Pengertian Iman Kepada
      Hari Akhir
Iman kepada hari akhir adalah mempercayai dan meyakini
akan adanya kehidupan yang kekal dan abadi setelah
kehidupan yang fana di dunia ini. Manusia harus percaya
bahwa padasuatu saat nanti dunia yang kita huni beserta
isinya ini akan hancur lebur.



    Kiamat terbagi 2 yaitu;

1. Kiamat sugra (kiamat kecil) : bagian kecil dari kerusakan
   atau kematian yang di alami makhluk hidup misalnya,
   gempa bumi, banjir, dll.

2. Kiamat kubra (kiamat besar) : rusaknya atau hancurnya
   alam semesta tanpa terkecuali atau bisa disebut sebagai
   kiamat.
Yawm ad-Dîn : (         ) - Hari Penghakiman
      Yawm al-Qiyāmah : (               ) - Hari Kebangkitan
           Yawm al-Fath : (         ) - Hari Keputusan
          Yawm ad-Dîn : (          ) - Hari Pembalasan
        Yawm al-Hisãb : (            ) - Hari Perhitungan
   Yawm al-Jaza' : (        ) - Hari Pembalasan/ Hukuman
         Yawm al-Wa’iid : (              ) - Hari Ancaman
             Yawm ‘Aqîm : (           ) - Hari Siksaan
Yawm at-Taghâbun : (          ) - Hari Pengungkapan Kesalahan
       Yawm ath-Thalâq : (               ) - Hari Pertemuan
         Yawm azh-Zhullah : (             ) - Hari Naungan
       Yawm al-Jam‘i' : (          ) - Hari Pengumpulan
                              dll.
Tanda-tanda kiamat adalah alamat kiamat yang
menunjukkan akan terjadinya kiamat tersebut. Dan
tanda-tanda kiamat ada dua:

1) Tanda kiamat kecil adalah tanda yang datang
   sebelum kiamat dengan waktu yang relatif lama,
   dan kejadiannya biasa, seperti dicabutnya ilmu,
   dominannya kebodohan, minum khamr,
   berlomba-lomba dalam membangun, dan lain-
   lain.
2) Tanda kiamat besar adalah perkara yang besar
   yang muncul mendekati kiamat yang
   kemunculannya tidak biasa terjadi, seperti
   muncul Dajjal, Nabi Isa a.s., Ya’juj dan Ma’juj,
   terbit matahari dari Barat, dan lain-lain.
TANDA-TANDA KIAMAT KECIL
a.   Melimpahnya harta benda
b.   Enggan menerima sodaqoh
c.   Munculnya orang-orang yg mengaku nabi
d.   Kurangnya sifat amanah
e.   Banyaknya pejabat yg zalim
f.   Perzinahan,minuman keras, obat terlarang merajalela
g.   Memperindah masjid tanpa memakmurkannya
h.   Berlomba-lomba mendirikan bangunan tinggi
i.   Banyaknya pembunuhan
j.   Banyak kemusyrikan di kalangan umat islam
k.   Merajalela sadisme,pemutusan silaturahmi,buruknya hubungan
     bertetangga
l.   Orang-orang tua berlagak seperti anak muda
m.   Merajalela riba dan sifat kikir
n.   Mengucap salam hanya kepada orang yg dikenal
o.   Wanita-wanita berpakaian tapi telanjang
p.   Banyak kebohongan dan informasi yg simpang siur
Orang berlomba-lomba membangun
gedung-gedung tinggi.
TANDA-TANDA KIAMAT BESAR
Rasulullah S.A.W. "Sesungguhnya kiamat itu tidak akan terjadi
sebelum kamu melihat sepuluh tanda :-

1. Asap
2. Dajjal
3. Binatang melata di bumi
4. Terbitnya matahari sebelah barat
5. Turunnya Nabi Isa A.S
6. Keluarnya Yakjuj dan Makjuj
7. Gerhana di timur
8. Gerhana di barat
9. Gerhana di jazirah Arab
10. Keluarnya api dari kota Yaman menghalau manusia ke
   tempat pengiringan mereka.
Dalil Naqli & Dalil Aqli
               tentang hari akhir
DALIL NAQLI adalah dasar untuk menguatkan sesuatu masalah atau pendapat
berdasarkan alquran dan hadist.




Artinya: “Dan sungguh, (hari) kiamat itu pasti datang, tidak ada keraguan
padanya, dan sesungguhnya, allah akan membangkitkan siapa pun yang di dalam
kubur

DALIL AQLI, dapat kita saksikan semua yang ada di dunia ini tidak ada yang kekal
(abadi). Atau dengan kata lain seluruh yang ada dibumi ini akan mengalami
kerusakan, salah satu contoh gempa bumi yang disusul tsunami di wilayah asia
Nangroe Aceh Darussalam (NAD). Yang menghancurkan sarana dan prasarana.
Tidak ada satu orang pun yang bisa menafsirkan betapa dahsyatya peristiwa hari
akhir. Memasuki kehidupan pada hari akhir yang di tandai dengan tiupan sangkakala
pertama oleh malaikat israfil, dan semua yang ada di langit, di bumi akan hancur
lebur, tanpa tersisa.
Firman Allah swt.:




Artinya: “Dan sangkakala di tiup, maka matilah semua makhluk yang dilangit dan
dibumi, kecuali siapa yang dikehendaki oleh allah swt. Kemudian ditiup sekali lagi
(sangkakala itu) maka seketika itu mereka bangun dari kuburnya menunggu
keputusan allah.”
1. ALAM BARZAH
   adalah batas antara alam dunia dengan alam akhirat, di sebut juga
   alam kubur. Dengan kata lain, alam barzah dapat dinamakan
   sebagai tempat singgah menuju alam akhirat.

2. YAUMUL BA’AS
   adalah hari dibangkitkan semua makhluk hidup setelah mengalami
           kematian atau kebinasaan akibat peristiwa kiamat.




   Artinya: “mereka bersumpah dengan allah dengan sumpah yang
   sungguh – sungguh: allah tidak akan membangkitkan orang
   mati.”tidak     demikian    bahkan     (pasti  allah     akan
   membangkitkannya), sebagai sesuatu janji yang benar
   darinya, tetapi kebanyakan manusi atidak mengetahui.” (QS An-
   Nahl/16: 38)
3. YAUMUL MAHSYAR
   Yaumul Mahsyar berarti hari tempat berkumpulnya semua makhluk hidup
   termasuk manusia, ditempat itulah manusia merasa sangat berat dan lama
   menanti lama pengadilan dari allah swt. Itu selama 40 tahun akhirat kemudian
   baru di hisab. Sementara jarak matahari sangat dekat jaraknya disitulah tempat
   tak ada yang bisa menolong kecuali hanya amal ibadah.

4. YAUMUL HISAB atau MIZAN
   adalah hari perhitungan dan penimbangan amal atau perbuatan manusia. Lalu
   amal perbuatan manusia akan ditimbang amal baik dan buruknya, sekecil hal yang
   ia lakukan akan mendapatkan pembalasan yang setimpal pula.

5. SURGA dan NERAKA
   adalah suatu tempat pembalasan bagi setiap orang. Apabila orang yang beriman
   kan mendapatkan tempat yang pantas yaitu surga.


   Artinya: “ sesungguhnya orang- orang yang berbakti, benar-benar berada dalam
   surga yang penuh nikmat.” (QS Al-Infitar/82:13)
   Adapun nerakan adalah suatu tempat pembalasan bagi setiap orang yang telah
   ingkar kepada allah swt. Dan selalu berbuat dosa di dunia.
GAMBARAN NIKMAT SURGA
• Dapat melihat Allah SWT
• Makanannya lezat-lezat
• Minumannya enak-enak
• Pakaiannya indah-indah
• Raut wajahnya berseri-seri dan selalu nampak muda
• Tempat istirahatnya di atas permadani
• Malaikat menyambut dg ucapan : “keselamatan atas
  kamu dengan berkat kesabaran kamu”
• Tempat tinggal mereka mahligai yang di bawahnya
  sungai mengalir
GAMBARAN SIKSA NERAKA :
• Makanannya duri yang tidak menggemukkan
  ataupun mengenyangkan
• Minumannya nanah, timah panas, dsb
• Pakaiannya kuningan yang panas dan mukanya
  tertutup api
• Raut wajahnya tertutup debu yang diselubungi
  kegelapan
• Tempat istirahatnya api, selimutnya api
• Sambutan malaikat dengan cara memegang ubun-
  ubun dan kaki mereka
• Ada siksa khusus sesuai dengan jenis dosa yg
  dilakukan
Hikmah Beriman kepada Hari Akhir

1.   Selalu berkeinginan beramal kebaikan
2.   Mendapatkan keuntungan ganda
3.   Berbuat dengan penuh perhitungan
4.   Berada dalam kebenaran
5.   Menumbuhkan harapan yang poositif
     dalam hati
Terima Kasih
Nanda Adzistia Rahayu
  Rinta Rachmawati
  Winda Sri Hastuti
       XII IPA 4

Iman kepada hari akhir

  • 2.
    Pengertian Iman Kepada Hari Akhir Iman kepada hari akhir adalah mempercayai dan meyakini akan adanya kehidupan yang kekal dan abadi setelah kehidupan yang fana di dunia ini. Manusia harus percaya bahwa padasuatu saat nanti dunia yang kita huni beserta isinya ini akan hancur lebur. Kiamat terbagi 2 yaitu; 1. Kiamat sugra (kiamat kecil) : bagian kecil dari kerusakan atau kematian yang di alami makhluk hidup misalnya, gempa bumi, banjir, dll. 2. Kiamat kubra (kiamat besar) : rusaknya atau hancurnya alam semesta tanpa terkecuali atau bisa disebut sebagai kiamat.
  • 3.
    Yawm ad-Dîn :( ) - Hari Penghakiman Yawm al-Qiyāmah : ( ) - Hari Kebangkitan Yawm al-Fath : ( ) - Hari Keputusan Yawm ad-Dîn : ( ) - Hari Pembalasan Yawm al-Hisãb : ( ) - Hari Perhitungan Yawm al-Jaza' : ( ) - Hari Pembalasan/ Hukuman Yawm al-Wa’iid : ( ) - Hari Ancaman Yawm ‘Aqîm : ( ) - Hari Siksaan Yawm at-Taghâbun : ( ) - Hari Pengungkapan Kesalahan Yawm ath-Thalâq : ( ) - Hari Pertemuan Yawm azh-Zhullah : ( ) - Hari Naungan Yawm al-Jam‘i' : ( ) - Hari Pengumpulan dll.
  • 5.
    Tanda-tanda kiamat adalahalamat kiamat yang menunjukkan akan terjadinya kiamat tersebut. Dan tanda-tanda kiamat ada dua: 1) Tanda kiamat kecil adalah tanda yang datang sebelum kiamat dengan waktu yang relatif lama, dan kejadiannya biasa, seperti dicabutnya ilmu, dominannya kebodohan, minum khamr, berlomba-lomba dalam membangun, dan lain- lain. 2) Tanda kiamat besar adalah perkara yang besar yang muncul mendekati kiamat yang kemunculannya tidak biasa terjadi, seperti muncul Dajjal, Nabi Isa a.s., Ya’juj dan Ma’juj, terbit matahari dari Barat, dan lain-lain.
  • 6.
    TANDA-TANDA KIAMAT KECIL a. Melimpahnya harta benda b. Enggan menerima sodaqoh c. Munculnya orang-orang yg mengaku nabi d. Kurangnya sifat amanah e. Banyaknya pejabat yg zalim f. Perzinahan,minuman keras, obat terlarang merajalela g. Memperindah masjid tanpa memakmurkannya h. Berlomba-lomba mendirikan bangunan tinggi i. Banyaknya pembunuhan j. Banyak kemusyrikan di kalangan umat islam k. Merajalela sadisme,pemutusan silaturahmi,buruknya hubungan bertetangga l. Orang-orang tua berlagak seperti anak muda m. Merajalela riba dan sifat kikir n. Mengucap salam hanya kepada orang yg dikenal o. Wanita-wanita berpakaian tapi telanjang p. Banyak kebohongan dan informasi yg simpang siur
  • 7.
  • 8.
    TANDA-TANDA KIAMAT BESAR RasulullahS.A.W. "Sesungguhnya kiamat itu tidak akan terjadi sebelum kamu melihat sepuluh tanda :- 1. Asap 2. Dajjal 3. Binatang melata di bumi 4. Terbitnya matahari sebelah barat 5. Turunnya Nabi Isa A.S 6. Keluarnya Yakjuj dan Makjuj 7. Gerhana di timur 8. Gerhana di barat 9. Gerhana di jazirah Arab 10. Keluarnya api dari kota Yaman menghalau manusia ke tempat pengiringan mereka.
  • 9.
    Dalil Naqli &Dalil Aqli tentang hari akhir DALIL NAQLI adalah dasar untuk menguatkan sesuatu masalah atau pendapat berdasarkan alquran dan hadist. Artinya: “Dan sungguh, (hari) kiamat itu pasti datang, tidak ada keraguan padanya, dan sesungguhnya, allah akan membangkitkan siapa pun yang di dalam kubur DALIL AQLI, dapat kita saksikan semua yang ada di dunia ini tidak ada yang kekal (abadi). Atau dengan kata lain seluruh yang ada dibumi ini akan mengalami kerusakan, salah satu contoh gempa bumi yang disusul tsunami di wilayah asia Nangroe Aceh Darussalam (NAD). Yang menghancurkan sarana dan prasarana.
  • 10.
    Tidak ada satuorang pun yang bisa menafsirkan betapa dahsyatya peristiwa hari akhir. Memasuki kehidupan pada hari akhir yang di tandai dengan tiupan sangkakala pertama oleh malaikat israfil, dan semua yang ada di langit, di bumi akan hancur lebur, tanpa tersisa. Firman Allah swt.: Artinya: “Dan sangkakala di tiup, maka matilah semua makhluk yang dilangit dan dibumi, kecuali siapa yang dikehendaki oleh allah swt. Kemudian ditiup sekali lagi (sangkakala itu) maka seketika itu mereka bangun dari kuburnya menunggu keputusan allah.”
  • 11.
    1. ALAM BARZAH adalah batas antara alam dunia dengan alam akhirat, di sebut juga alam kubur. Dengan kata lain, alam barzah dapat dinamakan sebagai tempat singgah menuju alam akhirat. 2. YAUMUL BA’AS adalah hari dibangkitkan semua makhluk hidup setelah mengalami kematian atau kebinasaan akibat peristiwa kiamat. Artinya: “mereka bersumpah dengan allah dengan sumpah yang sungguh – sungguh: allah tidak akan membangkitkan orang mati.”tidak demikian bahkan (pasti allah akan membangkitkannya), sebagai sesuatu janji yang benar darinya, tetapi kebanyakan manusi atidak mengetahui.” (QS An- Nahl/16: 38)
  • 12.
    3. YAUMUL MAHSYAR Yaumul Mahsyar berarti hari tempat berkumpulnya semua makhluk hidup termasuk manusia, ditempat itulah manusia merasa sangat berat dan lama menanti lama pengadilan dari allah swt. Itu selama 40 tahun akhirat kemudian baru di hisab. Sementara jarak matahari sangat dekat jaraknya disitulah tempat tak ada yang bisa menolong kecuali hanya amal ibadah. 4. YAUMUL HISAB atau MIZAN adalah hari perhitungan dan penimbangan amal atau perbuatan manusia. Lalu amal perbuatan manusia akan ditimbang amal baik dan buruknya, sekecil hal yang ia lakukan akan mendapatkan pembalasan yang setimpal pula. 5. SURGA dan NERAKA adalah suatu tempat pembalasan bagi setiap orang. Apabila orang yang beriman kan mendapatkan tempat yang pantas yaitu surga. Artinya: “ sesungguhnya orang- orang yang berbakti, benar-benar berada dalam surga yang penuh nikmat.” (QS Al-Infitar/82:13) Adapun nerakan adalah suatu tempat pembalasan bagi setiap orang yang telah ingkar kepada allah swt. Dan selalu berbuat dosa di dunia.
  • 13.
    GAMBARAN NIKMAT SURGA •Dapat melihat Allah SWT • Makanannya lezat-lezat • Minumannya enak-enak • Pakaiannya indah-indah • Raut wajahnya berseri-seri dan selalu nampak muda • Tempat istirahatnya di atas permadani • Malaikat menyambut dg ucapan : “keselamatan atas kamu dengan berkat kesabaran kamu” • Tempat tinggal mereka mahligai yang di bawahnya sungai mengalir
  • 14.
    GAMBARAN SIKSA NERAKA: • Makanannya duri yang tidak menggemukkan ataupun mengenyangkan • Minumannya nanah, timah panas, dsb • Pakaiannya kuningan yang panas dan mukanya tertutup api • Raut wajahnya tertutup debu yang diselubungi kegelapan • Tempat istirahatnya api, selimutnya api • Sambutan malaikat dengan cara memegang ubun- ubun dan kaki mereka • Ada siksa khusus sesuai dengan jenis dosa yg dilakukan
  • 15.
    Hikmah Beriman kepadaHari Akhir 1. Selalu berkeinginan beramal kebaikan 2. Mendapatkan keuntungan ganda 3. Berbuat dengan penuh perhitungan 4. Berada dalam kebenaran 5. Menumbuhkan harapan yang poositif dalam hati
  • 16.
    Terima Kasih Nanda AdzistiaRahayu Rinta Rachmawati Winda Sri Hastuti XII IPA 4