SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
Oleh : Hasan Basri
KOMPETENSI DASAR
1.3 Meyakini terjadinya hari akhir
2.3 Berperilaku jujur, bertanggung jawab, dan adil sesuai
dengan
keimanan kepada hari akhir
3.3 Mengevaluasi makna iman kepada hari akhir
4.3 Menyajikan perilaku jujur, bertanggung jawab, dan adil
sebagai perwujudan iman kepada hari akhir
MATERI PEMBELAJARAN
Makna beriman kepada hari akhir.
Tanda-tanda hari akhir.
MATERI PEMBELAJARAN
Dalil-dali yang berkaitan dengan hari akhir.
Periode Hari Akhir
MATERI PEMBELAJARAN
 Hikmah dan manfaat beriman kepada hari akhir
 Perilaku yang mencerminkan Iman Kepada Hari
Akhir
Hari Akhir menurut bahasa artinya “Hari Penghabisan”
(Q.S. al-Baqarah/2:177),juga disebut “Hari Pembalasan”
(Q.S. al-Fatihãh/1:4)
Sedangkan menurut istilah, Hari Akhir adalah hari mulai
hancurnya alam semesta berikut isinya dan berakhirnya
kehidupan semua makhluk Allah Swt. Hari Akhir juga
disebut hari Kiamat, yaitu hari penegakan hukum Allah Swt.
yang seadil-adilnya (Q.S. al-Mumtahanah/60:3).
Beriman kepada hari akhir adalah mempercayai
dan meyakini bahwa seluruh alam semesta dan
segala isinya pada suatu saat nanti akan
mengalami kehancuran dan mengakui bahwa
setelah kehidupan ini akan ada kehidupan yang
kekal yaitu akhirat.
KIAMAT SUGHRA
(KECIL)
Kerusakan atau kematian
yang dialami oleh
sebagian kecil umat
manusia yang ada di
dunia. Misalnya kematian
yang dialami seseorang
karena kecelakaan, sakit,
bencana alam, seperti :
banjir, tsunami, gempa
bumi, gunung meletus
KIAMAT KUBRA
(BESAR)
Kematian dan
kehancuran seluruh alam
semesta ini tanpa kecuali.
Setelah kejadian ini maka
kehidupan di dunia akan
berganti dengan
kehidupan di akhirat.
FITNAH
KUBUR
SIKSA DAN
NIKMAT
KUBUR
Beragam pertanyaan
yang diajukan
kepada orang yang
meninggal tentang
tuhannya,
agamanya, nabinya,
imannya dan
kiblatnya
Siksa kubur
diperuntukkan bagi
orang yang zhalim,
munafik, kafir dan
musyrik.
Sedangkan nikmat kubur
diperuntukkan bagi
orang yang baik amal
ibadahnya di dunia
• Melimpahnya harta benda
• Enggan menerima sodaqoh
• Munculnya orang-orang yg mengaku nabi
• Banyaknya pejabat yg zalim
• Perzinahan, minuman keras, obat terlarang
merajalela
• Memperindah masjid tanpa memakmurkannya
• Berlomba-lomba mendirikan bangunan
• Banyak kemusyrikan di kalangan umat islam
• Orang-orang tua berlagak seperti anak muda
• Merajalela riba dan sifat kikir
• Wanita-wanita berpakaian tapi telanjang
• Banyak kebohongan dan informasi yg simpang
siur
TANDA-TANDA HARI AKHIR
TANDA-TANDA KECIL
TANDA-TANDA HARI AKHIR
TANDA-TANDA
BESAR
• Munculnya Al-Mahdi dan kekhalifahannya
• Keluarnya Al-Masih Ad-Dajjal
• Turunnya Nabi Isa bin Maryam A.S.
• Keluarnya Yakjuj dan Makjuj
• Munculnya asap (Ad-Dukhan)
• Terbitnya matahari dari sebelah barat
• Keluarnya hewan melata yang dapat berbicara
• Islam menjadi asing dan Mushaf Al-Quran diangkat oleh Allah
S.W.T
• Penghancuran Ka’bah
• Terjadinya tiga gerhana matahari, di timur, barat dan Jazirah Arab
• Hembusan angin lembut yang mencabut roh orang-orang
mukmin
• Keluarnya api dari Pusat Kota Adn yang menggiring manusia
menuju bumi mahsyar di Negeri Syam
Yaumul
Ba’ats
Yaumul
Hasyr
Buku
Catatan
Yaumul
Hisab
dan
Mizan
As-Sirat
Yaumul
Jaza
Balasan perbuatan
baik dengan Surga
Balasan perbuatan
buruk dengan
Neraka
• Yaumul Barzah / Alam Kubur Alam Barzah adalah kurun
waktu (periode) di antara saat kematian manusia di dunia
ini dengan saat pembangkitan (dihidupkannya kembali)
manusia di Hari Pembalasan. Alam kubur merupakan
batas antara alam dunia dan alam akhirat. setiap
manusia akan mengalami alam kubur, dan alam kubur
bersifat sementara, yaitu menunggu datang
• Yaumul Ba’ats / Hari Kebangkitan Yaumul Ba’ats artinya
hari kebangkitan manusia dari alam kubur menuju ke
padang mahsyar. Yaumul Ba’ats terjadi setelah malaikat
Israfil meniup sangkakala yang kedua kalinya. Artinya:
“Pada hari itu manusia ke luar dari kuburnya dalam
keadaan yang bermacam -macam, supaya diperlihatkan
kepada mereka (balasan) pekerjaan mereka.” (QS Al
Zalzalah”[99]:6)
• Yaumul Mahsyar / Hari dikumpulkan Yaumul Mahsyar
artinya hari dikumpulkannya manusia dari umat Nabi
Adam sampai umat Nabi Muhammad Saw (umat akhir
zaman) di padang mahsyar dalam keadaan bermacam -
macam sesuai dengan amal perbuatannya masing -
masing.
• Yaumul Hisab / Hari Perhitungan Amal Yaumul Hisab
artinya hari perhitungan amal perbuatan manusia selama
hidup di dunia. Ketika dilaksanakan hisab ini yang
berbicara bukanlah mulut tetapi semua anggota badan
yang menjadi saksi sehingga tidak ada satu pun
perbuatan yang terlepas dari perhitungan.
• Yaumul Mizan / Hari Penimbangan Amal Yaumul Mizan
artinya hari penimbangan amal baik dan buruk manusia.
Ketika itu ada “Shirath” yaitu jalur penentu setiap manusia
setelah dihisab dan ditimbang amal baik dan buruknya. Pada
tahap ini manusia akan ditentukan masuk neraka atau masuk
surga.
• Shirath Shirath adalah jembatan yang dipasang di atas
neraka Jahannam dengan jalan yang sangat menakutkan,
semua manusia akan melewatinya untuk menuju ke surga.
• Surga atau Neraka Surga adalah tempat mulia yang Allah
sediakan untuk orangorang bertaqwa pada hari kiamat nanti.
Di dalamnya ada sungaisungai yang mengalir, kamar-kamar
yang megah, dan istri-istri yang cantik. Neraka adalah tempat
adzab atau siksaan yang Allah sediakan untuk orang -orang
kafir dan yang berbuat maksiat. Di dalamnya terdapat
berbagai macam siksaan dan beragam hukuman. Penjaganya
malaikat yang sangat kasar dan keras.
 Muncul rasa kebencian yang dalam kepada kemaksiatan dan
kebejatan moral yang mengakibatkan murka Allah Swt. di dunia
dan di akhirat:
 Menyejukkan dan menggembirakan hati orang-orang mukmin
dengan segala kenikmatan akhirat yang sama sekali tidak
dirasakan di alam dunia ini;
 Senantiasa tertanam kecintaan dan ketaatan terhadap Allah
Swt. dengan mengharapkan mau’nah-Nya pada hari itu;
 Senantiasa termotivasi untuk beramal baik dengan ikhlas;
 Senantiasa menghindari niat-niat yang buruk apalagi
melaksanakannya;
 Menjauhkan diri dari asumsi-asumsi yang mengkiaskan apa
yang ada di dunia ini dengan apa yang ada di akhirat.
 Menyadari bahwa semua perbuatan selama di dunia akan
dipertanggungjawabkan di hadapan Allah Swt. untuk itu segala sikap
dan perilaku kita harus selaras dengan tuntunan agama;
 Menyadari bahwa manusia itu sangat kecil di hadapan kebesaran Allah
Swt., sehingga diharapkan dapat menghilangkan sikap takabur atau
sombong dalam dirinya;
 Selalu berusaha melakukan amal salih dan menghindari semua
perbuatan yang bertentangan dengan norma agama;
 Membiasakan diri dengan akhlak karimah, seperti mawas diri, rendah
hati, peduli kepada sesama, dan lain-lain;
 Selalu berusaha mendekatkan diri kepada Allah Swt. baik dengan
melakukan ibadah ritual (seperti salat) maupun dengan ibadah sosial,
yaitu semua kegiatan yang bermanfaat bagi sesama;
 Termotivasi untuk selalu bekerja keras dan menjauhi kemalasan.
IMAN KEPADA HARI AKHIR FIX.pptx

More Related Content

Similar to IMAN KEPADA HARI AKHIR FIX.pptx

Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirsitiaja98
 
Pelajaran kelas 6 Bila bumi berhenti berputar
Pelajaran kelas 6 Bila bumi berhenti berputarPelajaran kelas 6 Bila bumi berhenti berputar
Pelajaran kelas 6 Bila bumi berhenti berputarCaknur16
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirMahir Hakiqi
 
Kelas 9 BAB Iman kepada hari akhir
Kelas 9 BAB Iman kepada hari akhirKelas 9 BAB Iman kepada hari akhir
Kelas 9 BAB Iman kepada hari akhirAdhitong_
 
Xii ips 4 kelompok 2 - iman kepada hari akhir
Xii ips 4   kelompok 2 - iman kepada hari akhirXii ips 4   kelompok 2 - iman kepada hari akhir
Xii ips 4 kelompok 2 - iman kepada hari akhirUniversitas Riau
 
Iman hari qiamat
Iman hari qiamatIman hari qiamat
Iman hari qiamatAhmad Yahya
 
Ppt Akhlak Tercela
Ppt Akhlak TercelaPpt Akhlak Tercela
Ppt Akhlak TercelaUsmawatidewi
 
Ppt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhirPpt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhirUsmawatidewi
 
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIRPPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIREvaariva
 
Power point
Power pointPower point
Power pointnajikha
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirMamaz-AJi
 
Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000amirulmuminin9
 
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIRPPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIREvaariva
 
Iman Kepada hari kiamat share
Iman Kepada hari kiamat shareIman Kepada hari kiamat share
Iman Kepada hari kiamat sharemisteraans
 
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIM
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIMUITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIM
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIMsakura rena
 

Similar to IMAN KEPADA HARI AKHIR FIX.pptx (20)

Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
Pelajaran kelas 6 Bila bumi berhenti berputar
Pelajaran kelas 6 Bila bumi berhenti berputarPelajaran kelas 6 Bila bumi berhenti berputar
Pelajaran kelas 6 Bila bumi berhenti berputar
 
Presentasi agama
Presentasi agamaPresentasi agama
Presentasi agama
 
Agama kelompok
Agama kelompokAgama kelompok
Agama kelompok
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
Kelas 9 BAB Iman kepada hari akhir
Kelas 9 BAB Iman kepada hari akhirKelas 9 BAB Iman kepada hari akhir
Kelas 9 BAB Iman kepada hari akhir
 
Xii ips 4 kelompok 2 - iman kepada hari akhir
Xii ips 4   kelompok 2 - iman kepada hari akhirXii ips 4   kelompok 2 - iman kepada hari akhir
Xii ips 4 kelompok 2 - iman kepada hari akhir
 
Iman hari qiamat
Iman hari qiamatIman hari qiamat
Iman hari qiamat
 
Ppt Akhlak Tercela
Ppt Akhlak TercelaPpt Akhlak Tercela
Ppt Akhlak Tercela
 
Ppt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhirPpt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhir
 
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIRPPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
ppt Fiqih
ppt Fiqihppt Fiqih
ppt Fiqih
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000
 
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIRPPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
 
Materi word
Materi wordMateri word
Materi word
 
Iman Kepada hari kiamat share
Iman Kepada hari kiamat shareIman Kepada hari kiamat share
Iman Kepada hari kiamat share
 
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIM
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIMUITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIM
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIM
 

Recently uploaded

Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 

Recently uploaded (20)

Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 

IMAN KEPADA HARI AKHIR FIX.pptx

  • 1. Oleh : Hasan Basri
  • 2. KOMPETENSI DASAR 1.3 Meyakini terjadinya hari akhir 2.3 Berperilaku jujur, bertanggung jawab, dan adil sesuai dengan keimanan kepada hari akhir 3.3 Mengevaluasi makna iman kepada hari akhir 4.3 Menyajikan perilaku jujur, bertanggung jawab, dan adil sebagai perwujudan iman kepada hari akhir
  • 3. MATERI PEMBELAJARAN Makna beriman kepada hari akhir. Tanda-tanda hari akhir.
  • 4. MATERI PEMBELAJARAN Dalil-dali yang berkaitan dengan hari akhir. Periode Hari Akhir
  • 5. MATERI PEMBELAJARAN  Hikmah dan manfaat beriman kepada hari akhir  Perilaku yang mencerminkan Iman Kepada Hari Akhir
  • 6.
  • 7.
  • 8. Hari Akhir menurut bahasa artinya “Hari Penghabisan” (Q.S. al-Baqarah/2:177),juga disebut “Hari Pembalasan” (Q.S. al-Fatihãh/1:4) Sedangkan menurut istilah, Hari Akhir adalah hari mulai hancurnya alam semesta berikut isinya dan berakhirnya kehidupan semua makhluk Allah Swt. Hari Akhir juga disebut hari Kiamat, yaitu hari penegakan hukum Allah Swt. yang seadil-adilnya (Q.S. al-Mumtahanah/60:3).
  • 9. Beriman kepada hari akhir adalah mempercayai dan meyakini bahwa seluruh alam semesta dan segala isinya pada suatu saat nanti akan mengalami kehancuran dan mengakui bahwa setelah kehidupan ini akan ada kehidupan yang kekal yaitu akhirat.
  • 10. KIAMAT SUGHRA (KECIL) Kerusakan atau kematian yang dialami oleh sebagian kecil umat manusia yang ada di dunia. Misalnya kematian yang dialami seseorang karena kecelakaan, sakit, bencana alam, seperti : banjir, tsunami, gempa bumi, gunung meletus KIAMAT KUBRA (BESAR) Kematian dan kehancuran seluruh alam semesta ini tanpa kecuali. Setelah kejadian ini maka kehidupan di dunia akan berganti dengan kehidupan di akhirat.
  • 11. FITNAH KUBUR SIKSA DAN NIKMAT KUBUR Beragam pertanyaan yang diajukan kepada orang yang meninggal tentang tuhannya, agamanya, nabinya, imannya dan kiblatnya Siksa kubur diperuntukkan bagi orang yang zhalim, munafik, kafir dan musyrik. Sedangkan nikmat kubur diperuntukkan bagi orang yang baik amal ibadahnya di dunia
  • 12. • Melimpahnya harta benda • Enggan menerima sodaqoh • Munculnya orang-orang yg mengaku nabi • Banyaknya pejabat yg zalim • Perzinahan, minuman keras, obat terlarang merajalela • Memperindah masjid tanpa memakmurkannya • Berlomba-lomba mendirikan bangunan • Banyak kemusyrikan di kalangan umat islam • Orang-orang tua berlagak seperti anak muda • Merajalela riba dan sifat kikir • Wanita-wanita berpakaian tapi telanjang • Banyak kebohongan dan informasi yg simpang siur TANDA-TANDA HARI AKHIR TANDA-TANDA KECIL
  • 13. TANDA-TANDA HARI AKHIR TANDA-TANDA BESAR • Munculnya Al-Mahdi dan kekhalifahannya • Keluarnya Al-Masih Ad-Dajjal • Turunnya Nabi Isa bin Maryam A.S. • Keluarnya Yakjuj dan Makjuj • Munculnya asap (Ad-Dukhan) • Terbitnya matahari dari sebelah barat • Keluarnya hewan melata yang dapat berbicara • Islam menjadi asing dan Mushaf Al-Quran diangkat oleh Allah S.W.T • Penghancuran Ka’bah • Terjadinya tiga gerhana matahari, di timur, barat dan Jazirah Arab • Hembusan angin lembut yang mencabut roh orang-orang mukmin • Keluarnya api dari Pusat Kota Adn yang menggiring manusia menuju bumi mahsyar di Negeri Syam
  • 15. • Yaumul Barzah / Alam Kubur Alam Barzah adalah kurun waktu (periode) di antara saat kematian manusia di dunia ini dengan saat pembangkitan (dihidupkannya kembali) manusia di Hari Pembalasan. Alam kubur merupakan batas antara alam dunia dan alam akhirat. setiap manusia akan mengalami alam kubur, dan alam kubur bersifat sementara, yaitu menunggu datang • Yaumul Ba’ats / Hari Kebangkitan Yaumul Ba’ats artinya hari kebangkitan manusia dari alam kubur menuju ke padang mahsyar. Yaumul Ba’ats terjadi setelah malaikat Israfil meniup sangkakala yang kedua kalinya. Artinya: “Pada hari itu manusia ke luar dari kuburnya dalam keadaan yang bermacam -macam, supaya diperlihatkan kepada mereka (balasan) pekerjaan mereka.” (QS Al Zalzalah”[99]:6)
  • 16. • Yaumul Mahsyar / Hari dikumpulkan Yaumul Mahsyar artinya hari dikumpulkannya manusia dari umat Nabi Adam sampai umat Nabi Muhammad Saw (umat akhir zaman) di padang mahsyar dalam keadaan bermacam - macam sesuai dengan amal perbuatannya masing - masing. • Yaumul Hisab / Hari Perhitungan Amal Yaumul Hisab artinya hari perhitungan amal perbuatan manusia selama hidup di dunia. Ketika dilaksanakan hisab ini yang berbicara bukanlah mulut tetapi semua anggota badan yang menjadi saksi sehingga tidak ada satu pun perbuatan yang terlepas dari perhitungan.
  • 17. • Yaumul Mizan / Hari Penimbangan Amal Yaumul Mizan artinya hari penimbangan amal baik dan buruk manusia. Ketika itu ada “Shirath” yaitu jalur penentu setiap manusia setelah dihisab dan ditimbang amal baik dan buruknya. Pada tahap ini manusia akan ditentukan masuk neraka atau masuk surga. • Shirath Shirath adalah jembatan yang dipasang di atas neraka Jahannam dengan jalan yang sangat menakutkan, semua manusia akan melewatinya untuk menuju ke surga. • Surga atau Neraka Surga adalah tempat mulia yang Allah sediakan untuk orangorang bertaqwa pada hari kiamat nanti. Di dalamnya ada sungaisungai yang mengalir, kamar-kamar yang megah, dan istri-istri yang cantik. Neraka adalah tempat adzab atau siksaan yang Allah sediakan untuk orang -orang kafir dan yang berbuat maksiat. Di dalamnya terdapat berbagai macam siksaan dan beragam hukuman. Penjaganya malaikat yang sangat kasar dan keras.
  • 18.  Muncul rasa kebencian yang dalam kepada kemaksiatan dan kebejatan moral yang mengakibatkan murka Allah Swt. di dunia dan di akhirat:  Menyejukkan dan menggembirakan hati orang-orang mukmin dengan segala kenikmatan akhirat yang sama sekali tidak dirasakan di alam dunia ini;  Senantiasa tertanam kecintaan dan ketaatan terhadap Allah Swt. dengan mengharapkan mau’nah-Nya pada hari itu;  Senantiasa termotivasi untuk beramal baik dengan ikhlas;  Senantiasa menghindari niat-niat yang buruk apalagi melaksanakannya;  Menjauhkan diri dari asumsi-asumsi yang mengkiaskan apa yang ada di dunia ini dengan apa yang ada di akhirat.
  • 19.  Menyadari bahwa semua perbuatan selama di dunia akan dipertanggungjawabkan di hadapan Allah Swt. untuk itu segala sikap dan perilaku kita harus selaras dengan tuntunan agama;  Menyadari bahwa manusia itu sangat kecil di hadapan kebesaran Allah Swt., sehingga diharapkan dapat menghilangkan sikap takabur atau sombong dalam dirinya;  Selalu berusaha melakukan amal salih dan menghindari semua perbuatan yang bertentangan dengan norma agama;  Membiasakan diri dengan akhlak karimah, seperti mawas diri, rendah hati, peduli kepada sesama, dan lain-lain;  Selalu berusaha mendekatkan diri kepada Allah Swt. baik dengan melakukan ibadah ritual (seperti salat) maupun dengan ibadah sosial, yaitu semua kegiatan yang bermanfaat bagi sesama;  Termotivasi untuk selalu bekerja keras dan menjauhi kemalasan.