SlideShare a Scribd company logo
Kalau anda dipilih oleh seseorang sebagai
teman curhat, berbahagialah anda. Itu
menandakan
anda dipercaya oleh seseorang untuk
mengetahui rahasia (dalam hal ini masalah
yang sedang
menimpanya) dan (yang lebih hebat lagi)
dipercaya mampu memberikan masukan yang
siapa
tahu dapat membantunya. Karena kepercayaan
yang besar itulah, ada baiknya anda tidak
gegabah dalam memberikan saran/masukan.
Beberapa tips yang
perlu diperhatikan
dalam menanggapi
curhat seseorang :
1. Pastikan bahwa ia benar-benar
membutuhkan nasehat anda
4
Hal yang paling penting adalah
memastikan orang yang sedang
berbicara dengan anda
memang membutuhkan nasehat
anda, jangan-jangan sebenarnya ia
hanya ingin agar
anda mendengarkannya. Hal yang
paling menyebalkan adalah
mendengarkan orang
lain berbicara pada saat anda ingin ia
mendengarkan.
5
2. Apa sih sebenarnya
tujuan anda memberi
nasehat pada seseorang,
untuk
kebaikannya atau untuk
kebaikan anda?
Ini juga salah satu kesalahan
yang sering kali tidak disadari
oleh seseorang pada saat ia
akan memulai petuah, gak
sedikit lho orang yang
memberi saran hanya supaya
orang
lain menganggapnya sebagai
si bijak. Tujuan anda
menyampaikan nasehat
adalah
untuk kebaikan diri rekan
anda di kemudian hari,
bukan supaya anda dianggap
pahlawan.
3. Dengarkan setiap cerita
yang disampaikan dengan
seksama
Ada baiknya sebelum
memberikan nasehat pada
seseorang, anda terlebih dahulu
menyimak kisah sedihnya
terlebih dahulu, jangan sampai
deh anda sudah menyiapkan
jawaban yang manjur sebelum
ceritanya selesai. Dengarkan
dengan baik, dan
renungkan dulu sebelum
memberi masukan. Take your
time aja deh.
4. Berhati-hati tanpa menyinggung
orang lain
When you give someone an advice,
make sure you dont insult someone
else (walaupun
sebenarnya anda sangat membenci
orang tersebut). Mungkin teman anda
meminta
saran bagaimana cara menghadapi
pacarnya yang mata keranjang yang
kebetulan
tidak anda sukai, namun jangan
sekali-kali memberi komentar yang
bernada
merendahkan orang tersebut (even if
he/she deserves it). Mendingan netral
aja deh,
daripada repot di kemudian hari.
5. Berikan beberapa alternatif pilihan
Dalam memberikan saran, usahakan sebisa
mungkin memberi beberapa alternatif
jalan
yang bisa ditempuh/diambil. Biarkan
sahabat anda yang memutuskan pilihan
mana
yang akan diambilnya, karena itu adalah
hidupnya. Bila anda yang memilih, bisa-
bisa
nanti dia menyalahkan diri anda
seandainya solusi tersebut tidak manjur.
6. Kalo gak bisa, mending diam
Berhubungan dengan poin
ke-3, kalo anda merasa
anda tidak mampu
memberikan
pendapat, mending jangan
dipaksain deh. Mungkin
saat itu mood anda sendiri
sedang
jelek atau pikiran lagi
buntu. Mendingan anda
terus-terang pada teman
anda, dia pasti
menghargai kejujuran anda
kok.
7. Jangan sakit hati kalau ia tidak
menjalankan nasehat anda
Nasehat kan cuma buat jadi pertimbangan aja,
selebihnya terserah orang yang
menjalankan. Jadi, jangan tersinggung ya kalo
dia melakukan hal yang berlawanan
dengan nasehat anda. Namanya juga manusia,
masing-masing kan punya pemikiran
sendiri.
Semoga tips-tips di atas dapat
membantu anda menjadi teman
curhat yang baik. Isnt it good to
help others in need?
DAPATKAN MATERI LENGKAP
TERSEBUT DIBAWAH
Ilmubisnisusaha.net
Atau liat langsung
EDU BUSSENIS
Yodhia Antariksa
• Lulusan Master Business dari Texas
A&M University, USA (beasiswa
Fulbright)
• Konsultan manajemen, dengan lebih
dari 100 klien.
• Blogger Bisnis Terbaik No. 1 se-
Indonesia (strategimanajemen.net)
19
Fasilitator Kursus Online
Beberapa klien dari fasilitator
Yodhia Antariksa, antara lain :
Kiprah fasilitator Yodhia
Antariksa telah diliput oleh
beragam media, antara lain :
SEGERA KUNJUNGI
KLIK LANGSUNG!
Ilmubisnisusaha.net
Atau liat langsung
EDU BUSSENIS
SEGERA KUNJUNGI
KLIK LANGSUNG!
Ilmubisnisusaha.net
Atau liat langsung
EDU BUSSENIS

More Related Content

Similar to Jadi teman curhat yang baik

Ppt ( 201131075 )
Ppt ( 201131075 )Ppt ( 201131075 )
Ppt ( 201131075 )
201131075
 
Penyebab minder
Penyebab minderPenyebab minder
Penyebab minder
Klinik Atlanta
 
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasiKumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi
RoliSupiawan
 
How to Influence People.pdf
How to Influence People.pdfHow to Influence People.pdf
How to Influence People.pdf
pikipardede1
 
Persahabatan
PersahabatanPersahabatan
Persahabatan
Dena Arif
 
Bagaimana mengenali sahabat
Bagaimana mengenali sahabatBagaimana mengenali sahabat
Bagaimana mengenali sahabatLuceryl Alpa
 
Dijauhi rekan rekan kerja
Dijauhi rekan rekan kerjaDijauhi rekan rekan kerja
Dijauhi rekan rekan kerja
andre m
 
Kewiraniagaan (Salesmanship)
Kewiraniagaan (Salesmanship)Kewiraniagaan (Salesmanship)
Kewiraniagaan (Salesmanship)Noersal Samad
 
Rpl SMP N 12 TEGAL
Rpl SMP N 12 TEGALRpl SMP N 12 TEGAL
Rpl SMP N 12 TEGAL
Rosalina S
 
Asas memupuk fikiran positif
Asas memupuk fikiran positifAsas memupuk fikiran positif
Asas memupuk fikiran positifSanuddin Warisi
 
11 sifat pria yang disukai wanita
11 sifat pria yang disukai wanita11 sifat pria yang disukai wanita
11 sifat pria yang disukai wanitaakua308
 
7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritik7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritikIdham Jalil
 
7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritik7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritik7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritik
Idham Idham
 
Social media etiquette
Social media etiquetteSocial media etiquette
Social media etiquette
yogi prasetya
 
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
Pusat Informasi Kesehatan Reproduksi dan Jender (PIKIR)
 
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
Idham Idham
 
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatuIdham Jalil
 
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxPeran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
CandraDewi69
 

Similar to Jadi teman curhat yang baik (20)

Ppt ( 201131075 )
Ppt ( 201131075 )Ppt ( 201131075 )
Ppt ( 201131075 )
 
Penyebab minder
Penyebab minderPenyebab minder
Penyebab minder
 
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasiKumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi
 
How to Influence People.pdf
How to Influence People.pdfHow to Influence People.pdf
How to Influence People.pdf
 
Persahabatan
PersahabatanPersahabatan
Persahabatan
 
Bagaimana mengenali sahabat
Bagaimana mengenali sahabatBagaimana mengenali sahabat
Bagaimana mengenali sahabat
 
Dijauhi rekan rekan kerja
Dijauhi rekan rekan kerjaDijauhi rekan rekan kerja
Dijauhi rekan rekan kerja
 
Kewiraniagaan (Salesmanship)
Kewiraniagaan (Salesmanship)Kewiraniagaan (Salesmanship)
Kewiraniagaan (Salesmanship)
 
Rpl SMP N 12 TEGAL
Rpl SMP N 12 TEGALRpl SMP N 12 TEGAL
Rpl SMP N 12 TEGAL
 
Asas memupuk fikiran positif
Asas memupuk fikiran positifAsas memupuk fikiran positif
Asas memupuk fikiran positif
 
11 sifat pria yang disukai wanita
11 sifat pria yang disukai wanita11 sifat pria yang disukai wanita
11 sifat pria yang disukai wanita
 
7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritik7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritik
 
7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritik7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritik
 
7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritik7 tips penting mengatasi kritik
7 tips penting mengatasi kritik
 
Social media etiquette
Social media etiquetteSocial media etiquette
Social media etiquette
 
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
 
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
 
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
5 kesalahan ketika anda mencoba melakukan sesuatu
 
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxPeran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
 
Kelompok 4
Kelompok 4Kelompok 4
Kelompok 4
 

More from andre m

Contoh curriculum vitae (www.ilmubisnisusaha.net )
Contoh curriculum vitae  (www.ilmubisnisusaha.net )Contoh curriculum vitae  (www.ilmubisnisusaha.net )
Contoh curriculum vitae (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
andre m
 
Buku mengupas tuntas rahasia interview kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku mengupas tuntas rahasia interview kerja (www.ilmubisnisusaha.net )Buku mengupas tuntas rahasia interview kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku mengupas tuntas rahasia interview kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
Buku kekhawatiran pewawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku kekhawatiran pewawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )Buku kekhawatiran pewawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku kekhawatiran pewawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
Buku contoh wawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku contoh wawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )Buku contoh wawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku contoh wawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
(Www.ilmubisnisusaha.net ) contoh management cv letter
(Www.ilmubisnisusaha.net ) contoh management cv letter(Www.ilmubisnisusaha.net ) contoh management cv letter
(Www.ilmubisnisusaha.net ) contoh management cv letter
andre m
 
Pikiran, sikap menjadi manusia terbaik (www.ilmubisnisusaha.net )
Pikiran, sikap menjadi manusia terbaik (www.ilmubisnisusaha.net )Pikiran, sikap menjadi manusia terbaik (www.ilmubisnisusaha.net )
Pikiran, sikap menjadi manusia terbaik (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
Mendesain karir agar sukses dikantor (www.ilmubisnisusaha.net )
Mendesain karir  agar sukses dikantor (www.ilmubisnisusaha.net )Mendesain karir  agar sukses dikantor (www.ilmubisnisusaha.net )
Mendesain karir agar sukses dikantor (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
Innovation war yang terluka dan gugur di medan laga (www.ilmubisnisusaha.net )
Innovation war  yang terluka dan gugur di medan laga (www.ilmubisnisusaha.net )Innovation war  yang terluka dan gugur di medan laga (www.ilmubisnisusaha.net )
Innovation war yang terluka dan gugur di medan laga (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
Career strategy for your future life (www.ilmubisnisusaha.net )
Career strategy for your future life (www.ilmubisnisusaha.net )Career strategy for your future life (www.ilmubisnisusaha.net )
Career strategy for your future life (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
12 cara ampuh untuk menggapai financial freedom (www.ilmubisnisusaha.net )
12 cara ampuh untuk menggapai financial freedom (www.ilmubisnisusaha.net )12 cara ampuh untuk menggapai financial freedom (www.ilmubisnisusaha.net )
12 cara ampuh untuk menggapai financial freedom (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
12 cara bebas dari kemiskinan (www.ilmubisnisusaha.net )
12 cara bebas dari kemiskinan (www.ilmubisnisusaha.net )12 cara bebas dari kemiskinan (www.ilmubisnisusaha.net )
12 cara bebas dari kemiskinan (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
buku cara meraih hidup yang bermakna dan membahagiakan
buku cara meraih hidup yang bermakna dan membahagiakanbuku cara meraih hidup yang bermakna dan membahagiakan
buku cara meraih hidup yang bermakna dan membahagiakan
andre m
 
What do you see
What do you seeWhat do you see
What do you see
andre m
 
To the point dalam mengutarakan pendapat
To the point dalam mengutarakan pendapatTo the point dalam mengutarakan pendapat
To the point dalam mengutarakan pendapat
andre m
 
Tips sukses dalam pekerjaan
Tips sukses dalam pekerjaanTips sukses dalam pekerjaan
Tips sukses dalam pekerjaan
andre m
 
Tetap optimis saat mencari pekerjaan
Tetap optimis saat mencari pekerjaanTetap optimis saat mencari pekerjaan
Tetap optimis saat mencari pekerjaan
andre m
 
Strategi mendapatkan penghasilan lebih
Strategi mendapatkan penghasilan lebihStrategi mendapatkan penghasilan lebih
Strategi mendapatkan penghasilan lebih
andre m
 
Saya belajar
Saya belajarSaya belajar
Saya belajar
andre m
 

More from andre m (20)

Contoh curriculum vitae (www.ilmubisnisusaha.net )
Contoh curriculum vitae  (www.ilmubisnisusaha.net )Contoh curriculum vitae  (www.ilmubisnisusaha.net )
Contoh curriculum vitae (www.ilmubisnisusaha.net )
 
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
 
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
 
Buku mengupas tuntas rahasia interview kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku mengupas tuntas rahasia interview kerja (www.ilmubisnisusaha.net )Buku mengupas tuntas rahasia interview kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku mengupas tuntas rahasia interview kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
 
Buku kekhawatiran pewawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku kekhawatiran pewawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )Buku kekhawatiran pewawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku kekhawatiran pewawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
 
Buku contoh wawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku contoh wawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )Buku contoh wawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku contoh wawancara kerja (www.ilmubisnisusaha.net )
 
(Www.ilmubisnisusaha.net ) contoh management cv letter
(Www.ilmubisnisusaha.net ) contoh management cv letter(Www.ilmubisnisusaha.net ) contoh management cv letter
(Www.ilmubisnisusaha.net ) contoh management cv letter
 
Pikiran, sikap menjadi manusia terbaik (www.ilmubisnisusaha.net )
Pikiran, sikap menjadi manusia terbaik (www.ilmubisnisusaha.net )Pikiran, sikap menjadi manusia terbaik (www.ilmubisnisusaha.net )
Pikiran, sikap menjadi manusia terbaik (www.ilmubisnisusaha.net )
 
Mendesain karir agar sukses dikantor (www.ilmubisnisusaha.net )
Mendesain karir  agar sukses dikantor (www.ilmubisnisusaha.net )Mendesain karir  agar sukses dikantor (www.ilmubisnisusaha.net )
Mendesain karir agar sukses dikantor (www.ilmubisnisusaha.net )
 
Innovation war yang terluka dan gugur di medan laga (www.ilmubisnisusaha.net )
Innovation war  yang terluka dan gugur di medan laga (www.ilmubisnisusaha.net )Innovation war  yang terluka dan gugur di medan laga (www.ilmubisnisusaha.net )
Innovation war yang terluka dan gugur di medan laga (www.ilmubisnisusaha.net )
 
Career strategy for your future life (www.ilmubisnisusaha.net )
Career strategy for your future life (www.ilmubisnisusaha.net )Career strategy for your future life (www.ilmubisnisusaha.net )
Career strategy for your future life (www.ilmubisnisusaha.net )
 
12 cara ampuh untuk menggapai financial freedom (www.ilmubisnisusaha.net )
12 cara ampuh untuk menggapai financial freedom (www.ilmubisnisusaha.net )12 cara ampuh untuk menggapai financial freedom (www.ilmubisnisusaha.net )
12 cara ampuh untuk menggapai financial freedom (www.ilmubisnisusaha.net )
 
12 cara bebas dari kemiskinan (www.ilmubisnisusaha.net )
12 cara bebas dari kemiskinan (www.ilmubisnisusaha.net )12 cara bebas dari kemiskinan (www.ilmubisnisusaha.net )
12 cara bebas dari kemiskinan (www.ilmubisnisusaha.net )
 
buku cara meraih hidup yang bermakna dan membahagiakan
buku cara meraih hidup yang bermakna dan membahagiakanbuku cara meraih hidup yang bermakna dan membahagiakan
buku cara meraih hidup yang bermakna dan membahagiakan
 
What do you see
What do you seeWhat do you see
What do you see
 
To the point dalam mengutarakan pendapat
To the point dalam mengutarakan pendapatTo the point dalam mengutarakan pendapat
To the point dalam mengutarakan pendapat
 
Tips sukses dalam pekerjaan
Tips sukses dalam pekerjaanTips sukses dalam pekerjaan
Tips sukses dalam pekerjaan
 
Tetap optimis saat mencari pekerjaan
Tetap optimis saat mencari pekerjaanTetap optimis saat mencari pekerjaan
Tetap optimis saat mencari pekerjaan
 
Strategi mendapatkan penghasilan lebih
Strategi mendapatkan penghasilan lebihStrategi mendapatkan penghasilan lebih
Strategi mendapatkan penghasilan lebih
 
Saya belajar
Saya belajarSaya belajar
Saya belajar
 

Recently uploaded

UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdfUK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
hk2738624
 
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdfMateri terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
6682agus
 
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65 Prabumulih
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65  PrabumulihModul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65  Prabumulih
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65 Prabumulih
ade927
 
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptxaksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
AsepTarsa
 
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdfBABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
FreakiesJunkies
 
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptxPowerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
ALfiraSiLarukmi1
 

Recently uploaded (6)

UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdfUK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
 
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdfMateri terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
 
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65 Prabumulih
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65  PrabumulihModul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65  Prabumulih
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65 Prabumulih
 
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptxaksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
 
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdfBABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
 
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptxPowerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
 

Jadi teman curhat yang baik

  • 1. Kalau anda dipilih oleh seseorang sebagai teman curhat, berbahagialah anda. Itu menandakan anda dipercaya oleh seseorang untuk mengetahui rahasia (dalam hal ini masalah yang sedang menimpanya) dan (yang lebih hebat lagi) dipercaya mampu memberikan masukan yang siapa tahu dapat membantunya. Karena kepercayaan yang besar itulah, ada baiknya anda tidak gegabah dalam memberikan saran/masukan.
  • 2. Beberapa tips yang perlu diperhatikan dalam menanggapi curhat seseorang :
  • 3. 1. Pastikan bahwa ia benar-benar membutuhkan nasehat anda
  • 4. 4 Hal yang paling penting adalah memastikan orang yang sedang berbicara dengan anda memang membutuhkan nasehat anda, jangan-jangan sebenarnya ia hanya ingin agar anda mendengarkannya. Hal yang paling menyebalkan adalah mendengarkan orang lain berbicara pada saat anda ingin ia mendengarkan.
  • 5. 5 2. Apa sih sebenarnya tujuan anda memberi nasehat pada seseorang, untuk kebaikannya atau untuk kebaikan anda?
  • 6. Ini juga salah satu kesalahan yang sering kali tidak disadari oleh seseorang pada saat ia akan memulai petuah, gak sedikit lho orang yang memberi saran hanya supaya orang lain menganggapnya sebagai si bijak. Tujuan anda menyampaikan nasehat adalah untuk kebaikan diri rekan anda di kemudian hari, bukan supaya anda dianggap pahlawan.
  • 7. 3. Dengarkan setiap cerita yang disampaikan dengan seksama
  • 8. Ada baiknya sebelum memberikan nasehat pada seseorang, anda terlebih dahulu menyimak kisah sedihnya terlebih dahulu, jangan sampai deh anda sudah menyiapkan jawaban yang manjur sebelum ceritanya selesai. Dengarkan dengan baik, dan renungkan dulu sebelum memberi masukan. Take your time aja deh.
  • 9. 4. Berhati-hati tanpa menyinggung orang lain
  • 10. When you give someone an advice, make sure you dont insult someone else (walaupun sebenarnya anda sangat membenci orang tersebut). Mungkin teman anda meminta saran bagaimana cara menghadapi pacarnya yang mata keranjang yang kebetulan tidak anda sukai, namun jangan sekali-kali memberi komentar yang bernada merendahkan orang tersebut (even if he/she deserves it). Mendingan netral aja deh, daripada repot di kemudian hari.
  • 11. 5. Berikan beberapa alternatif pilihan
  • 12. Dalam memberikan saran, usahakan sebisa mungkin memberi beberapa alternatif jalan yang bisa ditempuh/diambil. Biarkan sahabat anda yang memutuskan pilihan mana yang akan diambilnya, karena itu adalah hidupnya. Bila anda yang memilih, bisa- bisa nanti dia menyalahkan diri anda seandainya solusi tersebut tidak manjur.
  • 13. 6. Kalo gak bisa, mending diam
  • 14. Berhubungan dengan poin ke-3, kalo anda merasa anda tidak mampu memberikan pendapat, mending jangan dipaksain deh. Mungkin saat itu mood anda sendiri sedang jelek atau pikiran lagi buntu. Mendingan anda terus-terang pada teman anda, dia pasti menghargai kejujuran anda kok.
  • 15. 7. Jangan sakit hati kalau ia tidak menjalankan nasehat anda
  • 16. Nasehat kan cuma buat jadi pertimbangan aja, selebihnya terserah orang yang menjalankan. Jadi, jangan tersinggung ya kalo dia melakukan hal yang berlawanan dengan nasehat anda. Namanya juga manusia, masing-masing kan punya pemikiran sendiri.
  • 17. Semoga tips-tips di atas dapat membantu anda menjadi teman curhat yang baik. Isnt it good to help others in need?
  • 18. DAPATKAN MATERI LENGKAP TERSEBUT DIBAWAH Ilmubisnisusaha.net Atau liat langsung EDU BUSSENIS
  • 19. Yodhia Antariksa • Lulusan Master Business dari Texas A&M University, USA (beasiswa Fulbright) • Konsultan manajemen, dengan lebih dari 100 klien. • Blogger Bisnis Terbaik No. 1 se- Indonesia (strategimanajemen.net) 19 Fasilitator Kursus Online
  • 20. Beberapa klien dari fasilitator Yodhia Antariksa, antara lain :
  • 21. Kiprah fasilitator Yodhia Antariksa telah diliput oleh beragam media, antara lain :
  • 23.
  • 24.