SlideShare a Scribd company logo
Berdebat
Berdebat Dengan Indah
Menemukan
esensi debat
Mengontruksi
bagian-bagian
dalam debat
Menganalisa
isi debat
Berlatih
praktik debat
Merumuskan
batasan debat
Mengidentifik
asi unsur-
unsur debat
Merumuskan
tata cara
debat
Merumuskan mosi
berdasarkan isu
atau permasalahan
yang sedang
berkembang
menganalisis pendapat dan
argumen yang dismpaikan
tim afirmasi, tim oposisi, dan
tim netral terhadap mosi
Menyimpulkan hasil
debat
Menganalisis
pendapat tim
afirmasi, tim
oposisi, dan tim
netral dalam debat
Mengidentifik
asi ragam
bahasa debat
Menyusun mosi
dari
permasalahan
aktual
Menyusun
pendapat untuk
mendukung
atau menolak
mosi
Melaksanakan debat
sesuai dengan peran
yang ditetapkan
Peta
Konsep
A. Menemukan Esensi
Debat
Debat adalah dua pihak yang salin bertukar pendapat dengan mengemukakan
berbagai alasan mesikpun keduanya berada pada sudut pandang yang berbeda.
Merumuskan Esensi
Debat
Agar dapat memeriksa video atau teks debat dengan baik, hal-hal yang perlu
dilakukan antara lain:
1. Berkonsentrasilah pada video atau teks yang akan dilihat dan didengarkan
agar dapat mencatat pokok_pokok yang menjadi permasalahan.
2. Supaya membantu kamu dalam menangkap gagasan, tuliskanlah bagian-
bagian penting yang menjadi inti dari debat tersebut.
3. Sebelum melihat video atau membaca teks debat, kamu dapat
menyampaikan pertanyaan umun. Misalnya:
a) Mengapa teks tersebut tergolong debat?
b) Siapa nama tokoh yang sedang berdebat?
a) Mengapa teks tersebut tergolong debat?
b) Siapa nama tokoh yang sedang berdebat?
c) Apa jabatan atu pekerjaan mereka?
d) Siapa yang menjadi pemimpin debat?
e) Hal apa yang tengah diperdebatkan?
Mengidentifikasi Unsur-unsur
Debat
1. Mosi: Tema atau topik perdebatan
2. Tim afirmasi: Pihak yang setuju atau sependapat dengan mosi yang
diperdebatkan
3. Tim oposisi: Pihak yang tidak setuju dengan mosi yang
diperdebatkan
4. Tim netral: Pihak yang tidak mendukung maupun menyanggah
argumen kedua belah pihak, dan bersifat netral saat berargumen.
5. Penonton atau juri: Pihak atau penonton debat yang dipilih untuk
memberi penilaian kedua belah pihak.
6. Moderator: Pihak yang mengatur alur jalannya debat.
7. Penulis atau notulen: Orang yang dipilih untuk menuliskan hasil
dari debat yang berlangsung.
Merumuskan Tata Cara
Debat
1. Memahami dan menjalankan peraturan debat yang telah disepakati
oleh peserta dan anggota debat.
2. Ajukan argumen dengan analisis yang kritis, masuk akal, dan runtut.
3. Dalam menyampaikan gagasan kenali dan pahami kelemahan
maupun kelebihan yang dimiliki lawan.
Tata cara debat yang baik dan benar antara lain:
B. Mengonstruksi Bagian-bagian
Dalam Berdebat
Merumuskan Mosi Berdasarkan Isu atau Permasalahan
yang Sedang Berkembang
Mosi dalam debat sama dengan topik dalam sebuah teks. Mosi menjadi dasar bagi
pihak-pihak yang terlibat debat untuk menentukan sikap apakah mendukung atau
menolak mosi. Berdasarkan mosi, semua pihak dapat menyiapkan argument untuk
mendukung pendapatnya tentang mosi.
Menyusun Pendapat Disertai Argumen Baik untuk
Mendukung Maupun Menolak Mosi
Contoh pendapat dan argumen dalam kutipan debat:
“Menurut saya, tawuran antar pelajar terjadi tidak saja karena karakter anak-anak
yang cenderung brutal. Lebih dari itu, tawuran terjadi karena anak-anak
mendapat teladan yang kurang baik dari para pemimpin bangsa yang
sibuk saling menghujat.Televisi dan internet pun dengan bebas
menyajikan berbagai aksi brutal yang membuat anak-anak tergoda untuk
meniru.”
Dalam kutipan tersebut pembicara menyampaikan pendapatnya bahwa tawuran
antar pelajar terjadi tidak saja karena karakter anak-anak yang cenderung brutal.
Alasan atau argument yang disampaikan berupa kalimat yang ditebalkan.
Menyimpulkan Hasil
Debat
Karena simpulan dalam debat disusun berdasarkan pendapat dan argument yang
telah disampaikan sebelumnya, penalaran yang digunakan dalam menyusun
simpulan debat termasuk dalam penalaran induktif. Penalaran induktif dibagi
3, yaitu:
1. GENERALISASI
Penarikan kesimpulan dengan cara generalisasi berpangkal pada pernyataan-
pernyataan yang bersifat khusus, fenomena-fenomena khusus kemudian ditarik
pernyataan yang bersifat general (umum).
2. ANALOGI
Penarikan kesimpulan yang didasarkan atas perbandingan 2 hal yang
berbeda. Tetapi, karena mempunyai kesamaan segi, fungsi, atau ciri, kemudian
keduanya dibandingkan (disamakan). Kesamaan inilah yang menjadi dasar
penarikan simpulan.
3. SEBAB-AKIBAT
Dalam pola penalaran ini, sebab bisa menjadi gagasan utamanya, sedangkan
akibat menjadi gagasan penjelasnya. Namun dapat juga sebaliknya.
C. Menganalisis Debat
Menganalisis Pendapat Tim Afirmasi, Tim Oposisi, dan Tim
Netral dalam Debat
Sebelum menganalisis kekuatan dan kelemahan pendapat pihak-pihak yang
berdebat, hal yang harus dilakukan terlebih dahulu adalah mengidentifikasi
pendapat dan argument yang disampaikan masing-masing pihak.
Analisi yang dilakukan pada bagian ini ditekankan pada kekuatan dan kelemahan
pendapat serta argument yang disampaikan.
Mengidentifikasi Ragam Bahasa Debat
Ciri ragam bahasa ilmiah:
1. Kaidah Bahasa Indonesia yang digunakan harus benar sesuai dengan kaidah
Bahasa baku, baik kaidah tata ejaan maupun tata Bahasa.
2. Ide yang diungkapkan harus benar sesuai dengan fakta dan dapat diterima
akal sehat, harus tepat, dan hanya memiliki satu makna, padat, langsung
menuju sasaran, runtun dan sistematis.
3. Kata yang dipilih memiliki makna sebenarnya.
D. Berlatih Praktik Debat
Menyusun Mosi
Sebelum memulai debat, terlebih dahulu harus dirumuskan mosi (permasalahan) yang
akan diperdebatkan. Mosi dapat diambil dari berita yang tengah hangat beredar di
masyarakat. Kamu juga dapat mengangkat masalah-masalah yang kamu hadapi di
sekolah.
Menyusun Pendapat untuk Mendukung atau Menolak Mosi
1. Mengumpulkan informasi yang logis terkait dengan mosi.
2. Menggunakan Bahasa yang efektif dan komunikatif.
3. Menyampaikan pendapat dengan sikap tegas dan sopan.
Melaksanakan Debat Sesuai dengan Peran yang Telah Ditetapkan
Sepakatilah tata tertib debat kelas yang akan dilakukan. Beberapa hal yang perlu kamu
sepakati sebagai tata tertib antara lain lamanya menyampaikna pendapat dan
mendapatkan tanggapan, lamanya debat akan berlangsung, siapa yang memimpin dan
apa saja tugasnya, serta bagaimana pembagian peran dalam debat.
TERIMA
KASIH

More Related Content

Similar to Debat.pptx

Debat-1.pptx
Debat-1.pptxDebat-1.pptx
Debat-1.pptx
winda kho
 
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptx
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptxBAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptx
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptx
GLediesVirgo
 
Ppt debat
Ppt debatPpt debat
Ppt debat
Fatin Najkhi
 
Kelompok 04_ Materi Debat_XIPA2_SMaN 2 Jombang.pptx
Kelompok 04_ Materi Debat_XIPA2_SMaN 2 Jombang.pptxKelompok 04_ Materi Debat_XIPA2_SMaN 2 Jombang.pptx
Kelompok 04_ Materi Debat_XIPA2_SMaN 2 Jombang.pptx
ssuser11f045
 
KD 2.9_RPP SMK XI-Bahasa Indonesia
KD 2.9_RPP SMK XI-Bahasa IndonesiaKD 2.9_RPP SMK XI-Bahasa Indonesia
KD 2.9_RPP SMK XI-Bahasa Indonesia
Dini Zakia
 
Teks DEBAT.pptx
Teks DEBAT.pptxTeks DEBAT.pptx
Teks DEBAT.pptx
NurulEfiningsih2
 
Materi Ekskul Debat.pptx
Materi Ekskul Debat.pptxMateri Ekskul Debat.pptx
Materi Ekskul Debat.pptx
hendra977098
 
Kemampuan Berbahasa Lisan
Kemampuan Berbahasa LisanKemampuan Berbahasa Lisan
Kemampuan Berbahasa Lisan
Nini Ibrahim01
 
Keterampilan Berbicara (Debat, Diskusi, Presentasi, Seminar, dan Lokakarya)
Keterampilan Berbicara (Debat, Diskusi, Presentasi, Seminar, dan Lokakarya)Keterampilan Berbicara (Debat, Diskusi, Presentasi, Seminar, dan Lokakarya)
Keterampilan Berbicara (Debat, Diskusi, Presentasi, Seminar, dan Lokakarya)
AhmadHidayatullah20
 
MEDIA MENGIDENTIFIKASI TEKS DISKUSI.pptx
MEDIA MENGIDENTIFIKASI TEKS DISKUSI.pptxMEDIA MENGIDENTIFIKASI TEKS DISKUSI.pptx
MEDIA MENGIDENTIFIKASI TEKS DISKUSI.pptx
KanahKanah
 
bahasa indonesia diskusi dan seminar
bahasa indonesia diskusi dan seminarbahasa indonesia diskusi dan seminar
bahasa indonesia diskusi dan seminar
Ika Septiana
 
Teks debat lanjutan
Teks debat lanjutanTeks debat lanjutan
Teks debat lanjutan
MutiaPuspa
 
Bahasa indonesia agustus minggu 2 2021
Bahasa indonesia agustus minggu 2 2021Bahasa indonesia agustus minggu 2 2021
Bahasa indonesia agustus minggu 2 2021
AHMADFAUZAN248855
 
Modul Pert 2.docx
Modul Pert 2.docxModul Pert 2.docx
Modul Pert 2.docx
FransMuji
 
Ficha Meilawaty Choir
Ficha Meilawaty ChoirFicha Meilawaty Choir
Ficha Meilawaty Choir
Jossy Kumbara Muhammad Jossy
 
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa IndonesiaPowerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
Muhammad Didit Prasodjo
 
Model pembelajaran debat
Model pembelajaran debatModel pembelajaran debat
Model pembelajaran debatAfdoludin Qolob
 
Debat active.ppt
Debat active.pptDebat active.ppt
Debat active.ppt
UlunNuha2
 
Modul Debat Bahasa Indonesia - SMA Negeri 1 Argamakmur
Modul Debat Bahasa Indonesia - SMA Negeri 1 ArgamakmurModul Debat Bahasa Indonesia - SMA Negeri 1 Argamakmur
Modul Debat Bahasa Indonesia - SMA Negeri 1 Argamakmur
Muhammad Didit Prasodjo
 
pembahasan tentang debat untuk peningkatan critical thingking
pembahasan tentang debat untuk peningkatan critical thingkingpembahasan tentang debat untuk peningkatan critical thingking
pembahasan tentang debat untuk peningkatan critical thingking
sinarpertiwi
 

Similar to Debat.pptx (20)

Debat-1.pptx
Debat-1.pptxDebat-1.pptx
Debat-1.pptx
 
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptx
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptxBAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptx
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptx
 
Ppt debat
Ppt debatPpt debat
Ppt debat
 
Kelompok 04_ Materi Debat_XIPA2_SMaN 2 Jombang.pptx
Kelompok 04_ Materi Debat_XIPA2_SMaN 2 Jombang.pptxKelompok 04_ Materi Debat_XIPA2_SMaN 2 Jombang.pptx
Kelompok 04_ Materi Debat_XIPA2_SMaN 2 Jombang.pptx
 
KD 2.9_RPP SMK XI-Bahasa Indonesia
KD 2.9_RPP SMK XI-Bahasa IndonesiaKD 2.9_RPP SMK XI-Bahasa Indonesia
KD 2.9_RPP SMK XI-Bahasa Indonesia
 
Teks DEBAT.pptx
Teks DEBAT.pptxTeks DEBAT.pptx
Teks DEBAT.pptx
 
Materi Ekskul Debat.pptx
Materi Ekskul Debat.pptxMateri Ekskul Debat.pptx
Materi Ekskul Debat.pptx
 
Kemampuan Berbahasa Lisan
Kemampuan Berbahasa LisanKemampuan Berbahasa Lisan
Kemampuan Berbahasa Lisan
 
Keterampilan Berbicara (Debat, Diskusi, Presentasi, Seminar, dan Lokakarya)
Keterampilan Berbicara (Debat, Diskusi, Presentasi, Seminar, dan Lokakarya)Keterampilan Berbicara (Debat, Diskusi, Presentasi, Seminar, dan Lokakarya)
Keterampilan Berbicara (Debat, Diskusi, Presentasi, Seminar, dan Lokakarya)
 
MEDIA MENGIDENTIFIKASI TEKS DISKUSI.pptx
MEDIA MENGIDENTIFIKASI TEKS DISKUSI.pptxMEDIA MENGIDENTIFIKASI TEKS DISKUSI.pptx
MEDIA MENGIDENTIFIKASI TEKS DISKUSI.pptx
 
bahasa indonesia diskusi dan seminar
bahasa indonesia diskusi dan seminarbahasa indonesia diskusi dan seminar
bahasa indonesia diskusi dan seminar
 
Teks debat lanjutan
Teks debat lanjutanTeks debat lanjutan
Teks debat lanjutan
 
Bahasa indonesia agustus minggu 2 2021
Bahasa indonesia agustus minggu 2 2021Bahasa indonesia agustus minggu 2 2021
Bahasa indonesia agustus minggu 2 2021
 
Modul Pert 2.docx
Modul Pert 2.docxModul Pert 2.docx
Modul Pert 2.docx
 
Ficha Meilawaty Choir
Ficha Meilawaty ChoirFicha Meilawaty Choir
Ficha Meilawaty Choir
 
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa IndonesiaPowerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
 
Model pembelajaran debat
Model pembelajaran debatModel pembelajaran debat
Model pembelajaran debat
 
Debat active.ppt
Debat active.pptDebat active.ppt
Debat active.ppt
 
Modul Debat Bahasa Indonesia - SMA Negeri 1 Argamakmur
Modul Debat Bahasa Indonesia - SMA Negeri 1 ArgamakmurModul Debat Bahasa Indonesia - SMA Negeri 1 Argamakmur
Modul Debat Bahasa Indonesia - SMA Negeri 1 Argamakmur
 
pembahasan tentang debat untuk peningkatan critical thingking
pembahasan tentang debat untuk peningkatan critical thingkingpembahasan tentang debat untuk peningkatan critical thingking
pembahasan tentang debat untuk peningkatan critical thingking
 

Recently uploaded

Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 

Recently uploaded (20)

Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 

Debat.pptx

  • 2. Berdebat Dengan Indah Menemukan esensi debat Mengontruksi bagian-bagian dalam debat Menganalisa isi debat Berlatih praktik debat Merumuskan batasan debat Mengidentifik asi unsur- unsur debat Merumuskan tata cara debat Merumuskan mosi berdasarkan isu atau permasalahan yang sedang berkembang menganalisis pendapat dan argumen yang dismpaikan tim afirmasi, tim oposisi, dan tim netral terhadap mosi Menyimpulkan hasil debat Menganalisis pendapat tim afirmasi, tim oposisi, dan tim netral dalam debat Mengidentifik asi ragam bahasa debat Menyusun mosi dari permasalahan aktual Menyusun pendapat untuk mendukung atau menolak mosi Melaksanakan debat sesuai dengan peran yang ditetapkan Peta Konsep
  • 3. A. Menemukan Esensi Debat Debat adalah dua pihak yang salin bertukar pendapat dengan mengemukakan berbagai alasan mesikpun keduanya berada pada sudut pandang yang berbeda. Merumuskan Esensi Debat Agar dapat memeriksa video atau teks debat dengan baik, hal-hal yang perlu dilakukan antara lain: 1. Berkonsentrasilah pada video atau teks yang akan dilihat dan didengarkan agar dapat mencatat pokok_pokok yang menjadi permasalahan. 2. Supaya membantu kamu dalam menangkap gagasan, tuliskanlah bagian- bagian penting yang menjadi inti dari debat tersebut. 3. Sebelum melihat video atau membaca teks debat, kamu dapat menyampaikan pertanyaan umun. Misalnya: a) Mengapa teks tersebut tergolong debat? b) Siapa nama tokoh yang sedang berdebat?
  • 4. a) Mengapa teks tersebut tergolong debat? b) Siapa nama tokoh yang sedang berdebat? c) Apa jabatan atu pekerjaan mereka? d) Siapa yang menjadi pemimpin debat? e) Hal apa yang tengah diperdebatkan? Mengidentifikasi Unsur-unsur Debat 1. Mosi: Tema atau topik perdebatan 2. Tim afirmasi: Pihak yang setuju atau sependapat dengan mosi yang diperdebatkan 3. Tim oposisi: Pihak yang tidak setuju dengan mosi yang diperdebatkan
  • 5. 4. Tim netral: Pihak yang tidak mendukung maupun menyanggah argumen kedua belah pihak, dan bersifat netral saat berargumen. 5. Penonton atau juri: Pihak atau penonton debat yang dipilih untuk memberi penilaian kedua belah pihak. 6. Moderator: Pihak yang mengatur alur jalannya debat. 7. Penulis atau notulen: Orang yang dipilih untuk menuliskan hasil dari debat yang berlangsung. Merumuskan Tata Cara Debat 1. Memahami dan menjalankan peraturan debat yang telah disepakati oleh peserta dan anggota debat. 2. Ajukan argumen dengan analisis yang kritis, masuk akal, dan runtut. 3. Dalam menyampaikan gagasan kenali dan pahami kelemahan maupun kelebihan yang dimiliki lawan. Tata cara debat yang baik dan benar antara lain:
  • 6. B. Mengonstruksi Bagian-bagian Dalam Berdebat Merumuskan Mosi Berdasarkan Isu atau Permasalahan yang Sedang Berkembang Mosi dalam debat sama dengan topik dalam sebuah teks. Mosi menjadi dasar bagi pihak-pihak yang terlibat debat untuk menentukan sikap apakah mendukung atau menolak mosi. Berdasarkan mosi, semua pihak dapat menyiapkan argument untuk mendukung pendapatnya tentang mosi. Menyusun Pendapat Disertai Argumen Baik untuk Mendukung Maupun Menolak Mosi Contoh pendapat dan argumen dalam kutipan debat: “Menurut saya, tawuran antar pelajar terjadi tidak saja karena karakter anak-anak yang cenderung brutal. Lebih dari itu, tawuran terjadi karena anak-anak mendapat teladan yang kurang baik dari para pemimpin bangsa yang sibuk saling menghujat.Televisi dan internet pun dengan bebas menyajikan berbagai aksi brutal yang membuat anak-anak tergoda untuk meniru.”
  • 7. Dalam kutipan tersebut pembicara menyampaikan pendapatnya bahwa tawuran antar pelajar terjadi tidak saja karena karakter anak-anak yang cenderung brutal. Alasan atau argument yang disampaikan berupa kalimat yang ditebalkan. Menyimpulkan Hasil Debat Karena simpulan dalam debat disusun berdasarkan pendapat dan argument yang telah disampaikan sebelumnya, penalaran yang digunakan dalam menyusun simpulan debat termasuk dalam penalaran induktif. Penalaran induktif dibagi 3, yaitu: 1. GENERALISASI Penarikan kesimpulan dengan cara generalisasi berpangkal pada pernyataan- pernyataan yang bersifat khusus, fenomena-fenomena khusus kemudian ditarik pernyataan yang bersifat general (umum). 2. ANALOGI Penarikan kesimpulan yang didasarkan atas perbandingan 2 hal yang berbeda. Tetapi, karena mempunyai kesamaan segi, fungsi, atau ciri, kemudian keduanya dibandingkan (disamakan). Kesamaan inilah yang menjadi dasar penarikan simpulan. 3. SEBAB-AKIBAT Dalam pola penalaran ini, sebab bisa menjadi gagasan utamanya, sedangkan akibat menjadi gagasan penjelasnya. Namun dapat juga sebaliknya.
  • 8. C. Menganalisis Debat Menganalisis Pendapat Tim Afirmasi, Tim Oposisi, dan Tim Netral dalam Debat Sebelum menganalisis kekuatan dan kelemahan pendapat pihak-pihak yang berdebat, hal yang harus dilakukan terlebih dahulu adalah mengidentifikasi pendapat dan argument yang disampaikan masing-masing pihak. Analisi yang dilakukan pada bagian ini ditekankan pada kekuatan dan kelemahan pendapat serta argument yang disampaikan. Mengidentifikasi Ragam Bahasa Debat Ciri ragam bahasa ilmiah: 1. Kaidah Bahasa Indonesia yang digunakan harus benar sesuai dengan kaidah Bahasa baku, baik kaidah tata ejaan maupun tata Bahasa. 2. Ide yang diungkapkan harus benar sesuai dengan fakta dan dapat diterima akal sehat, harus tepat, dan hanya memiliki satu makna, padat, langsung menuju sasaran, runtun dan sistematis. 3. Kata yang dipilih memiliki makna sebenarnya.
  • 9. D. Berlatih Praktik Debat Menyusun Mosi Sebelum memulai debat, terlebih dahulu harus dirumuskan mosi (permasalahan) yang akan diperdebatkan. Mosi dapat diambil dari berita yang tengah hangat beredar di masyarakat. Kamu juga dapat mengangkat masalah-masalah yang kamu hadapi di sekolah. Menyusun Pendapat untuk Mendukung atau Menolak Mosi 1. Mengumpulkan informasi yang logis terkait dengan mosi. 2. Menggunakan Bahasa yang efektif dan komunikatif. 3. Menyampaikan pendapat dengan sikap tegas dan sopan. Melaksanakan Debat Sesuai dengan Peran yang Telah Ditetapkan Sepakatilah tata tertib debat kelas yang akan dilakukan. Beberapa hal yang perlu kamu sepakati sebagai tata tertib antara lain lamanya menyampaikna pendapat dan mendapatkan tanggapan, lamanya debat akan berlangsung, siapa yang memimpin dan apa saja tugasnya, serta bagaimana pembagian peran dalam debat.