SlideShare a Scribd company logo
KELOMPOK 3
E-VOTING BEM
Kelompok 3 :
1. Apriadi
2. Ayu Decently
3. Ina Mariana
4. Oktasari
5. Serly Anggraini
6. Sandi syaputra
7. Widiya lestari
8. Sanita Dazira
 Konsep pemilihan BEM di Politeknik Sekayu terbentuk secara demokrasi, langsung, jujur dan adil hal ini
dikarenakan Politeknik Sekayu merupakan Politeknik yang mementingkan arti dari demokrasi dan
menjunjung tinggi hak Mahasiswanya, khususnya dalam hal memilih pemimpinnya.
 Cara yang digunakan dalam memilihnya yaitu dengan memilih (coblos/contreng) pilihannya pada sebuah
kertas, kemudian dilakukan penghitungan suara secara terbuka dihadapan mahasiswa sampai surat
suara terkhir. Dalam proses sampai terpilihnya calon Ketua BEM, sangat memakan banyak waktu, biaya
dan tenaga.
 Menganalisis dari fenomena yang terjadi, kami selaku mahasiswa bidang teknik informatika ingin
membuat perubahan dari cara memilihnya, yaitu dengan sistem elektronik dan kemajuan teknologi yang
diharapkan nantinya dapat memberikan kemudahan di lingkungan kampus politeknik sekayu khususnya
pada saat pemilihan ketua BEM.
 Sistem pemilihan ini kami konsepkan sebagai e-voting berbasis web, yang nantinya diharapkan dapat
digunakan disemua lingkungan.
 E-Voting Berasal dari kata electronic voting Yang mengacu pada Penggunaan teknologi informasi Pada
pelaksanaan pemungutan suara.
 Electronic voting adalah suatu metode pemungutan suara dan penghitungan suara dalam suatu
pemilihan dengan menggunakan perangkat elektronik. Tujuan dari electronic voting adalah
menyelenggarakan pemungutan suara dengan biaya hemat dan penghitungan suara yang cepat dengan
menggunakan sistem yang aman dan mudah untuk dilakukan voter ‚Dengan e-voting Perhitungan suara
akan lebih cepat, bisa menghemat biaya pencetakan surat suara, pemungutan suara lebih sederhana,
dan peralatan dapat digunakan berulang kali untuk pemilihan selanjutnya
 E-voting adalah suatu sistem pemilihan dimana data di catat, disimpan dan diproses dalam bentuk
informasi digital. Dengan kata lain E-Voting merupakan Pemungutan suara yang proses pelaksanaannya
mulai dari pendaftaran pemilih, pelaksanaan pemilihan Penghitungan suara dan pengiriman hasil suara
Dilaksanakan secara elektronik (digital)
 Rancangan Aplikasi E-voting berbasis web pada pemilihan BEM dan senat pada
STMIK Sumedang
 Aplikasi E-Voting berbasis web untuk menunjang pemilihan presiden Mahasiswa pada
Universitas Dian Nuswantoro Semarang
 Perancangan E-Voting berbasis web (studi kasus pemilihan kepala daerah sukoharjo
 Menggantikan pemilihan BEM secara konvensional yang banyak mengeluarkan biaya, waktu, dan
tenaga menjadi berbasis online yang berbasis web.
 Proses pemilihan dapat berjalan dengan cepat karena mahasiswa (voter) dapat memilih dimana saja
asal terdapat koneksi internet dan software yang menunjang e-voting tersebut.
 Proses perhitungan dapat dilakukan secara cepat dan tepat, sehingga tidak memakan waktu yang lama
dalam menentukan hasil dari pemilihan tersebut.
 Menghemat biaya biaya karena tidak perlu melibatkan pekerja yang banyak.
 Mempercepat proses pemilihan
 Perhitungan suara Dilakukan dalam waktu yang cepat
 Menghemat biaya
 Tidak memerlukan banyak kertas
 Mengendalikan pihak yang tidak berhak memilih
 Menghindari pemilihan ganda

More Related Content

Similar to Kelompok 3

E-voting berbasis web
E-voting berbasis webE-voting berbasis web
E-voting berbasis web
AyuDecently
 
Slide Presentasi
Slide PresentasiSlide Presentasi
Slide Presentasi
nanan setiana
 
Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi BPPT
Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi BPPTDialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi BPPT
Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi BPPT
Iwan S
 
PPT LOMBA PEMILIHAN KETUA OSIS DISEKOLAH
PPT LOMBA PEMILIHAN KETUA OSIS DISEKOLAHPPT LOMBA PEMILIHAN KETUA OSIS DISEKOLAH
PPT LOMBA PEMILIHAN KETUA OSIS DISEKOLAH
fhmialfi79
 
755 2170-1-pb
755 2170-1-pb755 2170-1-pb
755 2170-1-pb
Fadli Thalib
 
E democracy
E democracyE democracy
E democracy
Siti Sahati
 
e-democracy-190102034428.pdf
e-democracy-190102034428.pdfe-democracy-190102034428.pdf
e-democracy-190102034428.pdf
pikipardede1
 
9 article text-23-1-10-20171204
9 article text-23-1-10-201712049 article text-23-1-10-20171204
9 article text-23-1-10-20171204
Jimmy Carter'z
 
E democracy and next generation voting revisi 21 april 2014
E democracy and next generation voting revisi 21 april 2014E democracy and next generation voting revisi 21 april 2014
E democracy and next generation voting revisi 21 april 2014Hemat Dwi Nuryanto
 
e-democracy and next generation voting revisi 21 april 2014
e-democracy and next generation voting revisi 21 april 2014e-democracy and next generation voting revisi 21 april 2014
e-democracy and next generation voting revisi 21 april 2014
Hemat Dwi Nuryanto
 
Identer Center
Identer CenterIdenter Center
Identer Center
rindaaulutamii
 
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTNKerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Nadia Usna
 
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTNKerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Izuru Ghaly Ichimaru
 
Ppt seminar proposal
Ppt seminar proposalPpt seminar proposal
Ppt seminar proposal
NURUL DHUKHA
 
Kak registrasi sbmptn
Kak registrasi sbmptnKak registrasi sbmptn
Kak registrasi sbmptn
Winda Dwiastini
 
Intern Modifikasi
Intern ModifikasiIntern Modifikasi
Intern Modifikasi
rindaaulutamii
 
Siakadu metode
Siakadu metodeSiakadu metode
Siakadu metode
Resty annisa
 
Analisis dan deskripsi (krs)
Analisis dan deskripsi (krs)Analisis dan deskripsi (krs)
Analisis dan deskripsi (krs)
Afief17
 
Analisis dan deskripsi (krs)
Analisis dan deskripsi (krs)Analisis dan deskripsi (krs)
Analisis dan deskripsi (krs)
Afief17
 
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Ressa
 

Similar to Kelompok 3 (20)

E-voting berbasis web
E-voting berbasis webE-voting berbasis web
E-voting berbasis web
 
Slide Presentasi
Slide PresentasiSlide Presentasi
Slide Presentasi
 
Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi BPPT
Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi BPPTDialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi BPPT
Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi BPPT
 
PPT LOMBA PEMILIHAN KETUA OSIS DISEKOLAH
PPT LOMBA PEMILIHAN KETUA OSIS DISEKOLAHPPT LOMBA PEMILIHAN KETUA OSIS DISEKOLAH
PPT LOMBA PEMILIHAN KETUA OSIS DISEKOLAH
 
755 2170-1-pb
755 2170-1-pb755 2170-1-pb
755 2170-1-pb
 
E democracy
E democracyE democracy
E democracy
 
e-democracy-190102034428.pdf
e-democracy-190102034428.pdfe-democracy-190102034428.pdf
e-democracy-190102034428.pdf
 
9 article text-23-1-10-20171204
9 article text-23-1-10-201712049 article text-23-1-10-20171204
9 article text-23-1-10-20171204
 
E democracy and next generation voting revisi 21 april 2014
E democracy and next generation voting revisi 21 april 2014E democracy and next generation voting revisi 21 april 2014
E democracy and next generation voting revisi 21 april 2014
 
e-democracy and next generation voting revisi 21 april 2014
e-democracy and next generation voting revisi 21 april 2014e-democracy and next generation voting revisi 21 april 2014
e-democracy and next generation voting revisi 21 april 2014
 
Identer Center
Identer CenterIdenter Center
Identer Center
 
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTNKerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
 
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTNKerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
 
Ppt seminar proposal
Ppt seminar proposalPpt seminar proposal
Ppt seminar proposal
 
Kak registrasi sbmptn
Kak registrasi sbmptnKak registrasi sbmptn
Kak registrasi sbmptn
 
Intern Modifikasi
Intern ModifikasiIntern Modifikasi
Intern Modifikasi
 
Siakadu metode
Siakadu metodeSiakadu metode
Siakadu metode
 
Analisis dan deskripsi (krs)
Analisis dan deskripsi (krs)Analisis dan deskripsi (krs)
Analisis dan deskripsi (krs)
 
Analisis dan deskripsi (krs)
Analisis dan deskripsi (krs)Analisis dan deskripsi (krs)
Analisis dan deskripsi (krs)
 
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 

Kelompok 3

  • 1. KELOMPOK 3 E-VOTING BEM Kelompok 3 : 1. Apriadi 2. Ayu Decently 3. Ina Mariana 4. Oktasari 5. Serly Anggraini 6. Sandi syaputra 7. Widiya lestari 8. Sanita Dazira
  • 2.  Konsep pemilihan BEM di Politeknik Sekayu terbentuk secara demokrasi, langsung, jujur dan adil hal ini dikarenakan Politeknik Sekayu merupakan Politeknik yang mementingkan arti dari demokrasi dan menjunjung tinggi hak Mahasiswanya, khususnya dalam hal memilih pemimpinnya.  Cara yang digunakan dalam memilihnya yaitu dengan memilih (coblos/contreng) pilihannya pada sebuah kertas, kemudian dilakukan penghitungan suara secara terbuka dihadapan mahasiswa sampai surat suara terkhir. Dalam proses sampai terpilihnya calon Ketua BEM, sangat memakan banyak waktu, biaya dan tenaga.  Menganalisis dari fenomena yang terjadi, kami selaku mahasiswa bidang teknik informatika ingin membuat perubahan dari cara memilihnya, yaitu dengan sistem elektronik dan kemajuan teknologi yang diharapkan nantinya dapat memberikan kemudahan di lingkungan kampus politeknik sekayu khususnya pada saat pemilihan ketua BEM.  Sistem pemilihan ini kami konsepkan sebagai e-voting berbasis web, yang nantinya diharapkan dapat digunakan disemua lingkungan.
  • 3.  E-Voting Berasal dari kata electronic voting Yang mengacu pada Penggunaan teknologi informasi Pada pelaksanaan pemungutan suara.  Electronic voting adalah suatu metode pemungutan suara dan penghitungan suara dalam suatu pemilihan dengan menggunakan perangkat elektronik. Tujuan dari electronic voting adalah menyelenggarakan pemungutan suara dengan biaya hemat dan penghitungan suara yang cepat dengan menggunakan sistem yang aman dan mudah untuk dilakukan voter ‚Dengan e-voting Perhitungan suara akan lebih cepat, bisa menghemat biaya pencetakan surat suara, pemungutan suara lebih sederhana, dan peralatan dapat digunakan berulang kali untuk pemilihan selanjutnya  E-voting adalah suatu sistem pemilihan dimana data di catat, disimpan dan diproses dalam bentuk informasi digital. Dengan kata lain E-Voting merupakan Pemungutan suara yang proses pelaksanaannya mulai dari pendaftaran pemilih, pelaksanaan pemilihan Penghitungan suara dan pengiriman hasil suara Dilaksanakan secara elektronik (digital)
  • 4.  Rancangan Aplikasi E-voting berbasis web pada pemilihan BEM dan senat pada STMIK Sumedang  Aplikasi E-Voting berbasis web untuk menunjang pemilihan presiden Mahasiswa pada Universitas Dian Nuswantoro Semarang  Perancangan E-Voting berbasis web (studi kasus pemilihan kepala daerah sukoharjo
  • 5.  Menggantikan pemilihan BEM secara konvensional yang banyak mengeluarkan biaya, waktu, dan tenaga menjadi berbasis online yang berbasis web.  Proses pemilihan dapat berjalan dengan cepat karena mahasiswa (voter) dapat memilih dimana saja asal terdapat koneksi internet dan software yang menunjang e-voting tersebut.  Proses perhitungan dapat dilakukan secara cepat dan tepat, sehingga tidak memakan waktu yang lama dalam menentukan hasil dari pemilihan tersebut.  Menghemat biaya biaya karena tidak perlu melibatkan pekerja yang banyak.
  • 6.  Mempercepat proses pemilihan  Perhitungan suara Dilakukan dalam waktu yang cepat  Menghemat biaya  Tidak memerlukan banyak kertas  Mengendalikan pihak yang tidak berhak memilih  Menghindari pemilihan ganda