SlideShare a Scribd company logo
RUJUKAN
Tujuan Pembelajaran Umum
Setelah selesai mengikuti materi ini, peserta
mampu melakukan rujukan Posbindu PTM.
Tujuan Pembelajaran Khusus
Setelah mengikuti pembelajaran, peserta
mampu:
 Menjelaskan kriteria rujukan
 Melakukan rujukan
TUJUAN PEMBELAJARAN
 Identifikasi faktor risiko PTM dan rujukan ►tahapan
layanan terakhir setelah wawancara, pengukuran dan
pemeriksaan
 Penilaian individu dengan faktor risiko PTM ► perilaku
faktor risiko tersebut atau memiliki nilai yang tidak normal.
1. Nilai standar hasil pengukuran dan pemeriksaan
Tabel Kategori IMT Pada Orang Dewasa
KRITERIA RUJUKAN
IMT Klasifikasi
IMT < 18,5 Berat badan kurang (underweight)
IMT 18,5 – 22,9 Berat badan normal
IMT 23 – 24,9 Kelebihan berat badan dengan risiko
IMT 25 – 29,9 Obesitas I
IMT > 30 Obesitas II
Tabel Lingkar Perut dan Risiko Penyakit
No. Lingkar Perut Jenis kelamin Risiko Penyakit
1.
2.
3.
4.
≥ 90 cm
≥ 102 cm
≥ 80 cm
≥ 88 cm
Laki-laki
Laki-laki
Perempuan
Perempuan
Meningkat
Sangat meningkat
Meningkat
Sangat meningkat
Tabel Interpretasi Hasil Pengukuran Tekanan Darah
No. Tekanan Darah Klasifikasi
1.
2.
3.
4.
< 120/<80 mm/Hg
120-139/80-90 mm/Hg
140-150/90-99 mm/Hg
>160/>100 mm/Hg
Normal
Prehipertensi
Hipertensi derajat 1
Hipertensi derajat 2
KRITERIA RUJUKAN
Tabel. Penilaian Faktor Risiko PTM
2. Faktor risiko PTM terkait gaya hidup
KRITERIA RUJUKAN
No. Faktor risiko Nilai normal
1.
2.
Gula darah
Kolesterol darah
< 200 mg/dl
< 190 mg/dl
No Faktor Risiko Kriteria Tidak Normal
1 Kurang Makan Buah dan Sayur < 5 porsi sehari
2 Kurang Aktivitas Fisik <150 menit per minggu
3 Merokok Ya
4 Konsumsi Minuman Beralkohol Ya
3. Konsultasi lebih lanjut
 Penilaian faktor risiko PTM  analisa intervensi
yang harus dilakukan terhadap individu sesuai
dengan faktor risiko yang dimiliki.
 Tindak lanjut :
penyuluhan dan edukasi lebih mendalam
terhadap para peserta Posbindu yang berisiko,
dan peningkatan aktifitas fisik bersama.
Rujukan : pengukuran tekanan darah dan
pemeriksaan hasil gula darah dan kolesterol
hasil diatas nilai normal
KRITERIA RUJUKAN
PENGISIAN FORM RUJUKAN
FORM RUJUKAN POSBINDU PTM
No. ......(no urut)/......(bulan)....../......(tahun.......)
POSBINDU : (nama Posbindu) .................................................................
RT : ................... RW : ................ KEL : .......................................................
KEC : ..................................................KAB : ..............................................
PROVINSI : ...............................................................................................
Yth.
Petugas Pengelola Program PPTM
Puskesmas ...............................................................................................
Di ..............................................................................................................
Bersama ini kami sampaikan :
NAMA : ................................................................................
UMUR : ................................................................................
JENIS KELAMIN : ................................................................................
ALAMAT : ................................................................................
FORM RUJUKAN POSBINDU PTM
No. ......(no urut)/......(bulan)....../......(tahun.......)
Dengan
Masalah kesehatan : ................................................................................
Penanganan yang sudah dilakukan ..........................................................
..................................................................................................................
..................................................................................................................
Mohon untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut.
Demikian disampaikan dan mohon hasil tindak lanjut dapat disampaikan ke kami.
Terima Kasih
.....................................,.........../............/20........
Yang merujuk,
(Nama dan TTD)
Kader Posbindu
TERIMA KASIH
9

More Related Content

Similar to 7. Rujukan.pptx

Buku monitoring-faktor-risiko-penyakit-tidak-menular
Buku monitoring-faktor-risiko-penyakit-tidak-menularBuku monitoring-faktor-risiko-penyakit-tidak-menular
Buku monitoring-faktor-risiko-penyakit-tidak-menular
Shintesa group
 
Rajal
RajalRajal
KEGIATAN KESORGA DI PUSKESMAS.pptx
KEGIATAN KESORGA DI PUSKESMAS.pptxKEGIATAN KESORGA DI PUSKESMAS.pptx
KEGIATAN KESORGA DI PUSKESMAS.pptx
IndraJayaPurnama
 
ALUR PANDU.pdf
ALUR PANDU.pdfALUR PANDU.pdf
ALUR PANDU.pdf
RizkaDana
 
P2PTM_LJJ Tutor.pdf
P2PTM_LJJ Tutor.pdfP2PTM_LJJ Tutor.pdf
P2PTM_LJJ Tutor.pdf
Elmi Suryani
 
POSBINDU PTM BARU.pptx
POSBINDU PTM BARU.pptxPOSBINDU PTM BARU.pptx
POSBINDU PTM BARU.pptx
santicitra
 
T4 BAB 3 PARAMETER KESIHATAN PART 2.pptx
T4 BAB 3 PARAMETER KESIHATAN PART 2.pptxT4 BAB 3 PARAMETER KESIHATAN PART 2.pptx
T4 BAB 3 PARAMETER KESIHATAN PART 2.pptx
meesaimaama
 
5. Bahan Tayang Usia Produktif dan Lansia.pptx
5. Bahan Tayang Usia Produktif dan Lansia.pptx5. Bahan Tayang Usia Produktif dan Lansia.pptx
5. Bahan Tayang Usia Produktif dan Lansia.pptx
milaintan
 
Upaya Penengedalian PJPD.pptx
Upaya Penengedalian PJPD.pptxUpaya Penengedalian PJPD.pptx
Upaya Penengedalian PJPD.pptx
elizzah78
 
V4_Kebijakan-Protokol_Hipertensi_MoH_P2PTM.pdf
V4_Kebijakan-Protokol_Hipertensi_MoH_P2PTM.pdfV4_Kebijakan-Protokol_Hipertensi_MoH_P2PTM.pdf
V4_Kebijakan-Protokol_Hipertensi_MoH_P2PTM.pdf
WienAgung
 
translite.docx
translite.docxtranslite.docx
translite.docx
LaluZainuddin2
 
Interprofesional kolaborasi
Interprofesional kolaborasiInterprofesional kolaborasi
Interprofesional kolaborasi
RrTutikSRiHariyati1
 
8.pencatatan_dan_pelaporan.ppt
8.pencatatan_dan_pelaporan.ppt8.pencatatan_dan_pelaporan.ppt
8.pencatatan_dan_pelaporan.ppt
AnahRostianah
 
Pengukuran FR PTM.pdf
Pengukuran FR PTM.pdfPengukuran FR PTM.pdf
Pengukuran FR PTM.pdf
ASTUTIPUJIUTAMI
 
Ppt sidang
Ppt sidangPpt sidang
Ppt sidang
Rahayu Oktaliani
 
Faktor risiko ptm ns 2020 ok
Faktor risiko ptm ns 2020 okFaktor risiko ptm ns 2020 ok
Faktor risiko ptm ns 2020 ok
LilyBanonah
 
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015[Kardiologi]perki hipertensi. 2015
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015
trias102016130
 
materi sosialisasi penyegaran ptm 2020.ppt
materi sosialisasi  penyegaran ptm 2020.pptmateri sosialisasi  penyegaran ptm 2020.ppt
materi sosialisasi penyegaran ptm 2020.ppt
ukmdenbar2
 

Similar to 7. Rujukan.pptx (20)

Buku monitoring-faktor-risiko-penyakit-tidak-menular
Buku monitoring-faktor-risiko-penyakit-tidak-menularBuku monitoring-faktor-risiko-penyakit-tidak-menular
Buku monitoring-faktor-risiko-penyakit-tidak-menular
 
Gigi
GigiGigi
Gigi
 
Rajal
RajalRajal
Rajal
 
KEGIATAN KESORGA DI PUSKESMAS.pptx
KEGIATAN KESORGA DI PUSKESMAS.pptxKEGIATAN KESORGA DI PUSKESMAS.pptx
KEGIATAN KESORGA DI PUSKESMAS.pptx
 
ALUR PANDU.pdf
ALUR PANDU.pdfALUR PANDU.pdf
ALUR PANDU.pdf
 
P2PTM_LJJ Tutor.pdf
P2PTM_LJJ Tutor.pdfP2PTM_LJJ Tutor.pdf
P2PTM_LJJ Tutor.pdf
 
POSBINDU PTM BARU.pptx
POSBINDU PTM BARU.pptxPOSBINDU PTM BARU.pptx
POSBINDU PTM BARU.pptx
 
Posbindu.refresh dr anjang
Posbindu.refresh dr anjangPosbindu.refresh dr anjang
Posbindu.refresh dr anjang
 
T4 BAB 3 PARAMETER KESIHATAN PART 2.pptx
T4 BAB 3 PARAMETER KESIHATAN PART 2.pptxT4 BAB 3 PARAMETER KESIHATAN PART 2.pptx
T4 BAB 3 PARAMETER KESIHATAN PART 2.pptx
 
5. Bahan Tayang Usia Produktif dan Lansia.pptx
5. Bahan Tayang Usia Produktif dan Lansia.pptx5. Bahan Tayang Usia Produktif dan Lansia.pptx
5. Bahan Tayang Usia Produktif dan Lansia.pptx
 
Upaya Penengedalian PJPD.pptx
Upaya Penengedalian PJPD.pptxUpaya Penengedalian PJPD.pptx
Upaya Penengedalian PJPD.pptx
 
V4_Kebijakan-Protokol_Hipertensi_MoH_P2PTM.pdf
V4_Kebijakan-Protokol_Hipertensi_MoH_P2PTM.pdfV4_Kebijakan-Protokol_Hipertensi_MoH_P2PTM.pdf
V4_Kebijakan-Protokol_Hipertensi_MoH_P2PTM.pdf
 
translite.docx
translite.docxtranslite.docx
translite.docx
 
Interprofesional kolaborasi
Interprofesional kolaborasiInterprofesional kolaborasi
Interprofesional kolaborasi
 
8.pencatatan_dan_pelaporan.ppt
8.pencatatan_dan_pelaporan.ppt8.pencatatan_dan_pelaporan.ppt
8.pencatatan_dan_pelaporan.ppt
 
Pengukuran FR PTM.pdf
Pengukuran FR PTM.pdfPengukuran FR PTM.pdf
Pengukuran FR PTM.pdf
 
Ppt sidang
Ppt sidangPpt sidang
Ppt sidang
 
Faktor risiko ptm ns 2020 ok
Faktor risiko ptm ns 2020 okFaktor risiko ptm ns 2020 ok
Faktor risiko ptm ns 2020 ok
 
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015[Kardiologi]perki hipertensi. 2015
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015
 
materi sosialisasi penyegaran ptm 2020.ppt
materi sosialisasi  penyegaran ptm 2020.pptmateri sosialisasi  penyegaran ptm 2020.ppt
materi sosialisasi penyegaran ptm 2020.ppt
 

Recently uploaded

ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
zalfazulfa174
 
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
lindaWijayanti3
 
PERTEMUAN 2_FARMAKOLOGI_JENIS DAN BENTUK OBAT.pptx
PERTEMUAN 2_FARMAKOLOGI_JENIS DAN BENTUK OBAT.pptxPERTEMUAN 2_FARMAKOLOGI_JENIS DAN BENTUK OBAT.pptx
PERTEMUAN 2_FARMAKOLOGI_JENIS DAN BENTUK OBAT.pptx
amallia7
 
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis LateralisLaporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
nuradzhani
 
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptxMateri 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
puskesmasmaskendaga
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
haniekusuma
 
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
indahnaaa2107
 
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptxPPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
nugrohoadhi239
 
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnAntraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
hidnisa
 
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
Riska730198
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
Hamzi Hadi
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
syam586213
 
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatanCara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
JacquelynKelly4
 
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdfdr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
yainpanggalo4
 
ASKEP Pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP Pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docxASKEP Pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP Pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
zalfazulfa174
 
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY IITUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
Riska730198
 
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASIPOWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
ssusera77eaf
 
laporan kasus low back pain radikulopati
laporan kasus low back pain radikulopatilaporan kasus low back pain radikulopati
laporan kasus low back pain radikulopati
AdindaGupita
 
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGICONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
YuhansyahYuhansyah
 
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdfUPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
meiliska
 

Recently uploaded (20)

ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
 
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
 
PERTEMUAN 2_FARMAKOLOGI_JENIS DAN BENTUK OBAT.pptx
PERTEMUAN 2_FARMAKOLOGI_JENIS DAN BENTUK OBAT.pptxPERTEMUAN 2_FARMAKOLOGI_JENIS DAN BENTUK OBAT.pptx
PERTEMUAN 2_FARMAKOLOGI_JENIS DAN BENTUK OBAT.pptx
 
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis LateralisLaporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
 
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptxMateri 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
 
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
 
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptxPPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
 
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnAntraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
 
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
 
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatanCara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
 
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdfdr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
 
ASKEP Pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP Pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docxASKEP Pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP Pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
 
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY IITUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
 
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASIPOWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
 
laporan kasus low back pain radikulopati
laporan kasus low back pain radikulopatilaporan kasus low back pain radikulopati
laporan kasus low back pain radikulopati
 
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGICONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
 
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdfUPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
 

7. Rujukan.pptx

  • 2. Tujuan Pembelajaran Umum Setelah selesai mengikuti materi ini, peserta mampu melakukan rujukan Posbindu PTM. Tujuan Pembelajaran Khusus Setelah mengikuti pembelajaran, peserta mampu:  Menjelaskan kriteria rujukan  Melakukan rujukan TUJUAN PEMBELAJARAN
  • 3.  Identifikasi faktor risiko PTM dan rujukan ►tahapan layanan terakhir setelah wawancara, pengukuran dan pemeriksaan  Penilaian individu dengan faktor risiko PTM ► perilaku faktor risiko tersebut atau memiliki nilai yang tidak normal. 1. Nilai standar hasil pengukuran dan pemeriksaan Tabel Kategori IMT Pada Orang Dewasa KRITERIA RUJUKAN IMT Klasifikasi IMT < 18,5 Berat badan kurang (underweight) IMT 18,5 – 22,9 Berat badan normal IMT 23 – 24,9 Kelebihan berat badan dengan risiko IMT 25 – 29,9 Obesitas I IMT > 30 Obesitas II
  • 4. Tabel Lingkar Perut dan Risiko Penyakit No. Lingkar Perut Jenis kelamin Risiko Penyakit 1. 2. 3. 4. ≥ 90 cm ≥ 102 cm ≥ 80 cm ≥ 88 cm Laki-laki Laki-laki Perempuan Perempuan Meningkat Sangat meningkat Meningkat Sangat meningkat Tabel Interpretasi Hasil Pengukuran Tekanan Darah No. Tekanan Darah Klasifikasi 1. 2. 3. 4. < 120/<80 mm/Hg 120-139/80-90 mm/Hg 140-150/90-99 mm/Hg >160/>100 mm/Hg Normal Prehipertensi Hipertensi derajat 1 Hipertensi derajat 2 KRITERIA RUJUKAN
  • 5. Tabel. Penilaian Faktor Risiko PTM 2. Faktor risiko PTM terkait gaya hidup KRITERIA RUJUKAN No. Faktor risiko Nilai normal 1. 2. Gula darah Kolesterol darah < 200 mg/dl < 190 mg/dl No Faktor Risiko Kriteria Tidak Normal 1 Kurang Makan Buah dan Sayur < 5 porsi sehari 2 Kurang Aktivitas Fisik <150 menit per minggu 3 Merokok Ya 4 Konsumsi Minuman Beralkohol Ya
  • 6. 3. Konsultasi lebih lanjut  Penilaian faktor risiko PTM  analisa intervensi yang harus dilakukan terhadap individu sesuai dengan faktor risiko yang dimiliki.  Tindak lanjut : penyuluhan dan edukasi lebih mendalam terhadap para peserta Posbindu yang berisiko, dan peningkatan aktifitas fisik bersama. Rujukan : pengukuran tekanan darah dan pemeriksaan hasil gula darah dan kolesterol hasil diatas nilai normal KRITERIA RUJUKAN
  • 7. PENGISIAN FORM RUJUKAN FORM RUJUKAN POSBINDU PTM No. ......(no urut)/......(bulan)....../......(tahun.......) POSBINDU : (nama Posbindu) ................................................................. RT : ................... RW : ................ KEL : ....................................................... KEC : ..................................................KAB : .............................................. PROVINSI : ............................................................................................... Yth. Petugas Pengelola Program PPTM Puskesmas ............................................................................................... Di .............................................................................................................. Bersama ini kami sampaikan : NAMA : ................................................................................ UMUR : ................................................................................ JENIS KELAMIN : ................................................................................ ALAMAT : ................................................................................
  • 8. FORM RUJUKAN POSBINDU PTM No. ......(no urut)/......(bulan)....../......(tahun.......) Dengan Masalah kesehatan : ................................................................................ Penanganan yang sudah dilakukan .......................................................... .................................................................................................................. .................................................................................................................. Mohon untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut. Demikian disampaikan dan mohon hasil tindak lanjut dapat disampaikan ke kami. Terima Kasih .....................................,.........../............/20........ Yang merujuk, (Nama dan TTD) Kader Posbindu