SlideShare a Scribd company logo
Nama Kelompok:
1. Samuel
2. Fericko
3. Stawin
EKSKRESI KULIT
FUNGSI KULIT
Kulit merupakan lapisan terluar yang membungkus tubuh kita, sehingga setiap
saat, terpengaruh oleh faktor luar, seperti suhu panas dan dingin, basah dan kering,
gesekan, serta senyawa-senyawa yang ada di sekitar tubuh.
Kulit mempunyai fungsi yang amat besar bagi tubuh, yaitu sebagai pelindung tubuh
terhadap faktor fisik.Kulit juga penting untuk mengurangi kehilangan air,
mengatur suhu badan, mengekskresikan zat-zat sisa berupa keringat, serta
menerima rangsang dari luar. Selain itu, kulit juga berfungsi sebagai tempat
pembentukan vitamin D.
STRUKTUR KULIT
1. Epidermis
Epidermis atau kulit ari terdiri atas beberapa lapis, yaitu stratum
korneum atau lapisan tanduk yang tersusun atas sel-sel mati yang selalu
mengelupas. Stratum korneum tersusun atas jaringan epitelium pipih
berlapis-lapis dan berperan untuk melindungi sel-sel di dalamnya serta
untuk mencegah masuknya kuman penyakit, stratum lusidum yang
berwarna bening, stratum granulosum merupakan lapisan kulit yang
berpigmen, dan stratum germinativum merupakan lapisan kulit yang
selalu tumbuh, membentuk sel-sel kulit baru ke arah luar.
Struktur Kulit
2. Dermis
Pada lapisan dermis atau kulit jangat
terdapat akar rambut,kelenjar
keringat(glandula sudorifera), kelenjar
minyak(glandula sebasea),pembuluh
darah,serabut saraf, dan jaringan lemak
bawah kulit
PROSES EKSKRESI PADA PERMUKAAN KULIT
Proses pengeluaran keringat dipengaruhi oleh hipotalamus dan perubahan suhu lingkungan, serta pembuluh
darah. Hipotalamus mampu menghasilkan enzim brandikinin, yang memengaruhi kerja kelenjar keringat dalam
mengeluarkan keringat.
Saat suhu lingkungan tinggi, kulit akan terasa panas. Suhu tersebut akan diteruskan ke pembuluh darah, sehingga
dinding pembuluh darah berdilatasi dan salurannya membesar, sehingga darah yang melewati pembuluh tersebut
meningkat. Selanjutnya darah akan memberikan rangasangan ke hipotalamus. Rangsangan tersebut akan
diteruskan oleh hipotalamus ke kelenjar keringat untuk menyerap air, garam, urea, dan zat-zat sisa metabolism
dari kapiler darah. Keringat dari kelenjar keringat dikeluarkan melalui pembuluh saluran jeringat ke pori di
permukaan kulit. Keringat itu a kan menguap dan menyerap panas tubuh kita sehingga suhu tubuh kita menjadi
tetap. Dengan demikian meningkatnya suhu lingkungan tidak akan meningkatkan suhu tubuh.
Sebaliknya, saat suhu lingkungan dingin, pembuluh darah akan menyempit, sehingga darah yang melaluinya
sedikit. Otot polos penggerak rambut berkontraksi, rambut-rambut tegak, dan kita akan menggigil. Menggigil ini
merupakan mekanisme tubuh untuk mengeluarkan energi panas dalam otot. Dalam keadaan normal, tubuh kita
akan mengeluarkan keringat lebih kurang 50 cc/jam. Keringat tersebut dihasilkan oleh kelenjar keringat yang
tersebar di seluruh lapisan dermis.
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI EKSKRESI
Berikut ini beberapa hal yang dapat memengaruhi proses pengeluaran keringat.
Berbagai faktor tersebut antara lain sebagai berikut :
1. Aktivitas tubuh yang meningkat akan menghasilkan keringat lebih banyak.
2. Suhu lingkungan yang tinggi akan meningkatkan pengeluaran keringat.
3. Guncangan emosi akan meningkatkan pengeluaran keringat.
THANK YOU!

More Related Content

Similar to KULIT.pptx

IPA BIOLOGI "Sistem Eksresi"
IPA BIOLOGI "Sistem Eksresi"IPA BIOLOGI "Sistem Eksresi"
IPA BIOLOGI "Sistem Eksresi"
Nadya Ita
 
PPT KULIT.pptx
PPT KULIT.pptxPPT KULIT.pptx
PPT KULIT.pptx
Rimayani5
 
Anatomi dan Fisiologi kulit.pdf
Anatomi dan Fisiologi kulit.pdfAnatomi dan Fisiologi kulit.pdf
Anatomi dan Fisiologi kulit.pdf
NadilaGinaAwaliyah
 
Sistem_Ekskresi_pada_manusia_Kulit_dan_H.pptx
Sistem_Ekskresi_pada_manusia_Kulit_dan_H.pptxSistem_Ekskresi_pada_manusia_Kulit_dan_H.pptx
Sistem_Ekskresi_pada_manusia_Kulit_dan_H.pptx
hungrysharkgameplayj
 
Sistem integumen
Sistem integumenSistem integumen
Sistem integumen
humayrahismail02
 
ppt Kulit
ppt Kulitppt Kulit
ppt Kulit
VinaRuliyanti
 
Sistem ekskresi pada kulit
Sistem ekskresi pada kulitSistem ekskresi pada kulit
Sistem ekskresi pada kulit
Gwen Desfanny
 
Sistem Integument/Kulit
Sistem Integument/Kulit Sistem Integument/Kulit
Sistem Integument/Kulit
pjj_kemenkes
 
Biologi smp kelas 9
Biologi smp kelas 9Biologi smp kelas 9
Biologi smp kelas 9maniselin
 
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.ppt
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.pptANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.ppt
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.ppt
yunuszakaria
 
Materi alat ekskresi
Materi alat ekskresi Materi alat ekskresi
Materi alat ekskresi
Averina Nadha
 
Pp.....anfis sistem integumen
Pp.....anfis sistem integumenPp.....anfis sistem integumen
Pp.....anfis sistem integumenarniwianti
 
Sistem Integumen
Sistem IntegumenSistem Integumen
Sistem Integumen
Widyawati Widyawati
 
1.-Struktur-dan-Fungsi-Sistem-Integumen.ppt
1.-Struktur-dan-Fungsi-Sistem-Integumen.ppt1.-Struktur-dan-Fungsi-Sistem-Integumen.ppt
1.-Struktur-dan-Fungsi-Sistem-Integumen.ppt
IrmaKusumastuti
 

Similar to KULIT.pptx (20)

IPA BIOLOGI "Sistem Eksresi"
IPA BIOLOGI "Sistem Eksresi"IPA BIOLOGI "Sistem Eksresi"
IPA BIOLOGI "Sistem Eksresi"
 
PPT KULIT.pptx
PPT KULIT.pptxPPT KULIT.pptx
PPT KULIT.pptx
 
Anatomi dan Fisiologi kulit.pdf
Anatomi dan Fisiologi kulit.pdfAnatomi dan Fisiologi kulit.pdf
Anatomi dan Fisiologi kulit.pdf
 
Sistem_Ekskresi_pada_manusia_Kulit_dan_H.pptx
Sistem_Ekskresi_pada_manusia_Kulit_dan_H.pptxSistem_Ekskresi_pada_manusia_Kulit_dan_H.pptx
Sistem_Ekskresi_pada_manusia_Kulit_dan_H.pptx
 
Sistem integumen
Sistem integumenSistem integumen
Sistem integumen
 
ppt Kulit
ppt Kulitppt Kulit
ppt Kulit
 
Sistem ekskresi pada kulit
Sistem ekskresi pada kulitSistem ekskresi pada kulit
Sistem ekskresi pada kulit
 
Sistem Integument/Kulit
Sistem Integument/Kulit Sistem Integument/Kulit
Sistem Integument/Kulit
 
Biologi smp kelas 9
Biologi smp kelas 9Biologi smp kelas 9
Biologi smp kelas 9
 
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.ppt
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.pptANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.ppt
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_KULIT.ppt
 
Materi alat ekskresi
Materi alat ekskresi Materi alat ekskresi
Materi alat ekskresi
 
Integumen
IntegumenIntegumen
Integumen
 
Klp 1 sistem ekskresi
Klp 1 sistem ekskresiKlp 1 sistem ekskresi
Klp 1 sistem ekskresi
 
Pp.....anfis sistem integumen
Pp.....anfis sistem integumenPp.....anfis sistem integumen
Pp.....anfis sistem integumen
 
Sistem Integumen
Sistem IntegumenSistem Integumen
Sistem Integumen
 
Integumen
IntegumenIntegumen
Integumen
 
Dion1
Dion1Dion1
Dion1
 
1.-Struktur-dan-Fungsi-Sistem-Integumen.ppt
1.-Struktur-dan-Fungsi-Sistem-Integumen.ppt1.-Struktur-dan-Fungsi-Sistem-Integumen.ppt
1.-Struktur-dan-Fungsi-Sistem-Integumen.ppt
 
Tugas pp tik
Tugas pp tikTugas pp tik
Tugas pp tik
 
Tugas pp tik
Tugas pp tikTugas pp tik
Tugas pp tik
 

More from NOVAcica

virus.pptx
virus.pptxvirus.pptx
virus.pptx
NOVAcica
 
virus polio.pdf
virus polio.pdfvirus polio.pdf
virus polio.pdf
NOVAcica
 
struktur ANGIOSPERNAE.pptx
struktur ANGIOSPERNAE.pptxstruktur ANGIOSPERNAE.pptx
struktur ANGIOSPERNAE.pptx
NOVAcica
 
SISTEM PERNAFASAN.pdf
SISTEM PERNAFASAN.pdfSISTEM PERNAFASAN.pdf
SISTEM PERNAFASAN.pdf
NOVAcica
 
saraf.pptx
saraf.pptxsaraf.pptx
saraf.pptx
NOVAcica
 
PARU PARU.pptx
PARU PARU.pptxPARU PARU.pptx
PARU PARU.pptx
NOVAcica
 
ORGAN PERNAFASAN.pdf
ORGAN PERNAFASAN.pdfORGAN PERNAFASAN.pdf
ORGAN PERNAFASAN.pdf
NOVAcica
 
MEKANISME PENGANTARAN SARAF.pdf
MEKANISME PENGANTARAN SARAF.pdfMEKANISME PENGANTARAN SARAF.pdf
MEKANISME PENGANTARAN SARAF.pdf
NOVAcica
 
PARENKIM.
PARENKIM.PARENKIM.
PARENKIM.
NOVAcica
 
hormon.pptx
hormon.pptxhormon.pptx
hormon.pptx
NOVAcica
 
herpes.pptx
herpes.pptxherpes.pptx
herpes.pptx
NOVAcica
 
GINJAL.pptx
GINJAL.pptxGINJAL.pptx
GINJAL.pptx
NOVAcica
 
AIDS.
AIDS.AIDS.
AIDS.
NOVAcica
 
mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptxmekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
NOVAcica
 
rabies
rabiesrabies
rabies
NOVAcica
 

More from NOVAcica (15)

virus.pptx
virus.pptxvirus.pptx
virus.pptx
 
virus polio.pdf
virus polio.pdfvirus polio.pdf
virus polio.pdf
 
struktur ANGIOSPERNAE.pptx
struktur ANGIOSPERNAE.pptxstruktur ANGIOSPERNAE.pptx
struktur ANGIOSPERNAE.pptx
 
SISTEM PERNAFASAN.pdf
SISTEM PERNAFASAN.pdfSISTEM PERNAFASAN.pdf
SISTEM PERNAFASAN.pdf
 
saraf.pptx
saraf.pptxsaraf.pptx
saraf.pptx
 
PARU PARU.pptx
PARU PARU.pptxPARU PARU.pptx
PARU PARU.pptx
 
ORGAN PERNAFASAN.pdf
ORGAN PERNAFASAN.pdfORGAN PERNAFASAN.pdf
ORGAN PERNAFASAN.pdf
 
MEKANISME PENGANTARAN SARAF.pdf
MEKANISME PENGANTARAN SARAF.pdfMEKANISME PENGANTARAN SARAF.pdf
MEKANISME PENGANTARAN SARAF.pdf
 
PARENKIM.
PARENKIM.PARENKIM.
PARENKIM.
 
hormon.pptx
hormon.pptxhormon.pptx
hormon.pptx
 
herpes.pptx
herpes.pptxherpes.pptx
herpes.pptx
 
GINJAL.pptx
GINJAL.pptxGINJAL.pptx
GINJAL.pptx
 
AIDS.
AIDS.AIDS.
AIDS.
 
mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptxmekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
 
rabies
rabiesrabies
rabies
 

Recently uploaded

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 

Recently uploaded (20)

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 

KULIT.pptx

  • 1. Nama Kelompok: 1. Samuel 2. Fericko 3. Stawin EKSKRESI KULIT
  • 2. FUNGSI KULIT Kulit merupakan lapisan terluar yang membungkus tubuh kita, sehingga setiap saat, terpengaruh oleh faktor luar, seperti suhu panas dan dingin, basah dan kering, gesekan, serta senyawa-senyawa yang ada di sekitar tubuh. Kulit mempunyai fungsi yang amat besar bagi tubuh, yaitu sebagai pelindung tubuh terhadap faktor fisik.Kulit juga penting untuk mengurangi kehilangan air, mengatur suhu badan, mengekskresikan zat-zat sisa berupa keringat, serta menerima rangsang dari luar. Selain itu, kulit juga berfungsi sebagai tempat pembentukan vitamin D.
  • 3. STRUKTUR KULIT 1. Epidermis Epidermis atau kulit ari terdiri atas beberapa lapis, yaitu stratum korneum atau lapisan tanduk yang tersusun atas sel-sel mati yang selalu mengelupas. Stratum korneum tersusun atas jaringan epitelium pipih berlapis-lapis dan berperan untuk melindungi sel-sel di dalamnya serta untuk mencegah masuknya kuman penyakit, stratum lusidum yang berwarna bening, stratum granulosum merupakan lapisan kulit yang berpigmen, dan stratum germinativum merupakan lapisan kulit yang selalu tumbuh, membentuk sel-sel kulit baru ke arah luar.
  • 4. Struktur Kulit 2. Dermis Pada lapisan dermis atau kulit jangat terdapat akar rambut,kelenjar keringat(glandula sudorifera), kelenjar minyak(glandula sebasea),pembuluh darah,serabut saraf, dan jaringan lemak bawah kulit
  • 5. PROSES EKSKRESI PADA PERMUKAAN KULIT Proses pengeluaran keringat dipengaruhi oleh hipotalamus dan perubahan suhu lingkungan, serta pembuluh darah. Hipotalamus mampu menghasilkan enzim brandikinin, yang memengaruhi kerja kelenjar keringat dalam mengeluarkan keringat. Saat suhu lingkungan tinggi, kulit akan terasa panas. Suhu tersebut akan diteruskan ke pembuluh darah, sehingga dinding pembuluh darah berdilatasi dan salurannya membesar, sehingga darah yang melewati pembuluh tersebut meningkat. Selanjutnya darah akan memberikan rangasangan ke hipotalamus. Rangsangan tersebut akan diteruskan oleh hipotalamus ke kelenjar keringat untuk menyerap air, garam, urea, dan zat-zat sisa metabolism dari kapiler darah. Keringat dari kelenjar keringat dikeluarkan melalui pembuluh saluran jeringat ke pori di permukaan kulit. Keringat itu a kan menguap dan menyerap panas tubuh kita sehingga suhu tubuh kita menjadi tetap. Dengan demikian meningkatnya suhu lingkungan tidak akan meningkatkan suhu tubuh. Sebaliknya, saat suhu lingkungan dingin, pembuluh darah akan menyempit, sehingga darah yang melaluinya sedikit. Otot polos penggerak rambut berkontraksi, rambut-rambut tegak, dan kita akan menggigil. Menggigil ini merupakan mekanisme tubuh untuk mengeluarkan energi panas dalam otot. Dalam keadaan normal, tubuh kita akan mengeluarkan keringat lebih kurang 50 cc/jam. Keringat tersebut dihasilkan oleh kelenjar keringat yang tersebar di seluruh lapisan dermis.
  • 6. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI EKSKRESI Berikut ini beberapa hal yang dapat memengaruhi proses pengeluaran keringat. Berbagai faktor tersebut antara lain sebagai berikut : 1. Aktivitas tubuh yang meningkat akan menghasilkan keringat lebih banyak. 2. Suhu lingkungan yang tinggi akan meningkatkan pengeluaran keringat. 3. Guncangan emosi akan meningkatkan pengeluaran keringat.