SlideShare a Scribd company logo
Akuntansi
Suatu Pengantar
PENERBIT SALEMBA EMPAT
PUSAT PENGEMBANGAN AKUNTANSI
(PPA)
PERSAMAAN
DASAR
AKUNTANSI
Tujuan
Setelah mempelajari bab ini, peserta
diharapkan mampu:
• Memahami konsep persamaan dasar
akuntansi
• Memahami elemen-elemen akuntansi
• Mencatat transaksi dalam persamaan
dasar akuntansi
• Mengetahui jenis-jenis laporan keuangan
2
Definisi
3
Akuntansi adalah sistem untuk mengukur aktivitas bisnis
dalam basis keuangan. Akuntansi menghasilkan laporan keuangan
yang menunjukkan bagaimana transaksi akan mempengaruhi
aktivitas bisnis.
Analisis Mencatat Mengklasifikasikan Mengikhtisarkan Melaporkan
Menganalisis
transaksi dan
efeknya terhadap
keuangan
perusahaan
Mencatat jurnal
akuntansi dalam
sistem
Mengelompokkan
transaksi yang
sama (misal :
pembelian)
Menjumlahkan
saldo akhir akun
Menerbitkan
laporan keuangan
Proses Akuntansi
Proses Akuntansi
4
Pengguna Laporan Keuangan
Pengguna Eksternal
•Kreditor
•Pemegang
saham
•Pemerintah
Pengguna Internal
5
Pemegang Saham Auditor Eskternal
Pelanggan Pemerintah
Kreditor Investor
Manajer Auditor Internal
Direktur Karyawan
Jenis-Jenis Perusahaan – Berdasarkan
Proses Bisnis
6
Perusahaan
Manufaktur
Perusahaan Dagang Perusahaan Jasa
Perusahaan yang memulai
proses bisnis dengan
melakukan pembelian
bahan baku kemudian
mengolah bahan baku
menjadi barang jadi yang
siap dijual
Perusahaan yang memulai
proses bisnis dengan
melakukan pembelian
barang jadi kemudian
melakukan penjualan
barang tanpa mengubah
bentuk barang.
Perusahaan yang memulai
proses bisnis dengan
memberikan pelayanan
jasa kepada pelanggannya.
Jenis-Jenis Perusahaan – Berdasarkan
Kepemilikan
7
Kategori perusahaan
Perusahaan
Perseorangan
Perusahaan yang
dimiliki oleh
perseorangan
Perusahaan
Persekutuan
Perusahaan yang
dimiliki oleh dua orang
atau lebih membentuk
persekutuan
Perseroan Terbatas
Perusahaan yang
dimiliki atau badan
hukum melalui
penerbitan saham
Jenis-Jenis Perusahaan - Perbedaan Struktur
Ekuitas
8
Perusahaan
perseorangan
• Modal
pemilik
Persekutuan
• Modal
sekutu
PT
• Modal
disetor
(Saham dan
tambahan
modal
disetor)
• Laba ditahan
Proses Akuntansi
OUTPUT
Laporan Keuangan
PROSES
Proses Akuntansi
INPUT
Transaksi Bisnis
9
Transaksi bisnis adalah peristiwa ekonomi
atau kondisi yang secara langsung
mempengaruhi kondisi keuangan suatu
organisasi atau berpengaruh langsung
terhadap hasil operasi.
• Laporan Laba Rugi Komprehensif
• Laporan Posisi Keuangan
• Laporan Perubaha Ekuitas
• Laporan Arus Kas
• Catatan Atas Laporan Keuangan
Jurnal – Posting ke Buku Besar – Jurnal
Penyesuaian – Pelaporan Keuangan – Jurnal
Penutup
Persamaan Dasar Akuntansi (1)
10
Aset = Modal
Liabilitas (Hak pihak ketiga)
Modal Pemilik (Hak Pemilik)
Aset = Liabilitas + Modal
Hubungan Aset dan
Modal
Persamaan Dasar Akuntansi (2)
11
Aset = Liabilitas + Modal
Sumber daya yang dikuasai
oleh perusahaan sebagai
akibat dari peristiwa masa lalu
dan dari mana manfaat
ekonomi di masa depan akan
diperoleh oleh perusahaan
Contoh:
•Uang tunai
•Piutang usaha
•Persediaan barang
•Perlengkapan kantor
•Tanah
•Gedung
•Kendaraan
•Peralatan
Persamaan Dasar Akuntansi (3)
12
Aset = Liabilitas + Modal
Contoh:
• Utang Usaha
• Pendapatan
diterima dimuka
• Utang Bank
• Utang Pajak
Utang perusahaan masa kini
yang timbul dari peristiwa
masa lalu, penyelesaiannya
mengakibatkan sumber
daya keluar.
Persamaan Dasar Akuntansi (4)
13
Modal Pemilik
adalah berupa uang
atau aset lainnya
yang disetorkan oleh
pemilik perusahaan.
Aset = Liabilitas + Modal
Contoh:
• Modal Pemilik
PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI
(KASUS PERUSAHAAN JASA)
14
Pencatatan Transaksi dengan Persamaan
Akuntansi
• Bapak Budiman mendirikan Perusahaan
Perorangan (PO) Perkasa Raya yang bergerak
dalam bidang jasa transportasi pada tanggal 1
Januari 2012. Sebelumnya, Bpk. Budiman
berkonsultasi terlebih dahulu dengan staf
akuntansinya tentang aspek-aspek akuntansi
yang terkait dengan pendirian sebuah
perusahaan.
• Berikut adalah transaksi yang terjadi pada PO
Perkasa Raya.
15
Pencatatan Transaksi dengan Persamaan
Akuntansi
Transaksi (1)
1 Januari 2012:
Bpk. Budiman menyetorkan modal berupa uang tunai
sebesar Rp10.000.000 dan peralatan kantor senilai
Rp5.000.000.
16
Bertambah 
Kas dan Peralatan
Kantor
Aset = Liabilitas + Modal
Bertambah 
Modal Pemilik
Efek Transaksi 1 – Persamaan Akuntansi
Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal
Kas Peralatan Kantor = Modal Pemilik
1/1/2012 10.000.000 5.000.000 15.000.000
Saldo 10.000.000 5.000.000 15.000.000
17
Pencatatan Transaksi dengan Persamaan
Akuntansi
18
Transaksi (2)
2 Januari 2012:
PO Perkasa Raya membeli peralatan kantor seharga
Rp1.000.000 secara tunai.
Bertambah 
Peralatan kantor
Aset = Liabilitas + Modal
Berkurang
Kas
Efek Transaksi 2– Persamaan Akuntansi
19
Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal
Kas Peralatan Kantor = Modal Pemilik
Saldo 10.000.000 5.000.000 15.000.000
2/1/2012 (1.000.000) 1.000.000
Saldo 9.000.000 6.000.000 15.000.000
Pencatatan Transaksi dengan Persamaan
Akuntansi
20
Transaksi (3)
5 Januari 2012:
PO Perkasa Raya membeli peralatan kantor tambahan
seharga Rp2.500.000 secara kredit. Batas waktu
pelunasan tanggal 20 Januari 2012.
Bertambah 
Peralatan kantor
Aset = Liabilitas + Modal
Bertambah
Utang Dagang
21
Efek Transaksi 3– Persamaan Akuntansi
Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal
Kas Peralatan Kantor = Modal Pemilik
Saldo 9.000.000 6.000.000 15.000.000
5/1/2012 2.500.000 2.500.000
Saldo 9.000.000 8.500.000 2.500.000 15.000.000
Pendapatan
• Perusahaan jasa mengakui pendapatan saat
perusahaan telah menyelesaikan pekerjaan yang
diberikan oleh pelanggan, tidak tergantung dari
kapan kas diterima.
• Pendapatan akan menambah modal pemilik
22
Pencatatan Transaksi dengan Persamaan
Akuntansi
23
Transaksi (4)
10 Januari 2012
Memperoleh order pengiriman barang dari PT Semesta
Raya senilai Rp15.000.000
NO ENTRY
(karena pelanggan baru melakukan order atas pengiriman)
Aset = Liabilitas + Modal
Pencatatan Transaksi dengan Persamaan
Akuntansi
24
Transaksi (5)
12 Januari 2012
Menyelesaikan pengiriman barang.
(PO Semesta Raya belum membayar atas jasa
pengiriman tersebut)
Aset = Liabilitas + Modal
Bertambah 
Piutang Dagang
Bertambah
Pendapatan
25
Efek Transaksi 5– Persamaan Akuntansi
Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal
Kas Piutang Dagang Peralatan Kantor = Modal Pemilik
Saldo 9.000.000 8.500.000 2.500.000 15.000.000
12/1/2012 15.000.000 15.000.000
Saldo 9.000.000 15.000.000 8.500.000 2.500.000 30.000.000
Pencatatan Transaksi dengan Persamaan
Akuntansi
26
Transaksi (6)
15 Januari 2012
PT Semesta Raya melunasi utangnya.
Aset = Liabilitas + Modal
Bertambah 
Kas
Berkurang
Piutang Dagang
27
Efek Transaksi 6– Persamaan Akuntansi
Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal
Kas Piutang Dagang Peralatan Kantor = Modal Pemilik
Saldo 9.000.000 15.000.000 8.500.000 2.500.000 30.000.000
15/1/2012 15.000.000 (15.000.000)
Saldo 24.000.000 0 8.500.000 2.500.000 30.000.000
• Beban adalah segala pengeluaran yang dilakukan oleh
perusahaan untuk memperoleh pendapatan
• Perusahaan mengakui adanya beban apabila manfaat
dari beban tersebut telah diterima. Pengakuan beban
tidak perlu menunggu sampai beban tersebut
dibayarkan atau adanya pengeluaran kas oleh
perusahaan.
• Beban akan mengurangi modal pemilik (ekuitas)
Beban
28
Pencatatan Transaksi dengan Persamaan
Akuntansi
29
Transaksi (7)
15 Januari 2012
Membayar gaji pegawai dua mingguan sebesar
Rp1.500.000
Aset = Liabilitas + Modal
Berkurang
Kas
Berkurang
Beban
30
Efek Transaksi 7– Persamaan Akuntansi
Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal
Kas Piutang Dagang Peralatan Kantor = Modal Pemilik
Saldo 24.000.000 0 8.500.000 2.500.000 30.000.000
15/1/2012 (1.500.000) (1.500.000)
Saldo 22.500.000 0 8.500.000 2.500.000 28.500.000
Pencatatan Transaksi dengan Persamaan
Akuntansi
31
Transaksi (8)
30 Januari 2012
Mendapat tagihan dari PT Sriwedari atas biaya makan
pegawai selama bulan Januari sebesar Rp2.500.000.
Tagihan tersebut akan dibayarkan pada tanggal 5
Februari 2012.
Aset = Liabilitas + Modal
Berkurang
Beban
Bertambah
Utang Dagang
32
Efek Transaksi 8– Persamaan Akuntansi
Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal
Kas Piutang Dagang Peralatan Kantor = Modal Pemilik
Saldo 22.500.000 0 8.500.000 2.500.000 28.500.000
30/1/2012 2.500.000 (2.500.000)
Saldo 22.500.000 0 8.500.000 5.000.000 26.000.000
• Pengambilan kas perusahaan untuk kepentingan pribadi
pemilik
• Prive mengurangi Kas dan modal pemilik
Prive
33
Pencatatan Transaksi dengan Persamaan
Akuntansi
34
Transaksi (9)
31 Januari 2012
Bpk. Budiman mengambil uang perusahaan sebesar
Rp1.000.000 untuk membayar SPP anaknya.
Aset = Liabilitas + Modal
Berkurang
Kas
Berkurang
Prive
35
Efek Transaksi 9– Persamaan Akuntansi
Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal
Kas Piutang Dagang Peralatan Kantor = Modal Pemilik
Saldo 22.500.000 0 8.500.000 5.000.000 26.000.000
30/1/2012 (1.000.000) (1.000.000)
Saldo 21.500.000 0 8.500.000 5.000.000 25.000.000
LAPORAN KEUANGAN
(KASUS PERUSAHAAN JASA)
36
Laporan Laba Rugi
Laporan yang menyandingkan pendapatan yang
diperoleh dengan beban yang terjadi selama
satu periode.
37
JIKA:
Contoh Laporan Laba Rugi
PO Perkasa Raya
Laporan Laba Rugi
Untuk bulan yang berakhir pada 31 Januari 2012
Pendapatan Jasa Rp 15.000.000
Beban – Beban:
Beban Gaji (Rp 1.500.000)
Beban Makan - minum (Rp 2.500.000)
Total beban Rp (14.0000.000)
Laba bersih Rp 11.000.000
Transaksi 12
Januari
Transaksi 15
dan 30 januari
38
Laporan Perubahan Modal Pemilik
39
Laporan Perubahan Modal pemilik menyajikan
perubahan yang terjadi pada modal pemilik pada
suatu periode tertentu.
•Setoran modal
•Pendapatan
Modal
Bertambah
karena
•Beban
•Prive
Modal
Berkurang
karena
Laporan Perubahan Modal Pemilik
40
Modal
(awal)
Laba
bersih
prive
Modal
(akhir)
Modal
(awal)
Rugi
bersih
prive
Modal
(akhir)
Rumus Menghitung Modal Akhir Pemilik
Contoh Laporan Perubahan Modal Pemilik
PO Perkasa Raya
Laporan Perubahan Modal
Untuk bulan yang berakhir pada 31Januari 2012
Modal Bp. Budiman per 1 Januari 2012 Rp 15.000.000
Ditambah : Laba bersih Rp 11.000.000
Dikurangi : prive (Rp 1.000.000)
Modal Bp. Budiman Per 31 Januari 2012 Rp 25.000.000
41
Laporan Posisi Keuangan
42
Laporan Posisi Keuangan adalah
sebuah laporan yang menyajikan posisi
keuangan perusahaan yaitu posisi
Aset
Liabilitas
Ekuitas
pada suatu saat (tanggal) tertentu.
Laporan Posisi Keuangan
PO Trans Raya
Laporan Posisi Keuangan
Per 31Januari 2013
Aset : Liabilitas :
Kas Rp 21.500.000 Utang dagang Rp 5.000.000
Piutang Dagang Rp 0 Modal
Peralatan Kantor Rp 8.500.000 Modal Pemilik Rp 25.000.000
Total Aset Rp 30.000.000 Total Liabilitas dan Modal Rp 30.000.000
Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal
Kas Piutang Dagang Peralatan
Kantor
= Utang Dagang Modal Pemilik
Saldo 21.500.000 0 8.500.000 5.000.000 25.000.000
Akuntansi
Suatu
Pengantar
PENERBIT SALEMBA EMPAT
PUSAT PENGEMBANGAN
AKUNTANSI (PPA)
FAKULTAS EKONOMI BISNIS–
TERIMA
KASIH

More Related Content

What's hot

Metode harga pokok proses (pengantar)
Metode harga pokok proses (pengantar)Metode harga pokok proses (pengantar)
Metode harga pokok proses (pengantar)
jhumanangshare
 
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Akuntansi sebagai teknologi
Akuntansi sebagai teknologiAkuntansi sebagai teknologi
Akuntansi sebagai teknologi
Chacha Prasetya
 
Produk bersama dan produk sampingan
Produk bersama dan produk sampinganProduk bersama dan produk sampingan
Produk bersama dan produk sampingan
Diana Marlyna
 
SAK EMKM_Pertemuan 1.pptx
SAK EMKM_Pertemuan 1.pptxSAK EMKM_Pertemuan 1.pptx
SAK EMKM_Pertemuan 1.pptx
FandiGWicaksana
 
Konsep Dasar Pajak
Konsep Dasar PajakKonsep Dasar Pajak
Konsep Dasar Pajak
Nandita Larasati
 
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki sahamPemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
Diah Arini Retno Sari
 
Piutang account-receivable
Piutang account-receivablePiutang account-receivable
Piutang account-receivableIndra Yu
 
Akuntansi Kewajiban Lancar & Penggajian (Pengantar Akuntansi II)
Akuntansi Kewajiban Lancar & Penggajian (Pengantar Akuntansi II)Akuntansi Kewajiban Lancar & Penggajian (Pengantar Akuntansi II)
Akuntansi Kewajiban Lancar & Penggajian (Pengantar Akuntansi II)Bagus Cahyo Jaya Pratama Pratama
 
Keseimbangan ekonomi tiga sektor
Keseimbangan ekonomi tiga sektorKeseimbangan ekonomi tiga sektor
Keseimbangan ekonomi tiga sektor
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Akuntansi pajak
Akuntansi pajakAkuntansi pajak
Akuntansi pajak
Arief Tersenyum
 
Ekonomi sma kelas xii k13 n bab 2
Ekonomi sma  kelas xii k13 n bab 2Ekonomi sma  kelas xii k13 n bab 2
Ekonomi sma kelas xii k13 n bab 2
akusajahebat
 
NPWP dan NPPKP
NPWP dan NPPKPNPWP dan NPPKP
NPWP dan NPPKPAriza Ekky
 
03 process costing i
03   process costing i03   process costing i
03 process costing i
MuhammadMa'ruf Rabbani
 
Pembentukan persekutuan AKUNTANSI KEUANGAN LANJUT 1
Pembentukan persekutuan AKUNTANSI KEUANGAN LANJUT 1Pembentukan persekutuan AKUNTANSI KEUANGAN LANJUT 1
Pembentukan persekutuan AKUNTANSI KEUANGAN LANJUT 1
Falanni Firyal Fawwaz
 
Slide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan AkuntansiSlide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan Akuntansi
iraf50
 
Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecilPembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
robertlambey
 
Akuntansi konsinyasi
Akuntansi konsinyasiAkuntansi konsinyasi
Akuntansi konsinyasi
altvip
 
Akuntansi Dasar Bab 6
Akuntansi Dasar Bab 6Akuntansi Dasar Bab 6
Akuntansi Dasar Bab 6
Haidar Bashofi
 

What's hot (20)

Metode harga pokok proses (pengantar)
Metode harga pokok proses (pengantar)Metode harga pokok proses (pengantar)
Metode harga pokok proses (pengantar)
 
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
 
Akuntansi sebagai teknologi
Akuntansi sebagai teknologiAkuntansi sebagai teknologi
Akuntansi sebagai teknologi
 
Produk bersama dan produk sampingan
Produk bersama dan produk sampinganProduk bersama dan produk sampingan
Produk bersama dan produk sampingan
 
SAK EMKM_Pertemuan 1.pptx
SAK EMKM_Pertemuan 1.pptxSAK EMKM_Pertemuan 1.pptx
SAK EMKM_Pertemuan 1.pptx
 
Konsep Dasar Pajak
Konsep Dasar PajakKonsep Dasar Pajak
Konsep Dasar Pajak
 
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki sahamPemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
 
Piutang account-receivable
Piutang account-receivablePiutang account-receivable
Piutang account-receivable
 
Akuntansi Kewajiban Lancar & Penggajian (Pengantar Akuntansi II)
Akuntansi Kewajiban Lancar & Penggajian (Pengantar Akuntansi II)Akuntansi Kewajiban Lancar & Penggajian (Pengantar Akuntansi II)
Akuntansi Kewajiban Lancar & Penggajian (Pengantar Akuntansi II)
 
Keseimbangan ekonomi tiga sektor
Keseimbangan ekonomi tiga sektorKeseimbangan ekonomi tiga sektor
Keseimbangan ekonomi tiga sektor
 
Akuntansi pajak
Akuntansi pajakAkuntansi pajak
Akuntansi pajak
 
Ekonomi sma kelas xii k13 n bab 2
Ekonomi sma  kelas xii k13 n bab 2Ekonomi sma  kelas xii k13 n bab 2
Ekonomi sma kelas xii k13 n bab 2
 
NPWP dan NPPKP
NPWP dan NPPKPNPWP dan NPPKP
NPWP dan NPPKP
 
03 process costing i
03   process costing i03   process costing i
03 process costing i
 
Worksheet jasa
Worksheet jasaWorksheet jasa
Worksheet jasa
 
Pembentukan persekutuan AKUNTANSI KEUANGAN LANJUT 1
Pembentukan persekutuan AKUNTANSI KEUANGAN LANJUT 1Pembentukan persekutuan AKUNTANSI KEUANGAN LANJUT 1
Pembentukan persekutuan AKUNTANSI KEUANGAN LANJUT 1
 
Slide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan AkuntansiSlide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan Akuntansi
 
Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecilPembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
 
Akuntansi konsinyasi
Akuntansi konsinyasiAkuntansi konsinyasi
Akuntansi konsinyasi
 
Akuntansi Dasar Bab 6
Akuntansi Dasar Bab 6Akuntansi Dasar Bab 6
Akuntansi Dasar Bab 6
 

Similar to Bab 1 - Konsep dan Prosedur Akuntansi (1).pptx

5 proses penyesuaian
5   proses penyesuaian5   proses penyesuaian
5 proses penyesuaian
Mainatul Ilmi
 
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptxAKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
MedikaTama
 
brevet pajak(1).pptx
brevet pajak(1).pptxbrevet pajak(1).pptx
brevet pajak(1).pptx
IndraFirdaus8
 
Pembukuan Ukm
Pembukuan UkmPembukuan Ukm
Pembukuan Ukm
iraf50
 
PERTEMUAN KE-1.ppt
PERTEMUAN KE-1.pptPERTEMUAN KE-1.ppt
PERTEMUAN KE-1.ppt
HildaAnggraeni1
 
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptxBab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
AbdulRozak821135
 
Accounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiAccounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiJihan Putri
 
Accounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiAccounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansi
Jihan Putri
 
Pai 1 warren
Pai 1 warrenPai 1 warren
Pai 1 warren
Gant Pria
 
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansiBasic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
NengSarahSalsabila
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
AchmadHasanHafidzi
 
Akun awal
Akun awalAkun awal
Akun awal
Wandi Supandi
 
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
sujimantoro1
 
akunatansi dan laporan keuangan untuk presentasi
akunatansi dan laporan keuangan untuk presentasiakunatansi dan laporan keuangan untuk presentasi
akunatansi dan laporan keuangan untuk presentasi
ariefahmadjunaidi1
 
13 Ilustrasi Coffee Shop.pdf
13 Ilustrasi Coffee Shop.pdf13 Ilustrasi Coffee Shop.pdf
13 Ilustrasi Coffee Shop.pdf
Deddy Candra
 
PPT. 1&2 Ruang Lingkup Akuntansi.pptx
PPT. 1&2 Ruang Lingkup Akuntansi.pptxPPT. 1&2 Ruang Lingkup Akuntansi.pptx
PPT. 1&2 Ruang Lingkup Akuntansi.pptx
FauziahNurHutauruk
 
Akuntansi perusahaan jasa 2
Akuntansi perusahaan jasa 2Akuntansi perusahaan jasa 2
Akuntansi perusahaan jasa 2
shaedzic19
 
Bab 4 & 5 piutang & persediaan
Bab 4 & 5 piutang & persediaanBab 4 & 5 piutang & persediaan
Bab 4 & 5 piutang & persediaan
Nyimas AyuFadillah
 
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-06052019.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-06052019.pptxPPN-CONTOH-SOAL-PPN-06052019.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-06052019.pptx
BMariaTyasAnindyaJat
 

Similar to Bab 1 - Konsep dan Prosedur Akuntansi (1).pptx (20)

5 proses penyesuaian
5   proses penyesuaian5   proses penyesuaian
5 proses penyesuaian
 
Presentasi umkm
Presentasi umkmPresentasi umkm
Presentasi umkm
 
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptxAKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
AKUNTANSI MATERI I PERUSAHAAN JASA show.pptx
 
brevet pajak(1).pptx
brevet pajak(1).pptxbrevet pajak(1).pptx
brevet pajak(1).pptx
 
Pembukuan Ukm
Pembukuan UkmPembukuan Ukm
Pembukuan Ukm
 
PERTEMUAN KE-1.ppt
PERTEMUAN KE-1.pptPERTEMUAN KE-1.ppt
PERTEMUAN KE-1.ppt
 
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptxBab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
 
Accounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiAccounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansi
 
Accounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiAccounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansi
 
Pai 1 warren
Pai 1 warrenPai 1 warren
Pai 1 warren
 
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansiBasic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
Basic Accounting, membahas materi dasar akuntansi
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
 
Akun awal
Akun awalAkun awal
Akun awal
 
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
 
akunatansi dan laporan keuangan untuk presentasi
akunatansi dan laporan keuangan untuk presentasiakunatansi dan laporan keuangan untuk presentasi
akunatansi dan laporan keuangan untuk presentasi
 
13 Ilustrasi Coffee Shop.pdf
13 Ilustrasi Coffee Shop.pdf13 Ilustrasi Coffee Shop.pdf
13 Ilustrasi Coffee Shop.pdf
 
PPT. 1&2 Ruang Lingkup Akuntansi.pptx
PPT. 1&2 Ruang Lingkup Akuntansi.pptxPPT. 1&2 Ruang Lingkup Akuntansi.pptx
PPT. 1&2 Ruang Lingkup Akuntansi.pptx
 
Akuntansi perusahaan jasa 2
Akuntansi perusahaan jasa 2Akuntansi perusahaan jasa 2
Akuntansi perusahaan jasa 2
 
Bab 4 & 5 piutang & persediaan
Bab 4 & 5 piutang & persediaanBab 4 & 5 piutang & persediaan
Bab 4 & 5 piutang & persediaan
 
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-06052019.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-06052019.pptxPPN-CONTOH-SOAL-PPN-06052019.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-06052019.pptx
 

Recently uploaded

BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhanaNegosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
cisociso711
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
perusahaan704
 
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.pptMateri_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
FakhrilHadi
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
IsmiAis2
 

Recently uploaded (8)

BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhanaNegosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
 
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.pptMateri_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
 

Bab 1 - Konsep dan Prosedur Akuntansi (1).pptx

  • 1. Akuntansi Suatu Pengantar PENERBIT SALEMBA EMPAT PUSAT PENGEMBANGAN AKUNTANSI (PPA) PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI
  • 2. Tujuan Setelah mempelajari bab ini, peserta diharapkan mampu: • Memahami konsep persamaan dasar akuntansi • Memahami elemen-elemen akuntansi • Mencatat transaksi dalam persamaan dasar akuntansi • Mengetahui jenis-jenis laporan keuangan 2
  • 3. Definisi 3 Akuntansi adalah sistem untuk mengukur aktivitas bisnis dalam basis keuangan. Akuntansi menghasilkan laporan keuangan yang menunjukkan bagaimana transaksi akan mempengaruhi aktivitas bisnis. Analisis Mencatat Mengklasifikasikan Mengikhtisarkan Melaporkan Menganalisis transaksi dan efeknya terhadap keuangan perusahaan Mencatat jurnal akuntansi dalam sistem Mengelompokkan transaksi yang sama (misal : pembelian) Menjumlahkan saldo akhir akun Menerbitkan laporan keuangan Proses Akuntansi
  • 5. Pengguna Laporan Keuangan Pengguna Eksternal •Kreditor •Pemegang saham •Pemerintah Pengguna Internal 5 Pemegang Saham Auditor Eskternal Pelanggan Pemerintah Kreditor Investor Manajer Auditor Internal Direktur Karyawan
  • 6. Jenis-Jenis Perusahaan – Berdasarkan Proses Bisnis 6 Perusahaan Manufaktur Perusahaan Dagang Perusahaan Jasa Perusahaan yang memulai proses bisnis dengan melakukan pembelian bahan baku kemudian mengolah bahan baku menjadi barang jadi yang siap dijual Perusahaan yang memulai proses bisnis dengan melakukan pembelian barang jadi kemudian melakukan penjualan barang tanpa mengubah bentuk barang. Perusahaan yang memulai proses bisnis dengan memberikan pelayanan jasa kepada pelanggannya.
  • 7. Jenis-Jenis Perusahaan – Berdasarkan Kepemilikan 7 Kategori perusahaan Perusahaan Perseorangan Perusahaan yang dimiliki oleh perseorangan Perusahaan Persekutuan Perusahaan yang dimiliki oleh dua orang atau lebih membentuk persekutuan Perseroan Terbatas Perusahaan yang dimiliki atau badan hukum melalui penerbitan saham
  • 8. Jenis-Jenis Perusahaan - Perbedaan Struktur Ekuitas 8 Perusahaan perseorangan • Modal pemilik Persekutuan • Modal sekutu PT • Modal disetor (Saham dan tambahan modal disetor) • Laba ditahan
  • 9. Proses Akuntansi OUTPUT Laporan Keuangan PROSES Proses Akuntansi INPUT Transaksi Bisnis 9 Transaksi bisnis adalah peristiwa ekonomi atau kondisi yang secara langsung mempengaruhi kondisi keuangan suatu organisasi atau berpengaruh langsung terhadap hasil operasi. • Laporan Laba Rugi Komprehensif • Laporan Posisi Keuangan • Laporan Perubaha Ekuitas • Laporan Arus Kas • Catatan Atas Laporan Keuangan Jurnal – Posting ke Buku Besar – Jurnal Penyesuaian – Pelaporan Keuangan – Jurnal Penutup
  • 10. Persamaan Dasar Akuntansi (1) 10 Aset = Modal Liabilitas (Hak pihak ketiga) Modal Pemilik (Hak Pemilik) Aset = Liabilitas + Modal Hubungan Aset dan Modal
  • 11. Persamaan Dasar Akuntansi (2) 11 Aset = Liabilitas + Modal Sumber daya yang dikuasai oleh perusahaan sebagai akibat dari peristiwa masa lalu dan dari mana manfaat ekonomi di masa depan akan diperoleh oleh perusahaan Contoh: •Uang tunai •Piutang usaha •Persediaan barang •Perlengkapan kantor •Tanah •Gedung •Kendaraan •Peralatan
  • 12. Persamaan Dasar Akuntansi (3) 12 Aset = Liabilitas + Modal Contoh: • Utang Usaha • Pendapatan diterima dimuka • Utang Bank • Utang Pajak Utang perusahaan masa kini yang timbul dari peristiwa masa lalu, penyelesaiannya mengakibatkan sumber daya keluar.
  • 13. Persamaan Dasar Akuntansi (4) 13 Modal Pemilik adalah berupa uang atau aset lainnya yang disetorkan oleh pemilik perusahaan. Aset = Liabilitas + Modal Contoh: • Modal Pemilik
  • 14. PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI (KASUS PERUSAHAAN JASA) 14
  • 15. Pencatatan Transaksi dengan Persamaan Akuntansi • Bapak Budiman mendirikan Perusahaan Perorangan (PO) Perkasa Raya yang bergerak dalam bidang jasa transportasi pada tanggal 1 Januari 2012. Sebelumnya, Bpk. Budiman berkonsultasi terlebih dahulu dengan staf akuntansinya tentang aspek-aspek akuntansi yang terkait dengan pendirian sebuah perusahaan. • Berikut adalah transaksi yang terjadi pada PO Perkasa Raya. 15
  • 16. Pencatatan Transaksi dengan Persamaan Akuntansi Transaksi (1) 1 Januari 2012: Bpk. Budiman menyetorkan modal berupa uang tunai sebesar Rp10.000.000 dan peralatan kantor senilai Rp5.000.000. 16 Bertambah  Kas dan Peralatan Kantor Aset = Liabilitas + Modal Bertambah  Modal Pemilik
  • 17. Efek Transaksi 1 – Persamaan Akuntansi Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal Kas Peralatan Kantor = Modal Pemilik 1/1/2012 10.000.000 5.000.000 15.000.000 Saldo 10.000.000 5.000.000 15.000.000 17
  • 18. Pencatatan Transaksi dengan Persamaan Akuntansi 18 Transaksi (2) 2 Januari 2012: PO Perkasa Raya membeli peralatan kantor seharga Rp1.000.000 secara tunai. Bertambah  Peralatan kantor Aset = Liabilitas + Modal Berkurang Kas
  • 19. Efek Transaksi 2– Persamaan Akuntansi 19 Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal Kas Peralatan Kantor = Modal Pemilik Saldo 10.000.000 5.000.000 15.000.000 2/1/2012 (1.000.000) 1.000.000 Saldo 9.000.000 6.000.000 15.000.000
  • 20. Pencatatan Transaksi dengan Persamaan Akuntansi 20 Transaksi (3) 5 Januari 2012: PO Perkasa Raya membeli peralatan kantor tambahan seharga Rp2.500.000 secara kredit. Batas waktu pelunasan tanggal 20 Januari 2012. Bertambah  Peralatan kantor Aset = Liabilitas + Modal Bertambah Utang Dagang
  • 21. 21 Efek Transaksi 3– Persamaan Akuntansi Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal Kas Peralatan Kantor = Modal Pemilik Saldo 9.000.000 6.000.000 15.000.000 5/1/2012 2.500.000 2.500.000 Saldo 9.000.000 8.500.000 2.500.000 15.000.000
  • 22. Pendapatan • Perusahaan jasa mengakui pendapatan saat perusahaan telah menyelesaikan pekerjaan yang diberikan oleh pelanggan, tidak tergantung dari kapan kas diterima. • Pendapatan akan menambah modal pemilik 22
  • 23. Pencatatan Transaksi dengan Persamaan Akuntansi 23 Transaksi (4) 10 Januari 2012 Memperoleh order pengiriman barang dari PT Semesta Raya senilai Rp15.000.000 NO ENTRY (karena pelanggan baru melakukan order atas pengiriman) Aset = Liabilitas + Modal
  • 24. Pencatatan Transaksi dengan Persamaan Akuntansi 24 Transaksi (5) 12 Januari 2012 Menyelesaikan pengiriman barang. (PO Semesta Raya belum membayar atas jasa pengiriman tersebut) Aset = Liabilitas + Modal Bertambah  Piutang Dagang Bertambah Pendapatan
  • 25. 25 Efek Transaksi 5– Persamaan Akuntansi Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal Kas Piutang Dagang Peralatan Kantor = Modal Pemilik Saldo 9.000.000 8.500.000 2.500.000 15.000.000 12/1/2012 15.000.000 15.000.000 Saldo 9.000.000 15.000.000 8.500.000 2.500.000 30.000.000
  • 26. Pencatatan Transaksi dengan Persamaan Akuntansi 26 Transaksi (6) 15 Januari 2012 PT Semesta Raya melunasi utangnya. Aset = Liabilitas + Modal Bertambah  Kas Berkurang Piutang Dagang
  • 27. 27 Efek Transaksi 6– Persamaan Akuntansi Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal Kas Piutang Dagang Peralatan Kantor = Modal Pemilik Saldo 9.000.000 15.000.000 8.500.000 2.500.000 30.000.000 15/1/2012 15.000.000 (15.000.000) Saldo 24.000.000 0 8.500.000 2.500.000 30.000.000
  • 28. • Beban adalah segala pengeluaran yang dilakukan oleh perusahaan untuk memperoleh pendapatan • Perusahaan mengakui adanya beban apabila manfaat dari beban tersebut telah diterima. Pengakuan beban tidak perlu menunggu sampai beban tersebut dibayarkan atau adanya pengeluaran kas oleh perusahaan. • Beban akan mengurangi modal pemilik (ekuitas) Beban 28
  • 29. Pencatatan Transaksi dengan Persamaan Akuntansi 29 Transaksi (7) 15 Januari 2012 Membayar gaji pegawai dua mingguan sebesar Rp1.500.000 Aset = Liabilitas + Modal Berkurang Kas Berkurang Beban
  • 30. 30 Efek Transaksi 7– Persamaan Akuntansi Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal Kas Piutang Dagang Peralatan Kantor = Modal Pemilik Saldo 24.000.000 0 8.500.000 2.500.000 30.000.000 15/1/2012 (1.500.000) (1.500.000) Saldo 22.500.000 0 8.500.000 2.500.000 28.500.000
  • 31. Pencatatan Transaksi dengan Persamaan Akuntansi 31 Transaksi (8) 30 Januari 2012 Mendapat tagihan dari PT Sriwedari atas biaya makan pegawai selama bulan Januari sebesar Rp2.500.000. Tagihan tersebut akan dibayarkan pada tanggal 5 Februari 2012. Aset = Liabilitas + Modal Berkurang Beban Bertambah Utang Dagang
  • 32. 32 Efek Transaksi 8– Persamaan Akuntansi Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal Kas Piutang Dagang Peralatan Kantor = Modal Pemilik Saldo 22.500.000 0 8.500.000 2.500.000 28.500.000 30/1/2012 2.500.000 (2.500.000) Saldo 22.500.000 0 8.500.000 5.000.000 26.000.000
  • 33. • Pengambilan kas perusahaan untuk kepentingan pribadi pemilik • Prive mengurangi Kas dan modal pemilik Prive 33
  • 34. Pencatatan Transaksi dengan Persamaan Akuntansi 34 Transaksi (9) 31 Januari 2012 Bpk. Budiman mengambil uang perusahaan sebesar Rp1.000.000 untuk membayar SPP anaknya. Aset = Liabilitas + Modal Berkurang Kas Berkurang Prive
  • 35. 35 Efek Transaksi 9– Persamaan Akuntansi Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal Kas Piutang Dagang Peralatan Kantor = Modal Pemilik Saldo 22.500.000 0 8.500.000 5.000.000 26.000.000 30/1/2012 (1.000.000) (1.000.000) Saldo 21.500.000 0 8.500.000 5.000.000 25.000.000
  • 37. Laporan Laba Rugi Laporan yang menyandingkan pendapatan yang diperoleh dengan beban yang terjadi selama satu periode. 37 JIKA:
  • 38. Contoh Laporan Laba Rugi PO Perkasa Raya Laporan Laba Rugi Untuk bulan yang berakhir pada 31 Januari 2012 Pendapatan Jasa Rp 15.000.000 Beban – Beban: Beban Gaji (Rp 1.500.000) Beban Makan - minum (Rp 2.500.000) Total beban Rp (14.0000.000) Laba bersih Rp 11.000.000 Transaksi 12 Januari Transaksi 15 dan 30 januari 38
  • 39. Laporan Perubahan Modal Pemilik 39 Laporan Perubahan Modal pemilik menyajikan perubahan yang terjadi pada modal pemilik pada suatu periode tertentu. •Setoran modal •Pendapatan Modal Bertambah karena •Beban •Prive Modal Berkurang karena
  • 40. Laporan Perubahan Modal Pemilik 40 Modal (awal) Laba bersih prive Modal (akhir) Modal (awal) Rugi bersih prive Modal (akhir) Rumus Menghitung Modal Akhir Pemilik
  • 41. Contoh Laporan Perubahan Modal Pemilik PO Perkasa Raya Laporan Perubahan Modal Untuk bulan yang berakhir pada 31Januari 2012 Modal Bp. Budiman per 1 Januari 2012 Rp 15.000.000 Ditambah : Laba bersih Rp 11.000.000 Dikurangi : prive (Rp 1.000.000) Modal Bp. Budiman Per 31 Januari 2012 Rp 25.000.000 41
  • 42. Laporan Posisi Keuangan 42 Laporan Posisi Keuangan adalah sebuah laporan yang menyajikan posisi keuangan perusahaan yaitu posisi Aset Liabilitas Ekuitas pada suatu saat (tanggal) tertentu.
  • 43. Laporan Posisi Keuangan PO Trans Raya Laporan Posisi Keuangan Per 31Januari 2013 Aset : Liabilitas : Kas Rp 21.500.000 Utang dagang Rp 5.000.000 Piutang Dagang Rp 0 Modal Peralatan Kantor Rp 8.500.000 Modal Pemilik Rp 25.000.000 Total Aset Rp 30.000.000 Total Liabilitas dan Modal Rp 30.000.000 Tanggal ASET = LIABILITAS + Modal Kas Piutang Dagang Peralatan Kantor = Utang Dagang Modal Pemilik Saldo 21.500.000 0 8.500.000 5.000.000 25.000.000
  • 44. Akuntansi Suatu Pengantar PENERBIT SALEMBA EMPAT PUSAT PENGEMBANGAN AKUNTANSI (PPA) FAKULTAS EKONOMI BISNIS– TERIMA KASIH