SlideShare a Scribd company logo
IKATAN PHI

L/O/G/O
• Berdasarkan cara tumpang tindih orbital
masing-masing atom yang
berikatan, ikatan kovalen dibedakan
menjadi dua yaitu, ikatan sigma (σ) dan
ikatan phi (π).
• 
• ikatan phi (π) terjadi akibat tumpang tindih
orbital atom-atom yang tidak berada dalam
poros ikatan.
Perbedaan cara tumpang tindih orbital dalam
pembentukan ikatan tersebut menyebabkan
perbedaan kekuatan ikatan. Ikatan sigma
lebih kuat atau memiliki tingkat energi lebih
rendah dibandingkan ikatan phi.
ikatan pi (ikatan π)
• IKATAN PHI ADALAH
ikatan kimia kovalen
yang dua cuping orbital
atom yang berlektron
tunggal bertumpang
tindih dengan dua
cuping orbital atom
lainnya yang juga
berlektron tunggal.
Hanya terdapat satu
bidang simpul dari
orbital yang melewati
dua inti atom.
• Huruf Yunani π
berasal dari nama
orbital p karena
simetri orbital ikatan
pi adalah sama
dengan orbital p
ketika dilihat dari
sumbu ikatan.

• Orbital p biasanya
terlibat dalam ikatan
sejenis ini. Orbital d
juga dianggap terlibat
dalam ikatan pi
• Ikatan pi biasanya lebih
lemah dari ikatan sigma
karena rapatan elektronnya
lebih jauh dari inti atom
yang bermuatan
positif, sehingga
memerlukan lebih banyak
energi.
Dua orbital-p yang paralel.

• Dari sudut pandang
mekanika
kuantum, kelemahan ikatan
ini dijelaskan oleh
ketumpangtindihan yang
sangat sedikit di antara
orbital p oleh karena
orientasinya yang paralel.
• Walaupun ikatan pi lebih lemah dari ikatan
sigma, ikatan pi seringkali merupakan
komponen dari ikatan rangkap bersamaan
dengan ikatan sigma. Kombinasi dari
ikatan sigma dan pi lebih kuat dari ikatan
pi dan sigma yang berdiri sendiri.
Atas :Ikatan pi terbentuk oleh
pertumpangtindihan. Warna merah muda
dan kelabu mewakili model bola dan
batang dari fragmen molekul yang
terdapat ikatan pi.
Bawah : Pemutusan ikatan pi ketika ikatan
tersebut berotasi dikarenakan oleh
orientasi paralel yang hilang.

Pemutusan ikatan pi ketika
ikatan tersebut berotasi
dikarenakan oleh orientasi
paralel yang hilang.
• Senyawa hidrokarbon
dengan ikatan
rangkap dua terjadi
pada orbital p, dan
ikatan ini dikenal
dengan ikatan phi
• Pada ikatan rangkap dua, atom karbon memiliki hibridisasi sp2
dimana satu orbital 2s dan dua orbital 2p membentuk tiga orbital
hibrid sp2, sementara satu orbital 2p yang sisa tidak mengalami
hibridisasi.
Hal yang sama juga terjadi pada senyawa karbon dengan ikatan
rangkap tiga. Satu orbital 2p akan bergabung dengan orbital 2s
membentuk orbital hibrid sp, dan dua orbital p yang sisa tidak
mengalami hibridisasi. Orbital 2p yang tidak mengalami hibridisasi
akan membentuk ikatan phi (π), sementara orbital yang
berhibridisasi membentuk ikatan sigma (σ).
• pada ikatan rangkap dua
terjadi perubahan sudut
akibat dua orbital p
berposisi sejajar sehingga
membentuk orbital sp2 (segi
tiga datar) dan sudut yang
terbentuk adalah 1200.
Sama halnya dengan ikatan
rangkap tiga terdapat dua
orbital p dalam posisi
sejajar sehingga merubah
bentuk orbital sp menjadi
(bentuk planar) dengan
sudut 1800.

More Related Content

What's hot

Senyawa Heterosiklik
Senyawa HeterosiklikSenyawa Heterosiklik
Senyawa HeterosiklikIndra Lasmana
 
Ikatan logam
Ikatan logam Ikatan logam
Ikatan logam
Monich Rhd
 
Teori Orbital Molekul dan Ligan Field Theory
Teori Orbital Molekul dan Ligan Field TheoryTeori Orbital Molekul dan Ligan Field Theory
Teori Orbital Molekul dan Ligan Field Theory
University Of Jakarta
 
Model ikatan kimia
Model ikatan kimia Model ikatan kimia
Model ikatan kimia
Dede Suhendra
 
XRD
XRDXRD
Ir dan ftir
Ir dan ftirIr dan ftir
Ir dan ftir
adhafanny
 
Laporan Praktikum Spektrofotometri
Laporan Praktikum SpektrofotometriLaporan Praktikum Spektrofotometri
Laporan Praktikum Spektrofotometri
Ridha Faturachmi
 
Materi sejarah dan struktur atom ppt
Materi sejarah dan struktur atom pptMateri sejarah dan struktur atom ppt
Materi sejarah dan struktur atom ppt
MIMI HERMAN
 
Atomic Absorption Spectrophotometer
Atomic Absorption SpectrophotometerAtomic Absorption Spectrophotometer
Atomic Absorption Spectrophotometer
Yusrizal Azmi
 
Stereokimia tep thp
Stereokimia tep thpStereokimia tep thp
Stereokimia tep thp
Muhammad Luthfan
 
Ppt senyawa heterosiklik
Ppt senyawa heterosiklik Ppt senyawa heterosiklik
Ppt senyawa heterosiklik
Suharmin Suharmin
 
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel bBab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Muhammad Ali Subkhan Candra
 
Uji Xantoprotein
Uji XantoproteinUji Xantoprotein
Uji Xantoprotein
Ernalia Rosita
 
SKL 5 - MENENTUKAN ENTALPI REAKSI BERDASARKAN DATA ENERGI IKATAN RATA-RATA
SKL 5 - MENENTUKAN ENTALPI REAKSI BERDASARKAN DATA ENERGI IKATAN RATA-RATASKL 5 - MENENTUKAN ENTALPI REAKSI BERDASARKAN DATA ENERGI IKATAN RATA-RATA
SKL 5 - MENENTUKAN ENTALPI REAKSI BERDASARKAN DATA ENERGI IKATAN RATA-RATAkimia12ipa1213
 
Praktikum organik aldehid keton
Praktikum organik aldehid ketonPraktikum organik aldehid keton
Praktikum organik aldehid keton
Dwi Atika Atika
 

What's hot (20)

Karbohidrat
KarbohidratKarbohidrat
Karbohidrat
 
Bab 4-reaktivitas-dan-mekanisme
Bab 4-reaktivitas-dan-mekanismeBab 4-reaktivitas-dan-mekanisme
Bab 4-reaktivitas-dan-mekanisme
 
Senyawa Heterosiklik
Senyawa HeterosiklikSenyawa Heterosiklik
Senyawa Heterosiklik
 
Unsur – unsur transisi
Unsur – unsur transisiUnsur – unsur transisi
Unsur – unsur transisi
 
Ikatan logam
Ikatan logam Ikatan logam
Ikatan logam
 
Teori Orbital Molekul dan Ligan Field Theory
Teori Orbital Molekul dan Ligan Field TheoryTeori Orbital Molekul dan Ligan Field Theory
Teori Orbital Molekul dan Ligan Field Theory
 
Model ikatan kimia
Model ikatan kimia Model ikatan kimia
Model ikatan kimia
 
XRD
XRDXRD
XRD
 
Ir dan ftir
Ir dan ftirIr dan ftir
Ir dan ftir
 
Laporan Praktikum Spektrofotometri
Laporan Praktikum SpektrofotometriLaporan Praktikum Spektrofotometri
Laporan Praktikum Spektrofotometri
 
Materi sejarah dan struktur atom ppt
Materi sejarah dan struktur atom pptMateri sejarah dan struktur atom ppt
Materi sejarah dan struktur atom ppt
 
Atomic Absorption Spectrophotometer
Atomic Absorption SpectrophotometerAtomic Absorption Spectrophotometer
Atomic Absorption Spectrophotometer
 
ikatan kimia
ikatan kimiaikatan kimia
ikatan kimia
 
Stereokimia tep thp
Stereokimia tep thpStereokimia tep thp
Stereokimia tep thp
 
Ppt senyawa heterosiklik
Ppt senyawa heterosiklik Ppt senyawa heterosiklik
Ppt senyawa heterosiklik
 
5 lipid
5 lipid5 lipid
5 lipid
 
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel bBab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
 
Uji Xantoprotein
Uji XantoproteinUji Xantoprotein
Uji Xantoprotein
 
SKL 5 - MENENTUKAN ENTALPI REAKSI BERDASARKAN DATA ENERGI IKATAN RATA-RATA
SKL 5 - MENENTUKAN ENTALPI REAKSI BERDASARKAN DATA ENERGI IKATAN RATA-RATASKL 5 - MENENTUKAN ENTALPI REAKSI BERDASARKAN DATA ENERGI IKATAN RATA-RATA
SKL 5 - MENENTUKAN ENTALPI REAKSI BERDASARKAN DATA ENERGI IKATAN RATA-RATA
 
Praktikum organik aldehid keton
Praktikum organik aldehid ketonPraktikum organik aldehid keton
Praktikum organik aldehid keton
 

Similar to Ikatan phi

Struktur Molekul
Struktur MolekulStruktur Molekul
Struktur Molekulmocoz
 
Ikatan kimia dan struktur molekul
Ikatan kimia dan struktur molekulIkatan kimia dan struktur molekul
Ikatan kimia dan struktur molekul
Angga Oktyashari
 
BAB-2-ORBITAL.pdf
BAB-2-ORBITAL.pdfBAB-2-ORBITAL.pdf
BAB-2-ORBITAL.pdf
MedhaviroMadiyono
 
Pembentukan ikatan teori-orbital-hibridisasi
Pembentukan ikatan teori-orbital-hibridisasiPembentukan ikatan teori-orbital-hibridisasi
Pembentukan ikatan teori-orbital-hibridisasi
Ali Husni
 
Ikatan Kimia Senyawa Organik.pptx
Ikatan Kimia Senyawa Organik.pptxIkatan Kimia Senyawa Organik.pptx
Ikatan Kimia Senyawa Organik.pptx
sallmaa1
 
7. Teori ikatan valensi.pptx
7. Teori ikatan valensi.pptx7. Teori ikatan valensi.pptx
7. Teori ikatan valensi.pptx
FebroniaNenomnanu
 
Teori orbital molekul copyddd (2)
Teori orbital molekul   copyddd (2)Teori orbital molekul   copyddd (2)
Teori orbital molekul copyddd (2)syaipul_bahri
 
Teori vsepr dan valence bond theory
Teori vsepr dan valence bond theoryTeori vsepr dan valence bond theory
Teori vsepr dan valence bond theory
Hotnida D'kanda
 
20130911130900 unit 1 ikatan dalam kimia organik
20130911130900 unit 1 ikatan dalam kimia organik20130911130900 unit 1 ikatan dalam kimia organik
20130911130900 unit 1 ikatan dalam kimia organik
Aminah Rahmat
 
Teoriikatanvalensi 091207043205-phpapp02
Teoriikatanvalensi 091207043205-phpapp02Teoriikatanvalensi 091207043205-phpapp02
Teoriikatanvalensi 091207043205-phpapp02Sriwijaya University
 
5. ikatankimia
5. ikatankimia5. ikatankimia
5. ikatankimia
pratiktogama
 
Teori orbital molekul kompleks
Teori orbital molekul kompleksTeori orbital molekul kompleks
Teori orbital molekul kompleksElis Primalis
 
1 konfigurasi elektron
1 konfigurasi elektron1 konfigurasi elektron
1 konfigurasi elektron
SinCosTan5
 
Teori pasangan elektron
Teori pasangan elektronTeori pasangan elektron
Teori pasangan elektron
Evi Vironita
 
4-ikatan-kimia-dan-struktur-molekul.pptx
4-ikatan-kimia-dan-struktur-molekul.pptx4-ikatan-kimia-dan-struktur-molekul.pptx
4-ikatan-kimia-dan-struktur-molekul.pptx
muktarmaulana1
 
1c. model model ikatan kimia_basrib.Kimia
1c. model model ikatan kimia_basrib.Kimia1c. model model ikatan kimia_basrib.Kimia
1c. model model ikatan kimia_basrib.Kimiabaskimia
 
Kimia sma ikatan kovalen
Kimia sma ikatan kovalenKimia sma ikatan kovalen
Kimia sma ikatan kovalenditapujilestari
 

Similar to Ikatan phi (20)

Struktur Molekul
Struktur MolekulStruktur Molekul
Struktur Molekul
 
Ikatan kimia dan struktur molekul
Ikatan kimia dan struktur molekulIkatan kimia dan struktur molekul
Ikatan kimia dan struktur molekul
 
Struktur molekul
Struktur molekulStruktur molekul
Struktur molekul
 
BAB-2-ORBITAL.pdf
BAB-2-ORBITAL.pdfBAB-2-ORBITAL.pdf
BAB-2-ORBITAL.pdf
 
Pembentukan ikatan teori-orbital-hibridisasi
Pembentukan ikatan teori-orbital-hibridisasiPembentukan ikatan teori-orbital-hibridisasi
Pembentukan ikatan teori-orbital-hibridisasi
 
Molekular orbital
Molekular orbitalMolekular orbital
Molekular orbital
 
Ikatan Kimia Senyawa Organik.pptx
Ikatan Kimia Senyawa Organik.pptxIkatan Kimia Senyawa Organik.pptx
Ikatan Kimia Senyawa Organik.pptx
 
7. Teori ikatan valensi.pptx
7. Teori ikatan valensi.pptx7. Teori ikatan valensi.pptx
7. Teori ikatan valensi.pptx
 
Teori orbital molekul
Teori orbital molekulTeori orbital molekul
Teori orbital molekul
 
Teori orbital molekul copyddd (2)
Teori orbital molekul   copyddd (2)Teori orbital molekul   copyddd (2)
Teori orbital molekul copyddd (2)
 
Teori vsepr dan valence bond theory
Teori vsepr dan valence bond theoryTeori vsepr dan valence bond theory
Teori vsepr dan valence bond theory
 
20130911130900 unit 1 ikatan dalam kimia organik
20130911130900 unit 1 ikatan dalam kimia organik20130911130900 unit 1 ikatan dalam kimia organik
20130911130900 unit 1 ikatan dalam kimia organik
 
Teoriikatanvalensi 091207043205-phpapp02
Teoriikatanvalensi 091207043205-phpapp02Teoriikatanvalensi 091207043205-phpapp02
Teoriikatanvalensi 091207043205-phpapp02
 
5. ikatankimia
5. ikatankimia5. ikatankimia
5. ikatankimia
 
Teori orbital molekul kompleks
Teori orbital molekul kompleksTeori orbital molekul kompleks
Teori orbital molekul kompleks
 
1 konfigurasi elektron
1 konfigurasi elektron1 konfigurasi elektron
1 konfigurasi elektron
 
Teori pasangan elektron
Teori pasangan elektronTeori pasangan elektron
Teori pasangan elektron
 
4-ikatan-kimia-dan-struktur-molekul.pptx
4-ikatan-kimia-dan-struktur-molekul.pptx4-ikatan-kimia-dan-struktur-molekul.pptx
4-ikatan-kimia-dan-struktur-molekul.pptx
 
1c. model model ikatan kimia_basrib.Kimia
1c. model model ikatan kimia_basrib.Kimia1c. model model ikatan kimia_basrib.Kimia
1c. model model ikatan kimia_basrib.Kimia
 
Kimia sma ikatan kovalen
Kimia sma ikatan kovalenKimia sma ikatan kovalen
Kimia sma ikatan kovalen
 

Ikatan phi

  • 2. • Berdasarkan cara tumpang tindih orbital masing-masing atom yang berikatan, ikatan kovalen dibedakan menjadi dua yaitu, ikatan sigma (σ) dan ikatan phi (π). • 
  • 3. • ikatan phi (π) terjadi akibat tumpang tindih orbital atom-atom yang tidak berada dalam poros ikatan. Perbedaan cara tumpang tindih orbital dalam pembentukan ikatan tersebut menyebabkan perbedaan kekuatan ikatan. Ikatan sigma lebih kuat atau memiliki tingkat energi lebih rendah dibandingkan ikatan phi.
  • 4. ikatan pi (ikatan π) • IKATAN PHI ADALAH ikatan kimia kovalen yang dua cuping orbital atom yang berlektron tunggal bertumpang tindih dengan dua cuping orbital atom lainnya yang juga berlektron tunggal. Hanya terdapat satu bidang simpul dari orbital yang melewati dua inti atom.
  • 5. • Huruf Yunani π berasal dari nama orbital p karena simetri orbital ikatan pi adalah sama dengan orbital p ketika dilihat dari sumbu ikatan. • Orbital p biasanya terlibat dalam ikatan sejenis ini. Orbital d juga dianggap terlibat dalam ikatan pi
  • 6. • Ikatan pi biasanya lebih lemah dari ikatan sigma karena rapatan elektronnya lebih jauh dari inti atom yang bermuatan positif, sehingga memerlukan lebih banyak energi. Dua orbital-p yang paralel. • Dari sudut pandang mekanika kuantum, kelemahan ikatan ini dijelaskan oleh ketumpangtindihan yang sangat sedikit di antara orbital p oleh karena orientasinya yang paralel.
  • 7. • Walaupun ikatan pi lebih lemah dari ikatan sigma, ikatan pi seringkali merupakan komponen dari ikatan rangkap bersamaan dengan ikatan sigma. Kombinasi dari ikatan sigma dan pi lebih kuat dari ikatan pi dan sigma yang berdiri sendiri.
  • 8. Atas :Ikatan pi terbentuk oleh pertumpangtindihan. Warna merah muda dan kelabu mewakili model bola dan batang dari fragmen molekul yang terdapat ikatan pi. Bawah : Pemutusan ikatan pi ketika ikatan tersebut berotasi dikarenakan oleh orientasi paralel yang hilang. Pemutusan ikatan pi ketika ikatan tersebut berotasi dikarenakan oleh orientasi paralel yang hilang.
  • 9.
  • 10. • Senyawa hidrokarbon dengan ikatan rangkap dua terjadi pada orbital p, dan ikatan ini dikenal dengan ikatan phi
  • 11. • Pada ikatan rangkap dua, atom karbon memiliki hibridisasi sp2 dimana satu orbital 2s dan dua orbital 2p membentuk tiga orbital hibrid sp2, sementara satu orbital 2p yang sisa tidak mengalami hibridisasi. Hal yang sama juga terjadi pada senyawa karbon dengan ikatan rangkap tiga. Satu orbital 2p akan bergabung dengan orbital 2s membentuk orbital hibrid sp, dan dua orbital p yang sisa tidak mengalami hibridisasi. Orbital 2p yang tidak mengalami hibridisasi akan membentuk ikatan phi (π), sementara orbital yang berhibridisasi membentuk ikatan sigma (σ).
  • 12. • pada ikatan rangkap dua terjadi perubahan sudut akibat dua orbital p berposisi sejajar sehingga membentuk orbital sp2 (segi tiga datar) dan sudut yang terbentuk adalah 1200. Sama halnya dengan ikatan rangkap tiga terdapat dua orbital p dalam posisi sejajar sehingga merubah bentuk orbital sp menjadi (bentuk planar) dengan sudut 1800.