SlideShare a Scribd company logo
Kelompok
2: Melati

Disusun oleh:
1. M.fariz Sutedy
2. Alifia Amri
3. Shabrina Shafa Qatrunada
4. Priyanka Pramadhani
5. Regan Changa
6.
Avant Garde M.A
A.UNSUR-UNSUR LINGKUNGAN




Menurut UU no. 4 tahun 1982, Lingkungan hidup
merupakan kesatuan ruang dengan semua
benda,daya,keadaan,dan makhluk hidup,termasuk
manusia dan perilakunya yang mempengaruhi
kehidupan dan kesejahteraan manusia dan makhluk
lain.
Berdasarkan pengertian itu, lingkungan hidup terbagi
3 unsur yaitu unsur biotik,abiotik,dan sosial budaya.
1.UNSUR BIOTIK


Unsur biotik adalah unsur-unsur makhluk hidup/benda
yang dapat menunjukkan ciri kehidupan seperti
bernapas, memerlukan makanan,tumbuh,dan
berkembang biak
 Secara umum, unsur biotik dibagi 3 yaitu
produsen,konsumen,pengurai.
a. Produsen, yaiu organisme yang dapat membuat
makanan sendiri dari bahan organik. Produsen pada
umumnya adalah tumbuhan hijau.
b. Konsumen, yaitu organisme yang tidak mampu
membuat makanan sendiri. Konsumen terdiri dari
manusia dan hewan yang memperoleh makanan dari
organisme lain.
c. Pengurai/Perombak(dekomposer), organisme yang
menguraikan bahan organik yang berasal dari
2.UNSUR ABIOTIK


Abiotik adalah unsur-unsur alam yang tidak hidup.
Komponen abiotik merupakan komponen penyusun
ekosistem yang terdiri dari benda-benda tak hidup. UnsurUnsur abiotik adalah tanah air, cuaca angin, sinar matahari,
dan berbagai bentuk bentang lahan.

3.Unsur Sosial Budaya

 Unsur sosial budaya adalah lingkungan sosial dan budaya
yang dibuat manusia dan merupakan sistem nilai, gagasan,
dan keyakinan dalam berperilaku sebagai makhluk
sosial.Unsur ini berperan dalam perubahan lingkungan demi
memenuhi kebutuhan hidup manusia. Yang termasuk unsur
sosial budaya adalah adat istiadat daerah setempat, serta
berbagai hasil penemuan manusia dalam mengembangkan
ilmu pengetahuan dan teknologi.
Salah Satu contoh
Konsumen, Yaitu
Manusia

Air dan Sinar
matahari
merupakan
unsur Abiotik
Persawahan merupakan salah
satu bentuk lingkungan Hidup,
karena memadukan unsur biotik,
unsur abiotik, dan sosial budaya

Padi merupakan salah satu
contoh Produsen
B.ARTI PENTINGNYA LINGKUNGAN


Walaupun lingkungan bersifat mendukung kehidupan makhluk hidup,namun
perlu dingat bahwa tidak semua lingkungan di muka bumi ini memiliki
keadaan ideal untuk makhluk hidup. Dalam hal ini, makhluk hidup yang
bersangkutan harus dapat beradaptasi atau menyesuaikan kondisi
lingkungannya.
Misalnya:1.Orang yang hidup di tempat dingin menggunakan baju hangat
2.Orang di daerah pantai bermata percaharian nelayan






1.
2.
3.

Bagi manusia, adaptasi yang dilakukan terhadap lingkungannya akan
menghasilkan berbagai bentuk interaksi yang disebut dengan Budaya
Budaya-budaya tersebut, antara lain, berupa bentuk rumah, pola mata
pencaharian, dan pola kehidupan hariannya
Manusia juga dapat memanfaatkan potensi yaang ada dalam
lingkungannya seperti, Lingkungan hidup dapat dimanfaatkan
menjadi:
Media penghasil bahan kebutuhan pokok (sandang, pangan, dan
papan)
Wahana bersosialisasi dan berinteraksi dengan manusia lain
Sumber energi
C.bentuk-bentuk kerusakan lingkungan hidup dan faktor
penyebabnya
Bentuk kerusakan lingkungan dibagi dua yaitu kerusakan akibat
alam dan kerusakan yang diakibatkan manusia
1. Kerusakan lingkungan akibat proses alam
Proses ini terjadi jika ada peristiwa hebat alam yang
mempengaruhi keseimbangan alam, seperti:

Letusan gunung berapi

Gempa bumi

Banjir

Tanah longsor

Angin topan

Kemarau Panjang

a.
•

•

•

•

•

Letusan gunung api
Letusan gunung api dapat menyemburkan larva, materialmaterial padat, uap panas, serta debu vulkanik. Letusan
gunung berapi disertai dengan adanya gempa bumi lokal/
gempa vulkanik
Aliran lava dan uap panas dapat mematikan semua bentuk
kehidupan yang dilaluinya. Aliran lahar dingin dapat
menghanyutkan lapisan permukaan tanah dan menimbulkan
longsor.
Uap belerangnya dapat mencemari tanah dan air karena
meningkatkan kadar asam air dan tanah
Debu debu vulkanis sangat berbahaya bila dihirup dikarenakan
mengandung kadar silika (Si) yang sangat tinggi.
Pada dampak letusan gunung berapi tersebut, setelah kembali
ke kondisi normal, maka daerah tersebut akan menjadi daerah
yang subur karena mengalami proses pemerajaan tanah.
VIDEO LETUSAN GUNUNG MERAPI
b.






Gempa bumi
Gempa bumi adalah getaran yang ditimbulkan karena adanya
gerakan endogen.
Dampak Negatif gempa bumi yaitu: Bangunan - Bangunan retak /
hancur, jaringan pipa dan saluran bawah tanah rusak, dsb.
Jika gempa bumi melanda lautan, maka akan timbul Tsunami, yaitu
arus glombang pasang air laut yang menghempas daratan dengan
kecepatan yang sangat tinggi

C. Banjir
• Banjir bisa disebabkan karena alam atau karena ulah manusia. Banjir
dikatakan sebagai gejala alam murni jika kondisi alam memang
memengaruhi terjadinya banjir, misalnya hujan yang turun terus menerus,
terjadi di daerah basin, dataran rendah, atau di lembah lembah sungai.
• Banjir dapat juga disebabkan oleh manusia, misalnya: penggundulan hutan
resapan air, atau rusaknya pintu pengendalii aliran air
• Kerugian akibat banjir ialah: hilangnya lapisan permukaan tanah karena erosi
aliran air, rusaknya tanaman, DLL
VIDEO GEMPA BUMI DAN TSUNAMI DI JEPANG
VIDEO BANJIR DI JAKARTA
D. TANAH LONGSOR


Tanah longsor dapat terjadi karena proses alam ataupun
dampak kecerobohan manusia. Bencana alam ini dapat
merusak struktur tanah, lahan pertanian, pemukiman,
sarana, DLL.

E. Badai atau angin Topan
• Angin topan terjadi karena perbedaan tekanan udara di suatu daerah
sehingga menyebabkan angin bertiup lebih kencang. Bencana alam ini
merusak tanaman, memorak-porandakan berbagai bangunan,
membahayakan penerbangan, DLL
• Angin topan ini sering melanda di beberapa daerah tropis, termasuk
Indonesia

F. Kemarau Panjang
• Bencana ini terjadi karena adanya penyimpangan iklim yang terjadi di suatu
daerah sehingga musim kemarau terjadi lebih lama
• Bencana ini menimbulkan kerugian, misalnya mengeringnya sungai atau sumber
sumber air, kebakaran hutan akibat munculnya titik titik apai, dan menggagalkan
upaya pertanian yang diusahakan penduduk
Dampak Negatif
dari Gunung
Meletus

Letusan
Gunung
Berapi
Dampak Negatif
dari bencana
alam, yaitu
Gempa Bumi
Dampak Banjir bagi
masyarakat

Tanah Longsor dan
Dampaknya

ANGIN
TOPAN
2. Kerusakan lingkungan hidup akibat ulah
manusia





A.

1.
2.
3.
4.

Dalam memanfaatkan lingkungan, kadang manusia tidak
memerhatikan dampak yang terjadi. Bentuk kerusakan akibat
hal itu adalah:
Pencemaran lingkungan
Degradasi Tanah
Pencemaran Lingkungan
pencemaran disebut juga polusi yang terjadi karena masuknya bahan-bahan
pencemar yang dapat mengganggu keseimbangan lingkungan. Berdasarkan
jenisnya pencemaran dibagi menjadi 4, yaitu:
Pencemaran udara
Pencemaran tanah
Pencemaran air
Pencemaran suara
PENCEMARAN LINGKUNGAN
Pencemaran disebut juga polusi yang
terjadi karena masuknya bahan-bahan
pencemar yang dapat mengganggu
keseimbangan lingkungan. Berdasarkan
jenisnya pencemaran dibagi menjadi 4,
yaitu:
1. Pencemaran udara
2. Pencemaran tanah
3. Pencemaran air
4. Pencemaran suara

PENCEMARAN UDARA




1.
2.
3.

Pencemaran ini ditimbulkan oleh ulah manusia
antara lain, disebabkan oleh: Asap sisa hasil
pembakaran, khususnya bahan bakar fosil yang
ditimbulkan oleh kendaraan bermotor, mesin-mesin
pabrik dan mesin-mesin pesawat terbang.
Dampak yang ditimbulkan akibat pencemaran
udara, yaitu :
Berkurangnya kadar (O2) di udara
Menipisnya lapisan ozon (O3)
Bila bersenyawa dengan air hujan, akan
menimbulkan hujan asam
PENCEMARAN TANAH
Pencamaran ini disebabkan karena sampah
plastik ataupun sampah anorganik lain yang
tidak bisa diuraikan di dalam tanah. Selain itu
disebabkan oleh penggunaan pupuk atau obatobatan kimia yang digunakan secara berlebihan
 Dampak akibat pencemaran tanah ialah:
o Semakin berkurangnya tingkat kesuburan tanah
sehingga lambat laun tanah akan menjadi
tanah kritis yang tidak dapat dimanfaatkan

PENCEMARAN AIR


1.
2.
3.
4.
5.


1.
2.
3.
4.
5.

Pencemaran air terjadi karena masuknya zat-zat polutan yang
tidak dapat diuraikan dalam air, seperti
deterjen,
pestisida,
minyak, dan
berbagai bahan kimia lainnya,
tersumbatnya aliran sungai oleh tumpukan sampah
Dampak yang ditimbulkan akibat pencemaran ini adalah
sebagai berikut, rusaknya ekosistem perairan, seperti
Sungai
Danau/waduk
Tercemarnya air tanah
Air permukaan
Air laut
PENCEMARAN SUARA






1.
2.

3.

4.
5.

Pencemaran suara adalah tingkat kebisingan yang sangat
mengganggu kehidupan manusia, yaiutu suara yang
memiliki kekuatan >80 desibel.
Pencemaran suara dapat ditimbulkan dari suara kendaraan
bermotor, mesin kereta api, mesin jet pesawat, mesin-mesin
pabrik, dan instrumen musik
Dampak pencemaran suara menimbulkan efek psikologis
dan kesehatan bagi masusia, misalnya:
Meningkatkan detak jantung
Penurunan pendengaran karena kebisingan (noice induced
hearing damaged)
Susah tidur
Meningkatkan tekanan darah
Dapat menimbulkan stres
CONTOH PENCEMARAN LINGKUNGAN

Seandainya
kita berada di
tempat seperti
ini, pasti akan
bising bukan?
VIDEO TENTANG PENCEMARAN
B. DEGRADASI LAHAN

Degradasi lahan adalah proses berkurangnya
daya dukung lahan terhadap kehidupan.
Degradasi lahan terjadi merupakan bentuk
kerusakan lingkungan akibat pemanfaattan
lingkungan oleh manusia yang tidak
memerhatikan keseimbangan lingkungan.
 Bentuk degradasi lahan misalnya lahan kritis,
kerusakan ekosistem laut, dan kerusakan hutan.


1.

2.

3.






Lahan kritis dapat terjadi karena praktik ladang berpindah /
karena eksploitasi penambangan besar-besaran
Rusaknya ekosistem laut terjadi karena bentuk eksploitasi
hasil-hasil laut secara besar-besaran, misalnya menangkap
ikan dengan Bom, atau menggunakan racun untuk
menangkap ikan atau terumbu karang.
Kerusakan hutan pada umumnya terjadi karena ulah
manusia, antara lain:
Penebangan pohon secara besar-besaran
Kebakaran hutan
Praktik peladangan berpindah

Kerugian yang timbul dari kerusakan hutan adalah punahnya
habitat hewan atau tumbuhan, keringnya mata air, serta dapat
menimbulkan banjir dan tanah longsor
DEGRADASI LAHAN
D.USAHA-USAHA PELESTARIAN
LINGKUNGAN HIDUP


1.
2.

3.

4.

Dalam melaksanakan usaha-usaha pelestarian, bukan usaha pemerintah saja,tapi
juga usaha kita semua.Untuk melakukan pelestarian,pemerintah mengeluarkan
peraturan seperti:
UU nomor 4 tahun 1982 tentang Ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup
Surat keputusan menteri nomor 148/11/SK/4/1985 tentang Pengamatan Badan
Beracun dan Berbahaya di Perusahaan Industri

PP Indonesia nomor 29 tahun 1986 tentang Analisis Mengenai Dampak
Lingkungan Hidup
Pembentukan badan pengendali lingkungan hidup pada tahun 1991
•

1.

2.
3.

4.

Selain itu, usaha-usaha pelestarian dapat dilakukan dengan
cara berikut ini:
Melakukan pengelolahan tanah sesuai Kondisi dan
kemampuan lahan, serta mengatur sistem irigasi
Melakukan reboisasi pada lahan krisis
Menciptakan dan menggunakan barang-barang hasil
industri yang ramah lingkungan
Memberikan perlakuan khusus kepada limbah, seperti
diolah terlebih dahulu sebelum dibuang

Beberapa hal yang dapat dilakukan pelajar untuk usaha
pelestarian:
1. Menghemat penggunaan kertas
2. Membuang sampah pada tempatnya
3. Menanam dan merawat pohon
4. Menghemat penggunaan listrik
•
VIDEO ANIMASI USAHA-USAH DALAM
PELESTARIAN LINGKUNGAN HIDUP
E.Tujuan dan sasaran pembangun nasional
Setiap negara pasti memiliki tujuan dan sasaran pembangunan
tak terkecuali Indonesia.Tujuan dan sasaran pembangun oleh
pemerintah adalah prioritas untuk melakukan tujuan
pembangunan.
 Tujuan dan sasaran pembangunan Indonesia adalah
membangun manusia Indonesia seutuhnya yang adil dan
makmur berdasarkan pancasila dan UUD 1945. Tujuan
pembangunan sebagaimana ditulis dalam UUD 1945 adalah:
1.Melindungi segenap bangsa Indonesia
2.Memajukan kesejahteraan umum
3.Mencerdaskan kehidupan bangsa
4.Ikut melaksanakn ketertiban dunia berdasarkan
kemerdekaan,kedamaian abadi,dan keadilan sosial

•

•

•

Dalam pelaksanaannya, pembangunan nasional
yang dilaksanakan bertumpu pada Triologi
Pembangunan, yaitu pemerataan pembangunan
dan hasil-hasilnya, pertumbuhan ekonomi yang
cukup tinggi, stabilitas nasional yang sehat dan
dinamis.
Ketiga tumpuan tersebut, saat ini dilengkapi
dengan upaya-upaya pelestarian lingkungan,
sehingga diharapkan tidak mengganggu
kelangsungan pembangunan yang dilaksanakan
oleh generasi penerus.
Pola pembangunan yang demikian disebut
lingkungan atau pembangunan yang berkelanjutan.
F. Hakikat Pembangunan berkelanjutan
•

Pembangunan dikatakan berhasil bila memenuhi beberapa
syarat berikut, yaitu: Dapat menyeratakan kehidupan
masyarakat, memiliki fungsi dan peruntukan yang tepat,
Memiliki dampak kerusakan lingkungan terendah.

•

Pembangunan berkelanjutan
(sustainable development)
adalah pembangunan yang dalam perencanaan, pelaksanaan,
dan pascapelaksanaan memerhatikan Analisis Mengenai
Dampak Lingkungan Hidup (AMDAL).
•

Dasar hukum pelaksanaan AMDAL di Indonesia diatur dalam Pasal 16 UU
Lingkungan Hidup yang berbunyi : “ Setiap rencana yang diperkirakan
mempunyai dampak penting terhadap lingkungan wajib dilengkapi dengan
analisis mengenai dampak lingkungan yang pelaksanaannya diatur dengan
Peraturan Pemerintah”

Makna yang tersirat dari isi pasal tersebut adalah:
 Setiap kegiatan pembangunan pada dasarnya berpotensi menimbulkan dampak
negatif terhadap lingkungan hidup yang perlu diperkirakan pada perencanaan
awal,.
Analisis Mengenai Dampak Lingkungan diperlukan bagi proses pengambilan
keputusan tentang pelaksanaan rencana kegiatan yang mempunyai dampak penting
terhadap lingkungan hidup.
•





Pembangunan perlu dilakukan secara bijaksana agar mutu kehidupan dapat dijaga
secara berkesinambungan sehingga keserasian hubungan antarberbagai kegiatan
perlu dijaga.
G. CIRI-CIRI PEMBANGUNAN BERWAWASAN
LINGKUNGAN
•

Pembangunan yang akhir-akhir ini dikembangkan oleh
pemerintah Indonesia adalah pembangunan yang
berwawasan
lingkungan,
yaitu
suatu
bentuk
pembangunan yang tetap memerhatikan daya dukung
lingkungan dan kelestarian sumber daya alam.
Pembangunan
berwawasan
lingkungan
akan
menghasilkan pembangunan yang berkelanjutan dan
seimbang.
•

Pembangunan yang berwawasan lingkungan harus memerhatikan dan
melaksanakan konsep serta analisis SWOT (streght, weakness, opportunity,
and treats atau kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman) sehingga
mampu mengoptimalkan potensi dan peluang yang ada serta dampak yang
mungkin ditimbulkan.

•

Untuk dapat mendukung pelaksanaan analisis SWOT, maka partisipasi
segenap lapisan masyarakat sangat diperlukan sehingga hasil-hasil
pembangunan dapat dipertanggungjawabkan dan dirasakan bersama



Berdasarkan uraian tersebut, secara ringkas ciri-ciri bangunan berwawasan
lingkungan, antara lain:

1.

Dilakukan dengan perencanaan yang matang dengan mengetahui dan
memahami kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman yang dimiliki
dan yang mungkin timbul di belakang hari
Memerhatikan daya dukung lingkungan sehingga dapat mendukung
kesinambungan pembangunan
Meminimalisasi dampak pencemaran dan kerusakan lingkungan
Melibatkan partisipasi warga masyarakat, khususnya masyarakat yang
berada di sekitar lokasi pembangunan

2.

3.
4.
SEKIAN DARI
PRESENTASI KAMI
Semoga bermanfaat
LINGKUNGAN SMPN 73

More Related Content

What's hot

Kliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alamKliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alamMaulana_Hasanudin
 
Interaksi Manusia dengan Lingkungan IPS
Interaksi Manusia dengan Lingkungan IPSInteraksi Manusia dengan Lingkungan IPS
Interaksi Manusia dengan Lingkungan IPS
Eva Rosita
 
Kearifan lokal dalam Bidang Kehutan
Kearifan lokal dalam Bidang KehutanKearifan lokal dalam Bidang Kehutan
Kearifan lokal dalam Bidang Kehutan
Anisa Salma
 
lingkungan dan permasalahannya
lingkungan dan permasalahannyalingkungan dan permasalahannya
lingkungan dan permasalahannya
Aprilia Hapsari
 
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alamPpt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Anas Arif Shodiqin
 
Pengelolaan lingkungan hidup
Pengelolaan lingkungan hidupPengelolaan lingkungan hidup
Pengelolaan lingkungan hidup
Ismed Ady
 
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
Musnanda Satar
 
Ppt sumber daya alam
Ppt sumber daya alamPpt sumber daya alam
Ppt sumber daya alam
Ayunike12
 
Ppt sumber daya udara
Ppt sumber daya udaraPpt sumber daya udara
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
ahmad arif
 
Ekologi dan lingkungan
Ekologi dan lingkunganEkologi dan lingkungan
Ekologi dan lingkunganShoetiaone
 
Presentasi kebakaran hutan
Presentasi kebakaran hutanPresentasi kebakaran hutan
Presentasi kebakaran hutan
Nurlela Ika Pratiwi
 
Kerusakan lingkungan
Kerusakan lingkunganKerusakan lingkungan
Kerusakan lingkunganZulfah Alfina
 
Perubahan Lingkungan.pptx
Perubahan Lingkungan.pptxPerubahan Lingkungan.pptx
Perubahan Lingkungan.pptx
IPAMTK
 
Pencemaran tanah
Pencemaran tanahPencemaran tanah
Pencemaran tanah
Desy Fadjar
 
Pembangunan Berkelanjutan Berwawasan Lingkungan
Pembangunan Berkelanjutan Berwawasan LingkunganPembangunan Berkelanjutan Berwawasan Lingkungan
Pembangunan Berkelanjutan Berwawasan Lingkungan
Yuni Yolanda
 

What's hot (20)

Kliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alamKliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alam
 
Interaksi Manusia dengan Lingkungan IPS
Interaksi Manusia dengan Lingkungan IPSInteraksi Manusia dengan Lingkungan IPS
Interaksi Manusia dengan Lingkungan IPS
 
Kearifan lokal dalam Bidang Kehutan
Kearifan lokal dalam Bidang KehutanKearifan lokal dalam Bidang Kehutan
Kearifan lokal dalam Bidang Kehutan
 
lingkungan dan permasalahannya
lingkungan dan permasalahannyalingkungan dan permasalahannya
lingkungan dan permasalahannya
 
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alamPpt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
 
Ekologi dan ilmu lingkungan
Ekologi dan ilmu lingkunganEkologi dan ilmu lingkungan
Ekologi dan ilmu lingkungan
 
Pengelolaan lingkungan hidup
Pengelolaan lingkungan hidupPengelolaan lingkungan hidup
Pengelolaan lingkungan hidup
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
 
Ppt sumber daya alam
Ppt sumber daya alamPpt sumber daya alam
Ppt sumber daya alam
 
Ppt sumber daya udara
Ppt sumber daya udaraPpt sumber daya udara
Ppt sumber daya udara
 
5 penghijauan
5 penghijauan5 penghijauan
5 penghijauan
 
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
 
Ekologi dan lingkungan
Ekologi dan lingkunganEkologi dan lingkungan
Ekologi dan lingkungan
 
Presentasi kebakaran hutan
Presentasi kebakaran hutanPresentasi kebakaran hutan
Presentasi kebakaran hutan
 
Kerusakan lingkungan
Kerusakan lingkunganKerusakan lingkungan
Kerusakan lingkungan
 
Perubahan Lingkungan.pptx
Perubahan Lingkungan.pptxPerubahan Lingkungan.pptx
Perubahan Lingkungan.pptx
 
Pengelolaan das
Pengelolaan dasPengelolaan das
Pengelolaan das
 
Pencemaran tanah
Pencemaran tanahPencemaran tanah
Pencemaran tanah
 
Pembangunan Berkelanjutan Berwawasan Lingkungan
Pembangunan Berkelanjutan Berwawasan LingkunganPembangunan Berkelanjutan Berwawasan Lingkungan
Pembangunan Berkelanjutan Berwawasan Lingkungan
 

Viewers also liked

Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya
Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha PelestariannyaPenyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya
Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya
Vinny Oxtafianica
 
rangkuman IPS kelas 8 permasalahan lingkungan hidup
rangkuman IPS kelas 8 permasalahan lingkungan hiduprangkuman IPS kelas 8 permasalahan lingkungan hidup
rangkuman IPS kelas 8 permasalahan lingkungan hidup
Arini Dina Hanifa
 
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTANLINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
Nikken Istifani
 
Makalah upaya pemeliharaan lingkungan hidup by: ida agustina
Makalah upaya pemeliharaan lingkungan hidup by: ida agustinaMakalah upaya pemeliharaan lingkungan hidup by: ida agustina
Makalah upaya pemeliharaan lingkungan hidup by: ida agustina
Ida Agustina
 
Dinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIIIDinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIII
Mafilindati du
 
PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP
PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUPPENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP
PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUPdina suci
 
Animator animatris pendamping bina iman
Animator animatris pendamping bina imanAnimator animatris pendamping bina iman
Animator animatris pendamping bina iman
Lucky Singal
 
rangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesia
rangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesiarangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesia
rangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesia
Arini Dina Hanifa
 
Pendidikan Agama Islam - Adab Makan dan Minum serta Hewan yang Haram dan Hala...
Pendidikan Agama Islam - Adab Makan dan Minum serta Hewan yang Haram dan Hala...Pendidikan Agama Islam - Adab Makan dan Minum serta Hewan yang Haram dan Hala...
Pendidikan Agama Islam - Adab Makan dan Minum serta Hewan yang Haram dan Hala...
Alifia
 
Bumi dalam alam semesta
Bumi dalam alam semestaBumi dalam alam semesta
Bumi dalam alam semesta
Dwi Anom
 
Powerpoint tentang Ekosistem
Powerpoint tentang EkosistemPowerpoint tentang Ekosistem
Powerpoint tentang EkosistemTitoSelaluEnjoy
 
Conroh kisi-kisi dan soal
Conroh kisi-kisi dan soalConroh kisi-kisi dan soal
Conroh kisi-kisi dan soal
RoHim MohaMad
 
Keseimbangan Ekosistem Power point ilmu lingkungan
Keseimbangan Ekosistem Power point ilmu lingkunganKeseimbangan Ekosistem Power point ilmu lingkungan
Keseimbangan Ekosistem Power point ilmu lingkungan
Endang Hidayat
 
Penyusunan Kisi-kisi Soal
Penyusunan Kisi-kisi SoalPenyusunan Kisi-kisi Soal
Penyusunan Kisi-kisi Soal
Suedi Ahmad
 
power point pendidikan lingkungan hidup
power point pendidikan lingkungan hiduppower point pendidikan lingkungan hidup
power point pendidikan lingkungan hidup
hendarari212
 

Viewers also liked (18)

Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya
Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha PelestariannyaPenyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya
Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya
 
rangkuman IPS kelas 8 permasalahan lingkungan hidup
rangkuman IPS kelas 8 permasalahan lingkungan hiduprangkuman IPS kelas 8 permasalahan lingkungan hidup
rangkuman IPS kelas 8 permasalahan lingkungan hidup
 
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTANLINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
 
Makalah upaya pemeliharaan lingkungan hidup by: ida agustina
Makalah upaya pemeliharaan lingkungan hidup by: ida agustinaMakalah upaya pemeliharaan lingkungan hidup by: ida agustina
Makalah upaya pemeliharaan lingkungan hidup by: ida agustina
 
Dinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIIIDinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIII
 
PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP
PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUPPENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP
PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP
 
Animator animatris pendamping bina iman
Animator animatris pendamping bina imanAnimator animatris pendamping bina iman
Animator animatris pendamping bina iman
 
rangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesia
rangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesiarangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesia
rangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesia
 
Pendidikan Agama Islam - Adab Makan dan Minum serta Hewan yang Haram dan Hala...
Pendidikan Agama Islam - Adab Makan dan Minum serta Hewan yang Haram dan Hala...Pendidikan Agama Islam - Adab Makan dan Minum serta Hewan yang Haram dan Hala...
Pendidikan Agama Islam - Adab Makan dan Minum serta Hewan yang Haram dan Hala...
 
Bumi dalam alam semesta
Bumi dalam alam semestaBumi dalam alam semesta
Bumi dalam alam semesta
 
Proses terbentuknya bumi
Proses terbentuknya bumiProses terbentuknya bumi
Proses terbentuknya bumi
 
Powerpoint tentang Ekosistem
Powerpoint tentang EkosistemPowerpoint tentang Ekosistem
Powerpoint tentang Ekosistem
 
Conroh kisi-kisi dan soal
Conroh kisi-kisi dan soalConroh kisi-kisi dan soal
Conroh kisi-kisi dan soal
 
Presentasi lingkungan hidup
Presentasi lingkungan hidupPresentasi lingkungan hidup
Presentasi lingkungan hidup
 
Keseimbangan Ekosistem Power point ilmu lingkungan
Keseimbangan Ekosistem Power point ilmu lingkunganKeseimbangan Ekosistem Power point ilmu lingkungan
Keseimbangan Ekosistem Power point ilmu lingkungan
 
Penyusunan Kisi-kisi Soal
Penyusunan Kisi-kisi SoalPenyusunan Kisi-kisi Soal
Penyusunan Kisi-kisi Soal
 
Ekologi
EkologiEkologi
Ekologi
 
power point pendidikan lingkungan hidup
power point pendidikan lingkungan hiduppower point pendidikan lingkungan hidup
power point pendidikan lingkungan hidup
 

Similar to IPS - Lingkungan Hidup dan Pelestarianya

1. KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP DAN PENYEBABNYA.pptx
1. KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP DAN PENYEBABNYA.pptx1. KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP DAN PENYEBABNYA.pptx
1. KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP DAN PENYEBABNYA.pptx
riovalendra75
 
Materi ipssssssssssssss
Materi ipssssssssssssssMateri ipssssssssssssss
Materi ipssssssssssssssRindu Sanjaya
 
Tugas ke 3 pengetahuan lingkungan pencemaran t
Tugas ke 3 pengetahuan lingkungan pencemaran tTugas ke 3 pengetahuan lingkungan pencemaran t
Tugas ke 3 pengetahuan lingkungan pencemaran t
Febria Rahma Dewi
 
Makalah pelestarian lingkungan yang telah rusak
Makalah pelestarian lingkungan yang telah rusakMakalah pelestarian lingkungan yang telah rusak
Makalah pelestarian lingkungan yang telah rusak
Septian Muna Barakati
 
Pengertian lingkungan
Pengertian lingkunganPengertian lingkungan
Pengertian lingkunganEly Yuliati
 
kerusakan lingkungan
kerusakan lingkungankerusakan lingkungan
kerusakan lingkungan
Krisdiana 1911
 
Keseimbangan lingkungan kel. 5
Keseimbangan lingkungan kel. 5   Keseimbangan lingkungan kel. 5
Keseimbangan lingkungan kel. 5
Sebagai Pelajar
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam berdasarkan prinsip berwawasan lingkung...
Makalah  pengelolaan sumber daya alam berdasarkan prinsip berwawasan lingkung...Makalah  pengelolaan sumber daya alam berdasarkan prinsip berwawasan lingkung...
Makalah pengelolaan sumber daya alam berdasarkan prinsip berwawasan lingkung...
Septian Muna Barakati
 
Pendidikan lingkungan hidup (PLH)
Pendidikan lingkungan hidup (PLH)Pendidikan lingkungan hidup (PLH)
Pendidikan lingkungan hidup (PLH)
Try Adi
 
Pelestarian Lingkungan Hidup
Pelestarian Lingkungan HidupPelestarian Lingkungan Hidup
Pelestarian Lingkungan Hidup
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Degradasi kualitas lingkungan
Degradasi kualitas lingkunganDegradasi kualitas lingkungan
Degradasi kualitas lingkungan
Dhianya Aisyah
 
Makalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkunganMakalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkunganrayyanqisya
 

Similar to IPS - Lingkungan Hidup dan Pelestarianya (20)

Presentasi ipa kelompok 9
Presentasi ipa  kelompok 9Presentasi ipa  kelompok 9
Presentasi ipa kelompok 9
 
Presentasi ipa kelompok 9
Presentasi ipa  kelompok 9Presentasi ipa  kelompok 9
Presentasi ipa kelompok 9
 
Kurniawan
KurniawanKurniawan
Kurniawan
 
1. KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP DAN PENYEBABNYA.pptx
1. KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP DAN PENYEBABNYA.pptx1. KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP DAN PENYEBABNYA.pptx
1. KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP DAN PENYEBABNYA.pptx
 
Materi ipssssssssssssss
Materi ipssssssssssssssMateri ipssssssssssssss
Materi ipssssssssssssss
 
Tugas ke 3 pengetahuan lingkungan pencemaran t
Tugas ke 3 pengetahuan lingkungan pencemaran tTugas ke 3 pengetahuan lingkungan pencemaran t
Tugas ke 3 pengetahuan lingkungan pencemaran t
 
Makalah pelestarian lingkungan yang telah rusak
Makalah pelestarian lingkungan yang telah rusakMakalah pelestarian lingkungan yang telah rusak
Makalah pelestarian lingkungan yang telah rusak
 
Pengertian lingkungan
Pengertian lingkunganPengertian lingkungan
Pengertian lingkungan
 
kerusakan lingkungan
kerusakan lingkungankerusakan lingkungan
kerusakan lingkungan
 
Keseimbangan lingkungan kel. 5
Keseimbangan lingkungan kel. 5   Keseimbangan lingkungan kel. 5
Keseimbangan lingkungan kel. 5
 
Pencemaran tanah
Pencemaran tanahPencemaran tanah
Pencemaran tanah
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam berdasarkan prinsip berwawasan lingkung...
Makalah  pengelolaan sumber daya alam berdasarkan prinsip berwawasan lingkung...Makalah  pengelolaan sumber daya alam berdasarkan prinsip berwawasan lingkung...
Makalah pengelolaan sumber daya alam berdasarkan prinsip berwawasan lingkung...
 
Pendidikan lingkungan hidup (PLH)
Pendidikan lingkungan hidup (PLH)Pendidikan lingkungan hidup (PLH)
Pendidikan lingkungan hidup (PLH)
 
Pelestarian Lingkungan Hidup
Pelestarian Lingkungan HidupPelestarian Lingkungan Hidup
Pelestarian Lingkungan Hidup
 
Degradasi kualitas lingkungan
Degradasi kualitas lingkunganDegradasi kualitas lingkungan
Degradasi kualitas lingkungan
 
Makalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkunganMakalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkungan
 
Makalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkunganMakalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkungan
 
Makalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkunganMakalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkungan
 
Makalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkunganMakalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkungan
 
Makalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkunganMakalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkungan
 

More from Alifia

Konsep Diakronik, Sinkronik, Kausalitas dan Periodisasi Sejarah
Konsep Diakronik, Sinkronik, Kausalitas dan Periodisasi  SejarahKonsep Diakronik, Sinkronik, Kausalitas dan Periodisasi  Sejarah
Konsep Diakronik, Sinkronik, Kausalitas dan Periodisasi Sejarah
Alifia
 
Qana’ah dan tasamuh
Qana’ah dan tasamuhQana’ah dan tasamuh
Qana’ah dan tasamuh
Alifia
 
Penyakit atau Kelainan Pada ginjal
Penyakit atau Kelainan Pada ginjalPenyakit atau Kelainan Pada ginjal
Penyakit atau Kelainan Pada ginjal
Alifia
 
PLKJ - Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah
PLKJ - Dewan Pendidikan dan Komite SekolahPLKJ - Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah
PLKJ - Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah
Alifia
 
IPA - Sistem pencernaan manusia
IPA - Sistem pencernaan manusiaIPA - Sistem pencernaan manusia
IPA - Sistem pencernaan manusia
Alifia
 
Tata Busana - Teknik Makrame
Tata Busana - Teknik MakrameTata Busana - Teknik Makrame
Tata Busana - Teknik Makrame
Alifia
 
PLKJ - Penambahan Fasilitas di DKI Jakarta
PLKJ - Penambahan Fasilitas di DKI JakartaPLKJ - Penambahan Fasilitas di DKI Jakarta
PLKJ - Penambahan Fasilitas di DKI Jakarta
Alifia
 
Perkembangan masyarakat pada masa islam di indonesia
Perkembangan masyarakat pada masa islam di indonesiaPerkembangan masyarakat pada masa islam di indonesia
Perkembangan masyarakat pada masa islam di indonesia
Alifia
 
IPA keanekaragaman makhluk hidup
IPA keanekaragaman makhluk hidupIPA keanekaragaman makhluk hidup
IPA keanekaragaman makhluk hidup
Alifia
 

More from Alifia (9)

Konsep Diakronik, Sinkronik, Kausalitas dan Periodisasi Sejarah
Konsep Diakronik, Sinkronik, Kausalitas dan Periodisasi  SejarahKonsep Diakronik, Sinkronik, Kausalitas dan Periodisasi  Sejarah
Konsep Diakronik, Sinkronik, Kausalitas dan Periodisasi Sejarah
 
Qana’ah dan tasamuh
Qana’ah dan tasamuhQana’ah dan tasamuh
Qana’ah dan tasamuh
 
Penyakit atau Kelainan Pada ginjal
Penyakit atau Kelainan Pada ginjalPenyakit atau Kelainan Pada ginjal
Penyakit atau Kelainan Pada ginjal
 
PLKJ - Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah
PLKJ - Dewan Pendidikan dan Komite SekolahPLKJ - Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah
PLKJ - Dewan Pendidikan dan Komite Sekolah
 
IPA - Sistem pencernaan manusia
IPA - Sistem pencernaan manusiaIPA - Sistem pencernaan manusia
IPA - Sistem pencernaan manusia
 
Tata Busana - Teknik Makrame
Tata Busana - Teknik MakrameTata Busana - Teknik Makrame
Tata Busana - Teknik Makrame
 
PLKJ - Penambahan Fasilitas di DKI Jakarta
PLKJ - Penambahan Fasilitas di DKI JakartaPLKJ - Penambahan Fasilitas di DKI Jakarta
PLKJ - Penambahan Fasilitas di DKI Jakarta
 
Perkembangan masyarakat pada masa islam di indonesia
Perkembangan masyarakat pada masa islam di indonesiaPerkembangan masyarakat pada masa islam di indonesia
Perkembangan masyarakat pada masa islam di indonesia
 
IPA keanekaragaman makhluk hidup
IPA keanekaragaman makhluk hidupIPA keanekaragaman makhluk hidup
IPA keanekaragaman makhluk hidup
 

Recently uploaded

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 

Recently uploaded (20)

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 

IPS - Lingkungan Hidup dan Pelestarianya

  • 1. Kelompok 2: Melati Disusun oleh: 1. M.fariz Sutedy 2. Alifia Amri 3. Shabrina Shafa Qatrunada 4. Priyanka Pramadhani 5. Regan Changa 6. Avant Garde M.A
  • 2. A.UNSUR-UNSUR LINGKUNGAN   Menurut UU no. 4 tahun 1982, Lingkungan hidup merupakan kesatuan ruang dengan semua benda,daya,keadaan,dan makhluk hidup,termasuk manusia dan perilakunya yang mempengaruhi kehidupan dan kesejahteraan manusia dan makhluk lain. Berdasarkan pengertian itu, lingkungan hidup terbagi 3 unsur yaitu unsur biotik,abiotik,dan sosial budaya.
  • 3. 1.UNSUR BIOTIK  Unsur biotik adalah unsur-unsur makhluk hidup/benda yang dapat menunjukkan ciri kehidupan seperti bernapas, memerlukan makanan,tumbuh,dan berkembang biak  Secara umum, unsur biotik dibagi 3 yaitu produsen,konsumen,pengurai. a. Produsen, yaiu organisme yang dapat membuat makanan sendiri dari bahan organik. Produsen pada umumnya adalah tumbuhan hijau. b. Konsumen, yaitu organisme yang tidak mampu membuat makanan sendiri. Konsumen terdiri dari manusia dan hewan yang memperoleh makanan dari organisme lain. c. Pengurai/Perombak(dekomposer), organisme yang menguraikan bahan organik yang berasal dari
  • 4. 2.UNSUR ABIOTIK  Abiotik adalah unsur-unsur alam yang tidak hidup. Komponen abiotik merupakan komponen penyusun ekosistem yang terdiri dari benda-benda tak hidup. UnsurUnsur abiotik adalah tanah air, cuaca angin, sinar matahari, dan berbagai bentuk bentang lahan. 3.Unsur Sosial Budaya  Unsur sosial budaya adalah lingkungan sosial dan budaya yang dibuat manusia dan merupakan sistem nilai, gagasan, dan keyakinan dalam berperilaku sebagai makhluk sosial.Unsur ini berperan dalam perubahan lingkungan demi memenuhi kebutuhan hidup manusia. Yang termasuk unsur sosial budaya adalah adat istiadat daerah setempat, serta berbagai hasil penemuan manusia dalam mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi.
  • 5. Salah Satu contoh Konsumen, Yaitu Manusia Air dan Sinar matahari merupakan unsur Abiotik Persawahan merupakan salah satu bentuk lingkungan Hidup, karena memadukan unsur biotik, unsur abiotik, dan sosial budaya Padi merupakan salah satu contoh Produsen
  • 6. B.ARTI PENTINGNYA LINGKUNGAN  Walaupun lingkungan bersifat mendukung kehidupan makhluk hidup,namun perlu dingat bahwa tidak semua lingkungan di muka bumi ini memiliki keadaan ideal untuk makhluk hidup. Dalam hal ini, makhluk hidup yang bersangkutan harus dapat beradaptasi atau menyesuaikan kondisi lingkungannya. Misalnya:1.Orang yang hidup di tempat dingin menggunakan baju hangat 2.Orang di daerah pantai bermata percaharian nelayan    1. 2. 3. Bagi manusia, adaptasi yang dilakukan terhadap lingkungannya akan menghasilkan berbagai bentuk interaksi yang disebut dengan Budaya Budaya-budaya tersebut, antara lain, berupa bentuk rumah, pola mata pencaharian, dan pola kehidupan hariannya Manusia juga dapat memanfaatkan potensi yaang ada dalam lingkungannya seperti, Lingkungan hidup dapat dimanfaatkan menjadi: Media penghasil bahan kebutuhan pokok (sandang, pangan, dan papan) Wahana bersosialisasi dan berinteraksi dengan manusia lain Sumber energi
  • 7. C.bentuk-bentuk kerusakan lingkungan hidup dan faktor penyebabnya Bentuk kerusakan lingkungan dibagi dua yaitu kerusakan akibat alam dan kerusakan yang diakibatkan manusia 1. Kerusakan lingkungan akibat proses alam Proses ini terjadi jika ada peristiwa hebat alam yang mempengaruhi keseimbangan alam, seperti:  Letusan gunung berapi  Gempa bumi  Banjir  Tanah longsor  Angin topan  Kemarau Panjang 
  • 8. a. • • • • • Letusan gunung api Letusan gunung api dapat menyemburkan larva, materialmaterial padat, uap panas, serta debu vulkanik. Letusan gunung berapi disertai dengan adanya gempa bumi lokal/ gempa vulkanik Aliran lava dan uap panas dapat mematikan semua bentuk kehidupan yang dilaluinya. Aliran lahar dingin dapat menghanyutkan lapisan permukaan tanah dan menimbulkan longsor. Uap belerangnya dapat mencemari tanah dan air karena meningkatkan kadar asam air dan tanah Debu debu vulkanis sangat berbahaya bila dihirup dikarenakan mengandung kadar silika (Si) yang sangat tinggi. Pada dampak letusan gunung berapi tersebut, setelah kembali ke kondisi normal, maka daerah tersebut akan menjadi daerah yang subur karena mengalami proses pemerajaan tanah.
  • 10. b.    Gempa bumi Gempa bumi adalah getaran yang ditimbulkan karena adanya gerakan endogen. Dampak Negatif gempa bumi yaitu: Bangunan - Bangunan retak / hancur, jaringan pipa dan saluran bawah tanah rusak, dsb. Jika gempa bumi melanda lautan, maka akan timbul Tsunami, yaitu arus glombang pasang air laut yang menghempas daratan dengan kecepatan yang sangat tinggi C. Banjir • Banjir bisa disebabkan karena alam atau karena ulah manusia. Banjir dikatakan sebagai gejala alam murni jika kondisi alam memang memengaruhi terjadinya banjir, misalnya hujan yang turun terus menerus, terjadi di daerah basin, dataran rendah, atau di lembah lembah sungai. • Banjir dapat juga disebabkan oleh manusia, misalnya: penggundulan hutan resapan air, atau rusaknya pintu pengendalii aliran air • Kerugian akibat banjir ialah: hilangnya lapisan permukaan tanah karena erosi aliran air, rusaknya tanaman, DLL
  • 11. VIDEO GEMPA BUMI DAN TSUNAMI DI JEPANG
  • 12. VIDEO BANJIR DI JAKARTA
  • 13. D. TANAH LONGSOR  Tanah longsor dapat terjadi karena proses alam ataupun dampak kecerobohan manusia. Bencana alam ini dapat merusak struktur tanah, lahan pertanian, pemukiman, sarana, DLL. E. Badai atau angin Topan • Angin topan terjadi karena perbedaan tekanan udara di suatu daerah sehingga menyebabkan angin bertiup lebih kencang. Bencana alam ini merusak tanaman, memorak-porandakan berbagai bangunan, membahayakan penerbangan, DLL • Angin topan ini sering melanda di beberapa daerah tropis, termasuk Indonesia F. Kemarau Panjang • Bencana ini terjadi karena adanya penyimpangan iklim yang terjadi di suatu daerah sehingga musim kemarau terjadi lebih lama • Bencana ini menimbulkan kerugian, misalnya mengeringnya sungai atau sumber sumber air, kebakaran hutan akibat munculnya titik titik apai, dan menggagalkan upaya pertanian yang diusahakan penduduk
  • 14. Dampak Negatif dari Gunung Meletus Letusan Gunung Berapi Dampak Negatif dari bencana alam, yaitu Gempa Bumi
  • 15. Dampak Banjir bagi masyarakat Tanah Longsor dan Dampaknya ANGIN TOPAN
  • 16.
  • 17. 2. Kerusakan lingkungan hidup akibat ulah manusia    A. 1. 2. 3. 4. Dalam memanfaatkan lingkungan, kadang manusia tidak memerhatikan dampak yang terjadi. Bentuk kerusakan akibat hal itu adalah: Pencemaran lingkungan Degradasi Tanah Pencemaran Lingkungan pencemaran disebut juga polusi yang terjadi karena masuknya bahan-bahan pencemar yang dapat mengganggu keseimbangan lingkungan. Berdasarkan jenisnya pencemaran dibagi menjadi 4, yaitu: Pencemaran udara Pencemaran tanah Pencemaran air Pencemaran suara
  • 18. PENCEMARAN LINGKUNGAN Pencemaran disebut juga polusi yang terjadi karena masuknya bahan-bahan pencemar yang dapat mengganggu keseimbangan lingkungan. Berdasarkan jenisnya pencemaran dibagi menjadi 4, yaitu: 1. Pencemaran udara 2. Pencemaran tanah 3. Pencemaran air 4. Pencemaran suara 
  • 19. PENCEMARAN UDARA   1. 2. 3. Pencemaran ini ditimbulkan oleh ulah manusia antara lain, disebabkan oleh: Asap sisa hasil pembakaran, khususnya bahan bakar fosil yang ditimbulkan oleh kendaraan bermotor, mesin-mesin pabrik dan mesin-mesin pesawat terbang. Dampak yang ditimbulkan akibat pencemaran udara, yaitu : Berkurangnya kadar (O2) di udara Menipisnya lapisan ozon (O3) Bila bersenyawa dengan air hujan, akan menimbulkan hujan asam
  • 20. PENCEMARAN TANAH Pencamaran ini disebabkan karena sampah plastik ataupun sampah anorganik lain yang tidak bisa diuraikan di dalam tanah. Selain itu disebabkan oleh penggunaan pupuk atau obatobatan kimia yang digunakan secara berlebihan  Dampak akibat pencemaran tanah ialah: o Semakin berkurangnya tingkat kesuburan tanah sehingga lambat laun tanah akan menjadi tanah kritis yang tidak dapat dimanfaatkan 
  • 21. PENCEMARAN AIR  1. 2. 3. 4. 5.  1. 2. 3. 4. 5. Pencemaran air terjadi karena masuknya zat-zat polutan yang tidak dapat diuraikan dalam air, seperti deterjen, pestisida, minyak, dan berbagai bahan kimia lainnya, tersumbatnya aliran sungai oleh tumpukan sampah Dampak yang ditimbulkan akibat pencemaran ini adalah sebagai berikut, rusaknya ekosistem perairan, seperti Sungai Danau/waduk Tercemarnya air tanah Air permukaan Air laut
  • 22. PENCEMARAN SUARA    1. 2. 3. 4. 5. Pencemaran suara adalah tingkat kebisingan yang sangat mengganggu kehidupan manusia, yaiutu suara yang memiliki kekuatan >80 desibel. Pencemaran suara dapat ditimbulkan dari suara kendaraan bermotor, mesin kereta api, mesin jet pesawat, mesin-mesin pabrik, dan instrumen musik Dampak pencemaran suara menimbulkan efek psikologis dan kesehatan bagi masusia, misalnya: Meningkatkan detak jantung Penurunan pendengaran karena kebisingan (noice induced hearing damaged) Susah tidur Meningkatkan tekanan darah Dapat menimbulkan stres
  • 23. CONTOH PENCEMARAN LINGKUNGAN Seandainya kita berada di tempat seperti ini, pasti akan bising bukan?
  • 25. B. DEGRADASI LAHAN Degradasi lahan adalah proses berkurangnya daya dukung lahan terhadap kehidupan. Degradasi lahan terjadi merupakan bentuk kerusakan lingkungan akibat pemanfaattan lingkungan oleh manusia yang tidak memerhatikan keseimbangan lingkungan.  Bentuk degradasi lahan misalnya lahan kritis, kerusakan ekosistem laut, dan kerusakan hutan. 
  • 26. 1. 2. 3.    Lahan kritis dapat terjadi karena praktik ladang berpindah / karena eksploitasi penambangan besar-besaran Rusaknya ekosistem laut terjadi karena bentuk eksploitasi hasil-hasil laut secara besar-besaran, misalnya menangkap ikan dengan Bom, atau menggunakan racun untuk menangkap ikan atau terumbu karang. Kerusakan hutan pada umumnya terjadi karena ulah manusia, antara lain: Penebangan pohon secara besar-besaran Kebakaran hutan Praktik peladangan berpindah Kerugian yang timbul dari kerusakan hutan adalah punahnya habitat hewan atau tumbuhan, keringnya mata air, serta dapat menimbulkan banjir dan tanah longsor
  • 28. D.USAHA-USAHA PELESTARIAN LINGKUNGAN HIDUP  1. 2. 3. 4. Dalam melaksanakan usaha-usaha pelestarian, bukan usaha pemerintah saja,tapi juga usaha kita semua.Untuk melakukan pelestarian,pemerintah mengeluarkan peraturan seperti: UU nomor 4 tahun 1982 tentang Ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup Surat keputusan menteri nomor 148/11/SK/4/1985 tentang Pengamatan Badan Beracun dan Berbahaya di Perusahaan Industri PP Indonesia nomor 29 tahun 1986 tentang Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup Pembentukan badan pengendali lingkungan hidup pada tahun 1991
  • 29. • 1. 2. 3. 4. Selain itu, usaha-usaha pelestarian dapat dilakukan dengan cara berikut ini: Melakukan pengelolahan tanah sesuai Kondisi dan kemampuan lahan, serta mengatur sistem irigasi Melakukan reboisasi pada lahan krisis Menciptakan dan menggunakan barang-barang hasil industri yang ramah lingkungan Memberikan perlakuan khusus kepada limbah, seperti diolah terlebih dahulu sebelum dibuang Beberapa hal yang dapat dilakukan pelajar untuk usaha pelestarian: 1. Menghemat penggunaan kertas 2. Membuang sampah pada tempatnya 3. Menanam dan merawat pohon 4. Menghemat penggunaan listrik •
  • 30. VIDEO ANIMASI USAHA-USAH DALAM PELESTARIAN LINGKUNGAN HIDUP
  • 31. E.Tujuan dan sasaran pembangun nasional Setiap negara pasti memiliki tujuan dan sasaran pembangunan tak terkecuali Indonesia.Tujuan dan sasaran pembangun oleh pemerintah adalah prioritas untuk melakukan tujuan pembangunan.  Tujuan dan sasaran pembangunan Indonesia adalah membangun manusia Indonesia seutuhnya yang adil dan makmur berdasarkan pancasila dan UUD 1945. Tujuan pembangunan sebagaimana ditulis dalam UUD 1945 adalah: 1.Melindungi segenap bangsa Indonesia 2.Memajukan kesejahteraan umum 3.Mencerdaskan kehidupan bangsa 4.Ikut melaksanakn ketertiban dunia berdasarkan kemerdekaan,kedamaian abadi,dan keadilan sosial 
  • 32. • • • Dalam pelaksanaannya, pembangunan nasional yang dilaksanakan bertumpu pada Triologi Pembangunan, yaitu pemerataan pembangunan dan hasil-hasilnya, pertumbuhan ekonomi yang cukup tinggi, stabilitas nasional yang sehat dan dinamis. Ketiga tumpuan tersebut, saat ini dilengkapi dengan upaya-upaya pelestarian lingkungan, sehingga diharapkan tidak mengganggu kelangsungan pembangunan yang dilaksanakan oleh generasi penerus. Pola pembangunan yang demikian disebut lingkungan atau pembangunan yang berkelanjutan.
  • 33. F. Hakikat Pembangunan berkelanjutan • Pembangunan dikatakan berhasil bila memenuhi beberapa syarat berikut, yaitu: Dapat menyeratakan kehidupan masyarakat, memiliki fungsi dan peruntukan yang tepat, Memiliki dampak kerusakan lingkungan terendah. • Pembangunan berkelanjutan (sustainable development) adalah pembangunan yang dalam perencanaan, pelaksanaan, dan pascapelaksanaan memerhatikan Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup (AMDAL).
  • 34. • Dasar hukum pelaksanaan AMDAL di Indonesia diatur dalam Pasal 16 UU Lingkungan Hidup yang berbunyi : “ Setiap rencana yang diperkirakan mempunyai dampak penting terhadap lingkungan wajib dilengkapi dengan analisis mengenai dampak lingkungan yang pelaksanaannya diatur dengan Peraturan Pemerintah” Makna yang tersirat dari isi pasal tersebut adalah:  Setiap kegiatan pembangunan pada dasarnya berpotensi menimbulkan dampak negatif terhadap lingkungan hidup yang perlu diperkirakan pada perencanaan awal,. Analisis Mengenai Dampak Lingkungan diperlukan bagi proses pengambilan keputusan tentang pelaksanaan rencana kegiatan yang mempunyai dampak penting terhadap lingkungan hidup. •   Pembangunan perlu dilakukan secara bijaksana agar mutu kehidupan dapat dijaga secara berkesinambungan sehingga keserasian hubungan antarberbagai kegiatan perlu dijaga.
  • 35. G. CIRI-CIRI PEMBANGUNAN BERWAWASAN LINGKUNGAN • Pembangunan yang akhir-akhir ini dikembangkan oleh pemerintah Indonesia adalah pembangunan yang berwawasan lingkungan, yaitu suatu bentuk pembangunan yang tetap memerhatikan daya dukung lingkungan dan kelestarian sumber daya alam. Pembangunan berwawasan lingkungan akan menghasilkan pembangunan yang berkelanjutan dan seimbang.
  • 36. • Pembangunan yang berwawasan lingkungan harus memerhatikan dan melaksanakan konsep serta analisis SWOT (streght, weakness, opportunity, and treats atau kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman) sehingga mampu mengoptimalkan potensi dan peluang yang ada serta dampak yang mungkin ditimbulkan. • Untuk dapat mendukung pelaksanaan analisis SWOT, maka partisipasi segenap lapisan masyarakat sangat diperlukan sehingga hasil-hasil pembangunan dapat dipertanggungjawabkan dan dirasakan bersama  Berdasarkan uraian tersebut, secara ringkas ciri-ciri bangunan berwawasan lingkungan, antara lain: 1. Dilakukan dengan perencanaan yang matang dengan mengetahui dan memahami kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman yang dimiliki dan yang mungkin timbul di belakang hari Memerhatikan daya dukung lingkungan sehingga dapat mendukung kesinambungan pembangunan Meminimalisasi dampak pencemaran dan kerusakan lingkungan Melibatkan partisipasi warga masyarakat, khususnya masyarakat yang berada di sekitar lokasi pembangunan 2. 3. 4.

Editor's Notes

  1. Berwawasan: mempunyai pengetahuanMisalnya: dibuat ada tanamannya trus gatau lagi deh -_-