SlideShare a Scribd company logo
Struktur Input/Output merupakan suatu
operasi dan fungsi dalam suatu bahasa
pemrograman untuk memasukkan dan
mengeluarkan/menampilkan data.
Input biasanya diambil dari perangakat
inputan seperti keyboard, mouse, kamera,
microphone, dll.
Output biasanya ditampilkan ke layar
komputer.
Input adalah interaksi pengguna (manusia) dengan program,
memungkinkan program dapat menerima data atau informasi dari
pengguna. Dalam bahasa python, operasi input biasa menggunakan
fungsi input()
Fungsi input() membutuhkan tempat penyimpanan yang dalam bahasa
pemrograman dapat menggunakan variabel
Output merupakan operasi program yang
mendapatkan perintah untuk memberikan
informasi data kepada pengguna (manusia).
Data tersebut biasanya merupakan hasil
olahan dari data sebelumnya. Dalam
bahasa python, operasi output biasa
menggunakan fungsi print()
Runtunan adalah dasar/ inti dari
pemrograman. Konsep pemrograman ini
adalah top down, berawal dari atas
sampai akhirnya paling bawah.
Pola runtunan sangatlah sederhana.
Biasanya berupa alur input data
dilanjutkan segmen pemrosesan data dan
diakhiri dengan output informasi yang
dihasilkan.
Runtunan merupakan konsep yang
digunakan dalam pemrograman dasar
1. Variabel
2. Tipe Data
3. Konstanta
4. Operator
5. Komentar
Variabel adalah nama yang mewakili suatu elemen data, variabel juga
merupakan tempat penyimpanan data sementara pada memori yang
isinya dapat berubah
Untuk mendirikan variabel kita membutuhkan sebuah tipe data yang
berguna untuk mewakili bentuk nilai yang akan disimpan
1. Harus dimulai dengan abjad, tidak
boleh dengan angka atau simbol
2. Tidak boleh mengandung karakter
spasi diantaranya
3. Jangan menggunakan simbol-simbol
yang bisa membingungkan seperti titik
dua, titik koma, koma, dan sebagainya
4. Sebaiknya memiliki arti yang sesuai
dengan elemen data
5. Sebaiknya tidak terlalu panjang
Tipe data adalah klasifikasi variabel untuk menentukan bentuk keadaan
data yang akan disimpan dalam memori dan jenis operasi apa yang dapat
dilakukan oleh variabel tersebut.
1. Integer, tipe data dasar berupa
bilangan bulat
2. Float, tipe data dasar berupa bilangan
yang memiliki pecahan desimal
3. Boolean, tipe data dasar yang memiliki
tepat dua buah kemungkinan nilai,
yang biasanya direpresentasikan
sebagai True dan False
4. String, tipe data dasar yang berupa
kumpulan karakter dengan panjang
tertentu
Konstanta adalah variabel yang bersifat tetap, nilai konstanta di dalam
program tidak dapat dipecah. Konstanta berguna untuk menentukan
nilai tetapan
Operator adalah simbol atau karakter khusus yang digunakan untuk
melakukan suatu operasi membantu kompilator untuk memanipulasi
secara matematis atau logis pada data yang diberikan.
1. Aritmatika
2. Assignment
3. Relasional
4. Logika
Operator Aritmatika adalah operator yang digunakan untuk
menyelesaikan operasi matematika dalam pemrograman, terdiri
dari operator penambahan, pengurangan, perkalian, pembagian, modulus
Simbol Deskripsi Contoh
+ Penjumlahan x = y + z
- Pengurangan x = y - z
* Perkalian x = y * z
/ Pembagian x = y / z
% Modulo (sisa bagi) x = y % z
Operator assignment pada dasarnya memiliki operasi yang sama
dengan aritmatika, perbedaanya dapat digunakan memasukan nilai
kedalam sebuah variabel, tanpa menghilangkan atau mengosongkan
nilai variabel sebelumnya
Simbol Deskripsi Assignment Aritmatika
+= Menambahkan x += y x = x + y
-= Mengurangkan x -= y x = x - y
*= Mengalikan x *= yy x = x * y
/= Membagi x /= y x = x / y
%= Mem-mod x %= y x = x % y
Operator relasional membandingkan dua operan dan hasilnya berupa
nilai boolean (True atau False). Operasi relasional dapat dilakukan
pada dua nilai dengan tipe data yang sama: tipe data integer, riil, char,
string, maupun boolean. Operator ini sering digunakan dalam
pemilihan/percabangan
Simbol Deskripsi Contoh
== Sama dengan x == y
!= Tidak sama dengan x != y
> Lebih dari x > y
< Kurang dari x < y
>= Lebih dari atau sama dengan x >= y
<= Kurang dari atau sama dengan x <= y
Operator logika adalah operator yang
digunakan untuk mengkombinasikan hasil
ekspresi yang mengandung operator
relasional.
Simbol Deskripsi Contoh
&& And / Dan x > 7 && x = y
|| Or / Atau x != y || x > 3
! Not / Tidak ! (x > y)
Komentar (comment) adalah kode di dalam bahasa pemrograman yang
tidak dieksekusi atau tidak dijalankan mesin komputer. Komentar biasa
digunakan untuk memberikan deskripsi terhadap suatu baris kode/sintaks
pemrograman
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/O

More Related Content

What's hot

Teori bahasa formal dan Otomata
Teori bahasa formal dan OtomataTeori bahasa formal dan Otomata
Teori bahasa formal dan OtomataRisal Fahmi
 
Materi 3 Finite State Automata
Materi 3   Finite State AutomataMateri 3   Finite State Automata
Materi 3 Finite State Automata
ahmad haidaroh
 
#1 PENGENALAN PYTHON
#1 PENGENALAN PYTHON#1 PENGENALAN PYTHON
#1 PENGENALAN PYTHON
Rachmat Wahid Saleh Insani
 
Representasi Pengetahuan
Representasi PengetahuanRepresentasi Pengetahuan
Representasi Pengetahuan
Sherly Uda
 
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan KomputerRagam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Auliaa Oktarianii
 
Visualisasi informasi
Visualisasi informasiVisualisasi informasi
Visualisasi informasi
ekarahmawatifitri
 
Kumpulan catatan Teknik Kompilasi
Kumpulan catatan Teknik KompilasiKumpulan catatan Teknik Kompilasi
Kumpulan catatan Teknik Kompilasi
Rakhmi Khalida, M.M.S.I
 
Function dalam PHP
Function dalam PHPFunction dalam PHP
Function dalam PHP
I Gede Iwan Sudipa
 
Presentasi konsep dasar html
Presentasi konsep dasar htmlPresentasi konsep dasar html
Presentasi konsep dasar html
Dedy Setiawan
 
1. pengenalan python
1. pengenalan python1. pengenalan python
1. pengenalan python
irwansyah122
 
Tugas mandiri struktur data
Tugas mandiri struktur dataTugas mandiri struktur data
Tugas mandiri struktur data
Asep Jaenudin
 
proposisi majemuk & Tautologi
 proposisi majemuk & Tautologi proposisi majemuk & Tautologi
proposisi majemuk & Tautologi
Huzairi Zairi
 
Laporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sqlLaporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sqlLela Warni
 
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQL
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQLLaporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQL
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQL
Shofura Kamal
 
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAKPERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAKDhika The'Lover
 
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan AlgoritmaAlgoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Ari Septiawan
 

What's hot (20)

Teori bahasa formal dan Otomata
Teori bahasa formal dan OtomataTeori bahasa formal dan Otomata
Teori bahasa formal dan Otomata
 
Materi 3 Finite State Automata
Materi 3   Finite State AutomataMateri 3   Finite State Automata
Materi 3 Finite State Automata
 
#1 PENGENALAN PYTHON
#1 PENGENALAN PYTHON#1 PENGENALAN PYTHON
#1 PENGENALAN PYTHON
 
Representasi Pengetahuan
Representasi PengetahuanRepresentasi Pengetahuan
Representasi Pengetahuan
 
Modul Pemrograman Bahasa Assembly
Modul Pemrograman Bahasa AssemblyModul Pemrograman Bahasa Assembly
Modul Pemrograman Bahasa Assembly
 
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan KomputerRagam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
 
Visualisasi informasi
Visualisasi informasiVisualisasi informasi
Visualisasi informasi
 
Kumpulan catatan Teknik Kompilasi
Kumpulan catatan Teknik KompilasiKumpulan catatan Teknik Kompilasi
Kumpulan catatan Teknik Kompilasi
 
Function dalam PHP
Function dalam PHPFunction dalam PHP
Function dalam PHP
 
Presentasi konsep dasar html
Presentasi konsep dasar htmlPresentasi konsep dasar html
Presentasi konsep dasar html
 
GoLang_1
GoLang_1GoLang_1
GoLang_1
 
1. pengenalan python
1. pengenalan python1. pengenalan python
1. pengenalan python
 
Tugas mandiri struktur data
Tugas mandiri struktur dataTugas mandiri struktur data
Tugas mandiri struktur data
 
proposisi majemuk & Tautologi
 proposisi majemuk & Tautologi proposisi majemuk & Tautologi
proposisi majemuk & Tautologi
 
Laporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sqlLaporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sql
 
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQL
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQLLaporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQL
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQL
 
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAKPERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
 
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan AlgoritmaAlgoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
 
Sistem berkas
Sistem berkasSistem berkas
Sistem berkas
 
Sorting ppt
Sorting ppt Sorting ppt
Sorting ppt
 

Similar to Algoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/O

3. variabel-tipe-data-dan-operator-pada-vb.net
3. variabel-tipe-data-dan-operator-pada-vb.net 3. variabel-tipe-data-dan-operator-pada-vb.net
3. variabel-tipe-data-dan-operator-pada-vb.net Aris Saputro
 
Modul PBO Bab-01 - Pengenalan Java
Modul PBO Bab-01 - Pengenalan JavaModul PBO Bab-01 - Pengenalan Java
Modul PBO Bab-01 - Pengenalan Java
Rakhmat Dedi Gunawan
 
Tugas blog
Tugas blog Tugas blog
Tugas blog
ryass
 
Wisnu
WisnuWisnu
Algoritma
AlgoritmaAlgoritma
Algoritmadulssrr
 
Pemrogaman dasar
Pemrogaman dasarPemrogaman dasar
Pemrogaman dasar
Indrakurniawanstar
 
Modul 2 variabel, tipe data dan operator
Modul 2   variabel, tipe data dan operatorModul 2   variabel, tipe data dan operator
Modul 2 variabel, tipe data dan operator
Fardian Syah
 
tugas produktf
tugas produktftugas produktf
tugas produktf
aryakbar00
 
Tugas 1_SI4710_Kelompok 3.pptxkkkkk.pptx
Tugas 1_SI4710_Kelompok 3.pptxkkkkk.pptxTugas 1_SI4710_Kelompok 3.pptxkkkkk.pptx
Tugas 1_SI4710_Kelompok 3.pptxkkkkk.pptx
BrightElzz
 
E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3
E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3
E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3
Teknik Informatika Konsentrasi Sistem Informasi UHO
 
Dasar Pemrograman materi kuliah
Dasar Pemrograman materi kuliahDasar Pemrograman materi kuliah
Dasar Pemrograman materi kuliah
Braga Rezpect
 
DASAR - DASAR ALGORITMA
DASAR - DASAR ALGORITMADASAR - DASAR ALGORITMA
DASAR - DASAR ALGORITMA
Walid_1234
 
Pengertian pemograman dasar
Pengertian pemograman dasarPengertian pemograman dasar
Pengertian pemograman dasar
Maslik Sekaran
 
Laporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum AlgoritmaLaporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum Algoritma
EnvaPya
 
Tugas Pemrograman Dasar
Tugas Pemrograman DasarTugas Pemrograman Dasar
Tugas Pemrograman Dasar
habibcyber43
 
bab3_alpro1.pptx
bab3_alpro1.pptxbab3_alpro1.pptx
bab3_alpro1.pptx
ssuser40a4611
 
Algo 1 2
Algo 1 2Algo 1 2
Algo 1 2
Aditya Aditya
 
Algoritma pertemuan 1
Algoritma pertemuan 1Algoritma pertemuan 1
Algoritma pertemuan 1
ysvcyber
 
Materi algoritma dan pemrograman insan unggul new
Materi algoritma dan pemrograman insan unggul newMateri algoritma dan pemrograman insan unggul new
Materi algoritma dan pemrograman insan unggul newasdammantap
 

Similar to Algoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/O (20)

3. variabel-tipe-data-dan-operator-pada-vb.net
3. variabel-tipe-data-dan-operator-pada-vb.net 3. variabel-tipe-data-dan-operator-pada-vb.net
3. variabel-tipe-data-dan-operator-pada-vb.net
 
Modul PBO Bab-01 - Pengenalan Java
Modul PBO Bab-01 - Pengenalan JavaModul PBO Bab-01 - Pengenalan Java
Modul PBO Bab-01 - Pengenalan Java
 
Tugas blog
Tugas blog Tugas blog
Tugas blog
 
Wisnu
WisnuWisnu
Wisnu
 
Algoritma
AlgoritmaAlgoritma
Algoritma
 
Pemrogaman dasar
Pemrogaman dasarPemrogaman dasar
Pemrogaman dasar
 
Modul 2 variabel, tipe data dan operator
Modul 2   variabel, tipe data dan operatorModul 2   variabel, tipe data dan operator
Modul 2 variabel, tipe data dan operator
 
tugas produktf
tugas produktftugas produktf
tugas produktf
 
Tugas 1_SI4710_Kelompok 3.pptxkkkkk.pptx
Tugas 1_SI4710_Kelompok 3.pptxkkkkk.pptxTugas 1_SI4710_Kelompok 3.pptxkkkkk.pptx
Tugas 1_SI4710_Kelompok 3.pptxkkkkk.pptx
 
E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3
E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3
E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3
 
Dasar Pemrograman materi kuliah
Dasar Pemrograman materi kuliahDasar Pemrograman materi kuliah
Dasar Pemrograman materi kuliah
 
DASAR - DASAR ALGORITMA
DASAR - DASAR ALGORITMADASAR - DASAR ALGORITMA
DASAR - DASAR ALGORITMA
 
Penjelasan Program
Penjelasan ProgramPenjelasan Program
Penjelasan Program
 
Pengertian pemograman dasar
Pengertian pemograman dasarPengertian pemograman dasar
Pengertian pemograman dasar
 
Laporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum AlgoritmaLaporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum Algoritma
 
Tugas Pemrograman Dasar
Tugas Pemrograman DasarTugas Pemrograman Dasar
Tugas Pemrograman Dasar
 
bab3_alpro1.pptx
bab3_alpro1.pptxbab3_alpro1.pptx
bab3_alpro1.pptx
 
Algo 1 2
Algo 1 2Algo 1 2
Algo 1 2
 
Algoritma pertemuan 1
Algoritma pertemuan 1Algoritma pertemuan 1
Algoritma pertemuan 1
 
Materi algoritma dan pemrograman insan unggul new
Materi algoritma dan pemrograman insan unggul newMateri algoritma dan pemrograman insan unggul new
Materi algoritma dan pemrograman insan unggul new
 

More from AndiNurkholis1

Mobile Programming - 10 Firebase
Mobile Programming - 10 FirebaseMobile Programming - 10 Firebase
Mobile Programming - 10 Firebase
AndiNurkholis1
 
Mobile Programming - 9 Profile UI, Navigation Basic and Splash Screen
Mobile Programming - 9 Profile UI, Navigation Basic and Splash ScreenMobile Programming - 9 Profile UI, Navigation Basic and Splash Screen
Mobile Programming - 9 Profile UI, Navigation Basic and Splash Screen
AndiNurkholis1
 
Mobile Programming - 8 Progress Bar, Draggable Music Knob, Timer
Mobile Programming - 8 Progress Bar, Draggable Music Knob, TimerMobile Programming - 8 Progress Bar, Draggable Music Knob, Timer
Mobile Programming - 8 Progress Bar, Draggable Music Knob, Timer
AndiNurkholis1
 
Mobile Programming - 7 Side Effects, Effect Handlers, and Simple Animations
Mobile Programming - 7 Side Effects, Effect Handlers, and Simple AnimationsMobile Programming - 7 Side Effects, Effect Handlers, and Simple Animations
Mobile Programming - 7 Side Effects, Effect Handlers, and Simple Animations
AndiNurkholis1
 
Mobile Programming - 6 Textfields, Button, Showing Snackbars and Lists
Mobile Programming - 6 Textfields, Button, Showing Snackbars and ListsMobile Programming - 6 Textfields, Button, Showing Snackbars and Lists
Mobile Programming - 6 Textfields, Button, Showing Snackbars and Lists
AndiNurkholis1
 
Mobile Programming - 5 Stylling Text and State
Mobile Programming - 5 Stylling Text and StateMobile Programming - 5 Stylling Text and State
Mobile Programming - 5 Stylling Text and State
AndiNurkholis1
 
Mobile Programming - 4 Modifiers and Image Card
Mobile Programming - 4 Modifiers and Image CardMobile Programming - 4 Modifiers and Image Card
Mobile Programming - 4 Modifiers and Image Card
AndiNurkholis1
 
Mobile Programming - 3 Rows, Column and Basic Sizing
Mobile Programming - 3 Rows, Column and Basic SizingMobile Programming - 3 Rows, Column and Basic Sizing
Mobile Programming - 3 Rows, Column and Basic Sizing
AndiNurkholis1
 
Mobile Programming - 2 Jetpack Compose
Mobile Programming - 2 Jetpack ComposeMobile Programming - 2 Jetpack Compose
Mobile Programming - 2 Jetpack Compose
AndiNurkholis1
 
Mobile Programming - 1 Introduction
Mobile Programming - 1 IntroductionMobile Programming - 1 Introduction
Mobile Programming - 1 Introduction
AndiNurkholis1
 
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Percabangan
Algoritma dan Struktur Data (Python) - PercabanganAlgoritma dan Struktur Data (Python) - Percabangan
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Percabangan
AndiNurkholis1
 
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Notasi Algoritmik
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Notasi AlgoritmikAlgoritma dan Struktur Data (Python) - Notasi Algoritmik
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Notasi Algoritmik
AndiNurkholis1
 
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Pengantar Algoritma
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Pengantar AlgoritmaAlgoritma dan Struktur Data (Python) - Pengantar Algoritma
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Pengantar Algoritma
AndiNurkholis1
 
Algorithm and Data Structure - Binary Search
Algorithm and Data Structure - Binary SearchAlgorithm and Data Structure - Binary Search
Algorithm and Data Structure - Binary Search
AndiNurkholis1
 
Algorithm and Data Structure - Linear Search
Algorithm and Data Structure - Linear SearchAlgorithm and Data Structure - Linear Search
Algorithm and Data Structure - Linear Search
AndiNurkholis1
 
Algorithm and Data Structure - Queue
Algorithm and Data Structure - QueueAlgorithm and Data Structure - Queue
Algorithm and Data Structure - Queue
AndiNurkholis1
 
Algorithm and Data Structure - Stack
Algorithm and Data Structure - StackAlgorithm and Data Structure - Stack
Algorithm and Data Structure - Stack
AndiNurkholis1
 
Algorithm and Data Structure - Modular Programming
Algorithm and Data Structure - Modular ProgrammingAlgorithm and Data Structure - Modular Programming
Algorithm and Data Structure - Modular Programming
AndiNurkholis1
 
Algorithm and Data Structure - Array and Struct
Algorithm and Data Structure - Array and StructAlgorithm and Data Structure - Array and Struct
Algorithm and Data Structure - Array and Struct
AndiNurkholis1
 
Algorithm and Data Structure - Concept of Algorithm and Data Structure
Algorithm and Data Structure - Concept of Algorithm and Data StructureAlgorithm and Data Structure - Concept of Algorithm and Data Structure
Algorithm and Data Structure - Concept of Algorithm and Data Structure
AndiNurkholis1
 

More from AndiNurkholis1 (20)

Mobile Programming - 10 Firebase
Mobile Programming - 10 FirebaseMobile Programming - 10 Firebase
Mobile Programming - 10 Firebase
 
Mobile Programming - 9 Profile UI, Navigation Basic and Splash Screen
Mobile Programming - 9 Profile UI, Navigation Basic and Splash ScreenMobile Programming - 9 Profile UI, Navigation Basic and Splash Screen
Mobile Programming - 9 Profile UI, Navigation Basic and Splash Screen
 
Mobile Programming - 8 Progress Bar, Draggable Music Knob, Timer
Mobile Programming - 8 Progress Bar, Draggable Music Knob, TimerMobile Programming - 8 Progress Bar, Draggable Music Knob, Timer
Mobile Programming - 8 Progress Bar, Draggable Music Knob, Timer
 
Mobile Programming - 7 Side Effects, Effect Handlers, and Simple Animations
Mobile Programming - 7 Side Effects, Effect Handlers, and Simple AnimationsMobile Programming - 7 Side Effects, Effect Handlers, and Simple Animations
Mobile Programming - 7 Side Effects, Effect Handlers, and Simple Animations
 
Mobile Programming - 6 Textfields, Button, Showing Snackbars and Lists
Mobile Programming - 6 Textfields, Button, Showing Snackbars and ListsMobile Programming - 6 Textfields, Button, Showing Snackbars and Lists
Mobile Programming - 6 Textfields, Button, Showing Snackbars and Lists
 
Mobile Programming - 5 Stylling Text and State
Mobile Programming - 5 Stylling Text and StateMobile Programming - 5 Stylling Text and State
Mobile Programming - 5 Stylling Text and State
 
Mobile Programming - 4 Modifiers and Image Card
Mobile Programming - 4 Modifiers and Image CardMobile Programming - 4 Modifiers and Image Card
Mobile Programming - 4 Modifiers and Image Card
 
Mobile Programming - 3 Rows, Column and Basic Sizing
Mobile Programming - 3 Rows, Column and Basic SizingMobile Programming - 3 Rows, Column and Basic Sizing
Mobile Programming - 3 Rows, Column and Basic Sizing
 
Mobile Programming - 2 Jetpack Compose
Mobile Programming - 2 Jetpack ComposeMobile Programming - 2 Jetpack Compose
Mobile Programming - 2 Jetpack Compose
 
Mobile Programming - 1 Introduction
Mobile Programming - 1 IntroductionMobile Programming - 1 Introduction
Mobile Programming - 1 Introduction
 
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Percabangan
Algoritma dan Struktur Data (Python) - PercabanganAlgoritma dan Struktur Data (Python) - Percabangan
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Percabangan
 
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Notasi Algoritmik
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Notasi AlgoritmikAlgoritma dan Struktur Data (Python) - Notasi Algoritmik
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Notasi Algoritmik
 
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Pengantar Algoritma
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Pengantar AlgoritmaAlgoritma dan Struktur Data (Python) - Pengantar Algoritma
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Pengantar Algoritma
 
Algorithm and Data Structure - Binary Search
Algorithm and Data Structure - Binary SearchAlgorithm and Data Structure - Binary Search
Algorithm and Data Structure - Binary Search
 
Algorithm and Data Structure - Linear Search
Algorithm and Data Structure - Linear SearchAlgorithm and Data Structure - Linear Search
Algorithm and Data Structure - Linear Search
 
Algorithm and Data Structure - Queue
Algorithm and Data Structure - QueueAlgorithm and Data Structure - Queue
Algorithm and Data Structure - Queue
 
Algorithm and Data Structure - Stack
Algorithm and Data Structure - StackAlgorithm and Data Structure - Stack
Algorithm and Data Structure - Stack
 
Algorithm and Data Structure - Modular Programming
Algorithm and Data Structure - Modular ProgrammingAlgorithm and Data Structure - Modular Programming
Algorithm and Data Structure - Modular Programming
 
Algorithm and Data Structure - Array and Struct
Algorithm and Data Structure - Array and StructAlgorithm and Data Structure - Array and Struct
Algorithm and Data Structure - Array and Struct
 
Algorithm and Data Structure - Concept of Algorithm and Data Structure
Algorithm and Data Structure - Concept of Algorithm and Data StructureAlgorithm and Data Structure - Concept of Algorithm and Data Structure
Algorithm and Data Structure - Concept of Algorithm and Data Structure
 

Algoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/O

  • 1.
  • 2.
  • 3. Struktur Input/Output merupakan suatu operasi dan fungsi dalam suatu bahasa pemrograman untuk memasukkan dan mengeluarkan/menampilkan data. Input biasanya diambil dari perangakat inputan seperti keyboard, mouse, kamera, microphone, dll. Output biasanya ditampilkan ke layar komputer.
  • 4. Input adalah interaksi pengguna (manusia) dengan program, memungkinkan program dapat menerima data atau informasi dari pengguna. Dalam bahasa python, operasi input biasa menggunakan fungsi input() Fungsi input() membutuhkan tempat penyimpanan yang dalam bahasa pemrograman dapat menggunakan variabel
  • 5. Output merupakan operasi program yang mendapatkan perintah untuk memberikan informasi data kepada pengguna (manusia). Data tersebut biasanya merupakan hasil olahan dari data sebelumnya. Dalam bahasa python, operasi output biasa menggunakan fungsi print()
  • 6. Runtunan adalah dasar/ inti dari pemrograman. Konsep pemrograman ini adalah top down, berawal dari atas sampai akhirnya paling bawah. Pola runtunan sangatlah sederhana. Biasanya berupa alur input data dilanjutkan segmen pemrosesan data dan diakhiri dengan output informasi yang dihasilkan. Runtunan merupakan konsep yang digunakan dalam pemrograman dasar
  • 7. 1. Variabel 2. Tipe Data 3. Konstanta 4. Operator 5. Komentar
  • 8. Variabel adalah nama yang mewakili suatu elemen data, variabel juga merupakan tempat penyimpanan data sementara pada memori yang isinya dapat berubah Untuk mendirikan variabel kita membutuhkan sebuah tipe data yang berguna untuk mewakili bentuk nilai yang akan disimpan
  • 9. 1. Harus dimulai dengan abjad, tidak boleh dengan angka atau simbol 2. Tidak boleh mengandung karakter spasi diantaranya 3. Jangan menggunakan simbol-simbol yang bisa membingungkan seperti titik dua, titik koma, koma, dan sebagainya 4. Sebaiknya memiliki arti yang sesuai dengan elemen data 5. Sebaiknya tidak terlalu panjang
  • 10. Tipe data adalah klasifikasi variabel untuk menentukan bentuk keadaan data yang akan disimpan dalam memori dan jenis operasi apa yang dapat dilakukan oleh variabel tersebut.
  • 11.
  • 12. 1. Integer, tipe data dasar berupa bilangan bulat 2. Float, tipe data dasar berupa bilangan yang memiliki pecahan desimal 3. Boolean, tipe data dasar yang memiliki tepat dua buah kemungkinan nilai, yang biasanya direpresentasikan sebagai True dan False 4. String, tipe data dasar yang berupa kumpulan karakter dengan panjang tertentu
  • 13. Konstanta adalah variabel yang bersifat tetap, nilai konstanta di dalam program tidak dapat dipecah. Konstanta berguna untuk menentukan nilai tetapan
  • 14. Operator adalah simbol atau karakter khusus yang digunakan untuk melakukan suatu operasi membantu kompilator untuk memanipulasi secara matematis atau logis pada data yang diberikan.
  • 15. 1. Aritmatika 2. Assignment 3. Relasional 4. Logika
  • 16. Operator Aritmatika adalah operator yang digunakan untuk menyelesaikan operasi matematika dalam pemrograman, terdiri dari operator penambahan, pengurangan, perkalian, pembagian, modulus Simbol Deskripsi Contoh + Penjumlahan x = y + z - Pengurangan x = y - z * Perkalian x = y * z / Pembagian x = y / z % Modulo (sisa bagi) x = y % z
  • 17. Operator assignment pada dasarnya memiliki operasi yang sama dengan aritmatika, perbedaanya dapat digunakan memasukan nilai kedalam sebuah variabel, tanpa menghilangkan atau mengosongkan nilai variabel sebelumnya Simbol Deskripsi Assignment Aritmatika += Menambahkan x += y x = x + y -= Mengurangkan x -= y x = x - y *= Mengalikan x *= yy x = x * y /= Membagi x /= y x = x / y %= Mem-mod x %= y x = x % y
  • 18. Operator relasional membandingkan dua operan dan hasilnya berupa nilai boolean (True atau False). Operasi relasional dapat dilakukan pada dua nilai dengan tipe data yang sama: tipe data integer, riil, char, string, maupun boolean. Operator ini sering digunakan dalam pemilihan/percabangan Simbol Deskripsi Contoh == Sama dengan x == y != Tidak sama dengan x != y > Lebih dari x > y < Kurang dari x < y >= Lebih dari atau sama dengan x >= y <= Kurang dari atau sama dengan x <= y
  • 19. Operator logika adalah operator yang digunakan untuk mengkombinasikan hasil ekspresi yang mengandung operator relasional. Simbol Deskripsi Contoh && And / Dan x > 7 && x = y || Or / Atau x != y || x > 3 ! Not / Tidak ! (x > y)
  • 20. Komentar (comment) adalah kode di dalam bahasa pemrograman yang tidak dieksekusi atau tidak dijalankan mesin komputer. Komentar biasa digunakan untuk memberikan deskripsi terhadap suatu baris kode/sintaks pemrograman