SlideShare a Scribd company logo
ILMU ALAMIAH DASAR
  (Basic Natural Science)
FKIP UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG
Ilmu Alamiah Dasar (IAD)
•   Fakultas     :   KIP Univ. PGRI Palembang
•   Kredit       :   2 SKS
•   Semester     :   Genap
•   Nama dosen   :   Riswan Aradea, S.P. M.M. (Iwan)
•   Alamat       :
    – Rumah      : Jln. Anyelir No. 16 Demang Lebar Daun
                   Palembang. Telp. 415202 (R) HP. 08127829558
    – Kantor     : FKIP Univ. PGRI Palembang
                  Ka. Subbag. Kemahasiswaan
                  Ruang TU FKIP Univ. PGRI Palembang
                  Jl. A. Yani Lr. Gotong Royong 9/10 Ulu Palembang
A. Deskripsi Mata Kuliah

Ilmu Alamiah Dasar (IAD) merupakan
salah satu komponen dari sejumlah
Mata kuliah Pengembangan Kepribadian
(MPK) dan menjadi mata kuliah wajib di
fakultas non eksakta
B. Tujuan Pembelajaran
IAD bertujuan mengembangkan kepribadian
 dan wawasan pemikiran khusus berkenaan
 dengan alam semesta, agar daya tangkap,
 persepsi dan penalaran berkenaan dengan
 lingkungan alam dapat ditingkatkan.

Dengan tujuan tersebut diharapkan
 mahasiswa dapat lebih tanggap dan memiliki
 penglihatan yang jelas, pemikiran yang lebih
 mendalam serta mampu menghargai
 lingkungan sekitarnya.
C. Metode Pembelajaran
Metode Pembelajaran yang digunakan dalam bentuk
 kombinasi kuliah, diskusi dan tugas serta kegiatan
 mandiri dari para mahasiswa.

Selain teori/konsep yang berhubungan dengan materi
  pada mata kuliah ini, pemahaman juga diberikan
  dalam bentuk studi kasus dengan lebih
  menekankan pada aspek aplikasinya.
D. BAHAN PUSTAKA
1.    Ilmu Alamiah Dasar, Drs. Supartono Widyosiswoyo, MM, dkk. Penerbit Ghalia
          Indonesia, Jakarta. 1999.
2.    ----------------------, Maskoeri Jasin, Raujawali Press, Jakarta. 1990.
3.    ----------------------, Ir. Heri Purnama, Rineka Cipta. 1997.
4.    ----------------------, Drs. H. Ibnu Mas’ud & Drs. Joko Paryono, CV.
      Pustaka Setia, Bandung. 1997.
5.    ----------------------, Buku Materi Pokok, Drs. Hendro Darmadjo, MA.
          Karunika. Jakarta. UT. 1986
6.    Hakikat Pengetahuan dan Cara Kerja Ilmu-Ilmu. Capita Selekta, PT. Gramedia
          Pustaka Utama, Jakarta. 1993.
7.    Pengantar Ke Filsafat dan Logika,Drs. Somad Husin, UNSRI Palembang. 1992.
8.    Sejarah Filsafat Ilmu dan Teknologi. Drs. Burhanuddin Salam, MM. Rineka
      Cipta, Jakarta. 2000.
9.    Ilmu Dalam Perspektif. Sebuah Karangan Tentang Hakikat Ilmu. Penyunting
          Jujun S. Suriasumantri. Yayasan Obor Indonesia. Jakarta
10.   Ilmu Pengetahuan, Idaman atau Ancaman. Capita Selekta. PN. Balai
      Pustaka, Jakarta 1981.
11.   Alam Pikiran Yunani, Moh. Hatta, Univ. Indonesia, Jakarta. 1986.
12.   Biology, Second Edition. Donald D. Ritchie and Robert Carola. AddisonWisley
          Publishing Company. 1983.
13.   Manusia Sebuah Misteri. Sintesa Filosofis Tentang Makhluk Paradoksal. Louis
          Leahy. PT. Gramedia. Jakarta. PT. Gramedia Jakarta. 1989.
14.   Ekologi Pembangunan dan Hukum Tata Lingkungan. NHT. Siahaan. Erlangga.
          1987.
15.   Antropologi Biologi, Geoffrey Pope. CV. Rajawali Press, Jakarta. 1984.
16.   Majalah Intisari No. 368, Maret. 1984.
17.   Buku-buku lain, majalah, koran, dan sebagainya yang terkait.
E. SISTEM PENILAIAN

• Nilai mutu dari mata kuliah IAD ini
  ditentukan dari nilai ujian tengah semester
  (30%), nilai ujian akhir semester(50%),
  tugas + kehadiran + quiz (20%)
• Adapun formulasi untuk menentukan nilai
  akhir tugas digunakan rumus :
           NA= 2R + 3M +5S
                    10
F. MATERI YANG DIBAHAS

a. Perkembangan Alam Pikiran Manusia
b. Ilmu Pengetahuan Alam
c. Alam Semesta
d. Kehidupan Di Bumi
e. Ekologi
f. IPA dan Perkembangan Teknologi
g. Dampak IPTEK terhadap Kehidupan Sosial
h. IPA, Teknologi dan Kelangsungan Hidup
i. Kasus-kasus : Masalah Ekologi dan Teknologi.
G. KERANGKA KULIAH
Pertemuan I        : Pendahuluan, Uraian Tentang Silabus dan
                     Penjelasan tentang Perkuliahan
Pertemuan   II     : Perkembangan Alam Pikiran Manusia
Pertemuan   III    : Lanjutan
Pertemuan   IV     : Ilmu Pengetahuan Alam
Pertemuan   V      : Lanjutan
Pertemuan   VI     : Alam Semesta
Pertemuan   VII    : Mid Term
Pertemuan   VIII   : Kehidupan Di Bumi
Pertemuan   IX     : Lanjutan
Pertemuan   XI     : Ekologi dan Permasalahannya
Pertemuan   XII    : IPA dan Perkembangan Teknologi
Pertemuan   XIII   : Dampak Perkembangan IPTEK terhadap
                     Kehidupan Sosial
Pertemuan XIV      : IPA, Teknologi dan Kelangsungan Hidup
Pertemuan V        : Kasus-kasus : Masalah-masalah Ekologi dan
                   Teknologi
I. PENDAHULUAN

•   SK Mendiknas No. 232/U/2000 ttg Pedoman Penyusunan Kurikulum
    Pend. Tinggi & Penilaian Hasil Belajar Mahasiswa menetapkan :
•   Kurikulum Pend. Tinggi yg menjd dsr penyelenggaraan Program
    Studi terdr dr :

•   a. Kurikulum Inti

     –Kelomp. bhn kajian pelajrn yg hrs dicakup dlm Prog. Std yg
      dirumuskan dlm kurikulum yg berlaku Nasional.
        Terdr atas :
      * Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)
      * Mata Kuliah Penciri Ilmu Pengetahuan & Keterampilan (MKK)
      * Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB)
      * Mata Kuliah Berperilaku dlm Berkarya (MPB)
      * Mata Kuliah Cara Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)

     Kurikulum Inti program sarjana = 40-80 % dr seluruh beban studi
     (diploma = 40 %) terdiri dari MPK, MKK, MKB, MPB dan MBB
• b. Kurikulum Institusional
     •    Bagian dr kurikulum pend. tinggi terdr dr
         ats tambahan dr kelompok dlm kurikulum
         inti.

  – Kelompok MPK Kurikulum Inti terdr atas
    Pendidikan Pancasila, Pendidikan Agama dan
    Pendidikan Kewarganegaraan

  – Mata Kuliah IAD & Ilmu Sosial-Budaya Dasar
    (ISBD) ditetapkan sbg cakupan Kurikulum
    Institusional.
Rapat Kerja Rektor Univ./Inst. Negeri seluruh
Indonesia di Jkt tgl 26-28 Febr’80 memtskan Mata
Kuliah Dasar Umum (MKDU), terdr :
1. Pend. Agama
2. Pend. Pancasila
3. Pend. Kewiraan
4. IAD
5. IBD
6. ISD
 MKDU kemudian berubah mjd Mata Kuliah Umum
    (MKU) sbg mata kuliah pilihan

 MKU berubah menjd Mata Kuliah Pengembangan
     Kepribadian (MPK), terdr dr ;
 4. Pend Pancasila
 5. Pend. Agama                         MPK Wajib
 6. Pend. Kewarganegaraan
 7. IAD
 8. ISBD
 9. Bahasa                         MPK Institusional
 10. Filsafat
 11. Pend. Olahraga
IAD bukan merupakan suatu disiplin ilmu,
melainkan suatu pengetahuan ttg konsep2
dasar yg ada dlm bidang IPA dan teknologi

IAD ditujukan untuk u membantu para mhs
yg belajar di bidang sosial budaya agar
memiliki pandangan lebih luas dlm bidang
IPA serta dpt mendekati persoalan
pengetahuan alam dgn penalaran yg lbh
komprehensif.
Sasaran mata kuliah IAD ialah agar mahasiswa yg
mengikuti perkuliah IAD dpt memperoleh dan
memahami pengetahuan yg ada & termasuk dlm
bidang IPA dan teknologi serta dpt menanggapi
untuk menghargai pengetahuan tersebut
Latar Belakang MPK berkaitan dg Visi & Misi Univ.
yaitu bhw setiap mhs yg msk di Univ/P. Tinggi akan
dibekali dgn 3 kemampuan, yaitu :

•   1. Kemampuan Akademis melalui mt. klh Wajib Fakultas
•   2. Kemampuan Profesional melalui mt. klh Jurusan/Keahlian
•   3. Kemampuan Personal/Pribadi melalui mt. klh Pengemb.
       Kepribadian

Kemampuan Akademis dan Profesional sasarannya mengasah
   kemampuan penalaran (pattern of thinking)

Kemampuan Personal/pribadi sasarannya lebih kpd mengasah
   kemamp. Kepribadian spt budi pekerti, akhlaq, etika dan
   kesediaan bekerjasama & menghargai disiplin ilmu lain di luar
   disiplin ilmunya, yg lebih dikenal dgn mengasah hati
   nurani/perasaan (pattern of attitude/behaviore)

More Related Content

What's hot

Jenis jenis menyimak
Jenis jenis menyimakJenis jenis menyimak
Jenis jenis menyimakImam Suwandi
 
Power point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmahPower point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmahYunitha Rahmah
 
Artikel ilmiah
Artikel ilmiahArtikel ilmiah
Artikel ilmiah
Relawan Jurnal Indonesia
 
Essay kse
Essay kseEssay kse
Essay kse
widia hardi
 
Penulisan Makalah Ilmiah
Penulisan Makalah IlmiahPenulisan Makalah Ilmiah
Penulisan Makalah Ilmiah
Tri Widodo W. UTOMO
 
Etika sebagai cabang filsafat
Etika sebagai cabang filsafatEtika sebagai cabang filsafat
Etika sebagai cabang filsafat
Angga Debby Frayudha
 
BAB-2_PERKEMBANGAN-DAN-PENGEMBANGAN-ILMU-PENGETAHUAN-ALAM.ppt
BAB-2_PERKEMBANGAN-DAN-PENGEMBANGAN-ILMU-PENGETAHUAN-ALAM.pptBAB-2_PERKEMBANGAN-DAN-PENGEMBANGAN-ILMU-PENGETAHUAN-ALAM.ppt
BAB-2_PERKEMBANGAN-DAN-PENGEMBANGAN-ILMU-PENGETAHUAN-ALAM.ppt
WiraDharma11
 
Ppt manusia dan lingkungannya
Ppt manusia dan lingkungannyaPpt manusia dan lingkungannya
Ppt manusia dan lingkungannya
rizka_pratiwi
 
Permasalahan Lingkungan Hidup Lokal, Nasional dan Global
Permasalahan Lingkungan Hidup Lokal, Nasional dan Global Permasalahan Lingkungan Hidup Lokal, Nasional dan Global
Permasalahan Lingkungan Hidup Lokal, Nasional dan Global
Nico Prakasa
 
Cover Skripsi PGSD
Cover Skripsi PGSDCover Skripsi PGSD
Cover Skripsi PGSD
Agus S. Hidayat, S.Pd
 
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Mayawi Karim
 
Contoh Soal Bahas Indonesia tentang Wacana
Contoh Soal Bahas Indonesia tentang WacanaContoh Soal Bahas Indonesia tentang Wacana
Contoh Soal Bahas Indonesia tentang Wacana
Ai Roudatul
 
TEKS BIOGRAFI PPT.pptx
TEKS BIOGRAFI PPT.pptxTEKS BIOGRAFI PPT.pptx
TEKS BIOGRAFI PPT.pptx
irmalestari15
 
Materi struktur teks laporan percobaan kls 9
Materi struktur teks laporan percobaan kls 9Materi struktur teks laporan percobaan kls 9
Materi struktur teks laporan percobaan kls 9
ViraVira22
 
Kemajemukan Masyarakat Indonesia
Kemajemukan Masyarakat IndonesiaKemajemukan Masyarakat Indonesia
Kemajemukan Masyarakat Indonesia
Lestari Moerdijat
 
Hubungan filsafat dengan ilmu lain
Hubungan filsafat dengan ilmu  lainHubungan filsafat dengan ilmu  lain
Hubungan filsafat dengan ilmu lain
Nick V
 
Power point pencemaran udara
Power point pencemaran udaraPower point pencemaran udara
Power point pencemaran udara
panjinugroho
 
MERANGKUM ISI PEMBICARAAN DALAM SUATU DISKUSI / SEMINAR
MERANGKUM ISI PEMBICARAAN DALAM SUATU DISKUSI / SEMINARMERANGKUM ISI PEMBICARAAN DALAM SUATU DISKUSI / SEMINAR
MERANGKUM ISI PEMBICARAAN DALAM SUATU DISKUSI / SEMINAR
Sugeng Sulistiyawan
 
Aliran-Aliran Teori Organisasi
Aliran-Aliran Teori OrganisasiAliran-Aliran Teori Organisasi
Aliran-Aliran Teori Organisasi
Siti Sahati
 

What's hot (20)

Jenis jenis menyimak
Jenis jenis menyimakJenis jenis menyimak
Jenis jenis menyimak
 
Power point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmahPower point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmah
 
Artikel ilmiah
Artikel ilmiahArtikel ilmiah
Artikel ilmiah
 
Essay kse
Essay kseEssay kse
Essay kse
 
Penulisan Makalah Ilmiah
Penulisan Makalah IlmiahPenulisan Makalah Ilmiah
Penulisan Makalah Ilmiah
 
Etika sebagai cabang filsafat
Etika sebagai cabang filsafatEtika sebagai cabang filsafat
Etika sebagai cabang filsafat
 
BAB-2_PERKEMBANGAN-DAN-PENGEMBANGAN-ILMU-PENGETAHUAN-ALAM.ppt
BAB-2_PERKEMBANGAN-DAN-PENGEMBANGAN-ILMU-PENGETAHUAN-ALAM.pptBAB-2_PERKEMBANGAN-DAN-PENGEMBANGAN-ILMU-PENGETAHUAN-ALAM.ppt
BAB-2_PERKEMBANGAN-DAN-PENGEMBANGAN-ILMU-PENGETAHUAN-ALAM.ppt
 
Ppt manusia dan lingkungannya
Ppt manusia dan lingkungannyaPpt manusia dan lingkungannya
Ppt manusia dan lingkungannya
 
Permasalahan Lingkungan Hidup Lokal, Nasional dan Global
Permasalahan Lingkungan Hidup Lokal, Nasional dan Global Permasalahan Lingkungan Hidup Lokal, Nasional dan Global
Permasalahan Lingkungan Hidup Lokal, Nasional dan Global
 
Cover Skripsi PGSD
Cover Skripsi PGSDCover Skripsi PGSD
Cover Skripsi PGSD
 
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
 
Contoh Soal Bahas Indonesia tentang Wacana
Contoh Soal Bahas Indonesia tentang WacanaContoh Soal Bahas Indonesia tentang Wacana
Contoh Soal Bahas Indonesia tentang Wacana
 
TEKS BIOGRAFI PPT.pptx
TEKS BIOGRAFI PPT.pptxTEKS BIOGRAFI PPT.pptx
TEKS BIOGRAFI PPT.pptx
 
Materi struktur teks laporan percobaan kls 9
Materi struktur teks laporan percobaan kls 9Materi struktur teks laporan percobaan kls 9
Materi struktur teks laporan percobaan kls 9
 
Contoh jurnal
Contoh jurnalContoh jurnal
Contoh jurnal
 
Kemajemukan Masyarakat Indonesia
Kemajemukan Masyarakat IndonesiaKemajemukan Masyarakat Indonesia
Kemajemukan Masyarakat Indonesia
 
Hubungan filsafat dengan ilmu lain
Hubungan filsafat dengan ilmu  lainHubungan filsafat dengan ilmu  lain
Hubungan filsafat dengan ilmu lain
 
Power point pencemaran udara
Power point pencemaran udaraPower point pencemaran udara
Power point pencemaran udara
 
MERANGKUM ISI PEMBICARAAN DALAM SUATU DISKUSI / SEMINAR
MERANGKUM ISI PEMBICARAAN DALAM SUATU DISKUSI / SEMINARMERANGKUM ISI PEMBICARAAN DALAM SUATU DISKUSI / SEMINAR
MERANGKUM ISI PEMBICARAAN DALAM SUATU DISKUSI / SEMINAR
 
Aliran-Aliran Teori Organisasi
Aliran-Aliran Teori OrganisasiAliran-Aliran Teori Organisasi
Aliran-Aliran Teori Organisasi
 

Viewers also liked

Materi Ilmu Alamiah Dasar
Materi Ilmu Alamiah DasarMateri Ilmu Alamiah Dasar
Materi Ilmu Alamiah DasarNela II
 
ILMU ALAMIAH DASAR (PENDAHULUAN)
ILMU ALAMIAH DASAR (PENDAHULUAN)ILMU ALAMIAH DASAR (PENDAHULUAN)
ILMU ALAMIAH DASAR (PENDAHULUAN)
Nurainun Adamy
 
PPT ILMU ALAMIAH DASAR
PPT ILMU ALAMIAH DASARPPT ILMU ALAMIAH DASAR
PPT ILMU ALAMIAH DASARTitin Rohayati
 
ILMU ALAMIAH DASAR (bab 2 : alam pikiran manusia)
ILMU ALAMIAH DASAR (bab 2 : alam pikiran manusia)ILMU ALAMIAH DASAR (bab 2 : alam pikiran manusia)
ILMU ALAMIAH DASAR (bab 2 : alam pikiran manusia)
Nurainun Adamy
 
Tugas presentasi "Ilmu Alamiah Dasar"
Tugas presentasi "Ilmu Alamiah Dasar"Tugas presentasi "Ilmu Alamiah Dasar"
Tugas presentasi "Ilmu Alamiah Dasar"
iwanto
 
Makalah ilmu alamiah dasar
Makalah ilmu alamiah dasarMakalah ilmu alamiah dasar
Makalah ilmu alamiah dasar
Nad D'miauw
 
Ilmu kealaman dasar power point
Ilmu kealaman dasar power pointIlmu kealaman dasar power point
Ilmu kealaman dasar power point
Elly Willy
 
ILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASARILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASARtriewuland
 
Perkembangan Pola Pikir Manusia (IAD dan ISBD)
Perkembangan Pola Pikir Manusia (IAD dan ISBD)Perkembangan Pola Pikir Manusia (IAD dan ISBD)
Perkembangan Pola Pikir Manusia (IAD dan ISBD)
Ria Widia
 
Supriyadi pengantar ilmu kealaman dasar (iad) pert 1
Supriyadi pengantar ilmu kealaman dasar (iad) pert 1Supriyadi pengantar ilmu kealaman dasar (iad) pert 1
Supriyadi pengantar ilmu kealaman dasar (iad) pert 1jayamartha
 
1.pola pikir manusia berlandaskan mitos
1.pola pikir manusia berlandaskan mitos1.pola pikir manusia berlandaskan mitos
1.pola pikir manusia berlandaskan mitos
Alfin_Habibib
 
Bab V. Masalah Lingkungan (B)
Bab V. Masalah Lingkungan (B)Bab V. Masalah Lingkungan (B)
Bab V. Masalah Lingkungan (B)Universitas PGRI
 
Pertemuan 11-perkemb.teknlogi ptg (biotek&tek info) dampak
Pertemuan 11-perkemb.teknlogi ptg (biotek&tek info) dampakPertemuan 11-perkemb.teknlogi ptg (biotek&tek info) dampak
Pertemuan 11-perkemb.teknlogi ptg (biotek&tek info) dampak
Nurainun Adamy
 
Alam pikir manusia dan perkembangannya
Alam pikir manusia dan perkembangannyaAlam pikir manusia dan perkembangannya
Alam pikir manusia dan perkembangannya
Neng Pupu Rohilah
 
Akibat pencemaran lingkungan (kelompok iii)
Akibat pencemaran lingkungan (kelompok iii)Akibat pencemaran lingkungan (kelompok iii)
Akibat pencemaran lingkungan (kelompok iii)
FahrudinVivo
 
ILMU ALAMIAH DASAR 2
ILMU ALAMIAH DASAR 2ILMU ALAMIAH DASAR 2
ILMU ALAMIAH DASAR 2Ayi Suwandi
 
ILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASARILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASAR
Dissa MeLina
 
Kuliah 9 a keanekaragaman makhluk hidup dan persebarannya
Kuliah 9 a keanekaragaman makhluk hidup dan persebarannyaKuliah 9 a keanekaragaman makhluk hidup dan persebarannya
Kuliah 9 a keanekaragaman makhluk hidup dan persebarannyazabbransah
 
sumber daya alam dan lingkungan
sumber daya alam dan lingkungansumber daya alam dan lingkungan
sumber daya alam dan lingkungan
karlina apriliani
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaOperator Warnet Vast Raha
 

Viewers also liked (20)

Materi Ilmu Alamiah Dasar
Materi Ilmu Alamiah DasarMateri Ilmu Alamiah Dasar
Materi Ilmu Alamiah Dasar
 
ILMU ALAMIAH DASAR (PENDAHULUAN)
ILMU ALAMIAH DASAR (PENDAHULUAN)ILMU ALAMIAH DASAR (PENDAHULUAN)
ILMU ALAMIAH DASAR (PENDAHULUAN)
 
PPT ILMU ALAMIAH DASAR
PPT ILMU ALAMIAH DASARPPT ILMU ALAMIAH DASAR
PPT ILMU ALAMIAH DASAR
 
ILMU ALAMIAH DASAR (bab 2 : alam pikiran manusia)
ILMU ALAMIAH DASAR (bab 2 : alam pikiran manusia)ILMU ALAMIAH DASAR (bab 2 : alam pikiran manusia)
ILMU ALAMIAH DASAR (bab 2 : alam pikiran manusia)
 
Tugas presentasi "Ilmu Alamiah Dasar"
Tugas presentasi "Ilmu Alamiah Dasar"Tugas presentasi "Ilmu Alamiah Dasar"
Tugas presentasi "Ilmu Alamiah Dasar"
 
Makalah ilmu alamiah dasar
Makalah ilmu alamiah dasarMakalah ilmu alamiah dasar
Makalah ilmu alamiah dasar
 
Ilmu kealaman dasar power point
Ilmu kealaman dasar power pointIlmu kealaman dasar power point
Ilmu kealaman dasar power point
 
ILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASARILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASAR
 
Perkembangan Pola Pikir Manusia (IAD dan ISBD)
Perkembangan Pola Pikir Manusia (IAD dan ISBD)Perkembangan Pola Pikir Manusia (IAD dan ISBD)
Perkembangan Pola Pikir Manusia (IAD dan ISBD)
 
Supriyadi pengantar ilmu kealaman dasar (iad) pert 1
Supriyadi pengantar ilmu kealaman dasar (iad) pert 1Supriyadi pengantar ilmu kealaman dasar (iad) pert 1
Supriyadi pengantar ilmu kealaman dasar (iad) pert 1
 
1.pola pikir manusia berlandaskan mitos
1.pola pikir manusia berlandaskan mitos1.pola pikir manusia berlandaskan mitos
1.pola pikir manusia berlandaskan mitos
 
Bab V. Masalah Lingkungan (B)
Bab V. Masalah Lingkungan (B)Bab V. Masalah Lingkungan (B)
Bab V. Masalah Lingkungan (B)
 
Pertemuan 11-perkemb.teknlogi ptg (biotek&tek info) dampak
Pertemuan 11-perkemb.teknlogi ptg (biotek&tek info) dampakPertemuan 11-perkemb.teknlogi ptg (biotek&tek info) dampak
Pertemuan 11-perkemb.teknlogi ptg (biotek&tek info) dampak
 
Alam pikir manusia dan perkembangannya
Alam pikir manusia dan perkembangannyaAlam pikir manusia dan perkembangannya
Alam pikir manusia dan perkembangannya
 
Akibat pencemaran lingkungan (kelompok iii)
Akibat pencemaran lingkungan (kelompok iii)Akibat pencemaran lingkungan (kelompok iii)
Akibat pencemaran lingkungan (kelompok iii)
 
ILMU ALAMIAH DASAR 2
ILMU ALAMIAH DASAR 2ILMU ALAMIAH DASAR 2
ILMU ALAMIAH DASAR 2
 
ILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASARILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASAR
 
Kuliah 9 a keanekaragaman makhluk hidup dan persebarannya
Kuliah 9 a keanekaragaman makhluk hidup dan persebarannyaKuliah 9 a keanekaragaman makhluk hidup dan persebarannya
Kuliah 9 a keanekaragaman makhluk hidup dan persebarannya
 
sumber daya alam dan lingkungan
sumber daya alam dan lingkungansumber daya alam dan lingkungan
sumber daya alam dan lingkungan
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
 

Similar to Bahan KUliah IAD

RPS KSDAL.pdf
RPS KSDAL.pdfRPS KSDAL.pdf
RPS KSDAL.pdf
BjoeBellamy
 
[1] sk kd ipa
[1] sk   kd ipa[1] sk   kd ipa
[1] sk kd ipa
keizeal09
 
Silabus dan sap ilmu a lamiah dasar
Silabus dan sap ilmu a lamiah dasarSilabus dan sap ilmu a lamiah dasar
Silabus dan sap ilmu a lamiah dasar
Masriqon Masriqon
 
Rpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan wellyRpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan wellyWelly Andrei
 
5 silabus smp kelas 7, 8 dan 9 edisi revisi 2017 mata pelajaran ipa
5 silabus smp kelas 7, 8 dan 9 edisi revisi 2017 mata pelajaran ipa5 silabus smp kelas 7, 8 dan 9 edisi revisi 2017 mata pelajaran ipa
5 silabus smp kelas 7, 8 dan 9 edisi revisi 2017 mata pelajaran ipa
SMPN 1 Cikidang
 
05 silabus ipa_smp_20012017_ok_docx
05 silabus ipa_smp_20012017_ok_docx05 silabus ipa_smp_20012017_ok_docx
05 silabus ipa_smp_20012017_ok_docx
bbawor aji
 
contoh rpp ips k13 kls 7.pdf
contoh rpp ips k13 kls 7.pdfcontoh rpp ips k13 kls 7.pdf
contoh rpp ips k13 kls 7.pdf
PutriIstikhomah
 
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidupRPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
sajidintuban
 
05 silabus ipa smp 20012017_ok
05 silabus ipa smp 20012017_ok05 silabus ipa smp 20012017_ok
05 silabus ipa smp 20012017_ok
setio adi
 
05 silabus ipa smp 20012017_ok
05 silabus ipa smp 20012017_ok05 silabus ipa smp 20012017_ok
05 silabus ipa smp 20012017_ok
parulian
 
RPS PTK 2022.pdf
RPS PTK 2022.pdfRPS PTK 2022.pdf
RPS PTK 2022.pdf
NanaSuraiya1
 
RPS-PEMBELAJARAN-IPA-SD-BARU.docx
RPS-PEMBELAJARAN-IPA-SD-BARU.docxRPS-PEMBELAJARAN-IPA-SD-BARU.docx
RPS-PEMBELAJARAN-IPA-SD-BARU.docx
NurZil
 
5. rpp pjj teks lho 3.5 dan 4.5
5. rpp pjj teks lho 3.5 dan 4.55. rpp pjj teks lho 3.5 dan 4.5
5. rpp pjj teks lho 3.5 dan 4.5
anggrianasita
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
SoesySriWulandari
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
rochmadSPd1
 
RPP Hakikat Fisika
RPP Hakikat FisikaRPP Hakikat Fisika
RPP Hakikat Fisika
Rita Febriandriena
 
MODUL AJAR IPA HAKIKAT ILMU SAINS FIX.docx
MODUL AJAR IPA HAKIKAT ILMU SAINS FIX.docxMODUL AJAR IPA HAKIKAT ILMU SAINS FIX.docx
MODUL AJAR IPA HAKIKAT ILMU SAINS FIX.docx
rafikawinoto
 
RPP IPA KELAS 10 K13 SEMESTER 1.docx
RPP IPA  KELAS 10 K13 SEMESTER 1.docxRPP IPA  KELAS 10 K13 SEMESTER 1.docx
RPP IPA KELAS 10 K13 SEMESTER 1.docx
utariekaPutriani
 

Similar to Bahan KUliah IAD (20)

RPS KSDAL.pdf
RPS KSDAL.pdfRPS KSDAL.pdf
RPS KSDAL.pdf
 
[1] sk kd ipa
[1] sk   kd ipa[1] sk   kd ipa
[1] sk kd ipa
 
Silabus dan sap ilmu a lamiah dasar
Silabus dan sap ilmu a lamiah dasarSilabus dan sap ilmu a lamiah dasar
Silabus dan sap ilmu a lamiah dasar
 
Rpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan wellyRpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan welly
 
5 silabus smp kelas 7, 8 dan 9 edisi revisi 2017 mata pelajaran ipa
5 silabus smp kelas 7, 8 dan 9 edisi revisi 2017 mata pelajaran ipa5 silabus smp kelas 7, 8 dan 9 edisi revisi 2017 mata pelajaran ipa
5 silabus smp kelas 7, 8 dan 9 edisi revisi 2017 mata pelajaran ipa
 
05 silabus ipa_smp_20012017_ok_docx
05 silabus ipa_smp_20012017_ok_docx05 silabus ipa_smp_20012017_ok_docx
05 silabus ipa_smp_20012017_ok_docx
 
contoh rpp ips k13 kls 7.pdf
contoh rpp ips k13 kls 7.pdfcontoh rpp ips k13 kls 7.pdf
contoh rpp ips k13 kls 7.pdf
 
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidupRPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
 
05 silabus ipa smp 20012017_ok
05 silabus ipa smp 20012017_ok05 silabus ipa smp 20012017_ok
05 silabus ipa smp 20012017_ok
 
05 silabus ipa smp 20012017_ok
05 silabus ipa smp 20012017_ok05 silabus ipa smp 20012017_ok
05 silabus ipa smp 20012017_ok
 
RPS PTK 2022.pdf
RPS PTK 2022.pdfRPS PTK 2022.pdf
RPS PTK 2022.pdf
 
RPS-PEMBELAJARAN-IPA-SD-BARU.docx
RPS-PEMBELAJARAN-IPA-SD-BARU.docxRPS-PEMBELAJARAN-IPA-SD-BARU.docx
RPS-PEMBELAJARAN-IPA-SD-BARU.docx
 
5. rpp pjj teks lho 3.5 dan 4.5
5. rpp pjj teks lho 3.5 dan 4.55. rpp pjj teks lho 3.5 dan 4.5
5. rpp pjj teks lho 3.5 dan 4.5
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
 
Contoh rpp inkuiri
Contoh rpp inkuiriContoh rpp inkuiri
Contoh rpp inkuiri
 
Contoh rpp inkuiri
Contoh rpp inkuiriContoh rpp inkuiri
Contoh rpp inkuiri
 
RPP Hakikat Fisika
RPP Hakikat FisikaRPP Hakikat Fisika
RPP Hakikat Fisika
 
MODUL AJAR IPA HAKIKAT ILMU SAINS FIX.docx
MODUL AJAR IPA HAKIKAT ILMU SAINS FIX.docxMODUL AJAR IPA HAKIKAT ILMU SAINS FIX.docx
MODUL AJAR IPA HAKIKAT ILMU SAINS FIX.docx
 
RPP IPA KELAS 10 K13 SEMESTER 1.docx
RPP IPA  KELAS 10 K13 SEMESTER 1.docxRPP IPA  KELAS 10 K13 SEMESTER 1.docx
RPP IPA KELAS 10 K13 SEMESTER 1.docx
 

More from Universitas PGRI

Kepemimpinan Kepala Sekolah
Kepemimpinan Kepala SekolahKepemimpinan Kepala Sekolah
Kepemimpinan Kepala SekolahUniversitas PGRI
 
Apakah Kepemimpinan Itu (B)
Apakah Kepemimpinan Itu (B)Apakah Kepemimpinan Itu (B)
Apakah Kepemimpinan Itu (B)Universitas PGRI
 
Sistem Pengendalian Manajemen Biasa
Sistem Pengendalian Manajemen BiasaSistem Pengendalian Manajemen Biasa
Sistem Pengendalian Manajemen BiasaUniversitas PGRI
 
Prof.Dr.Zamroni Sertifikasi Guru
Prof.Dr.Zamroni Sertifikasi GuruProf.Dr.Zamroni Sertifikasi Guru
Prof.Dr.Zamroni Sertifikasi GuruUniversitas PGRI
 
Presentasi Djoko Agung Harijadi
Presentasi Djoko Agung HarijadiPresentasi Djoko Agung Harijadi
Presentasi Djoko Agung HarijadiUniversitas PGRI
 
Pengembangan Kurikulum & Sistem Penilaian Asyikin
Pengembangan  Kurikulum & Sistem Penilaian   AsyikinPengembangan  Kurikulum & Sistem Penilaian   Asyikin
Pengembangan Kurikulum & Sistem Penilaian AsyikinUniversitas PGRI
 
Pendidikan Anak Masa Depan
Pendidikan Anak Masa DepanPendidikan Anak Masa Depan
Pendidikan Anak Masa DepanUniversitas PGRI
 

More from Universitas PGRI (20)

Leadership Kepsek
Leadership KepsekLeadership Kepsek
Leadership Kepsek
 
Leadership
LeadershipLeadership
Leadership
 
Kepemimpinan Kepala Sekolah
Kepemimpinan Kepala SekolahKepemimpinan Kepala Sekolah
Kepemimpinan Kepala Sekolah
 
Kepemimpinan
KepemimpinanKepemimpinan
Kepemimpinan
 
Kep Warna(C)
Kep Warna(C)Kep Warna(C)
Kep Warna(C)
 
Kepemimpinan Abad 21(E)
Kepemimpinan Abad 21(E)Kepemimpinan Abad 21(E)
Kepemimpinan Abad 21(E)
 
Bab Empat Leadership
Bab Empat LeadershipBab Empat Leadership
Bab Empat Leadership
 
Indonesiaku(A)
Indonesiaku(A)Indonesiaku(A)
Indonesiaku(A)
 
Apakah Kepemimpinan Itu (B)
Apakah Kepemimpinan Itu (B)Apakah Kepemimpinan Itu (B)
Apakah Kepemimpinan Itu (B)
 
Materi Kepemimpinan2 (D)
Materi Kepemimpinan2 (D)Materi Kepemimpinan2 (D)
Materi Kepemimpinan2 (D)
 
Sistem Pengendalian Manajemen Biasa
Sistem Pengendalian Manajemen BiasaSistem Pengendalian Manajemen Biasa
Sistem Pengendalian Manajemen Biasa
 
Prof.Dr.Zamroni Sertifikasi Guru
Prof.Dr.Zamroni Sertifikasi GuruProf.Dr.Zamroni Sertifikasi Guru
Prof.Dr.Zamroni Sertifikasi Guru
 
Presentasi Djoko Agung Harijadi
Presentasi Djoko Agung HarijadiPresentasi Djoko Agung Harijadi
Presentasi Djoko Agung Harijadi
 
Pengembangan Kurikulum & Sistem Penilaian Asyikin
Pengembangan  Kurikulum & Sistem Penilaian   AsyikinPengembangan  Kurikulum & Sistem Penilaian   Asyikin
Pengembangan Kurikulum & Sistem Penilaian Asyikin
 
Pendidikan Yang Humanis
Pendidikan Yang HumanisPendidikan Yang Humanis
Pendidikan Yang Humanis
 
Pendidikan Anak Masa Depan
Pendidikan Anak Masa DepanPendidikan Anak Masa Depan
Pendidikan Anak Masa Depan
 
Motivasi Juga
Motivasi JugaMotivasi Juga
Motivasi Juga
 
Pendahuluan Manajemen
Pendahuluan ManajemenPendahuluan Manajemen
Pendahuluan Manajemen
 
Organisasi Belajar
Organisasi BelajarOrganisasi Belajar
Organisasi Belajar
 
Menapak Jenjang Karir
Menapak Jenjang KarirMenapak Jenjang Karir
Menapak Jenjang Karir
 

Bahan KUliah IAD

  • 1. ILMU ALAMIAH DASAR (Basic Natural Science) FKIP UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG
  • 2. Ilmu Alamiah Dasar (IAD) • Fakultas : KIP Univ. PGRI Palembang • Kredit : 2 SKS • Semester : Genap • Nama dosen : Riswan Aradea, S.P. M.M. (Iwan) • Alamat : – Rumah : Jln. Anyelir No. 16 Demang Lebar Daun Palembang. Telp. 415202 (R) HP. 08127829558 – Kantor : FKIP Univ. PGRI Palembang Ka. Subbag. Kemahasiswaan Ruang TU FKIP Univ. PGRI Palembang Jl. A. Yani Lr. Gotong Royong 9/10 Ulu Palembang
  • 3. A. Deskripsi Mata Kuliah Ilmu Alamiah Dasar (IAD) merupakan salah satu komponen dari sejumlah Mata kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) dan menjadi mata kuliah wajib di fakultas non eksakta
  • 4. B. Tujuan Pembelajaran IAD bertujuan mengembangkan kepribadian dan wawasan pemikiran khusus berkenaan dengan alam semesta, agar daya tangkap, persepsi dan penalaran berkenaan dengan lingkungan alam dapat ditingkatkan. Dengan tujuan tersebut diharapkan mahasiswa dapat lebih tanggap dan memiliki penglihatan yang jelas, pemikiran yang lebih mendalam serta mampu menghargai lingkungan sekitarnya.
  • 5. C. Metode Pembelajaran Metode Pembelajaran yang digunakan dalam bentuk kombinasi kuliah, diskusi dan tugas serta kegiatan mandiri dari para mahasiswa. Selain teori/konsep yang berhubungan dengan materi pada mata kuliah ini, pemahaman juga diberikan dalam bentuk studi kasus dengan lebih menekankan pada aspek aplikasinya.
  • 6. D. BAHAN PUSTAKA 1. Ilmu Alamiah Dasar, Drs. Supartono Widyosiswoyo, MM, dkk. Penerbit Ghalia Indonesia, Jakarta. 1999. 2. ----------------------, Maskoeri Jasin, Raujawali Press, Jakarta. 1990. 3. ----------------------, Ir. Heri Purnama, Rineka Cipta. 1997. 4. ----------------------, Drs. H. Ibnu Mas’ud & Drs. Joko Paryono, CV. Pustaka Setia, Bandung. 1997. 5. ----------------------, Buku Materi Pokok, Drs. Hendro Darmadjo, MA. Karunika. Jakarta. UT. 1986 6. Hakikat Pengetahuan dan Cara Kerja Ilmu-Ilmu. Capita Selekta, PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta. 1993. 7. Pengantar Ke Filsafat dan Logika,Drs. Somad Husin, UNSRI Palembang. 1992. 8. Sejarah Filsafat Ilmu dan Teknologi. Drs. Burhanuddin Salam, MM. Rineka Cipta, Jakarta. 2000. 9. Ilmu Dalam Perspektif. Sebuah Karangan Tentang Hakikat Ilmu. Penyunting Jujun S. Suriasumantri. Yayasan Obor Indonesia. Jakarta 10. Ilmu Pengetahuan, Idaman atau Ancaman. Capita Selekta. PN. Balai Pustaka, Jakarta 1981. 11. Alam Pikiran Yunani, Moh. Hatta, Univ. Indonesia, Jakarta. 1986. 12. Biology, Second Edition. Donald D. Ritchie and Robert Carola. AddisonWisley Publishing Company. 1983. 13. Manusia Sebuah Misteri. Sintesa Filosofis Tentang Makhluk Paradoksal. Louis Leahy. PT. Gramedia. Jakarta. PT. Gramedia Jakarta. 1989. 14. Ekologi Pembangunan dan Hukum Tata Lingkungan. NHT. Siahaan. Erlangga. 1987. 15. Antropologi Biologi, Geoffrey Pope. CV. Rajawali Press, Jakarta. 1984. 16. Majalah Intisari No. 368, Maret. 1984. 17. Buku-buku lain, majalah, koran, dan sebagainya yang terkait.
  • 7. E. SISTEM PENILAIAN • Nilai mutu dari mata kuliah IAD ini ditentukan dari nilai ujian tengah semester (30%), nilai ujian akhir semester(50%), tugas + kehadiran + quiz (20%) • Adapun formulasi untuk menentukan nilai akhir tugas digunakan rumus : NA= 2R + 3M +5S 10
  • 8. F. MATERI YANG DIBAHAS a. Perkembangan Alam Pikiran Manusia b. Ilmu Pengetahuan Alam c. Alam Semesta d. Kehidupan Di Bumi e. Ekologi f. IPA dan Perkembangan Teknologi g. Dampak IPTEK terhadap Kehidupan Sosial h. IPA, Teknologi dan Kelangsungan Hidup i. Kasus-kasus : Masalah Ekologi dan Teknologi.
  • 9. G. KERANGKA KULIAH Pertemuan I : Pendahuluan, Uraian Tentang Silabus dan Penjelasan tentang Perkuliahan Pertemuan II : Perkembangan Alam Pikiran Manusia Pertemuan III : Lanjutan Pertemuan IV : Ilmu Pengetahuan Alam Pertemuan V : Lanjutan Pertemuan VI : Alam Semesta Pertemuan VII : Mid Term Pertemuan VIII : Kehidupan Di Bumi Pertemuan IX : Lanjutan Pertemuan XI : Ekologi dan Permasalahannya Pertemuan XII : IPA dan Perkembangan Teknologi Pertemuan XIII : Dampak Perkembangan IPTEK terhadap Kehidupan Sosial Pertemuan XIV : IPA, Teknologi dan Kelangsungan Hidup Pertemuan V : Kasus-kasus : Masalah-masalah Ekologi dan Teknologi
  • 10. I. PENDAHULUAN • SK Mendiknas No. 232/U/2000 ttg Pedoman Penyusunan Kurikulum Pend. Tinggi & Penilaian Hasil Belajar Mahasiswa menetapkan : • Kurikulum Pend. Tinggi yg menjd dsr penyelenggaraan Program Studi terdr dr : • a. Kurikulum Inti –Kelomp. bhn kajian pelajrn yg hrs dicakup dlm Prog. Std yg dirumuskan dlm kurikulum yg berlaku Nasional. Terdr atas : * Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) * Mata Kuliah Penciri Ilmu Pengetahuan & Keterampilan (MKK) * Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) * Mata Kuliah Berperilaku dlm Berkarya (MPB) * Mata Kuliah Cara Berkehidupan Bermasyarakat (MBB) Kurikulum Inti program sarjana = 40-80 % dr seluruh beban studi (diploma = 40 %) terdiri dari MPK, MKK, MKB, MPB dan MBB
  • 11. • b. Kurikulum Institusional • Bagian dr kurikulum pend. tinggi terdr dr ats tambahan dr kelompok dlm kurikulum inti. – Kelompok MPK Kurikulum Inti terdr atas Pendidikan Pancasila, Pendidikan Agama dan Pendidikan Kewarganegaraan – Mata Kuliah IAD & Ilmu Sosial-Budaya Dasar (ISBD) ditetapkan sbg cakupan Kurikulum Institusional.
  • 12. Rapat Kerja Rektor Univ./Inst. Negeri seluruh Indonesia di Jkt tgl 26-28 Febr’80 memtskan Mata Kuliah Dasar Umum (MKDU), terdr : 1. Pend. Agama 2. Pend. Pancasila 3. Pend. Kewiraan 4. IAD 5. IBD 6. ISD MKDU kemudian berubah mjd Mata Kuliah Umum (MKU) sbg mata kuliah pilihan MKU berubah menjd Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK), terdr dr ; 4. Pend Pancasila 5. Pend. Agama MPK Wajib 6. Pend. Kewarganegaraan 7. IAD 8. ISBD 9. Bahasa MPK Institusional 10. Filsafat 11. Pend. Olahraga
  • 13. IAD bukan merupakan suatu disiplin ilmu, melainkan suatu pengetahuan ttg konsep2 dasar yg ada dlm bidang IPA dan teknologi IAD ditujukan untuk u membantu para mhs yg belajar di bidang sosial budaya agar memiliki pandangan lebih luas dlm bidang IPA serta dpt mendekati persoalan pengetahuan alam dgn penalaran yg lbh komprehensif. Sasaran mata kuliah IAD ialah agar mahasiswa yg mengikuti perkuliah IAD dpt memperoleh dan memahami pengetahuan yg ada & termasuk dlm bidang IPA dan teknologi serta dpt menanggapi untuk menghargai pengetahuan tersebut
  • 14. Latar Belakang MPK berkaitan dg Visi & Misi Univ. yaitu bhw setiap mhs yg msk di Univ/P. Tinggi akan dibekali dgn 3 kemampuan, yaitu : • 1. Kemampuan Akademis melalui mt. klh Wajib Fakultas • 2. Kemampuan Profesional melalui mt. klh Jurusan/Keahlian • 3. Kemampuan Personal/Pribadi melalui mt. klh Pengemb. Kepribadian Kemampuan Akademis dan Profesional sasarannya mengasah kemampuan penalaran (pattern of thinking) Kemampuan Personal/pribadi sasarannya lebih kpd mengasah kemamp. Kepribadian spt budi pekerti, akhlaq, etika dan kesediaan bekerjasama & menghargai disiplin ilmu lain di luar disiplin ilmunya, yg lebih dikenal dgn mengasah hati nurani/perasaan (pattern of attitude/behaviore)