SlideShare a Scribd company logo
KELOMPOK iii




STRUKTUR DAN FUNGSI CPU



               rusdiansyah 10.01.228
               awang doddy 11.01.001
               imaniar mauliani 07.01.05
               yuniardo ismail rosidi 10.01.162
TUJUAN
  • Mahasiswa mengetahui tentang
    komponen utama CPU dan fungsi CPU.
  • Mahasiswa mengerti dan mampu
    menjelaskan fungsi prosesor dalam
    menjalankan instruksi-instruksi mesin
• CPU : Central Processing Unit
• Central Processing Unit ( CPU )
  Merupakankomponen terpenting dari
  sistem
  Komputer, Komponen pengolah data be
  rdasarkan instruksi yang diberikan
  kepadanya dalam mewujudkan fungsi
  dan tugasnya,
Komponen utama CPU
  •   Arithmetic and Logic Unit (ALU)
  •   Control Unit
  •   Registers
  •   CPU Interconnections
Aktivitas dari CPU
  • Mengambil Instruksi/Fetch
    Instruction
  • Mengambil Data/Fetch Data
  • Mengolah Data/Process Data
  • Menulis Data/Write Data
Aritmatic Logic Unit (ALU)

  • Bertugas membentuk fungsi – fungsi
    pengolahan data komputer.
  • ALU sering disebut mesin bahasa (machine
    language) karena bagian ini mengerjakan
    instruksi – instruksi bahasa mesin yang
    diberikan padanya.
  • ALU terdiri dari dua bagian, yaitu unit
    arithmetika dan unit logika boolean, yang
    masing – masing memiliki spesifikasi tugas
    tersendiri.
Control Unit
   • Bertugas mengontrol operasi CPU dan
     secara keselurahan mengontrol komputer
     sehingga terjadi sinkronisasi kerja antar
     komponen dalam menjalankan fungsi –
     fungsi operasinya.
   • Termasuk dalam tanggung jawab unit kontrol
     adalah mengambil instruksi – instruksi dari
     memori utama dan menentukan jenis
     instruksi tersebut.
Register

     Media   penyimpan    internal   CPU      yang
      digunakan saat proses pengolahan data.

  •   Memori ini bersifat sementara, biasanya
      digunakan untuk menyimpan data saat diolah
      ataupun data untuk pengolahan selanjutnya.
CPU Interconnections
     Sistem koneksi dan bus yang menghubungkan
      komponen internal dan bus – bus eksternal CPU.

     Komponen internal CPU yaitu ALU, unit kontrol
      dan register – register.

     Komponen eksternal CPU :sistem
      lainnya, seperti memori utama, piranti
      masukan/keluaran
Bagan Komponen Internal CPU
Struktur Internal CPU
Struktur Internal CPU
 • Lintasan perpindahan data dan
   kontrol logika digambarkan, termasuk
   elemen yang diberi label bus CPU
   internal.
 • Elemen ini dibutuhkan untuk
   memindahkan data antara bermaca-
   macam register dengan ALU, karena
   pada kenyataannya ALU hanya
   beroperasi pada data yang berada di
   dalam memori CPU internal
 • Menunjukkan elemenelemen dasar
   ALU
fungsi CPU
   Menjalankan program – program yang disimpan
    dalam memori utama dengan cara

    o   mengambil instruksi –instruksi

    o   menguji instruksi tersebut

    o   mengeksekusinya satu persatu sesuai alur
        perintah.
fungsi CPU (ii)
   Proses eksekusi program adalah dengan
    mengambil pengolahan instruksi yang terdiri dari
    dua langkah, yaitu :

    o   operasi pembacaan instruksi (fetch)

    o   operasi pelaksanaan instruksi (execute)
Siklus Instruksi
Siklus Instruksi (ii)
   Pada setiap siklus instruksi, CPU awalnya akan
    membaca instruksi dari memori

   Terdapat register dalam CPU yang berfungsi
    mengawasi dan menghitung instruksi
    selanjutnya, yang disebut Program Counter (PC)

   PC akan menambah satu hitungannya setiap kali
    CPU membaca instruksi
Siklus Instruksi (iii)
   Instruksi – instruksi yang dibaca akan dibuat dalam
    register instruksi (IR).

   Instruksi – instruksi ini dalam bentuk kode – kode
    binner yang dapat diinterpretasikan oleh CPU
    kemudian dilakukan aksi yang diperlukan
aksi CPU
• CPU – Memori, perpindahan data dari CPU ke
  memori dan sebaliknya.
• CPU –I/O, perpindahan data dari CPU ke modul
  I/O dan sebaliknya.
• Pengolahan Data, CPU membentuk sejumlah
  operasi aritmatika dan logika terhadap data.
• Kontrol, merupakan instruksi untuk pengontrolan
  fungsi atau kerja. Misalnya instruksi pengubahan
  urusan eksekusi.
siklus Eksekusi
•   Instruction Addess Calculation (IAC), yaitu
    mengkalkulasi atau menentukan alamat instruksi
    berikutnya yang akan dieksekusi. Biasanya melibatkan
    penambahan bilangan tetap ke alamat instruksi
    sebelumnya. Misalnya, bila panjang setiap instruksi 16 bit
    padahal memori memiliki panjang 8 bit, maka tambahkan
    2 ke alamat sebelumnya.

•   Instruction Fetch (IF), yaitu membaca atau pengambil
    instruksi dari lokasi memorinya ke CPU.

•   Instruction Operation Decoding (IOD), yaitu
    menganalisa instruksi untuk menentukan jenis operasi
    yang akan dibentuk dan operand yang akan digunakan.
siklus Eksekusi (ii)
•   Operand Address Calculation (OAC), yaitu
    menentukan alamat operand, hal ini dilakukan
    apabila melibatkan referensi operand pada
    memori.

•   Operand Fetch (OF), adalah mengambil
    operand dari memori atau dari modul I/O.

•   Data Operation (DO), yaitu membentuk operasi
    yang diperintahkan dalam instruksi.

•   Operand store (OS), yaitu menyimpan hasil
    eksekusi ke dalam memori
diagram siklus Eksekusi
STIKOM BALIKPAPAN@2012

More Related Content

What's hot

Cpu
CpuCpu
Cpu
taman14
 
Ppt cpu
Ppt cpuPpt cpu
STRUKTUR DAN FUNGSI CPU
STRUKTUR DAN FUNGSI CPUSTRUKTUR DAN FUNGSI CPU
STRUKTUR DAN FUNGSI CPU
Andhika Chandra Gulpa
 
Struktur cpu
Struktur cpuStruktur cpu
Struktur cpu
Hide Maru
 
Organisasi komputer (1)
Organisasi komputer (1)Organisasi komputer (1)
Organisasi komputer (1)
Alam Yuda
 
Organisasi Komputer
Organisasi KomputerOrganisasi Komputer
Organisasi Komputer
Mandarwarman Faisal
 
Orkom - Modul 4
Orkom - Modul 4Orkom - Modul 4
Orkom - Modul 4
beiharira
 
Orkom - Modul 5
Orkom - Modul 5Orkom - Modul 5
Orkom - Modul 5
beiharira
 
Pengantar orkom
Pengantar orkomPengantar orkom
Pengantar orkom
Hide Maru
 
SISTEKOM-KEVIN LIE
SISTEKOM-KEVIN LIESISTEKOM-KEVIN LIE
SISTEKOM-KEVIN LIE
KevinLiePatrician
 
Presentasi seputar CPU
Presentasi seputar CPUPresentasi seputar CPU
Presentasi seputar CPU
Adi Ginanjar Kusuma
 
Piranti proses (process device)
Piranti proses (process device)Piranti proses (process device)
Piranti proses (process device)Yustia Hapsari
 
Cara Kerja CPU
Cara Kerja CPUCara Kerja CPU
Cara Kerja CPU
Ferlina Nisa
 

What's hot (20)

Cpu
CpuCpu
Cpu
 
Ppt cpu
Ppt cpuPpt cpu
Ppt cpu
 
Cpu
CpuCpu
Cpu
 
STRUKTUR DAN FUNGSI CPU
STRUKTUR DAN FUNGSI CPUSTRUKTUR DAN FUNGSI CPU
STRUKTUR DAN FUNGSI CPU
 
Presentasi CPU
Presentasi CPUPresentasi CPU
Presentasi CPU
 
Struktur cpu
Struktur cpuStruktur cpu
Struktur cpu
 
Arsitektur Sistem Komputer
Arsitektur Sistem KomputerArsitektur Sistem Komputer
Arsitektur Sistem Komputer
 
Organisasi komputer (1)
Organisasi komputer (1)Organisasi komputer (1)
Organisasi komputer (1)
 
Organisasi Komputer
Organisasi KomputerOrganisasi Komputer
Organisasi Komputer
 
Pengantar orkom
Pengantar orkomPengantar orkom
Pengantar orkom
 
Orkom - Modul 4
Orkom - Modul 4Orkom - Modul 4
Orkom - Modul 4
 
Komponen utama cpu
Komponen utama cpuKomponen utama cpu
Komponen utama cpu
 
Orkom - Modul 5
Orkom - Modul 5Orkom - Modul 5
Orkom - Modul 5
 
Pengantar orkom
Pengantar orkomPengantar orkom
Pengantar orkom
 
SISTEKOM-KEVIN LIE
SISTEKOM-KEVIN LIESISTEKOM-KEVIN LIE
SISTEKOM-KEVIN LIE
 
Pertemuan2
Pertemuan2Pertemuan2
Pertemuan2
 
Presentasi seputar CPU
Presentasi seputar CPUPresentasi seputar CPU
Presentasi seputar CPU
 
Pembahasan mengenai cpu
Pembahasan mengenai cpuPembahasan mengenai cpu
Pembahasan mengenai cpu
 
Piranti proses (process device)
Piranti proses (process device)Piranti proses (process device)
Piranti proses (process device)
 
Cara Kerja CPU
Cara Kerja CPUCara Kerja CPU
Cara Kerja CPU
 

Viewers also liked

5 user centered_design
5 user centered_design5 user centered_design
5 user centered_design
Habib Rizq
 
Interaksi Manusia dengan Komputer
Interaksi Manusia dengan KomputerInteraksi Manusia dengan Komputer
Interaksi Manusia dengan Komputer
Antonio Fly
 
The Near Future of CSS
The Near Future of CSSThe Near Future of CSS
The Near Future of CSS
Rachel Andrew
 
How to Battle Bad Reviews
How to Battle Bad ReviewsHow to Battle Bad Reviews
How to Battle Bad Reviews
Glassdoor
 
Classroom Management Tips for Kids and Adolescents
Classroom Management Tips for Kids and AdolescentsClassroom Management Tips for Kids and Adolescents
Classroom Management Tips for Kids and Adolescents
Shelly Sanchez Terrell
 
The Buyer's Journey - by Chris Lema
The Buyer's Journey - by Chris LemaThe Buyer's Journey - by Chris Lema
The Buyer's Journey - by Chris Lema
Chris Lema
 
The Presentation Come-Back Kid
The Presentation Come-Back KidThe Presentation Come-Back Kid
The Presentation Come-Back Kid
Ethos3
 

Viewers also liked (7)

5 user centered_design
5 user centered_design5 user centered_design
5 user centered_design
 
Interaksi Manusia dengan Komputer
Interaksi Manusia dengan KomputerInteraksi Manusia dengan Komputer
Interaksi Manusia dengan Komputer
 
The Near Future of CSS
The Near Future of CSSThe Near Future of CSS
The Near Future of CSS
 
How to Battle Bad Reviews
How to Battle Bad ReviewsHow to Battle Bad Reviews
How to Battle Bad Reviews
 
Classroom Management Tips for Kids and Adolescents
Classroom Management Tips for Kids and AdolescentsClassroom Management Tips for Kids and Adolescents
Classroom Management Tips for Kids and Adolescents
 
The Buyer's Journey - by Chris Lema
The Buyer's Journey - by Chris LemaThe Buyer's Journey - by Chris Lema
The Buyer's Journey - by Chris Lema
 
The Presentation Come-Back Kid
The Presentation Come-Back KidThe Presentation Come-Back Kid
The Presentation Come-Back Kid
 

Similar to Cpu

STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.pptSTRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
septianihestyningrum
 
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.pptpembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
ssuser651430
 
Cpu
CpuCpu
Struktur dan Fungsi Processor
Struktur dan Fungsi ProcessorStruktur dan Fungsi Processor
Struktur dan Fungsi Processor
Dhicca Rama
 
Untitled.pptx
Untitled.pptxUntitled.pptx
Untitled.pptx
AfrizalMuhasan
 
Pressentasi control unit
Pressentasi control unitPressentasi control unit
Pressentasi control unitgea prima
 
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdfpensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
ssuser651430
 
Organisasi komputer-4
Organisasi komputer-4Organisasi komputer-4
Organisasi komputer-4
Ayu Karisma Alfiana
 
strukturfungsicpu1.ppt
strukturfungsicpu1.pptstrukturfungsicpu1.ppt
strukturfungsicpu1.ppt
IndahHasibuan3
 
Process device
Process deviceProcess device
Process deviceHakim Ahma
 
Sistem Komputer , Tugas Kelas XI TKJ 2
Sistem Komputer , Tugas Kelas XI TKJ 2Sistem Komputer , Tugas Kelas XI TKJ 2
Sistem Komputer , Tugas Kelas XI TKJ 2
CahyyCahya
 
Processing Unit Design Arsitektur dan Organisasi Komputer
Processing Unit Design Arsitektur dan Organisasi KomputerProcessing Unit Design Arsitektur dan Organisasi Komputer
Processing Unit Design Arsitektur dan Organisasi Komputer
feroza rosalina
 
04. Central Processing Unit -- Session IV edit.pptx
04. Central  Processing Unit -- Session IV edit.pptx04. Central  Processing Unit -- Session IV edit.pptx
04. Central Processing Unit -- Session IV edit.pptx
ImamCaksate
 
Mikroprosesor dan Mikrokontroler
Mikroprosesor dan MikrokontrolerMikroprosesor dan Mikrokontroler
Mikroprosesor dan Mikrokontroler
Rizki Nugroho
 
I pengenalan dasar komputer
I   pengenalan dasar komputerI   pengenalan dasar komputer
I pengenalan dasar komputer
Hamdan70
 
Sejarah dan perkembangan hardware
Sejarah dan perkembangan hardwareSejarah dan perkembangan hardware
Sejarah dan perkembangan hardware
pt.ccc
 
Cara Kerja CPU
Cara Kerja CPUCara Kerja CPU
Cara Kerja CPU
Alifia Febryna Anjastii
 
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 2
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 220091211 organisasidanarsitekturkomputer 2
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 2Yusriah_NurmalasariSB
 

Similar to Cpu (20)

STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.pptSTRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
 
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.pptpembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
 
CPU
CPUCPU
CPU
 
Cpu
CpuCpu
Cpu
 
Struktur dan Fungsi Processor
Struktur dan Fungsi ProcessorStruktur dan Fungsi Processor
Struktur dan Fungsi Processor
 
Untitled.pptx
Untitled.pptxUntitled.pptx
Untitled.pptx
 
Pressentasi control unit
Pressentasi control unitPressentasi control unit
Pressentasi control unit
 
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdfpensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
 
Organisasi komputer-4
Organisasi komputer-4Organisasi komputer-4
Organisasi komputer-4
 
strukturfungsicpu1.ppt
strukturfungsicpu1.pptstrukturfungsicpu1.ppt
strukturfungsicpu1.ppt
 
Pembahasan mengenai cpu
Pembahasan mengenai cpuPembahasan mengenai cpu
Pembahasan mengenai cpu
 
Process device
Process deviceProcess device
Process device
 
Sistem Komputer , Tugas Kelas XI TKJ 2
Sistem Komputer , Tugas Kelas XI TKJ 2Sistem Komputer , Tugas Kelas XI TKJ 2
Sistem Komputer , Tugas Kelas XI TKJ 2
 
Processing Unit Design Arsitektur dan Organisasi Komputer
Processing Unit Design Arsitektur dan Organisasi KomputerProcessing Unit Design Arsitektur dan Organisasi Komputer
Processing Unit Design Arsitektur dan Organisasi Komputer
 
04. Central Processing Unit -- Session IV edit.pptx
04. Central  Processing Unit -- Session IV edit.pptx04. Central  Processing Unit -- Session IV edit.pptx
04. Central Processing Unit -- Session IV edit.pptx
 
Mikroprosesor dan Mikrokontroler
Mikroprosesor dan MikrokontrolerMikroprosesor dan Mikrokontroler
Mikroprosesor dan Mikrokontroler
 
I pengenalan dasar komputer
I   pengenalan dasar komputerI   pengenalan dasar komputer
I pengenalan dasar komputer
 
Sejarah dan perkembangan hardware
Sejarah dan perkembangan hardwareSejarah dan perkembangan hardware
Sejarah dan perkembangan hardware
 
Cara Kerja CPU
Cara Kerja CPUCara Kerja CPU
Cara Kerja CPU
 
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 2
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 220091211 organisasidanarsitekturkomputer 2
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 2
 

Recently uploaded

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptxRESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
ABDULRASIDSANGADJI1
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 

Recently uploaded (20)

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptxRESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 

Cpu

  • 1. KELOMPOK iii STRUKTUR DAN FUNGSI CPU rusdiansyah 10.01.228 awang doddy 11.01.001 imaniar mauliani 07.01.05 yuniardo ismail rosidi 10.01.162
  • 2. TUJUAN • Mahasiswa mengetahui tentang komponen utama CPU dan fungsi CPU. • Mahasiswa mengerti dan mampu menjelaskan fungsi prosesor dalam menjalankan instruksi-instruksi mesin
  • 3. • CPU : Central Processing Unit • Central Processing Unit ( CPU ) Merupakankomponen terpenting dari sistem Komputer, Komponen pengolah data be rdasarkan instruksi yang diberikan kepadanya dalam mewujudkan fungsi dan tugasnya,
  • 4. Komponen utama CPU • Arithmetic and Logic Unit (ALU) • Control Unit • Registers • CPU Interconnections
  • 5. Aktivitas dari CPU • Mengambil Instruksi/Fetch Instruction • Mengambil Data/Fetch Data • Mengolah Data/Process Data • Menulis Data/Write Data
  • 6. Aritmatic Logic Unit (ALU) • Bertugas membentuk fungsi – fungsi pengolahan data komputer. • ALU sering disebut mesin bahasa (machine language) karena bagian ini mengerjakan instruksi – instruksi bahasa mesin yang diberikan padanya. • ALU terdiri dari dua bagian, yaitu unit arithmetika dan unit logika boolean, yang masing – masing memiliki spesifikasi tugas tersendiri.
  • 7. Control Unit • Bertugas mengontrol operasi CPU dan secara keselurahan mengontrol komputer sehingga terjadi sinkronisasi kerja antar komponen dalam menjalankan fungsi – fungsi operasinya. • Termasuk dalam tanggung jawab unit kontrol adalah mengambil instruksi – instruksi dari memori utama dan menentukan jenis instruksi tersebut.
  • 8. Register  Media penyimpan internal CPU yang digunakan saat proses pengolahan data. • Memori ini bersifat sementara, biasanya digunakan untuk menyimpan data saat diolah ataupun data untuk pengolahan selanjutnya.
  • 9. CPU Interconnections  Sistem koneksi dan bus yang menghubungkan komponen internal dan bus – bus eksternal CPU.  Komponen internal CPU yaitu ALU, unit kontrol dan register – register.  Komponen eksternal CPU :sistem lainnya, seperti memori utama, piranti masukan/keluaran
  • 12. Struktur Internal CPU • Lintasan perpindahan data dan kontrol logika digambarkan, termasuk elemen yang diberi label bus CPU internal. • Elemen ini dibutuhkan untuk memindahkan data antara bermaca- macam register dengan ALU, karena pada kenyataannya ALU hanya beroperasi pada data yang berada di dalam memori CPU internal • Menunjukkan elemenelemen dasar ALU
  • 13. fungsi CPU  Menjalankan program – program yang disimpan dalam memori utama dengan cara o mengambil instruksi –instruksi o menguji instruksi tersebut o mengeksekusinya satu persatu sesuai alur perintah.
  • 14. fungsi CPU (ii)  Proses eksekusi program adalah dengan mengambil pengolahan instruksi yang terdiri dari dua langkah, yaitu : o operasi pembacaan instruksi (fetch) o operasi pelaksanaan instruksi (execute)
  • 16. Siklus Instruksi (ii)  Pada setiap siklus instruksi, CPU awalnya akan membaca instruksi dari memori  Terdapat register dalam CPU yang berfungsi mengawasi dan menghitung instruksi selanjutnya, yang disebut Program Counter (PC)  PC akan menambah satu hitungannya setiap kali CPU membaca instruksi
  • 17. Siklus Instruksi (iii)  Instruksi – instruksi yang dibaca akan dibuat dalam register instruksi (IR).  Instruksi – instruksi ini dalam bentuk kode – kode binner yang dapat diinterpretasikan oleh CPU kemudian dilakukan aksi yang diperlukan
  • 18. aksi CPU • CPU – Memori, perpindahan data dari CPU ke memori dan sebaliknya. • CPU –I/O, perpindahan data dari CPU ke modul I/O dan sebaliknya. • Pengolahan Data, CPU membentuk sejumlah operasi aritmatika dan logika terhadap data. • Kontrol, merupakan instruksi untuk pengontrolan fungsi atau kerja. Misalnya instruksi pengubahan urusan eksekusi.
  • 19. siklus Eksekusi • Instruction Addess Calculation (IAC), yaitu mengkalkulasi atau menentukan alamat instruksi berikutnya yang akan dieksekusi. Biasanya melibatkan penambahan bilangan tetap ke alamat instruksi sebelumnya. Misalnya, bila panjang setiap instruksi 16 bit padahal memori memiliki panjang 8 bit, maka tambahkan 2 ke alamat sebelumnya. • Instruction Fetch (IF), yaitu membaca atau pengambil instruksi dari lokasi memorinya ke CPU. • Instruction Operation Decoding (IOD), yaitu menganalisa instruksi untuk menentukan jenis operasi yang akan dibentuk dan operand yang akan digunakan.
  • 20. siklus Eksekusi (ii) • Operand Address Calculation (OAC), yaitu menentukan alamat operand, hal ini dilakukan apabila melibatkan referensi operand pada memori. • Operand Fetch (OF), adalah mengambil operand dari memori atau dari modul I/O. • Data Operation (DO), yaitu membentuk operasi yang diperintahkan dalam instruksi. • Operand store (OS), yaitu menyimpan hasil eksekusi ke dalam memori

Editor's Notes

  1. Terdiridarisiklus fetch dansikluseksekusi
  2. Terdiridarisiklus fetch dansikluseksekusi
  3. Terdiridarisiklus fetch dansikluseksekusi