SlideShare a Scribd company logo
FILSAFAT PANCASILA
ARTI FILSAFAT :
Secara Etimologis : dari bahasa Yunani, terdiri atas kata :
philien = mencintai dan sophos = kebijaksanaan.
philia = cinta dan sophia = kearifan = pandai
Filsafat berarti cinta kebijaksanaan/kearifan.
Asal mulanya untk menyebut “usaha mencari keutamaan mental”
Secara Terminologis, yakni arti filsafat stlh dikaitkan dg bid.²
ilmu tertentu sesuai perkembangan Ilmu Pengetahuan.
Mnrt Nasution, keselurhn arti filsafat dpt dikelomp. menjadi 2 :
1. Filsafat sebagai produk, yaitu :
* sebagai jenis pengetahuan, ilmu, konsep pemikiran para filsuf
masa lalu yang lazimnya merup. aliran atau sistem filsafat
tertentu ; seperti : idealisme, materialisme, dll.
* sebagai jenis problema yang dihadapi mns, sbg hasil aktivitas
filsafat dlm mencari kebenaran yg bersumber pd. akal.
2. Filsafat sebagai proses, yakni aktifitas berfilsafat dalam
proses pemecahan permasalahan menggunakan cara dan
metode tertentu sesuai objeknya.
Filsafat merup. sistem IP yg dinamis.
Cabang-cabang filsafat yang pokok :
1. Metafisika, membahas ttg. hal² yg bereksistensi dibalik yg fisis;
meliputi bidang : ontologi, kosmologi dan antropologi
2. Epistemologi, berkait dengan persoalan hakikat pengetahuan
3. Metodologi, berkait dengan persoalan hakikat metode dlm IP
4. Logika, berkait dg filsf berfikir, yi. rms², dalil² berfikir yg benar
5. Etika, berkait dengan tingkah laku moralitas manusia
6. Estetika, berkait dg persoalan hakikat keindahan
Filsafat Dlm Pengertian Umum :
a. Penget. & penyelidikan dg akan budi mengenai hakikat sgl yg ada,
sebab, asal, dan hukumnya.
b. Teori yg mendasari alam pikiran atau suatu kegiatan
c. Ilmu yg berintikan logika, estetika, metafisika, dan epistemologi
PANCASILA SEBAGAI SISTEM
FILSAFAT
Sistem adalah : suatu keseluruhan yg bag.²nya memp. hub. saling
kerjasama utk tuj. tertentu & scr keselrhn merup. satu kesat. utuh.
Syarat² suatu Sistem :
1. Merupakan kesatuan dr bagian²
2. Tiap bagian mempunyai fungsi tersendiri
3. Saling berhubungan dan saling bergantung
4. Untuk mencapai tujuan tertentu
5. Terjadi dalam lingkungan yg kompleks.
Pancasila memenuhi syarat sbg Sistem Filsafat, krn :
1. Sila² Pancasila merup. Satu kesat. Yg bulat & utuh
2. Sila² Pancasila bereksistensi dlm keteraturan :
- bersusun hierarkhis & berbentuk piramidal
3. Ada keterkaitan antar Sila² Pancasila
4. Ada kerjasama antar Sila² Pancasila utk mencapai tujuan
5. Ada tujuan bersama (tsb. Alinea IV Pemb. UUD NRI 1945)
Pancasila terdiri atas bag². yi. sila², di mana setiap sila pd
hakikatnya merup. suatu asas dan fungsi sendiri², namun scr
keseluruhan merup. suatu kesatuan yang sistematis, karena :
1. Susunan Kesatuan Sila² Pancasila Bersifat Organis
2. Susunan Sila² Pancasila Bersifat Hierarkhis dan
Berbentuk Piramidal
3. Rumusan hub. Sila² saling mengisi dan saling
mengkualifikasi.
Susunan Kesatuan sila-sila Pancasila
Bersifat Organis
Isi sila² Pancasila hakikatnya merup.
dsr filsft Neg.yg msg² sila merup. asas peradaban.
Namun sila² PancasilaMerup. Satu kesat. & keutuhan,
krn setiap sila menjadiUnsur (bag.) mutlak dr. Pancasila.
Pancasila merup. kesat. yg “Majemuk Tunggal”.
Konsekuensinya : Setiap sila tdk dpt berdiri sendiri
Terlepas dr sila lainnya, & diantara sila satu dgn
lainnya tdk saling bertentangan.
2. SUSUNAN SILA² PANCASILA BERSIFAT
HIERARKHIS & BERBENTUK PIRAMIDAL
1
2
3
4
5
Bentuk piramid susunan sila-2 pancasila
scr matematis digunakan utk gambarkan
hub hierarki(tingkatan) sila-2 dlm urutan
luas (kuantitas)nya, dan dlm hal isi sifat
(kualitas)nya
Inti urutan 5 sila
menunjukan rangkaian tingkat dlm luasnya,
& isi sifatnya merup pengkhususan
sila² dimukanya
Diantara sila² Pancasila memp hub saling mengikat,
shg merup suatu keseluruhan yg bulat; tdk dpt
dipisah/dipecah; merup satu kesatuan bulat & utuh
KESATUAN SILAKESATUAN SILA² PANCASILA² PANCASILA
SBG SISTEM FILSAFATSBG SISTEM FILSAFAT
Sila² Pancasila hakikatnya bukan hanya merup
kesatuan yg bersifat formal logis, namun
meliputi kesatuan dasar ontologis, dasar epistemologis,
& dasar aksiologis
Susunan Sila² Pancasila bersifat
Hierarkis & berbentuk Piramidal
Mgambarkan hub hierarkhi
sila² dlm urut²an luas
Mgambarkan hub hierarki
sila² dlm isi sifatnya
Ketentuan sila² dlm arti
formal logis
Merup sistim fils yg kesatuan sila²nya
memiliki : dasar ontologis,
dasar epistemologi, & dasar aksiologis
Dasar Ontologis Sila² Pancasila adalah :
mns yg memiliki hakikat mutlak monopluralis.
Oki, hakikat dasar ini disebut dasar antropologis
Manusia adl subyek pendukung pokok sila² Pancasila,
Pd hakikatnya yg ber-Tuhan YME, yg berkemanusiaan…,
yg berpersatuan…, yg berkerakyatan…, ialah manusia
Dr segi Filsft Neg Pancasila adl “Dasar Filsafat Negara”
Pendukung pokok neg adl rakyat & unsur rakyat ialah manusia
Jadi tepat jika dlm filsafat Pancasila dinyatakan bahwa hakikat
dsr antropologis sila² Pancasila adalah MANUSIA
Mns sbg pendukung pokok sila² Pancasila scr ontologis
memiliki hal² mutlak : susunan kodrat, sifat kodrat, & kedud. Kodrat.
Oleh krn kedud kodrat mns sbg makhluk Tuhan dan sbg
makhluk pribadi berdiri sendiri, mk scr hierarkhis
sila Ketuhanan YME mendasari & menjiwai 4 sila lainnya
Hub. kesesuaian antara neg. dg landasan sila² Pacasila adlh.
berupa hub. sebab akibat, yaitu :
Neg. sebagai pendukung hubungan, sdgkan Tuhan, mns,
satu., rakyat, & adil sbg pokok pangkal hubungan
Landasan sila² Pancasila adlh. Tuhan, mns., satu, rakyat,
& adil sbg sebab, adapun neg. adlh sbg akibat
Sbg. sistem fils. landasan sila² dlm hal isinya menunjukkan
suatu hakikat makna yg bertingkat,
& ditinjau dr keluasannya memiliki bentuk piramid.
Hal ini dpt dijelaskan :
“…sebenarnya ada hub. sebab-akibat antara neg. umumnya dg mns.
krn neg. adlh lembaga kemanusiaan yang diadakan oleh manusia.
Adapun Tuhan adlh asal dr sgl sesuatu, termasuk manusia, shg
terdpt hub. sebab & akibat yg langsung antara negara dg asal
mula segala sesuatu. Rakyat adlh jumlah dr manusia² pribadi,
shg. Ada hub sebab akibat antara neg. dg rakyat …dst.
Dasar Epistemologi
Pancasila sbg sistem fils. hakikatnya juga merup. Sistem penget.
Pancasila dlm kehidupan sehari² merup. : pedoman/dasar bg bgs Ind.
dlm memandang realitas alam semesta, mns., masy., bgs., & neg.
ttg. makna hidup, serta dsr dlm menyelesaikan mslh.
Pancasila menjadi sistem cita²/keyakinan yg tlh menyangkut praktek,
Krn tlh dijadikan pedoman cara hidup manusia, shg berubah
menjadi Ideologi.
Pancasila sbg Ideologi
memiliki 3 unsur pokok yg menarik loyalitas
pendukungnya yaitu : logos = rasionalitas/penalaran,
pathos = penghayatan
& ethos = kesusilaan
Dsr epistemologi Pancasila hakikatnya tidak dpt dipisahkan dg
dsr ontologisnya. Manusia adlh basis ontologis Pancasila, oleh
krn itu memp. implikasi thdp bangunan epistemologi, yi bangunan
epistemologi yg ditempatkan dlm bangunan fils. Manusia.
Dlm Epistemologi terdpt 3 persoalan mendasar :
1. Ttg sumber penget. manusia
2. Ttg teori kebenaran penget. manusia
3. Watak penget. manusia
Pancasila sbg objek penget. hakikatnya meliputi :
“masalah sumber penget. & susunan penget. Pancasila.
Sumber penget. Pancasila adlh nilai² yg ada pada bgs Ind. sendiri,
digali & dirumuskan oleh wakil² bgs Ind. dlm mendirikan negara.
Oleh karena sumber penget. Pancasila adlh bgs Ind. sendiri
yg memiliki adat-istiadat, kebudayaan, & nilai religius, maka
antara bgs Ind. sbg pendukung sila² Pancasila dg. Pancasila
sbg sistem penget. memiliki :
kesesuaian yg bersifat korespondensif.
Sbg suatu sistem penget. Pancasila memilki susunan yg bersifat
Formal logis, baik dlm arti susunan sila²nya maupun isi arti sila²nya
Susunan kesatuan sila² Pancasila bersifat hierarkhis dan
Bentuk piramidal, shg susunan sila²nya memiliki sistem
Logis yg menyangkut kuantitas maupun kualitas.
Dasar² rasional logis Pancasila juga menyangkut isi arti sila²nya.
Susunan isi arti Pancasila meliputi 3 hal, yaitu :
1. Isi arti Pancasila yg umum universal, yaitu hakikat sila² Pancasila
sbg inti sari atau assensi Pancasila, shg menjadi pangkal tolak
derivasi baik dlm pelaksanaan di bid. Kenegaraan & tata tertib
hukum serta dlm realisasi praksis dlm berbagai kehidupan konkrit.
2. Isi arti Pancasila yg umum kolektif, yaitu sbg pedoman kolektif neg
& bgs Ind. terutama dlm tertib hukum Ind.
3. Isi arti Pancasila yg bersifat khusus & konkrit, yaitu dlm realisasi
praksis dlm berbagai bid. kehidupan, shg memiliki sifat khusus
konkrit serta dinamis.
PANCASILA SEBAGAI SISTEM ETIKA
Etika adalah :
Ilmu yg dibahas ttg bgmn & mengapa seseorang
Mengikuti suatu ajaran moral ttt. Atau bgmn seseorang
Hrs mengambil sikap yg ber tanggung jwb
Thd/berhadapan dg berbagai ajaran moral
(Soeseno, 1978)
Pancasila sbg suatu sistem filsafat pd hakikatnya merupakan
Suatu nilai, shg menjadi sumber dr segala penjabaran norma,
Baik norma hukum, moral ataupun nerma kenegaraan lainnya
Nilai adalah kemampuan yg dipercaya ada pada suatu benda untuk
memuaskan manusia.
Nilai hakikatnya adalah sifat/kualitas yg melekat pada suatu
obyek, & merup. Kenyataan yg tersembunyi dibalik
kenyataan² lainnya.
Norma adalah aturan yg menjadi ukuran/standard tingkah laku
manusia dlm kehidupan antar sesama mns., dg lingkungan
maupun Tuhan

More Related Content

What's hot

Pancasila sebagai Sistem Filsafat
Pancasila sebagai Sistem FilsafatPancasila sebagai Sistem Filsafat
Pancasila sebagai Sistem Filsafat
Pahmi Agustian
 
Pancasila Sebagai Sistem Filsafat
Pancasila  Sebagai  Sistem  FilsafatPancasila  Sebagai  Sistem  Filsafat
Pancasila Sebagai Sistem FilsafatOpissen Yudisyus
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatkholifah_id
 
pancasila sebagai sistem filsafat
pancasila sebagai sistem filsafat pancasila sebagai sistem filsafat
pancasila sebagai sistem filsafat Rudi Wicaksana
 
Filsafat Pancasila
Filsafat PancasilaFilsafat Pancasila
Filsafat Pancasila
Universitas Lampung
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatRika Mouri
 
Pancasila sebagai sistem filsafat (3)
Pancasila sebagai sistem filsafat (3)Pancasila sebagai sistem filsafat (3)
Pancasila sebagai sistem filsafat (3)
sunnysidemochi
 
Pancasila sebagai Sistem Filsafat (Mata Kuliah Pendidikan Pancasila)
Pancasila sebagai Sistem Filsafat (Mata Kuliah Pendidikan Pancasila)Pancasila sebagai Sistem Filsafat (Mata Kuliah Pendidikan Pancasila)
Pancasila sebagai Sistem Filsafat (Mata Kuliah Pendidikan Pancasila)Rajabul Gufron
 
Kelompok 2
Kelompok 2Kelompok 2
Kelompok 2
dayurikaperdana19
 
Pancasila sebagai sistem filsafat kel.5 AB
Pancasila sebagai sistem filsafat kel.5 ABPancasila sebagai sistem filsafat kel.5 AB
Pancasila sebagai sistem filsafat kel.5 AB
dayurikaperdana19
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatTri Endah Lestari
 
3.filsafat pancasila
3.filsafat pancasila3.filsafat pancasila
3.filsafat pancasilaTino Saptono
 
Bab 4 pancasila sebagai sistem filsafat
Bab 4 pancasila sebagai sistem filsafatBab 4 pancasila sebagai sistem filsafat
Bab 4 pancasila sebagai sistem filsafat
tri harto7
 
Filsafat pancasila
Filsafat pancasilaFilsafat pancasila
Filsafat pancasilaifaajja
 
Pancasila Sebagai Sistem Filsafat
Pancasila Sebagai Sistem FilsafatPancasila Sebagai Sistem Filsafat
Pancasila Sebagai Sistem Filsafat
Fair Nurfachrizi
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafat
Ambo Sumange
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatAndhika Pratama
 
Bab VII pancasila sebagai sistem filsafat bangsa indonesia
Bab VII pancasila sebagai sistem filsafat bangsa indonesiaBab VII pancasila sebagai sistem filsafat bangsa indonesia
Bab VII pancasila sebagai sistem filsafat bangsa indonesia
yudikrismen1
 

What's hot (20)

Pancasila sebagai Sistem Filsafat
Pancasila sebagai Sistem FilsafatPancasila sebagai Sistem Filsafat
Pancasila sebagai Sistem Filsafat
 
Pancasila Sebagai Sistem Filsafat
Pancasila  Sebagai  Sistem  FilsafatPancasila  Sebagai  Sistem  Filsafat
Pancasila Sebagai Sistem Filsafat
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafat
 
pancasila sebagai sistem filsafat
pancasila sebagai sistem filsafat pancasila sebagai sistem filsafat
pancasila sebagai sistem filsafat
 
Filsafat Pancasila
Filsafat PancasilaFilsafat Pancasila
Filsafat Pancasila
 
Filsafat pancasila 1
Filsafat pancasila 1Filsafat pancasila 1
Filsafat pancasila 1
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafat
 
Pancasila sebagai sistem filsafat (3)
Pancasila sebagai sistem filsafat (3)Pancasila sebagai sistem filsafat (3)
Pancasila sebagai sistem filsafat (3)
 
Pacansila sebagai Sistem Filsafat
Pacansila sebagai Sistem FilsafatPacansila sebagai Sistem Filsafat
Pacansila sebagai Sistem Filsafat
 
Pancasila sebagai Sistem Filsafat (Mata Kuliah Pendidikan Pancasila)
Pancasila sebagai Sistem Filsafat (Mata Kuliah Pendidikan Pancasila)Pancasila sebagai Sistem Filsafat (Mata Kuliah Pendidikan Pancasila)
Pancasila sebagai Sistem Filsafat (Mata Kuliah Pendidikan Pancasila)
 
Kelompok 2
Kelompok 2Kelompok 2
Kelompok 2
 
Pancasila sebagai sistem filsafat kel.5 AB
Pancasila sebagai sistem filsafat kel.5 ABPancasila sebagai sistem filsafat kel.5 AB
Pancasila sebagai sistem filsafat kel.5 AB
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafat
 
3.filsafat pancasila
3.filsafat pancasila3.filsafat pancasila
3.filsafat pancasila
 
Bab 4 pancasila sebagai sistem filsafat
Bab 4 pancasila sebagai sistem filsafatBab 4 pancasila sebagai sistem filsafat
Bab 4 pancasila sebagai sistem filsafat
 
Filsafat pancasila
Filsafat pancasilaFilsafat pancasila
Filsafat pancasila
 
Pancasila Sebagai Sistem Filsafat
Pancasila Sebagai Sistem FilsafatPancasila Sebagai Sistem Filsafat
Pancasila Sebagai Sistem Filsafat
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafat
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafat
 
Bab VII pancasila sebagai sistem filsafat bangsa indonesia
Bab VII pancasila sebagai sistem filsafat bangsa indonesiaBab VII pancasila sebagai sistem filsafat bangsa indonesia
Bab VII pancasila sebagai sistem filsafat bangsa indonesia
 

Viewers also liked

Talenox Profiles (Hong Kong) 2016 - Integrated Centralise Employee Database
Talenox Profiles (Hong Kong) 2016 - Integrated Centralise Employee DatabaseTalenox Profiles (Hong Kong) 2016 - Integrated Centralise Employee Database
Talenox Profiles (Hong Kong) 2016 - Integrated Centralise Employee Database
Talenox
 
Lesson01
Lesson01Lesson01
Lesson01
saber selmi
 
Pb iv sosialisasi politik
Pb iv sosialisasi politik Pb iv sosialisasi politik
Pb iv sosialisasi politik
ahmad akhyar
 
Connections to Community: Bronzeville
Connections to Community: Bronzeville Connections to Community: Bronzeville
Connections to Community: Bronzeville Shannon18155
 
Timeline of the American Colonies and Britain from c.1774 to 1776
Timeline of the American Colonies and Britain from c.1774 to 1776Timeline of the American Colonies and Britain from c.1774 to 1776
Timeline of the American Colonies and Britain from c.1774 to 1776
Jonti Cole
 
П.В. Куманченко
П.В. КуманченкоП.В. Куманченко
П.В. Куманченко
Людмила Серова
 
Feedback
FeedbackFeedback
Feedback
Paige Lockwell
 
UJIAN FINAL PRAKTEK KOMPUTER
UJIAN FINAL PRAKTEK KOMPUTERUJIAN FINAL PRAKTEK KOMPUTER
UJIAN FINAL PRAKTEK KOMPUTER
Ahmad Fauzi
 
Univ power point
Univ power pointUniv power point
Univ power pointaweber10
 
про атестацію педпрацівників
про атестацію педпрацівниківпро атестацію педпрацівників
про атестацію педпрацівників
sviridovane
 
Financial plan
Financial planFinancial plan
Financial plan
Heidi Guiniling
 
Foundation of Faith
Foundation of FaithFoundation of Faith
Foundation of Faith
Good Hand Security Products
 
Lamp on stand
Lamp on standLamp on stand
Fruit & tree
Fruit & treeFruit & tree
Case reputation & responsibility
Case reputation & responsibilityCase reputation & responsibility
Case reputation & responsibility
Ville Vartiainen
 
Humility and meek
Humility and meekHumility and meek
Humility and meek
Good Hand Security Products
 
Vapourcompressionrefrigeration 140614054320-phpapp02 (1)
Vapourcompressionrefrigeration 140614054320-phpapp02 (1)Vapourcompressionrefrigeration 140614054320-phpapp02 (1)
Vapourcompressionrefrigeration 140614054320-phpapp02 (1)Jagadeesan Jaga
 
7 Things You Need for a Business Website Oct-2015
7 Things You Need for a Business Website Oct-20157 Things You Need for a Business Website Oct-2015
7 Things You Need for a Business Website Oct-2015
Sleek Marketing University
 

Viewers also liked (20)

Talenox Profiles (Hong Kong) 2016 - Integrated Centralise Employee Database
Talenox Profiles (Hong Kong) 2016 - Integrated Centralise Employee DatabaseTalenox Profiles (Hong Kong) 2016 - Integrated Centralise Employee Database
Talenox Profiles (Hong Kong) 2016 - Integrated Centralise Employee Database
 
Perangkat keras komputer
Perangkat keras komputerPerangkat keras komputer
Perangkat keras komputer
 
Lesson01
Lesson01Lesson01
Lesson01
 
Pb iv sosialisasi politik
Pb iv sosialisasi politik Pb iv sosialisasi politik
Pb iv sosialisasi politik
 
Connections to Community: Bronzeville
Connections to Community: Bronzeville Connections to Community: Bronzeville
Connections to Community: Bronzeville
 
Timeline of the American Colonies and Britain from c.1774 to 1776
Timeline of the American Colonies and Britain from c.1774 to 1776Timeline of the American Colonies and Britain from c.1774 to 1776
Timeline of the American Colonies and Britain from c.1774 to 1776
 
П.В. Куманченко
П.В. КуманченкоП.В. Куманченко
П.В. Куманченко
 
Feedback
FeedbackFeedback
Feedback
 
UJIAN FINAL PRAKTEK KOMPUTER
UJIAN FINAL PRAKTEK KOMPUTERUJIAN FINAL PRAKTEK KOMPUTER
UJIAN FINAL PRAKTEK KOMPUTER
 
Untitled Presentation
Untitled PresentationUntitled Presentation
Untitled Presentation
 
Univ power point
Univ power pointUniv power point
Univ power point
 
про атестацію педпрацівників
про атестацію педпрацівниківпро атестацію педпрацівників
про атестацію педпрацівників
 
Financial plan
Financial planFinancial plan
Financial plan
 
Foundation of Faith
Foundation of FaithFoundation of Faith
Foundation of Faith
 
Lamp on stand
Lamp on standLamp on stand
Lamp on stand
 
Fruit & tree
Fruit & treeFruit & tree
Fruit & tree
 
Case reputation & responsibility
Case reputation & responsibilityCase reputation & responsibility
Case reputation & responsibility
 
Humility and meek
Humility and meekHumility and meek
Humility and meek
 
Vapourcompressionrefrigeration 140614054320-phpapp02 (1)
Vapourcompressionrefrigeration 140614054320-phpapp02 (1)Vapourcompressionrefrigeration 140614054320-phpapp02 (1)
Vapourcompressionrefrigeration 140614054320-phpapp02 (1)
 
7 Things You Need for a Business Website Oct-2015
7 Things You Need for a Business Website Oct-20157 Things You Need for a Business Website Oct-2015
7 Things You Need for a Business Website Oct-2015
 

Similar to Filsafat pancasila-1-1

2. Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.pdf
2. Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.pdf2. Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.pdf
2. Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.pdf
KiradTimbola
 
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFATPANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
Rifin Sugiarto
 
3. PANCASILA Sbg SIS PILSAFAT.ppt
3. PANCASILA Sbg SIS PILSAFAT.ppt3. PANCASILA Sbg SIS PILSAFAT.ppt
3. PANCASILA Sbg SIS PILSAFAT.ppt
ConcuMinus
 
filsafat-https://www.slideshare.net/SigitDwiJuliarto/power-point-pkn-globalis...
filsafat-https://www.slideshare.net/SigitDwiJuliarto/power-point-pkn-globalis...filsafat-https://www.slideshare.net/SigitDwiJuliarto/power-point-pkn-globalis...
filsafat-https://www.slideshare.net/SigitDwiJuliarto/power-point-pkn-globalis...
CrowdStroia
 
Pancasila sebagai sistem filsafat AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pancasila sebagai sistem filsafat AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Pancasila sebagai sistem filsafat AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pancasila sebagai sistem filsafat AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Materi 9-10. .Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.ppt
Materi 9-10. .Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.pptMateri 9-10. .Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.ppt
Materi 9-10. .Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.ppt
RasyAlam
 
Makalah PKN
Makalah PKNMakalah PKN
Makalah PKN
Agus Nurdiansyah
 
Filsafat Pancasila
Filsafat PancasilaFilsafat Pancasila
Filsafat Pancasila
idbloginfo
 
Pancasila sebagai Filsafat (Kelompok 2).pptx
Pancasila sebagai Filsafat (Kelompok 2).pptxPancasila sebagai Filsafat (Kelompok 2).pptx
Pancasila sebagai Filsafat (Kelompok 2).pptx
MahfudEffendy
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatAinul Fikri
 
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.docx
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.docxPancasila sebagai Sistem Filsafat.docx
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.docx
Sayidsabiq2
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatAchmad Junaidi
 
Ppt pend. pancasila kel.4
Ppt pend. pancasila kel.4Ppt pend. pancasila kel.4
Ppt pend. pancasila kel.4
Azza Mafazah
 
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.pdf
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.pdfPancasila sebagai Sistem Filsafat.pdf
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.pdf
Wati97
 
Cbr pancasila bab 5 sampai 7
Cbr pancasila bab 5 sampai 7Cbr pancasila bab 5 sampai 7
Cbr pancasila bab 5 sampai 7
Gerard Hsb
 

Similar to Filsafat pancasila-1-1 (20)

Filsafat pancasila
Filsafat pancasilaFilsafat pancasila
Filsafat pancasila
 
2. Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.pdf
2. Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.pdf2. Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.pdf
2. Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.pdf
 
Makalah pancasila
Makalah pancasilaMakalah pancasila
Makalah pancasila
 
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFATPANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
 
Makalah pancasila
Makalah pancasilaMakalah pancasila
Makalah pancasila
 
3. PANCASILA Sbg SIS PILSAFAT.ppt
3. PANCASILA Sbg SIS PILSAFAT.ppt3. PANCASILA Sbg SIS PILSAFAT.ppt
3. PANCASILA Sbg SIS PILSAFAT.ppt
 
filsafat-https://www.slideshare.net/SigitDwiJuliarto/power-point-pkn-globalis...
filsafat-https://www.slideshare.net/SigitDwiJuliarto/power-point-pkn-globalis...filsafat-https://www.slideshare.net/SigitDwiJuliarto/power-point-pkn-globalis...
filsafat-https://www.slideshare.net/SigitDwiJuliarto/power-point-pkn-globalis...
 
Pancasila sebagai sistem filsafat AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pancasila sebagai sistem filsafat AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Pancasila sebagai sistem filsafat AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pancasila sebagai sistem filsafat AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafat
 
Materi 9-10. .Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.ppt
Materi 9-10. .Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.pptMateri 9-10. .Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.ppt
Materi 9-10. .Pancasila Sebagai Sistem Filsafat.ppt
 
Makalah PKN
Makalah PKNMakalah PKN
Makalah PKN
 
Filsafat Pancasila
Filsafat PancasilaFilsafat Pancasila
Filsafat Pancasila
 
Pancasila sebagai Filsafat (Kelompok 2).pptx
Pancasila sebagai Filsafat (Kelompok 2).pptxPancasila sebagai Filsafat (Kelompok 2).pptx
Pancasila sebagai Filsafat (Kelompok 2).pptx
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafat
 
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.docx
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.docxPancasila sebagai Sistem Filsafat.docx
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.docx
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafat
 
Kuliah ke 5
Kuliah ke 5Kuliah ke 5
Kuliah ke 5
 
Ppt pend. pancasila kel.4
Ppt pend. pancasila kel.4Ppt pend. pancasila kel.4
Ppt pend. pancasila kel.4
 
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.pdf
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.pdfPancasila sebagai Sistem Filsafat.pdf
Pancasila sebagai Sistem Filsafat.pdf
 
Cbr pancasila bab 5 sampai 7
Cbr pancasila bab 5 sampai 7Cbr pancasila bab 5 sampai 7
Cbr pancasila bab 5 sampai 7
 

More from ahmad akhyar

Akhyar pulsa agenn a
Akhyar pulsa agenn aAkhyar pulsa agenn a
Akhyar pulsa agenn a
ahmad akhyar
 
Akhyar pulsa agen
Akhyar pulsa agenAkhyar pulsa agen
Akhyar pulsa agen
ahmad akhyar
 
Akhyar pulsa agen
Akhyar pulsa agenAkhyar pulsa agen
Akhyar pulsa agen
ahmad akhyar
 
Akhyar pulsa agenn bos
Akhyar pulsa agenn bosAkhyar pulsa agenn bos
Akhyar pulsa agenn bos
ahmad akhyar
 
Penanganan perbatasan maritim
Penanganan perbatasan maritimPenanganan perbatasan maritim
Penanganan perbatasan maritimahmad akhyar
 
Menetapkan batas kedaulatan wilayah udara
Menetapkan batas kedaulatan wilayah udaraMenetapkan batas kedaulatan wilayah udara
Menetapkan batas kedaulatan wilayah udaraahmad akhyar
 
Penyelesaian sengketa perbatasan2
Penyelesaian sengketa perbatasan2Penyelesaian sengketa perbatasan2
Penyelesaian sengketa perbatasan2ahmad akhyar
 
Makalah batas wilayah laut indonesia
Makalah batas wilayah laut indonesiaMakalah batas wilayah laut indonesia
Makalah batas wilayah laut indonesiaahmad akhyar
 
Kedaulatan wilayah 01
Kedaulatan wilayah 01Kedaulatan wilayah 01
Kedaulatan wilayah 01ahmad akhyar
 
Kedaulatan ryang udara negara
Kedaulatan ryang udara negaraKedaulatan ryang udara negara
Kedaulatan ryang udara negaraahmad akhyar
 
Kedaulatan negara di ruang udara a2
Kedaulatan negara di ruang udara a2Kedaulatan negara di ruang udara a2
Kedaulatan negara di ruang udara a2ahmad akhyar
 
Konvensi pbb tentang laut lepas
Konvensi pbb tentang laut lepasKonvensi pbb tentang laut lepas
Konvensi pbb tentang laut lepasahmad akhyar
 
Geopolitik indonesia a2
Geopolitik indonesia a2Geopolitik indonesia a2
Geopolitik indonesia a2ahmad akhyar
 
Pembangunan hukum kelautan
Pembangunan hukum kelautan Pembangunan hukum kelautan
Pembangunan hukum kelautan
ahmad akhyar
 
Materi hukum laut 02
Materi hukum laut 02 Materi hukum laut 02
Materi hukum laut 02
ahmad akhyar
 
Dasar hukum laut indonesia
Dasar hukum laut indonesia Dasar hukum laut indonesia
Dasar hukum laut indonesia
ahmad akhyar
 

More from ahmad akhyar (20)

Akhyar pulsa agenn a
Akhyar pulsa agenn aAkhyar pulsa agenn a
Akhyar pulsa agenn a
 
Akhyar pulsa agen
Akhyar pulsa agenAkhyar pulsa agen
Akhyar pulsa agen
 
Akhyar pulsa agen
Akhyar pulsa agenAkhyar pulsa agen
Akhyar pulsa agen
 
Akhyar pulsa agenn bos
Akhyar pulsa agenn bosAkhyar pulsa agenn bos
Akhyar pulsa agenn bos
 
Akhyar pulsa
Akhyar pulsa Akhyar pulsa
Akhyar pulsa
 
Penanganan perbatasan maritim
Penanganan perbatasan maritimPenanganan perbatasan maritim
Penanganan perbatasan maritim
 
Menetapkan batas kedaulatan wilayah udara
Menetapkan batas kedaulatan wilayah udaraMenetapkan batas kedaulatan wilayah udara
Menetapkan batas kedaulatan wilayah udara
 
Penyelesaian sengketa perbatasan2
Penyelesaian sengketa perbatasan2Penyelesaian sengketa perbatasan2
Penyelesaian sengketa perbatasan2
 
Makalah batas wilayah laut indonesia
Makalah batas wilayah laut indonesiaMakalah batas wilayah laut indonesia
Makalah batas wilayah laut indonesia
 
Laut lepas 02
Laut lepas 02Laut lepas 02
Laut lepas 02
 
Kedaulatan wilayah 01
Kedaulatan wilayah 01Kedaulatan wilayah 01
Kedaulatan wilayah 01
 
Kedaulatan ryang udara negara
Kedaulatan ryang udara negaraKedaulatan ryang udara negara
Kedaulatan ryang udara negara
 
Laut lepas 01
Laut lepas 01Laut lepas 01
Laut lepas 01
 
Laut lepas 04
Laut lepas 04Laut lepas 04
Laut lepas 04
 
Kedaulatan negara di ruang udara a2
Kedaulatan negara di ruang udara a2Kedaulatan negara di ruang udara a2
Kedaulatan negara di ruang udara a2
 
Konvensi pbb tentang laut lepas
Konvensi pbb tentang laut lepasKonvensi pbb tentang laut lepas
Konvensi pbb tentang laut lepas
 
Geopolitik indonesia a2
Geopolitik indonesia a2Geopolitik indonesia a2
Geopolitik indonesia a2
 
Pembangunan hukum kelautan
Pembangunan hukum kelautan Pembangunan hukum kelautan
Pembangunan hukum kelautan
 
Materi hukum laut 02
Materi hukum laut 02 Materi hukum laut 02
Materi hukum laut 02
 
Dasar hukum laut indonesia
Dasar hukum laut indonesia Dasar hukum laut indonesia
Dasar hukum laut indonesia
 

Recently uploaded

LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 

Filsafat pancasila-1-1

  • 1. FILSAFAT PANCASILA ARTI FILSAFAT : Secara Etimologis : dari bahasa Yunani, terdiri atas kata : philien = mencintai dan sophos = kebijaksanaan. philia = cinta dan sophia = kearifan = pandai Filsafat berarti cinta kebijaksanaan/kearifan. Asal mulanya untk menyebut “usaha mencari keutamaan mental” Secara Terminologis, yakni arti filsafat stlh dikaitkan dg bid.² ilmu tertentu sesuai perkembangan Ilmu Pengetahuan. Mnrt Nasution, keselurhn arti filsafat dpt dikelomp. menjadi 2 : 1. Filsafat sebagai produk, yaitu : * sebagai jenis pengetahuan, ilmu, konsep pemikiran para filsuf masa lalu yang lazimnya merup. aliran atau sistem filsafat tertentu ; seperti : idealisme, materialisme, dll. * sebagai jenis problema yang dihadapi mns, sbg hasil aktivitas filsafat dlm mencari kebenaran yg bersumber pd. akal.
  • 2. 2. Filsafat sebagai proses, yakni aktifitas berfilsafat dalam proses pemecahan permasalahan menggunakan cara dan metode tertentu sesuai objeknya. Filsafat merup. sistem IP yg dinamis. Cabang-cabang filsafat yang pokok : 1. Metafisika, membahas ttg. hal² yg bereksistensi dibalik yg fisis; meliputi bidang : ontologi, kosmologi dan antropologi 2. Epistemologi, berkait dengan persoalan hakikat pengetahuan 3. Metodologi, berkait dengan persoalan hakikat metode dlm IP 4. Logika, berkait dg filsf berfikir, yi. rms², dalil² berfikir yg benar 5. Etika, berkait dengan tingkah laku moralitas manusia 6. Estetika, berkait dg persoalan hakikat keindahan Filsafat Dlm Pengertian Umum : a. Penget. & penyelidikan dg akan budi mengenai hakikat sgl yg ada, sebab, asal, dan hukumnya. b. Teori yg mendasari alam pikiran atau suatu kegiatan c. Ilmu yg berintikan logika, estetika, metafisika, dan epistemologi
  • 3. PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT Sistem adalah : suatu keseluruhan yg bag.²nya memp. hub. saling kerjasama utk tuj. tertentu & scr keselrhn merup. satu kesat. utuh. Syarat² suatu Sistem : 1. Merupakan kesatuan dr bagian² 2. Tiap bagian mempunyai fungsi tersendiri 3. Saling berhubungan dan saling bergantung 4. Untuk mencapai tujuan tertentu 5. Terjadi dalam lingkungan yg kompleks. Pancasila memenuhi syarat sbg Sistem Filsafat, krn : 1. Sila² Pancasila merup. Satu kesat. Yg bulat & utuh 2. Sila² Pancasila bereksistensi dlm keteraturan : - bersusun hierarkhis & berbentuk piramidal 3. Ada keterkaitan antar Sila² Pancasila 4. Ada kerjasama antar Sila² Pancasila utk mencapai tujuan 5. Ada tujuan bersama (tsb. Alinea IV Pemb. UUD NRI 1945)
  • 4. Pancasila terdiri atas bag². yi. sila², di mana setiap sila pd hakikatnya merup. suatu asas dan fungsi sendiri², namun scr keseluruhan merup. suatu kesatuan yang sistematis, karena : 1. Susunan Kesatuan Sila² Pancasila Bersifat Organis 2. Susunan Sila² Pancasila Bersifat Hierarkhis dan Berbentuk Piramidal 3. Rumusan hub. Sila² saling mengisi dan saling mengkualifikasi. Susunan Kesatuan sila-sila Pancasila Bersifat Organis Isi sila² Pancasila hakikatnya merup. dsr filsft Neg.yg msg² sila merup. asas peradaban. Namun sila² PancasilaMerup. Satu kesat. & keutuhan, krn setiap sila menjadiUnsur (bag.) mutlak dr. Pancasila. Pancasila merup. kesat. yg “Majemuk Tunggal”. Konsekuensinya : Setiap sila tdk dpt berdiri sendiri Terlepas dr sila lainnya, & diantara sila satu dgn lainnya tdk saling bertentangan.
  • 5. 2. SUSUNAN SILA² PANCASILA BERSIFAT HIERARKHIS & BERBENTUK PIRAMIDAL 1 2 3 4 5 Bentuk piramid susunan sila-2 pancasila scr matematis digunakan utk gambarkan hub hierarki(tingkatan) sila-2 dlm urutan luas (kuantitas)nya, dan dlm hal isi sifat (kualitas)nya Inti urutan 5 sila menunjukan rangkaian tingkat dlm luasnya, & isi sifatnya merup pengkhususan sila² dimukanya Diantara sila² Pancasila memp hub saling mengikat, shg merup suatu keseluruhan yg bulat; tdk dpt dipisah/dipecah; merup satu kesatuan bulat & utuh
  • 6. KESATUAN SILAKESATUAN SILA² PANCASILA² PANCASILA SBG SISTEM FILSAFATSBG SISTEM FILSAFAT Sila² Pancasila hakikatnya bukan hanya merup kesatuan yg bersifat formal logis, namun meliputi kesatuan dasar ontologis, dasar epistemologis, & dasar aksiologis Susunan Sila² Pancasila bersifat Hierarkis & berbentuk Piramidal Mgambarkan hub hierarkhi sila² dlm urut²an luas Mgambarkan hub hierarki sila² dlm isi sifatnya Ketentuan sila² dlm arti formal logis Merup sistim fils yg kesatuan sila²nya memiliki : dasar ontologis, dasar epistemologi, & dasar aksiologis
  • 7. Dasar Ontologis Sila² Pancasila adalah : mns yg memiliki hakikat mutlak monopluralis. Oki, hakikat dasar ini disebut dasar antropologis Manusia adl subyek pendukung pokok sila² Pancasila, Pd hakikatnya yg ber-Tuhan YME, yg berkemanusiaan…, yg berpersatuan…, yg berkerakyatan…, ialah manusia Dr segi Filsft Neg Pancasila adl “Dasar Filsafat Negara” Pendukung pokok neg adl rakyat & unsur rakyat ialah manusia Jadi tepat jika dlm filsafat Pancasila dinyatakan bahwa hakikat dsr antropologis sila² Pancasila adalah MANUSIA Mns sbg pendukung pokok sila² Pancasila scr ontologis memiliki hal² mutlak : susunan kodrat, sifat kodrat, & kedud. Kodrat. Oleh krn kedud kodrat mns sbg makhluk Tuhan dan sbg makhluk pribadi berdiri sendiri, mk scr hierarkhis sila Ketuhanan YME mendasari & menjiwai 4 sila lainnya
  • 8. Hub. kesesuaian antara neg. dg landasan sila² Pacasila adlh. berupa hub. sebab akibat, yaitu : Neg. sebagai pendukung hubungan, sdgkan Tuhan, mns, satu., rakyat, & adil sbg pokok pangkal hubungan Landasan sila² Pancasila adlh. Tuhan, mns., satu, rakyat, & adil sbg sebab, adapun neg. adlh sbg akibat Sbg. sistem fils. landasan sila² dlm hal isinya menunjukkan suatu hakikat makna yg bertingkat, & ditinjau dr keluasannya memiliki bentuk piramid. Hal ini dpt dijelaskan : “…sebenarnya ada hub. sebab-akibat antara neg. umumnya dg mns. krn neg. adlh lembaga kemanusiaan yang diadakan oleh manusia. Adapun Tuhan adlh asal dr sgl sesuatu, termasuk manusia, shg terdpt hub. sebab & akibat yg langsung antara negara dg asal mula segala sesuatu. Rakyat adlh jumlah dr manusia² pribadi, shg. Ada hub sebab akibat antara neg. dg rakyat …dst.
  • 9. Dasar Epistemologi Pancasila sbg sistem fils. hakikatnya juga merup. Sistem penget. Pancasila dlm kehidupan sehari² merup. : pedoman/dasar bg bgs Ind. dlm memandang realitas alam semesta, mns., masy., bgs., & neg. ttg. makna hidup, serta dsr dlm menyelesaikan mslh. Pancasila menjadi sistem cita²/keyakinan yg tlh menyangkut praktek, Krn tlh dijadikan pedoman cara hidup manusia, shg berubah menjadi Ideologi. Pancasila sbg Ideologi memiliki 3 unsur pokok yg menarik loyalitas pendukungnya yaitu : logos = rasionalitas/penalaran, pathos = penghayatan & ethos = kesusilaan
  • 10. Dsr epistemologi Pancasila hakikatnya tidak dpt dipisahkan dg dsr ontologisnya. Manusia adlh basis ontologis Pancasila, oleh krn itu memp. implikasi thdp bangunan epistemologi, yi bangunan epistemologi yg ditempatkan dlm bangunan fils. Manusia. Dlm Epistemologi terdpt 3 persoalan mendasar : 1. Ttg sumber penget. manusia 2. Ttg teori kebenaran penget. manusia 3. Watak penget. manusia Pancasila sbg objek penget. hakikatnya meliputi : “masalah sumber penget. & susunan penget. Pancasila. Sumber penget. Pancasila adlh nilai² yg ada pada bgs Ind. sendiri, digali & dirumuskan oleh wakil² bgs Ind. dlm mendirikan negara. Oleh karena sumber penget. Pancasila adlh bgs Ind. sendiri yg memiliki adat-istiadat, kebudayaan, & nilai religius, maka antara bgs Ind. sbg pendukung sila² Pancasila dg. Pancasila sbg sistem penget. memiliki : kesesuaian yg bersifat korespondensif.
  • 11. Sbg suatu sistem penget. Pancasila memilki susunan yg bersifat Formal logis, baik dlm arti susunan sila²nya maupun isi arti sila²nya Susunan kesatuan sila² Pancasila bersifat hierarkhis dan Bentuk piramidal, shg susunan sila²nya memiliki sistem Logis yg menyangkut kuantitas maupun kualitas. Dasar² rasional logis Pancasila juga menyangkut isi arti sila²nya. Susunan isi arti Pancasila meliputi 3 hal, yaitu : 1. Isi arti Pancasila yg umum universal, yaitu hakikat sila² Pancasila sbg inti sari atau assensi Pancasila, shg menjadi pangkal tolak derivasi baik dlm pelaksanaan di bid. Kenegaraan & tata tertib hukum serta dlm realisasi praksis dlm berbagai kehidupan konkrit. 2. Isi arti Pancasila yg umum kolektif, yaitu sbg pedoman kolektif neg & bgs Ind. terutama dlm tertib hukum Ind. 3. Isi arti Pancasila yg bersifat khusus & konkrit, yaitu dlm realisasi praksis dlm berbagai bid. kehidupan, shg memiliki sifat khusus konkrit serta dinamis.
  • 12. PANCASILA SEBAGAI SISTEM ETIKA Etika adalah : Ilmu yg dibahas ttg bgmn & mengapa seseorang Mengikuti suatu ajaran moral ttt. Atau bgmn seseorang Hrs mengambil sikap yg ber tanggung jwb Thd/berhadapan dg berbagai ajaran moral (Soeseno, 1978) Pancasila sbg suatu sistem filsafat pd hakikatnya merupakan Suatu nilai, shg menjadi sumber dr segala penjabaran norma, Baik norma hukum, moral ataupun nerma kenegaraan lainnya Nilai adalah kemampuan yg dipercaya ada pada suatu benda untuk memuaskan manusia. Nilai hakikatnya adalah sifat/kualitas yg melekat pada suatu obyek, & merup. Kenyataan yg tersembunyi dibalik kenyataan² lainnya. Norma adalah aturan yg menjadi ukuran/standard tingkah laku manusia dlm kehidupan antar sesama mns., dg lingkungan maupun Tuhan