SlideShare a Scribd company logo
BAHAN AJAR BERBASIS IT & AV/VR
MTsN 1 Konawe Selatan
Personal Recount
Text
KELAS VIII
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
LK 2.4 Bahan Ajar
A.Pendahuluan;
1. Deskripsi
Bahan ajar dapat diartikan sebagai segala bentuk bahan berupa seperangkat
materi yang disusun secara sistematis yang digunakan untuk membantu guru/instruktur
dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran dan memungkinkan siswa untuk belajar.
Bahan ajar mencakup tentang pengetahuan yang terangkum kedalam materi
pembelajaran yang ada pada bahan ajar tersebut. Bahan ajar dapat dibuat sesuai dengan
kebutuhan pendidik maupun peserta didik.
Bahan ajar yang termuat dalam RPP ini adalah materi personal recount text
yang dijabarkan dengan memperatikan muatan konsep, fakta, prinsip, dan prosedur
yang relevan. Melalui bahan ajar yang dibuat, peserta didik dapat memahami materi
dengan baik proses belajar mengajar berlangsung sesuai dengan yang diharapkan.
A. Capaian Pembelajaran
Melalui model pembelajaran berbasis Problem Based Learning dipadukan
dengan metode Jigsaw berbantu media PPT berbantu media PPT, peserta didik
diharapkan dapat:
a. Mengidentifikasi fungsi sosial dan struktur teks dari recount text terkait
pengalaman pribadi di waktu lampau, pendek dan sederhana.
b. Memahami isi teks dengan memperhatikan fungsi social, struktur teks, dan unsur
kebahasaan dari recount text terkait pengalaman pribadi di waktu lampau, pendek
dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya.
c. Membandingkan perbedaan unsur kebahasaan dalam teks personal recount lisan
dan tulis dengan tepat
d. Melengkapi tesk personal recount dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan
e. Menulis teks personal recount terkait pengalaman pribadi di waktu lampau, pendek
dan sederhana dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaannya.
f. Mempresentasikan teks personal recount, pendek dan sederhana terkait
pengalaman pribadi di waktu lampau dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, unsur kebahasaannya.
B. Inti;
a. Pengertian Teks Recount
Recount text merupakan salah satu jenis teks dalam belajar bahasa Inggris yang
memiliki fungsi unruk menceritakan kembali kejadian atau pengalaman yang
terjadi di masa lalu.
b. Fungsi Teks Recount
Tujuan recount text adalah untuk menceritakan kembali kejadian yang telah
lalu. Ini digunakan untuk menginformasikan atau menghibur pembaca
c. Macam-macam Recount Text
Recount text memiliki beberapa macam jenis teks yang bisa digunakan untuk
Anda menulis. Disesuaikan dengan tujuan dari tulisan itu sendiri. Macam-
macam jenis recount text bisa dilihat di bawah ini:
 Personal recount
Personal recount adalah recount text yang berfungsi menceritakan tentang
pengalaman pribadi penulis.
 Factual recount
Factual recount adalah recount text yang berfungsi untuk menyajikan laporan
peristiwa yang benar-benar terjadi, seperti laporan percobaan ilmu pengetahuan
ataupun laporan kepolisian.
 Imaginative
Imaginative adalah jenis recount text yang berfungsi menyajikan sebuah cerita
imaginatif. Lalu menuliskan peristiwa atau kejadian yang telah terjadi.
d. Generic Structure of Recount Text (Struktur Teks Recount)
Dalam membuat recount text, ada struktur yang harus diikuti saat menulis jenis
teks ini. Struktur recount text terbagi menjadi 3 bagian :
 Orientation
Dalam tahap yang pertama ini, penulis diminta untuk memberikan
sebuah pengenalan berupa informasi mengenai siapa, di mana, kapan peristiwa
atau kejadian itu terjadi di masa lalu. Di dalam bagian ini, penulis diharapkan
untuk memberikan pembaca informasi yang diperlukan untuk memahami
keseluruhan dari teks.
Contoh :
Yesterday I stayed the night at my friend’s house, Delia, with my other three
friends, Amanda, Tiara and Clarisse. Delia’s house is so pretty. It has a big
garden with a lot of kind of flowers and a big swimming pool. Right from the
balcony, we can see the scenery of the whole of Bandung city.
 Events
Di tahap kedua ini, penulis dapat menyampaikan atau mengisahkan kejadian
atau peristiwa yang terjadi. Penulis diminta untuk menulis cerita dalam urutan
kronologis. Seperti ‘In the first day... . In the next day... . In the last day...’
 Reorientation
Tahapan terakhir ini merupakan tahapan pengulangan pengenalan yang ada di
tahap pertama. Pengulangan yang ada merangkum semua peristiwa atau
kejadian yang diceritakan.
Di tahapan terakhir, penulis bisa menuliskan rangkuman dari semua peristiwa
atau kejadian yang diceritakan. Penulis juga bisa menuliskan komentar atau
kesan personal terhadap peristiwa atau kejadian yang telah terjadi.
Contoh:
We finally go to sleep around 2 AM, it was late, but we had so much fun. I would
love to go back to Delia's house.
d. Language Features (Ciri-ciri Kebahasaan Teks Recount)
 Menggunakan Simple Past Tense
Simple past tense adalah digunakan untuk menerangkan sebuah
peristiwa atau aktivitas yang dimulai dan telah selesai pada waktu
spesifik di masa lalu.
Contoh:
Last week, my friends and I went to Jogja. (“Went” is the simple past
tense of “go”)
 Simple Past Tense Verbal
Simple past tense verbal menggunakan kata kerja yang
menerangkan sebuah tindakan atau aksi.
Rumus Simple Past Tense Verbal
Di bawah ini adalah rumus pola kalimat simple past tense verbal.
Jenis Kalimat Rumus Simple Past Tense
Positif (+) Subject + Verb 2 + Object.
Negatif (-) Subject + Did + Not + Verb 1 + Object.
Interogatif (?) Did + Subject + Verb 1 + Object + ?
Kata kerja (verb) 2 yang digunakan dalam simple past tense hanya
digunakan pada kalimat positif.
Pola kalimat negatif dan interogatif pada simple past
tense membutuhkan kata kerja bantu (verb auxiliary) Did kemudian diikuti
dengan bentuk kata kerja (verb) 1.
Contoh Kalimat:
[+] Faris came late this morning
[+] Faris datang terlambat pagi tadi
[-] Faris did not come late this morning
[-] Faris tidak datang terlambat pagi tadi
[?] Did Faris come late this moring?
[?] Apakah faris datang terlambat pagi tadi?
[+] She washed her motorcycle yesterday morning.
[+] Dia mencuci sepeda motornya kemarin pagi.
[-] She did not wash her motorcycle yesterday morning.
[-] Dia tidak mencuci sepeda motornya kemarin pagi.
[?] Did she wash her motorcycle yesterday morning?
[?] Apakah dia mencuci sepeda motornya kemarin pagi?
 Simple Past Tense Nominal
Simple past tense nominal menggunakan kata kerja to be yang
menerangkan sebuah keadaan atau kondisi.
Di bawah ini adalah rumus pola kalimat simple past tense nominal
Jenis Kalimat Rumus Simple Past Tense
Positif (+) Subject + Was / Were + Complement.
Negatif (-) Subject + Was / Were + Not + Complement.
Interogatif (?) Was / Were + Subject + Not + Complement + ?
Penggunaan kata kerja to be dalam simple past tense menyesuaikan
subyek pada kalimat.
 Was : Digunakan untuk Subyek I, He, She, It.
 Were : Digunakan untuk Subyek You, We, They.
Contoh Kalimat:
[+] They were late this morning.
[+] Mereka datang terlambat pagi ini.
[-] They were not late this morning.
[-] Mereka tidak terlambat pagi ini.
[?] Were they late this morning?
[?] Apakah mereka terlambat pagi ini?
[+] Anna was happy because of Andri
[+] Anna bahagia karena Andri.
[-] Anna was not happy because of Andri.
[-] Anna tidak bahagia karena Andri.
[?] Was Anna happy because of Andri?
[?] Apakah Anna bahagia karena Andri?
 Menggunakan Personal Participant
Dalam teks recount, biasanya personal participant akan muncul di
bagian orientasi sebagai pengantar kepada tokoh atau watak dalam
cerita, seperti; I, my, me, my group, my friends, my husband and etc..
 Menggunakan Chronological Connections
Chronological connections adalah konjungsi yang digunakan untuk
menyatakan urutan kejadian, seperti: ; first, then, next, in the end, in
addition and etc.
 Menggunakan Linking Verbs
Linking verbs adalah kata kerja yang menghubungkan subjek dan kata
keterangan, seperti: were, was, heard, saw and so on.

More Related Content

What's hot

TP DAN ATP BHS. INGGRIS FINAL, SMP N 109-converted.docx
TP DAN ATP BHS. INGGRIS FINAL, SMP N 109-converted.docxTP DAN ATP BHS. INGGRIS FINAL, SMP N 109-converted.docx
TP DAN ATP BHS. INGGRIS FINAL, SMP N 109-converted.docx
AlanNurAlamsyah
 
2.1.a.9. KONEKSI ANTAR MATERI.pdf
2.1.a.9. KONEKSI ANTAR MATERI.pdf2.1.a.9. KONEKSI ANTAR MATERI.pdf
2.1.a.9. KONEKSI ANTAR MATERI.pdf
MuhammadKoharudin1
 
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls viii dan materi
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls viii dan materiKompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls viii dan materi
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls viii dan materi
pamuji doank
 
Telaah Soal Bahasa Inggris Kelas XII
Telaah Soal Bahasa Inggris Kelas XIITelaah Soal Bahasa Inggris Kelas XII
Telaah Soal Bahasa Inggris Kelas XII
Anggi F. Jayanti
 
Kls 10 narrative text
Kls 10 narrative textKls 10 narrative text
Kls 10 narrative text
Syarifaaahh
 
PPT Contoh Recount text kelas X
PPT Contoh Recount text kelas XPPT Contoh Recount text kelas X
PPT Contoh Recount text kelas X
Dheea Resta
 
Short Message
Short MessageShort Message
Short Message
Vinaa Nur Azizah
 
RPP BAHASA INGGRIS SIMPLE TENSE DAN KELAS X KURIKULUM 2013
RPP BAHASA INGGRIS SIMPLE TENSE DAN  KELAS X KURIKULUM 2013RPP BAHASA INGGRIS SIMPLE TENSE DAN  KELAS X KURIKULUM 2013
RPP BAHASA INGGRIS SIMPLE TENSE DAN KELAS X KURIKULUM 2013
Bob Septian
 
Penilaian P5 dalam Pembelajaran Bahasa Inggris.ppt
Penilaian P5 dalam Pembelajaran Bahasa Inggris.pptPenilaian P5 dalam Pembelajaran Bahasa Inggris.ppt
Penilaian P5 dalam Pembelajaran Bahasa Inggris.ppt
kusing
 
Ppt narrative text
Ppt narrative textPpt narrative text
Ppt narrative text
TommySambora2
 
Contoh rpp teks deskripsi smp kelas 7
Contoh rpp teks deskripsi smp kelas 7Contoh rpp teks deskripsi smp kelas 7
Contoh rpp teks deskripsi smp kelas 7
Isnaini Shaleh
 
Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)
Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)
Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)
Dewi Isnaeni
 
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks EksplanasiRPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
Dwi Johan
 
ATP BING FASE F.docx
ATP BING FASE F.docxATP BING FASE F.docx
ATP BING FASE F.docx
SriSuryani35
 
Rpp kls 8.1 Bahasa Inggris
Rpp kls 8.1 Bahasa InggrisRpp kls 8.1 Bahasa Inggris
Rpp kls 8.1 Bahasa Inggris
Mng Tri Mulyono Prasetyo
 
LKPD announcement
LKPD   announcementLKPD   announcement
LKPD announcement
Nasrun Ahmad
 
RK Topik 3 LLMP - Kelompok 4.pptx
RK Topik 3 LLMP - Kelompok 4.pptxRK Topik 3 LLMP - Kelompok 4.pptx
RK Topik 3 LLMP - Kelompok 4.pptx
MuhammadRidho379964
 
Rpp Bahasa Inggris SMK kelas X teks Narative
Rpp Bahasa Inggris SMK kelas X teks NarativeRpp Bahasa Inggris SMK kelas X teks Narative
Rpp Bahasa Inggris SMK kelas X teks Narative
Siti Purwaningsih
 
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docxRefleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
yendra3
 
MODUL BAHASA INGGRIS XI UNIT 3 Analytical Exposition
MODUL BAHASA INGGRIS XI UNIT 3 Analytical ExpositionMODUL BAHASA INGGRIS XI UNIT 3 Analytical Exposition
MODUL BAHASA INGGRIS XI UNIT 3 Analytical Exposition
sman 2 mataram
 

What's hot (20)

TP DAN ATP BHS. INGGRIS FINAL, SMP N 109-converted.docx
TP DAN ATP BHS. INGGRIS FINAL, SMP N 109-converted.docxTP DAN ATP BHS. INGGRIS FINAL, SMP N 109-converted.docx
TP DAN ATP BHS. INGGRIS FINAL, SMP N 109-converted.docx
 
2.1.a.9. KONEKSI ANTAR MATERI.pdf
2.1.a.9. KONEKSI ANTAR MATERI.pdf2.1.a.9. KONEKSI ANTAR MATERI.pdf
2.1.a.9. KONEKSI ANTAR MATERI.pdf
 
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls viii dan materi
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls viii dan materiKompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls viii dan materi
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls viii dan materi
 
Telaah Soal Bahasa Inggris Kelas XII
Telaah Soal Bahasa Inggris Kelas XIITelaah Soal Bahasa Inggris Kelas XII
Telaah Soal Bahasa Inggris Kelas XII
 
Kls 10 narrative text
Kls 10 narrative textKls 10 narrative text
Kls 10 narrative text
 
PPT Contoh Recount text kelas X
PPT Contoh Recount text kelas XPPT Contoh Recount text kelas X
PPT Contoh Recount text kelas X
 
Short Message
Short MessageShort Message
Short Message
 
RPP BAHASA INGGRIS SIMPLE TENSE DAN KELAS X KURIKULUM 2013
RPP BAHASA INGGRIS SIMPLE TENSE DAN  KELAS X KURIKULUM 2013RPP BAHASA INGGRIS SIMPLE TENSE DAN  KELAS X KURIKULUM 2013
RPP BAHASA INGGRIS SIMPLE TENSE DAN KELAS X KURIKULUM 2013
 
Penilaian P5 dalam Pembelajaran Bahasa Inggris.ppt
Penilaian P5 dalam Pembelajaran Bahasa Inggris.pptPenilaian P5 dalam Pembelajaran Bahasa Inggris.ppt
Penilaian P5 dalam Pembelajaran Bahasa Inggris.ppt
 
Ppt narrative text
Ppt narrative textPpt narrative text
Ppt narrative text
 
Contoh rpp teks deskripsi smp kelas 7
Contoh rpp teks deskripsi smp kelas 7Contoh rpp teks deskripsi smp kelas 7
Contoh rpp teks deskripsi smp kelas 7
 
Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)
Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)
Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)
 
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks EksplanasiRPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
 
ATP BING FASE F.docx
ATP BING FASE F.docxATP BING FASE F.docx
ATP BING FASE F.docx
 
Rpp kls 8.1 Bahasa Inggris
Rpp kls 8.1 Bahasa InggrisRpp kls 8.1 Bahasa Inggris
Rpp kls 8.1 Bahasa Inggris
 
LKPD announcement
LKPD   announcementLKPD   announcement
LKPD announcement
 
RK Topik 3 LLMP - Kelompok 4.pptx
RK Topik 3 LLMP - Kelompok 4.pptxRK Topik 3 LLMP - Kelompok 4.pptx
RK Topik 3 LLMP - Kelompok 4.pptx
 
Rpp Bahasa Inggris SMK kelas X teks Narative
Rpp Bahasa Inggris SMK kelas X teks NarativeRpp Bahasa Inggris SMK kelas X teks Narative
Rpp Bahasa Inggris SMK kelas X teks Narative
 
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docxRefleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
 
MODUL BAHASA INGGRIS XI UNIT 3 Analytical Exposition
MODUL BAHASA INGGRIS XI UNIT 3 Analytical ExpositionMODUL BAHASA INGGRIS XI UNIT 3 Analytical Exposition
MODUL BAHASA INGGRIS XI UNIT 3 Analytical Exposition
 

Similar to Bahan ajar Personal Recount text.docx

Zuzi Bab Ii
Zuzi Bab IiZuzi Bab Ii
Zuzi Bab Ii
guest8418e7e
 
Rpp communicative language teaching
Rpp communicative language teachingRpp communicative language teaching
Rpp communicative language teaching
ansarrullah04
 
Lesson plan recount text kelas 8 semester 2 kutilas
Lesson plan recount text kelas 8 semester 2 kutilasLesson plan recount text kelas 8 semester 2 kutilas
Lesson plan recount text kelas 8 semester 2 kutilas
Listi Wira
 
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docxCARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
Wahid148954
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas x text recount
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas x text recountRencana pelaksanaan pembelajaran kelas x text recount
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas x text recount
Cucu Nuraida
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Andrian Subekti
 
Chapter 8 pathway x peminatan
Chapter 8 pathway x peminatanChapter 8 pathway x peminatan
Chapter 8 pathway x peminatan
eli priyatna laidan
 
Kelompok 4_Modul Ajar Bahasa Indonesia_Teks Cerpen (2).pdf
Kelompok 4_Modul Ajar Bahasa Indonesia_Teks Cerpen (2).pdfKelompok 4_Modul Ajar Bahasa Indonesia_Teks Cerpen (2).pdf
Kelompok 4_Modul Ajar Bahasa Indonesia_Teks Cerpen (2).pdf
Yosi Wulandari
 
Simple Past Tense
Simple Past TenseSimple Past Tense
Simple Past Tense
Siti Hardiyanti
 
Rpp X BING K13 KD 6,7,8,9,10,11
Rpp X BING  K13 KD 6,7,8,9,10,11 Rpp X BING  K13 KD 6,7,8,9,10,11
Rpp X BING K13 KD 6,7,8,9,10,11
Den Ronggo
 
Discourseanalysisgenres 27019
Discourseanalysisgenres 27019Discourseanalysisgenres 27019
Discourseanalysisgenres 27019
alamsetiadi
 
Discourse analysis-Genres
Discourse analysis-GenresDiscourse analysis-Genres
Discourse analysis-Genres
nina s
 
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
Diva Pendidikan
 
Kalimat efektif makalah
Kalimat efektif makalahKalimat efektif makalah
Kalimat efektif makalah
Mila Urmila
 
Genre text type
Genre text typeGenre text type
Genre text type
SMP Taruna Bhakti
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 7
Rpp bahas indonesia sma xii bab 7Rpp bahas indonesia sma xii bab 7
Rpp bahas indonesia sma xii bab 7
eli priyatna laidan
 
Rpp bahasa indonesia_xi_cerpen
Rpp bahasa indonesia_xi_cerpenRpp bahasa indonesia_xi_cerpen
Rpp bahasa indonesia_xi_cerpen
MiftahulJannah316
 
RPP SMP Kelas IX
RPP SMP Kelas IXRPP SMP Kelas IX
RPP SMP Kelas IX
Masnur Tanjung
 
Rpp pathway unit 10
Rpp pathway  unit 10Rpp pathway  unit 10
Rpp pathway unit 10
eli priyatna laidan
 
Rpp smt 2 past tense
Rpp smt 2 past tenseRpp smt 2 past tense
Rpp smt 2 past tense
zalwism
 

Similar to Bahan ajar Personal Recount text.docx (20)

Zuzi Bab Ii
Zuzi Bab IiZuzi Bab Ii
Zuzi Bab Ii
 
Rpp communicative language teaching
Rpp communicative language teachingRpp communicative language teaching
Rpp communicative language teaching
 
Lesson plan recount text kelas 8 semester 2 kutilas
Lesson plan recount text kelas 8 semester 2 kutilasLesson plan recount text kelas 8 semester 2 kutilas
Lesson plan recount text kelas 8 semester 2 kutilas
 
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docxCARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas x text recount
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas x text recountRencana pelaksanaan pembelajaran kelas x text recount
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas x text recount
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
Chapter 8 pathway x peminatan
Chapter 8 pathway x peminatanChapter 8 pathway x peminatan
Chapter 8 pathway x peminatan
 
Kelompok 4_Modul Ajar Bahasa Indonesia_Teks Cerpen (2).pdf
Kelompok 4_Modul Ajar Bahasa Indonesia_Teks Cerpen (2).pdfKelompok 4_Modul Ajar Bahasa Indonesia_Teks Cerpen (2).pdf
Kelompok 4_Modul Ajar Bahasa Indonesia_Teks Cerpen (2).pdf
 
Simple Past Tense
Simple Past TenseSimple Past Tense
Simple Past Tense
 
Rpp X BING K13 KD 6,7,8,9,10,11
Rpp X BING  K13 KD 6,7,8,9,10,11 Rpp X BING  K13 KD 6,7,8,9,10,11
Rpp X BING K13 KD 6,7,8,9,10,11
 
Discourseanalysisgenres 27019
Discourseanalysisgenres 27019Discourseanalysisgenres 27019
Discourseanalysisgenres 27019
 
Discourse analysis-Genres
Discourse analysis-GenresDiscourse analysis-Genres
Discourse analysis-Genres
 
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
 
Kalimat efektif makalah
Kalimat efektif makalahKalimat efektif makalah
Kalimat efektif makalah
 
Genre text type
Genre text typeGenre text type
Genre text type
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 7
Rpp bahas indonesia sma xii bab 7Rpp bahas indonesia sma xii bab 7
Rpp bahas indonesia sma xii bab 7
 
Rpp bahasa indonesia_xi_cerpen
Rpp bahasa indonesia_xi_cerpenRpp bahasa indonesia_xi_cerpen
Rpp bahasa indonesia_xi_cerpen
 
RPP SMP Kelas IX
RPP SMP Kelas IXRPP SMP Kelas IX
RPP SMP Kelas IX
 
Rpp pathway unit 10
Rpp pathway  unit 10Rpp pathway  unit 10
Rpp pathway unit 10
 
Rpp smt 2 past tense
Rpp smt 2 past tenseRpp smt 2 past tense
Rpp smt 2 past tense
 

Recently uploaded

Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 

Bahan ajar Personal Recount text.docx

  • 1. BAHAN AJAR BERBASIS IT & AV/VR MTsN 1 Konawe Selatan Personal Recount Text KELAS VIII PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
  • 2.
  • 3. LK 2.4 Bahan Ajar A.Pendahuluan; 1. Deskripsi Bahan ajar dapat diartikan sebagai segala bentuk bahan berupa seperangkat materi yang disusun secara sistematis yang digunakan untuk membantu guru/instruktur dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran dan memungkinkan siswa untuk belajar. Bahan ajar mencakup tentang pengetahuan yang terangkum kedalam materi pembelajaran yang ada pada bahan ajar tersebut. Bahan ajar dapat dibuat sesuai dengan kebutuhan pendidik maupun peserta didik. Bahan ajar yang termuat dalam RPP ini adalah materi personal recount text yang dijabarkan dengan memperatikan muatan konsep, fakta, prinsip, dan prosedur yang relevan. Melalui bahan ajar yang dibuat, peserta didik dapat memahami materi dengan baik proses belajar mengajar berlangsung sesuai dengan yang diharapkan. A. Capaian Pembelajaran Melalui model pembelajaran berbasis Problem Based Learning dipadukan dengan metode Jigsaw berbantu media PPT berbantu media PPT, peserta didik diharapkan dapat: a. Mengidentifikasi fungsi sosial dan struktur teks dari recount text terkait pengalaman pribadi di waktu lampau, pendek dan sederhana. b. Memahami isi teks dengan memperhatikan fungsi social, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari recount text terkait pengalaman pribadi di waktu lampau, pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya. c. Membandingkan perbedaan unsur kebahasaan dalam teks personal recount lisan dan tulis dengan tepat d. Melengkapi tesk personal recount dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan e. Menulis teks personal recount terkait pengalaman pribadi di waktu lampau, pendek dan sederhana dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaannya. f. Mempresentasikan teks personal recount, pendek dan sederhana terkait pengalaman pribadi di waktu lampau dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, unsur kebahasaannya.
  • 4. B. Inti; a. Pengertian Teks Recount Recount text merupakan salah satu jenis teks dalam belajar bahasa Inggris yang memiliki fungsi unruk menceritakan kembali kejadian atau pengalaman yang terjadi di masa lalu. b. Fungsi Teks Recount Tujuan recount text adalah untuk menceritakan kembali kejadian yang telah lalu. Ini digunakan untuk menginformasikan atau menghibur pembaca c. Macam-macam Recount Text Recount text memiliki beberapa macam jenis teks yang bisa digunakan untuk Anda menulis. Disesuaikan dengan tujuan dari tulisan itu sendiri. Macam- macam jenis recount text bisa dilihat di bawah ini:  Personal recount Personal recount adalah recount text yang berfungsi menceritakan tentang pengalaman pribadi penulis.  Factual recount Factual recount adalah recount text yang berfungsi untuk menyajikan laporan peristiwa yang benar-benar terjadi, seperti laporan percobaan ilmu pengetahuan ataupun laporan kepolisian.  Imaginative Imaginative adalah jenis recount text yang berfungsi menyajikan sebuah cerita imaginatif. Lalu menuliskan peristiwa atau kejadian yang telah terjadi. d. Generic Structure of Recount Text (Struktur Teks Recount) Dalam membuat recount text, ada struktur yang harus diikuti saat menulis jenis teks ini. Struktur recount text terbagi menjadi 3 bagian :  Orientation Dalam tahap yang pertama ini, penulis diminta untuk memberikan sebuah pengenalan berupa informasi mengenai siapa, di mana, kapan peristiwa atau kejadian itu terjadi di masa lalu. Di dalam bagian ini, penulis diharapkan untuk memberikan pembaca informasi yang diperlukan untuk memahami keseluruhan dari teks.
  • 5. Contoh : Yesterday I stayed the night at my friend’s house, Delia, with my other three friends, Amanda, Tiara and Clarisse. Delia’s house is so pretty. It has a big garden with a lot of kind of flowers and a big swimming pool. Right from the balcony, we can see the scenery of the whole of Bandung city.  Events Di tahap kedua ini, penulis dapat menyampaikan atau mengisahkan kejadian atau peristiwa yang terjadi. Penulis diminta untuk menulis cerita dalam urutan kronologis. Seperti ‘In the first day... . In the next day... . In the last day...’  Reorientation Tahapan terakhir ini merupakan tahapan pengulangan pengenalan yang ada di tahap pertama. Pengulangan yang ada merangkum semua peristiwa atau kejadian yang diceritakan. Di tahapan terakhir, penulis bisa menuliskan rangkuman dari semua peristiwa atau kejadian yang diceritakan. Penulis juga bisa menuliskan komentar atau kesan personal terhadap peristiwa atau kejadian yang telah terjadi. Contoh: We finally go to sleep around 2 AM, it was late, but we had so much fun. I would love to go back to Delia's house. d. Language Features (Ciri-ciri Kebahasaan Teks Recount)  Menggunakan Simple Past Tense Simple past tense adalah digunakan untuk menerangkan sebuah peristiwa atau aktivitas yang dimulai dan telah selesai pada waktu spesifik di masa lalu. Contoh: Last week, my friends and I went to Jogja. (“Went” is the simple past tense of “go”)  Simple Past Tense Verbal Simple past tense verbal menggunakan kata kerja yang menerangkan sebuah tindakan atau aksi. Rumus Simple Past Tense Verbal Di bawah ini adalah rumus pola kalimat simple past tense verbal.
  • 6. Jenis Kalimat Rumus Simple Past Tense Positif (+) Subject + Verb 2 + Object. Negatif (-) Subject + Did + Not + Verb 1 + Object. Interogatif (?) Did + Subject + Verb 1 + Object + ? Kata kerja (verb) 2 yang digunakan dalam simple past tense hanya digunakan pada kalimat positif. Pola kalimat negatif dan interogatif pada simple past tense membutuhkan kata kerja bantu (verb auxiliary) Did kemudian diikuti dengan bentuk kata kerja (verb) 1. Contoh Kalimat: [+] Faris came late this morning [+] Faris datang terlambat pagi tadi [-] Faris did not come late this morning [-] Faris tidak datang terlambat pagi tadi [?] Did Faris come late this moring? [?] Apakah faris datang terlambat pagi tadi? [+] She washed her motorcycle yesterday morning. [+] Dia mencuci sepeda motornya kemarin pagi. [-] She did not wash her motorcycle yesterday morning. [-] Dia tidak mencuci sepeda motornya kemarin pagi. [?] Did she wash her motorcycle yesterday morning? [?] Apakah dia mencuci sepeda motornya kemarin pagi?  Simple Past Tense Nominal Simple past tense nominal menggunakan kata kerja to be yang menerangkan sebuah keadaan atau kondisi. Di bawah ini adalah rumus pola kalimat simple past tense nominal Jenis Kalimat Rumus Simple Past Tense Positif (+) Subject + Was / Were + Complement. Negatif (-) Subject + Was / Were + Not + Complement. Interogatif (?) Was / Were + Subject + Not + Complement + ?
  • 7. Penggunaan kata kerja to be dalam simple past tense menyesuaikan subyek pada kalimat.  Was : Digunakan untuk Subyek I, He, She, It.  Were : Digunakan untuk Subyek You, We, They. Contoh Kalimat: [+] They were late this morning. [+] Mereka datang terlambat pagi ini. [-] They were not late this morning. [-] Mereka tidak terlambat pagi ini. [?] Were they late this morning? [?] Apakah mereka terlambat pagi ini? [+] Anna was happy because of Andri [+] Anna bahagia karena Andri. [-] Anna was not happy because of Andri. [-] Anna tidak bahagia karena Andri. [?] Was Anna happy because of Andri? [?] Apakah Anna bahagia karena Andri?  Menggunakan Personal Participant Dalam teks recount, biasanya personal participant akan muncul di bagian orientasi sebagai pengantar kepada tokoh atau watak dalam cerita, seperti; I, my, me, my group, my friends, my husband and etc..  Menggunakan Chronological Connections Chronological connections adalah konjungsi yang digunakan untuk menyatakan urutan kejadian, seperti: ; first, then, next, in the end, in addition and etc.  Menggunakan Linking Verbs Linking verbs adalah kata kerja yang menghubungkan subjek dan kata keterangan, seperti: were, was, heard, saw and so on.