SlideShare a Scribd company logo
SISTEM KERJA CPU
AKHMAD KHAMALUDIN
1102413065
SISTEM KERJA CPU
Central Processing Unit atau disingkat CPU biasanya juga disebut
prosessor. Di dalam sistem komputer, piranti ini memegang peran yang
sangat penting. CPU sering kali disebut sebagai otak komputer
meskipun penyebutannya seperti itu tidak hanya bertindak sebagai
mesin pemroses, tetapi tidak berfungsi sebagai pengingat. Fungsi
pengingat ditangani oleh komponenen tersendiri yang dinamakan
memori. Contoh prosesor yang populer saat ini adalah Pentium III,
Pentium 4, celeron, core 2 duo, guard core i5 dan lain sebagainya.
Kecepatan prosesor dinyatakan dengan satuan megaherts MHz
atau gigaheehertz GHz. Kecepatan Pentium 4 misalnya telah mencapai
4,4 GHz dan sangat memungkinkan masih akan terus bertambah. CPU
mempunyai bagian-bagian penting.
Struktur Dasar CPU
1.Komponen
Utama CPU
2. Fungsi CPU
Komponen Utama CPU
CPU merupakan komponen
terpenting dari sistem komputer.
CPU adalah komponen pengolah
data berdasarkan instruksi –
instruksi yang diberikan kepadanya.
Dalam mewujudkan fungsi dan
tugasnya, CPU tersusun atas
beberapa komponen sebagai bagian
dari struktur CPU, CPU tersusun atas
beberapa komponen, yaitu :
• Arithmetic and Logic
Unit (ALU)
• Control Unit
• Registers
• CPU Interconnections
Struktur Detail Internal CPU
Fungsi CPU
CPU memiliki fungsi untuk menjalankan Program-program yang
disimpan dalam memori utama dengan cara mengambil instruksi-
instruksi, menguji instruksi tersebut dan mengeksekusinya satu persatu
sesuai alur perintah.
Pandangan paling sederhana proses eksekusi program adalah
dengan mengambil pengolahan instruksi atau sering disebut juga
dengan siklus instruksi.
Siklus Intruksi
Siklus intruksi memiliki
sifat-sifat tertentu yaitu sekali
instruksi telah diambil, maka
operand specifiernya harus
diidentifikasikan yang kemudian
seluruh operand input yang
berada di dalam memori akan
diambil, dan proses ini mungkin
memerlukan pengalamatan tak
langsung.
Strategi Pipelining
Strategi pipelining merupakan proses pengambilan dan
pengeksekusian instruksi secara parallel. Pada strategi pipelining
input baru akan diterima pada sebuah sisi sebelum input yang
diterima sebelumnya keluar sebagai output di sisi lainnya.
Pipelining ini mirip dengan penggunaan rangkaian perakitan pada
pabrik. Rangkaain perakitan ini memanfaatkan kelebihan yang
didapat dari fakta bahwa suatu produk diperoleh dengan melalui
berbagai tahapan produksi, dengan menaruh proses produksi
diluar rangkaian perakitan, maka produk yang berada di berbagai
tahapan dapat bekerja secara bersamaan.
CARA
KERJA CPU
CPU akan melakukan tiga operasi utama terhadap data tersebut: membacanya,
memanipulasi (memproses) data tersebut, dan seringkali menuliskannya ke dalam
memori. Pada tingkat yang lebih sederhana, CPU hanya memerlukan empat elemen
untuk melakukan operasi terhadap datanya: instruksi, penunjuk instruksi, beberapa
register, dan sebuah aritmethic logic unit. Penunjuk instruksi akan memberitahu CPU
dimana instruksi tersebut diletakkan di memori saat dibutuhkan untuk menjalankan
aplikasi.
CPU terdiri atas beberapa bagian tambahan yang membuat bagian dasar CPU bekerja
sebagaimana mestinya:
• Fetch instruksi mengambil instruksi dari RAM atau bagian dari memori yang terletak di
CPU.
• Dekoder instruksi mengambil instruksi dari fetch dan menerjemahkannya sehingga
CPU mengerti.
• Unit kontrol akan mengatur dan mengkoordinasikan seluruh operasi chip.
Sistem Kerja CPU
Penunjuk instruksi mengarahkan fetch instruksi ke sebuah spot di memori
yang menampung sebuah instruksi. Fetch kemudian menangkap instruksi
tersebut dan memberikannya ke dekoder instruksi, kemudian mengamati instruksi
tersebut dan menentukan langkah selanjutnya untuk melengkapi instruksi
tersebut (sebuah instruksi dapat terdiri dari rangkaian langkah yang harus
dilengkapi dalam urutan tertentu).
ALU kemudian mengerjakan perintah yang diminta instruksi: menambah
data, membagi data, atau memanipulasi data yang ada. Setelah CPU
menerjemahkan dan mengerjakan instruksi, unit kontrol memberitahukan fetch
instruksi untuk menangkap instruksi berikutnya di memori. Proses ini berlangsung
terus menerus–dari satu instruksi ke instruksi berikutnya, dalam suatu langkah
yang rumit–untuk menciptakan hasil yang dapat Anda lihat di monitor. Itulah
kerjanya sebuah program seperti pengolah kata: sebuah seri instruksi-instruksi
dan data-data.
Terimakasih banyak sudah membaca dan
menyimak

More Related Content

What's hot

Jenis dan proses interupsi
Jenis dan proses interupsiJenis dan proses interupsi
Jenis dan proses interupsi
laurensius08
 
Pengertian komputer dan komponen komponennya
Pengertian komputer dan komponen komponennyaPengertian komputer dan komponen komponennya
Pengertian komputer dan komponen komponennyaGuntur Dwi
 
Perangkat lunak presentation
Perangkat lunak presentationPerangkat lunak presentation
Perangkat lunak presentation
David Indra Kz
 
Software, Hardware, Dan Brainware Lengkap
Software, Hardware, Dan Brainware LengkapSoftware, Hardware, Dan Brainware Lengkap
Software, Hardware, Dan Brainware Lengkap
Kholis October's
 
Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)
Adiba Qonita
 
PowerPoint perangkat keras
PowerPoint perangkat kerasPowerPoint perangkat keras
PowerPoint perangkat keras
f3triyulianti
 
Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System
Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer SystemPengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System
Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System
Ard's Munawir
 
presentasi sistem komputer.ppt
presentasi sistem komputer.pptpresentasi sistem komputer.ppt
presentasi sistem komputer.ppt
SandiMiho
 
perangkat-keras-komputer.ppt
perangkat-keras-komputer.pptperangkat-keras-komputer.ppt
perangkat-keras-komputer.ppt
TomyamGilo
 
Laporan Praktikum - Sistem Operasi - Perintah Internal Command
Laporan Praktikum - Sistem Operasi - Perintah Internal CommandLaporan Praktikum - Sistem Operasi - Perintah Internal Command
Laporan Praktikum - Sistem Operasi - Perintah Internal Command
Melina Krisnawati
 
Materi kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasiMateri kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasi
Khamandjana Orien
 
Komponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPUKomponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPU
amirahsnh25
 
Sistem operasi input output
Sistem operasi input outputSistem operasi input output
Sistem operasi input output
Muhammad Love Kian
 
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputerMakalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputerMara Sutan Siregar
 
Laporan Perakitan PC
Laporan Perakitan PCLaporan Perakitan PC
Laporan Perakitan PC
Fariz Arifuddin Arifuddin
 

What's hot (20)

Jenis dan proses interupsi
Jenis dan proses interupsiJenis dan proses interupsi
Jenis dan proses interupsi
 
Pengertian komputer dan komponen komponennya
Pengertian komputer dan komponen komponennyaPengertian komputer dan komponen komponennya
Pengertian komputer dan komponen komponennya
 
Hardware. ppt
Hardware. pptHardware. ppt
Hardware. ppt
 
Struktur CPU
Struktur CPUStruktur CPU
Struktur CPU
 
Perangkat lunak presentation
Perangkat lunak presentationPerangkat lunak presentation
Perangkat lunak presentation
 
Software, Hardware, Dan Brainware Lengkap
Software, Hardware, Dan Brainware LengkapSoftware, Hardware, Dan Brainware Lengkap
Software, Hardware, Dan Brainware Lengkap
 
Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)
 
PowerPoint perangkat keras
PowerPoint perangkat kerasPowerPoint perangkat keras
PowerPoint perangkat keras
 
Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System
Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer SystemPengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System
Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System
 
Arsitektur cpu
Arsitektur cpuArsitektur cpu
Arsitektur cpu
 
presentasi sistem komputer.ppt
presentasi sistem komputer.pptpresentasi sistem komputer.ppt
presentasi sistem komputer.ppt
 
perangkat-keras-komputer.ppt
perangkat-keras-komputer.pptperangkat-keras-komputer.ppt
perangkat-keras-komputer.ppt
 
Cpu
CpuCpu
Cpu
 
Cache memory
Cache memoryCache memory
Cache memory
 
Laporan Praktikum - Sistem Operasi - Perintah Internal Command
Laporan Praktikum - Sistem Operasi - Perintah Internal CommandLaporan Praktikum - Sistem Operasi - Perintah Internal Command
Laporan Praktikum - Sistem Operasi - Perintah Internal Command
 
Materi kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasiMateri kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasi
 
Komponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPUKomponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPU
 
Sistem operasi input output
Sistem operasi input outputSistem operasi input output
Sistem operasi input output
 
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputerMakalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
 
Laporan Perakitan PC
Laporan Perakitan PCLaporan Perakitan PC
Laporan Perakitan PC
 

Similar to Ppt cpu

STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.pptSTRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
septianihestyningrum
 
Cpu
Cpu Cpu
Struktur dan Fungsi Processor
Struktur dan Fungsi ProcessorStruktur dan Fungsi Processor
Struktur dan Fungsi Processor
Dhicca Rama
 
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.pptpembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
ssuser651430
 
Struktur cpu
Struktur cpuStruktur cpu
Struktur cpu
Hide Maru
 
Cpu
CpuCpu
sistem operasi
sistem operasisistem operasi
sistem operasi
AqliRoshadi
 
Untitled.pptx
Untitled.pptxUntitled.pptx
Untitled.pptx
AfrizalMuhasan
 
Cara kerja cpu
Cara kerja cpuCara kerja cpu
Cara kerja cpu
gigihfirman
 
Pti (4) prosesor dan memori
Pti (4)   prosesor dan memori Pti (4)   prosesor dan memori
Pti (4) prosesor dan memori
Hardini_HD
 
Rini cpu
Rini cpuRini cpu
Rini cpu
Riniy
 
STRUKTUR DAN FUNGSI CPU
STRUKTUR DAN FUNGSI CPUSTRUKTUR DAN FUNGSI CPU
STRUKTUR DAN FUNGSI CPU
Andhika Chandra Gulpa
 
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdfpensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
ssuser651430
 
Central processing unit
Central processing unitCentral processing unit
Central processing unit
tanto94
 
Mikroprosesor dan Mikrokontroler
Mikroprosesor dan MikrokontrolerMikroprosesor dan Mikrokontroler
Mikroprosesor dan Mikrokontroler
Rizki Nugroho
 
04. Central Processing Unit -- Session IV edit.pptx
04. Central  Processing Unit -- Session IV edit.pptx04. Central  Processing Unit -- Session IV edit.pptx
04. Central Processing Unit -- Session IV edit.pptx
ImamCaksate
 
Orkom - Modul 4
Orkom - Modul 4Orkom - Modul 4
Orkom - Modul 4
beiharira
 

Similar to Ppt cpu (20)

STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.pptSTRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
STRUKTUR_DAN_FUNGSI_CPU.ppt
 
Cpu
Cpu Cpu
Cpu
 
Struktur dan Fungsi Processor
Struktur dan Fungsi ProcessorStruktur dan Fungsi Processor
Struktur dan Fungsi Processor
 
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.pptpembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
pembelajaran untuk strukturfungsicpu1.ppt
 
Struktur cpu
Struktur cpu Struktur cpu
Struktur cpu
 
Struktur cpu
Struktur cpuStruktur cpu
Struktur cpu
 
Cpu
CpuCpu
Cpu
 
sistem operasi
sistem operasisistem operasi
sistem operasi
 
Untitled.pptx
Untitled.pptxUntitled.pptx
Untitled.pptx
 
Cara kerja cpu
Cara kerja cpuCara kerja cpu
Cara kerja cpu
 
Pti (4) prosesor dan memori
Pti (4)   prosesor dan memori Pti (4)   prosesor dan memori
Pti (4) prosesor dan memori
 
Rini cpu
Rini cpuRini cpu
Rini cpu
 
STRUKTUR DAN FUNGSI CPU
STRUKTUR DAN FUNGSI CPUSTRUKTUR DAN FUNGSI CPU
STRUKTUR DAN FUNGSI CPU
 
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdfpensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
pensdiskisdpptstrukturcpu-191114160232.pdf
 
Arsitektur Sistem Komputer
Arsitektur Sistem KomputerArsitektur Sistem Komputer
Arsitektur Sistem Komputer
 
Central processing unit
Central processing unitCentral processing unit
Central processing unit
 
Komponen utama cpu
Komponen utama cpuKomponen utama cpu
Komponen utama cpu
 
Mikroprosesor dan Mikrokontroler
Mikroprosesor dan MikrokontrolerMikroprosesor dan Mikrokontroler
Mikroprosesor dan Mikrokontroler
 
04. Central Processing Unit -- Session IV edit.pptx
04. Central  Processing Unit -- Session IV edit.pptx04. Central  Processing Unit -- Session IV edit.pptx
04. Central Processing Unit -- Session IV edit.pptx
 
Orkom - Modul 4
Orkom - Modul 4Orkom - Modul 4
Orkom - Modul 4
 

Recently uploaded

Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
HADIANNAS
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
AnandhaAdkhaM1
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
delphijean1
 
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptxPembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
muhhaekalsn
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Tsabitpattipeilohy
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
jayakartalumajang1
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
rhamset
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
muhammadiswahyudi12
 
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.pptMatematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
AzrilAld
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
indahrosantiTeknikSi
 

Recently uploaded (10)

Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
 
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptxPembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
 
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.pptMatematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
 

Ppt cpu

  • 1. SISTEM KERJA CPU AKHMAD KHAMALUDIN 1102413065
  • 2. SISTEM KERJA CPU Central Processing Unit atau disingkat CPU biasanya juga disebut prosessor. Di dalam sistem komputer, piranti ini memegang peran yang sangat penting. CPU sering kali disebut sebagai otak komputer meskipun penyebutannya seperti itu tidak hanya bertindak sebagai mesin pemroses, tetapi tidak berfungsi sebagai pengingat. Fungsi pengingat ditangani oleh komponenen tersendiri yang dinamakan memori. Contoh prosesor yang populer saat ini adalah Pentium III, Pentium 4, celeron, core 2 duo, guard core i5 dan lain sebagainya. Kecepatan prosesor dinyatakan dengan satuan megaherts MHz atau gigaheehertz GHz. Kecepatan Pentium 4 misalnya telah mencapai 4,4 GHz dan sangat memungkinkan masih akan terus bertambah. CPU mempunyai bagian-bagian penting.
  • 4. Komponen Utama CPU CPU merupakan komponen terpenting dari sistem komputer. CPU adalah komponen pengolah data berdasarkan instruksi – instruksi yang diberikan kepadanya. Dalam mewujudkan fungsi dan tugasnya, CPU tersusun atas beberapa komponen sebagai bagian dari struktur CPU, CPU tersusun atas beberapa komponen, yaitu : • Arithmetic and Logic Unit (ALU) • Control Unit • Registers • CPU Interconnections
  • 6. Fungsi CPU CPU memiliki fungsi untuk menjalankan Program-program yang disimpan dalam memori utama dengan cara mengambil instruksi- instruksi, menguji instruksi tersebut dan mengeksekusinya satu persatu sesuai alur perintah. Pandangan paling sederhana proses eksekusi program adalah dengan mengambil pengolahan instruksi atau sering disebut juga dengan siklus instruksi.
  • 7. Siklus Intruksi Siklus intruksi memiliki sifat-sifat tertentu yaitu sekali instruksi telah diambil, maka operand specifiernya harus diidentifikasikan yang kemudian seluruh operand input yang berada di dalam memori akan diambil, dan proses ini mungkin memerlukan pengalamatan tak langsung.
  • 8. Strategi Pipelining Strategi pipelining merupakan proses pengambilan dan pengeksekusian instruksi secara parallel. Pada strategi pipelining input baru akan diterima pada sebuah sisi sebelum input yang diterima sebelumnya keluar sebagai output di sisi lainnya. Pipelining ini mirip dengan penggunaan rangkaian perakitan pada pabrik. Rangkaain perakitan ini memanfaatkan kelebihan yang didapat dari fakta bahwa suatu produk diperoleh dengan melalui berbagai tahapan produksi, dengan menaruh proses produksi diluar rangkaian perakitan, maka produk yang berada di berbagai tahapan dapat bekerja secara bersamaan.
  • 10. CPU akan melakukan tiga operasi utama terhadap data tersebut: membacanya, memanipulasi (memproses) data tersebut, dan seringkali menuliskannya ke dalam memori. Pada tingkat yang lebih sederhana, CPU hanya memerlukan empat elemen untuk melakukan operasi terhadap datanya: instruksi, penunjuk instruksi, beberapa register, dan sebuah aritmethic logic unit. Penunjuk instruksi akan memberitahu CPU dimana instruksi tersebut diletakkan di memori saat dibutuhkan untuk menjalankan aplikasi. CPU terdiri atas beberapa bagian tambahan yang membuat bagian dasar CPU bekerja sebagaimana mestinya: • Fetch instruksi mengambil instruksi dari RAM atau bagian dari memori yang terletak di CPU. • Dekoder instruksi mengambil instruksi dari fetch dan menerjemahkannya sehingga CPU mengerti. • Unit kontrol akan mengatur dan mengkoordinasikan seluruh operasi chip.
  • 11. Sistem Kerja CPU Penunjuk instruksi mengarahkan fetch instruksi ke sebuah spot di memori yang menampung sebuah instruksi. Fetch kemudian menangkap instruksi tersebut dan memberikannya ke dekoder instruksi, kemudian mengamati instruksi tersebut dan menentukan langkah selanjutnya untuk melengkapi instruksi tersebut (sebuah instruksi dapat terdiri dari rangkaian langkah yang harus dilengkapi dalam urutan tertentu). ALU kemudian mengerjakan perintah yang diminta instruksi: menambah data, membagi data, atau memanipulasi data yang ada. Setelah CPU menerjemahkan dan mengerjakan instruksi, unit kontrol memberitahukan fetch instruksi untuk menangkap instruksi berikutnya di memori. Proses ini berlangsung terus menerus–dari satu instruksi ke instruksi berikutnya, dalam suatu langkah yang rumit–untuk menciptakan hasil yang dapat Anda lihat di monitor. Itulah kerjanya sebuah program seperti pengolah kata: sebuah seri instruksi-instruksi dan data-data.
  • 12. Terimakasih banyak sudah membaca dan menyimak