SlideShare a Scribd company logo
Benchmarking
ARIANTI DWI HAPSARI(122121013)
RATIH KOMARIAH (122121097)
DIAN PUSPITA (122121026)
STELLA MAULINA(122121117)
YUDHI PUTRA EKA YURI(122121136)
YUDI RAHMAT(122121151)
GLOUDIA Y KRISTA
(122121042)
Pembahasan
Pengertian benchmarking
Manfaat atau kegunaan benchmarking
Metode benchmarking
Tahapan benchmarking
Jenis-jenis benchmarking
Kendala benchmarking
Benchmarking ??

Benchmarking adalah proses pengumpulan dan analisa data dari
organisasi dan dibandingkan dengan keadaan di dalam dan atau di luar
organisasi anda . Hasil dari proses ini akan menjadi patokan ( patok duga )
untuk memperbaiki organisasi kita secara terus menerus .
Tujuan dari benchmarking adalah bagaimana
dikembangkan sehingga menjadi yang terbaik

organisasi

bisa
Faktor yang mendorong Benchmarking
Jenis – Jenis Benchmarking
1. Internal benchmarking memberikan pembandingan antara operasi
atau proses yang sejenis dalam korporasi.
2. Competitive benchmarking memberikan pembandingan antar
pesaing untuk produk atau layanan tertentu (spesifik).
3. Functional benchmarking memberikan pembandingan
fungsi sejenis dengan industri yang sama.

untuk

4. Generic benchmarking memberikan pembandingan proses-proses
yang independen pada industri atau fungsi secara keseluruhan.
Proses Benchmarking
Tujuan benchmarking adalah mencari rahasia sukses perusahaanperusahaan yang unggul, khususnya di bidang pemasaran, proses,
distribusi, dan pelayanan. Oleh karena itu, tiap analisis benchmarking yang
baik akan menghasilkan dua jenis informasi, yaitu:

•Data kuantitatif

yang dipakai untuk mengukur kinerja dan
menentukan target yang akan datang.

•Data kualitatif

tentang faktor-faktor sukses yang membuat
perusahaan yang dijadikan sukses unggul dalam fungsi tertentu.
Proses Benchmarking (lanj.)
1. Menentukan Apa yang Akan Di-benchmark
2. Menentukan Apa yang Akan Diukur
3. Menentukan kepada Siapa akan Dilakukan Benchmark
4. Pengumpulan Data/Kunjungan
5. Analisis Data
6.Merumuskan Tujuan dan Rencana Tindakan
Kendala Benchmarking
Manfaat Benchmarking
•Perubahan Budaya
Memungkinkan perusahaan untuk menetapkan target kinerja
baru yang realisitis berperan meyakinkan setiap orang dalam organisasi
akan kredibilitas
•Target Perbaikan Kinerja
Membantu perusahan mengetahui adanya gap-gap tertentu dalam
kinerja dan untuk memilih proses yang akan diperbaiki Peningkatan
•Kemampuan Sumber Daya Manusia
Memberikan dasar bagi pelatihan Karyawan menyadari adanya gap antara
yang mereka kerjakan dengan apa yang dikerjakan karyawan lain
diperusahaan lain. Keterlibatan karyawan dalam memecahkan
permasalahan sehingga karyawan mengalami peningkatan kemampuan
dan keterampilan
•.
Slide 10
Metode Benchmarking BNI
Tahapan Benchmarking BNI
Inisiatif Benchmarking datang dari BNI, dimana dari
inisiatif tersebut didapatkan manfaat yaitu :
-Budaya Benchmarking yang sebelumnya masih
kurang, menjadi banyak dilakukan oleh perusahaan
lain dalam industri perbankan
-Sebagai Role Model dalam pelaksanaan
benchmarking maupun proses atau tahahapan yang
dilakukan

13
F
Covered Under
Health insurance

BNI
Covered Under
Self Cover
Health Insurance

G
Covered Under
Health Insurance

Coverage Male’s Spouse Coverage Male’s Spouse Coverage Male’s Spouse
Coverage Female’s
Spouse

Coverage Female’s
Spouse

With Condition
Coverage Female’s
Spouse

3 Children

3 Children

With Condition
3 Children

* F : Above Avarage
BNI : Avarage
G : Below Avarage

14
BNI
Covered Under
Health insurance

E
Covered Under
Self Cover

C
Covered Under
Health Insurance

Coverage Male’s Spouse Coverage Male’s Spouse Without Coverage
Male’s Spouse
With Conditon
Coverage Female’s
Spouse

Coverage Female’s
Spouse

Without Coverage
Female’s Spouse

3 Children

3 Children

Without Coverage
Children

• BNI : Above Avarage
• E : Avarage
• C : Below Avarage

15
Notes
E:
Dependent
1st & 2nd
90%
3rd
25%

BNI Has a Very Good Method of Coverage in a Medical
Check Up and Also in Reimbursement Basis
LEVEL AVARAGE
16
C

M

BNI

A

E

Frame, Lenses
Contact Lenses
(In Lieu Frame
& Lense)

Frame, Lenses
Contact Lenses
(In Lieu Frame
& Lense)

Frame, Lenses
Contact Lenses
(In Lieu Frame
& Lense)

Frame, Lenses
Contact Lenses
(In Lieu Frame
& Lense)

Frame, Lenses
Contact Lenses
(In Lieu Frame
& Lense)

Employee

Employee

Employee &
Dependent

Employee &
Dependent

Employee &
Dependent

•
•
•
•
•

C
M
BNI
A
E

: Above Avarage
: Above Avarage
: Avarage
: Below Avarage
: Below Avarage

BNI Has a Good Method of Coverage in a Optical Benefit
but Need Improvement in a Maximum Budget,
especially in a High Level
AVERAGE
17
A

G

Self Cover
Medical
Insurance
Coverage
Spouse & 3
Children

100% R
•
•
•
•
•

Health
Insurance

A
G
T
BNI
F

T

BNI

Health
Insurance

Included
Clinical
Benefit

Coverage
Coverage
Spouse & 3 Spouse & 3
Children
Children
(female’s
spouse
with
condition)

Coverage
Spouse & 3
Children

Coverage
Spouse & 3
Children

85% R

100% R

100% R

: Above Avarage
: Above Avarage
: Avarage
: Below Avarage
: Below Avarage

Self Cover
Medical
Insurance

F

100% R

R : Reimbursement Basis
BNI in Below Avarage Compares With Others. Thus, BNI Needs
To Improve in a Dental Benefit
BELOW AVERAGE
18
A

BNI

E

Self Cover
Medical Insurance

Health Insurance (100%)
Self Cover (90%)

(Self Cover)

R:
Self Cover 100%
(unlimited)
Medical Insurance
Limited by level

R:
100%
90% for subsequent
(limited by level)

R:
95%
Spouse 1st&2nd : 95%
3rd : 25%

Coverage Spouse
3 Children

Coverage Spouse
(Female’s Spouse with
Condition)
3 Children

Coverage Spouse
3 Children

Dependent :
2 Yos
: 50%
2 – 4 Yos : 75%
>4 Yos : 100%
R : Reimbursement
Yos : Years of Service with The Bank
19
BNI Has a Good Hospitalisation Benefit, bcause the facility similar
with others

20
A

BNI

E

Limit :
150,000,000/person

Limit : No Limit

Limit : No Limit

TM, CM, M, Off :
VIP Class
Cle , Non-Cle :
1st and 2nd Class

TM :
VIP Class
SM, M :
1st Class
Off, Cle, Non Cle :
2nd Class

TM, SM :
VIP Class
M:
1st Class
Off, Cle :
2nd Class

Coverage Spouse & 3
Children

Coverage Spouse & 3
Children

Coverage Spouse & 3
Children

BNI Has a Good Hospitalisation Benefit,
bcause the facility similar with others

21
Sudah Baik, Tidak Perlu adanya Perubahan
Perlu adanya Peningkatan plafond

22
Dari uraian-uraian diatas dapat memberikan informasi dan menunjukan bahwa kunci keberhasilan dalam
pelakanaan Benchmarking adalah
1.Pentingnya untuk memahami proses-proses yang sedang berjalan seksama dan menyeluruh
2.Memilih perusahaan-perusahaan yang akan kita bandingkan untuk pemberian fasilitas kesehatan pada
pegawainya, sebelum melakukan kunjungan
3.Fokuskan pada penerapan terbaik pada fasilitas kesehatan pegawai
4.Kemauan untuk membagi informasi dengan kunjungan timbal balik yang direncanakan
5.Informasi yang sifatnya sensitive harus selalu dirahasiakan
6.Tidak memusatkan perhatian pada hasil akhir, tetapi lebih penting memperhatikan praktik dan prosesnya
7.Proses Benchmarking harus berkesinambungan, karena pesaing juga akan terus bergerak dinamis
8.Harus mau menerapkan dan mencoba proses Benchmarkimg yang ditemukan dan diduga akan lebih baik.

23
Benchmark diatas berguna dalam rangka meningkatkan fasilitas yang
diberikan kepada pegawai, khususnya fasilitas yang berkaitan dengan
kesehatan pegawai dan keluarganya. Diharapkan dengan adanya
benchmark ini, perusahaan dapat memberikan jaminan kesehatan yang
maksimal kepada pegawainya dan tidak kalah dengan fasilitas
kesehatan pegawai yang diberikan oleh perusahaan competitor lainnya.
Sehingga, dengan adanya jaminan kesehatan ini diharapkan setiap
pegawai merasa nyaman dan aman untuk terus berkontribusi kepada
perusahaan dengan kata lain juga akan meningkatkan level engegement
setiap pegawai.
Perusahaan dengan pegawai yang memiliki engangement yang
tinggi akan menjadi Perusahaan berkinerja unggul,

24
Framework
Kinerja yang unggul dalam suatu organisasi paling mungkin dihasilkan oleh engaged employees.
Engaged Employees merupakan resultant dari berbagai macam key drivers selama pengalaman interaksi
(employee experience) antara individu pegawai dengan perusahaan

key drivers

Leadership

Performance
Appraisal

Work
Climate

Training

Compensation
& Benefit (incl.
Healty Fasility)

Career

Engaged
Employees
High Performing
Organization

Work
Motivation

Organizatio
n

25
Improvement

menapatkan ‘terobosan’

26
QUESTION
1. VERA(122120128)

-Definisi benchmark :didalam dan diluar organisasi?
- Apa harus punya TQM baru bs benchmarking ?

2. Ailen (122120001)
Tahap2 benchmark?
Benchmark mencapai level tertinggi, bagaimana menentukan siapa yg
tertinggi?
Studi kasus : tujuan bni melakukan benchmark fasilitas itu?
Perbaikan bni setelah melakukan benchmark?

3. Pak Sugito (122121118)
Proses benchmark butuh cost..kapan waktu yg tepat utk benchmark…
QUESTION
Bapak Samsir Abduh :

- Beda benchmark dgn meniru?
- Inisiator benchmarkingnya siapa dalam studi kasus?
- Hasil dari benchmarking di bni?
- Apakah kasus BNI bisa dikatakan benchmarking?
ANSWER
1. Perbedaan Benchmark dengan meniru
Benchmark: membandingkan, mengumpulkan dan menganalisa data di dalam
atau diluar organisasi.
Meniru: mengikuti apa yang sudah dikerjakan orang lain dan berusaha untuk
lebih baik dari sebelumnya.
2. Inisiator dalam hal ini, Bank BNI itu sendiri membandingkan dengan budayabudaya sebelumnya,kalau kesehatan karyawan kurang diperhatikan dan perlu
ditingkatkan.
3. Perlu ditingkatkan clinical plaan,medical check up dan optical benefitnya karena
perusahaan harus memperhatikan kesehatan dan kesejahteraan karyawannya.
4. Kasus BNI bisa dikatakan benchmarking karena BNI membandingkan operasi
atau proses yang sejenis dalam korporasi.
5. Proses benchmark butuh cost..kapan waktu yg tepat utk benchmark…
 Proses yang ditargetkan adalah kritis bagi keberhasilan organisasi.
 Hasil analisis menunjukkan bahwa kinerja korporasi tidak terlalu kompetitif.
 Peluang pertumbuhan yang signifikan terjadi dalam bisnis, namun korporasi tidak mampu

mengambil keuntungan tersebut.
 Organisasi memahami proses saat ini dan ukuran kinerjanya
 Pemilik proses memiliki komitmen untuk perubahan meski secara radikal
6. Salah satu prinsip dasar TQM adalah pentingnya monitoring dan evaluasi (M&E). Tanpa data yang

jelas kita tidak mengukur kalau ada perbaikan dalam pekerjaan.. Supaya implementasi bisa
sukses, maka TQM haruslah dipahami dengan baik. Saat ini knowledge mengenai TQM dapat
diperoleh dari mana-mana, mulai dari buku-buku hingga di internet. Beberapa prinsip TQM yang
harus kita pahami dalam TQM antara lain adalah:
1. Leadership commitment
2. Customer Focus
3. Employee Involvement
4. Business process
Salah satu metode yang digunakan dalam TQM adalah praktek benchmark. Benchmark adalah
suatu cara mempelajari dan membandingkan dengan organisasi lain yang telah
mengimplementasikan TQM dengan sukses

More Related Content

Similar to Benchmark revisi

Balanced scorecard
Balanced scorecardBalanced scorecard
Balanced scorecard
SIHOMBINGNABABAN
 
Balance scorecard jurnal
Balance scorecard jurnalBalance scorecard jurnal
Balance scorecard jurnal
Haickel Afdeshza
 
Tugas makalah kompensasi 2 (uas)
Tugas makalah kompensasi 2 (uas)Tugas makalah kompensasi 2 (uas)
Tugas makalah kompensasi 2 (uas)
PUJIYANTI261195
 
Tugas paper check sheet mmt
Tugas paper check sheet mmtTugas paper check sheet mmt
Tugas paper check sheet mmt
Ahmad Surya Arifin
 
Makalah Evaluasi kinerja dan kompensasi sebelum uts
Makalah Evaluasi kinerja dan kompensasi sebelum utsMakalah Evaluasi kinerja dan kompensasi sebelum uts
Makalah Evaluasi kinerja dan kompensasi sebelum uts
YuniaFitri2
 
Makalah pertama sebelum uts
Makalah pertama sebelum utsMakalah pertama sebelum uts
Makalah pertama sebelum uts
YuniaFitri2
 
Penilaian Kinerja
Penilaian KinerjaPenilaian Kinerja
Penilaian Kinerja
SyahlaVerina
 
BAB 2 - ERSA.doc
BAB 2 - ERSA.docBAB 2 - ERSA.doc
BAB 2 - ERSA.doc
Ismail585880
 
BAB 2 - ERSA.doc
BAB 2 - ERSA.docBAB 2 - ERSA.doc
BAB 2 - ERSA.doc
Ismail585880
 
PPT ASP FIX.pptx
PPT ASP FIX.pptxPPT ASP FIX.pptx
PPT ASP FIX.pptx
RickySyahputra9
 
Framework Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Framework Evaluasi Kinerja dan KompensasiFramework Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Framework Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
tutialawiyah123
 
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14
YuniaFitri2
 
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasiTugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi
YuniaFitri2
 
Tugas 1[1]
Tugas 1[1]Tugas 1[1]
Tugas 1[1]
JAMALUDINBAYU
 
Isi
IsiIsi
Tugas makalah 2 tugas evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas makalah 2 tugas evaluasi kinerja dan kompensasiTugas makalah 2 tugas evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas makalah 2 tugas evaluasi kinerja dan kompensasi
Irhan Malik
 
Penilaian kinerja
Penilaian  kinerjaPenilaian  kinerja
Penilaian kinerja
rifamonst
 
Evaluasi kinerja dan konvensasi
Evaluasi kinerja dan konvensasiEvaluasi kinerja dan konvensasi
Evaluasi kinerja dan konvensasi
saepul azazri
 
penilaian kinerja pada SDM
penilaian kinerja pada SDMpenilaian kinerja pada SDM
penilaian kinerja pada SDM
plendi13
 
Uas msdm[1]
Uas msdm[1]Uas msdm[1]
Uas msdm[1]
SintiaTeresya
 

Similar to Benchmark revisi (20)

Balanced scorecard
Balanced scorecardBalanced scorecard
Balanced scorecard
 
Balance scorecard jurnal
Balance scorecard jurnalBalance scorecard jurnal
Balance scorecard jurnal
 
Tugas makalah kompensasi 2 (uas)
Tugas makalah kompensasi 2 (uas)Tugas makalah kompensasi 2 (uas)
Tugas makalah kompensasi 2 (uas)
 
Tugas paper check sheet mmt
Tugas paper check sheet mmtTugas paper check sheet mmt
Tugas paper check sheet mmt
 
Makalah Evaluasi kinerja dan kompensasi sebelum uts
Makalah Evaluasi kinerja dan kompensasi sebelum utsMakalah Evaluasi kinerja dan kompensasi sebelum uts
Makalah Evaluasi kinerja dan kompensasi sebelum uts
 
Makalah pertama sebelum uts
Makalah pertama sebelum utsMakalah pertama sebelum uts
Makalah pertama sebelum uts
 
Penilaian Kinerja
Penilaian KinerjaPenilaian Kinerja
Penilaian Kinerja
 
BAB 2 - ERSA.doc
BAB 2 - ERSA.docBAB 2 - ERSA.doc
BAB 2 - ERSA.doc
 
BAB 2 - ERSA.doc
BAB 2 - ERSA.docBAB 2 - ERSA.doc
BAB 2 - ERSA.doc
 
PPT ASP FIX.pptx
PPT ASP FIX.pptxPPT ASP FIX.pptx
PPT ASP FIX.pptx
 
Framework Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Framework Evaluasi Kinerja dan KompensasiFramework Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Framework Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
 
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14
 
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasiTugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi
 
Tugas 1[1]
Tugas 1[1]Tugas 1[1]
Tugas 1[1]
 
Isi
IsiIsi
Isi
 
Tugas makalah 2 tugas evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas makalah 2 tugas evaluasi kinerja dan kompensasiTugas makalah 2 tugas evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas makalah 2 tugas evaluasi kinerja dan kompensasi
 
Penilaian kinerja
Penilaian  kinerjaPenilaian  kinerja
Penilaian kinerja
 
Evaluasi kinerja dan konvensasi
Evaluasi kinerja dan konvensasiEvaluasi kinerja dan konvensasi
Evaluasi kinerja dan konvensasi
 
penilaian kinerja pada SDM
penilaian kinerja pada SDMpenilaian kinerja pada SDM
penilaian kinerja pada SDM
 
Uas msdm[1]
Uas msdm[1]Uas msdm[1]
Uas msdm[1]
 

Recently uploaded

JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
NoegPutra1
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Herry Prasetyo
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
MunirLuvNaAin
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 

Benchmark revisi

  • 1. Benchmarking ARIANTI DWI HAPSARI(122121013) RATIH KOMARIAH (122121097) DIAN PUSPITA (122121026) STELLA MAULINA(122121117) YUDHI PUTRA EKA YURI(122121136) YUDI RAHMAT(122121151) GLOUDIA Y KRISTA (122121042)
  • 2. Pembahasan Pengertian benchmarking Manfaat atau kegunaan benchmarking Metode benchmarking Tahapan benchmarking Jenis-jenis benchmarking Kendala benchmarking
  • 3. Benchmarking ?? Benchmarking adalah proses pengumpulan dan analisa data dari organisasi dan dibandingkan dengan keadaan di dalam dan atau di luar organisasi anda . Hasil dari proses ini akan menjadi patokan ( patok duga ) untuk memperbaiki organisasi kita secara terus menerus . Tujuan dari benchmarking adalah bagaimana dikembangkan sehingga menjadi yang terbaik organisasi bisa
  • 4. Faktor yang mendorong Benchmarking
  • 5. Jenis – Jenis Benchmarking 1. Internal benchmarking memberikan pembandingan antara operasi atau proses yang sejenis dalam korporasi. 2. Competitive benchmarking memberikan pembandingan antar pesaing untuk produk atau layanan tertentu (spesifik). 3. Functional benchmarking memberikan pembandingan fungsi sejenis dengan industri yang sama. untuk 4. Generic benchmarking memberikan pembandingan proses-proses yang independen pada industri atau fungsi secara keseluruhan.
  • 6. Proses Benchmarking Tujuan benchmarking adalah mencari rahasia sukses perusahaanperusahaan yang unggul, khususnya di bidang pemasaran, proses, distribusi, dan pelayanan. Oleh karena itu, tiap analisis benchmarking yang baik akan menghasilkan dua jenis informasi, yaitu: •Data kuantitatif yang dipakai untuk mengukur kinerja dan menentukan target yang akan datang. •Data kualitatif tentang faktor-faktor sukses yang membuat perusahaan yang dijadikan sukses unggul dalam fungsi tertentu.
  • 7. Proses Benchmarking (lanj.) 1. Menentukan Apa yang Akan Di-benchmark 2. Menentukan Apa yang Akan Diukur 3. Menentukan kepada Siapa akan Dilakukan Benchmark 4. Pengumpulan Data/Kunjungan 5. Analisis Data 6.Merumuskan Tujuan dan Rencana Tindakan
  • 9. Manfaat Benchmarking •Perubahan Budaya Memungkinkan perusahaan untuk menetapkan target kinerja baru yang realisitis berperan meyakinkan setiap orang dalam organisasi akan kredibilitas •Target Perbaikan Kinerja Membantu perusahan mengetahui adanya gap-gap tertentu dalam kinerja dan untuk memilih proses yang akan diperbaiki Peningkatan •Kemampuan Sumber Daya Manusia Memberikan dasar bagi pelatihan Karyawan menyadari adanya gap antara yang mereka kerjakan dengan apa yang dikerjakan karyawan lain diperusahaan lain. Keterlibatan karyawan dalam memecahkan permasalahan sehingga karyawan mengalami peningkatan kemampuan dan keterampilan •.
  • 13. Inisiatif Benchmarking datang dari BNI, dimana dari inisiatif tersebut didapatkan manfaat yaitu : -Budaya Benchmarking yang sebelumnya masih kurang, menjadi banyak dilakukan oleh perusahaan lain dalam industri perbankan -Sebagai Role Model dalam pelaksanaan benchmarking maupun proses atau tahahapan yang dilakukan 13
  • 14. F Covered Under Health insurance BNI Covered Under Self Cover Health Insurance G Covered Under Health Insurance Coverage Male’s Spouse Coverage Male’s Spouse Coverage Male’s Spouse Coverage Female’s Spouse Coverage Female’s Spouse With Condition Coverage Female’s Spouse 3 Children 3 Children With Condition 3 Children * F : Above Avarage BNI : Avarage G : Below Avarage 14
  • 15. BNI Covered Under Health insurance E Covered Under Self Cover C Covered Under Health Insurance Coverage Male’s Spouse Coverage Male’s Spouse Without Coverage Male’s Spouse With Conditon Coverage Female’s Spouse Coverage Female’s Spouse Without Coverage Female’s Spouse 3 Children 3 Children Without Coverage Children • BNI : Above Avarage • E : Avarage • C : Below Avarage 15
  • 16. Notes E: Dependent 1st & 2nd 90% 3rd 25% BNI Has a Very Good Method of Coverage in a Medical Check Up and Also in Reimbursement Basis LEVEL AVARAGE 16
  • 17. C M BNI A E Frame, Lenses Contact Lenses (In Lieu Frame & Lense) Frame, Lenses Contact Lenses (In Lieu Frame & Lense) Frame, Lenses Contact Lenses (In Lieu Frame & Lense) Frame, Lenses Contact Lenses (In Lieu Frame & Lense) Frame, Lenses Contact Lenses (In Lieu Frame & Lense) Employee Employee Employee & Dependent Employee & Dependent Employee & Dependent • • • • • C M BNI A E : Above Avarage : Above Avarage : Avarage : Below Avarage : Below Avarage BNI Has a Good Method of Coverage in a Optical Benefit but Need Improvement in a Maximum Budget, especially in a High Level AVERAGE 17
  • 18. A G Self Cover Medical Insurance Coverage Spouse & 3 Children 100% R • • • • • Health Insurance A G T BNI F T BNI Health Insurance Included Clinical Benefit Coverage Coverage Spouse & 3 Spouse & 3 Children Children (female’s spouse with condition) Coverage Spouse & 3 Children Coverage Spouse & 3 Children 85% R 100% R 100% R : Above Avarage : Above Avarage : Avarage : Below Avarage : Below Avarage Self Cover Medical Insurance F 100% R R : Reimbursement Basis BNI in Below Avarage Compares With Others. Thus, BNI Needs To Improve in a Dental Benefit BELOW AVERAGE 18
  • 19. A BNI E Self Cover Medical Insurance Health Insurance (100%) Self Cover (90%) (Self Cover) R: Self Cover 100% (unlimited) Medical Insurance Limited by level R: 100% 90% for subsequent (limited by level) R: 95% Spouse 1st&2nd : 95% 3rd : 25% Coverage Spouse 3 Children Coverage Spouse (Female’s Spouse with Condition) 3 Children Coverage Spouse 3 Children Dependent : 2 Yos : 50% 2 – 4 Yos : 75% >4 Yos : 100% R : Reimbursement Yos : Years of Service with The Bank 19
  • 20. BNI Has a Good Hospitalisation Benefit, bcause the facility similar with others 20
  • 21. A BNI E Limit : 150,000,000/person Limit : No Limit Limit : No Limit TM, CM, M, Off : VIP Class Cle , Non-Cle : 1st and 2nd Class TM : VIP Class SM, M : 1st Class Off, Cle, Non Cle : 2nd Class TM, SM : VIP Class M: 1st Class Off, Cle : 2nd Class Coverage Spouse & 3 Children Coverage Spouse & 3 Children Coverage Spouse & 3 Children BNI Has a Good Hospitalisation Benefit, bcause the facility similar with others 21
  • 22. Sudah Baik, Tidak Perlu adanya Perubahan Perlu adanya Peningkatan plafond 22
  • 23. Dari uraian-uraian diatas dapat memberikan informasi dan menunjukan bahwa kunci keberhasilan dalam pelakanaan Benchmarking adalah 1.Pentingnya untuk memahami proses-proses yang sedang berjalan seksama dan menyeluruh 2.Memilih perusahaan-perusahaan yang akan kita bandingkan untuk pemberian fasilitas kesehatan pada pegawainya, sebelum melakukan kunjungan 3.Fokuskan pada penerapan terbaik pada fasilitas kesehatan pegawai 4.Kemauan untuk membagi informasi dengan kunjungan timbal balik yang direncanakan 5.Informasi yang sifatnya sensitive harus selalu dirahasiakan 6.Tidak memusatkan perhatian pada hasil akhir, tetapi lebih penting memperhatikan praktik dan prosesnya 7.Proses Benchmarking harus berkesinambungan, karena pesaing juga akan terus bergerak dinamis 8.Harus mau menerapkan dan mencoba proses Benchmarkimg yang ditemukan dan diduga akan lebih baik. 23
  • 24. Benchmark diatas berguna dalam rangka meningkatkan fasilitas yang diberikan kepada pegawai, khususnya fasilitas yang berkaitan dengan kesehatan pegawai dan keluarganya. Diharapkan dengan adanya benchmark ini, perusahaan dapat memberikan jaminan kesehatan yang maksimal kepada pegawainya dan tidak kalah dengan fasilitas kesehatan pegawai yang diberikan oleh perusahaan competitor lainnya. Sehingga, dengan adanya jaminan kesehatan ini diharapkan setiap pegawai merasa nyaman dan aman untuk terus berkontribusi kepada perusahaan dengan kata lain juga akan meningkatkan level engegement setiap pegawai. Perusahaan dengan pegawai yang memiliki engangement yang tinggi akan menjadi Perusahaan berkinerja unggul, 24
  • 25. Framework Kinerja yang unggul dalam suatu organisasi paling mungkin dihasilkan oleh engaged employees. Engaged Employees merupakan resultant dari berbagai macam key drivers selama pengalaman interaksi (employee experience) antara individu pegawai dengan perusahaan key drivers Leadership Performance Appraisal Work Climate Training Compensation & Benefit (incl. Healty Fasility) Career Engaged Employees High Performing Organization Work Motivation Organizatio n 25
  • 27. QUESTION 1. VERA(122120128) -Definisi benchmark :didalam dan diluar organisasi? - Apa harus punya TQM baru bs benchmarking ? 2. Ailen (122120001) Tahap2 benchmark? Benchmark mencapai level tertinggi, bagaimana menentukan siapa yg tertinggi? Studi kasus : tujuan bni melakukan benchmark fasilitas itu? Perbaikan bni setelah melakukan benchmark? 3. Pak Sugito (122121118) Proses benchmark butuh cost..kapan waktu yg tepat utk benchmark…
  • 28. QUESTION Bapak Samsir Abduh : - Beda benchmark dgn meniru? - Inisiator benchmarkingnya siapa dalam studi kasus? - Hasil dari benchmarking di bni? - Apakah kasus BNI bisa dikatakan benchmarking?
  • 29. ANSWER 1. Perbedaan Benchmark dengan meniru Benchmark: membandingkan, mengumpulkan dan menganalisa data di dalam atau diluar organisasi. Meniru: mengikuti apa yang sudah dikerjakan orang lain dan berusaha untuk lebih baik dari sebelumnya. 2. Inisiator dalam hal ini, Bank BNI itu sendiri membandingkan dengan budayabudaya sebelumnya,kalau kesehatan karyawan kurang diperhatikan dan perlu ditingkatkan. 3. Perlu ditingkatkan clinical plaan,medical check up dan optical benefitnya karena perusahaan harus memperhatikan kesehatan dan kesejahteraan karyawannya. 4. Kasus BNI bisa dikatakan benchmarking karena BNI membandingkan operasi atau proses yang sejenis dalam korporasi.
  • 30. 5. Proses benchmark butuh cost..kapan waktu yg tepat utk benchmark…  Proses yang ditargetkan adalah kritis bagi keberhasilan organisasi.  Hasil analisis menunjukkan bahwa kinerja korporasi tidak terlalu kompetitif.  Peluang pertumbuhan yang signifikan terjadi dalam bisnis, namun korporasi tidak mampu mengambil keuntungan tersebut.  Organisasi memahami proses saat ini dan ukuran kinerjanya  Pemilik proses memiliki komitmen untuk perubahan meski secara radikal 6. Salah satu prinsip dasar TQM adalah pentingnya monitoring dan evaluasi (M&E). Tanpa data yang jelas kita tidak mengukur kalau ada perbaikan dalam pekerjaan.. Supaya implementasi bisa sukses, maka TQM haruslah dipahami dengan baik. Saat ini knowledge mengenai TQM dapat diperoleh dari mana-mana, mulai dari buku-buku hingga di internet. Beberapa prinsip TQM yang harus kita pahami dalam TQM antara lain adalah: 1. Leadership commitment 2. Customer Focus 3. Employee Involvement 4. Business process Salah satu metode yang digunakan dalam TQM adalah praktek benchmark. Benchmark adalah suatu cara mempelajari dan membandingkan dengan organisasi lain yang telah mengimplementasikan TQM dengan sukses