SlideShare a Scribd company logo
Disiapkan oleh
Dr. Ardiansyah Syahab
 Agar alumni memberikan ide/gagasan untuk
kemajuan UKMI Al Fatah
 Agar tidak terputus ikatan emosional pengurus,
anggota, dan alumni
 Agar alumni membimbing dan mengarahkan
pengurus dan anggota
 Agar alumni berkontribusi untuk mendukung
berbagai kegiatan UKMI Al Fatah baik moril
maupun materil
 Desain Sistem Pendidikan Tinggi mengharuskan
mahasiswa cepat selesai kuliah. Akibatnya
mahasiwa tidak tertarik berorganisasi karena hanya
terpikir kuliah dan studi selesai tepat waktu
 Mahasiswa cenderung apatis (tidak peduli)
mengenai problematika kehidupan
 Mahasiswa tidak lagi terlihat sebagai agent of
change, agent of innovator, dan alat sosial control.
 Organisasi mahasiswa tidak lagi terlihat kiprahnya
sebagai wadah untuk membina potensi mahasiswa
yang kelak menjadi leader (pemimpin)
STRENGTH
 Kader kaum intelektual
 Kader berkiprah intern dan ekstern kampus
 Kader berakidah Islam dan taat syariat Islam
 Kader beraktivitas mulia, yakni dakwah Islam
 Kader memiliki cita-cita yang tinggi, yakni berupaya
melanjutkan kembali kehidupan Islam
WEAKNESS
 Kader kurang percaya diri
 Kader belum bersikap kritis
 Kader belum menunjukkan jiwa kepemimpinannya
 Kader belum bisa mewarnai kampus
 Kader belum memahami keorganisasian
 Kader belum menguasai teknik persidangan
 Kader belum mampu mendinamisasi forum
OPPORTUNITIES
 Organisasi Intern Kampus
 Legalitas (SK Wakil Rektor III)
 Financial (Pendanaan Wakil Rektor III)
 Kreativitas Program Kerja
 Kebebasan Akademik dan Mimbar Kampus
THREATENT
 Kompetisi antar Organisasi Mahasiswa
 Dikaitkan dengan ormas yang telah dibubarkan
 Fitnah terhadap kader UKMI Al Fatah
 Ada event tandingan
 Anggota Muda
 Anggota Biasa
 Anggota Amiq
 Anggota Mustanir
 Ta’aruf UKMI Al Fatah
 LK-1
 LK-2
 LK-3
 Mengenal Organisasi Kampus
 Mengetahui UKMI Al Fatah
 Mengetahui Pengurus UKMI Al Fatah
 Mengetahui Pengurus UKMI Al Fatah
 Mengetahui kiprah UKMI Al Fatah
 Tertarik bergabung dalam UKMI Al Fatah
 Bersedia ikut dalam kegiatan UKMI Al Fatah
 Mampu percaya diri
 Mampu tampil di depan forum
 Mampu bersikap kritis
 Mampu menjalankan aturan organisasi
 Mampu mencermati permasalahan umat islam
 Mampu disipilin dan tanggung jawab
 Mampu berpikir logis
 Mampu menjadi narasumber
 Mampu menjawab pertanyaan
 Mampu menyampaikan gagasan alternatif
 Mampu menampilkan jiwa kepemimpinan
 Mampu berargumentasi sesuai fakta
 Mampu berpendapat dengan hujjah
 Mampu problem solving
 Mampu berpikir cemerlang
 Mampu menjadi pemimpin
LATAR BELAKANG
 Mendorong kader UKMI Al Fatah agar mampu kritis
dan inovatif
 Menstimulus kader UKMI Al Fatah agar tampil
percaya diri
 Mengangkat minat dan bakat UKMI Al Fatah
sebagai intelektual yang berpikir cemerlang
 Mengembangkan potensi kader UKMI Al Fatah agar
kelak menjadi leader (pemimpin)
TUJUAN
 Meningkatkan pengetahuan praktis kader mengenai
training of fasilitator
 Meningkatkan potensi kader agar mampu tampil
public speaking
 Mencetak kader yang dinamis dan kritis
 Melahirkan kader yang berjiwa pemimpin
 Melahirkan kader yang handal dan militan
PELAKSANA
 Steering Committee (Panitia Pengarah)
 Organizing Committee (Panitia Pelaksana)
 Master of Training (Mater Pelatihan)
 Fasilitator
METODE
 Dinamika forum (Fasilitator mendinamisasikan forum
agar interaktif dan dialogis)
 Sarana melatih kemampuan bicara (Peserta berani
mengungkapkan pendapat tentang suatu masalah)
 Ceramah tanpa tanya-jawab (Fasilitator
mempertanyakan isi ceramah kepada peserta)
 Diskusi tentang topik yang aktual (Fasilitator
menstimulus peserta agar saling berpendapat)
 Game (Fasilitator menampilkan game, sedangkan
Peserta menelaah & mencari pemecahan masalahnya)
Semoga training of fasilitator
ini bisa menghasilkan fasilitator
handal yang mampu mencetak
kader dakwah yang kritis,
inovatif, intelektual, dan leading
di kampus. Amin

More Related Content

Similar to KONSEP LATIHAN KEPEMIMPINAN LK-1 untuk pemuda.pptx

Basic-Leadership.8768000.pptx
Basic-Leadership.8768000.pptxBasic-Leadership.8768000.pptx
Basic-Leadership.8768000.pptx
Agustina Rahmawati
 
Kepimpinan Berkualiti
Kepimpinan BerkualitiKepimpinan Berkualiti
Kepimpinan Berkualiti
Imsamad
 
Kepimpinan Berkualiti
Kepimpinan BerkualitiKepimpinan Berkualiti
Kepimpinan Berkualiti
guestfce315
 
Kepemimpinan dalam-organisasi
Kepemimpinan dalam-organisasi Kepemimpinan dalam-organisasi
Kepemimpinan dalam-organisasi
Joel mabes
 
21 kelemahan gerakan dakwah masa kini
21 kelemahan gerakan dakwah masa kini21 kelemahan gerakan dakwah masa kini
21 kelemahan gerakan dakwah masa kini
Mas Wardoyo
 
Kelompok 5 : Gaya Kepemimpinan
Kelompok 5 : Gaya KepemimpinanKelompok 5 : Gaya Kepemimpinan
Kelompok 5 : Gaya Kepemimpinan
Vonny Effendi
 
Tipologi Kepemimpinan
Tipologi KepemimpinanTipologi Kepemimpinan
Tipologi Kepemimpinan
Didik Rasa Jatim
 
kepemdlmorg.terb.norgannnaok..nmgnjh.pptx
kepemdlmorg.terb.norgannnaok..nmgnjh.pptxkepemdlmorg.terb.norgannnaok..nmgnjh.pptx
kepemdlmorg.terb.norgannnaok..nmgnjh.pptx
erwinputubasai
 
Fdokumen.com kepemimpinan dalam-organisasi-568c14f76bfe2
Fdokumen.com kepemimpinan dalam-organisasi-568c14f76bfe2Fdokumen.com kepemimpinan dalam-organisasi-568c14f76bfe2
Fdokumen.com kepemimpinan dalam-organisasi-568c14f76bfe2
infosmkn5kotser
 
PANDUAN MENJADI AKTIVIS KAMPUS.pdf
PANDUAN MENJADI AKTIVIS KAMPUS.pdfPANDUAN MENJADI AKTIVIS KAMPUS.pdf
PANDUAN MENJADI AKTIVIS KAMPUS.pdf
Kiki Alhadiida
 
Pelatihan transformational leadership
Pelatihan transformational leadershipPelatihan transformational leadership
Pelatihan transformational leadership
borobudurconsulting
 
Makalah kepemimpinan
Makalah kepemimpinanMakalah kepemimpinan
Makalah kepemimpinan
Septian Muna Barakati
 
20100412_KEPEMIMPINAN.ppt
20100412_KEPEMIMPINAN.ppt20100412_KEPEMIMPINAN.ppt
20100412_KEPEMIMPINAN.ppt
IndraSagitaHarifudia
 
Prinsip_dan_Strategi_Kepemimpinan.ppt
Prinsip_dan_Strategi_Kepemimpinan.pptPrinsip_dan_Strategi_Kepemimpinan.ppt
Prinsip_dan_Strategi_Kepemimpinan.ppt
AlwiHasan5
 
Tajuk 14 kepimpinan
Tajuk 14 kepimpinanTajuk 14 kepimpinan
Tajuk 14 kepimpinan
Wan Azmanan Wan Yusoff
 
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...
roriepermony
 
Makalah anna
Makalah annaMakalah anna
Makalah anna
ANna Hwang Ji Ni
 

Similar to KONSEP LATIHAN KEPEMIMPINAN LK-1 untuk pemuda.pptx (20)

Basic-Leadership.8768000.pptx
Basic-Leadership.8768000.pptxBasic-Leadership.8768000.pptx
Basic-Leadership.8768000.pptx
 
Kepimpinan Berkualiti
Kepimpinan BerkualitiKepimpinan Berkualiti
Kepimpinan Berkualiti
 
Kepimpinan Berkualiti
Kepimpinan BerkualitiKepimpinan Berkualiti
Kepimpinan Berkualiti
 
Kepemimpinan dalam-organisasi
Kepemimpinan dalam-organisasi Kepemimpinan dalam-organisasi
Kepemimpinan dalam-organisasi
 
21 kelemahan gerakan dakwah masa kini
21 kelemahan gerakan dakwah masa kini21 kelemahan gerakan dakwah masa kini
21 kelemahan gerakan dakwah masa kini
 
Kelompok 5 : Gaya Kepemimpinan
Kelompok 5 : Gaya KepemimpinanKelompok 5 : Gaya Kepemimpinan
Kelompok 5 : Gaya Kepemimpinan
 
Tipologi Kepemimpinan
Tipologi KepemimpinanTipologi Kepemimpinan
Tipologi Kepemimpinan
 
Tipologi kepemimpinan
Tipologi kepemimpinanTipologi kepemimpinan
Tipologi kepemimpinan
 
kepemdlmorg.terb.norgannnaok..nmgnjh.pptx
kepemdlmorg.terb.norgannnaok..nmgnjh.pptxkepemdlmorg.terb.norgannnaok..nmgnjh.pptx
kepemdlmorg.terb.norgannnaok..nmgnjh.pptx
 
Fdokumen.com kepemimpinan dalam-organisasi-568c14f76bfe2
Fdokumen.com kepemimpinan dalam-organisasi-568c14f76bfe2Fdokumen.com kepemimpinan dalam-organisasi-568c14f76bfe2
Fdokumen.com kepemimpinan dalam-organisasi-568c14f76bfe2
 
PANDUAN MENJADI AKTIVIS KAMPUS.pdf
PANDUAN MENJADI AKTIVIS KAMPUS.pdfPANDUAN MENJADI AKTIVIS KAMPUS.pdf
PANDUAN MENJADI AKTIVIS KAMPUS.pdf
 
Pelatihan transformational leadership
Pelatihan transformational leadershipPelatihan transformational leadership
Pelatihan transformational leadership
 
Makalah kepemimpinan
Makalah kepemimpinanMakalah kepemimpinan
Makalah kepemimpinan
 
20100412_KEPEMIMPINAN.ppt
20100412_KEPEMIMPINAN.ppt20100412_KEPEMIMPINAN.ppt
20100412_KEPEMIMPINAN.ppt
 
Prinsip_dan_Strategi_Kepemimpinan.ppt
Prinsip_dan_Strategi_Kepemimpinan.pptPrinsip_dan_Strategi_Kepemimpinan.ppt
Prinsip_dan_Strategi_Kepemimpinan.ppt
 
Tajuk 14 kepimpinan
Tajuk 14 kepimpinanTajuk 14 kepimpinan
Tajuk 14 kepimpinan
 
Tajuk 14 kepimpinan
Tajuk 14 kepimpinanTajuk 14 kepimpinan
Tajuk 14 kepimpinan
 
Konflik
KonflikKonflik
Konflik
 
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...
 
Makalah anna
Makalah annaMakalah anna
Makalah anna
 

Recently uploaded

LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
RizkiArdhan
 
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar PancasilaProyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
ArulArya1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
 
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar PancasilaProyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 

KONSEP LATIHAN KEPEMIMPINAN LK-1 untuk pemuda.pptx

  • 2.  Agar alumni memberikan ide/gagasan untuk kemajuan UKMI Al Fatah  Agar tidak terputus ikatan emosional pengurus, anggota, dan alumni  Agar alumni membimbing dan mengarahkan pengurus dan anggota  Agar alumni berkontribusi untuk mendukung berbagai kegiatan UKMI Al Fatah baik moril maupun materil
  • 3.  Desain Sistem Pendidikan Tinggi mengharuskan mahasiswa cepat selesai kuliah. Akibatnya mahasiwa tidak tertarik berorganisasi karena hanya terpikir kuliah dan studi selesai tepat waktu  Mahasiswa cenderung apatis (tidak peduli) mengenai problematika kehidupan  Mahasiswa tidak lagi terlihat sebagai agent of change, agent of innovator, dan alat sosial control.  Organisasi mahasiswa tidak lagi terlihat kiprahnya sebagai wadah untuk membina potensi mahasiswa yang kelak menjadi leader (pemimpin)
  • 4. STRENGTH  Kader kaum intelektual  Kader berkiprah intern dan ekstern kampus  Kader berakidah Islam dan taat syariat Islam  Kader beraktivitas mulia, yakni dakwah Islam  Kader memiliki cita-cita yang tinggi, yakni berupaya melanjutkan kembali kehidupan Islam
  • 5. WEAKNESS  Kader kurang percaya diri  Kader belum bersikap kritis  Kader belum menunjukkan jiwa kepemimpinannya  Kader belum bisa mewarnai kampus  Kader belum memahami keorganisasian  Kader belum menguasai teknik persidangan  Kader belum mampu mendinamisasi forum
  • 6. OPPORTUNITIES  Organisasi Intern Kampus  Legalitas (SK Wakil Rektor III)  Financial (Pendanaan Wakil Rektor III)  Kreativitas Program Kerja  Kebebasan Akademik dan Mimbar Kampus
  • 7. THREATENT  Kompetisi antar Organisasi Mahasiswa  Dikaitkan dengan ormas yang telah dibubarkan  Fitnah terhadap kader UKMI Al Fatah  Ada event tandingan
  • 8.  Anggota Muda  Anggota Biasa  Anggota Amiq  Anggota Mustanir
  • 9.  Ta’aruf UKMI Al Fatah  LK-1  LK-2  LK-3
  • 10.  Mengenal Organisasi Kampus  Mengetahui UKMI Al Fatah  Mengetahui Pengurus UKMI Al Fatah  Mengetahui Pengurus UKMI Al Fatah  Mengetahui kiprah UKMI Al Fatah  Tertarik bergabung dalam UKMI Al Fatah  Bersedia ikut dalam kegiatan UKMI Al Fatah
  • 11.  Mampu percaya diri  Mampu tampil di depan forum  Mampu bersikap kritis  Mampu menjalankan aturan organisasi  Mampu mencermati permasalahan umat islam  Mampu disipilin dan tanggung jawab
  • 12.  Mampu berpikir logis  Mampu menjadi narasumber  Mampu menjawab pertanyaan  Mampu menyampaikan gagasan alternatif  Mampu menampilkan jiwa kepemimpinan
  • 13.  Mampu berargumentasi sesuai fakta  Mampu berpendapat dengan hujjah  Mampu problem solving  Mampu berpikir cemerlang  Mampu menjadi pemimpin
  • 14. LATAR BELAKANG  Mendorong kader UKMI Al Fatah agar mampu kritis dan inovatif  Menstimulus kader UKMI Al Fatah agar tampil percaya diri  Mengangkat minat dan bakat UKMI Al Fatah sebagai intelektual yang berpikir cemerlang  Mengembangkan potensi kader UKMI Al Fatah agar kelak menjadi leader (pemimpin)
  • 15. TUJUAN  Meningkatkan pengetahuan praktis kader mengenai training of fasilitator  Meningkatkan potensi kader agar mampu tampil public speaking  Mencetak kader yang dinamis dan kritis  Melahirkan kader yang berjiwa pemimpin  Melahirkan kader yang handal dan militan
  • 16.
  • 17. PELAKSANA  Steering Committee (Panitia Pengarah)  Organizing Committee (Panitia Pelaksana)  Master of Training (Mater Pelatihan)  Fasilitator
  • 18. METODE  Dinamika forum (Fasilitator mendinamisasikan forum agar interaktif dan dialogis)  Sarana melatih kemampuan bicara (Peserta berani mengungkapkan pendapat tentang suatu masalah)  Ceramah tanpa tanya-jawab (Fasilitator mempertanyakan isi ceramah kepada peserta)  Diskusi tentang topik yang aktual (Fasilitator menstimulus peserta agar saling berpendapat)  Game (Fasilitator menampilkan game, sedangkan Peserta menelaah & mencari pemecahan masalahnya)
  • 19. Semoga training of fasilitator ini bisa menghasilkan fasilitator handal yang mampu mencetak kader dakwah yang kritis, inovatif, intelektual, dan leading di kampus. Amin