SlideShare a Scribd company logo
HAKIKAT DEMOKRASI
1. Pengertian Demokrasi
2. Sejarah Demokrasi
3. Nilai – Nilai Demokrasi
1. Pengertian Demokrasi
Demokrasi berasal dari bahasa Yunani, domos berarti rakyat dan cratein
berarti pemerintah. Demokrasi berarti pemerintahan dari rakyat, oleh rakyat,
dan untuk rakyat. Negara yang menganut kedaulatan rakyat, akan ditindaklanjuti oleh
sikap dan perilaku bangsanya yang demokratis.
Di negara manapun pemerintahan demokrasi senantiasa diperjuangkan karena
dianggap sebagai sistem pemerintahan yang ideal yang bertujuan
untuk:
a. Memulihkan hak-hak asasi manusia yang telah lama diinjak-injak oleh para
penguasa otoriter.
b. Menjunjung harkat martabat manusia yang tertindas, menjadi sederajat dengan
manusia lainnya.
c. Memberi kekuasaan kepada seluruh rakyat untuk turut aktif menentukan dan
mengatur kekuasaan negara, baik langsung maupun tidak langsung.
Beberapa Pengertian Demokrasi
Menurut Beberapa Ahli.
1. Abraham Lincoln
2. Carol C. Gould
3. Josefh A. Schmeter
4. Sidney Hook
5. International Commision of Jurist
Abraham Lincoln
Demokrasi adalah sistem pemerintah
yang diselenggarakan dari rakyat oleh
rakyat dan untuk rakyat
Carol C. Gould
Demokrasi adalah suatu bentuk pemerintahan yang
didalamnya rakyat memerintah sendiri, baik melalui
partisipasi langsung dalam merumuskan keputusan-
keputusan yang memengaruhi mereka maupun dengan
cara memilih wakil-wakil mereka.
Josefh A. Schmeter
Demokrsi merupakan suatu perencanaan institusional
untuk mencapai keputusan politik di mana individu -
individu memperoleh kekuasaan untuk memutuskan
dengan cara perjuangan kompetisi atas suara rakyat.
Sidney Hook
Demokrasi adalah bentuk pemerintahan di mana
keputusan-keputusan pemerintah yang penting secara
langsung atau tidak langsung didasarkan pada
kesepakatan mayoritas yang diberikan secara bebas dari
rakyat dewasa.
International Commision Of Jurist
Demokrasi adalah suatu bentuk pemerintahan yang
menjamin hak untuk membuat keputusan politik yang
diselenggarakan oleh warga negara melalui wakil yang
dipilih dan bertanggung jawab kepada mereka melalui
suatu pemilu yang bebas.
2.Sejarah Demokrasi
Suatu landasan dan prinsip dalam penyelenggaraan sistem
pemerintahan, paham demokrasi tidak muncul begitu saja,
melainkan mengalami pasang surut sejalan dengan sejarah
peradaban manusia dalam ikatan hidup bernegara. Berikut ini
adalah sejarah singkat perkembangan Demokrasi :
 Zaman Yunani Kuno
 Abad Pertengahan
 Renaissance
 Demokrasi Konstitusional Abad XIX & Negara Hukum
 Demokrasi Konstitusional Abad XX & Rule of Law Yang Dinamis
Zaman Yunani Kuno
Ciri-ciri demokrasi pada zaman yunani kuno sebagai berikut:
1) Demokrasi dilaksanakan secara langsung
2) Hak berdemokrasi terbatas untuk segolongan warga
negara, terutama kaum bangsawan, sedangkan bagi
golongan pendatang, budak, dan kaum wanita tidak
mempunyai hak untuk berdemokrasi
3) Untuk melakukan demokrasi rakyat yang mempunyai
hak untuk itu dikumpulkan dalam suatu arena seperti
stadion, dan mereka bebas untuk menyampaikan
berbagai pendapat
Abad Pertengahan
1) Disebut juga abad kegelapan karena setiap argumentasi &
pendapat manusia harus bisa dikembalikan pada hal-hal yang
bersifat supranatural & irasional.
2) Peran gereja sebagai lembaga Agama dibawah kepemimpinan
sangat besar.
3) Dengan pola sperti ini, maka demokrasi mengalami degadrasi.
4) Banyak terjadi perebutan kekuasaan di kalangan bangasawan
untuk memengaruhi raja maupun Paus.
5) Munculnya konsep demokrasi melalui Magna Charta, yang berisi
agar Raja mengikat diri dan mengakui serta menjamin hak-hak
dan privileges dari para bangsawan. Piagam ini tidak berlaku bagi
rakyat kebanyakan.
Renaissance
1) Renaissance adalah suatu ajaran yang berusaha untuk menghidupkan
kembali kesusastraan dan kebudayaan pada zaman Yunani dan Romawi
yang telah tersingkir pada abad pertengahan.
2) Dengan adanya ajaran tersebut, merangsang munculnya paham
rasionalitas, yaitu suatu paham yang lebih mementingkan kebebasan
manusia untuk menyampaikan pemikiran-pemikiran yang Rasional,
yang menimbulkan beberapa gagasan berikut ;
a) Urusan agama (gereja) dan urusan negara harus mulai dipisahkan.
b) Meluasnya gagasan-gagasan di bidang politik ketatanegaraan.
c) Kekuasaan sedapat mungkin dibatasi agar tidak terjadi Absolutisme
kekuasaan.
d) Paham rasionalitas harus diterapkan dengan menggunakan teori
social contract*.
*Social contract adalah sebuah perjanjian antara rakyat dengan para
pemimpinnya, atau antara manusia-manusia yang tergabung di dalam komunitas
tertentu.
Demokrasi Konstitusional Abad XIX & Negara Hukum
1) Untuk menyelenggarakan hak-hak politik rakyat, perlu
diadakan pembatasan kekuasaan pemerintah dengan suatu
Konstitusi.
2) Konstitusi tersebut menjamin hak-hak politik rakyat dan
menyelenggarakan pembagian kekuasaan negara, sehingga
kekuasaan eksekutif diimbangi oleh kekuasaan parlemen
dan lembaga-lembaga hukum.
3) Menurut Carl J. Friedrich, konstitusiaonalisme anggapan
bahwa pemerintah merupakan suatu kumpulan aktivitas
yang diselenggarakan atas nama rakyat, tetap tunduk kepada
beberapa batasan yang dimaksud, untuk memberikan
jaminan bahwa kekuasaan yang diperlukan untuk
memerintah itu tidak disalahgunakan.
4) Menurut ajaran konstitusional, fungsi UUD atau konstitusi, sebagai
berikut :
a) Menentukan dan membatasi kekuasaan pemerintah.
b) Menjamin hak-hak asasi dan warga negara
5) Ajaran konstitusionalisme ini menimbulkan Rechsstaat di Eropa
Barat dan Rule of Law di Negara-negara Anglo-Saxon.
Unsur-unsur Rechsstaat (klasik), sebagai berikut :
a) Jaminan hak asasi menusia
b) Pemisahan/pembagian kekuasaan untuk menjamin hak-hak asasi
manusia.
c) Pemerintahan berdasarkan peraturan (wetmatigheid van bestuur).
d) Peradilan administrasi untuk menyelesaikan perselisihan.
Unsur-unsur Rule of Law (klasik), sebagai berikut :
a) Supremasi aturan hukum (supremasy of Law), tidak ada kekuasaan
sewenang-wenang dan seseorang hanya akan dihukum kalau ia
melanggar hukum.
b) Kedudukan yang sama dibidang hukum (equality before the law).
c) Terjaminnya hak-hak asasi manusia.
Demokrasi Konstitusional Abad XX
& Rule of Law Yang Dinamis
1) Munculnya konsep negara kesejahteraan (welfare state).
2) Syarat-syarat terselenggaranya pemerintah yang demokratis di bawah rule of
law, antara lain :
a) Perlindungan konstitisional, artinya konstitusi selain menjamin hak-hak
individu juga harus menentukan pula cara prosedural untuk memperoleh
perlindungan atas hak-hak yang dijamin.
b) Badan kehakiman yang bebas dan tidak memihak
c) Kebebasan untuk menyatakan pendapat, dan
d) Pendidikan kewarganegaraan (civil education).
3) Munculnya suatu rumusan yang dikemukakan oleh International Commision
of Jurist (ICJ). Dalam konferensi International Commision of Jurist (organisasi
internasional pada ahli hukum) di Bangkok thn 1965 dinyatakan bahwa
syarat-syarat suatu negara dan dan pemerintahan yang demokratis di bawah
rule of law.
Pemerintahan yang Demokratis di
Bawah Rule of Law
a) Perlindungan secara konstitusional atas hak-hak warga
negara.
b) Badan kehakiman atau peradilan yang bebas &tidak
memihak.
c) Pemilihan umum yang bebas.
d) Kebebasan untuk menyatkan pendapat.
e) Kebebasan untuk berorganisasi & beroposisi.
f) Pendidikan kewarganegaraan.
Bukti Kebaikan & Kelemahan Dari
Demokrasi
Bukti Kebaikan Dari Demokrasi Bukti Kelemahan Dari Demokrasi
 Demokrasi memuat pengakuan
adanya kewajiban-kewajiban
pemerintahan & hak-hak
rakyat.
 Demokrasi tidak begitu
memerlukan pengggunaan
kekuasaan.
 Demokrasi telah membuktikan
dapat menjalankan kewjiban
negara yang utama dengan
cukup memuaskan.
 Demokrasi lebih
mengutamakan kuantitas
daripada kualitas.
 Demokrasi modern lebih
bersifat kapitaslistik.
 Demokrasi merupakan bentuk
pemerintahan yang
memerlukan syarat-syart yang
amat sukar dipenuhi
Demokratisasi dalam pelaksanaan pemerintahan
ditunjukkan melalui ciri- ciri berikut:
• Setiap kebijakan yang diputuskan pemerintah selalu
melibatkan keikut sertaan anggota masyarakat.
• Tanggap terhadap aspirasi yang berkembang di bawah.
• Bertumpu pada penegakan hukum dan aturan hukum.
• Terbuka pada keanggotaan anggotanya.
• Bertumpu pada konsensus.
• Dapat dipertanggung jawabkan kepada anggotanya.
• Efisien, efektif, stabil dan bersih.
• Adanya proses yang transparan.
3.Nilai – Nilai Demokrasi
Di dalam demokrasi juga mengandung unsur- unsur moril yang mengandung
nila- nilai berikut:
a. Menyelesaikan perselisihan dengan damai dan secara melembaga
(institusionalized peaceful settelement of conflict).
b. Menjamin terselenggaranya perubahan dalam masyarakat secara damai
atau tanpa gejolak. Perubahan sosial terjadi karena faktor kemajuan
teknologi, kepadatan penduduk, dan pola perdaga- ngan.
c. Menyelenggarakan pergantian kepemimpinan secara teratur (orderly
succession of rulers).
d. Menekan penggunaan kekerasan seminimal mungkin ( minimum of
coersion).
e. Mengakui serta menganggap wajar adanya keanekaragaman (diversiti).
f. Menjamin tegaknya keadilan.
Nilai- nilai demokrasi yang patut dipraktikkan
dalam kehidupan sebagai berikut:
a) Penghargaan atas kesamaan.
b) Penghargaan akan partisipasi dalam kehidupan
bersama.
c) Penghargaan atas kebebasan.
d) Penghargaan atas perbedaan.
Untuk melaksanakan nilai- nilai demokrasi tersebut
dibutuhkan lembaga peyelenggara, sebagai berikut:
a) Pemerintahan yang bertanggung jawab.
b) Suatu DPR sebagai wakil golongan- golongan dan
kepentingan – kepentingan dalam masyarakat.
c) Suatu organiasasi politik yang mencakup satu atau lebih
partai politik (sistem dwi- partai, multi partai).
d) Pers dan media massa yang bebas untuk menyatakan
pendapat.
e) Sistem peradilan yang bebas untuk menjamin hak- hak
asasi dan mempertahankan keadilan
 Faisal Mustakim (02)
 M. Wahyu Agung R. (07)
 Ihdinian Najah (18)
 Maulidina Arifianti (25)
THANK YOU!!!!

More Related Content

What's hot

Pemanfaatan E-Service Dalam Pelayanan Publik
Pemanfaatan E-Service Dalam Pelayanan PublikPemanfaatan E-Service Dalam Pelayanan Publik
Pemanfaatan E-Service Dalam Pelayanan Publik
Siti Sahati
 
Hukum administrasi negara
Hukum administrasi negaraHukum administrasi negara
Hukum administrasi negara
Bayu Rizky Aditya
 
Pengantar ilmu hukum power point
Pengantar ilmu hukum power pointPengantar ilmu hukum power point
Pengantar ilmu hukum power pointPuspa Bunga
 
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybios
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybiosBentuk negara : sistem pemerintahan polybios
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybios
Amphie Yuurisman
 
1 PPT_Pembangunan Politik 1_4 2021.ppt
1 PPT_Pembangunan Politik  1_4  2021.ppt1 PPT_Pembangunan Politik  1_4  2021.ppt
1 PPT_Pembangunan Politik 1_4 2021.ppt
pikipardede1
 
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di IndonesiaSejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
Ervina Novianti
 
Makalah Hukum dan HAM (Sejarah Perkembangan HAM)
Makalah Hukum dan HAM (Sejarah Perkembangan HAM)Makalah Hukum dan HAM (Sejarah Perkembangan HAM)
Makalah Hukum dan HAM (Sejarah Perkembangan HAM)
Fenti Anita Sari
 
Perkembangan ham di indonesia
Perkembangan ham di indonesiaPerkembangan ham di indonesia
Perkembangan ham di indonesiaArief Marbot
 
konsep pemerintahan
konsep pemerintahankonsep pemerintahan
konsep pemerintahanYaqeen Noor
 
Pkn-pelaksanaan demokrasi di indonesia
Pkn-pelaksanaan demokrasi di indonesiaPkn-pelaksanaan demokrasi di indonesia
Pkn-pelaksanaan demokrasi di indonesia
Reza Aulia
 
PPT Demokrasi (Democracy and Rule of Law)
PPT Demokrasi (Democracy and Rule of Law)PPT Demokrasi (Democracy and Rule of Law)
PPT Demokrasi (Democracy and Rule of Law)
miaakmt
 
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masa
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masaSejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masa
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masaMuhammad Choirudin Malik
 
Presiden & wakil presiden
Presiden & wakil presidenPresiden & wakil presiden
Presiden & wakil presiden
Belum Kerja
 
Hubungan Warga Negara dan Pemerintahan PPT
Hubungan Warga Negara dan Pemerintahan PPTHubungan Warga Negara dan Pemerintahan PPT
Hubungan Warga Negara dan Pemerintahan PPTAndhika Pratama
 
Metodologi ilmu pemerintahan prof tjahya
Metodologi  ilmu  pemerintahan prof tjahyaMetodologi  ilmu  pemerintahan prof tjahya
Metodologi ilmu pemerintahan prof tjahyapumdatin
 
Teknologi Komunikasi
Teknologi KomunikasiTeknologi Komunikasi
Teknologi Komunikasi
Judhie Setiawan
 
Membangun Demokrasi untuk Indonesia
Membangun Demokrasi untuk IndonesiaMembangun Demokrasi untuk Indonesia
Membangun Demokrasi untuk Indonesia
Ammara Fathina
 

What's hot (20)

Pemanfaatan E-Service Dalam Pelayanan Publik
Pemanfaatan E-Service Dalam Pelayanan PublikPemanfaatan E-Service Dalam Pelayanan Publik
Pemanfaatan E-Service Dalam Pelayanan Publik
 
Hukum administrasi negara
Hukum administrasi negaraHukum administrasi negara
Hukum administrasi negara
 
Pengantar ilmu hukum power point
Pengantar ilmu hukum power pointPengantar ilmu hukum power point
Pengantar ilmu hukum power point
 
Upaya penegakan hukum di indonesia
Upaya penegakan hukum di indonesiaUpaya penegakan hukum di indonesia
Upaya penegakan hukum di indonesia
 
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybios
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybiosBentuk negara : sistem pemerintahan polybios
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybios
 
1 PPT_Pembangunan Politik 1_4 2021.ppt
1 PPT_Pembangunan Politik  1_4  2021.ppt1 PPT_Pembangunan Politik  1_4  2021.ppt
1 PPT_Pembangunan Politik 1_4 2021.ppt
 
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di IndonesiaSejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
 
Makalah Hukum dan HAM (Sejarah Perkembangan HAM)
Makalah Hukum dan HAM (Sejarah Perkembangan HAM)Makalah Hukum dan HAM (Sejarah Perkembangan HAM)
Makalah Hukum dan HAM (Sejarah Perkembangan HAM)
 
Perkembangan ham di indonesia
Perkembangan ham di indonesiaPerkembangan ham di indonesia
Perkembangan ham di indonesia
 
konsep pemerintahan
konsep pemerintahankonsep pemerintahan
konsep pemerintahan
 
Pkn-pelaksanaan demokrasi di indonesia
Pkn-pelaksanaan demokrasi di indonesiaPkn-pelaksanaan demokrasi di indonesia
Pkn-pelaksanaan demokrasi di indonesia
 
PPT Demokrasi (Democracy and Rule of Law)
PPT Demokrasi (Democracy and Rule of Law)PPT Demokrasi (Democracy and Rule of Law)
PPT Demokrasi (Democracy and Rule of Law)
 
5. bentuk negara
5. bentuk negara5. bentuk negara
5. bentuk negara
 
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masa
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masaSejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masa
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masa
 
Presiden & wakil presiden
Presiden & wakil presidenPresiden & wakil presiden
Presiden & wakil presiden
 
Hubungan Warga Negara dan Pemerintahan PPT
Hubungan Warga Negara dan Pemerintahan PPTHubungan Warga Negara dan Pemerintahan PPT
Hubungan Warga Negara dan Pemerintahan PPT
 
Tujuan hukum
Tujuan hukumTujuan hukum
Tujuan hukum
 
Metodologi ilmu pemerintahan prof tjahya
Metodologi  ilmu  pemerintahan prof tjahyaMetodologi  ilmu  pemerintahan prof tjahya
Metodologi ilmu pemerintahan prof tjahya
 
Teknologi Komunikasi
Teknologi KomunikasiTeknologi Komunikasi
Teknologi Komunikasi
 
Membangun Demokrasi untuk Indonesia
Membangun Demokrasi untuk IndonesiaMembangun Demokrasi untuk Indonesia
Membangun Demokrasi untuk Indonesia
 

Similar to Hakikat demokrasi

DEMOKRASI.ppt
DEMOKRASI.pptDEMOKRASI.ppt
DEMOKRASI.ppt
DiniNurhayati8
 
Hakikat demokrasi
Hakikat demokrasiHakikat demokrasi
Hakikat demokrasi
abd_
 
Konsep Dasar Demokrasi.pptx
Konsep Dasar Demokrasi.pptxKonsep Dasar Demokrasi.pptx
Konsep Dasar Demokrasi.pptx
DAHLAN SITOHANG S.Pd., M.H
 
Makalah tentang demokrasi
Makalah tentang demokrasiMakalah tentang demokrasi
Makalah tentang demokrasi
Septian Muna Barakati
 
KELAS XI BAB 2.pptx
KELAS XI BAB 2.pptxKELAS XI BAB 2.pptx
KELAS XI BAB 2.pptx
AuliaFarisHumam
 
pengertian demokrasi + pancasila
pengertian demokrasi + pancasilapengertian demokrasi + pancasila
pengertian demokrasi + pancasila
amuharis
 
riyandita pagestuti.pptx
riyandita pagestuti.pptxriyandita pagestuti.pptx
riyandita pagestuti.pptx
AhlunNaza4
 
Konsep dan prinsip demokrasi Indonesia
Konsep dan prinsip demokrasi IndonesiaKonsep dan prinsip demokrasi Indonesia
Konsep dan prinsip demokrasi IndonesiaApri'Leo Pasoepati
 
BAB II Masyarakat Madani
BAB II Masyarakat MadaniBAB II Masyarakat Madani
BAB II Masyarakat MadaniSRIJOKOWALUYO
 
sistem dan dinamika demokrasi pancasila kelas xi
sistem dan dinamika demokrasi pancasila kelas xisistem dan dinamika demokrasi pancasila kelas xi
sistem dan dinamika demokrasi pancasila kelas xi
AuliaFarisHumam
 
Demokrasi untuk pegangan siswa
Demokrasi untuk pegangan siswaDemokrasi untuk pegangan siswa
Demokrasi untuk pegangan siswanurulmarkhumah
 
Pai demokrasi dlm islam
Pai demokrasi dlm islamPai demokrasi dlm islam
Pai demokrasi dlm islam
Kartika Dwi Rachmawati
 

Similar to Hakikat demokrasi (20)

DEMOKRASI.ppt
DEMOKRASI.pptDEMOKRASI.ppt
DEMOKRASI.ppt
 
Hakikat demokrasi
Hakikat demokrasiHakikat demokrasi
Hakikat demokrasi
 
Konsep Dasar Demokrasi.pptx
Konsep Dasar Demokrasi.pptxKonsep Dasar Demokrasi.pptx
Konsep Dasar Demokrasi.pptx
 
Makalah tentang demokrasi
Makalah tentang demokrasiMakalah tentang demokrasi
Makalah tentang demokrasi
 
Demokrasi Indonesia
Demokrasi IndonesiaDemokrasi Indonesia
Demokrasi Indonesia
 
KELAS XI BAB 2.pptx
KELAS XI BAB 2.pptxKELAS XI BAB 2.pptx
KELAS XI BAB 2.pptx
 
Kwn bab 4
Kwn bab 4Kwn bab 4
Kwn bab 4
 
pengertian demokrasi + pancasila
pengertian demokrasi + pancasilapengertian demokrasi + pancasila
pengertian demokrasi + pancasila
 
riyandita pagestuti.pptx
riyandita pagestuti.pptxriyandita pagestuti.pptx
riyandita pagestuti.pptx
 
Konsep dan prinsip demokrasi Indonesia
Konsep dan prinsip demokrasi IndonesiaKonsep dan prinsip demokrasi Indonesia
Konsep dan prinsip demokrasi Indonesia
 
BAB II Masyarakat Madani
BAB II Masyarakat MadaniBAB II Masyarakat Madani
BAB II Masyarakat Madani
 
sistem dan dinamika demokrasi pancasila kelas xi
sistem dan dinamika demokrasi pancasila kelas xisistem dan dinamika demokrasi pancasila kelas xi
sistem dan dinamika demokrasi pancasila kelas xi
 
Demokrasi untuk pegangan siswa
Demokrasi untuk pegangan siswaDemokrasi untuk pegangan siswa
Demokrasi untuk pegangan siswa
 
Makalah demokrasi
Makalah demokrasiMakalah demokrasi
Makalah demokrasi
 
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
 
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
 
Sospol
SospolSospol
Sospol
 
BUDAYA DEMOKRASI MENUJU MASYARAKAT MADANI
BUDAYA DEMOKRASI MENUJU MASYARAKAT MADANIBUDAYA DEMOKRASI MENUJU MASYARAKAT MADANI
BUDAYA DEMOKRASI MENUJU MASYARAKAT MADANI
 
Pai demokrasi dlm islam
Pai demokrasi dlm islamPai demokrasi dlm islam
Pai demokrasi dlm islam
 
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
 

Recently uploaded

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 

Recently uploaded (20)

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 

Hakikat demokrasi

  • 1. HAKIKAT DEMOKRASI 1. Pengertian Demokrasi 2. Sejarah Demokrasi 3. Nilai – Nilai Demokrasi
  • 2. 1. Pengertian Demokrasi Demokrasi berasal dari bahasa Yunani, domos berarti rakyat dan cratein berarti pemerintah. Demokrasi berarti pemerintahan dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat. Negara yang menganut kedaulatan rakyat, akan ditindaklanjuti oleh sikap dan perilaku bangsanya yang demokratis. Di negara manapun pemerintahan demokrasi senantiasa diperjuangkan karena dianggap sebagai sistem pemerintahan yang ideal yang bertujuan untuk: a. Memulihkan hak-hak asasi manusia yang telah lama diinjak-injak oleh para penguasa otoriter. b. Menjunjung harkat martabat manusia yang tertindas, menjadi sederajat dengan manusia lainnya. c. Memberi kekuasaan kepada seluruh rakyat untuk turut aktif menentukan dan mengatur kekuasaan negara, baik langsung maupun tidak langsung.
  • 3. Beberapa Pengertian Demokrasi Menurut Beberapa Ahli. 1. Abraham Lincoln 2. Carol C. Gould 3. Josefh A. Schmeter 4. Sidney Hook 5. International Commision of Jurist
  • 4. Abraham Lincoln Demokrasi adalah sistem pemerintah yang diselenggarakan dari rakyat oleh rakyat dan untuk rakyat
  • 5. Carol C. Gould Demokrasi adalah suatu bentuk pemerintahan yang didalamnya rakyat memerintah sendiri, baik melalui partisipasi langsung dalam merumuskan keputusan- keputusan yang memengaruhi mereka maupun dengan cara memilih wakil-wakil mereka.
  • 6. Josefh A. Schmeter Demokrsi merupakan suatu perencanaan institusional untuk mencapai keputusan politik di mana individu - individu memperoleh kekuasaan untuk memutuskan dengan cara perjuangan kompetisi atas suara rakyat.
  • 7. Sidney Hook Demokrasi adalah bentuk pemerintahan di mana keputusan-keputusan pemerintah yang penting secara langsung atau tidak langsung didasarkan pada kesepakatan mayoritas yang diberikan secara bebas dari rakyat dewasa.
  • 8. International Commision Of Jurist Demokrasi adalah suatu bentuk pemerintahan yang menjamin hak untuk membuat keputusan politik yang diselenggarakan oleh warga negara melalui wakil yang dipilih dan bertanggung jawab kepada mereka melalui suatu pemilu yang bebas.
  • 9. 2.Sejarah Demokrasi Suatu landasan dan prinsip dalam penyelenggaraan sistem pemerintahan, paham demokrasi tidak muncul begitu saja, melainkan mengalami pasang surut sejalan dengan sejarah peradaban manusia dalam ikatan hidup bernegara. Berikut ini adalah sejarah singkat perkembangan Demokrasi :  Zaman Yunani Kuno  Abad Pertengahan  Renaissance  Demokrasi Konstitusional Abad XIX & Negara Hukum  Demokrasi Konstitusional Abad XX & Rule of Law Yang Dinamis
  • 10. Zaman Yunani Kuno Ciri-ciri demokrasi pada zaman yunani kuno sebagai berikut: 1) Demokrasi dilaksanakan secara langsung 2) Hak berdemokrasi terbatas untuk segolongan warga negara, terutama kaum bangsawan, sedangkan bagi golongan pendatang, budak, dan kaum wanita tidak mempunyai hak untuk berdemokrasi 3) Untuk melakukan demokrasi rakyat yang mempunyai hak untuk itu dikumpulkan dalam suatu arena seperti stadion, dan mereka bebas untuk menyampaikan berbagai pendapat
  • 11. Abad Pertengahan 1) Disebut juga abad kegelapan karena setiap argumentasi & pendapat manusia harus bisa dikembalikan pada hal-hal yang bersifat supranatural & irasional. 2) Peran gereja sebagai lembaga Agama dibawah kepemimpinan sangat besar. 3) Dengan pola sperti ini, maka demokrasi mengalami degadrasi. 4) Banyak terjadi perebutan kekuasaan di kalangan bangasawan untuk memengaruhi raja maupun Paus. 5) Munculnya konsep demokrasi melalui Magna Charta, yang berisi agar Raja mengikat diri dan mengakui serta menjamin hak-hak dan privileges dari para bangsawan. Piagam ini tidak berlaku bagi rakyat kebanyakan.
  • 12. Renaissance 1) Renaissance adalah suatu ajaran yang berusaha untuk menghidupkan kembali kesusastraan dan kebudayaan pada zaman Yunani dan Romawi yang telah tersingkir pada abad pertengahan. 2) Dengan adanya ajaran tersebut, merangsang munculnya paham rasionalitas, yaitu suatu paham yang lebih mementingkan kebebasan manusia untuk menyampaikan pemikiran-pemikiran yang Rasional, yang menimbulkan beberapa gagasan berikut ; a) Urusan agama (gereja) dan urusan negara harus mulai dipisahkan. b) Meluasnya gagasan-gagasan di bidang politik ketatanegaraan. c) Kekuasaan sedapat mungkin dibatasi agar tidak terjadi Absolutisme kekuasaan. d) Paham rasionalitas harus diterapkan dengan menggunakan teori social contract*. *Social contract adalah sebuah perjanjian antara rakyat dengan para pemimpinnya, atau antara manusia-manusia yang tergabung di dalam komunitas tertentu.
  • 13. Demokrasi Konstitusional Abad XIX & Negara Hukum 1) Untuk menyelenggarakan hak-hak politik rakyat, perlu diadakan pembatasan kekuasaan pemerintah dengan suatu Konstitusi. 2) Konstitusi tersebut menjamin hak-hak politik rakyat dan menyelenggarakan pembagian kekuasaan negara, sehingga kekuasaan eksekutif diimbangi oleh kekuasaan parlemen dan lembaga-lembaga hukum. 3) Menurut Carl J. Friedrich, konstitusiaonalisme anggapan bahwa pemerintah merupakan suatu kumpulan aktivitas yang diselenggarakan atas nama rakyat, tetap tunduk kepada beberapa batasan yang dimaksud, untuk memberikan jaminan bahwa kekuasaan yang diperlukan untuk memerintah itu tidak disalahgunakan.
  • 14. 4) Menurut ajaran konstitusional, fungsi UUD atau konstitusi, sebagai berikut : a) Menentukan dan membatasi kekuasaan pemerintah. b) Menjamin hak-hak asasi dan warga negara 5) Ajaran konstitusionalisme ini menimbulkan Rechsstaat di Eropa Barat dan Rule of Law di Negara-negara Anglo-Saxon. Unsur-unsur Rechsstaat (klasik), sebagai berikut : a) Jaminan hak asasi menusia b) Pemisahan/pembagian kekuasaan untuk menjamin hak-hak asasi manusia. c) Pemerintahan berdasarkan peraturan (wetmatigheid van bestuur). d) Peradilan administrasi untuk menyelesaikan perselisihan. Unsur-unsur Rule of Law (klasik), sebagai berikut : a) Supremasi aturan hukum (supremasy of Law), tidak ada kekuasaan sewenang-wenang dan seseorang hanya akan dihukum kalau ia melanggar hukum. b) Kedudukan yang sama dibidang hukum (equality before the law). c) Terjaminnya hak-hak asasi manusia.
  • 15. Demokrasi Konstitusional Abad XX & Rule of Law Yang Dinamis 1) Munculnya konsep negara kesejahteraan (welfare state). 2) Syarat-syarat terselenggaranya pemerintah yang demokratis di bawah rule of law, antara lain : a) Perlindungan konstitisional, artinya konstitusi selain menjamin hak-hak individu juga harus menentukan pula cara prosedural untuk memperoleh perlindungan atas hak-hak yang dijamin. b) Badan kehakiman yang bebas dan tidak memihak c) Kebebasan untuk menyatakan pendapat, dan d) Pendidikan kewarganegaraan (civil education). 3) Munculnya suatu rumusan yang dikemukakan oleh International Commision of Jurist (ICJ). Dalam konferensi International Commision of Jurist (organisasi internasional pada ahli hukum) di Bangkok thn 1965 dinyatakan bahwa syarat-syarat suatu negara dan dan pemerintahan yang demokratis di bawah rule of law.
  • 16. Pemerintahan yang Demokratis di Bawah Rule of Law a) Perlindungan secara konstitusional atas hak-hak warga negara. b) Badan kehakiman atau peradilan yang bebas &tidak memihak. c) Pemilihan umum yang bebas. d) Kebebasan untuk menyatkan pendapat. e) Kebebasan untuk berorganisasi & beroposisi. f) Pendidikan kewarganegaraan.
  • 17. Bukti Kebaikan & Kelemahan Dari Demokrasi Bukti Kebaikan Dari Demokrasi Bukti Kelemahan Dari Demokrasi  Demokrasi memuat pengakuan adanya kewajiban-kewajiban pemerintahan & hak-hak rakyat.  Demokrasi tidak begitu memerlukan pengggunaan kekuasaan.  Demokrasi telah membuktikan dapat menjalankan kewjiban negara yang utama dengan cukup memuaskan.  Demokrasi lebih mengutamakan kuantitas daripada kualitas.  Demokrasi modern lebih bersifat kapitaslistik.  Demokrasi merupakan bentuk pemerintahan yang memerlukan syarat-syart yang amat sukar dipenuhi
  • 18. Demokratisasi dalam pelaksanaan pemerintahan ditunjukkan melalui ciri- ciri berikut: • Setiap kebijakan yang diputuskan pemerintah selalu melibatkan keikut sertaan anggota masyarakat. • Tanggap terhadap aspirasi yang berkembang di bawah. • Bertumpu pada penegakan hukum dan aturan hukum. • Terbuka pada keanggotaan anggotanya. • Bertumpu pada konsensus. • Dapat dipertanggung jawabkan kepada anggotanya. • Efisien, efektif, stabil dan bersih. • Adanya proses yang transparan.
  • 19. 3.Nilai – Nilai Demokrasi Di dalam demokrasi juga mengandung unsur- unsur moril yang mengandung nila- nilai berikut: a. Menyelesaikan perselisihan dengan damai dan secara melembaga (institusionalized peaceful settelement of conflict). b. Menjamin terselenggaranya perubahan dalam masyarakat secara damai atau tanpa gejolak. Perubahan sosial terjadi karena faktor kemajuan teknologi, kepadatan penduduk, dan pola perdaga- ngan. c. Menyelenggarakan pergantian kepemimpinan secara teratur (orderly succession of rulers). d. Menekan penggunaan kekerasan seminimal mungkin ( minimum of coersion). e. Mengakui serta menganggap wajar adanya keanekaragaman (diversiti). f. Menjamin tegaknya keadilan.
  • 20. Nilai- nilai demokrasi yang patut dipraktikkan dalam kehidupan sebagai berikut: a) Penghargaan atas kesamaan. b) Penghargaan akan partisipasi dalam kehidupan bersama. c) Penghargaan atas kebebasan. d) Penghargaan atas perbedaan.
  • 21. Untuk melaksanakan nilai- nilai demokrasi tersebut dibutuhkan lembaga peyelenggara, sebagai berikut: a) Pemerintahan yang bertanggung jawab. b) Suatu DPR sebagai wakil golongan- golongan dan kepentingan – kepentingan dalam masyarakat. c) Suatu organiasasi politik yang mencakup satu atau lebih partai politik (sistem dwi- partai, multi partai). d) Pers dan media massa yang bebas untuk menyatakan pendapat. e) Sistem peradilan yang bebas untuk menjamin hak- hak asasi dan mempertahankan keadilan
  • 22.  Faisal Mustakim (02)  M. Wahyu Agung R. (07)  Ihdinian Najah (18)  Maulidina Arifianti (25)