SlideShare a Scribd company logo
GOOD GOVERNANCE
*Mewujudkan good governance melalui pelayanan public*
Ketidakpuasan masyarakat terhadap penyelenggaraan pelayanan public oleh system
pemerintahan yang berjalan pada masa orde baru mampu menjadi ciri khas tersendiri
bagi pemerintah pada saat itu, namun dalam tumbangnya system pemerintahan orde
baru yang ditandai dengan turunnya presiden soeharto pada gejolak politik tahun 1998
merupakan awal mula tanda kehidupan baru bagi system kepemerintahan bangsa
Indonesia yakni lahirnya reformasi. Beranjak bersamaan dengan adanya reformasi
sebuah system politik Indonesia kearah yang lebih demokratis, seiring berjalannya
waktu pun berkembang pula pemikiran bagi pemerintah selaku pemegang kekuasaan
untuk merekonstruksi tatanan pemerintahan kearah yang lebih baik sehingga
terwujudnya tatanan pemerintahan yang efektif dan efesiensi dalam pelayanan public.
Good governance secara umum merupakan penyelenggaraan kepemerintahan
negara yang baik. Senada dengan cuplikan oleh Lembaga Administrasi Negara (2000,
6) mendefinisikan “Good Governance sebagai penyelenggaraan Pemerintahan
Negara yang solid dan bertanggung jawab, serta efisiensi dan dan efektif dengan
menjaga keseinergisan interaksi yang konstruksif diantara domain domain Negara,
sector swasta dan masyarakat (society)”. Salah satu literature dari good governance
ialah pastisifasi, selaras dengan persepektif islam pun demikian sebagaimana umat
didorong agar semangat dalam kerjasama hal yang baik dan tolong menolong satu
sama lain yang menjadi bagian dari pada langkah penguatan konsolidasi suatu
komunitas untuk mencapai tujuannya, jelas bahwa kerjasama itu memiliki tujuan yang
sama. Dalam konteks ini allah swt berfirman “…dan tolong-menolonglah kamu dalam
(mengerjakan) kebajikan dan taqwa dan jangan jangan tolong-menolong dalam
berbuat dosa dan penggaran…” (QS. Al-Maidah [5]:2)”.
Pendapat Munculnya konsep pemikiran good governance di Indonesia sendiri mulai
popular sejak era reformasi bahkan mampu mengalahkan reformasi politik yang
sempat eksis ditahun 1998, munculnya good governance ini seakan akan Indonesia
masuk dalam standar Negara didunia sebab perkembangan good governance di
Indonesia tidak terlepas dari sejarah panjang di Negara Negara dunia. Tujuan adanya
good governance itu sendiri tidak lain ialah meningkatnya etos dan disiplin kerja
pegawai, produktifitas, efisiensi dan efektivitas operasional serta akuntabilitas dan
transfaransi, mencegah praktek korupsi, kolusi dan nepotisme namun dalam hal ini
tujuan good governance yang tidak kalah penting ialah meningkatnya kualitas
pelayanan public.
Pelayanan Publik merupakan sumbu utama dalam tatanan pemerintahan demokrasi
yang selaras dengan kerangka Good Governance. Pelayanan public menurut
Lembaga Administrasi Negara (2003 : 27) “pada dasarnya memiliki dua paradigma,
yang pertama ialah paradigm pelayanan public yang berorientasi pada pengelola
pelayanan dan kedua adalah paradigma pelayanan public yang terfokus pada
kepuasan pengguna layanan” sementara dalam Undang Undang Nomor 25 Tahun
2009 “Pelayanan Publik adalah kegiatan atau rangkaian kegiatan dalam rangka
pemenuhan kebutuhan pelayanan sesuai dengan peraturan perundang undangan
bagi setiap warga Negara dan penduduk atas barang, jasa, dan atau pelayanan
administrative yang disediakan oleh penyelenggarapelayanan public”. Salah satu dari
sekian harapan era reformasi ialah terwujudnya system pemerintahan yang ideal dan
mampu memberikan pelayanan public yang baik bagi masyarakat, namun apakah
saat ini pelayanan public yang dilakukan pemerintah selaku actor utama daripada
penyelenggara Negara sudah berjalan secara maksimal yang kompehersif ?
Sebagaimana diamanatkan dalam Undang Undang Dasar 1945 bahwa Negara wajib
melayani setiap warga Negara dan penduduk untuk memenuhi kebutuhan dasarnya
dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Pemerintah sebagai
penyelenggaran Negara harus mampu mengoptimalkan seluruh kepentingan public
dalam berbagai pelayanan terutama yang menyangkut pelayanan atas hak hak sipil
dan dasar kebutuhan utama masyarakat. Dengan kata lain bahwa pemerintah harus
urgen dalam upaya pelayanan kepentingan yang menyangkut hajat orang bayak.
Seperti yang kita ketahui, bahwa pemerintah merupakan suatu kelembagaan /
organisasi yang berperan menjalankan kekuasaan kepemerintahan. Sedangkan
pemerintahan sendiri ialah kondisi yang berlangsungnya aktivitas atau kegiatan
pemerintah dalam mengatur dan mengelola kekuasaan suatu Negara. Penguasa
dalam konteks ini adalah pemerintah yang menyelenggarakan dan melaksanakan
pemerintahan, melaksanakan hakekat kepentingan umum, yang dijalankan oleh
penguasa administrasi Negara harus memiliki wewenang. Seiring berjalannya waktu
dalam perkembangan, fungsi pemerintah tentu tidak hanya menjalankan Undang
Undang saja, tentu juga berfungsi meralisasikan kehendak Negara dan
menyelenggarakan kepentingan umum ( public service ). Perubahan mindsite dari
pemerintahan dari penguasa menjadi pelayanan pada prinsifnya ialah bermaksud
untuk mengoptimalkan kulitas pelayanan public terhadap masyarakat.
Persoalan pemerintah yang sedang dihadapkan dengan system pemerintahan yang
belum efektif dan efesien begitu juga dengan kualitas sumber daya aparatur Negara
selaku birokrasi tentu berimbas kepada penyelenggaraan pelayanan public yang
signifikan, hal ini terbukti adanya keluhan masyarakat baik langsung mapun tidak
langsung melalui media misalkan. Dalam upaya penyelenggaraan pelayanan public
dalam persepektif ini tidak hanya yang dilakukan pemerintah saja akan tetapi juga
penyelenggara pelayanan swasta pun demikian.
Tidak dapat di pungkiri bahwa saat ini permasalahan yang di hadapi begitu mendesak,
selaku masyarakat tentu tidak sabar dan cemas dengan model system pelayanan
pemerintah yang kian buruk dan terkesan berbelit belit, dan berbalik seharusnya
pelayanan swasta yang demikian namun pelayanan swasta lebih optimal
dibandingkan pelayanan pemerintah. Kemudian masyarakat tak heran bertanya
Tanya apakah pemerintah mampu memberikan pelayanan yang optimal terhadap
masyarakat, tentu kapasitas pemerintah dalam hal ini diragukan.
Sudah seharusnya sedari dulu pemerintah selaku aparatur Negara dan pelaku
birokrasi memberikan daya optimalisasi dalam upaya penyelenggaraan pelayanan
public apalagi telah diberlakunya Undang Undang Nomor 25 Tahun 2009 Tentang
Pelayanan Publik dengan maksud membangun kepercayaan masyarakat atas
pelayanan public yang dilakukan oleh penyelenggaraan pelayanan public dalam hal
ini ialah pemerintah terkuat dalam pasal 4 Undang Undang Nomor 25 tahun 2009
bahwa “setiap jenis pelayanan dilakukan secara cepat, mudah dan terjangkau” dan
sebagaimana juga tertuang dalam Undang Undang Dasar 1945 bahwa Negara wajib
melayani setiap warga Negara dan penduduk untuk memenuhi kebutuhan dasarnya
dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Jelas sudah, bahwa Era Reformasi menuntut (pemerintah) adanya pembenahan
terhadap tatakelola penyelenggaraan Negara, baik dalam pengelolaan administrasi
maupun tatakelola birokrasi pemerintahan itu sendiri. Namun pada kenyataan yang
ada saat ini, lebih kurang 15 tahun penerapan dan pelaksanaan good governance di
Negara kita sepenuhnya sesuai dengan harapan reformasi belum terlaksana
sepenuhnya atau dapat dikatakan belum berhasil. Kenapa tidak demikian ? pelayanan
public yang dilakukan pemerintah misalnya pembuatan Akte Kelahiran dan Kartu
Tanda Penduduk (KTP) saja membutuhkan waktu yang cukup lama untuk
mendapatkan begitu juga dengan potongan potongan biaya administrative yang
sering diminta oleh petugas di kantor yang bersangkutan, tidak tahu kemana lari uang
tersebut masuk, hal ini tentu muncul pertanyaan dalam pemikiran masyarakat apakah
terimplementasi Undang Undang tentang pelayanan public yang dibuat pemerintah
atau memang hanya menjadi sebuah kitab formalitas saja namun praktek dalam
penyelenggaran pelayanan public tidak sesuai demikian?.
Sudah seyogyanya pemerintah merekonstruksi birokrasi yang diikuti dengan
reformasi mindsite penyelenggaraan pelayanan public tersebut. Rekonstruksi dan
reformasi pelayanan public yang dimaksud ialah pergeseran pola dasar
penyelenggaraan pelayanan public dari orientasi pemerintah selaku penyelenggara
pemerintah sebagai penyedia menjadi pelayan yang berorientasi pada amunisi rakyat
sebagai pengguna dari pada pelayanan tersebut. Dengan demikian alhasil tidak aka
nada alternative untuk memulai perbaikan pelayanan public terkecuali public itu
sendiri. Dan setidaknya dengan hal ini mampu memberikan jalan pintas untuk
meningkatkan partisifasi masyarakat selaku bagian dari pada good governance di
bidang pelayanan public.
System birokrasi pemerintahan yang ideal merupakan partisifasi, dimana semua
elemen yang terlibat dalam Governance mempunyai suara dalam keputusan yang
dibuat sehingga kebijakan dapat diterima dengan baik. Hal inilah sebuah landasan
legalitas dalam system demokrasi, sebab konsep good governance sangat selaras
dengan demokrasi, karena demokrasi merupakan system yang berasal dari rakyat,
oleh rakyat dan untuk rakyat tentu hal ini tidak lain dijalankan hanya untuk
kesejahteraan yang diinginkan rakyat sehingga terwujudnya kepuasan masyarakat
dalam pelayanan public. Ciri Good Governance didalam system tata pemerintahan
yang menjunjung tinggi demokratis tentu yang diutamakan tidak lain adalah
kepentingan masyarakat.

More Related Content

What's hot

Makalah jadi
Makalah jadiMakalah jadi
Makalah jadi
Mea Meong
 
Kelompok 10 good gavernance
Kelompok 10   good gavernanceKelompok 10   good gavernance
Kelompok 10 good gavernance
dayurikaperdana19
 
55118120078 yuwan ditra krahara BE & GG
55118120078 yuwan ditra krahara BE & GG55118120078 yuwan ditra krahara BE & GG
55118120078 yuwan ditra krahara BE & GG
yuwan ditra krahara
 
Be & gg, Asep Muhamad Perdiana, Hapzi Ali, Board of Director,Board Committes,...
Be & gg, Asep Muhamad Perdiana, Hapzi Ali, Board of Director,Board Committes,...Be & gg, Asep Muhamad Perdiana, Hapzi Ali, Board of Director,Board Committes,...
Be & gg, Asep Muhamad Perdiana, Hapzi Ali, Board of Director,Board Committes,...
Asep Muhamad Ferdiana
 
Be & gg, basrizal, hapzi ali, the corporate culture infact and implicatio...
Be & gg, basrizal, hapzi ali, the corporate culture infact and implicatio...Be & gg, basrizal, hapzi ali, the corporate culture infact and implicatio...
Be & gg, basrizal, hapzi ali, the corporate culture infact and implicatio...
basrizal82
 
Bahan Tayang MK Analisis SANRI 3
Bahan Tayang MK Analisis SANRI 3Bahan Tayang MK Analisis SANRI 3
Bahan Tayang MK Analisis SANRI 3
Heru Syah Putra
 
Pelayanan publik partisipatif
Pelayanan publik partisipatifPelayanan publik partisipatif
Pelayanan publik partisipatif
Muslimin B. Putra
 
Good governance han
Good governance hanGood governance han
Good governance han
Dian Oktavia
 
Makalah good governance
Makalah good governanceMakalah good governance
Makalah good governanceKhuzain Achmed
 
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. tata kelola pemerintahan...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. tata kelola pemerintahan...Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. tata kelola pemerintahan...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. tata kelola pemerintahan...
Eka Yulianto
 
Pelayanan publik
Pelayanan publikPelayanan publik
Pelayanan publik
Alfonsus Liguori
 
B g 4 dvd Isanti Chandra
B g 4 dvd Isanti ChandraB g 4 dvd Isanti Chandra
B g 4 dvd Isanti Chandra
IsantiMM90
 
Manajemen pelayanan publikedit
Manajemen pelayanan publikeditManajemen pelayanan publikedit
Manajemen pelayanan publikeditSLAMET SUGIHARTO
 
Bahan Tayang Analisis SANRI 1 dan 2
Bahan Tayang Analisis SANRI 1 dan 2Bahan Tayang Analisis SANRI 1 dan 2
Bahan Tayang Analisis SANRI 1 dan 2
Heru Syah Putra
 
review buku manajemen pelayanan publik
review buku manajemen pelayanan publikreview buku manajemen pelayanan publik
review buku manajemen pelayanan publik
Dimas Widia Adi Nugroho
 
Hasil ikm kab_kp_2013
Hasil ikm kab_kp_2013Hasil ikm kab_kp_2013
Hasil ikm kab_kp_2013
Ista Istanti
 
Jurnal Sutinah Andaryani
Jurnal Sutinah Andaryani Jurnal Sutinah Andaryani
Jurnal Sutinah Andaryani
Aries Veronica
 
Pemerintahan dan pemerintah (PKN) kelas XI ipa
Pemerintahan dan pemerintah (PKN) kelas XI ipaPemerintahan dan pemerintah (PKN) kelas XI ipa
Pemerintahan dan pemerintah (PKN) kelas XI ipaMahardhika WiJaya
 
Pelayanan prima
Pelayanan primaPelayanan prima
Pelayanan prima
muhalif
 
Konsep good governance
Konsep good governanceKonsep good governance
Konsep good governance
Naniisrina A
 

What's hot (20)

Makalah jadi
Makalah jadiMakalah jadi
Makalah jadi
 
Kelompok 10 good gavernance
Kelompok 10   good gavernanceKelompok 10   good gavernance
Kelompok 10 good gavernance
 
55118120078 yuwan ditra krahara BE & GG
55118120078 yuwan ditra krahara BE & GG55118120078 yuwan ditra krahara BE & GG
55118120078 yuwan ditra krahara BE & GG
 
Be & gg, Asep Muhamad Perdiana, Hapzi Ali, Board of Director,Board Committes,...
Be & gg, Asep Muhamad Perdiana, Hapzi Ali, Board of Director,Board Committes,...Be & gg, Asep Muhamad Perdiana, Hapzi Ali, Board of Director,Board Committes,...
Be & gg, Asep Muhamad Perdiana, Hapzi Ali, Board of Director,Board Committes,...
 
Be & gg, basrizal, hapzi ali, the corporate culture infact and implicatio...
Be & gg, basrizal, hapzi ali, the corporate culture infact and implicatio...Be & gg, basrizal, hapzi ali, the corporate culture infact and implicatio...
Be & gg, basrizal, hapzi ali, the corporate culture infact and implicatio...
 
Bahan Tayang MK Analisis SANRI 3
Bahan Tayang MK Analisis SANRI 3Bahan Tayang MK Analisis SANRI 3
Bahan Tayang MK Analisis SANRI 3
 
Pelayanan publik partisipatif
Pelayanan publik partisipatifPelayanan publik partisipatif
Pelayanan publik partisipatif
 
Good governance han
Good governance hanGood governance han
Good governance han
 
Makalah good governance
Makalah good governanceMakalah good governance
Makalah good governance
 
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. tata kelola pemerintahan...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. tata kelola pemerintahan...Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. tata kelola pemerintahan...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. tata kelola pemerintahan...
 
Pelayanan publik
Pelayanan publikPelayanan publik
Pelayanan publik
 
B g 4 dvd Isanti Chandra
B g 4 dvd Isanti ChandraB g 4 dvd Isanti Chandra
B g 4 dvd Isanti Chandra
 
Manajemen pelayanan publikedit
Manajemen pelayanan publikeditManajemen pelayanan publikedit
Manajemen pelayanan publikedit
 
Bahan Tayang Analisis SANRI 1 dan 2
Bahan Tayang Analisis SANRI 1 dan 2Bahan Tayang Analisis SANRI 1 dan 2
Bahan Tayang Analisis SANRI 1 dan 2
 
review buku manajemen pelayanan publik
review buku manajemen pelayanan publikreview buku manajemen pelayanan publik
review buku manajemen pelayanan publik
 
Hasil ikm kab_kp_2013
Hasil ikm kab_kp_2013Hasil ikm kab_kp_2013
Hasil ikm kab_kp_2013
 
Jurnal Sutinah Andaryani
Jurnal Sutinah Andaryani Jurnal Sutinah Andaryani
Jurnal Sutinah Andaryani
 
Pemerintahan dan pemerintah (PKN) kelas XI ipa
Pemerintahan dan pemerintah (PKN) kelas XI ipaPemerintahan dan pemerintah (PKN) kelas XI ipa
Pemerintahan dan pemerintah (PKN) kelas XI ipa
 
Pelayanan prima
Pelayanan primaPelayanan prima
Pelayanan prima
 
Konsep good governance
Konsep good governanceKonsep good governance
Konsep good governance
 

Similar to Good governance

Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...
Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...
Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...Operator Warnet Vast Raha
 
Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...
Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...
Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...murianda
 
BAB I.docx
BAB I.docxBAB I.docx
BAB I.docx
harrywiryatama1
 
PPT Implementasi Good Governance HAN.pptx
PPT Implementasi Good Governance HAN.pptxPPT Implementasi Good Governance HAN.pptx
PPT Implementasi Good Governance HAN.pptx
faridakoga70
 
Good goveernance & otonomi daerah Semester 2
Good goveernance & otonomi daerah Semester 2Good goveernance & otonomi daerah Semester 2
Good goveernance & otonomi daerah Semester 2
Hanifmaruf19
 
Wewenang Birokrasi dan Reformasi Birokrasi
Wewenang Birokrasi dan Reformasi Birokrasi Wewenang Birokrasi dan Reformasi Birokrasi
Wewenang Birokrasi dan Reformasi Birokrasi Septyarini Emppink
 
Hukum PEMDA
Hukum PEMDAHukum PEMDA
Hukum PEMDA
Rachardy Andriyanto
 
Good governance sebagai agenda reformasi
Good governance sebagai agenda reformasiGood governance sebagai agenda reformasi
Good governance sebagai agenda reformasiEly Goro Leba
 
52384 id-reformasi-manajemen-pelayanan-publik-men (1)
52384 id-reformasi-manajemen-pelayanan-publik-men (1)52384 id-reformasi-manajemen-pelayanan-publik-men (1)
52384 id-reformasi-manajemen-pelayanan-publik-men (1)
Mhd Habib
 
Makalah Teori Birokrasi.pdf
Makalah Teori Birokrasi.pdfMakalah Teori Birokrasi.pdf
Makalah Teori Birokrasi.pdf
NugrohoAdi26
 
Informasi bagi masyarakat adalah sangat penting dalam memberdayakan kehidupan...
Informasi bagi masyarakat adalah sangat penting dalam memberdayakan kehidupan...Informasi bagi masyarakat adalah sangat penting dalam memberdayakan kehidupan...
Informasi bagi masyarakat adalah sangat penting dalam memberdayakan kehidupan...
ArdyChandra2
 
Hukum dan Administrasi Perncanaan, Konsep dan Kritik Good Governance
Hukum dan Administrasi Perncanaan, Konsep dan Kritik Good GovernanceHukum dan Administrasi Perncanaan, Konsep dan Kritik Good Governance
Hukum dan Administrasi Perncanaan, Konsep dan Kritik Good Governance
Muhammad Iqbal Dhanarto
 
Makalah kualitas pelayanan publik di indonesia
Makalah kualitas pelayanan publik di indonesiaMakalah kualitas pelayanan publik di indonesia
Makalah kualitas pelayanan publik di indonesia
Photo Setudio Planet solo grand mall
 
Ika prawita tugas 1 pemda
Ika prawita tugas 1 pemdaIka prawita tugas 1 pemda
Ika prawita tugas 1 pemdaIka Prawita
 
Kewarrganegaraan 666666
Kewarrganegaraan 666666Kewarrganegaraan 666666
Kewarrganegaraan 666666Ardi88
 
Kontrol masyarakat terhadap pemerintahan daerah
Kontrol masyarakat terhadap pemerintahan daerahKontrol masyarakat terhadap pemerintahan daerah
Kontrol masyarakat terhadap pemerintahan daerah
Rustan Amarullah
 
Prospek Restrukturisasi Pemerintah dalam rangka Pengembangan Kemitrausahaan d...
Prospek Restrukturisasi Pemerintah dalam rangka Pengembangan Kemitrausahaan d...Prospek Restrukturisasi Pemerintah dalam rangka Pengembangan Kemitrausahaan d...
Prospek Restrukturisasi Pemerintah dalam rangka Pengembangan Kemitrausahaan d...
Tri Widodo W. UTOMO
 
ppt birokrasi.ppt
ppt birokrasi.pptppt birokrasi.ppt
ppt birokrasi.ppt
auliarahma371738
 

Similar to Good governance (20)

Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...
Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...
Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...
 
Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...
Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...
Prinsip prinsip-good-governance-dalam-tata-kelola-kepemerintahan-desa-studi-d...
 
BAB I.docx
BAB I.docxBAB I.docx
BAB I.docx
 
PPT Implementasi Good Governance HAN.pptx
PPT Implementasi Good Governance HAN.pptxPPT Implementasi Good Governance HAN.pptx
PPT Implementasi Good Governance HAN.pptx
 
Good goveernance & otonomi daerah Semester 2
Good goveernance & otonomi daerah Semester 2Good goveernance & otonomi daerah Semester 2
Good goveernance & otonomi daerah Semester 2
 
Wewenang Birokrasi dan Reformasi Birokrasi
Wewenang Birokrasi dan Reformasi Birokrasi Wewenang Birokrasi dan Reformasi Birokrasi
Wewenang Birokrasi dan Reformasi Birokrasi
 
Hukum PEMDA
Hukum PEMDAHukum PEMDA
Hukum PEMDA
 
Good governance sebagai agenda reformasi
Good governance sebagai agenda reformasiGood governance sebagai agenda reformasi
Good governance sebagai agenda reformasi
 
52384 id-reformasi-manajemen-pelayanan-publik-men (1)
52384 id-reformasi-manajemen-pelayanan-publik-men (1)52384 id-reformasi-manajemen-pelayanan-publik-men (1)
52384 id-reformasi-manajemen-pelayanan-publik-men (1)
 
Makalah Teori Birokrasi.pdf
Makalah Teori Birokrasi.pdfMakalah Teori Birokrasi.pdf
Makalah Teori Birokrasi.pdf
 
Informasi bagi masyarakat adalah sangat penting dalam memberdayakan kehidupan...
Informasi bagi masyarakat adalah sangat penting dalam memberdayakan kehidupan...Informasi bagi masyarakat adalah sangat penting dalam memberdayakan kehidupan...
Informasi bagi masyarakat adalah sangat penting dalam memberdayakan kehidupan...
 
Rangkuman asp
Rangkuman aspRangkuman asp
Rangkuman asp
 
Hukum dan Administrasi Perncanaan, Konsep dan Kritik Good Governance
Hukum dan Administrasi Perncanaan, Konsep dan Kritik Good GovernanceHukum dan Administrasi Perncanaan, Konsep dan Kritik Good Governance
Hukum dan Administrasi Perncanaan, Konsep dan Kritik Good Governance
 
Makalah kualitas pelayanan publik di indonesia
Makalah kualitas pelayanan publik di indonesiaMakalah kualitas pelayanan publik di indonesia
Makalah kualitas pelayanan publik di indonesia
 
Ika prawita tugas 1 pemda
Ika prawita tugas 1 pemdaIka prawita tugas 1 pemda
Ika prawita tugas 1 pemda
 
Kewarrganegaraan 666666
Kewarrganegaraan 666666Kewarrganegaraan 666666
Kewarrganegaraan 666666
 
Kontrol masyarakat terhadap pemerintahan daerah
Kontrol masyarakat terhadap pemerintahan daerahKontrol masyarakat terhadap pemerintahan daerah
Kontrol masyarakat terhadap pemerintahan daerah
 
20131202 1
20131202 120131202 1
20131202 1
 
Prospek Restrukturisasi Pemerintah dalam rangka Pengembangan Kemitrausahaan d...
Prospek Restrukturisasi Pemerintah dalam rangka Pengembangan Kemitrausahaan d...Prospek Restrukturisasi Pemerintah dalam rangka Pengembangan Kemitrausahaan d...
Prospek Restrukturisasi Pemerintah dalam rangka Pengembangan Kemitrausahaan d...
 
ppt birokrasi.ppt
ppt birokrasi.pptppt birokrasi.ppt
ppt birokrasi.ppt
 

More from Rosim Nyerupa

Materi umum IHT 1
Materi umum IHT 1Materi umum IHT 1
Materi umum IHT 1
Rosim Nyerupa
 
Powerpoint kapal isap penambang timah
Powerpoint kapal isap penambang timahPowerpoint kapal isap penambang timah
Powerpoint kapal isap penambang timah
Rosim Nyerupa
 
Negara pengkader koruptor
Negara pengkader koruptorNegara pengkader koruptor
Negara pengkader koruptorRosim Nyerupa
 
tolak amnesia demi indonesia
tolak amnesia demi indonesiatolak amnesia demi indonesia
tolak amnesia demi indonesiaRosim Nyerupa
 
Politik kebangsaan dalam perspektif transisi demokrasi
Politik kebangsaan dalam perspektif transisi demokrasiPolitik kebangsaan dalam perspektif transisi demokrasi
Politik kebangsaan dalam perspektif transisi demokrasiRosim Nyerupa
 
LDK OSIS 2013 "Organisasi dan Ke OSIS an
LDK OSIS 2013 "Organisasi dan Ke OSIS anLDK OSIS 2013 "Organisasi dan Ke OSIS an
LDK OSIS 2013 "Organisasi dan Ke OSIS an
Rosim Nyerupa
 
LDK OSIS 2013 "Materi kepemimpinan"
LDK OSIS 2013 "Materi kepemimpinan"LDK OSIS 2013 "Materi kepemimpinan"
LDK OSIS 2013 "Materi kepemimpinan"
Rosim Nyerupa
 
Materi ldk osis .administrasi dan kesekretariatan
Materi ldk osis .administrasi dan kesekretariatanMateri ldk osis .administrasi dan kesekretariatan
Materi ldk osis .administrasi dan kesekretariatanRosim Nyerupa
 
Materi tugas dan peran osis
Materi tugas dan peran osisMateri tugas dan peran osis
Materi tugas dan peran osisRosim Nyerupa
 

More from Rosim Nyerupa (12)

Materi umum IHT 1
Materi umum IHT 1Materi umum IHT 1
Materi umum IHT 1
 
Powerpoint kapal isap penambang timah
Powerpoint kapal isap penambang timahPowerpoint kapal isap penambang timah
Powerpoint kapal isap penambang timah
 
Negara pengkader koruptor
Negara pengkader koruptorNegara pengkader koruptor
Negara pengkader koruptor
 
garda muda lampung
garda muda lampunggarda muda lampung
garda muda lampung
 
tolak amnesia demi indonesia
tolak amnesia demi indonesiatolak amnesia demi indonesia
tolak amnesia demi indonesia
 
Artikel
ArtikelArtikel
Artikel
 
Politik kebangsaan dalam perspektif transisi demokrasi
Politik kebangsaan dalam perspektif transisi demokrasiPolitik kebangsaan dalam perspektif transisi demokrasi
Politik kebangsaan dalam perspektif transisi demokrasi
 
pemilih cerdas
pemilih cerdaspemilih cerdas
pemilih cerdas
 
LDK OSIS 2013 "Organisasi dan Ke OSIS an
LDK OSIS 2013 "Organisasi dan Ke OSIS anLDK OSIS 2013 "Organisasi dan Ke OSIS an
LDK OSIS 2013 "Organisasi dan Ke OSIS an
 
LDK OSIS 2013 "Materi kepemimpinan"
LDK OSIS 2013 "Materi kepemimpinan"LDK OSIS 2013 "Materi kepemimpinan"
LDK OSIS 2013 "Materi kepemimpinan"
 
Materi ldk osis .administrasi dan kesekretariatan
Materi ldk osis .administrasi dan kesekretariatanMateri ldk osis .administrasi dan kesekretariatan
Materi ldk osis .administrasi dan kesekretariatan
 
Materi tugas dan peran osis
Materi tugas dan peran osisMateri tugas dan peran osis
Materi tugas dan peran osis
 

Recently uploaded

Presentasi Dokumentasi Saran Kebijakan.pptx
Presentasi Dokumentasi Saran Kebijakan.pptxPresentasi Dokumentasi Saran Kebijakan.pptx
Presentasi Dokumentasi Saran Kebijakan.pptx
IpinTriono
 
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
HanifahCindyPratiwi
 
manajemen kearsipan subjek peralatan dan perlengkapan tentang kearsipan din...
manajemen kearsipan subjek  peralatan dan perlengkapan tentang kearsipan  din...manajemen kearsipan subjek  peralatan dan perlengkapan tentang kearsipan  din...
manajemen kearsipan subjek peralatan dan perlengkapan tentang kearsipan din...
yennylampouw
 
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
HasmiSabirin1
 
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARUPAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
LtcLatif
 
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdfAD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
ssuserd13850
 
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdfSTANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
kemendagatang
 
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinasPPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
JOHANNESSIMANJUNTAK8
 
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui InovasiNANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Muh Saleh
 
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptxTATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TariHappie
 
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptxMateri Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
adilaks
 
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMERPETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
Muh Saleh
 
MANAJEMEN PELAYANAN SOSIAL BAGI MASYARAKAT
MANAJEMEN PELAYANAN SOSIAL BAGI MASYARAKATMANAJEMEN PELAYANAN SOSIAL BAGI MASYARAKAT
MANAJEMEN PELAYANAN SOSIAL BAGI MASYARAKAT
DinsosnakertransKota
 
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat IIVisitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Tri Widodo W. UTOMO
 
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
gabatgibut09
 

Recently uploaded (16)

Presentasi Dokumentasi Saran Kebijakan.pptx
Presentasi Dokumentasi Saran Kebijakan.pptxPresentasi Dokumentasi Saran Kebijakan.pptx
Presentasi Dokumentasi Saran Kebijakan.pptx
 
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
 
manajemen kearsipan subjek peralatan dan perlengkapan tentang kearsipan din...
manajemen kearsipan subjek  peralatan dan perlengkapan tentang kearsipan  din...manajemen kearsipan subjek  peralatan dan perlengkapan tentang kearsipan  din...
manajemen kearsipan subjek peralatan dan perlengkapan tentang kearsipan din...
 
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
 
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARUPAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
 
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdfAD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
 
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdfSTANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
 
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinasPPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
 
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui InovasiNANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
 
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
 
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptxTATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
 
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptxMateri Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
 
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMERPETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
 
MANAJEMEN PELAYANAN SOSIAL BAGI MASYARAKAT
MANAJEMEN PELAYANAN SOSIAL BAGI MASYARAKATMANAJEMEN PELAYANAN SOSIAL BAGI MASYARAKAT
MANAJEMEN PELAYANAN SOSIAL BAGI MASYARAKAT
 
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat IIVisitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
 
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
 

Good governance

  • 1. GOOD GOVERNANCE *Mewujudkan good governance melalui pelayanan public* Ketidakpuasan masyarakat terhadap penyelenggaraan pelayanan public oleh system pemerintahan yang berjalan pada masa orde baru mampu menjadi ciri khas tersendiri bagi pemerintah pada saat itu, namun dalam tumbangnya system pemerintahan orde baru yang ditandai dengan turunnya presiden soeharto pada gejolak politik tahun 1998 merupakan awal mula tanda kehidupan baru bagi system kepemerintahan bangsa Indonesia yakni lahirnya reformasi. Beranjak bersamaan dengan adanya reformasi sebuah system politik Indonesia kearah yang lebih demokratis, seiring berjalannya waktu pun berkembang pula pemikiran bagi pemerintah selaku pemegang kekuasaan untuk merekonstruksi tatanan pemerintahan kearah yang lebih baik sehingga terwujudnya tatanan pemerintahan yang efektif dan efesiensi dalam pelayanan public. Good governance secara umum merupakan penyelenggaraan kepemerintahan negara yang baik. Senada dengan cuplikan oleh Lembaga Administrasi Negara (2000, 6) mendefinisikan “Good Governance sebagai penyelenggaraan Pemerintahan Negara yang solid dan bertanggung jawab, serta efisiensi dan dan efektif dengan menjaga keseinergisan interaksi yang konstruksif diantara domain domain Negara, sector swasta dan masyarakat (society)”. Salah satu literature dari good governance ialah pastisifasi, selaras dengan persepektif islam pun demikian sebagaimana umat didorong agar semangat dalam kerjasama hal yang baik dan tolong menolong satu sama lain yang menjadi bagian dari pada langkah penguatan konsolidasi suatu komunitas untuk mencapai tujuannya, jelas bahwa kerjasama itu memiliki tujuan yang sama. Dalam konteks ini allah swt berfirman “…dan tolong-menolonglah kamu dalam (mengerjakan) kebajikan dan taqwa dan jangan jangan tolong-menolong dalam berbuat dosa dan penggaran…” (QS. Al-Maidah [5]:2)”. Pendapat Munculnya konsep pemikiran good governance di Indonesia sendiri mulai popular sejak era reformasi bahkan mampu mengalahkan reformasi politik yang sempat eksis ditahun 1998, munculnya good governance ini seakan akan Indonesia masuk dalam standar Negara didunia sebab perkembangan good governance di Indonesia tidak terlepas dari sejarah panjang di Negara Negara dunia. Tujuan adanya good governance itu sendiri tidak lain ialah meningkatnya etos dan disiplin kerja pegawai, produktifitas, efisiensi dan efektivitas operasional serta akuntabilitas dan
  • 2. transfaransi, mencegah praktek korupsi, kolusi dan nepotisme namun dalam hal ini tujuan good governance yang tidak kalah penting ialah meningkatnya kualitas pelayanan public. Pelayanan Publik merupakan sumbu utama dalam tatanan pemerintahan demokrasi yang selaras dengan kerangka Good Governance. Pelayanan public menurut Lembaga Administrasi Negara (2003 : 27) “pada dasarnya memiliki dua paradigma, yang pertama ialah paradigm pelayanan public yang berorientasi pada pengelola pelayanan dan kedua adalah paradigma pelayanan public yang terfokus pada kepuasan pengguna layanan” sementara dalam Undang Undang Nomor 25 Tahun 2009 “Pelayanan Publik adalah kegiatan atau rangkaian kegiatan dalam rangka pemenuhan kebutuhan pelayanan sesuai dengan peraturan perundang undangan bagi setiap warga Negara dan penduduk atas barang, jasa, dan atau pelayanan administrative yang disediakan oleh penyelenggarapelayanan public”. Salah satu dari sekian harapan era reformasi ialah terwujudnya system pemerintahan yang ideal dan mampu memberikan pelayanan public yang baik bagi masyarakat, namun apakah saat ini pelayanan public yang dilakukan pemerintah selaku actor utama daripada penyelenggara Negara sudah berjalan secara maksimal yang kompehersif ? Sebagaimana diamanatkan dalam Undang Undang Dasar 1945 bahwa Negara wajib melayani setiap warga Negara dan penduduk untuk memenuhi kebutuhan dasarnya dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Pemerintah sebagai penyelenggaran Negara harus mampu mengoptimalkan seluruh kepentingan public dalam berbagai pelayanan terutama yang menyangkut pelayanan atas hak hak sipil dan dasar kebutuhan utama masyarakat. Dengan kata lain bahwa pemerintah harus urgen dalam upaya pelayanan kepentingan yang menyangkut hajat orang bayak. Seperti yang kita ketahui, bahwa pemerintah merupakan suatu kelembagaan / organisasi yang berperan menjalankan kekuasaan kepemerintahan. Sedangkan pemerintahan sendiri ialah kondisi yang berlangsungnya aktivitas atau kegiatan pemerintah dalam mengatur dan mengelola kekuasaan suatu Negara. Penguasa dalam konteks ini adalah pemerintah yang menyelenggarakan dan melaksanakan pemerintahan, melaksanakan hakekat kepentingan umum, yang dijalankan oleh penguasa administrasi Negara harus memiliki wewenang. Seiring berjalannya waktu dalam perkembangan, fungsi pemerintah tentu tidak hanya menjalankan Undang
  • 3. Undang saja, tentu juga berfungsi meralisasikan kehendak Negara dan menyelenggarakan kepentingan umum ( public service ). Perubahan mindsite dari pemerintahan dari penguasa menjadi pelayanan pada prinsifnya ialah bermaksud untuk mengoptimalkan kulitas pelayanan public terhadap masyarakat. Persoalan pemerintah yang sedang dihadapkan dengan system pemerintahan yang belum efektif dan efesien begitu juga dengan kualitas sumber daya aparatur Negara selaku birokrasi tentu berimbas kepada penyelenggaraan pelayanan public yang signifikan, hal ini terbukti adanya keluhan masyarakat baik langsung mapun tidak langsung melalui media misalkan. Dalam upaya penyelenggaraan pelayanan public dalam persepektif ini tidak hanya yang dilakukan pemerintah saja akan tetapi juga penyelenggara pelayanan swasta pun demikian. Tidak dapat di pungkiri bahwa saat ini permasalahan yang di hadapi begitu mendesak, selaku masyarakat tentu tidak sabar dan cemas dengan model system pelayanan pemerintah yang kian buruk dan terkesan berbelit belit, dan berbalik seharusnya pelayanan swasta yang demikian namun pelayanan swasta lebih optimal dibandingkan pelayanan pemerintah. Kemudian masyarakat tak heran bertanya Tanya apakah pemerintah mampu memberikan pelayanan yang optimal terhadap masyarakat, tentu kapasitas pemerintah dalam hal ini diragukan. Sudah seharusnya sedari dulu pemerintah selaku aparatur Negara dan pelaku birokrasi memberikan daya optimalisasi dalam upaya penyelenggaraan pelayanan public apalagi telah diberlakunya Undang Undang Nomor 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik dengan maksud membangun kepercayaan masyarakat atas pelayanan public yang dilakukan oleh penyelenggaraan pelayanan public dalam hal ini ialah pemerintah terkuat dalam pasal 4 Undang Undang Nomor 25 tahun 2009 bahwa “setiap jenis pelayanan dilakukan secara cepat, mudah dan terjangkau” dan sebagaimana juga tertuang dalam Undang Undang Dasar 1945 bahwa Negara wajib melayani setiap warga Negara dan penduduk untuk memenuhi kebutuhan dasarnya dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Jelas sudah, bahwa Era Reformasi menuntut (pemerintah) adanya pembenahan terhadap tatakelola penyelenggaraan Negara, baik dalam pengelolaan administrasi maupun tatakelola birokrasi pemerintahan itu sendiri. Namun pada kenyataan yang ada saat ini, lebih kurang 15 tahun penerapan dan pelaksanaan good governance di
  • 4. Negara kita sepenuhnya sesuai dengan harapan reformasi belum terlaksana sepenuhnya atau dapat dikatakan belum berhasil. Kenapa tidak demikian ? pelayanan public yang dilakukan pemerintah misalnya pembuatan Akte Kelahiran dan Kartu Tanda Penduduk (KTP) saja membutuhkan waktu yang cukup lama untuk mendapatkan begitu juga dengan potongan potongan biaya administrative yang sering diminta oleh petugas di kantor yang bersangkutan, tidak tahu kemana lari uang tersebut masuk, hal ini tentu muncul pertanyaan dalam pemikiran masyarakat apakah terimplementasi Undang Undang tentang pelayanan public yang dibuat pemerintah atau memang hanya menjadi sebuah kitab formalitas saja namun praktek dalam penyelenggaran pelayanan public tidak sesuai demikian?. Sudah seyogyanya pemerintah merekonstruksi birokrasi yang diikuti dengan reformasi mindsite penyelenggaraan pelayanan public tersebut. Rekonstruksi dan reformasi pelayanan public yang dimaksud ialah pergeseran pola dasar penyelenggaraan pelayanan public dari orientasi pemerintah selaku penyelenggara pemerintah sebagai penyedia menjadi pelayan yang berorientasi pada amunisi rakyat sebagai pengguna dari pada pelayanan tersebut. Dengan demikian alhasil tidak aka nada alternative untuk memulai perbaikan pelayanan public terkecuali public itu sendiri. Dan setidaknya dengan hal ini mampu memberikan jalan pintas untuk meningkatkan partisifasi masyarakat selaku bagian dari pada good governance di bidang pelayanan public. System birokrasi pemerintahan yang ideal merupakan partisifasi, dimana semua elemen yang terlibat dalam Governance mempunyai suara dalam keputusan yang dibuat sehingga kebijakan dapat diterima dengan baik. Hal inilah sebuah landasan legalitas dalam system demokrasi, sebab konsep good governance sangat selaras dengan demokrasi, karena demokrasi merupakan system yang berasal dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat tentu hal ini tidak lain dijalankan hanya untuk kesejahteraan yang diinginkan rakyat sehingga terwujudnya kepuasan masyarakat dalam pelayanan public. Ciri Good Governance didalam system tata pemerintahan yang menjunjung tinggi demokratis tentu yang diutamakan tidak lain adalah kepentingan masyarakat.