SlideShare a Scribd company logo
ETIKA DIGITAL
#MakinCakapDigital
Menjadi
#NetizenBeradab
Upaya Mewujudkan Kemanusiaan yang Adil
dan Beradab di Dunia Maya
@fajar_yes
Muh NurFajar Muharom
Relawan TIK Indonesia
Diksi Kreasi
jawaradigitalid
@fajar_yes
#MakinCakapDigital
Mengapa Harus Beradab
di Dunia Maya?
Jumlah netizen (warganet) Indonesia mencapai 202
juta pengguna (Laporan Digital 2021, Hootsuite dan
We Are Social). Jumlah ini hampir mendekati total
populasi penduduk Indonesia yang mencapai 270, 2
juta jiwa (BPS, 2021)
Celaka! Netizen Indonesia dinobatkan survey DCI Microsoft
(2020) sebagai netizen PALING TIDAK SOPAN se-Asia
Tenggara
Ironisnya, di dunia pariwisata, Indonesia berada di urutan ke
negara paling ramah sedunia (Survei Expat Insider, 2019)
TAHUN SKOR
2019 68
2020 76
Kesopanan Online
 Kesopanan di dunia online,
baik itu dalam memposting
sesuatu, berinteraksi sesama
netizen, hingga aktivitas
seperti jual-beli online.
 Kesopanan tercipta saat
penutur dan mitra tutur,
pembicara dengan
pendengar, ataupun
pemosting dengan komentator
saling menggunakan bahasa
yang diterima satu sama lain.
Sumber Gambar: pngdownload.id
KIAT-KIAT MENJADI WARGANET SOPAN DIGITAL ETHICS
Paham Tipe Media
Sosial
Pasang Perisai
Anti-Hoaks
Pakai Starter Kit
Netizen Beradab
Tipe
Media
Sosial
Lebih Interaktif
Lebih Personal/Privat
Youtube
Facebook
Instagram
Whatsapp
Telegram
88 %
84 %
82 %
79 %
Faktanya!
 Indonesia termasuk ke dalam daftar
10 negara yang netizennya
kecanduan media sosial.
 Rata-rata durasi netizen Indonesia
di media sosial adalah 3 jam 26
menit, sedangkan secara umum
rata-rata keseluruhan berinternet
selama 7 jam 59 menit.
Sumber: Laporan Digital 2021
Hootsuite dan We Are Social
Lawan Hoax dengan 3 M
Mengecek Kebenaran Berita dan Caption-nya
Mengecek kebenaran data yang disajikan
Memastikan Kepaduan Bahasan
- Pastikan adanya kesesuaian judul berita dengan isinya.
- Cermati ilustrasi yang dipakai apakah benar-benar sesuai
atau justru memakai ilustrasi yang keliru
- Cek akurasi data: sumber data, referensi, tabel, diagram,
grafik, atau foto yang benar-benar relevan
Sebuah berita atau artikel yang berkonten hoaks
bisa dideteksi dari adanya ketimpangan gagasan
atau adanya sisipan ide yang tidak berkaitan atau bisa jadi
bertujuan untuk mengelabui pembaca secara tidak langsung
[Salam Resmi]
2.1 “Assalamualaikum. Mohon maaf mengganggu. Dengan
Bapak/Ibu ...? Perkenalkan saya ...
2.2 “Selamat siang. Mohon maaf mengganggu. Apa benar ini
dengan Bapak/Ibu ...?
2.3 “Wassalamualaikum. Terimakasih atas waktu
Bapak/Ibu/…(menyebut nama). Mohon maaf
merepotkan/mengganggu.
[Salam Tidak Resmi]
2.4 “Hai, Din, kamu apa kabar?”
2.5 “Halo, Rin, Alhamdulillah, sehat.”
2.6 “Sampai jumpa, ya”
Gunakan Salam saat Memulai
dan Mengakhiri Interaksi
Starter Kit
Netizen Beradab
Ungkapan maaf bisa diwakili dengan berbagai
unsur kebahasaan, baik itu tekstual maupun disertai emoji
dan stiker. Untuk menghindari salah tafsir, sesekali kita bisa
menyelingi suatu kata dengan ya agar menetralkan intonasi
saat dibaca mitra tutur/pengguna lain yang membaca.
Contohnya:
2.7 Mohon maaf ya atas ketidaknyamanannya
(sampaikan tujuan permohonan maafnya dalam hal apa)
Lawan Umpatan dengan Pujian
Saat Anda mendengar pelajar mengucapkan kata-kata makian
berwujud hewan, seperti “Anjing, Babi,” atau plesetan “Anjay”.
Apa reaksi Anda?
 Waspadalah! Kepada siapa komentar itu ditujukan?
Apakah kepada teman dekat, teman yang baru dikenal,
atau sama sekali asing kita ketahui?
 Gunakan kata “selamat” ataupun ungkapan lainnya
yang sepadan jika mendapat kabar baik. Gunakan kata
sebaiknya, seyogianya, sepatutnya, sepertinyajika …
akanlebih …saat mengoreksi ataupun menyarankan
sesuatu. Isi kritik boleh pedas, tetapi tetap harus
disampaikan secara cerdas.
Starter Kit
Netizen Beradab
Pandai Membaca Situasi Berkomentar
Coba cermati tulisan berikut,
“Apa kabar, Bu!”
Mari bandingkan dengan
“Apa kabar, Bu?”
 Dalam situasi bagaimana kita memosting sebuah tulisan/
komentar. Hindari penggunaan umpatan kepada orang
yang bukan teman dekat kita.
 Dengan media apa, komentar itu ditujukan? Waspadalah
saat kita marah lalu memberikan komentar tanpa dibaca
ulang terlebih dahulu. Dampaknya, bahasa yang kurang
pantas bisa bermunculan begitu saja.
 Upayakan saring dan baca ulang komentar kita
sebelum memublikasikan secara publik segala sesuatunya.
Tulisan “Apa kabar, Bu?” ini sebenarnya akan mudah
dipahami saat diucapkan, tetapi dalam pesan teks kita
menitipkan maksud ke teks tersebut. Kecuali, kita
melengkapinya dengan pesan audio yang jelas unsur
bunyi (intonasi dan sejenisnya).
Starter Kit
Netizen Beradab
Mengamankan Potensi Ambigu
Contohnya:
3.1 Perbuatan itu tampaknya “menodai” (menodai)
kejujuran kita nantinya, kan?
3.2 Korupsi seolah menjadi “budaya” (budaya) ya
 Gunakan tanda petik “….” atau cetak miring
untuk menetralkan salah kaprah pembaca/penerima pesan
 Huruf miring tidak bisa digunakan di Facebook,
Instagram, ataupun Youtube. Huruf miring bisa digunakan
saat kita membuat tulisan di blog atau berinteraksi
di Whatsapp atau Telegram. Tulisan “Apa kabar, Bu?” ini sebenarnya akan mudah
dipahami saat diucapkan, tetapi dalam pesan teks kita
menitipkan maksud ke teks tersebut. Kecuali, kita
melengkapinya dengan pesan audio yang jelas unsur
bunyi (intonasi dan sejenisnya).
Starter Kit
Netizen Beradab
JEJAK DIGITAL BISA BAWA SIAL DIGITAL ETHICS
Mewujudkan #NetizenBeradab
Pemerintah:
Sebagai Pengawas dan
Pengendali
Public Figure:
Konten yang baik dan inspiratif
Akademisi &
Komunitas:
Penelitian, Kurukulum
dan Edukasi
Masyarakat:
Meberapkan Prinsip
Etis Bermedia Digital
DIGITAL ETHICS
Hatur Nuhun
Terima Kasih
Thank you
relawantik relawantik.or.id

More Related Content

What's hot

Bijak bersosmed
Bijak bersosmedBijak bersosmed
Bijak bersosmed
zakyzafatah
 
Komunikasi massa dan pemerintah
Komunikasi massa dan pemerintahKomunikasi massa dan pemerintah
Komunikasi massa dan pemerintahUIN Surabaya
 
Menggunakan WhatsApp Business buat UMKM Jualan
Menggunakan WhatsApp Business buat UMKM JualanMenggunakan WhatsApp Business buat UMKM Jualan
Menggunakan WhatsApp Business buat UMKM Jualan
Indriyatno Banyumurti
 
Manajemen Media Sosial
Manajemen Media SosialManajemen Media Sosial
Manajemen Media Sosial
AdePutraTunggali
 
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporer
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporerSeri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporer
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporer
literasi digital
 
Bijak bersosmed - Nur Azizah - 1104618055
Bijak bersosmed - Nur Azizah - 1104618055Bijak bersosmed - Nur Azizah - 1104618055
Bijak bersosmed - Nur Azizah - 1104618055
NurAzizah262
 
Soal latihan Microsoft Word Tingkat I SMK
Soal latihan Microsoft Word Tingkat I SMKSoal latihan Microsoft Word Tingkat I SMK
Soal latihan Microsoft Word Tingkat I SMK
Odi Sumantri
 
Makalah Etika Profesi Cybercrime
Makalah Etika Profesi CybercrimeMakalah Etika Profesi Cybercrime
Makalah Etika Profesi Cybercrime
Dewi sri sumanti
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
rifqinh
 
Proposal Strategi Komunikasi; Share Wisely
Proposal Strategi Komunikasi; Share WiselyProposal Strategi Komunikasi; Share Wisely
Proposal Strategi Komunikasi; Share WiselyNatasya Olivia
 
Literasi Digital - Melawan Hoaks
Literasi Digital - Melawan HoaksLiterasi Digital - Melawan Hoaks
Literasi Digital - Melawan Hoaks
Indriyatno Banyumurti
 
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptxMODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
Retno Lusmiati Anisah
 
Literasi Digital - Internet Sehat
Literasi Digital - Internet SehatLiterasi Digital - Internet Sehat
Literasi Digital - Internet Sehat
Indriyatno Banyumurti
 
Liflet tuberkulosis.pdf
Liflet tuberkulosis.pdfLiflet tuberkulosis.pdf
Liflet tuberkulosis.pdf
IzrakHabu
 
10 bahasa jurnalistik
10 bahasa jurnalistik10 bahasa jurnalistik
10 bahasa jurnalistikdinnianggra
 

What's hot (20)

Bijak bersosmed
Bijak bersosmedBijak bersosmed
Bijak bersosmed
 
Komunikasi massa dan pemerintah
Komunikasi massa dan pemerintahKomunikasi massa dan pemerintah
Komunikasi massa dan pemerintah
 
Menggunakan WhatsApp Business buat UMKM Jualan
Menggunakan WhatsApp Business buat UMKM JualanMenggunakan WhatsApp Business buat UMKM Jualan
Menggunakan WhatsApp Business buat UMKM Jualan
 
Ginekologi kanker payudara
Ginekologi   kanker payudaraGinekologi   kanker payudara
Ginekologi kanker payudara
 
Pengertian Internet dan Intranet
Pengertian Internet dan IntranetPengertian Internet dan Intranet
Pengertian Internet dan Intranet
 
Manajemen Media Sosial
Manajemen Media SosialManajemen Media Sosial
Manajemen Media Sosial
 
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporer
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporerSeri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporer
Seri buku literasi digital isu-isu masyarakat digital kontemporer
 
Bijak bersosmed - Nur Azizah - 1104618055
Bijak bersosmed - Nur Azizah - 1104618055Bijak bersosmed - Nur Azizah - 1104618055
Bijak bersosmed - Nur Azizah - 1104618055
 
Soal latihan Microsoft Word Tingkat I SMK
Soal latihan Microsoft Word Tingkat I SMKSoal latihan Microsoft Word Tingkat I SMK
Soal latihan Microsoft Word Tingkat I SMK
 
Power Point Cyber crime
Power Point Cyber crimePower Point Cyber crime
Power Point Cyber crime
 
Makalah Etika Profesi Cybercrime
Makalah Etika Profesi CybercrimeMakalah Etika Profesi Cybercrime
Makalah Etika Profesi Cybercrime
 
Jurnalisme media sosial
Jurnalisme media sosialJurnalisme media sosial
Jurnalisme media sosial
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
 
Proposal Strategi Komunikasi; Share Wisely
Proposal Strategi Komunikasi; Share WiselyProposal Strategi Komunikasi; Share Wisely
Proposal Strategi Komunikasi; Share Wisely
 
Poster teori
Poster teoriPoster teori
Poster teori
 
Literasi Digital - Melawan Hoaks
Literasi Digital - Melawan HoaksLiterasi Digital - Melawan Hoaks
Literasi Digital - Melawan Hoaks
 
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptxMODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
 
Literasi Digital - Internet Sehat
Literasi Digital - Internet SehatLiterasi Digital - Internet Sehat
Literasi Digital - Internet Sehat
 
Liflet tuberkulosis.pdf
Liflet tuberkulosis.pdfLiflet tuberkulosis.pdf
Liflet tuberkulosis.pdf
 
10 bahasa jurnalistik
10 bahasa jurnalistik10 bahasa jurnalistik
10 bahasa jurnalistik
 

Similar to Digital Ethics - Menjadi Netizen Beradab

Social magazine
Social magazineSocial magazine
Social magazine
03bmai
 
Etika Berinternet Moch Latif Faidah
Etika Berinternet Moch Latif FaidahEtika Berinternet Moch Latif Faidah
Etika Berinternet Moch Latif Faidah
Moch. Latif Faidah
 
Pengaruh medsos 17.18
Pengaruh medsos 17.18Pengaruh medsos 17.18
Pengaruh medsos 17.18
Nurhinggil Fitri
 
Etis Bermedia Digital.pptx
Etis Bermedia Digital.pptxEtis Bermedia Digital.pptx
Etis Bermedia Digital.pptx
WahyuSeptiawan3
 
Menulis di Blog dan Social Media
Menulis di Blog dan Social MediaMenulis di Blog dan Social Media
Menulis di Blog dan Social Media
Forum Taman Bacaan Masyarakat
 
Kerangka public speaking Bijak Bersosial Media
Kerangka public speaking Bijak Bersosial MediaKerangka public speaking Bijak Bersosial Media
Kerangka public speaking Bijak Bersosial Media
Levi Rolan
 
Makalah media sosial
Makalah media sosialMakalah media sosial
Makalah media sosial
arnoldjansen10
 
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docx
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docxMAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docx
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docx
Ardijuliansa
 
Modul 4 - Etika Digital untuk literasi manusia digital yang lebih baik
Modul 4 - Etika Digital untuk literasi manusia digital yang lebih baikModul 4 - Etika Digital untuk literasi manusia digital yang lebih baik
Modul 4 - Etika Digital untuk literasi manusia digital yang lebih baik
KejariBanyuwangi
 
Bijak dalam Bermedia Digital di masyarakat
Bijak dalam Bermedia Digital di masyarakatBijak dalam Bermedia Digital di masyarakat
Bijak dalam Bermedia Digital di masyarakat
yoseppriyana14
 
Ambil yang baik dan tinggalkan yang buruk
Ambil yang baik dan tinggalkan yang burukAmbil yang baik dan tinggalkan yang buruk
Ambil yang baik dan tinggalkan yang buruk
Ketut Darmanto Saputro
 
Materi Etis Bermedia Digital (Digital Ethic) M Taufik.pptx
Materi Etis Bermedia Digital (Digital Ethic) M Taufik.pptxMateri Etis Bermedia Digital (Digital Ethic) M Taufik.pptx
Materi Etis Bermedia Digital (Digital Ethic) M Taufik.pptx
mashudimashudi6
 
Rabu, 1 Maret 2023 Menyimpulkan isi teks persuasif.pptx
Rabu, 1 Maret 2023 Menyimpulkan isi teks persuasif.pptxRabu, 1 Maret 2023 Menyimpulkan isi teks persuasif.pptx
Rabu, 1 Maret 2023 Menyimpulkan isi teks persuasif.pptx
TheodorusMortaman
 
Jenis-Jenis Teks
Jenis-Jenis TeksJenis-Jenis Teks
Jenis-Jenis Teks
WinterSimarmata
 
Kuasa disrupsi teknologi
Kuasa disrupsi teknologiKuasa disrupsi teknologi
Kuasa disrupsi teknologi
Rachardy Andriyanto
 
Social media etiquette
Social media etiquetteSocial media etiquette
Social media etiquette
yogi prasetya
 
Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1
Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1
Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1
Danumuhammadrizki
 
Jurnal Konflik Akibat Gaya Berbusana Pada Remaja .doc
Jurnal Konflik Akibat Gaya Berbusana Pada Remaja .docJurnal Konflik Akibat Gaya Berbusana Pada Remaja .doc
Jurnal Konflik Akibat Gaya Berbusana Pada Remaja .doc
PuspaPramudita
 
Jurnal Konflik Gaya Busana ISB tugas ISB REVISI -1.doc
Jurnal Konflik Gaya Busana ISB tugas ISB REVISI -1.docJurnal Konflik Gaya Busana ISB tugas ISB REVISI -1.doc
Jurnal Konflik Gaya Busana ISB tugas ISB REVISI -1.doc
CarlaCQ
 

Similar to Digital Ethics - Menjadi Netizen Beradab (20)

Social magazine
Social magazineSocial magazine
Social magazine
 
Etika Berinternet Moch Latif Faidah
Etika Berinternet Moch Latif FaidahEtika Berinternet Moch Latif Faidah
Etika Berinternet Moch Latif Faidah
 
Pengaruh medsos 17.18
Pengaruh medsos 17.18Pengaruh medsos 17.18
Pengaruh medsos 17.18
 
Etis Bermedia Digital.pptx
Etis Bermedia Digital.pptxEtis Bermedia Digital.pptx
Etis Bermedia Digital.pptx
 
Menulis di Blog dan Social Media
Menulis di Blog dan Social MediaMenulis di Blog dan Social Media
Menulis di Blog dan Social Media
 
Kerangka public speaking Bijak Bersosial Media
Kerangka public speaking Bijak Bersosial MediaKerangka public speaking Bijak Bersosial Media
Kerangka public speaking Bijak Bersosial Media
 
Makalah media sosial
Makalah media sosialMakalah media sosial
Makalah media sosial
 
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docx
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docxMAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docx
MAKALAH PUEBI BAHASA INDONESIA.docx
 
Modul 4 - Etika Digital untuk literasi manusia digital yang lebih baik
Modul 4 - Etika Digital untuk literasi manusia digital yang lebih baikModul 4 - Etika Digital untuk literasi manusia digital yang lebih baik
Modul 4 - Etika Digital untuk literasi manusia digital yang lebih baik
 
Bijak dalam Bermedia Digital di masyarakat
Bijak dalam Bermedia Digital di masyarakatBijak dalam Bermedia Digital di masyarakat
Bijak dalam Bermedia Digital di masyarakat
 
Ambil yang baik dan tinggalkan yang buruk
Ambil yang baik dan tinggalkan yang burukAmbil yang baik dan tinggalkan yang buruk
Ambil yang baik dan tinggalkan yang buruk
 
Materi Etis Bermedia Digital (Digital Ethic) M Taufik.pptx
Materi Etis Bermedia Digital (Digital Ethic) M Taufik.pptxMateri Etis Bermedia Digital (Digital Ethic) M Taufik.pptx
Materi Etis Bermedia Digital (Digital Ethic) M Taufik.pptx
 
Rabu, 1 Maret 2023 Menyimpulkan isi teks persuasif.pptx
Rabu, 1 Maret 2023 Menyimpulkan isi teks persuasif.pptxRabu, 1 Maret 2023 Menyimpulkan isi teks persuasif.pptx
Rabu, 1 Maret 2023 Menyimpulkan isi teks persuasif.pptx
 
Jenis-Jenis Teks
Jenis-Jenis TeksJenis-Jenis Teks
Jenis-Jenis Teks
 
Membentuk tulisan populer
Membentuk tulisan populerMembentuk tulisan populer
Membentuk tulisan populer
 
Kuasa disrupsi teknologi
Kuasa disrupsi teknologiKuasa disrupsi teknologi
Kuasa disrupsi teknologi
 
Social media etiquette
Social media etiquetteSocial media etiquette
Social media etiquette
 
Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1
Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1
Makalah pemilihan kata (diksi) kelompok 1
 
Jurnal Konflik Akibat Gaya Berbusana Pada Remaja .doc
Jurnal Konflik Akibat Gaya Berbusana Pada Remaja .docJurnal Konflik Akibat Gaya Berbusana Pada Remaja .doc
Jurnal Konflik Akibat Gaya Berbusana Pada Remaja .doc
 
Jurnal Konflik Gaya Busana ISB tugas ISB REVISI -1.doc
Jurnal Konflik Gaya Busana ISB tugas ISB REVISI -1.docJurnal Konflik Gaya Busana ISB tugas ISB REVISI -1.doc
Jurnal Konflik Gaya Busana ISB tugas ISB REVISI -1.doc
 

More from Fajar Muharom

Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat DigitalDigital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
Fajar Muharom
 
Digital Culture - Seri 1
Digital Culture - Seri 1Digital Culture - Seri 1
Digital Culture - Seri 1
Fajar Muharom
 
Digital Safety - seri 2
Digital Safety - seri 2Digital Safety - seri 2
Digital Safety - seri 2
Fajar Muharom
 
Online Meeting Bikin Pusing (Tutorial Apikasi Zoom)
Online Meeting Bikin Pusing (Tutorial Apikasi Zoom)Online Meeting Bikin Pusing (Tutorial Apikasi Zoom)
Online Meeting Bikin Pusing (Tutorial Apikasi Zoom)
Fajar Muharom
 
Tantangan Milenial Era Digital
Tantangan Milenial Era DigitalTantangan Milenial Era Digital
Tantangan Milenial Era Digital
Fajar Muharom
 
Media Digital Untuk Pelayanan Informasi Masyarakat
Media Digital Untuk Pelayanan Informasi MasyarakatMedia Digital Untuk Pelayanan Informasi Masyarakat
Media Digital Untuk Pelayanan Informasi Masyarakat
Fajar Muharom
 
Relawan TIK Indonesia
Relawan TIK IndonesiaRelawan TIK Indonesia
Relawan TIK Indonesia
Fajar Muharom
 
Pemasaran Online
Pemasaran OnlinePemasaran Online
Pemasaran Online
Fajar Muharom
 
Membuat Infografis
Membuat InfografisMembuat Infografis
Membuat Infografis
Fajar Muharom
 

More from Fajar Muharom (9)

Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat DigitalDigital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
 
Digital Culture - Seri 1
Digital Culture - Seri 1Digital Culture - Seri 1
Digital Culture - Seri 1
 
Digital Safety - seri 2
Digital Safety - seri 2Digital Safety - seri 2
Digital Safety - seri 2
 
Online Meeting Bikin Pusing (Tutorial Apikasi Zoom)
Online Meeting Bikin Pusing (Tutorial Apikasi Zoom)Online Meeting Bikin Pusing (Tutorial Apikasi Zoom)
Online Meeting Bikin Pusing (Tutorial Apikasi Zoom)
 
Tantangan Milenial Era Digital
Tantangan Milenial Era DigitalTantangan Milenial Era Digital
Tantangan Milenial Era Digital
 
Media Digital Untuk Pelayanan Informasi Masyarakat
Media Digital Untuk Pelayanan Informasi MasyarakatMedia Digital Untuk Pelayanan Informasi Masyarakat
Media Digital Untuk Pelayanan Informasi Masyarakat
 
Relawan TIK Indonesia
Relawan TIK IndonesiaRelawan TIK Indonesia
Relawan TIK Indonesia
 
Pemasaran Online
Pemasaran OnlinePemasaran Online
Pemasaran Online
 
Membuat Infografis
Membuat InfografisMembuat Infografis
Membuat Infografis
 

Recently uploaded

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 

Recently uploaded (20)

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 

Digital Ethics - Menjadi Netizen Beradab

  • 1. ETIKA DIGITAL #MakinCakapDigital Menjadi #NetizenBeradab Upaya Mewujudkan Kemanusiaan yang Adil dan Beradab di Dunia Maya @fajar_yes
  • 2. Muh NurFajar Muharom Relawan TIK Indonesia Diksi Kreasi jawaradigitalid @fajar_yes #MakinCakapDigital
  • 3. Mengapa Harus Beradab di Dunia Maya? Jumlah netizen (warganet) Indonesia mencapai 202 juta pengguna (Laporan Digital 2021, Hootsuite dan We Are Social). Jumlah ini hampir mendekati total populasi penduduk Indonesia yang mencapai 270, 2 juta jiwa (BPS, 2021) Celaka! Netizen Indonesia dinobatkan survey DCI Microsoft (2020) sebagai netizen PALING TIDAK SOPAN se-Asia Tenggara Ironisnya, di dunia pariwisata, Indonesia berada di urutan ke negara paling ramah sedunia (Survei Expat Insider, 2019)
  • 5. Kesopanan Online  Kesopanan di dunia online, baik itu dalam memposting sesuatu, berinteraksi sesama netizen, hingga aktivitas seperti jual-beli online.  Kesopanan tercipta saat penutur dan mitra tutur, pembicara dengan pendengar, ataupun pemosting dengan komentator saling menggunakan bahasa yang diterima satu sama lain. Sumber Gambar: pngdownload.id
  • 6. KIAT-KIAT MENJADI WARGANET SOPAN DIGITAL ETHICS Paham Tipe Media Sosial Pasang Perisai Anti-Hoaks Pakai Starter Kit Netizen Beradab
  • 7. Tipe Media Sosial Lebih Interaktif Lebih Personal/Privat Youtube Facebook Instagram Whatsapp Telegram 88 % 84 % 82 % 79 % Faktanya!  Indonesia termasuk ke dalam daftar 10 negara yang netizennya kecanduan media sosial.  Rata-rata durasi netizen Indonesia di media sosial adalah 3 jam 26 menit, sedangkan secara umum rata-rata keseluruhan berinternet selama 7 jam 59 menit. Sumber: Laporan Digital 2021 Hootsuite dan We Are Social
  • 8. Lawan Hoax dengan 3 M Mengecek Kebenaran Berita dan Caption-nya Mengecek kebenaran data yang disajikan Memastikan Kepaduan Bahasan - Pastikan adanya kesesuaian judul berita dengan isinya. - Cermati ilustrasi yang dipakai apakah benar-benar sesuai atau justru memakai ilustrasi yang keliru - Cek akurasi data: sumber data, referensi, tabel, diagram, grafik, atau foto yang benar-benar relevan Sebuah berita atau artikel yang berkonten hoaks bisa dideteksi dari adanya ketimpangan gagasan atau adanya sisipan ide yang tidak berkaitan atau bisa jadi bertujuan untuk mengelabui pembaca secara tidak langsung
  • 9. [Salam Resmi] 2.1 “Assalamualaikum. Mohon maaf mengganggu. Dengan Bapak/Ibu ...? Perkenalkan saya ... 2.2 “Selamat siang. Mohon maaf mengganggu. Apa benar ini dengan Bapak/Ibu ...? 2.3 “Wassalamualaikum. Terimakasih atas waktu Bapak/Ibu/…(menyebut nama). Mohon maaf merepotkan/mengganggu. [Salam Tidak Resmi] 2.4 “Hai, Din, kamu apa kabar?” 2.5 “Halo, Rin, Alhamdulillah, sehat.” 2.6 “Sampai jumpa, ya” Gunakan Salam saat Memulai dan Mengakhiri Interaksi Starter Kit Netizen Beradab Ungkapan maaf bisa diwakili dengan berbagai unsur kebahasaan, baik itu tekstual maupun disertai emoji dan stiker. Untuk menghindari salah tafsir, sesekali kita bisa menyelingi suatu kata dengan ya agar menetralkan intonasi saat dibaca mitra tutur/pengguna lain yang membaca. Contohnya: 2.7 Mohon maaf ya atas ketidaknyamanannya (sampaikan tujuan permohonan maafnya dalam hal apa)
  • 10. Lawan Umpatan dengan Pujian Saat Anda mendengar pelajar mengucapkan kata-kata makian berwujud hewan, seperti “Anjing, Babi,” atau plesetan “Anjay”. Apa reaksi Anda?  Waspadalah! Kepada siapa komentar itu ditujukan? Apakah kepada teman dekat, teman yang baru dikenal, atau sama sekali asing kita ketahui?  Gunakan kata “selamat” ataupun ungkapan lainnya yang sepadan jika mendapat kabar baik. Gunakan kata sebaiknya, seyogianya, sepatutnya, sepertinyajika … akanlebih …saat mengoreksi ataupun menyarankan sesuatu. Isi kritik boleh pedas, tetapi tetap harus disampaikan secara cerdas. Starter Kit Netizen Beradab
  • 11. Pandai Membaca Situasi Berkomentar Coba cermati tulisan berikut, “Apa kabar, Bu!” Mari bandingkan dengan “Apa kabar, Bu?”  Dalam situasi bagaimana kita memosting sebuah tulisan/ komentar. Hindari penggunaan umpatan kepada orang yang bukan teman dekat kita.  Dengan media apa, komentar itu ditujukan? Waspadalah saat kita marah lalu memberikan komentar tanpa dibaca ulang terlebih dahulu. Dampaknya, bahasa yang kurang pantas bisa bermunculan begitu saja.  Upayakan saring dan baca ulang komentar kita sebelum memublikasikan secara publik segala sesuatunya. Tulisan “Apa kabar, Bu?” ini sebenarnya akan mudah dipahami saat diucapkan, tetapi dalam pesan teks kita menitipkan maksud ke teks tersebut. Kecuali, kita melengkapinya dengan pesan audio yang jelas unsur bunyi (intonasi dan sejenisnya). Starter Kit Netizen Beradab
  • 12. Mengamankan Potensi Ambigu Contohnya: 3.1 Perbuatan itu tampaknya “menodai” (menodai) kejujuran kita nantinya, kan? 3.2 Korupsi seolah menjadi “budaya” (budaya) ya  Gunakan tanda petik “….” atau cetak miring untuk menetralkan salah kaprah pembaca/penerima pesan  Huruf miring tidak bisa digunakan di Facebook, Instagram, ataupun Youtube. Huruf miring bisa digunakan saat kita membuat tulisan di blog atau berinteraksi di Whatsapp atau Telegram. Tulisan “Apa kabar, Bu?” ini sebenarnya akan mudah dipahami saat diucapkan, tetapi dalam pesan teks kita menitipkan maksud ke teks tersebut. Kecuali, kita melengkapinya dengan pesan audio yang jelas unsur bunyi (intonasi dan sejenisnya). Starter Kit Netizen Beradab
  • 13. JEJAK DIGITAL BISA BAWA SIAL DIGITAL ETHICS
  • 14. Mewujudkan #NetizenBeradab Pemerintah: Sebagai Pengawas dan Pengendali Public Figure: Konten yang baik dan inspiratif Akademisi & Komunitas: Penelitian, Kurukulum dan Edukasi Masyarakat: Meberapkan Prinsip Etis Bermedia Digital DIGITAL ETHICS
  • 15. Hatur Nuhun Terima Kasih Thank you relawantik relawantik.or.id