SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
KISI-KISI ASESMEN UJIAN KELAS 9
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Sekolah : SMP/MTs ... Alokasi waktu : 120 menit
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Jumlah soal : 50 soal
Kurikulum Acuan : SKL Kurikulum 2013 Bentuk soal : PG, PGK dan True-False
Kelas : IX (Sembilan) Penyusun :
Kelas/
Smt
Kompetensi
Dasar
Materi Indikator
Level
Kognitif
Nomor
Soal
Bentuk
Soal
VII/1 3.2 Mengidentifikasi fungsi
sosial,struktur teks, dan unsurkebahasaan
teks interaksitransaksional lisan dan tulis
yangmelibatkan tindakanmemberi
danmeminta informasi terkait jati diri,pendek
dan sederhana, sesuaidengan konteks
penggunaannya.{Perhatikan unsur
kebahasaan dankosa kata terkait
hubunganKeluarga; pronoun (subjective,
objective, possessive)
Introduction Disajikan sebuah dialog, peserta didik dapat
menentukan gambaran umum/topik dialog dengan
tepat.
L3 1 PG
Disajikan dialog sama dengan nomor 1, peserta
didik dapat melengkapi kalimat dengan tepat.
L2 2 PG
VII/1 3.4 Mengidentifikasi fungsi sosial,struktur
teks, dan unsurkebahasaan teks
interaksitransaksional lisan dan tulis
yangmelibatkan tindakanmemberi
danmeminta informasi terkait namadan
jumlah binatang, benda, danbangunan publik
yang dekatdengan kehidupan siswa sehari-
hari, sesuai dengan kontekspenggunaannya.
(Perhatikan unsurkebahasaan dan kosa kata
terkaitarticle a dan the, plural dansingular)
Public places,
Direction and
Location
Disajikan denah sama dengan nomor 4, peserta
didik dapat melengkapi dialog rumpang terkait
denah dengan tepat.
L1 3 PG
VII/2 3.7 Membandingkan fungsi
sosial,struktur teks, dan unsurkebahasaan
beberapa teksdeskriptif lisan dan tulis
denganmemberi dan meminta
informasiterkait dengan deskripsi
Descriptive text Disajikan teks deskriptif tentang orang, peserta
didik dapat menentukan tujuan penulisan teks
dengan benar
L3 4 PG
Disajikan teks sama dengan nomor 6, peserta didik
dapat menentukan makna kata dengan benar.
L2 5 PG
orang,binatang, dan benda, sangat pendekdan
sederhana, sesuai dengankonteks
penggunaannya
Disajikan teks deskriptif tentang tempat bersejarah,
peserta didik dapat menentukan salah/benar
terhadap pernyataan yang diberikan berdasarkan
teks dengan tepat. (informasi tersurat/rinci)
L1 6 T/F
Disajikan teks deskriptif tentang tempat bersejarah,
peserta didik dapat menentukan salah/benar
terhadap pernyataan yang diberikan berdasarkan
teks dengan tepat.(Topik teks)
L3 7 T/F
Disajikan teks deskriptif tentang tempat bersejarah,
peserta didik dapat menentukan salah/benar
terhadap pernyataan yang diberikan berdasarkan
teks dengan tepat. (Rincian deskripsi)
L2 8 T/F
VIII/1 3.3 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan teks interaksi
transaksional lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan memberi dan meminta informasi
terkait keharusan, larangan, dan himbauan,
sesuai dengan konteks penggunaannya
(Perhatikan unsur kebahasaan must, should)
Suggestion Disajikan sebuah dialog mengenai saran masukan,
peserta didik dapat menentukan informasi tersurat
dengan tepat.
L1 9 PG
Disajikan dialog sama dengan nomor 9, peserta
didik dapat menentukan rincian deskripsi dengan
tepat.
L2 10 PG
VIII/1 3.5 Membandingkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
khusus dalam bentuk greeting card, dengan
memberi dan meminta informasi terkait
dengan hari-hari spesial, sesuai dengan
konteks penggunaannya
Greeting Card Disajikan teks kartu ucapan selamat, peserta didik
dapat menentukan informasi tersurat/rinci terkait
pengirim kartu dengan tepat.
L1 11 PG
VIII/2 3.9 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan teks interaksi
transaksional lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan memberi dan meminta informasi
terkait perbandingan jumlah dan sifat orang,
binatang, benda, sesuai dengan konteks
penggunaannya (Perhatikan unsur
kebahasaan degree of comparison)
Degrees of
Comparison
Disajikan gambar tokoh-tokoh kartun Doraemon,
peserta didik menentukan informasi rinci/tersurat
dengan tepat.
L1 15 PG
Disajikan gambar sama ddengan nomor 15, peserta
didik dapat melengkapi kalimat rumpang terkait
perbandingan dengan tepat.
L2 16 PGK
VIII/2 3.11 Membandingkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
Recount text Disajikan sebuah teks recount, peserta didik dapat
menentukan gambaran umum/topik bacaan dengan
L3 17 PG
personal recount lisan dan tulis dengan
memberi dan meminta informasi terkait
pengalaman pribadi di waktu lampau, pendek
dan sederhana, sesuai dengan konteks
penggunaannya
tepat.
Disajikan teks sama dengan nomor 17, peserta didik
dapat menentukan gagasan pokok paragraf kedua
dengan tepat.
L3 18 PG
Disajikan teks sama dengan nomor 17-18, peserta
didik dapat menentukan rujukan kata dengan tepat.
L2 19 PG
Disajikan teks sama dengan nomor 17-19, peserta
didik dapat menentukan informasi tersurat/rinci
dengan tepat.
L1 20 PG
Disajikan teks sama dengan nomor 17-20, peserta
didik dapat menentukan rincian argumentasi dengan
tepat.
L2 21 PG
VIII/2 3.12 Membandingkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
khusus dalam bentuk pesan singkat dan
pengumuman/ pemberitahuan (notice),
dengan memberi dan meminta informasi
terkait kegiatan sekolah, sesuai dengan
konteks penggunaannya
Notice, Short
Message,
Announcement
Disajikan gambar/teks peringatan, peserta didik
dapat menentukan benar/salah terhadap pernyataan
yang diberikan dengan tepat.
L2 22 T/F
Disajikan teks/gambar sama dengan nomor 22,
peserta didik dapat benar/salah terhadap pernyataan
yang diberikan dengan tepat.
L2 23 T/F
Disajikan pemberitahuan/pengumuman di sekolah,
peserta didik dapat menentukan rincian argumentasi
dengan tepat.
L2 24 PG
Disajikan teks sama dengan nomor 24, peserta didik
dapat menentukan informasi tersurat/rinci dengan
benar.
L1 25 PG
IX/1 3.3 Membandingkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
khusus dalam bentuk label, dengan meminta
dan memberi informasi terkait obat/makanan/
minuman, sesuai dengan konteks
penggunaannya
Label Disajikan sebuah label makanan, peserta didik
dapat menentukan informasi rinci dengan tepat.
L1 26 PG
Disajikan teks samadengan nomor 26, peserta didik
dapat menentukan makna kata dengan tepat.
L2 27 PGK
Disajikan teks sama dengan nomor 26-27, peserta
didik dapat menentukan informasi rinci tersurat
dengan tepat.
L1 28 PG
IX/1 3.4 Membandingkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
Procedure text Disajikan teks prosedur manual, peserta didik dapat
menentukan informasi tersurat terkait langkah-
L1 29 PGK
prosedur lisan dan tulis dengan memberi dan
meminta informasi terkait resep makanan/
minuman dan manual, pendek dan sederhana,
sesuai dengan konteks penggunaannya
langkah dalam prosedur dengan tepat.
Disajikan teks prosedur manual yang sama dengan
nomor 29, peserta didik dapat menentukan
informasi tersurat terkait langkah-langkah dalam
prosedur dengan tepat.
L1 30 PG
Disajikan teks prosedur yang sama dengan nomor
29-30, peserta didik dapat menentukan makna kata
dengan tepat.
L2 31 PGK
Disajikan teks prosedur resep makanan, peserta
didik dapat menentukan benar/salah pada
pernyataan yang diberikan (tujuan penulisan teks)
L3 32 T/F
Disajikan teks sama dengan nomor 32, peserta didik
dapat menentukan benar/salah pada pernyataan
yang diberikan (Informasi rinci tersurat/langkah-
langkah)
L1 33 T/F
IX/2 3.7 Membandingkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
naratif lisan dan tulis dengan memberi dan
meminta informasi terkait fairytales, pendek
dan sederhana, sesuai dengan konteks
penggunaannya
Narrative text Disajikan teks naratif cerita rakyat, peserta didik
dapat menentukan tujuan penulisan teks dengan
tepat.
L3 34 PGK
Disajikan teks sama dengan nomor 34, peserta didik
dapat menentukan benar salah pada pernyataan
yang diberikan (informasi tersurat)
L1 35 T/F
Disajikan teks sama dengan nomor 34-35, peserta
didik dapat menentukan rujukan kata dengan tepat
L2 36 T/F
Disajikant teks sama dengan nomor 34-36, peserta
didik dapat menentukan makna kata dengan tepat.
L2 37 PGK
Disajikan teks sama dengan nomor 34-37, peserta
didik dapat menentukan judul teks dengan tepat.
L3 38 PG
IX/2 3.9 Membandingkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
information report lisan dan tulis dengan
memberi dan meminta informasi terkait mata
pelajaran lain di Kelas IX, pendek dan
sederhana, sesuai dengan konteks
penggunaannya
Report Disajikan teks report mengenai binatang, peserta
didik dapat menentukan benar/salah pada
pernyataan yang diberikan (Informasi tersurat)
L1 39 T/F
Disajikan teks sama dengan nomor 39, peserta didik
dapat menentukan rincian deskripsi dengan tepat.
L2 40 PGK
Disajikan teks sama dengan nomor 39-40, peserta L1 41 T/F
didik dapat menentukan benar/salah pada
pernyataan yang diberikan dengan tepat. (Informasi
tersurat/rinci)
IX/2 3.10 Membandingkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
khusus dalam bentuk iklan dengan memberi
dan meminta informasi terkait produk dan
jasa, sesuai dengan konteks penggunaannya
Advertisement Disajikan iklan jasa penginapan, peserta didik dapat
menentukan benar/salah pada pernyataan yang
diberikan dengan tepat.(Informasi tersurat)
L1 42 T/F
Disajikan iklan yang sama dengan nomor 42,
peserta didik dapat menentukan informasi
rinci/tersurat dengan tepat.
L1 43 PG
Disajikan iklan yang sama dengan nomor 42-43,
peserta didik dapat menentukan makna kata dengan
tepat.
L2 44 PGK
Disajikan iklan produk barang, peserta didik dapat
menentukan benar/salah pada pernyataan yang
diberikan dengan tepat.(topik)
L3 45 T/F
Disajikan iklan yang sama dengan nomor 45,
peserta didik dapat menentuakan informasi
tersurat/rinci dengan tepat.
L1 46 PG
IX/2 3.11 Menafsirkan fungsi sosial dan unsur
kebahasaan dalam lirik lagu terkait
kehidupan remaja SMP/MTs
Song Lyrics Disajikan lirik lagu, peserta didik dapat menentukan
nama penyanyi lagu dengan benar.
L1 47 PG
Disajikan lirik lagu sama dengan nomor 47, peserta
didik dapat menentukan gambaran umum/topik lagu
dengan tepat.
L3 48 PG
Disajikan lirik yang sama dengan nomor 47-48,
peserta didik dapat menentukan informasi tersirat
dengan tepat
L3 49 PG
Disajikan lirik yang sama dengan nomor 47-49,
peserta didik dapat menentukan makna kata/frasa
dengan tepat.
L2 50 PG

More Related Content

Similar to KISI AKM BAHASA INGGRIS ASSESMENT MADRASAH

Kisi - Kisi Soal PAS Sastra Inggris XI'21.docx
Kisi - Kisi Soal PAS Sastra  Inggris XI'21.docxKisi - Kisi Soal PAS Sastra  Inggris XI'21.docx
Kisi - Kisi Soal PAS Sastra Inggris XI'21.docxFitaBaedlowie1
 
Kisi kisi ujian sekolah 2014
Kisi kisi ujian sekolah 2014Kisi kisi ujian sekolah 2014
Kisi kisi ujian sekolah 2014totok aris
 
Kisi-kisi PAS 7 Bahasa Indonesia.docx
Kisi-kisi PAS 7 Bahasa Indonesia.docxKisi-kisi PAS 7 Bahasa Indonesia.docx
Kisi-kisi PAS 7 Bahasa Indonesia.docxAnggaWinata4
 
Contoh Kisi-kisi-Dan-Kartu-Soal-Bahasa-Inggris-Kelas-Xii-Lengkap-Dengan-Kunci...
Contoh Kisi-kisi-Dan-Kartu-Soal-Bahasa-Inggris-Kelas-Xii-Lengkap-Dengan-Kunci...Contoh Kisi-kisi-Dan-Kartu-Soal-Bahasa-Inggris-Kelas-Xii-Lengkap-Dengan-Kunci...
Contoh Kisi-kisi-Dan-Kartu-Soal-Bahasa-Inggris-Kelas-Xii-Lengkap-Dengan-Kunci...arikirawan1
 
Kisi kisi ujicoba rayon
Kisi kisi ujicoba rayonKisi kisi ujicoba rayon
Kisi kisi ujicoba rayontotok aris
 
02. kisi kisi usp mata pelajaran bahasa indonesia zona b.docx
02. kisi kisi usp mata pelajaran bahasa indonesia zona b.docx02. kisi kisi usp mata pelajaran bahasa indonesia zona b.docx
02. kisi kisi usp mata pelajaran bahasa indonesia zona b.docxSMKPENERBANGANSRIWIJ
 
1. KISI-KISI & SOAL UM BHS. INGGRIS SMPMTS.docx
1. KISI-KISI & SOAL UM BHS. INGGRIS SMPMTS.docx1. KISI-KISI & SOAL UM BHS. INGGRIS SMPMTS.docx
1. KISI-KISI & SOAL UM BHS. INGGRIS SMPMTS.docxTUMINGINSPd
 
Kisi kisi uts gasal 2014(1)
Kisi kisi uts gasal 2014(1)Kisi kisi uts gasal 2014(1)
Kisi kisi uts gasal 2014(1)totok aris
 
KISI-KISI PTS BAHASA INGGRIS KELAS VIII 2024.docx
KISI-KISI PTS BAHASA INGGRIS KELAS VIII 2024.docxKISI-KISI PTS BAHASA INGGRIS KELAS VIII 2024.docx
KISI-KISI PTS BAHASA INGGRIS KELAS VIII 2024.docxWidatyNingrahayuSPd
 
Lk.1 hots PKP Bahasa inggris 2019
Lk.1 hots PKP Bahasa inggris 2019Lk.1 hots PKP Bahasa inggris 2019
Lk.1 hots PKP Bahasa inggris 2019selamat permono
 
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA USfirzamcrsft
 
ATP Bahasa Inggris X.docx
ATP Bahasa Inggris X.docxATP Bahasa Inggris X.docx
ATP Bahasa Inggris X.docxDikiIrwanda
 
Kisi-kisi PAS B.Ing Kelas 8 K13.docx
Kisi-kisi PAS B.Ing Kelas 8 K13.docxKisi-kisi PAS B.Ing Kelas 8 K13.docx
Kisi-kisi PAS B.Ing Kelas 8 K13.docxEdiYanto48
 
KISI KISI SOAL US B. INDONESIA 2022 (PAKET A).docx
KISI KISI SOAL US B. INDONESIA 2022 (PAKET A).docxKISI KISI SOAL US B. INDONESIA 2022 (PAKET A).docx
KISI KISI SOAL US B. INDONESIA 2022 (PAKET A).docxssuseredc6b41
 
Kisi kisi simulasi un 2012-2013
Kisi kisi simulasi un 2012-2013 Kisi kisi simulasi un 2012-2013
Kisi kisi simulasi un 2012-2013 totok aris
 
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020 Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020 atep firmansyah
 
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdf
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdfKISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdf
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdfssuser0f594b
 
bahasa-inggris-bahasaipaipsagama.doc
bahasa-inggris-bahasaipaipsagama.docbahasa-inggris-bahasaipaipsagama.doc
bahasa-inggris-bahasaipaipsagama.docdasyaputri1
 
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 202001 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020Sudiatmoko Mokher
 

Similar to KISI AKM BAHASA INGGRIS ASSESMENT MADRASAH (20)

Kisi - Kisi Soal PAS Sastra Inggris XI'21.docx
Kisi - Kisi Soal PAS Sastra  Inggris XI'21.docxKisi - Kisi Soal PAS Sastra  Inggris XI'21.docx
Kisi - Kisi Soal PAS Sastra Inggris XI'21.docx
 
Kisi kisi ujian sekolah 2014
Kisi kisi ujian sekolah 2014Kisi kisi ujian sekolah 2014
Kisi kisi ujian sekolah 2014
 
Kisi-kisi PAS 7 Bahasa Indonesia.docx
Kisi-kisi PAS 7 Bahasa Indonesia.docxKisi-kisi PAS 7 Bahasa Indonesia.docx
Kisi-kisi PAS 7 Bahasa Indonesia.docx
 
Contoh Kisi-kisi-Dan-Kartu-Soal-Bahasa-Inggris-Kelas-Xii-Lengkap-Dengan-Kunci...
Contoh Kisi-kisi-Dan-Kartu-Soal-Bahasa-Inggris-Kelas-Xii-Lengkap-Dengan-Kunci...Contoh Kisi-kisi-Dan-Kartu-Soal-Bahasa-Inggris-Kelas-Xii-Lengkap-Dengan-Kunci...
Contoh Kisi-kisi-Dan-Kartu-Soal-Bahasa-Inggris-Kelas-Xii-Lengkap-Dengan-Kunci...
 
Kisi kisi ujicoba rayon
Kisi kisi ujicoba rayonKisi kisi ujicoba rayon
Kisi kisi ujicoba rayon
 
02. kisi kisi usp mata pelajaran bahasa indonesia zona b.docx
02. kisi kisi usp mata pelajaran bahasa indonesia zona b.docx02. kisi kisi usp mata pelajaran bahasa indonesia zona b.docx
02. kisi kisi usp mata pelajaran bahasa indonesia zona b.docx
 
1. KISI-KISI & SOAL UM BHS. INGGRIS SMPMTS.docx
1. KISI-KISI & SOAL UM BHS. INGGRIS SMPMTS.docx1. KISI-KISI & SOAL UM BHS. INGGRIS SMPMTS.docx
1. KISI-KISI & SOAL UM BHS. INGGRIS SMPMTS.docx
 
Kisi kisi uts gasal 2014(1)
Kisi kisi uts gasal 2014(1)Kisi kisi uts gasal 2014(1)
Kisi kisi uts gasal 2014(1)
 
KISI-KISI PTS BAHASA INGGRIS KELAS VIII 2024.docx
KISI-KISI PTS BAHASA INGGRIS KELAS VIII 2024.docxKISI-KISI PTS BAHASA INGGRIS KELAS VIII 2024.docx
KISI-KISI PTS BAHASA INGGRIS KELAS VIII 2024.docx
 
Lk.1 hots PKP Bahasa inggris 2019
Lk.1 hots PKP Bahasa inggris 2019Lk.1 hots PKP Bahasa inggris 2019
Lk.1 hots PKP Bahasa inggris 2019
 
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US
 
5. Bahasa Arab.docx
5. Bahasa Arab.docx5. Bahasa Arab.docx
5. Bahasa Arab.docx
 
ATP Bahasa Inggris X.docx
ATP Bahasa Inggris X.docxATP Bahasa Inggris X.docx
ATP Bahasa Inggris X.docx
 
Kisi-kisi PAS B.Ing Kelas 8 K13.docx
Kisi-kisi PAS B.Ing Kelas 8 K13.docxKisi-kisi PAS B.Ing Kelas 8 K13.docx
Kisi-kisi PAS B.Ing Kelas 8 K13.docx
 
KISI KISI SOAL US B. INDONESIA 2022 (PAKET A).docx
KISI KISI SOAL US B. INDONESIA 2022 (PAKET A).docxKISI KISI SOAL US B. INDONESIA 2022 (PAKET A).docx
KISI KISI SOAL US B. INDONESIA 2022 (PAKET A).docx
 
Kisi kisi simulasi un 2012-2013
Kisi kisi simulasi un 2012-2013 Kisi kisi simulasi un 2012-2013
Kisi kisi simulasi un 2012-2013
 
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020 Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
Kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
 
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdf
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdfKISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdf
KISI-KISI UN GABUNG SMP TP 2019_2020.pdf
 
bahasa-inggris-bahasaipaipsagama.doc
bahasa-inggris-bahasaipaipsagama.docbahasa-inggris-bahasaipaipsagama.doc
bahasa-inggris-bahasaipaipsagama.doc
 
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 202001 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
01 kisi kisi un gabung smp tp 2019 2020
 

Recently uploaded

393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugaslisapalena
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksdanzztzy405
 
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxInstrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxZhardestiny
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxsitifaiza3
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxImahMagwa
 

Recently uploaded (9)

393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
 
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxInstrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
 

KISI AKM BAHASA INGGRIS ASSESMENT MADRASAH

  • 1. KISI-KISI ASESMEN UJIAN KELAS 9 TAHUN PELAJARAN 2022/2023 Sekolah : SMP/MTs ... Alokasi waktu : 120 menit Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Jumlah soal : 50 soal Kurikulum Acuan : SKL Kurikulum 2013 Bentuk soal : PG, PGK dan True-False Kelas : IX (Sembilan) Penyusun : Kelas/ Smt Kompetensi Dasar Materi Indikator Level Kognitif Nomor Soal Bentuk Soal VII/1 3.2 Mengidentifikasi fungsi sosial,struktur teks, dan unsurkebahasaan teks interaksitransaksional lisan dan tulis yangmelibatkan tindakanmemberi danmeminta informasi terkait jati diri,pendek dan sederhana, sesuaidengan konteks penggunaannya.{Perhatikan unsur kebahasaan dankosa kata terkait hubunganKeluarga; pronoun (subjective, objective, possessive) Introduction Disajikan sebuah dialog, peserta didik dapat menentukan gambaran umum/topik dialog dengan tepat. L3 1 PG Disajikan dialog sama dengan nomor 1, peserta didik dapat melengkapi kalimat dengan tepat. L2 2 PG VII/1 3.4 Mengidentifikasi fungsi sosial,struktur teks, dan unsurkebahasaan teks interaksitransaksional lisan dan tulis yangmelibatkan tindakanmemberi danmeminta informasi terkait namadan jumlah binatang, benda, danbangunan publik yang dekatdengan kehidupan siswa sehari- hari, sesuai dengan kontekspenggunaannya. (Perhatikan unsurkebahasaan dan kosa kata terkaitarticle a dan the, plural dansingular) Public places, Direction and Location Disajikan denah sama dengan nomor 4, peserta didik dapat melengkapi dialog rumpang terkait denah dengan tepat. L1 3 PG VII/2 3.7 Membandingkan fungsi sosial,struktur teks, dan unsurkebahasaan beberapa teksdeskriptif lisan dan tulis denganmemberi dan meminta informasiterkait dengan deskripsi Descriptive text Disajikan teks deskriptif tentang orang, peserta didik dapat menentukan tujuan penulisan teks dengan benar L3 4 PG Disajikan teks sama dengan nomor 6, peserta didik dapat menentukan makna kata dengan benar. L2 5 PG
  • 2. orang,binatang, dan benda, sangat pendekdan sederhana, sesuai dengankonteks penggunaannya Disajikan teks deskriptif tentang tempat bersejarah, peserta didik dapat menentukan salah/benar terhadap pernyataan yang diberikan berdasarkan teks dengan tepat. (informasi tersurat/rinci) L1 6 T/F Disajikan teks deskriptif tentang tempat bersejarah, peserta didik dapat menentukan salah/benar terhadap pernyataan yang diberikan berdasarkan teks dengan tepat.(Topik teks) L3 7 T/F Disajikan teks deskriptif tentang tempat bersejarah, peserta didik dapat menentukan salah/benar terhadap pernyataan yang diberikan berdasarkan teks dengan tepat. (Rincian deskripsi) L2 8 T/F VIII/1 3.3 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keharusan, larangan, dan himbauan, sesuai dengan konteks penggunaannya (Perhatikan unsur kebahasaan must, should) Suggestion Disajikan sebuah dialog mengenai saran masukan, peserta didik dapat menentukan informasi tersurat dengan tepat. L1 9 PG Disajikan dialog sama dengan nomor 9, peserta didik dapat menentukan rincian deskripsi dengan tepat. L2 10 PG VIII/1 3.5 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam bentuk greeting card, dengan memberi dan meminta informasi terkait dengan hari-hari spesial, sesuai dengan konteks penggunaannya Greeting Card Disajikan teks kartu ucapan selamat, peserta didik dapat menentukan informasi tersurat/rinci terkait pengirim kartu dengan tepat. L1 11 PG VIII/2 3.9 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda, sesuai dengan konteks penggunaannya (Perhatikan unsur kebahasaan degree of comparison) Degrees of Comparison Disajikan gambar tokoh-tokoh kartun Doraemon, peserta didik menentukan informasi rinci/tersurat dengan tepat. L1 15 PG Disajikan gambar sama ddengan nomor 15, peserta didik dapat melengkapi kalimat rumpang terkait perbandingan dengan tepat. L2 16 PGK VIII/2 3.11 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks Recount text Disajikan sebuah teks recount, peserta didik dapat menentukan gambaran umum/topik bacaan dengan L3 17 PG
  • 3. personal recount lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait pengalaman pribadi di waktu lampau, pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya tepat. Disajikan teks sama dengan nomor 17, peserta didik dapat menentukan gagasan pokok paragraf kedua dengan tepat. L3 18 PG Disajikan teks sama dengan nomor 17-18, peserta didik dapat menentukan rujukan kata dengan tepat. L2 19 PG Disajikan teks sama dengan nomor 17-19, peserta didik dapat menentukan informasi tersurat/rinci dengan tepat. L1 20 PG Disajikan teks sama dengan nomor 17-20, peserta didik dapat menentukan rincian argumentasi dengan tepat. L2 21 PG VIII/2 3.12 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam bentuk pesan singkat dan pengumuman/ pemberitahuan (notice), dengan memberi dan meminta informasi terkait kegiatan sekolah, sesuai dengan konteks penggunaannya Notice, Short Message, Announcement Disajikan gambar/teks peringatan, peserta didik dapat menentukan benar/salah terhadap pernyataan yang diberikan dengan tepat. L2 22 T/F Disajikan teks/gambar sama dengan nomor 22, peserta didik dapat benar/salah terhadap pernyataan yang diberikan dengan tepat. L2 23 T/F Disajikan pemberitahuan/pengumuman di sekolah, peserta didik dapat menentukan rincian argumentasi dengan tepat. L2 24 PG Disajikan teks sama dengan nomor 24, peserta didik dapat menentukan informasi tersurat/rinci dengan benar. L1 25 PG IX/1 3.3 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam bentuk label, dengan meminta dan memberi informasi terkait obat/makanan/ minuman, sesuai dengan konteks penggunaannya Label Disajikan sebuah label makanan, peserta didik dapat menentukan informasi rinci dengan tepat. L1 26 PG Disajikan teks samadengan nomor 26, peserta didik dapat menentukan makna kata dengan tepat. L2 27 PGK Disajikan teks sama dengan nomor 26-27, peserta didik dapat menentukan informasi rinci tersurat dengan tepat. L1 28 PG IX/1 3.4 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks Procedure text Disajikan teks prosedur manual, peserta didik dapat menentukan informasi tersurat terkait langkah- L1 29 PGK
  • 4. prosedur lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait resep makanan/ minuman dan manual, pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya langkah dalam prosedur dengan tepat. Disajikan teks prosedur manual yang sama dengan nomor 29, peserta didik dapat menentukan informasi tersurat terkait langkah-langkah dalam prosedur dengan tepat. L1 30 PG Disajikan teks prosedur yang sama dengan nomor 29-30, peserta didik dapat menentukan makna kata dengan tepat. L2 31 PGK Disajikan teks prosedur resep makanan, peserta didik dapat menentukan benar/salah pada pernyataan yang diberikan (tujuan penulisan teks) L3 32 T/F Disajikan teks sama dengan nomor 32, peserta didik dapat menentukan benar/salah pada pernyataan yang diberikan (Informasi rinci tersurat/langkah- langkah) L1 33 T/F IX/2 3.7 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks naratif lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait fairytales, pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya Narrative text Disajikan teks naratif cerita rakyat, peserta didik dapat menentukan tujuan penulisan teks dengan tepat. L3 34 PGK Disajikan teks sama dengan nomor 34, peserta didik dapat menentukan benar salah pada pernyataan yang diberikan (informasi tersurat) L1 35 T/F Disajikan teks sama dengan nomor 34-35, peserta didik dapat menentukan rujukan kata dengan tepat L2 36 T/F Disajikant teks sama dengan nomor 34-36, peserta didik dapat menentukan makna kata dengan tepat. L2 37 PGK Disajikan teks sama dengan nomor 34-37, peserta didik dapat menentukan judul teks dengan tepat. L3 38 PG IX/2 3.9 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks information report lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait mata pelajaran lain di Kelas IX, pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya Report Disajikan teks report mengenai binatang, peserta didik dapat menentukan benar/salah pada pernyataan yang diberikan (Informasi tersurat) L1 39 T/F Disajikan teks sama dengan nomor 39, peserta didik dapat menentukan rincian deskripsi dengan tepat. L2 40 PGK Disajikan teks sama dengan nomor 39-40, peserta L1 41 T/F
  • 5. didik dapat menentukan benar/salah pada pernyataan yang diberikan dengan tepat. (Informasi tersurat/rinci) IX/2 3.10 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam bentuk iklan dengan memberi dan meminta informasi terkait produk dan jasa, sesuai dengan konteks penggunaannya Advertisement Disajikan iklan jasa penginapan, peserta didik dapat menentukan benar/salah pada pernyataan yang diberikan dengan tepat.(Informasi tersurat) L1 42 T/F Disajikan iklan yang sama dengan nomor 42, peserta didik dapat menentukan informasi rinci/tersurat dengan tepat. L1 43 PG Disajikan iklan yang sama dengan nomor 42-43, peserta didik dapat menentukan makna kata dengan tepat. L2 44 PGK Disajikan iklan produk barang, peserta didik dapat menentukan benar/salah pada pernyataan yang diberikan dengan tepat.(topik) L3 45 T/F Disajikan iklan yang sama dengan nomor 45, peserta didik dapat menentuakan informasi tersurat/rinci dengan tepat. L1 46 PG IX/2 3.11 Menafsirkan fungsi sosial dan unsur kebahasaan dalam lirik lagu terkait kehidupan remaja SMP/MTs Song Lyrics Disajikan lirik lagu, peserta didik dapat menentukan nama penyanyi lagu dengan benar. L1 47 PG Disajikan lirik lagu sama dengan nomor 47, peserta didik dapat menentukan gambaran umum/topik lagu dengan tepat. L3 48 PG Disajikan lirik yang sama dengan nomor 47-48, peserta didik dapat menentukan informasi tersirat dengan tepat L3 49 PG Disajikan lirik yang sama dengan nomor 47-49, peserta didik dapat menentukan makna kata/frasa dengan tepat. L2 50 PG