SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Nur laili (2010128120003)
Rabi Yati (2010128120009)
M. Shalahuddin Hijratullah (2010128210021)
Reza Ahmad Kurniawan (2010128210013)
KELOMPOK 7
A. SEJARAH PENDIDIKAN IPS
 Pertama kali IPS dimasukkan dalam kurikulum sekolah adalah di
Rugby, Inggris pada tahun 1827, sekitar setengah abad setelah
revolusi industri (abad-18). Revolusi industri abad ke-18 ditandai
dengan perubahan penggunaan tenaga manusia menjadi tenaga
mesin. Di Amerika IPS secara formal dimasukkan ke dalam
kurikulum sekolah pada tahun 1892 di negara bagian Wisconsin.
 Pada tahun 1970-an kehadiran IPS di tengah-tengah dunia
pendidikan Indonesia jelas dipengaruhi oleh gerakan-
gerakan pembaharuan pendidikan di Amerika Serikat,
ketika IPS sering di- hubungkan dengan gerakan-gerakan
The New Social Studies pada tahun 1970-an. Embrio IPS
untuk pertama kalinya muncul dalam seminar “Civic
Education” di Tawangmangu Solo tahun 1972. Dan
akhirnya melalui Ke- putusan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan No. 008-D/N/1975 dan nomor 008-E/N/1975
ditetapkan nama Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS), dan
melalui keputusan tesebut maka mulai 1976 belakulah
kurikulum baru peng- ajaran Ilmu Pengetahuan Sosial di
PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN
SOSIAL (IPS)
 Esensialisme adalah aliran yang menggariskan
bahwa kurikulum harus menekankan pada
penguasaan ilmu. Aliran ini berpandangan bahwa,
pendidikan pada dasarnya adalah pendidikan
keilmuan.
 Perenialisme Menurut Hamid dalam bukunya evaluai
kurikulum (2008; 57) Aliran ini memadang bahwa
sasaran yang harus dicapai oleh pendidikan adalah
kepemilikan atas prinsip-prinsip tentang kenyataan,
kebenaran, dan nilai yang abadi, serta tidak terikat
oleh ruang dan waktu.
 Progresivisme Aliran ini memandang bahwa sekolah
memiliki tujuan yaitu meningkatkan kecerdasan
praktis dan membuat siswa lebih efektif dalam
memecahkan berbagai masalah yang disajikan.
Masalah tersebut ditemukan berdasarkan
pengalaman siswa.
 Rekonstrusionisme Aliran filsafat ini berpendapat
bahwa sekolah harus diarahkan kepada pencapaian
tatanan demokratis yang mendunia. Aliran ini
menghendaki agarsetiap individu dan kelompok
tanpa mengabaikan nilai-nilai masa lalu, mampu
mengembangkan pengetahuan, teori, atau
pandangan tertentu yang paling relevan dengan
kepentingan mereka melalui pemberdayaan peserta
didik dalam proses
C. PENGERTIAN IPS ATAU SOCIAL
STUDIES MENURUT NCCS, MURIEL
CROSBY, DAN PUSKUR
 Muriel Crosby dalam Soemantri menyatakan
bahwa IPS diidentifikasi sebagai studi yang
memperhatikan pada bagaimana orang
membangun kehidupan yang lebih baik bagi dirinya
dan anggota keluarganya, bagaimana orang
memecahkan masalah- masalah, bagaimana orang
hidup bersama, bagaimana orang mengubah dan
diubah oleh lingkungannya
MENURUT BRUCE JOYCE,
DANJACK R FRANKEEL
 Bruce Joycemenyatakan ada tiga katagori dalam
pendidikan yang merupakan tujuan IPS yaitu
pendidikan kemanusiaan, pendidikan
kewarganegaraan, dan pendidikan intelektual
 Jack R. Fraenkel membagi tujuan IPS dalam empat
kategori yaitu pengetahuaan, keterampilan
(keterampilan berpikir, keterampilan akademik,
keterampilan penelitian, keterampilan sosial), sikap,
dan nilai.
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to KELOMPOK 7 FILOSOFI PENDIDIKAN IPS.pptx

Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesia
Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesiaSejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesia
Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesia
sandykarimun
 
Ilmu Pengetahuan Sosial sebagai Hakikat Pendidikan
Ilmu Pengetahuan Sosial sebagai Hakikat PendidikanIlmu Pengetahuan Sosial sebagai Hakikat Pendidikan
Ilmu Pengetahuan Sosial sebagai Hakikat Pendidikan
1231011994
 

Similar to KELOMPOK 7 FILOSOFI PENDIDIKAN IPS.pptx (20)

Ppt kurikulum
Ppt kurikulumPpt kurikulum
Ppt kurikulum
 
BAGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN
BAGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN BAGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN
BAGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN
 
Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesia
Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesiaSejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesia
Sejarah perkembangan kurikulum pendidikan di indonesia
 
Landasan Pendidikan.pptx
Landasan Pendidikan.pptxLandasan Pendidikan.pptx
Landasan Pendidikan.pptx
 
1-Sejarah dan Ruang Lingkup Sospen.pptx
1-Sejarah dan Ruang Lingkup Sospen.pptx1-Sejarah dan Ruang Lingkup Sospen.pptx
1-Sejarah dan Ruang Lingkup Sospen.pptx
 
Ilmu Pengetahuan Sosial sebagai Hakikat Pendidikan
Ilmu Pengetahuan Sosial sebagai Hakikat PendidikanIlmu Pengetahuan Sosial sebagai Hakikat Pendidikan
Ilmu Pengetahuan Sosial sebagai Hakikat Pendidikan
 
BEGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN DILAKSANAKAN
BEGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN DILAKSANAKANBEGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN DILAKSANAKAN
BEGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN DILAKSANAKAN
 
PERTEMUAN 1 BAGAIMANA SEGARUSNYA PEMBELAJARAN.pptx
PERTEMUAN 1 BAGAIMANA SEGARUSNYA PEMBELAJARAN.pptxPERTEMUAN 1 BAGAIMANA SEGARUSNYA PEMBELAJARAN.pptx
PERTEMUAN 1 BAGAIMANA SEGARUSNYA PEMBELAJARAN.pptx
 
BAGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN
BAGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN BAGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN
BAGAIMANA SEHARUSNYA PEMBELAJARAN
 
1-Sejarah dan Ruang Lingkup Sospen.pdf
1-Sejarah dan Ruang Lingkup Sospen.pdf1-Sejarah dan Ruang Lingkup Sospen.pdf
1-Sejarah dan Ruang Lingkup Sospen.pdf
 
Sosiologi pendidikan
Sosiologi pendidikanSosiologi pendidikan
Sosiologi pendidikan
 
Ppt progresivisme filsafat
Ppt progresivisme filsafatPpt progresivisme filsafat
Ppt progresivisme filsafat
 
Aliran aliran pendidikan
Aliran aliran pendidikanAliran aliran pendidikan
Aliran aliran pendidikan
 
Aliran – aliran klasik dan gerakan baru dalam pendidikan
Aliran – aliran klasik dan gerakan baru dalam pendidikan Aliran – aliran klasik dan gerakan baru dalam pendidikan
Aliran – aliran klasik dan gerakan baru dalam pendidikan
 
Aliran filsafat rekontruksionisme
Aliran filsafat rekontruksionismeAliran filsafat rekontruksionisme
Aliran filsafat rekontruksionisme
 
Kajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Kajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura PontianakKajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Kajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
 
Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02
Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02
Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02
 
Inisiasi 1 Modul 1.Paradigma Pendidikan IPS
Inisiasi 1 Modul 1.Paradigma Pendidikan IPSInisiasi 1 Modul 1.Paradigma Pendidikan IPS
Inisiasi 1 Modul 1.Paradigma Pendidikan IPS
 
MODEL PAKK-BANK STREET.pptx
MODEL PAKK-BANK STREET.pptxMODEL PAKK-BANK STREET.pptx
MODEL PAKK-BANK STREET.pptx
 
ips SD.word
ips SD.wordips SD.word
ips SD.word
 

Recently uploaded

Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
furqanridha
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 

Recently uploaded (20)

Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 

KELOMPOK 7 FILOSOFI PENDIDIKAN IPS.pptx

  • 1. Nur laili (2010128120003) Rabi Yati (2010128120009) M. Shalahuddin Hijratullah (2010128210021) Reza Ahmad Kurniawan (2010128210013) KELOMPOK 7
  • 2. A. SEJARAH PENDIDIKAN IPS  Pertama kali IPS dimasukkan dalam kurikulum sekolah adalah di Rugby, Inggris pada tahun 1827, sekitar setengah abad setelah revolusi industri (abad-18). Revolusi industri abad ke-18 ditandai dengan perubahan penggunaan tenaga manusia menjadi tenaga mesin. Di Amerika IPS secara formal dimasukkan ke dalam kurikulum sekolah pada tahun 1892 di negara bagian Wisconsin.  Pada tahun 1970-an kehadiran IPS di tengah-tengah dunia pendidikan Indonesia jelas dipengaruhi oleh gerakan- gerakan pembaharuan pendidikan di Amerika Serikat, ketika IPS sering di- hubungkan dengan gerakan-gerakan The New Social Studies pada tahun 1970-an. Embrio IPS untuk pertama kalinya muncul dalam seminar “Civic Education” di Tawangmangu Solo tahun 1972. Dan akhirnya melalui Ke- putusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 008-D/N/1975 dan nomor 008-E/N/1975 ditetapkan nama Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS), dan melalui keputusan tesebut maka mulai 1976 belakulah kurikulum baru peng- ajaran Ilmu Pengetahuan Sosial di
  • 3. PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS)  Esensialisme adalah aliran yang menggariskan bahwa kurikulum harus menekankan pada penguasaan ilmu. Aliran ini berpandangan bahwa, pendidikan pada dasarnya adalah pendidikan keilmuan.  Perenialisme Menurut Hamid dalam bukunya evaluai kurikulum (2008; 57) Aliran ini memadang bahwa sasaran yang harus dicapai oleh pendidikan adalah kepemilikan atas prinsip-prinsip tentang kenyataan, kebenaran, dan nilai yang abadi, serta tidak terikat oleh ruang dan waktu.
  • 4.  Progresivisme Aliran ini memandang bahwa sekolah memiliki tujuan yaitu meningkatkan kecerdasan praktis dan membuat siswa lebih efektif dalam memecahkan berbagai masalah yang disajikan. Masalah tersebut ditemukan berdasarkan pengalaman siswa.  Rekonstrusionisme Aliran filsafat ini berpendapat bahwa sekolah harus diarahkan kepada pencapaian tatanan demokratis yang mendunia. Aliran ini menghendaki agarsetiap individu dan kelompok tanpa mengabaikan nilai-nilai masa lalu, mampu mengembangkan pengetahuan, teori, atau pandangan tertentu yang paling relevan dengan kepentingan mereka melalui pemberdayaan peserta didik dalam proses
  • 5. C. PENGERTIAN IPS ATAU SOCIAL STUDIES MENURUT NCCS, MURIEL CROSBY, DAN PUSKUR  Muriel Crosby dalam Soemantri menyatakan bahwa IPS diidentifikasi sebagai studi yang memperhatikan pada bagaimana orang membangun kehidupan yang lebih baik bagi dirinya dan anggota keluarganya, bagaimana orang memecahkan masalah- masalah, bagaimana orang hidup bersama, bagaimana orang mengubah dan diubah oleh lingkungannya
  • 6. MENURUT BRUCE JOYCE, DANJACK R FRANKEEL  Bruce Joycemenyatakan ada tiga katagori dalam pendidikan yang merupakan tujuan IPS yaitu pendidikan kemanusiaan, pendidikan kewarganegaraan, dan pendidikan intelektual  Jack R. Fraenkel membagi tujuan IPS dalam empat kategori yaitu pengetahuaan, keterampilan (keterampilan berpikir, keterampilan akademik, keterampilan penelitian, keterampilan sosial), sikap, dan nilai.