SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Simulasi & Komunikasi Digital

1. Microsoft PowerPoint
Microsoft PowerPoint atau Microsoft Office
PowerPoint adalah sebuah program komputer untuk
presentasi yang dikembangkan oleh Microsoft di dalam
paket aplikasi Microsoft Office, selain Microsoft Word,
Microsoft Excel, Microsoft Access, dan beberapa
program lainnya.
Jenis² aplikasi presentasi

2. Open Office Impress
OpenOffice.org Impress dari Sun Microsystem
adalah suatu perangkat lunak untuk membuat presentasi-
presentasi multimedia efektif. Presentasi pada aplikasi ini
akan tampil dengan seni klip 2D dan 3D, animasi, dan
perlengkapan gambar. OpenOffice.org Impress
mempunyai suatu cakupan yang lengkap dari gambar
perlengkapan pembuatan diagram yang mudah dalam
pembuatan.

3. Presentation X3
Presentation X3 dari Corel Corporation mempunyai
fitur lengkap yang diperlukan untuk menghasilkan sebuah
usulan proyek, laporan-laporan dan demonstrasi-
demonstrasi yang interaktif, presentasi-presentasi
multimedia dan lain-lain. Presentation X3 memiliki
kemampuan untuk mengexport file presentasi ke format
PDF.

4. Star Office.org Impress
StarOffice Impress dari Sun Microsystem adalah
suatu perangkat lunak untuk membuat multimedia efektif
presentasi yang tampil dengan seni klip 2D dan 3D,
animasi, dan perlengkapan gambar yang lengkap.
5. KPresenter
KPresenter digunakan untuk membuat dan
menyajikan presentasi. Dengan sejumlah fasilitas yang
ditawarkan, KPresenter sudah dapat disejajarkan dengan
Microsoft PowerPoint. Untuk sekadar informasi, developer
KDE (K Desktop Environment) sendiri selalu
menggunakan KPresenter manakala harus memberikan
presentasi tentang KDE.

1. Gambar yang diproyeksikan secra jelas akan lebuh
menarik perhatian.
2. Isi gambar berurutan dapat dilihat berulang-ulang
serta dapat diputar kembali.
3. pemakaian tidak terikat waktu dapat digunakan
secara klasikal maupun individual, sangat praktis dan
menyenangkan, relatif murah dan dapat digunakan
berulang-ulang
Manfaat aplikasi
presentasi
Fitur Pembuatan Slide Presentasi.pptx

More Related Content

Similar to Fitur Pembuatan Slide Presentasi.pptx

Similar to Fitur Pembuatan Slide Presentasi.pptx (20)

Tik
TikTik
Tik
 
Tik
TikTik
Tik
 
Tik
TikTik
Tik
 
1. pengenalan microsoft power point
1. pengenalan microsoft power point1. pengenalan microsoft power point
1. pengenalan microsoft power point
 
Tugas posting 9
Tugas posting 9Tugas posting 9
Tugas posting 9
 
Aplikasi pengolah presentasi
Aplikasi pengolah presentasiAplikasi pengolah presentasi
Aplikasi pengolah presentasi
 
Tik bab 1
Tik bab 1Tik bab 1
Tik bab 1
 
Aplikasi Perkantoran
Aplikasi PerkantoranAplikasi Perkantoran
Aplikasi Perkantoran
 
Aplikasi Perkantoran ppt kel 1
Aplikasi Perkantoran ppt kel 1Aplikasi Perkantoran ppt kel 1
Aplikasi Perkantoran ppt kel 1
 
aplikasiperkantoranpptkel-170507073009.pptx
aplikasiperkantoranpptkel-170507073009.pptxaplikasiperkantoranpptkel-170507073009.pptx
aplikasiperkantoranpptkel-170507073009.pptx
 
Pengertian Microsoft Office Excel 2010
Pengertian Microsoft Office Excel 2010Pengertian Microsoft Office Excel 2010
Pengertian Microsoft Office Excel 2010
 
modul cara pembuatan power point
modul cara pembuatan power pointmodul cara pembuatan power point
modul cara pembuatan power point
 
Modul singkat power point
Modul singkat  power point Modul singkat  power point
Modul singkat power point
 
Microsoft Tentang Power Point Power Point .pptx
Microsoft Tentang Power Point Power Point .pptxMicrosoft Tentang Power Point Power Point .pptx
Microsoft Tentang Power Point Power Point .pptx
 
sistem komputer pertemuan 1 semester 2.pptx
sistem komputer pertemuan 1 semester 2.pptxsistem komputer pertemuan 1 semester 2.pptx
sistem komputer pertemuan 1 semester 2.pptx
 
Perangkat lunak
Perangkat lunakPerangkat lunak
Perangkat lunak
 
Adek
AdekAdek
Adek
 
Microsoft office 2003
Microsoft office 2003Microsoft office 2003
Microsoft office 2003
 
9 g = 8 mashadi arif dwi armawan
9 g = 8 mashadi   arif dwi armawan9 g = 8 mashadi   arif dwi armawan
9 g = 8 mashadi arif dwi armawan
 
Software Aplikasi Dasar dan Software Khusus
Software Aplikasi Dasar dan Software KhususSoftware Aplikasi Dasar dan Software Khusus
Software Aplikasi Dasar dan Software Khusus
 

Recently uploaded

Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 

Recently uploaded (20)

Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 

Fitur Pembuatan Slide Presentasi.pptx

  • 2.  1. Microsoft PowerPoint Microsoft PowerPoint atau Microsoft Office PowerPoint adalah sebuah program komputer untuk presentasi yang dikembangkan oleh Microsoft di dalam paket aplikasi Microsoft Office, selain Microsoft Word, Microsoft Excel, Microsoft Access, dan beberapa program lainnya. Jenis² aplikasi presentasi
  • 3.  2. Open Office Impress OpenOffice.org Impress dari Sun Microsystem adalah suatu perangkat lunak untuk membuat presentasi- presentasi multimedia efektif. Presentasi pada aplikasi ini akan tampil dengan seni klip 2D dan 3D, animasi, dan perlengkapan gambar. OpenOffice.org Impress mempunyai suatu cakupan yang lengkap dari gambar perlengkapan pembuatan diagram yang mudah dalam pembuatan.
  • 4.  3. Presentation X3 Presentation X3 dari Corel Corporation mempunyai fitur lengkap yang diperlukan untuk menghasilkan sebuah usulan proyek, laporan-laporan dan demonstrasi- demonstrasi yang interaktif, presentasi-presentasi multimedia dan lain-lain. Presentation X3 memiliki kemampuan untuk mengexport file presentasi ke format PDF.
  • 5.  4. Star Office.org Impress StarOffice Impress dari Sun Microsystem adalah suatu perangkat lunak untuk membuat multimedia efektif presentasi yang tampil dengan seni klip 2D dan 3D, animasi, dan perlengkapan gambar yang lengkap. 5. KPresenter KPresenter digunakan untuk membuat dan menyajikan presentasi. Dengan sejumlah fasilitas yang ditawarkan, KPresenter sudah dapat disejajarkan dengan Microsoft PowerPoint. Untuk sekadar informasi, developer KDE (K Desktop Environment) sendiri selalu menggunakan KPresenter manakala harus memberikan presentasi tentang KDE.
  • 6.  1. Gambar yang diproyeksikan secra jelas akan lebuh menarik perhatian. 2. Isi gambar berurutan dapat dilihat berulang-ulang serta dapat diputar kembali. 3. pemakaian tidak terikat waktu dapat digunakan secara klasikal maupun individual, sangat praktis dan menyenangkan, relatif murah dan dapat digunakan berulang-ulang Manfaat aplikasi presentasi