SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
Download to read offline
DATA DAN PEMANFAATANNYA
19 Juni 2021
Dr. Yogi Anggraena, M.Si
Koordinator Pengembangan Kurikulum di Pusat Kurikulum dan Perbukuan
Kemdikbud Pusat
1
2
3
4
5
Sumber: https://www.cnbcindonesia.com/news/20180320204735-16-7947/indonesia-
terseret-revolusi-industri-dunia
Data
Kata data berasal dari bahasa Latin yaitu datum yang artinya suatu
bentuk jamak yang berarti sesuatu yang diberi. Data ialah sekumpulan
fakta yang didapat dan untuk diperuntukan menjadi suatu data untuk
diproses atau diolah sehingga menjadi sesuatu yang dapat dimengerti
oleh orang lain
Pengertian Data Secara Umum
• Pengertian data adalah sekumpulan keterangan atau fakta mentah
berupa simbol, angka, kata-kata, atau citra, yang didapatkan melalui
proses pengamatan atau pencarian ke sumber-sumber tertentu.
• Pendapat lain mengatakan, definisi data adalah kumpulan keterangan-
keterangan atau deskripsi dasar dari suatu hal (objek atau kejadian)
yang diperoleh dari hasil pengamatan (observasi) dan dapat diolah
menjadi bentuk yang lebih kompleks, seperti; informasi, database,
atau solusi untuk masalah tertentu.
JENIS DATA
Data Kualitatif
• Data kualitatif atau disebut juga data naratif, adalah data dalam
penelitian yang menjelaskan suatu fenomena berdasarkan hal-hal
yang umumnya tidak dapat dihitung. Oleh karena itu, data ini disebut
data kualitatif karena berdasarkan kualitas dari suatu objek atau
fenomena.
• Karena kualitas umumnya tidak mampu dijelaskan dalam bentuk
angka dan statistik maka data kualitatif umumnya disajikan dengan
menggunakan penjelasan deskriptif.
• Biasanya, data kualitatif ditujukan untuk menjelaskan secara detail
kualitas-kualitas tidak terukur yang ada pada sebuah objek. Contohnya
adalah emosi pengendara yang terjebak kemacetan.
Contoh Data Kualitatif
• Data kualitatif akan disajikan dalam bentuk uraian deskriptif, sehingga
data utuhnya berupa deskripsi kata-kata yang menceritakan fenomena
seputar objek.
• Contoh data kualitatif misalnya pada penelitian yang mengkaji dampak
perilaku buang sampah ke sungai. Penelitian tersebut tergolong
kualitatif karena membahas objek secara deskriptif analitis.
• Data kualitatif yang diperoleh dari penelitian tersebut bisa berupa
faktor yang menyebabkan masyarakat buang sampah ke sungai,
bagaimana dampak perilaku tersebut terhadap
keseimbangan ekosistem sungai ditinjau dari keberlangsungan hidup
biota sungai, potensi bencana akibat sampah, dan siapa saja yang
terdampak kebiasaan buruk tersebut
Data Kuantitatif
• Data kuantitatif adalah jenis data dalam penelitian yang dapat diukur, dihitung,
serta dapat dideskripsikan dengan menggunakan angka. Umumnya, data seperti
ini digunakan untuk menjelaskan fenomena-fenomena yang jelas dan sudah ada
instrumen ukurnya.
• Biasanya data kuantitatif diperoleh ketika melakukan penelitian yang bersifat
statistik. Penelitian seperti ini mengumpulkan banyak data yang kemudian akan
dianalisis menggunakan analisis statistika untuk menginterpretasi data tersebut
menjadi sebuah statistik.
• Data kuantitatif biasanya dipakai guna menguji sebuah teori yang sebelumnya
telah dirancang dalam bentuk hipotesis sementara. Oleh karena itu, data yang
disajikan pun berupa statistik dan fakta yang mendukung kebenaran teori.
• Biasanya, data kuantitatif dipakai untuk mengukur suatu fenomena berdasarkan
standar-standar yang sudah ada. Contohnya adalah durasi pengendara terjebak
dalam kemacetan, atau indeks kemacetan di suatu kawasan perkota
Contoh Data Kuantitatif
• Data kuantitatif adalah data yang berwujud angka dan disajikan sesuai
dengan kaidah statistik.
• Contoh data kuantitatif misalnya penelitian mengenai profil guru yang ada
pada sekolah di suatu Kabupaten. Penelitian ini memanfaatkan data
kuantitatif karena meneliti mengenai angka-angka pasti yaitu jumlah guru,
jenis kelamin, mata pelajaran, dan pendidikan terakhir.
• Data tersebut tergolong kuantitatif karena ada angka atau penggolongan
mutlak yang sudah terstandarisasi. Penyajian datanya bisa bermacam-
macam, contohnya adalah menggunakan tabel yang mengklasifikasikan
guru berdasarkan usia, jenis kelamin, atau berdasarkan mata pelajaran
yang diampu
Sumber Data: Data Primer dan Data Sekunder
• Data primer merupakan jenis data yang dikumpulkan oleh peneliti langsung dari sumber
utama, sedangkan data sekunder merupakan data yang telah dikumpulkan atau tersedia
untuk peneliti dari pihak lain. Selain itu juga jenis data yang disediakan data primer
bersifat real-time, sedangkan data sekunder biasanya bersifat lampau. Biasanya dalam
proses pengumpulan data, data sekunder cenderung lebih cepat dan mudah dalam
pengumpulannya. Data primer tersedia dalam bentuk mentah, sedangkan data sekunder
dalam bentuk “jadi” atau sudah diolah, yang artinya data sekunder itu tersedia untuk publik
dalam bentuk sederhana dan mudah untuk dipahami, sedangkan data primer itu
merupakan data yang masih harus diolah dan disederhanakan lagi.
• Data primer dapat dikumpulkan dengan teknik pengumpulan data survey, dan kuesioner.
Sementara data sekunder dikumpulkan dengan teknik studi pustaka, analisis media dan
observasi. Jika dilihat dari segi spesifik atau tidaknya, data primer lebih spesifik daripada
data sekunder
Fungsi Data
• Data dapat berfungsi sebagai acuan dalam mengambil suatu
keputusan dalam pemecahan masalah.
• Data bisa dijadikan sebagai pedoman atau dasar suatu penelitian atau
perencanaan.
• Data dapat berfungsi sebagai acuan dalam implementasi suatu
kegiatan.
• Data berfungsi sebagai dasar untuk melakukan evaluasi terhadap
suatu kegiatan.
Manfaat Data
• Untuk suatu komponen utama atau penting dalam suatu sistem informasi,dikarenakan dasar dari dalam
menyediakan suatu informasi
• Menentukan kualitas informasi yaitu cepat, akurat, dan relevan, sehingga infromasi yang disajikan tidak basi.
Informasi dapat dikatakan bernilai bila manfaatnya lebih efektif dibandingkan dengan biaya mendapatkanya.
• Untuk mengatasi suatu kerangkapan data (redundancy data)
• Untuk menghindari terjadinya suatu inkonsistensi data
• Untuk mengatasi suatu kesulitan dalam mengakses data
• Untuk menyusun sebuah format yang standar dari suatu data.
• Untuk Penggunaan oleh banyak pemakai (multiple user). Suatu database bisa dimanfaatkan secara
bersamaan oleh banyak pengguna (multiuser).
• Untuk melakukan suatu perlindungan dan suatu pengamanan data. Setiap sebuah data hanya bisa diakses
atau dimanipulasi oleh suatu pihak yang diberi otoritas dengan memberikan sebuah login dan password
terhadap masing-masing sebuah data.
Penyajian Data
Tabel Statistik
Tabel statistik memuat semua data
yang telah diringkas baik secara
kuantitatif maupun kualitatif.
Tabel statistik dapat dibuat dalam
berbagai bentuk mulai dari tabel
klasifikasi satu arah, dua arah,
tiga arah dan lebih dari tiga arah.
Yang mana yang akan dipilih
tergantung dari ragam data yang
diperoleh. Bentuk tabel biasanya
akan terdiri dari komponen-
komponen : judul tabel, judul
kolom, isi tabel dan sumber
Penyajian Data
Metode Grafik
Grafik adalah metode penyajian
data dengan menggunakan
gambar-gambar yang umumnya
digunakan untuk melihat
perubahan yang terjadi dalam
sebuah variable atau untuk
membandingkan beberapa variable
yang memiliki karakteristik yang
sama. Sebuah grafik hendaknya
dibuat sesederhana mungkin dan
menekankan pada aspek-aspek
penting dari data yang disajikan.
Kecenderungan untuk memasukkan
terlalu banyak informasi dalam
sebuah grafik haruslah dihindarkan
karena hal ini tidak akan
memberikan informasi tambahan
yang berarti bahkan dapat
membingungkan pembacanya
Bentuk Penyajian Data
1. Diagram garis
2. Kurva
3. Diagram batang
4. Diagram Lingkaran
Penyajian Data
Diagram Garis
Diagram garis umumnya digunakan
untuk melihat perkembangan
suatu gejala atau fakta yang
terkait dengan dimensi waktu.
Dengan diagram ini maka
konsumen akan lebih mudah
melihat bagaimana
berfluktuasinya nilai data yang
sedang diamati. Untuk
menggambarkannya sumbu tegak
(sumbu-y) digunakan untuk
menyatakan data yang diamati,
sedangkan sumbu mendatar
(sumbu-x) untuk menyatakan
waktu
Penyajian Data
Kurva
Kurva sebenarnya sama saja
dengan diagram garis kecuali
tujuannya adalah untuk
melukiskan suatu hubungan yang
kontinu. Umumnya kurva
digunakan untuk data hasil
eksperimen dalam upaya untuk
menggambarkan hubungan antara
dua deret data. Kurva dua dimensi
juga terdiri dari sumbu tegak dan
sumbu mendatar. Setelah data
diplot, kemudian dibuat kurva
yang mendekati titik-titik pada
grafik. Biasanya untuk
menggambarkan kurva ini
digunakan pendekatan melalui
persamaan matematis
Penyajian Data
Diagram Batang
Diagram batang merupakan salah
satu bentuk penyajian data secara
visual. Diagram batang sangat
tepat digunakan jika variabel
berbentuk kategori maupun
atribut. Demikian pula data
tahunan, asalkan jumlah tahunnya
tidak terlalu banyak. Diagram
batang bisa digambarkan secara
vertikal (sejajar dengan sumbu-y)
dan horizontal (sejajar dengan
sumbu-x). Yang mana yang akan
dipilih tergantung selera si penyaji
data
Penyajian Data
Diagram Lingkaran
Jika diagram batang dapat
digunakan untuk membandingkan
sejumlah variabel, selama variabel
ini bisa diukur paling sedikit satu
aspek, maka diagram lingkaran
dapat digunakan bilamana
variabel-variabel dijumlahkan ke
dalam suatu jumlah tertentu
sedemikian rupa sehingga setiap
variabel dapat dinyatakan sebagai
persentase dari jumlah tersebut.
Lingkaran yang memiliki jumlah
sudut 3600 dapat dibagi kedalam
segmen-segmen untuk
menunjukkan nilai penting relatif
dari setiap variabel
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to Data_dan_Pemanfaatannya.pdf

Muhammad tofa ngenda j1 f111238
Muhammad tofa ngenda j1 f111238Muhammad tofa ngenda j1 f111238
Muhammad tofa ngenda j1 f111238lxionsaga
 
Probabilitas statistik
Probabilitas statistikProbabilitas statistik
Probabilitas statistikmamabelumpuas
 
Ringkasan Penelitian Memilih Layanan Broadband Internet Jaringan Operator GSM
Ringkasan Penelitian Memilih Layanan Broadband Internet Jaringan Operator GSM Ringkasan Penelitian Memilih Layanan Broadband Internet Jaringan Operator GSM
Ringkasan Penelitian Memilih Layanan Broadband Internet Jaringan Operator GSM Muhammad Akbar
 
Ringkasan dan jurnal penelitian penggunaan software open source
Ringkasan dan jurnal penelitian penggunaan software open sourceRingkasan dan jurnal penelitian penggunaan software open source
Ringkasan dan jurnal penelitian penggunaan software open sourceZaien Knight
 
1 pendahuluan stat_101012015
1 pendahuluan stat_1010120151 pendahuluan stat_101012015
1 pendahuluan stat_101012015ahmad fauzan
 
J1 f111019 abdul hadi asli
J1 f111019 abdul hadi asliJ1 f111019 abdul hadi asli
J1 f111019 abdul hadi aslibankir212
 
Pengantar statistik
Pengantar statistikPengantar statistik
Pengantar statistikHafiza .h
 
Rancangan Penelitian
Rancangan PenelitianRancangan Penelitian
Rancangan PenelitianMeliamira1
 
Materi 12 # hakikat statistika
Materi 12 # hakikat statistikaMateri 12 # hakikat statistika
Materi 12 # hakikat statistikaAhmad Kurnia
 
Materi 1 statistik (pengantar)
Materi 1 statistik (pengantar)Materi 1 statistik (pengantar)
Materi 1 statistik (pengantar)Yunita Dwi Jayanti
 
MPI-sess_12-Pengolahan-Data.ppt
MPI-sess_12-Pengolahan-Data.pptMPI-sess_12-Pengolahan-Data.ppt
MPI-sess_12-Pengolahan-Data.pptNothngIsTrue
 
TINJAUAN UMUM DATA DAN STATISTIKA
TINJAUAN UMUM DATA DAN STATISTIKATINJAUAN UMUM DATA DAN STATISTIKA
TINJAUAN UMUM DATA DAN STATISTIKAHusna Sholihah
 
STATISTIK-DENGAN-SPSS.pdf
STATISTIK-DENGAN-SPSS.pdfSTATISTIK-DENGAN-SPSS.pdf
STATISTIK-DENGAN-SPSS.pdfTinnysumardi
 
Ringkasan Penelitian Pemanfaat Warnet Dikalangan Pelajar dan Mahasiswa (i) Pr...
Ringkasan Penelitian Pemanfaat Warnet Dikalangan Pelajar dan Mahasiswa (i) Pr...Ringkasan Penelitian Pemanfaat Warnet Dikalangan Pelajar dan Mahasiswa (i) Pr...
Ringkasan Penelitian Pemanfaat Warnet Dikalangan Pelajar dan Mahasiswa (i) Pr...-
 
09-analisis-data.ppt
09-analisis-data.ppt09-analisis-data.ppt
09-analisis-data.ppttugaskampus3
 

Similar to Data_dan_Pemanfaatannya.pdf (20)

Muhammad tofa ngenda j1 f111238
Muhammad tofa ngenda j1 f111238Muhammad tofa ngenda j1 f111238
Muhammad tofa ngenda j1 f111238
 
Probabilitas statistik
Probabilitas statistikProbabilitas statistik
Probabilitas statistik
 
Ringkasan Penelitian Memilih Layanan Broadband Internet Jaringan Operator GSM
Ringkasan Penelitian Memilih Layanan Broadband Internet Jaringan Operator GSM Ringkasan Penelitian Memilih Layanan Broadband Internet Jaringan Operator GSM
Ringkasan Penelitian Memilih Layanan Broadband Internet Jaringan Operator GSM
 
Ringkasan dan jurnal penelitian penggunaan software open source
Ringkasan dan jurnal penelitian penggunaan software open sourceRingkasan dan jurnal penelitian penggunaan software open source
Ringkasan dan jurnal penelitian penggunaan software open source
 
1 pendahuluan stat_101012015
1 pendahuluan stat_1010120151 pendahuluan stat_101012015
1 pendahuluan stat_101012015
 
J1 f111019 abdul hadi asli
J1 f111019 abdul hadi asliJ1 f111019 abdul hadi asli
J1 f111019 abdul hadi asli
 
Modul 1 statistika deskriptif
Modul 1 statistika deskriptifModul 1 statistika deskriptif
Modul 1 statistika deskriptif
 
Pengantar Statistik
Pengantar StatistikPengantar Statistik
Pengantar Statistik
 
Pengantar statistik
Pengantar statistikPengantar statistik
Pengantar statistik
 
Rancangan Penelitian
Rancangan PenelitianRancangan Penelitian
Rancangan Penelitian
 
Materi 12 # hakikat statistika
Materi 12 # hakikat statistikaMateri 12 # hakikat statistika
Materi 12 # hakikat statistika
 
Materi 1 statistik (pengantar)
Materi 1 statistik (pengantar)Materi 1 statistik (pengantar)
Materi 1 statistik (pengantar)
 
Biostatistik
BiostatistikBiostatistik
Biostatistik
 
MPI-sess_12-Pengolahan-Data.ppt
MPI-sess_12-Pengolahan-Data.pptMPI-sess_12-Pengolahan-Data.ppt
MPI-sess_12-Pengolahan-Data.ppt
 
Ek107 122215-611-1
Ek107 122215-611-1Ek107 122215-611-1
Ek107 122215-611-1
 
TINJAUAN UMUM DATA DAN STATISTIKA
TINJAUAN UMUM DATA DAN STATISTIKATINJAUAN UMUM DATA DAN STATISTIKA
TINJAUAN UMUM DATA DAN STATISTIKA
 
STATISTIK-DENGAN-SPSS.pdf
STATISTIK-DENGAN-SPSS.pdfSTATISTIK-DENGAN-SPSS.pdf
STATISTIK-DENGAN-SPSS.pdf
 
Transformasi informasi
Transformasi informasiTransformasi informasi
Transformasi informasi
 
Ringkasan Penelitian Pemanfaat Warnet Dikalangan Pelajar dan Mahasiswa (i) Pr...
Ringkasan Penelitian Pemanfaat Warnet Dikalangan Pelajar dan Mahasiswa (i) Pr...Ringkasan Penelitian Pemanfaat Warnet Dikalangan Pelajar dan Mahasiswa (i) Pr...
Ringkasan Penelitian Pemanfaat Warnet Dikalangan Pelajar dan Mahasiswa (i) Pr...
 
09-analisis-data.ppt
09-analisis-data.ppt09-analisis-data.ppt
09-analisis-data.ppt
 

Recently uploaded

Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfjeffrisovana999
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksdanzztzy405
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANDevonneDillaElFachri
 

Recently uploaded (8)

Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
 

Data_dan_Pemanfaatannya.pdf

  • 1. DATA DAN PEMANFAATANNYA 19 Juni 2021 Dr. Yogi Anggraena, M.Si Koordinator Pengembangan Kurikulum di Pusat Kurikulum dan Perbukuan Kemdikbud Pusat
  • 4.
  • 5. Data Kata data berasal dari bahasa Latin yaitu datum yang artinya suatu bentuk jamak yang berarti sesuatu yang diberi. Data ialah sekumpulan fakta yang didapat dan untuk diperuntukan menjadi suatu data untuk diproses atau diolah sehingga menjadi sesuatu yang dapat dimengerti oleh orang lain
  • 6. Pengertian Data Secara Umum • Pengertian data adalah sekumpulan keterangan atau fakta mentah berupa simbol, angka, kata-kata, atau citra, yang didapatkan melalui proses pengamatan atau pencarian ke sumber-sumber tertentu. • Pendapat lain mengatakan, definisi data adalah kumpulan keterangan- keterangan atau deskripsi dasar dari suatu hal (objek atau kejadian) yang diperoleh dari hasil pengamatan (observasi) dan dapat diolah menjadi bentuk yang lebih kompleks, seperti; informasi, database, atau solusi untuk masalah tertentu.
  • 8. Data Kualitatif • Data kualitatif atau disebut juga data naratif, adalah data dalam penelitian yang menjelaskan suatu fenomena berdasarkan hal-hal yang umumnya tidak dapat dihitung. Oleh karena itu, data ini disebut data kualitatif karena berdasarkan kualitas dari suatu objek atau fenomena. • Karena kualitas umumnya tidak mampu dijelaskan dalam bentuk angka dan statistik maka data kualitatif umumnya disajikan dengan menggunakan penjelasan deskriptif. • Biasanya, data kualitatif ditujukan untuk menjelaskan secara detail kualitas-kualitas tidak terukur yang ada pada sebuah objek. Contohnya adalah emosi pengendara yang terjebak kemacetan.
  • 9. Contoh Data Kualitatif • Data kualitatif akan disajikan dalam bentuk uraian deskriptif, sehingga data utuhnya berupa deskripsi kata-kata yang menceritakan fenomena seputar objek. • Contoh data kualitatif misalnya pada penelitian yang mengkaji dampak perilaku buang sampah ke sungai. Penelitian tersebut tergolong kualitatif karena membahas objek secara deskriptif analitis. • Data kualitatif yang diperoleh dari penelitian tersebut bisa berupa faktor yang menyebabkan masyarakat buang sampah ke sungai, bagaimana dampak perilaku tersebut terhadap keseimbangan ekosistem sungai ditinjau dari keberlangsungan hidup biota sungai, potensi bencana akibat sampah, dan siapa saja yang terdampak kebiasaan buruk tersebut
  • 10. Data Kuantitatif • Data kuantitatif adalah jenis data dalam penelitian yang dapat diukur, dihitung, serta dapat dideskripsikan dengan menggunakan angka. Umumnya, data seperti ini digunakan untuk menjelaskan fenomena-fenomena yang jelas dan sudah ada instrumen ukurnya. • Biasanya data kuantitatif diperoleh ketika melakukan penelitian yang bersifat statistik. Penelitian seperti ini mengumpulkan banyak data yang kemudian akan dianalisis menggunakan analisis statistika untuk menginterpretasi data tersebut menjadi sebuah statistik. • Data kuantitatif biasanya dipakai guna menguji sebuah teori yang sebelumnya telah dirancang dalam bentuk hipotesis sementara. Oleh karena itu, data yang disajikan pun berupa statistik dan fakta yang mendukung kebenaran teori. • Biasanya, data kuantitatif dipakai untuk mengukur suatu fenomena berdasarkan standar-standar yang sudah ada. Contohnya adalah durasi pengendara terjebak dalam kemacetan, atau indeks kemacetan di suatu kawasan perkota
  • 11. Contoh Data Kuantitatif • Data kuantitatif adalah data yang berwujud angka dan disajikan sesuai dengan kaidah statistik. • Contoh data kuantitatif misalnya penelitian mengenai profil guru yang ada pada sekolah di suatu Kabupaten. Penelitian ini memanfaatkan data kuantitatif karena meneliti mengenai angka-angka pasti yaitu jumlah guru, jenis kelamin, mata pelajaran, dan pendidikan terakhir. • Data tersebut tergolong kuantitatif karena ada angka atau penggolongan mutlak yang sudah terstandarisasi. Penyajian datanya bisa bermacam- macam, contohnya adalah menggunakan tabel yang mengklasifikasikan guru berdasarkan usia, jenis kelamin, atau berdasarkan mata pelajaran yang diampu
  • 12. Sumber Data: Data Primer dan Data Sekunder • Data primer merupakan jenis data yang dikumpulkan oleh peneliti langsung dari sumber utama, sedangkan data sekunder merupakan data yang telah dikumpulkan atau tersedia untuk peneliti dari pihak lain. Selain itu juga jenis data yang disediakan data primer bersifat real-time, sedangkan data sekunder biasanya bersifat lampau. Biasanya dalam proses pengumpulan data, data sekunder cenderung lebih cepat dan mudah dalam pengumpulannya. Data primer tersedia dalam bentuk mentah, sedangkan data sekunder dalam bentuk “jadi” atau sudah diolah, yang artinya data sekunder itu tersedia untuk publik dalam bentuk sederhana dan mudah untuk dipahami, sedangkan data primer itu merupakan data yang masih harus diolah dan disederhanakan lagi. • Data primer dapat dikumpulkan dengan teknik pengumpulan data survey, dan kuesioner. Sementara data sekunder dikumpulkan dengan teknik studi pustaka, analisis media dan observasi. Jika dilihat dari segi spesifik atau tidaknya, data primer lebih spesifik daripada data sekunder
  • 13. Fungsi Data • Data dapat berfungsi sebagai acuan dalam mengambil suatu keputusan dalam pemecahan masalah. • Data bisa dijadikan sebagai pedoman atau dasar suatu penelitian atau perencanaan. • Data dapat berfungsi sebagai acuan dalam implementasi suatu kegiatan. • Data berfungsi sebagai dasar untuk melakukan evaluasi terhadap suatu kegiatan.
  • 14. Manfaat Data • Untuk suatu komponen utama atau penting dalam suatu sistem informasi,dikarenakan dasar dari dalam menyediakan suatu informasi • Menentukan kualitas informasi yaitu cepat, akurat, dan relevan, sehingga infromasi yang disajikan tidak basi. Informasi dapat dikatakan bernilai bila manfaatnya lebih efektif dibandingkan dengan biaya mendapatkanya. • Untuk mengatasi suatu kerangkapan data (redundancy data) • Untuk menghindari terjadinya suatu inkonsistensi data • Untuk mengatasi suatu kesulitan dalam mengakses data • Untuk menyusun sebuah format yang standar dari suatu data. • Untuk Penggunaan oleh banyak pemakai (multiple user). Suatu database bisa dimanfaatkan secara bersamaan oleh banyak pengguna (multiuser). • Untuk melakukan suatu perlindungan dan suatu pengamanan data. Setiap sebuah data hanya bisa diakses atau dimanipulasi oleh suatu pihak yang diberi otoritas dengan memberikan sebuah login dan password terhadap masing-masing sebuah data.
  • 15. Penyajian Data Tabel Statistik Tabel statistik memuat semua data yang telah diringkas baik secara kuantitatif maupun kualitatif. Tabel statistik dapat dibuat dalam berbagai bentuk mulai dari tabel klasifikasi satu arah, dua arah, tiga arah dan lebih dari tiga arah. Yang mana yang akan dipilih tergantung dari ragam data yang diperoleh. Bentuk tabel biasanya akan terdiri dari komponen- komponen : judul tabel, judul kolom, isi tabel dan sumber
  • 16. Penyajian Data Metode Grafik Grafik adalah metode penyajian data dengan menggunakan gambar-gambar yang umumnya digunakan untuk melihat perubahan yang terjadi dalam sebuah variable atau untuk membandingkan beberapa variable yang memiliki karakteristik yang sama. Sebuah grafik hendaknya dibuat sesederhana mungkin dan menekankan pada aspek-aspek penting dari data yang disajikan. Kecenderungan untuk memasukkan terlalu banyak informasi dalam sebuah grafik haruslah dihindarkan karena hal ini tidak akan memberikan informasi tambahan yang berarti bahkan dapat membingungkan pembacanya Bentuk Penyajian Data 1. Diagram garis 2. Kurva 3. Diagram batang 4. Diagram Lingkaran
  • 17. Penyajian Data Diagram Garis Diagram garis umumnya digunakan untuk melihat perkembangan suatu gejala atau fakta yang terkait dengan dimensi waktu. Dengan diagram ini maka konsumen akan lebih mudah melihat bagaimana berfluktuasinya nilai data yang sedang diamati. Untuk menggambarkannya sumbu tegak (sumbu-y) digunakan untuk menyatakan data yang diamati, sedangkan sumbu mendatar (sumbu-x) untuk menyatakan waktu
  • 18. Penyajian Data Kurva Kurva sebenarnya sama saja dengan diagram garis kecuali tujuannya adalah untuk melukiskan suatu hubungan yang kontinu. Umumnya kurva digunakan untuk data hasil eksperimen dalam upaya untuk menggambarkan hubungan antara dua deret data. Kurva dua dimensi juga terdiri dari sumbu tegak dan sumbu mendatar. Setelah data diplot, kemudian dibuat kurva yang mendekati titik-titik pada grafik. Biasanya untuk menggambarkan kurva ini digunakan pendekatan melalui persamaan matematis
  • 19. Penyajian Data Diagram Batang Diagram batang merupakan salah satu bentuk penyajian data secara visual. Diagram batang sangat tepat digunakan jika variabel berbentuk kategori maupun atribut. Demikian pula data tahunan, asalkan jumlah tahunnya tidak terlalu banyak. Diagram batang bisa digambarkan secara vertikal (sejajar dengan sumbu-y) dan horizontal (sejajar dengan sumbu-x). Yang mana yang akan dipilih tergantung selera si penyaji data
  • 20. Penyajian Data Diagram Lingkaran Jika diagram batang dapat digunakan untuk membandingkan sejumlah variabel, selama variabel ini bisa diukur paling sedikit satu aspek, maka diagram lingkaran dapat digunakan bilamana variabel-variabel dijumlahkan ke dalam suatu jumlah tertentu sedemikian rupa sehingga setiap variabel dapat dinyatakan sebagai persentase dari jumlah tersebut. Lingkaran yang memiliki jumlah sudut 3600 dapat dibagi kedalam segmen-segmen untuk menunjukkan nilai penting relatif dari setiap variabel