 110 km b. 110 km 5 Menyatakan perpindahan posisi benda C1 Untuk perpindahan satu dimensi panjang sumbu negatif x arah perpindahan akan dinyatakan oleh tanda positif atau negatif. Perpindahan berarah kekanan dinyatakan dengan tanda positif dan perpindahan berarah ke kiri dinyatakan dengan tanda... a. Negatif b. Positif c. Positif dan Negatif d. Negatif dan positif e. ke kanan a. negatif 6 Menyatakan pengertian jarak C2 Panjang lintasan yang ditempuh benda disebut.... a. Gerak b. Laju c. Jarak d. Percepatan e. Gerak C jarak 7 Mnghitung kecepatan rata-rata benda C2 Posisi awal benda saat t = 0, yakni pada jarak 40 m dan berakhir di posisi 100 m pada waktu t = 40 sekon. Besarnya kecepatan rata-rata yang dimiliki benda tersebut, yakni.... a. 1,50 m/s b. 1,60 m/s Dik: 𝑑1=0 π‘₯1= 40m π‘₯2= 100m 𝑑2= 40 s
  • 4. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban c. 1,70 m/s d. 1,80 m/s e. 1,90 m/s Dit: ⊽ Jawab ⊽ = π‘₯2 βˆ’π‘₯1 𝑑2βˆ’π‘‘1 = 100π‘š βˆ’40π‘š 40 π‘ βˆ’0 𝑠 ⊽ = 60π‘š 40 𝑠 = 1,50 π‘š/s Jadi,kecepatan rata-rata benda adalah a.1,50 m/s 8 Menentukan kecepatan sesaat titik pada gerak C3 Sebuah titik mengalami gerak dengan persamaan x = 10 + 2t2. Kecepatan sesaat titik tersebut pada saat t = 2 sekon adalah …. a. 3 m/s b. 4 m/s c. 5 m/s d. 6 m/s e. 8 m/s Dik persamaan x = 10 + 2t2. Dit: kecepatan saaaat t 2? jawab V(t) = x'(t) V(t) = 2 Β· 2t V(t) = 4t Jadi, kecepatan titik sesaat t = 2 sekon adalah V(2) = 4 Β· 2 = 8 m/s. e. 8 m/s. 9 Menghitung kecepataan sessat mobil C2 Diketahui sebuah mobil bergerak dengan persamaan gerak x(t) = t3 + 2t2 + 2t + 2, di mana x dalam meter dan t dalam detik. kecepatan sesaat pada t = 2 adalah …. a. 20 m/s b. 22 m/s c. 10 m/s d. 15 m/s e. 25 m/s Dik: persamaan gerak x(t) = t3 + 2t2 + 2t + 2 Dit: Kecepatan sesaat saat t + 2? Jawab Vsesaat = x'(t) Vsesaat = 3t2 + 4t + 2 Vsesaat = 3(2)2 + 4(2) + 2 Vsesaat = 3 Β· 4 + 4 Β· 2 + 2
  • 5. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban Vsesaat = 12 + 8 + 2 Vsesaat = 22 m/s Jadi, kecepatan sesaat pada t = 2 secara urut d 22 ms/. b. 22 m/s 10 Menghitung kecepatan rata- rata dan percepatan rata-rat C2 Hadi tiap pagi selalu joging mengelilingi tanah lapang yang berukuran 100 m Γ— 400 m sebanyak12 kali dalam waktu 1 jam. Kecepatan rata-rata serta kelajuan rata-rata dari gerak Hadi adalah … a. 0 km/jam dan 12 km/jam b. 0 km/jam dan 6 km/jam c. 6 km/jam dan 12 km/jam d. 6 km/jam dan 6 km/jam e. 12 km/jam dan 12 km/jam Diketahui : Panjang tanah lapang = 400 meter Lebar tanah lapang = 100 meter Keliling tanah lapang = (2 x 400 meter) + (2 x 100 meter) = 800 meter + 200 meter = 1000 meter Jarak tempuh Hadi = 12 x 1000 meter = 12.000 meter = 12 kilometer Dit : Kecepatan rata-rata dan kelajuan rata-rata Jawab : Kecepatan rata-rata : Hadi mengelilingi tanah lapang sebanyak 12 kali artinya setelah joging, Hadi kembali ke posisinya semula sehingga perpindahan Hadi bernilai nol. Karena perpindahan bernilai nol maka kecepatan rata-rata bernilai nol.
  • 6. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban Kelajuan rata-rata = jarak tempuh total / waktu total = 12 km / 1 jam = 12 km/jam a. 0 km/jam dan 12 km/jam 11 Menetukan kecepatan rata-rata C3 Grafik di bawah menyatakan hubungan antara jarak (s) terhadap waktu (t) dari benda yang bergerak. Bila s dalam m, dan t dalam sekon, maka kecepatan rata-rata benda adalah … a. 0,60 ms –1 b.1,67 ms –1 c. 2,50 ms –1 d.3,0 ms –1 e. 4,6 ms–1 Dik: grafik s-t Dit: 𝑣̅ Jawab: 𝑣̅ = βˆ†π‘  βˆ†π‘‘ = 10 6 = 1,67 m/s Jadi kecepatan rata-rata grafik sebesar 1,67 m/s b. 1,67 ms –1 12 Menentukan kelajuan rata-rata C3 Seseorang dapat berjalan dengan kecepatan 1,5 meter/detik. Berapa jauh dia akan berjalan dalam 4 menit? a. 380 meter b. 360 meter c. 100 meter d. 120 meter e. 60 meter Dik : Kecepatan : 1,5 meter/detik Dit : jarak ? Jawab : kelajuan rata-rata = jarak/waktu Jarak = kecepatan rata-rata (waktu) Jarak = 1,5(4) (60) =360 meter b.360 meter 13 Menghitu ng waktu yang diperlukan mobil untuk C2 Surya mengendarai mobil dengan kecepatan tetap 60 m/s. Tentukan waktu yang diperlukan untuk menempuh jarak 6 km... Dik: v = 60 m/s
  • 7. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban menempu h jarak 6 km a. 100 s b. 120 s c. 80 s d. 85 s e. 10 s s = 6 km = 6000 m Dit: t = .... Jawab 𝑑 = 𝑠 𝑣 = 6000π‘š 60π‘š/𝑠 = 100𝑠 Jadi waktu yang mobil tersebut adalah 100 sekon a. 100 sekon 14 Menghitung kecepatan bola C2 Berapa kecepatan bola setelah 5 sekon jika menuruni bidang miring dengak percepatan 3,4 m/s kuadrat dan kecepatan bola sebelum menggelinding 3 m/s… a. 11,4 m/s b. 10 m/s c. 15 m/s d. 20 m/s e. 40 m/s Dik: π‘Ž = 3,4 π‘š 𝑠2 π‘£π‘œ = 3π‘š/𝑠 𝑑 = 5 π‘ π‘’π‘˜π‘œπ‘› Dit: Kecepatan akhir? Jawab: 𝑣 = π‘£π‘œ + π‘Žπ‘‘ 𝑣 = 3 + (3,4)(5) 𝑣 = 3 + 17 𝑣 = 20 π‘š/𝑠 Jadi kecepatan bola setelah 5 sekon adalah 20 m/s d. 20 m/s
  • 8. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban 15 Menganalisis kecepatan akhir saat berlari C4 Tika berlari dengan kecepatan awal 4 m/s sepanjang garis lurus menempuh jarak 96 m dalam waktu 16 sekon.Kecepatan akhir Tika saat berlari adalah... a. 6 m/s b.8 m/s c.10 m/s d.12 m/s e.14m/s Dik: π‘£π‘œ= 4 m/s S= 96m t=16 s a tetap dit : 𝑣𝑑 jawab 𝑠 = π‘£π‘œ . 𝑑 + 1 2 . π‘Ž. 𝑑2 π‘Ž = 2(𝑠 βˆ’ π‘£π‘œ . 𝑑) 𝑑2 π‘Ž = 2(96 βˆ’ 4.16) 162 π‘Ž = 64 256 π‘Ž = 0,25 π‘š/𝑠2 𝑣𝑑 = π‘£π‘œ + π‘Ž. 𝑑 𝑣𝑑 = 4 + 0,25.16 𝑣𝑑 = 8 π‘š/𝑠 Jadi kecepatan akhir tika adalah 8 π‘š 𝑠 b. πŸ– π’Ž/𝒔 16 Menyatakan pengertian Gerak lurus beraturan C1 Gerak suatu benda pada lintasan garis lurus dengan kecepatan konstan disebut... a. GLBB b.GLB c. SI d.GB e. Jarak b.GLB
  • 9. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban 17 Menentukan besar percepatan yang di alami benda C3 Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 216 km/jam. Berapakah percepatan mobil tersebut untuk dapat berhenti pada waktu 10 menit a. 0,1 m/s2. b. 0,2 m/s2. c. 0,3 m/s2. d. 0,4 m/s2. e. 0,5 m/s2. Dik= v1 = 180 km/jam = 216000 / 3600 = 60 m/s v2= 0 m/s t1= 0 s t2= 10 menit = 600 s dit: Percepatan mobil ? Jawab : a = (v2 – v1)/(t2 – t1) a = (0 – 60)/(600 – 0) a = -60/600 a = -0,1 (nilai minus berarti perlambatan) Jadi, agar mobil dapat berhenti pada waktu 10 menit butuh percepatan sebesar - 0,1 m/s2 atau perlambatan sebesar0,1 m/s2. a. 0,1 m/s2 18 Menghitung waktu yang dibutuhkan Kusno menyusul Adi C2 Adi berlari dengan kecepatan tetap 2m/s. Dari tempat yang sama, lima menit selanjutnya Kusno berlari menyusul Adi dengan kecepatan tetap 6m/s. Berapa waktu yang dibutuhkan Kusno menyusul Adi? Dik Kecepatan adi 𝑣𝐴: 2m/s Kecepatan kusno 𝑣π‘₯ :6m/s 𝑑𝑃𝑄:5menit = 5x60=300s Dit
  • 10. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban a. 1 menit b. 2,5 menit c. 4 menit d. 5,5 menit e. 7menit Waktu kusno menyusul adi Jawab: (𝑣𝐴π‘₯ 𝑑𝑃𝑄) + (𝑣𝐴π‘₯ 𝑑) = 𝑣π‘₯ π‘₯ 𝑑 (2π‘₯ 300) + (2 π‘₯ 𝑑) = 𝑣π‘₯π‘₯ 𝑑 600 + 2𝑑 4𝑑 = 600 𝑑 = 150𝑠 = 2.5 π‘šπ‘’π‘›π‘–π‘‘ b. 2,5 menit 19 Menentukan kecepatan bus C3 Bus sedang melaju dengan kecepatan 50 m/s tentukan kecepatan bus ketika 10 sekon a. 150 π‘š/𝑠 b. 160 π‘š/𝑠 c. 170 π‘š/𝑠 d. 180 π‘š/𝑠 e. 190 π‘š/𝑠 Dik: v0 = 50 m/s a = 10 m/s^2 t = 10 s Ditanyakan: vt? Jawab:. vt = v0 + (a x t) vt = 50 + (10 x 10) vt = 50 + 100 vt = 150 m/s 𝒂. πŸπŸ“πŸŽ π’Ž/𝒔 20 Menganalisis waktu tempuh mobil C4 Mobil bergerak lurus dengan kecepatan awal 36 km/jam. Setelah menempuh jarak 300 m, kecepatan menjadi 72 km/jam. Waktu tempuh mobil adalah.. a. 5 sekon b. 20 sekon Dik 𝑣1 = 36π‘˜π‘š /π‘—π‘Žπ‘š = 10π‘š/𝑠 𝑣2 = 72π‘˜π‘š /π‘—π‘Žπ‘š = 20π‘š /𝑠 𝑠 = 300π‘š Dit waktu tempuh?
  • 11. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban c. 17 sekon d. 25 sekon e. 35 sekon Jawab; b. 20 sekon 21 Menetukan waktu yang diperlukan mobil tersebut untuk mencapai kota Pekanbaru C3 Jarak kota Banda Aceh ke kota Medan adalah 420 km. Jarak tersebut dapat ditempuh dalam waktu 7 jam. Tentukanlah waktu yang diperlukan mobil tersebut untuk mencapai kota Pekanbaru yang memiliki jarak 900 km dari kota Banda Aceh... a. 12 Jam b.13 jam c. 14 jam d.15 Jam e. 16 Jam Dik 𝑠1 = 420 π‘˜π‘š 𝑑1 = 7π‘—π‘Žπ‘š 𝑠2 = 900 π‘˜π‘š Dit= 𝑑2. . ? Jawab: 𝑣 = 𝑠 𝑑 𝑣1 = 𝑣2 𝑠1 𝑑1 = 𝑠2 𝑑2 420 7 = 900 𝑑2 60 = 900 𝑑2 𝑑2 = 900 60 = 15 π‘—π‘Žπ‘š
  • 12. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban d. 15 𝑗am 22 Menghitung total jarak yang ditempuh batu C4 Sebuah batu dilempar vertikal ke atas dengan kecepatan 10 m/s dari tepi tebih setinggi 75 m. Berapakah total jarak yang di tempuh batu g= 10 m/s kuadrat? a. 65 m b.75 m c. 85 m d.95 m e. 100 m Dik π‘£π‘œ = 10 π‘š 𝑠 β„Ž1 = 75 π‘š 𝑔 = 10π‘š/π‘ π‘˜π‘’π‘Žπ‘‘π‘Ÿπ‘Žπ‘‘ Dit π‘ π‘‘π‘œπ‘‘π‘Žπ‘™ ? Jawab: Ketika ketinggian maksimum maka kecepatan bola= 0 dan mengalami gerak jatuh bebas.lalu bola kembali ketitik asal.( h2+h2).dan dari titik asal itu bola akan jatuh mengenai dasartebih Maka , akan di dapat π‘ π‘‘π‘œπ‘‘π‘Žπ‘™ = β„Ž2 + β„Ž2 + β„Ž1 π‘ π‘‘π‘œπ‘‘π‘Žπ‘™ = 5 + 5 + 75 π‘ π‘‘π‘œπ‘‘π‘Žπ‘™ = 85 π‘š Jadi c. 85 m 23 menganalisis waktu tempuh mobil C4 Mobil bermassa 800kg. bergerak lurus dengan kecepatan awal 36 km/jam. Setelah menempuh jarak 150 m, kecepatan menjadi 72 km/jam. Waktu tempuh mobil adalah.. a. 5 sekon b. 10 sekon Dik m= 800kg π‘£π‘œ = 36 km/jam X 1/3,6= 10 m/s V= 72 km/jam X 1/3,6 = 20 m/s S = 150 m
  • 13. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban c. 17 sekon d. 25 sekon e. 35 sekon Dit = t? Jawab: Cari percepatan dulu 𝑣2 = 𝑣0 2 + 2. π‘Ž. 𝑠 202 = 102 + 2. π‘Ž. 150 400 = 100 + 300π‘Ž 300 = 300π‘Ž π‘Ž = 1 Maka, 𝑣 = 𝑣0 + π‘Ž. 𝑑 20 = 10 + 1. 𝑑 20 = 10 + 𝑑 𝑑 = 20 βˆ’ 10 = 10𝑠 b. 10 sekon 24 Menyatak an pengertian Gerak lurus berubah beraturan C1 Gerak suatu benda dengan kecepatan tetap adalah... a. Gerak lurus b. Gerak lurus berubah beraturan c. Perpindahan d. Gerak lurus beraturan e. Percepatan b. Gerak lurus berubah beraturan
  • 14. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban 25 Menghitung kelajuan dan kecepatan pada benda yang mengalami gerak lurus berubah beraturan C2 Sebuah benda bergerak dari titik A ke D dengan lintasan berbentukpersegi panjang. Jika AB = CD = 150m dan AD = BC = 100m serta waktu yang dibutuhkan 200s, maka kelajuan dan kecepatan benda berturut-turut adalah.. a. 0,5m/s dan 0,5m/s b. 1m/s dan 0,5m/s c. 1m/s dan 2m/s d. 2m/s dan 0,5m/s e. 2m/s dan 3m/s d. 2m/s dan 0,5m/s 26 Menyatakan grafik hubungan antara kecepatan dan waktu C1 Grafik dibawah ini merupakan grafik hubungan antara kecepatan dan waktu yang mengalami GLBB... a. Diperlambat b. Kelajuan c. Jarak d. Dipercepat e. Percepatan d.dipercepat 27 menganalisiswaktu yang dibutuhkan dua buah benda C4 Dua buah benda A dan B mula-mula berjarak 60 meter. Benda A di sebelah kiri benda B. Pada saat yang sama, benda A a. 6 sekon
  • 15. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban pada saat berpapasan dengan benar bergerak ke kanan dengan kecepatan 6 m/s dan benda B bergerak ke kiri dengan kecepatan 4 m/s. Benda A dan B bertemu setelah keduanya bergerak selama... a. 6 sekon b. 10 sekon c. 15 sekon d. 25 sekon e. 30 sekon 28 Menentukan percepatan mobil C3 Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 10 m/s. setelah 10 sekon, kecepatan mobil berubah menjadi 30 m/s. Berapakah percepatan mobil tersebut... a. 1m/s2 b.2 m/s2 c. 3m/s2 d.4 m/s2 e. 5m/s2 Dik: v0 = 10 m/s t = 10 sekon v1 = 30 m/s Dit: π‘Ž = ..... Jawab 𝑣1 = 𝑣0 + π‘Ž.𝑑 30 = 10 + π‘Ž. 10 30 βˆ’ 10 = 10π‘Ž 20 = 10π‘Ž π‘Ž = 20/10 = 2 π‘š/𝑠 2 Jadi percepatan mobil tersebut setelah 10 sekon adalah 2 m/s2
  • 16. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban b. 2 m/s2 29 Menganalisis grafik gerak lurus berubah beraturan C4 Perhatikanlah grafik hubungan jarak dan waktu (Yβˆ’ X) berikut! Dari grafik tersebut bagian grafik manakah yang menunjukkan benda dalam keadaan diam? a. I dan II b. II dan IV c. I dan V d. III dan VI e. IV dan VI b. II dan IV 30 Menganalisis jarak yang ditempuh mobil mulai dari saat mesin dimatikan sampai berhenti C4 Sebuah mobil mula-mula diam. kemudian, mobil tersebut dihidupkan dan mobil bergerak dengan percepatan tetap 2 m/𝑠2 . Setelah mobil bergerak selama 10 sekon mesinnya dimatikan sehingga mobil mengalami perlambatan tetap dan mobil berhenti 10 sekon kemudian. jarak yang ditempuh mobil mulai dari saat mesin dimatikan sampai berhenti adalah... a. 100 m b. 110 m c. 120 m d. 130 m e. 140 m Dik: π‘Ž = m/𝑠2 𝑑0 = 10 sekon t1 = 10 sekon Dit: s = ... Jawab Mobil bergerak mulai dari keadaan diam dengan percepatan 2 m/𝑠2 . Kecepatan setelah 10 sekon,yakni 𝑣1= 𝑣0 + π‘Žπ‘‘1 Oleh karena mobil begerak mulai dari keadaan diam, 𝑣0 = 0 maka 𝑣1 = 0 + 2 π‘š/ 𝑠2 π‘₯ 10 𝑠
  • 17. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban 𝑣1 = 20 π‘šβ„π‘  Mesin mobil dimatikan dan berhenti setelah 10sekon maka perlambatan mobil adalah π‘Ž = 𝑣1 βˆ’π‘£0 𝑑 π‘Ž = 0 βˆ’ 20 m/s 10 s π‘Ž = βˆ’2 π‘š/𝑠2 Tanda negatif menunjukkan menunjukkan bahwa mobil mengalami perlambatan. Mobil akan berhenti setelah 10 sekon dan menmpuh jarak 𝑠 = 𝑠0 + 𝑣0 𝑑 + 1 2 π‘Žπ‘‘2 Oleh karena mobil bergerak mulai dari keadaan diam, 𝑠0 = 0 maka 𝑠 = 𝑣0 𝑑 + 1 2 π‘Žπ‘‘2 𝑠 = 20 π‘š/𝑠 π‘₯ 10 𝑠 – 1 2 π‘₯ 2 π‘š/𝑠2 π‘₯ (10 𝑠)2 𝑠 = 100 π‘šπ‘’π‘‘π‘’r Jawaban : a 31 menganalisiswaktu yang dibutuhkan dua buah benda pada saat berpapasan C4 Dua buah benda A dan B mula-mula berjarak 60 meter. Benda A di sebelah kiri benda B. Pada saat yang sama, benda A bergerak ke kanan dengan kecepatan 6 m/s dan benda B bergerak ke kiri dengan kecepatan 4 m/s. Benda A dan B bertemu setelah keduanya bergerak selama... a. 6 sekon a. 6 sekon
  • 18. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban b. 10 sekon c. 15 sekon d. 25 sekon e. 30 sekon 32 Menganalisis tabel jarak tempuh benda C4 Perhatikantabel berikut! Berdasarkantabel di atas,bendayang mengalami GLBdan GLBB berturut-turut ditunjukkanolehhuruf .. . a. E, H, dan D, G b. D, G, dan E, H c. E, H, dan D, F d. E, D, dan G, H e.D, H, dan F, G Benda D mengalami pertambahan panjang yang tidak konstan. Pertama, jaraknya bertambah 15, lalu 25, dan terakhir 35. Hal ini menunjukkan benda bergerak GLBB Benda E mengalami pertambahan panjang yang konstan. Benda E mengalami GLB Benda F mengalami GLBB Benda G mengalami GLBB Benda H mengalami GLB Jadi, GLB dan GLBB berturut-turut ditunjukkan oleh huruf E, H, dan D, G. a. E, H, dan D, G 33 Menyatakan grafik hubungan antara kecepatan dan waktu C1 Grafik dibawah ini merupakan grafik hubungan antara kecepatan dan waktu yang mengalami GLBB... a. Diperlambat d. Dipercepat
  • 19. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban b. Kelajuan c. Jarak d. Dipercepat e. Percepatan 34 Menyatak an Pengertian gerak jatuh bebas C1 Gerakan benda yang lintasannya luas adalah.... a. Gerakan b. Gerak jatuh bebas c. Gerak lurus d. GLB (Gerak lurus beraturan) e. GLBB (Gerak lurus berubah beraturan b. Gerak jatuh bebas 35 Menentukan kelajuan buah kelapa ketika menyentuh tanah C3 Buah kelapa terlepas dari tangkainya dan tiba di tanah setelah tiga detik. Berapa kelajuan buah kelapa ketika menyentuh tanah ? g = 10 =m/s2 a. 20m/s b.30 m/s c.40 m/s d.50 m/s e.60 m/s Dik: t = 3 sekon g = 10 m/s2 Dit : Kelajuan akhir (vt) ? Jawab : vt = vo + g t h = vo t + Β½ g t2 vt 2 = vo 2 + 2 g h Pada gerak jatuh bebas,benda tidak mempunyai kelajuan awal (vo = 0). Karenanya rumus di atas berubah menjadi : vt = g t h = Β½ g t2
  • 20. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban vt 2 = 2 g h Keterangan : vt = kelajuan akhir, g = percepatan gravitasi, t = selang waktu, h = ketinggian. Diketahui g dan t, ditanya vt karenanya gunakan rumus pertama. vt = g t vt = (10)(3) vt = 30 m/s Kelajuan akhir buah = 30 m/s b.30 m/s 36 Menentukan kelajuan buah kelapa ketika menyentuh tanah dan Selang waktu buah jatuh hingga tiba di tanah C4 Benda jatuh bebas dari ketinggian 5 meter di atas permukaan tanah.Berapakah kelajuan buah kelapa ketika menyentuh tanah dan Selang waktu buah jatuh hingga tiba di tanah. g = 10 m/s2 a. 10 m/s dan 1 s b. 20 m/s dan 2 s c. 10 m/s dan 3 s d. 10 m/s dan 2 s Dik : h = 5 meter g = 10 m/s2 Dit : (a) Kelajuan akhir (vt) ? (b) Selang waktu (t) ? Jawab : vt = g t h = Β½ g t2 vt 2 = 2 g h (a) Kelajuan akhir (vt) Diketahui h dan g, ditanya vt karenanya gunakan rumus ketiga. vt 2 = 2 g h = 2(10)(5) = 100 vt = 10 m/s (b) Selang waktu (t)
  • 21. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban e. 20 m/s dan 1s Diketahui h dan g, ditanya t karenanya gunakan rumus kedua. h = Β½ g t2 5 = Β½ (10) t2 5 = 5 t2 t2 = 5/5 = 1 t = 1 sekon Selang waktu = 1 sekon a. 10 m/s dan 1 s 37 Menentukkan pperbandingan jatuhnya kelapa dan mangga C3 Buah kelapa dan buah mangga jatuh secara beramaan dari ketinggian β„Ž1 dan β„Ž2. Jika β„Ž1 banding β„Ž2 = 2 banding 1. Maka perbandingan waktu jatuh antara buah kelapa dan buah mangga adalah? a. 𝑑1: 𝑑2 = 𝑣(2; 1) b. 𝑑1: 𝑑2 = 𝑣(1; 1) c. 𝑑1: 𝑑2 = (1;1) d. 𝑑1: 𝑑2 = 𝑣(2: 2) e. 𝑑1 : = 𝑣(2 ∢ 3) Dik: β„Ž1: β„Ž2 = 2:1 Sehingga: 𝑑1: 𝑑2 = 𝑣 ( 2β„Ž1 𝑔 ) :𝑣 ( 2β„Ž2 𝑔 ) 𝑑1: 𝑑2 = 𝑣( β„Ž1) ∢ 𝑣(β„Ž2) 𝑑1: 𝑑2 = 𝑣(β„Ž1: β„Ž2) 𝑑1: 𝑑2 = 𝑣(2;1) 𝒂. π’•πŸ : π’•πŸ = 𝒗(𝟐; 𝟏) 38 Menyatak an Pengertian jarak C1 Pengertian jarak yang benar adalah... a. Gerak suatu benda yang lintasannya berupa garis lurus b. Besaran yang hanya mempunyai nilai saja c. Perubahan kedudukan terhadap suatu titik d. Panjang lintasan yang ditempuh benda dalam selang waktu tertentu
  • 22. No Indikator Soal Jejang Kognitif Soal Jawaban acuan d. Panjang lintasan yang ditempuh benda dalam selang waktu tertentu e. Lintasan yang berubah-ubah 39 Menghitung jarak total mobil C3 Sebuah mobil balap direm dengan perlambatan konstan dari kelajuan 25 m/s menjadi 15 m/s jarak 40 m. jarak total yang telah ditempuh mobil tersebut sampai akhirnya berhenti adalah… a.22,5m b.42,5m c.62,5 m d.80,5m e.100,5 m c.62,5m 40 Menyatakan rumus posisi C1 Suatu Benda pada kedudukan awal x 1 lalu perpindahan kedudukan akhir x 2, maka perpindahan benda dirumuskan... a. V = s/t b. Ξ”x = x2 – x 1 c. Ξ”x = x1 - x 2 d. Ξ”r = rQ – rp e. r = xi + yj b. Ξ”x = x2 – x 1