SlideShare a Scribd company logo
Beginilah Manusia Rohani!
Lama aku menemukan manusia yang benar-benar rohani. Soalnya, sejak kecil aku
melihat banyak orang senang beribadah tapi perlakuannya terhadap sesama sangat bertolak
belakang dengan ajaran Alkitab.
Tak hanya orang yang ku kenal baik. Gitu juga pada umumnya di gereja. Maaf, jujur saja
kalau aku dulu gereja karena mama papa Protestan. Tapi tak sedikit pun aku mendapat perlakuan
yang benar-benar adil dan merasa nyaman. Ada perasaan mendesak selalu ingin cari jawabannya
macam mananya manusia rohani.
Selama belajar Alkitab dengan Saksi, aku menemukan banyak jawaban yang selama ini
terpendam dalam hati. Khususnya tentang bagaimana sih model manusia rohani. Ternyata simpel
saja! Manusia rohani adalah manusia yang mengikuti teladan Yesus. Kita tahu Yesus adalah
manusia sempurna yang dikirim Bapak Jahowa sebagai teladan dalam hal melaksanakan
kehendakNya bahkan di saat keadaan sulit.
Yesus adalah Guru Agung, cakap mengajar dan bisa menjelaskan hal-hal rumit menjadi
lebih mudah dipahami. Misalnya, tentang kekhawatiran hidup, Yesus buat perumpaan tentang
burung-burung dan bunga lili di Matius 25-33. Yesus tandaskan bahwa bila burung-burung saja
gak nanam dan menuai bisa makan, apalagilah manusia yang diciptakan Bapak Jahowa serupa
dengan gambarNya. Berharga banget manusia di mata Bapak Jahowa! Mana mungkin manusia
tak makan, gitu banyak makanan di bumi. Jadi, stop khawatir! kata Yesus.
Yesus juga kasih teladan kerendahan hati. Bagaimana Bapak Jahowa sangat rendah hati,
begitu juga Yesus. Dia sangat rendah hati. Dia gak mau berkawan sama orang-orang hebat atau
patentengan. Gak pernah anggap sepele orang lain atau merasa diri paling hebat. Padahal bisa
saja Yesus itu pamer sana sini. Mengingat dia Putra Jahowa, pribadi terbesar kedua di alam
semesta ini. Tapi dia sama sekali tak begitu. Dia dekatnya sama orang-orang susah dan tidak
dianggap. Ngasih apapun gak pernah pamer! Malah kalau dia ngasih atau lakukan mukjizat dia
bilang jangan bilang siapa-siapa. Dia ramah sama siapa saja, tak pilih kasih. Itu karena Yesus
sangat rendah hati dan murah hati.
Tapi ku tengok di banyak orang yang mengaku Kristen malah kebalikannya. Apalagi di
Medan ini! Orang-orang pada lomba-lomba nomor satu. Semua ambisi mau tampil hebat, merasa
diri sudah paling pintar, tak peduli orang lain, tak ada tegur sapa, tak ada peduli opung-opung
dan orang cacat. Dia mau negur kalau selevelnya saja, yang kaya-raya. Semua melintas macam
mobil di jalan. Entah apa-apa! Beda banget dengan ajaran Yesus. Gagal paham awak nengok
kenyataan dengan isi Alkitab bah!
Manusia Rohani
Tapi untunglah hanya di Medan ku tengok kek gitu model manusia. Ternyata di Siantar
aku nemukan banyak orang yang benar-benar rohani. Jumpakulah orang-orang yang menerapkan
ajaran Yesus di Matius 6:33, Matius 28:19-20, Kisah Para Rasul 20:35, Roma 12:10, dan teladan
serta ajaran Yesus lainnya.
Aku merasa sangat nyaman berada di Siantar padahal barunya aku pertama kali jumpa
mereka. Aku sangat sayang sama kakakku Lydia Simarmata, mamanya, dan saudara/i di sana.
Semua perlakukan aku layaknya saudara kandung. Bahagia banget aku. Betah banget di Siantar.
Makanya berat kali pulang kalau sudah di sana. Aku selalu rindu mau balik ke Siantar sekalipun
aku tahu di Siantar banyak penjahat. Tapi yang ku ingat di sana banyak keluargaku. Kehadiran
mereka dalam hidupku buatku merasakan apa yang Yesus katakan di Markus 10:29-30.
Aku sangat sayang sama mereka. Bapak Jahowa juga sangat sayang mereka. Aku bisa
merasakan hubungan Bapak Jahowa sangat dekat sekali sama saudara/i di Siantar, khususnya di
Sidang Bahasa Batak Toba. Bahagia kali aku kalau sudah di perhimpunan. Banyak hal lucu dan
menarik ku jumpa. Walau mereka gak kaya, tapi ku rasa merekalah paling bahagia di bumi ini.
Satu lagi, sangat tidak terima kalau mereka diperlakukan buruk atau dianggap sepele sama
siapapun, termasuk sama pemilik Gedung Mewah! Kalau ada yang berani anggap sepele, aku
dan Bapak Jahowa lawan mereka! Tak tahu mereka Gedungnya itu bukan apa-apa. Sengsara
Besar gedungnya gak ada guna. Berubahlah maunya mereka. Tak lama lagi semua harta mereka
binasa. Ingat Istri Lot! kata Yesus. Tak selamat gara-gara gila harta yang dipikirkannya.
https://www.jw.org/id/publikasi/video/ingat-istri-lot/film-bagian-3/
Beginilah Manusia Rohani

More Related Content

Similar to Beginilah Manusia Rohani

Mengapa Orang Malas Serius Beragama
Mengapa Orang Malas Serius BeragamaMengapa Orang Malas Serius Beragama
Mengapa Orang Malas Serius BeragamaAidilRizali
 
LENTERA NEWS Edisi #14 Mei 2015
LENTERA NEWS Edisi #14 Mei 2015LENTERA NEWS Edisi #14 Mei 2015
LENTERA NEWS Edisi #14 Mei 2015
Ananta Bangun
 
Mengapa Lebih Baik Jadi PB Ketimbang Kuliah
Mengapa Lebih Baik Jadi PB Ketimbang KuliahMengapa Lebih Baik Jadi PB Ketimbang Kuliah
Mengapa Lebih Baik Jadi PB Ketimbang Kuliah
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Serunya jadi penginjil sepenuh waktu
Serunya jadi penginjil sepenuh waktu Serunya jadi penginjil sepenuh waktu
Serunya jadi penginjil sepenuh waktu
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Konsekuensi suka sepele
Konsekuensi suka sepeleKonsekuensi suka sepele
Assigment etnik
Assigment etnikAssigment etnik
Assigment etnik
Shazreel Amir
 
Konsekuensi Suka Sepele!
Konsekuensi Suka Sepele!Konsekuensi Suka Sepele!
Konsekuensi Suka Sepele!
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
End year message
End year messageEnd year message
End year messagein_jrock
 
Kisah nyata seorang muallaf
Kisah nyata seorang muallafKisah nyata seorang muallaf
Kisah nyata seorang muallafErsan Sabiyl
 
jawaban pertanyaan pertama.docx
jawaban pertanyaan pertama.docxjawaban pertanyaan pertama.docx
jawaban pertanyaan pertama.docx
HeruDPrasetiyo1
 
Wawancara ii
Wawancara iiWawancara ii
Wawancara ii
Abner D Nero
 
Kotbah pemuda
Kotbah pemudaKotbah pemuda
Kotbah pemuda
Erizal Cotenk
 
Atheis (m. dawam rahardjo)
Atheis (m. dawam rahardjo)Atheis (m. dawam rahardjo)
Atheis (m. dawam rahardjo)
Arvinoor Siregar SH MH
 
Atheis (m. dawam rahardjo)
Atheis (m. dawam rahardjo)Atheis (m. dawam rahardjo)
Atheis (m. dawam rahardjo)
arvin2014
 
Menata kembali hidupku
Menata kembali hidupkuMenata kembali hidupku
UTS INKLUSIF VIAN.docx
UTS INKLUSIF VIAN.docxUTS INKLUSIF VIAN.docx
UTS INKLUSIF VIAN.docx
oktavianusbaptista1
 
Alasan Tak Jadi Kuliah ke Luar Negeri
Alasan Tak Jadi Kuliah ke Luar NegeriAlasan Tak Jadi Kuliah ke Luar Negeri
Alasan Tak Jadi Kuliah ke Luar Negeri
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Alasan tak jadi kuliah ke luar negeri
Alasan tak jadi kuliah ke luar negeriAlasan tak jadi kuliah ke luar negeri
Alasan tak jadi kuliah ke luar negeri
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Allah tuhan semua agama (kebenaran)
Allah tuhan semua agama (kebenaran)Allah tuhan semua agama (kebenaran)
Allah tuhan semua agama (kebenaran)
Doddy Elzha Al Jambary
 

Similar to Beginilah Manusia Rohani (20)

Mengapa Orang Malas Serius Beragama
Mengapa Orang Malas Serius BeragamaMengapa Orang Malas Serius Beragama
Mengapa Orang Malas Serius Beragama
 
LENTERA NEWS Edisi #14 Mei 2015
LENTERA NEWS Edisi #14 Mei 2015LENTERA NEWS Edisi #14 Mei 2015
LENTERA NEWS Edisi #14 Mei 2015
 
Mengapa Lebih Baik Jadi PB Ketimbang Kuliah
Mengapa Lebih Baik Jadi PB Ketimbang KuliahMengapa Lebih Baik Jadi PB Ketimbang Kuliah
Mengapa Lebih Baik Jadi PB Ketimbang Kuliah
 
Serunya jadi penginjil sepenuh waktu
Serunya jadi penginjil sepenuh waktu Serunya jadi penginjil sepenuh waktu
Serunya jadi penginjil sepenuh waktu
 
Konsekuensi suka sepele
Konsekuensi suka sepeleKonsekuensi suka sepele
Konsekuensi suka sepele
 
Assigment etnik
Assigment etnikAssigment etnik
Assigment etnik
 
Konsekuensi Suka Sepele!
Konsekuensi Suka Sepele!Konsekuensi Suka Sepele!
Konsekuensi Suka Sepele!
 
End year message
End year messageEnd year message
End year message
 
Kisah nyata seorang muallaf
Kisah nyata seorang muallafKisah nyata seorang muallaf
Kisah nyata seorang muallaf
 
Laporan men
Laporan menLaporan men
Laporan men
 
jawaban pertanyaan pertama.docx
jawaban pertanyaan pertama.docxjawaban pertanyaan pertama.docx
jawaban pertanyaan pertama.docx
 
Wawancara ii
Wawancara iiWawancara ii
Wawancara ii
 
Kotbah pemuda
Kotbah pemudaKotbah pemuda
Kotbah pemuda
 
Atheis (m. dawam rahardjo)
Atheis (m. dawam rahardjo)Atheis (m. dawam rahardjo)
Atheis (m. dawam rahardjo)
 
Atheis (m. dawam rahardjo)
Atheis (m. dawam rahardjo)Atheis (m. dawam rahardjo)
Atheis (m. dawam rahardjo)
 
Menata kembali hidupku
Menata kembali hidupkuMenata kembali hidupku
Menata kembali hidupku
 
UTS INKLUSIF VIAN.docx
UTS INKLUSIF VIAN.docxUTS INKLUSIF VIAN.docx
UTS INKLUSIF VIAN.docx
 
Alasan Tak Jadi Kuliah ke Luar Negeri
Alasan Tak Jadi Kuliah ke Luar NegeriAlasan Tak Jadi Kuliah ke Luar Negeri
Alasan Tak Jadi Kuliah ke Luar Negeri
 
Alasan tak jadi kuliah ke luar negeri
Alasan tak jadi kuliah ke luar negeriAlasan tak jadi kuliah ke luar negeri
Alasan tak jadi kuliah ke luar negeri
 
Allah tuhan semua agama (kebenaran)
Allah tuhan semua agama (kebenaran)Allah tuhan semua agama (kebenaran)
Allah tuhan semua agama (kebenaran)
 

More from https://wartawatikeuangan.blogspot.com/

Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga as Lake Toba gui...
Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga  as Lake Toba gui...Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga  as Lake Toba gui...
Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga as Lake Toba gui...
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga as Lake Toba gui...
Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga  as Lake Toba gui...Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga  as Lake Toba gui...
Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga as Lake Toba gui...
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Manfaat Produk Citronella---dari Lamitana Atsiri Medicamento.docx
Manfaat Produk Citronella---dari Lamitana Atsiri Medicamento.docxManfaat Produk Citronella---dari Lamitana Atsiri Medicamento.docx
Manfaat Produk Citronella---dari Lamitana Atsiri Medicamento.docx
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Mulanya Sekadar Coba.docx
Mulanya Sekadar Coba.docxMulanya Sekadar Coba.docx
Mulanya Sekadar Coba.docx
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Penipuan Kerja PT GIM.docx
Penipuan Kerja PT GIM.docxPenipuan Kerja PT GIM.docx
Penipuan Kerja PT GIM.docx
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Tingkatkan Literasi Keuangan Masyarakat
Tingkatkan Literasi Keuangan MasyarakatTingkatkan Literasi Keuangan Masyarakat
Tingkatkan Literasi Keuangan Masyarakat
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Strategi Nasional, Literasi Keuangan, Prioritas Utama
Strategi Nasional, Literasi Keuangan, Prioritas UtamaStrategi Nasional, Literasi Keuangan, Prioritas Utama
Strategi Nasional, Literasi Keuangan, Prioritas Utama
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
MEDIA PENTING SEBAGAI AJANG PROMOSI DAN EDUKASI
MEDIA PENTING SEBAGAI AJANG PROMOSI DAN EDUKASIMEDIA PENTING SEBAGAI AJANG PROMOSI DAN EDUKASI
MEDIA PENTING SEBAGAI AJANG PROMOSI DAN EDUKASI
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Siapkah Industri Penerbangan Domestik Hadapi ASEAN Open Sky?
Siapkah Industri Penerbangan Domestik Hadapi ASEAN Open Sky?Siapkah Industri Penerbangan Domestik Hadapi ASEAN Open Sky?
Siapkah Industri Penerbangan Domestik Hadapi ASEAN Open Sky?
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
BACA PUBLIKASI INI GUNA HINDARI PENIPUAN DAN PEMBODOHAN
BACA PUBLIKASI INI GUNA HINDARI PENIPUAN DAN PEMBODOHANBACA PUBLIKASI INI GUNA HINDARI PENIPUAN DAN PEMBODOHAN
BACA PUBLIKASI INI GUNA HINDARI PENIPUAN DAN PEMBODOHAN
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Belajar bahasa inggris
Belajar bahasa inggrisBelajar bahasa inggris
Perbudakan Manusia
Perbudakan ManusiaPerbudakan Manusia
Peringkat Internet Indonesia ke-79
Peringkat Internet Indonesia ke-79 Peringkat Internet Indonesia ke-79
Peringkat Internet Indonesia ke-79
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh PihakPerkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh PihakPerkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Upaya untuk mengembangkan cabai dan bawang
Upaya untuk mengembangkan cabai dan bawangUpaya untuk mengembangkan cabai dan bawang
Upaya untuk mengembangkan cabai dan bawang
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Akhir Dunia Ini Sudah Sangat Dekat
Akhir Dunia Ini Sudah Sangat DekatAkhir Dunia Ini Sudah Sangat Dekat
Akhir Dunia Ini Sudah Sangat Dekat
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Bagaimana Acara Pemakaman Saksi Jahowa
Bagaimana Acara Pemakaman Saksi JahowaBagaimana Acara Pemakaman Saksi Jahowa
Bagaimana Acara Pemakaman Saksi Jahowa
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Kenal Kebenaran dari Majalah
Kenal Kebenaran dari MajalahKenal Kebenaran dari Majalah
Kenal Kebenaran dari Majalah
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Dunia Tahu Konten Saksi Yehuwa Terbaik
Dunia Tahu Konten Saksi Yehuwa TerbaikDunia Tahu Konten Saksi Yehuwa Terbaik
Dunia Tahu Konten Saksi Yehuwa Terbaik
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 

More from https://wartawatikeuangan.blogspot.com/ (20)

Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga as Lake Toba gui...
Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga  as Lake Toba gui...Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga  as Lake Toba gui...
Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga as Lake Toba gui...
 
Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga as Lake Toba gui...
Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga  as Lake Toba gui...Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga  as Lake Toba gui...
Butet Indonesian Guide-to promote Butet or Damayanti Sinaga as Lake Toba gui...
 
Manfaat Produk Citronella---dari Lamitana Atsiri Medicamento.docx
Manfaat Produk Citronella---dari Lamitana Atsiri Medicamento.docxManfaat Produk Citronella---dari Lamitana Atsiri Medicamento.docx
Manfaat Produk Citronella---dari Lamitana Atsiri Medicamento.docx
 
Mulanya Sekadar Coba.docx
Mulanya Sekadar Coba.docxMulanya Sekadar Coba.docx
Mulanya Sekadar Coba.docx
 
Penipuan Kerja PT GIM.docx
Penipuan Kerja PT GIM.docxPenipuan Kerja PT GIM.docx
Penipuan Kerja PT GIM.docx
 
Tingkatkan Literasi Keuangan Masyarakat
Tingkatkan Literasi Keuangan MasyarakatTingkatkan Literasi Keuangan Masyarakat
Tingkatkan Literasi Keuangan Masyarakat
 
Strategi Nasional, Literasi Keuangan, Prioritas Utama
Strategi Nasional, Literasi Keuangan, Prioritas UtamaStrategi Nasional, Literasi Keuangan, Prioritas Utama
Strategi Nasional, Literasi Keuangan, Prioritas Utama
 
MEDIA PENTING SEBAGAI AJANG PROMOSI DAN EDUKASI
MEDIA PENTING SEBAGAI AJANG PROMOSI DAN EDUKASIMEDIA PENTING SEBAGAI AJANG PROMOSI DAN EDUKASI
MEDIA PENTING SEBAGAI AJANG PROMOSI DAN EDUKASI
 
Siapkah Industri Penerbangan Domestik Hadapi ASEAN Open Sky?
Siapkah Industri Penerbangan Domestik Hadapi ASEAN Open Sky?Siapkah Industri Penerbangan Domestik Hadapi ASEAN Open Sky?
Siapkah Industri Penerbangan Domestik Hadapi ASEAN Open Sky?
 
BACA PUBLIKASI INI GUNA HINDARI PENIPUAN DAN PEMBODOHAN
BACA PUBLIKASI INI GUNA HINDARI PENIPUAN DAN PEMBODOHANBACA PUBLIKASI INI GUNA HINDARI PENIPUAN DAN PEMBODOHAN
BACA PUBLIKASI INI GUNA HINDARI PENIPUAN DAN PEMBODOHAN
 
Belajar bahasa inggris
Belajar bahasa inggrisBelajar bahasa inggris
Belajar bahasa inggris
 
Perbudakan Manusia
Perbudakan ManusiaPerbudakan Manusia
Perbudakan Manusia
 
Peringkat Internet Indonesia ke-79
Peringkat Internet Indonesia ke-79 Peringkat Internet Indonesia ke-79
Peringkat Internet Indonesia ke-79
 
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh PihakPerkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
 
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh PihakPerkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
Perkuat Pasar Modal Butuh Dukungan Seluruh Pihak
 
Upaya untuk mengembangkan cabai dan bawang
Upaya untuk mengembangkan cabai dan bawangUpaya untuk mengembangkan cabai dan bawang
Upaya untuk mengembangkan cabai dan bawang
 
Akhir Dunia Ini Sudah Sangat Dekat
Akhir Dunia Ini Sudah Sangat DekatAkhir Dunia Ini Sudah Sangat Dekat
Akhir Dunia Ini Sudah Sangat Dekat
 
Bagaimana Acara Pemakaman Saksi Jahowa
Bagaimana Acara Pemakaman Saksi JahowaBagaimana Acara Pemakaman Saksi Jahowa
Bagaimana Acara Pemakaman Saksi Jahowa
 
Kenal Kebenaran dari Majalah
Kenal Kebenaran dari MajalahKenal Kebenaran dari Majalah
Kenal Kebenaran dari Majalah
 
Dunia Tahu Konten Saksi Yehuwa Terbaik
Dunia Tahu Konten Saksi Yehuwa TerbaikDunia Tahu Konten Saksi Yehuwa Terbaik
Dunia Tahu Konten Saksi Yehuwa Terbaik
 

Recently uploaded

Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 

Recently uploaded (20)

Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 

Beginilah Manusia Rohani

  • 1. Beginilah Manusia Rohani! Lama aku menemukan manusia yang benar-benar rohani. Soalnya, sejak kecil aku melihat banyak orang senang beribadah tapi perlakuannya terhadap sesama sangat bertolak belakang dengan ajaran Alkitab. Tak hanya orang yang ku kenal baik. Gitu juga pada umumnya di gereja. Maaf, jujur saja kalau aku dulu gereja karena mama papa Protestan. Tapi tak sedikit pun aku mendapat perlakuan yang benar-benar adil dan merasa nyaman. Ada perasaan mendesak selalu ingin cari jawabannya macam mananya manusia rohani. Selama belajar Alkitab dengan Saksi, aku menemukan banyak jawaban yang selama ini terpendam dalam hati. Khususnya tentang bagaimana sih model manusia rohani. Ternyata simpel saja! Manusia rohani adalah manusia yang mengikuti teladan Yesus. Kita tahu Yesus adalah manusia sempurna yang dikirim Bapak Jahowa sebagai teladan dalam hal melaksanakan kehendakNya bahkan di saat keadaan sulit. Yesus adalah Guru Agung, cakap mengajar dan bisa menjelaskan hal-hal rumit menjadi lebih mudah dipahami. Misalnya, tentang kekhawatiran hidup, Yesus buat perumpaan tentang burung-burung dan bunga lili di Matius 25-33. Yesus tandaskan bahwa bila burung-burung saja gak nanam dan menuai bisa makan, apalagilah manusia yang diciptakan Bapak Jahowa serupa dengan gambarNya. Berharga banget manusia di mata Bapak Jahowa! Mana mungkin manusia tak makan, gitu banyak makanan di bumi. Jadi, stop khawatir! kata Yesus. Yesus juga kasih teladan kerendahan hati. Bagaimana Bapak Jahowa sangat rendah hati, begitu juga Yesus. Dia sangat rendah hati. Dia gak mau berkawan sama orang-orang hebat atau patentengan. Gak pernah anggap sepele orang lain atau merasa diri paling hebat. Padahal bisa saja Yesus itu pamer sana sini. Mengingat dia Putra Jahowa, pribadi terbesar kedua di alam semesta ini. Tapi dia sama sekali tak begitu. Dia dekatnya sama orang-orang susah dan tidak dianggap. Ngasih apapun gak pernah pamer! Malah kalau dia ngasih atau lakukan mukjizat dia bilang jangan bilang siapa-siapa. Dia ramah sama siapa saja, tak pilih kasih. Itu karena Yesus sangat rendah hati dan murah hati. Tapi ku tengok di banyak orang yang mengaku Kristen malah kebalikannya. Apalagi di Medan ini! Orang-orang pada lomba-lomba nomor satu. Semua ambisi mau tampil hebat, merasa diri sudah paling pintar, tak peduli orang lain, tak ada tegur sapa, tak ada peduli opung-opung dan orang cacat. Dia mau negur kalau selevelnya saja, yang kaya-raya. Semua melintas macam mobil di jalan. Entah apa-apa! Beda banget dengan ajaran Yesus. Gagal paham awak nengok kenyataan dengan isi Alkitab bah! Manusia Rohani Tapi untunglah hanya di Medan ku tengok kek gitu model manusia. Ternyata di Siantar aku nemukan banyak orang yang benar-benar rohani. Jumpakulah orang-orang yang menerapkan ajaran Yesus di Matius 6:33, Matius 28:19-20, Kisah Para Rasul 20:35, Roma 12:10, dan teladan serta ajaran Yesus lainnya.
  • 2. Aku merasa sangat nyaman berada di Siantar padahal barunya aku pertama kali jumpa mereka. Aku sangat sayang sama kakakku Lydia Simarmata, mamanya, dan saudara/i di sana. Semua perlakukan aku layaknya saudara kandung. Bahagia banget aku. Betah banget di Siantar. Makanya berat kali pulang kalau sudah di sana. Aku selalu rindu mau balik ke Siantar sekalipun aku tahu di Siantar banyak penjahat. Tapi yang ku ingat di sana banyak keluargaku. Kehadiran mereka dalam hidupku buatku merasakan apa yang Yesus katakan di Markus 10:29-30. Aku sangat sayang sama mereka. Bapak Jahowa juga sangat sayang mereka. Aku bisa merasakan hubungan Bapak Jahowa sangat dekat sekali sama saudara/i di Siantar, khususnya di Sidang Bahasa Batak Toba. Bahagia kali aku kalau sudah di perhimpunan. Banyak hal lucu dan menarik ku jumpa. Walau mereka gak kaya, tapi ku rasa merekalah paling bahagia di bumi ini. Satu lagi, sangat tidak terima kalau mereka diperlakukan buruk atau dianggap sepele sama siapapun, termasuk sama pemilik Gedung Mewah! Kalau ada yang berani anggap sepele, aku dan Bapak Jahowa lawan mereka! Tak tahu mereka Gedungnya itu bukan apa-apa. Sengsara Besar gedungnya gak ada guna. Berubahlah maunya mereka. Tak lama lagi semua harta mereka binasa. Ingat Istri Lot! kata Yesus. Tak selamat gara-gara gila harta yang dipikirkannya. https://www.jw.org/id/publikasi/video/ingat-istri-lot/film-bagian-3/