SlideShare a Scribd company logo
KORUPSI
BY : kelompok Kabupaten Ngada
1.ANGELA MATILDA BUPU NUA
2.MARIA SCHOLASTIKA GEDHI NUA
3.MARIA HENDRIKAA.L SOGO
Kronologi singkat kasus korupsi oleh
mantan Direktur Utama PT Pertamina
1. KPK menetapkan status tersangka terhadap
mantan Direktur Utama PT Pertamina Karen
Agustiawan, sekaligus menahan yang bersangkutan
pada selasa 19 September 2023.
2. Karen Agustiawan ditetapkan sebagai tersangka
kasus dugaan korupsi pengadaan Liquefied Natural
Gas( LNG) tahun 2011 – 2021.
3. “KPK menduga Karen merugikan negara mencapai
RP 2,1 triliun, “kata ketua KPK Firli Bahuri.
4. Firli menjelaskan kasus ini bermula ketika
BUMN energi berencana mengadakan LNG
sebagai alternatif mengatasi defisit gas di
Indonesia dalam kurun waktu 2009 hingga 2040.
Karena LNG bukan hanya kebutuhan PLN, saat
itu LNG juga untuk memenuhi pasokan ke
industri pupuk dan petrokimia.
5. Ketika itu, karen yang menjadi Dirut periode
2009 – 2014 mengeluarkan kebijakan untuk
menjalin kerja sama dengan beberapa produsen
dan pemasok LNG yang ada di luar negeri (
Perusahaan Corpus Christi Liquefaction LLC
Amerika Serikat).
6.Saat pengambilan kebijakan dan keputusan
tersebut ,Karen secara sepihak langsung
memutuskan untuk melakukan kontrak
perjanjian perusahaan CCL. Selain itu, Karen
tidak melaporkan kepada dewan komisaris PT
Pertamina terkait keputusannya melalui Rapat
Umum Pemengang Saham ( RUPS) sebagai
perwakilan pemerintah.
Dengan begitu Firli menilai tindakan Karen tidak
mendapat restu dan persetujuan dari
pemerintah saat itu.
7. Imbasnya, seluruh kargo LNG milik PT
Pertamina yang dibeli dari perusahaan CCL LLC
Amerika Serikat menjadi tidak terserap di pasar
domestik. Hal ini berdampak nyata harus dijual
dengan kondisi merugi di pasar Internasional
oleh PT Pertamina.
Karen disangkakan melanggar pasal 2 ayat (1)
atau pasal 3 Undang – Undang RI No. 31 Tahun
1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana
Korupsi sebgaimana telah diubah dengan UU RI
No. 20 Tahun 2001 Jo Pasal 55 ayat (1) ke1
KUHP.
Pasal 2 ayat 1 :
Setiap orang yang secara melawan hukum
melakukan perbuatan memperkaya diri sendiri
atau orang lain atau suatu korporasi yang dapat
merugikan keuangan negara atau perekonomian
negara, dipidana dengan pidana penjara seumur
hidup atau pidana penjara paling singkat 4
(empat) tahun dan paling lama 20 ( dua puluh0
tahun dan denda paling sedikit RP
200.000.000,00 ( dua ratus juta rupiah) dan
paling banyak RP 1.000.000.000,00 ( satu miliar
rupiah).
Pasal 3
Setiap orang yang dengan tujuan menguntungkan
diri sendiri atau orang lain atau suatu korporasi,
menyalahgunakan kewenangan, kesempatan atau
sarana yang ada padanya karena jabatan atau
kedudukan yang dapat merugikan keuangan negara
atau perekonomian negara, dipidana dengan pidana
penjara seumur hidup atau pidana penjara paling
singkat 1 ( satu) tahun dan paling lama 20 ( dua puluh)
tahun atau denda paling sedikit RP 50.000.000,00 ( lima
puluh juta rupiah) dan paling banyak 1.000.000.000,00
( satu miliar rupiah).
Berdasarkan kasus diatas maka dapat
disimpulkan
1. teori yang dikatakan oleh Lord Acton benar
adanya.
“power tends to corrupt and absolute power
corrupts absolutely, (kekuasaan cenderung untuk
korupsi dan kekuasaan Berangkat dari
pernyataan Lord Acton tersebut, dapat ditarik
sebuah kesimpulan bahwa kekuasaan sangat
rentan terhadap tindak pidana korupsi.
2.Ruang lingkup korupsi adalah pengadaan barang
dan jasa ( pengadaan LNG/gas alam cair)
3.Bentuk Korupsinya adalah menyalahgunakan
wewenang sbg Dirut PT Pertamina yang sharusnya
apabila mengeluarkan suatu keputusan/kebijakan
haruslah disampaikan atau dilaporkan kepada
atasan.
4.Dirut PT Pertamina disangkakan melanggar pasal
2 ayat (1) atau pasal 3 Undang – Undang RI No. 31
Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana
Korupsi sebgaimana telah diubah dengan UU RI No.
20 Tahun 2001 Jo Pasal 55 ayat (1) ke1 KUHP.
Kronologi singkat kasus korupsi oleh
mantan Bupati ngada
1. Jaksa KPK mendakwa Marianus Sae menerima uang Rp 5,9
miliar terkait proyek di Kabupaten Ngada, Nusa Tenggara
Timur (NTT). Penerimaan suap itu berkaitan dengan jabatan
Bupati Ngada pada Marianus yang dalam pilkada serentak
lalu maju sebagai calon Gubernur NTT.
"Terdakwa telah menerima uang secara bertahap yang seluruhnya
berjumlah Rp 5.937.000.000 yaitu masing-masing sejumlah Rp
2.487.000.000 dari Wilhemus Iwan Ulumbu alias Baba Miming
selaku Direktur Utama PT Sinar 99 Permai dan pendiri PT
Flopino Raya Bersatu dan sejumlah Rp 3.450.000.000 dari
Albertus Iwan Susilo alias Baba Iwan selaku Direktur Utama PT
Sukses Karya Inovatif," kata jaksa KPK dalam surat dakwaan
yang diterima detikcom, Selasa (10/7/2018).
2. Dakwaan tersebut sudah dibacakan jaksa dalam
persidangan hari ini di Pengadilan Tipikor Surabaya, Jawa
Timur. Jaksa menyebut duit suap pada Marianus itu
dilakukan bertahap sejak 2011.
Awalnya, Marianus meminta uang pada Baba Miming
dengan timbal balik bakal memberikan paket pekerjaan
kepadanya. Lalu, Baba Miming membuka rekening bank,
kemudian memberikan kartu ATM serta PIN-nya pada
Marianus.
Duit Rp 2.487.000.000 ditransfer Baba Miming ke
rekening tersebut sebagai commitment fee sebesar 4
atau 5 persen dari nilai kontrak pekerjaan yang
didapatnya. Namun, duit itu ditransfer secara bertahap
mulai dari 2011 hingga 2017.
3. Selain itu, Marianus juga menerima Rp 3.450.000.000 dari Baba
Iwan. Modus pemberian suap mirip dengan Baba Miming yaitu melalui
transfer ke rekening yang telah diberikan sebelumnya, tetapi ada pula
pemberian secara tunai. Pemberian suap itu juga berkaitan dengan
proyek di Kabupaten Ngada.
Jaksa juga mengatakan Baba Miming sebenarnya sempat meminta
proyek lagi untuk menantunya, Arie Asali. Proyek itu berupa
pembangunan jembatan. Pembicaraan tentang pemberian suap sudah
dilakukan bahkan pembagian proyek juga sudah beres, tetapi Marianus
keburu ditangkap KPK.
Marianus didakwa melanggar Pasal 12 huruf a atau Pasal 11 Undang-
Undang Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana telah diubah dengan
Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak
Pidana Korupsi jo Pasal 64 ayat (1) KUHP.
4. Marianus juga didakwa menerima gratifikasi Rp 875 juta.
Gratifikasi tersebut disebut jaksa KPK berkaitan dengan pengangkatan
Wilhemus Petrus Bate alias Wempi Bate sebagai Kepala Badan
Keuangan Kabupaten Ngada.
"Telah melakukan beberapa perbuatan yang ada hubungannya
sedemikian rupa sehingga dipandang sebagai perbuatan berlanjut,
yaitu telah menerima gratifikasi berupa uang sejumlah Rp
875.000.000 Wilhemus Petrus Bate alias Wempi Bate selaku
Kepala Badan Keuangan Kabupaten Ngada, yang disetorkan ke
Rekening BNI nomor 0213012710 atas nama Wilhemus Iwan
Ulumbu," kata jaksa KPK.
Jaksa mengatakan gratifikasi itu tak dilaporkan ke KPK setelah
lewat masa 30 hari. Atas dasar itu, jaksa menyebut perbuatan
Marianus harus dianggap suap.
Atas perbuatannya, Marianus diancam pidana dalam Pasal 12 B
ayat 1 Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang
Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo Pasal 64 ayat (1)
KUHP
Berdasarkan kasus diatas maka :
Lord Acton : bahwa kekuasaan sangat rentan
terhadap tindak pidana korupsi.
Bentuk korupsi : Penyuapan dan penyogokan,
memeras dan mengutip pungutan, dan
meminta komisi, Menerima hadiah, uang jasa,
uang pelican, dan hiburan, perjalanan yang
tidak pada tempatnya (gratifikasi),
Menyalahgunakan wewenang.
Bisa dikatakan kasus diatas Korupsi transaktif,
yaitu korupsi yang terjadi atas kesepakatan di
antara seorang donor dengan resipien untuk
keuntungan kedua belah pihak
Marianus sae dijegal dengan pasal berlapis
yaitu melanggar Pasal 12 huruf a atau Pasal 11
Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999
sebagaimana telah diubah dengan Undang-
Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang
Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo Pasal
64 ayat (1) KUHP.
 Pasal 12 B ayat 1 Undang-Undang Nomor 20
Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak
Pidana Korupsi jo Pasal 64 ayat (1) KUHP
Kerugian negara mencapai RP.5,9 miliar.
Kronologi singkat kasus
1. Kejaksaan Negeri Ngada resmi menahan tersangka kasus
dugaan korupsi pekerjaan jalan dari dana Anggaran Pendapatan
dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2018 Kabupaten Ngada. Dua
tersangka atas dugaan tindak pidana korupsi dalam kegiatan
peningkatan jalan Dorarapu-Dhoki Matawae Kecamatan Golewa
Barat Kabupaten Ngada Tahun Anggaran 2018.
2. Dua tersangka yang resmi ditahan itu yaitu, Kepala Dinas
Pekerjaan Umum Ngada berinisial ST dan Kuasa PT Brand
Mandiri Jaya Santosa berinisial RP.
Keduanya resmi ditahan oleh pihak kejaksaan Negeri Ngada,
Senin (3/8/2020) sekitar pukul 15.00 Wita.
3.Kejaksaan Negeri Ngada melalui Kepala Kejaksaan Negeri
Ngada, Ade Indrawan, mengumumkan dua tersangka pada kasus
pekerjaan jalan dari dana Anggaran Pendapatan dan Belanja
Daerah (APBD) tahun 2018 Kabupaten Ngada.
4.Ade mengatakan pihaknya menetapkan dua tersangka atas
Dugaan Tindak Pidana Korupsi dalam Kegiatan Peningkatan Jalan
Dorarapu-Dhoki Matawae Kecamatan Golewa Barat Kabupaten
Ngada Tahun Anggaran 2018.
5. Ia mengatakan dimana dari hasil pemeriksaan tersebut,
penyidik Kejaksaan Negeri Ngada berkesimpulan berdasarkan
bukti permulaan yang cukup telah terjadi tindak pidana korupsi
dalam Kegiatan Peningkatan Jalan Dorarapu-Dhoki Matawae
Kecamatan Golewa Barat Kabupaten Ngada Tahun Anggaran
2018 dengan Nilai Kontrak Rp.3.434.567.888,30 (Tiga Milyar
Empat Ratus Tiga Puluh Empat Juta Lima Ratus Enam Puluh Tujuh
Ribu Delapan Ratus Delapan Puluh
Delapan Rupiah Koma Tiga Puluh Sen).
7. Ade menyebutkan bahwa Dinas Pekerjaan Umum
Kabupaten Ngada mendapat alokasi dana sebesar RP
4.000.000,00 dan bersumber dari Dana Alokasi Umum
(DAU) APBD Kabupaten Ngada TA.2018.
8. kemudian dialokasikaan untuk melaksanakan Kegiatan
Peningkatan Jalan
Dorarapu-Dhoki Matawae Kecamatan Golewa Barat
Kabupaten Ngada Tahun Anggaran 2018, dimana kemudian
ditunjuk pelaksana kegiatan adalah PT Brand Mandiri Jaya
Santosa dengan Nilai Kontrak Rp.3.434.567.888,30 (Tiga
Milyar Empat Ratus Tiga Puluh Empat Juta Lima Ratus
Enam Puluh Tujuh
Ribu Delapan Ratus Delapan Puluh Delapan Rupiah Koma
Tiga Puluh Sen).
9. Dalam pelaksaannya TS tidak melakukukan
pengendalian pekerjaan dan tidak melakukan penilaian
kinerja pelaksana kegiatan yang dilaksanakan oleh
tersangka "RP" dengan baik dan benar sehingga
pekerjaan tersebut tidak selesai dengan sebagaimana
semestinya baik dari segi mutu dan volume pekerjaan.
10. Kedua Tersangka ini dikenakan Pasal 2 atau Pasal 3
Undang-Undang Nomor 31 Tahun
1999 sebagaimana dirubah dengan Undang-Undang
Nomor 20 Tahun 2001 Yentang Perubahan Atas
Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang
Pemberantasan tindak Pidana Korupsi dengan ancaman
pidana minimal 4 (empat) tahun dan maksimal 20 (dua
puluh) tahun penjara.
Adapun nilai nilai anti korupsi yand dilanggar
sejak kasus 1 hingga 3:
Kejujuran
Disiplin
Tanggung jawab
Dan kesederhanaan.
KASUS KORUPSI TINGKAT NASIONAL MAUPUN DAERAH.pptx
KASUS KORUPSI TINGKAT NASIONAL MAUPUN DAERAH.pptx
KASUS KORUPSI TINGKAT NASIONAL MAUPUN DAERAH.pptx

More Related Content

Similar to KASUS KORUPSI TINGKAT NASIONAL MAUPUN DAERAH.pptx

NO.docx
NO.docxNO.docx
NO.docx
diananapitu1
 
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu b...
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu b...Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu b...
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu b...
adeayularassati
 
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu bu...
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu bu...Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu bu...
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu bu...
ramadhanti syifa
 
Tugas Akuntansi Forensik_Kasus e-KTP.pptx
Tugas Akuntansi Forensik_Kasus e-KTP.pptxTugas Akuntansi Forensik_Kasus e-KTP.pptx
Tugas Akuntansi Forensik_Kasus e-KTP.pptx
shalwakhaerunniza1
 
Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014
Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014
Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014hastapurnama
 
Studi Kasus Korupsi.docx
Studi Kasus Korupsi.docxStudi Kasus Korupsi.docx
Studi Kasus Korupsi.docx
EHenriawanYunus
 
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptx
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptxFIDUSIA HUKUM & HAM.pptx
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptx
AhmadSNuzil
 
Keterangan Pihak Terkait Dalam Perkara Nomor 10/PUU-XII/2014 Perihal Pengujia...
Keterangan Pihak Terkait Dalam Perkara Nomor 10/PUU-XII/2014 Perihal Pengujia...Keterangan Pihak Terkait Dalam Perkara Nomor 10/PUU-XII/2014 Perihal Pengujia...
Keterangan Pihak Terkait Dalam Perkara Nomor 10/PUU-XII/2014 Perihal Pengujia...
Publish What You Pay (PWYP) Indonesia
 
Makalah Hukbis kel 6.docx
Makalah Hukbis kel 6.docxMakalah Hukbis kel 6.docx
Makalah Hukbis kel 6.docx
RezaNugraha49
 
Digital surya 19 desember 2013
Digital surya 19 desember 2013Digital surya 19 desember 2013
Digital surya 19 desember 2013Portal Surya
 
harian warta nasional
harian warta nasional harian warta nasional
harian warta nasional
https://wartaviral.com/
 
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang, universita...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang, universita...Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang, universita...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang, universita...
Nadya Silva Calestin
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
https://wartaviral.com/
 
putusan_279_pdt_g_2017_pn.jkt.pst._20220720154135.pdf
putusan_279_pdt_g_2017_pn.jkt.pst._20220720154135.pdfputusan_279_pdt_g_2017_pn.jkt.pst._20220720154135.pdf
putusan_279_pdt_g_2017_pn.jkt.pst._20220720154135.pdf
indra824438
 
5. TPPU SATWA.pptx
5. TPPU SATWA.pptx5. TPPU SATWA.pptx
5. TPPU SATWA.pptx
emil343071
 
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptx
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptxMateri Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptx
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptx
SpotterVarious
 
Undang-Undang Tindak Pidana Pencucian Uang NARKOBA.ppt
Undang-Undang Tindak Pidana Pencucian Uang NARKOBA.pptUndang-Undang Tindak Pidana Pencucian Uang NARKOBA.ppt
Undang-Undang Tindak Pidana Pencucian Uang NARKOBA.ppt
RizkyAulia61
 
Hukum Administrasi Negara (analisis) (pertambangan)
Hukum Administrasi Negara (analisis) (pertambangan)Hukum Administrasi Negara (analisis) (pertambangan)
Hukum Administrasi Negara (analisis) (pertambangan)
Muhammad Raihan Imamnawi
 
Ppt Kejaksaan tugas wewenang jaksa dalam lembaga negara
Ppt Kejaksaan tugas wewenang jaksa dalam lembaga negaraPpt Kejaksaan tugas wewenang jaksa dalam lembaga negara
Ppt Kejaksaan tugas wewenang jaksa dalam lembaga negara
Thaniacarolline
 
Tugas Akuntansi Pemerintah
Tugas Akuntansi PemerintahTugas Akuntansi Pemerintah
Tugas Akuntansi Pemerintah
siskaambrwt
 

Similar to KASUS KORUPSI TINGKAT NASIONAL MAUPUN DAERAH.pptx (20)

NO.docx
NO.docxNO.docx
NO.docx
 
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu b...
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu b...Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu b...
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu b...
 
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu bu...
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu bu...Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu bu...
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, tindak pencucian uang, universitas mercu bu...
 
Tugas Akuntansi Forensik_Kasus e-KTP.pptx
Tugas Akuntansi Forensik_Kasus e-KTP.pptxTugas Akuntansi Forensik_Kasus e-KTP.pptx
Tugas Akuntansi Forensik_Kasus e-KTP.pptx
 
Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014
Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014
Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014
 
Studi Kasus Korupsi.docx
Studi Kasus Korupsi.docxStudi Kasus Korupsi.docx
Studi Kasus Korupsi.docx
 
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptx
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptxFIDUSIA HUKUM & HAM.pptx
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptx
 
Keterangan Pihak Terkait Dalam Perkara Nomor 10/PUU-XII/2014 Perihal Pengujia...
Keterangan Pihak Terkait Dalam Perkara Nomor 10/PUU-XII/2014 Perihal Pengujia...Keterangan Pihak Terkait Dalam Perkara Nomor 10/PUU-XII/2014 Perihal Pengujia...
Keterangan Pihak Terkait Dalam Perkara Nomor 10/PUU-XII/2014 Perihal Pengujia...
 
Makalah Hukbis kel 6.docx
Makalah Hukbis kel 6.docxMakalah Hukbis kel 6.docx
Makalah Hukbis kel 6.docx
 
Digital surya 19 desember 2013
Digital surya 19 desember 2013Digital surya 19 desember 2013
Digital surya 19 desember 2013
 
harian warta nasional
harian warta nasional harian warta nasional
harian warta nasional
 
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang, universita...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang, universita...Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang, universita...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang, universita...
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
putusan_279_pdt_g_2017_pn.jkt.pst._20220720154135.pdf
putusan_279_pdt_g_2017_pn.jkt.pst._20220720154135.pdfputusan_279_pdt_g_2017_pn.jkt.pst._20220720154135.pdf
putusan_279_pdt_g_2017_pn.jkt.pst._20220720154135.pdf
 
5. TPPU SATWA.pptx
5. TPPU SATWA.pptx5. TPPU SATWA.pptx
5. TPPU SATWA.pptx
 
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptx
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptxMateri Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptx
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptx
 
Undang-Undang Tindak Pidana Pencucian Uang NARKOBA.ppt
Undang-Undang Tindak Pidana Pencucian Uang NARKOBA.pptUndang-Undang Tindak Pidana Pencucian Uang NARKOBA.ppt
Undang-Undang Tindak Pidana Pencucian Uang NARKOBA.ppt
 
Hukum Administrasi Negara (analisis) (pertambangan)
Hukum Administrasi Negara (analisis) (pertambangan)Hukum Administrasi Negara (analisis) (pertambangan)
Hukum Administrasi Negara (analisis) (pertambangan)
 
Ppt Kejaksaan tugas wewenang jaksa dalam lembaga negara
Ppt Kejaksaan tugas wewenang jaksa dalam lembaga negaraPpt Kejaksaan tugas wewenang jaksa dalam lembaga negara
Ppt Kejaksaan tugas wewenang jaksa dalam lembaga negara
 
Tugas Akuntansi Pemerintah
Tugas Akuntansi PemerintahTugas Akuntansi Pemerintah
Tugas Akuntansi Pemerintah
 

Recently uploaded

0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 

Recently uploaded (20)

0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 

KASUS KORUPSI TINGKAT NASIONAL MAUPUN DAERAH.pptx

  • 1. KORUPSI BY : kelompok Kabupaten Ngada 1.ANGELA MATILDA BUPU NUA 2.MARIA SCHOLASTIKA GEDHI NUA 3.MARIA HENDRIKAA.L SOGO
  • 2.
  • 3.
  • 4. Kronologi singkat kasus korupsi oleh mantan Direktur Utama PT Pertamina 1. KPK menetapkan status tersangka terhadap mantan Direktur Utama PT Pertamina Karen Agustiawan, sekaligus menahan yang bersangkutan pada selasa 19 September 2023. 2. Karen Agustiawan ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan Liquefied Natural Gas( LNG) tahun 2011 – 2021. 3. “KPK menduga Karen merugikan negara mencapai RP 2,1 triliun, “kata ketua KPK Firli Bahuri.
  • 5. 4. Firli menjelaskan kasus ini bermula ketika BUMN energi berencana mengadakan LNG sebagai alternatif mengatasi defisit gas di Indonesia dalam kurun waktu 2009 hingga 2040. Karena LNG bukan hanya kebutuhan PLN, saat itu LNG juga untuk memenuhi pasokan ke industri pupuk dan petrokimia. 5. Ketika itu, karen yang menjadi Dirut periode 2009 – 2014 mengeluarkan kebijakan untuk menjalin kerja sama dengan beberapa produsen dan pemasok LNG yang ada di luar negeri ( Perusahaan Corpus Christi Liquefaction LLC Amerika Serikat).
  • 6. 6.Saat pengambilan kebijakan dan keputusan tersebut ,Karen secara sepihak langsung memutuskan untuk melakukan kontrak perjanjian perusahaan CCL. Selain itu, Karen tidak melaporkan kepada dewan komisaris PT Pertamina terkait keputusannya melalui Rapat Umum Pemengang Saham ( RUPS) sebagai perwakilan pemerintah. Dengan begitu Firli menilai tindakan Karen tidak mendapat restu dan persetujuan dari pemerintah saat itu.
  • 7. 7. Imbasnya, seluruh kargo LNG milik PT Pertamina yang dibeli dari perusahaan CCL LLC Amerika Serikat menjadi tidak terserap di pasar domestik. Hal ini berdampak nyata harus dijual dengan kondisi merugi di pasar Internasional oleh PT Pertamina. Karen disangkakan melanggar pasal 2 ayat (1) atau pasal 3 Undang – Undang RI No. 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebgaimana telah diubah dengan UU RI No. 20 Tahun 2001 Jo Pasal 55 ayat (1) ke1 KUHP.
  • 8. Pasal 2 ayat 1 : Setiap orang yang secara melawan hukum melakukan perbuatan memperkaya diri sendiri atau orang lain atau suatu korporasi yang dapat merugikan keuangan negara atau perekonomian negara, dipidana dengan pidana penjara seumur hidup atau pidana penjara paling singkat 4 (empat) tahun dan paling lama 20 ( dua puluh0 tahun dan denda paling sedikit RP 200.000.000,00 ( dua ratus juta rupiah) dan paling banyak RP 1.000.000.000,00 ( satu miliar rupiah).
  • 9. Pasal 3 Setiap orang yang dengan tujuan menguntungkan diri sendiri atau orang lain atau suatu korporasi, menyalahgunakan kewenangan, kesempatan atau sarana yang ada padanya karena jabatan atau kedudukan yang dapat merugikan keuangan negara atau perekonomian negara, dipidana dengan pidana penjara seumur hidup atau pidana penjara paling singkat 1 ( satu) tahun dan paling lama 20 ( dua puluh) tahun atau denda paling sedikit RP 50.000.000,00 ( lima puluh juta rupiah) dan paling banyak 1.000.000.000,00 ( satu miliar rupiah).
  • 10. Berdasarkan kasus diatas maka dapat disimpulkan 1. teori yang dikatakan oleh Lord Acton benar adanya. “power tends to corrupt and absolute power corrupts absolutely, (kekuasaan cenderung untuk korupsi dan kekuasaan Berangkat dari pernyataan Lord Acton tersebut, dapat ditarik sebuah kesimpulan bahwa kekuasaan sangat rentan terhadap tindak pidana korupsi.
  • 11. 2.Ruang lingkup korupsi adalah pengadaan barang dan jasa ( pengadaan LNG/gas alam cair) 3.Bentuk Korupsinya adalah menyalahgunakan wewenang sbg Dirut PT Pertamina yang sharusnya apabila mengeluarkan suatu keputusan/kebijakan haruslah disampaikan atau dilaporkan kepada atasan. 4.Dirut PT Pertamina disangkakan melanggar pasal 2 ayat (1) atau pasal 3 Undang – Undang RI No. 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebgaimana telah diubah dengan UU RI No. 20 Tahun 2001 Jo Pasal 55 ayat (1) ke1 KUHP.
  • 12.
  • 13.
  • 14. Kronologi singkat kasus korupsi oleh mantan Bupati ngada 1. Jaksa KPK mendakwa Marianus Sae menerima uang Rp 5,9 miliar terkait proyek di Kabupaten Ngada, Nusa Tenggara Timur (NTT). Penerimaan suap itu berkaitan dengan jabatan Bupati Ngada pada Marianus yang dalam pilkada serentak lalu maju sebagai calon Gubernur NTT. "Terdakwa telah menerima uang secara bertahap yang seluruhnya berjumlah Rp 5.937.000.000 yaitu masing-masing sejumlah Rp 2.487.000.000 dari Wilhemus Iwan Ulumbu alias Baba Miming selaku Direktur Utama PT Sinar 99 Permai dan pendiri PT Flopino Raya Bersatu dan sejumlah Rp 3.450.000.000 dari Albertus Iwan Susilo alias Baba Iwan selaku Direktur Utama PT Sukses Karya Inovatif," kata jaksa KPK dalam surat dakwaan yang diterima detikcom, Selasa (10/7/2018).
  • 15. 2. Dakwaan tersebut sudah dibacakan jaksa dalam persidangan hari ini di Pengadilan Tipikor Surabaya, Jawa Timur. Jaksa menyebut duit suap pada Marianus itu dilakukan bertahap sejak 2011. Awalnya, Marianus meminta uang pada Baba Miming dengan timbal balik bakal memberikan paket pekerjaan kepadanya. Lalu, Baba Miming membuka rekening bank, kemudian memberikan kartu ATM serta PIN-nya pada Marianus. Duit Rp 2.487.000.000 ditransfer Baba Miming ke rekening tersebut sebagai commitment fee sebesar 4 atau 5 persen dari nilai kontrak pekerjaan yang didapatnya. Namun, duit itu ditransfer secara bertahap mulai dari 2011 hingga 2017.
  • 16. 3. Selain itu, Marianus juga menerima Rp 3.450.000.000 dari Baba Iwan. Modus pemberian suap mirip dengan Baba Miming yaitu melalui transfer ke rekening yang telah diberikan sebelumnya, tetapi ada pula pemberian secara tunai. Pemberian suap itu juga berkaitan dengan proyek di Kabupaten Ngada. Jaksa juga mengatakan Baba Miming sebenarnya sempat meminta proyek lagi untuk menantunya, Arie Asali. Proyek itu berupa pembangunan jembatan. Pembicaraan tentang pemberian suap sudah dilakukan bahkan pembagian proyek juga sudah beres, tetapi Marianus keburu ditangkap KPK. Marianus didakwa melanggar Pasal 12 huruf a atau Pasal 11 Undang- Undang Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo Pasal 64 ayat (1) KUHP. 4. Marianus juga didakwa menerima gratifikasi Rp 875 juta. Gratifikasi tersebut disebut jaksa KPK berkaitan dengan pengangkatan Wilhemus Petrus Bate alias Wempi Bate sebagai Kepala Badan Keuangan Kabupaten Ngada.
  • 17. "Telah melakukan beberapa perbuatan yang ada hubungannya sedemikian rupa sehingga dipandang sebagai perbuatan berlanjut, yaitu telah menerima gratifikasi berupa uang sejumlah Rp 875.000.000 Wilhemus Petrus Bate alias Wempi Bate selaku Kepala Badan Keuangan Kabupaten Ngada, yang disetorkan ke Rekening BNI nomor 0213012710 atas nama Wilhemus Iwan Ulumbu," kata jaksa KPK. Jaksa mengatakan gratifikasi itu tak dilaporkan ke KPK setelah lewat masa 30 hari. Atas dasar itu, jaksa menyebut perbuatan Marianus harus dianggap suap. Atas perbuatannya, Marianus diancam pidana dalam Pasal 12 B ayat 1 Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo Pasal 64 ayat (1) KUHP
  • 18. Berdasarkan kasus diatas maka : Lord Acton : bahwa kekuasaan sangat rentan terhadap tindak pidana korupsi. Bentuk korupsi : Penyuapan dan penyogokan, memeras dan mengutip pungutan, dan meminta komisi, Menerima hadiah, uang jasa, uang pelican, dan hiburan, perjalanan yang tidak pada tempatnya (gratifikasi), Menyalahgunakan wewenang. Bisa dikatakan kasus diatas Korupsi transaktif, yaitu korupsi yang terjadi atas kesepakatan di antara seorang donor dengan resipien untuk keuntungan kedua belah pihak
  • 19. Marianus sae dijegal dengan pasal berlapis yaitu melanggar Pasal 12 huruf a atau Pasal 11 Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana telah diubah dengan Undang- Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo Pasal 64 ayat (1) KUHP.  Pasal 12 B ayat 1 Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo Pasal 64 ayat (1) KUHP Kerugian negara mencapai RP.5,9 miliar.
  • 20.
  • 21.
  • 22. Kronologi singkat kasus 1. Kejaksaan Negeri Ngada resmi menahan tersangka kasus dugaan korupsi pekerjaan jalan dari dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2018 Kabupaten Ngada. Dua tersangka atas dugaan tindak pidana korupsi dalam kegiatan peningkatan jalan Dorarapu-Dhoki Matawae Kecamatan Golewa Barat Kabupaten Ngada Tahun Anggaran 2018. 2. Dua tersangka yang resmi ditahan itu yaitu, Kepala Dinas Pekerjaan Umum Ngada berinisial ST dan Kuasa PT Brand Mandiri Jaya Santosa berinisial RP. Keduanya resmi ditahan oleh pihak kejaksaan Negeri Ngada, Senin (3/8/2020) sekitar pukul 15.00 Wita.
  • 23. 3.Kejaksaan Negeri Ngada melalui Kepala Kejaksaan Negeri Ngada, Ade Indrawan, mengumumkan dua tersangka pada kasus pekerjaan jalan dari dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2018 Kabupaten Ngada. 4.Ade mengatakan pihaknya menetapkan dua tersangka atas Dugaan Tindak Pidana Korupsi dalam Kegiatan Peningkatan Jalan Dorarapu-Dhoki Matawae Kecamatan Golewa Barat Kabupaten Ngada Tahun Anggaran 2018. 5. Ia mengatakan dimana dari hasil pemeriksaan tersebut, penyidik Kejaksaan Negeri Ngada berkesimpulan berdasarkan bukti permulaan yang cukup telah terjadi tindak pidana korupsi dalam Kegiatan Peningkatan Jalan Dorarapu-Dhoki Matawae Kecamatan Golewa Barat Kabupaten Ngada Tahun Anggaran 2018 dengan Nilai Kontrak Rp.3.434.567.888,30 (Tiga Milyar Empat Ratus Tiga Puluh Empat Juta Lima Ratus Enam Puluh Tujuh Ribu Delapan Ratus Delapan Puluh Delapan Rupiah Koma Tiga Puluh Sen).
  • 24. 7. Ade menyebutkan bahwa Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Ngada mendapat alokasi dana sebesar RP 4.000.000,00 dan bersumber dari Dana Alokasi Umum (DAU) APBD Kabupaten Ngada TA.2018. 8. kemudian dialokasikaan untuk melaksanakan Kegiatan Peningkatan Jalan Dorarapu-Dhoki Matawae Kecamatan Golewa Barat Kabupaten Ngada Tahun Anggaran 2018, dimana kemudian ditunjuk pelaksana kegiatan adalah PT Brand Mandiri Jaya Santosa dengan Nilai Kontrak Rp.3.434.567.888,30 (Tiga Milyar Empat Ratus Tiga Puluh Empat Juta Lima Ratus Enam Puluh Tujuh Ribu Delapan Ratus Delapan Puluh Delapan Rupiah Koma Tiga Puluh Sen).
  • 25. 9. Dalam pelaksaannya TS tidak melakukukan pengendalian pekerjaan dan tidak melakukan penilaian kinerja pelaksana kegiatan yang dilaksanakan oleh tersangka "RP" dengan baik dan benar sehingga pekerjaan tersebut tidak selesai dengan sebagaimana semestinya baik dari segi mutu dan volume pekerjaan. 10. Kedua Tersangka ini dikenakan Pasal 2 atau Pasal 3 Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana dirubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 Yentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan tindak Pidana Korupsi dengan ancaman pidana minimal 4 (empat) tahun dan maksimal 20 (dua puluh) tahun penjara.
  • 26.
  • 27. Adapun nilai nilai anti korupsi yand dilanggar sejak kasus 1 hingga 3: Kejujuran Disiplin Tanggung jawab Dan kesederhanaan.