SlideShare a Scribd company logo
Black Box Testing
Pengujian black box berfokus pada pengujian
persyaratan fungsional perangkat lunak, untuk
mendapatkan serangkaian kondisi input yang sesuai
dengan persyaratan fungsional suatu program.
Kebenaran perangkat lunak yang diuji hanya dilihat
berdasarkan keluaran yang dihasilkan dari data atau
kondisi masukan yang diberikan untuk fungsi yang
ada, tanpa melihat bagaimana proses untuk
mendapatkan keluaran tersebut.
Blackbox testing
I
e
Input test data
OeOutput test results
System
Inputs causing
anomalous
behaviour
Outputs which reveal
the presence of
defects
Pendekatan Black Box Testing
Pengujian black box harus dapat
menjawab pertanyaan sebagai berikut :
a. Bagaimana validitas fungsional diuji
b. Kelas input apa yang akan membuat kasus
pengujian menjadi lebih baik
c. Apakah system akan sangat sensitive
terhadap harga input tertentu
d. Bagaimana batasan dari suatu data diisolasi
e. Kecepatan data apa dan volume data apa yang
akan ditoleransi oleh system
f. Apa pengaruh kombinasi tertentu dari data
terhadap system operasi.
Proses Pada Black Box Testing (1)
• Menganalisis kebutuhan dan spesifikasi dari
perangkat lunak.
• Pemilihan jenis input yang memungkinkan
menghasilkan output benar serta jenis input
yang memungkinkan output salah pada
perangkat lunak yang sedang diuji.
• Menentukan output untuk suatu jenis input
Proses Pada Black Box Testing (2)
• Pengujian dilakukan dengan input-input yang
telah benar-benar diseleksi.
• Melakukan pengujian.
• Pembandingan output yang dihasilkan dengan
output yang diharapkan.
• Menentukan fungsionalitas yang seharusnya
ada pada perangkat lunak yang sedang diuji.
Black Box Testing
• Black Box Testing dapat dilakukan pada setiap
level pembangunan sistem
Black Box Testing
• Keunggulan
– Dapat memilih subset test yang secara
efektif dan efisien dapat menemukan cacat.
– Dapat membantu memaksimalkan testing
investment.
• Kelemahan
– Terdapat kemungkinan masih ada beberapa
jalur eksekusi yang belum pernah diuji oleh
tester
Metode Pengujian Black Box
1. Metode Equivalence Testing
2. Boundary Values Analysis
Equivalence Class Testing
• Teknik yang digunakan untuk mengurangi jumlah test case
yang ada pada saat pengujian. Kebanyakan tester
menggunakan teknik yang simpel ini meskipun secara
formal tester tersebut tidak mengetahui mengenai metode
desain formal dalam pengujian perangkat lunak.
• Kasus uji yang didesain untuk Equivalence class testing
berdasarkan pada evaluasi dari ekuivalensi jenis/class untuk
kondisi input.
• Class-class yang ekuivalen merepresentasikan
sekumpulan keadaan valid dan invalid untuk kondisi
input. Biasanya kondisi input dapat berupa spesifikasi nilai
numerik, kisaran nilai, kumpulan nilai yang berhubungan
atau kondisi boolean
Langkah-langkah
Equivalence Class Testing
 Identifikasi kelas-kelas yang ekuivalen
(equivalence class).
 Buat test case untuk tiap-tiap equivalence
class.
 Jika memungkinkan buat test case tambahan
yang acak yang memungkinkan ditemukannya
cacat pada perangkat lunak.
Continuous equivalence classes
• Contoh nilai untuk pendapatan/ salary yang
disyaratkan untuk melakukan pembelian
rumah secara kredit:
Discrete equivalence classes
• Contoh nilai untuk jumlah kemilikan rumah
yang disyaratkan untuk melakukan pembelian
rumah secara kredit:
Single selection equivalence classes
• Contoh nilai untuk kategori pengajuan yang
disyaratkan untuk melakukan pembelian
rumah secara kredit:
Multiple selection equivalence class
• Contoh nilai untuk jenis rumah yang
disyaratkan untuk melakukan pembelian
rumah secara kredit:
Contoh
Sebuah aplikasi perbankan otomatis, dimana aplikasi ini digunakan oleh
nasabah untuk bertransaksi dengan Bank menggunakan ATM.
Untuk aksesnya menggunakan password/PIN dengan 4 digit dan diikuti
dengan serangkaian perintah kata kunci yang memicu berbagai fungsi
perbankan.
Sebagian input data dari aplikasi ini adalah :
– Password/PIN : 4 digit
– Pilihan menu : “penarikan”, “pembayaran”
“informasi” , “transfer”, dll
Pembahasan
Kondisi input yang sesuai dengan masing2 elemen
data untuk aplikasi perbankan tersebut adalah :
 Password/PIN : kondisi input range (4 digit
numeric)
 Pilihan menu: kondisi input himpunan (berisi
beberapa pilihan/perintah)
Data test case
Data test case yang didesain adalah :
– Password/PIN (kondisi input : range)
Valid (0000, 1111, 1234, 9876, 999)
Invalid (000, 789, 555, 999, 100)
Invalid (00, 11, 99, 12, 89)
– Pilihan menu (kondisi input : himpunan)
Valid (“penarikan”, “pembayaran”, “informasi”, “transfer”)
Invalid (1, 3, 5, 0)
Invalid (cancel, stop, enter, clear)
Boundary Value Testing
• Boundary value testing fokus kepada suatu
batasan nilai dimana kemungkinan terdapat cacat
yang tersembunyi.
• BVT mengarahkan pada pemilihan kasus uji yang
melatih nilai-nilai batas. BVT merupakan desain
teknik kasus uji yang melengkapi Equivalence
class testing. Dari pada memfokuskan hanya pada
kondisi input, BVA juga menghasilkan kasus uji
dari domain output.
Langkah-langkah
Boundary Value Testing
• Identifikasi kelas-kelas yang ekuivalen
(equivalence class).
• Identifikasi batasan untuk tiap equivalence
class.
• Buat test case untuk tiap batasan suatu nilai
dengan memilih titik pada batasan, satu titik
pada nilai bawah batasan dan satu titik pada
nilai atas batasan.
Boundary values for a continuous
range of inputs
• Contoh untuk nilai pendapatan/ salary:
Boundary values for a discrete range
of inputs.
• Contoh nilai untuk jumlah tempat tinggal
(dwellings) yang dimiliki oleh seseorang:
Contoh Kombinasi Pengujian
• Sangat penting untuk menginputkan nilai
kombinasi secara besamaan, misalkan:
Contoh pengujian BlackBox
51
Contoh pengujian BlackBox...
52
Contoh pengujian BlackBox
53
Contoh pengujian BlackBox
54
Contoh pengujian BlackBox
55
Tugas Pertemuan yang akan datang !
• Membuat/Mencari Sofware Aplikasi Sistem
Informasi (Identitas Sofware Jelas)
• Buatlah Test Case Dengan Metode Black Box
Testing
• Buat Laporan Pengujian Berdasarkan Test Case
Tersebut

More Related Content

What's hot

Proses Data Mining
Proses Data MiningProses Data Mining
Proses Data Mining
dedidarwis
 
Pertemuan 3 Desain Test Case
Pertemuan 3 Desain Test CasePertemuan 3 Desain Test Case
Pertemuan 3 Desain Test Case
Endang Retnoningsih
 
Pertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
Pertemuan 6 Infrastruktur DatawarehousePertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
Pertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
Endang Retnoningsih
 
Power Point | Database Design
Power Point | Database DesignPower Point | Database Design
Power Point | Database Design
Indri Sukmawati Rahayu
 
Konsep Data Mining
Konsep Data MiningKonsep Data Mining
Konsep Data Mining
dedidarwis
 
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)
Rakhmat Dedi Gunawan
 
Arsitektur dan Infrastruktur Data Warehouse
Arsitektur dan Infrastruktur Data WarehouseArsitektur dan Infrastruktur Data Warehouse
Arsitektur dan Infrastruktur Data Warehouse
dedidarwis
 
Makalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
Makalah analisis dan perancangan Sistem InformasiMakalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
Makalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
Asenah20
 
Data Mining - Naive Bayes
Data Mining - Naive BayesData Mining - Naive Bayes
Data Mining - Naive Bayes
dedidarwis
 
Materi manajemen investasi teknologi informasi-1
Materi  manajemen investasi teknologi informasi-1Materi  manajemen investasi teknologi informasi-1
Materi manajemen investasi teknologi informasi-1
Fajar Baskoro
 
Strategi Testing System
Strategi Testing SystemStrategi Testing System
Strategi Testing System
Yudi Purwanto
 
Arsitektur dan model data mining
Arsitektur dan model data miningArsitektur dan model data mining
Arsitektur dan model data mining
Universitas Bina Darma Palembang
 
Database security (ppt)
Database security (ppt)Database security (ppt)
Database security (ppt)
Ronaldo Davinci
 
membuat function dalam mysql
membuat function dalam mysqlmembuat function dalam mysql
membuat function dalam mysql
sukangimpi
 
ETL
ETLETL
Makalah pengenalan basis data
Makalah pengenalan basis dataMakalah pengenalan basis data
Makalah pengenalan basis dataMuttyTeukie Elf
 

What's hot (20)

Proses Data Mining
Proses Data MiningProses Data Mining
Proses Data Mining
 
Erp pertemuan-2
Erp pertemuan-2Erp pertemuan-2
Erp pertemuan-2
 
Pertemuan 3 Desain Test Case
Pertemuan 3 Desain Test CasePertemuan 3 Desain Test Case
Pertemuan 3 Desain Test Case
 
Pertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
Pertemuan 6 Infrastruktur DatawarehousePertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
Pertemuan 6 Infrastruktur Datawarehouse
 
Erp pertemuan-7
Erp pertemuan-7Erp pertemuan-7
Erp pertemuan-7
 
Power Point | Database Design
Power Point | Database DesignPower Point | Database Design
Power Point | Database Design
 
Erp pertemuan-5
Erp pertemuan-5Erp pertemuan-5
Erp pertemuan-5
 
Konsep Data Mining
Konsep Data MiningKonsep Data Mining
Konsep Data Mining
 
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)
 
Arsitektur dan Infrastruktur Data Warehouse
Arsitektur dan Infrastruktur Data WarehouseArsitektur dan Infrastruktur Data Warehouse
Arsitektur dan Infrastruktur Data Warehouse
 
Makalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
Makalah analisis dan perancangan Sistem InformasiMakalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
Makalah analisis dan perancangan Sistem Informasi
 
Data Mining - Naive Bayes
Data Mining - Naive BayesData Mining - Naive Bayes
Data Mining - Naive Bayes
 
Materi manajemen investasi teknologi informasi-1
Materi  manajemen investasi teknologi informasi-1Materi  manajemen investasi teknologi informasi-1
Materi manajemen investasi teknologi informasi-1
 
Strategi Testing System
Strategi Testing SystemStrategi Testing System
Strategi Testing System
 
Arsitektur dan model data mining
Arsitektur dan model data miningArsitektur dan model data mining
Arsitektur dan model data mining
 
Database security (ppt)
Database security (ppt)Database security (ppt)
Database security (ppt)
 
membuat function dalam mysql
membuat function dalam mysqlmembuat function dalam mysql
membuat function dalam mysql
 
Array
ArrayArray
Array
 
ETL
ETLETL
ETL
 
Makalah pengenalan basis data
Makalah pengenalan basis dataMakalah pengenalan basis data
Makalah pengenalan basis data
 

Similar to 4 black-box

Bab 5 pengujian_perangkat_lunak
Bab 5 pengujian_perangkat_lunakBab 5 pengujian_perangkat_lunak
Bab 5 pengujian_perangkat_lunak
Adie Suryadi
 
cara menggunakan materi black box keseharian
cara menggunakan materi black box kesehariancara menggunakan materi black box keseharian
cara menggunakan materi black box keseharian
tutorial3112
 
testing_black_box.ppt
testing_black_box.ppttesting_black_box.ppt
testing_black_box.ppt
ErbilantoSetyadi
 
Blackboxtesting
BlackboxtestingBlackboxtesting
Blackboxtesting
Kie Rahadian
 
Dasar dasar pengujian perangkat lunak
Dasar dasar pengujian perangkat lunakDasar dasar pengujian perangkat lunak
Dasar dasar pengujian perangkat lunakerwingmanplp
 
Coding
CodingCoding
Coding
DWC
 
Softwate testing strategis
Softwate testing strategisSoftwate testing strategis
Softwate testing strategisirna_300791
 
[RPL2] Pengujian Perangkat Lunak
[RPL2] Pengujian Perangkat Lunak[RPL2] Pengujian Perangkat Lunak
[RPL2] Pengujian Perangkat Lunak
rizki adam kurniawan
 
Testing&implementasi 4 5
Testing&implementasi 4 5Testing&implementasi 4 5
Testing&implementasi 4 5
aiiniR
 
White Box dan Black Box Testing
White Box dan Black Box TestingWhite Box dan Black Box Testing
White Box dan Black Box Testing
rifqi62802
 
Slideshow PowerPoint Software Testing
Slideshow PowerPoint Software TestingSlideshow PowerPoint Software Testing
Slideshow PowerPoint Software Testing
Moch. Nor Kholis
 
PPT PKK KELOMPOK 4.pptx tugas kelas xii rpl 2 angkatan 18
PPT PKK KELOMPOK 4.pptx tugas kelas xii rpl 2 angkatan 18PPT PKK KELOMPOK 4.pptx tugas kelas xii rpl 2 angkatan 18
PPT PKK KELOMPOK 4.pptx tugas kelas xii rpl 2 angkatan 18
Martinusromir
 
Materi3
Materi3Materi3
Materi3
Shmokey
 
BLACK BOX DAN WHITE BOX.pptx
BLACK BOX DAN WHITE BOX.pptxBLACK BOX DAN WHITE BOX.pptx
BLACK BOX DAN WHITE BOX.pptx
TaufikHidayat8361
 
Testing&implementasi 4
Testing&implementasi 4Testing&implementasi 4
Testing&implementasi 4
aiiniR
 
Slide-INF205-Pertemuan-12-Pengujian-Perangkat-Lunak.pptx
Slide-INF205-Pertemuan-12-Pengujian-Perangkat-Lunak.pptxSlide-INF205-Pertemuan-12-Pengujian-Perangkat-Lunak.pptx
Slide-INF205-Pertemuan-12-Pengujian-Perangkat-Lunak.pptx
YessiSofia1
 
5 a walk through of software testing techniques
5 a walk through of software testing techniques5 a walk through of software testing techniques
5 a walk through of software testing techniques
dede abdulah
 
Cara Membuat Test Caseeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeee.pptx
Cara Membuat Test Caseeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeee.pptxCara Membuat Test Caseeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeee.pptx
Cara Membuat Test Caseeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeee.pptx
jakataruna2
 
Mkpl Pertemuan5
Mkpl Pertemuan5Mkpl Pertemuan5
Mkpl Pertemuan5Mrirfan
 

Similar to 4 black-box (20)

Bab 5 pengujian_perangkat_lunak
Bab 5 pengujian_perangkat_lunakBab 5 pengujian_perangkat_lunak
Bab 5 pengujian_perangkat_lunak
 
cara menggunakan materi black box keseharian
cara menggunakan materi black box kesehariancara menggunakan materi black box keseharian
cara menggunakan materi black box keseharian
 
testing_black_box.ppt
testing_black_box.ppttesting_black_box.ppt
testing_black_box.ppt
 
Blackboxtesting
BlackboxtestingBlackboxtesting
Blackboxtesting
 
Dasar dasar pengujian perangkat lunak
Dasar dasar pengujian perangkat lunakDasar dasar pengujian perangkat lunak
Dasar dasar pengujian perangkat lunak
 
Coding
CodingCoding
Coding
 
Softwate testing strategis
Softwate testing strategisSoftwate testing strategis
Softwate testing strategis
 
[RPL2] Pengujian Perangkat Lunak
[RPL2] Pengujian Perangkat Lunak[RPL2] Pengujian Perangkat Lunak
[RPL2] Pengujian Perangkat Lunak
 
Testing&implementasi 4 5
Testing&implementasi 4 5Testing&implementasi 4 5
Testing&implementasi 4 5
 
White Box dan Black Box Testing
White Box dan Black Box TestingWhite Box dan Black Box Testing
White Box dan Black Box Testing
 
Dede Rpl Kuis
Dede Rpl KuisDede Rpl Kuis
Dede Rpl Kuis
 
Slideshow PowerPoint Software Testing
Slideshow PowerPoint Software TestingSlideshow PowerPoint Software Testing
Slideshow PowerPoint Software Testing
 
PPT PKK KELOMPOK 4.pptx tugas kelas xii rpl 2 angkatan 18
PPT PKK KELOMPOK 4.pptx tugas kelas xii rpl 2 angkatan 18PPT PKK KELOMPOK 4.pptx tugas kelas xii rpl 2 angkatan 18
PPT PKK KELOMPOK 4.pptx tugas kelas xii rpl 2 angkatan 18
 
Materi3
Materi3Materi3
Materi3
 
BLACK BOX DAN WHITE BOX.pptx
BLACK BOX DAN WHITE BOX.pptxBLACK BOX DAN WHITE BOX.pptx
BLACK BOX DAN WHITE BOX.pptx
 
Testing&implementasi 4
Testing&implementasi 4Testing&implementasi 4
Testing&implementasi 4
 
Slide-INF205-Pertemuan-12-Pengujian-Perangkat-Lunak.pptx
Slide-INF205-Pertemuan-12-Pengujian-Perangkat-Lunak.pptxSlide-INF205-Pertemuan-12-Pengujian-Perangkat-Lunak.pptx
Slide-INF205-Pertemuan-12-Pengujian-Perangkat-Lunak.pptx
 
5 a walk through of software testing techniques
5 a walk through of software testing techniques5 a walk through of software testing techniques
5 a walk through of software testing techniques
 
Cara Membuat Test Caseeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeee.pptx
Cara Membuat Test Caseeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeee.pptxCara Membuat Test Caseeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeee.pptx
Cara Membuat Test Caseeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeee.pptx
 
Mkpl Pertemuan5
Mkpl Pertemuan5Mkpl Pertemuan5
Mkpl Pertemuan5
 

More from Basiroh M.Kom

Dynamic programming pertemuan 4
Dynamic programming pertemuan 4Dynamic programming pertemuan 4
Dynamic programming pertemuan 4
Basiroh M.Kom
 
Kcb
KcbKcb
13 ai sitm_pakar
13 ai sitm_pakar13 ai sitm_pakar
13 ai sitm_pakar
Basiroh M.Kom
 
5 white-box
5 white-box5 white-box
5 white-box
Basiroh M.Kom
 
Testing dan implementasi sistem
Testing dan implementasi sistemTesting dan implementasi sistem
Testing dan implementasi sistem
Basiroh M.Kom
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
Basiroh M.Kom
 
Pbo
PboPbo
Pengertian & konsep oop (object oriented
Pengertian & konsep oop (object orientedPengertian & konsep oop (object oriented
Pengertian & konsep oop (object oriented
Basiroh M.Kom
 
Class diagram
Class diagramClass diagram
Class diagram
Basiroh M.Kom
 
01 rw
01 rw01 rw
05 rw
05 rw05 rw
Pertemuan 3
Pertemuan 3Pertemuan 3
Pertemuan 3
Basiroh M.Kom
 
02 rekayasa web
02 rekayasa web02 rekayasa web
02 rekayasa web
Basiroh M.Kom
 
Pertemuan 5, 6 & 7
Pertemuan 5, 6 & 7Pertemuan 5, 6 & 7
Pertemuan 5, 6 & 7
Basiroh M.Kom
 
Pertemuan 4
Pertemuan 4Pertemuan 4
Pertemuan 4
Basiroh M.Kom
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
Basiroh M.Kom
 
Komdat pertemuan 4
Komdat pertemuan 4Komdat pertemuan 4
Komdat pertemuan 4
Basiroh M.Kom
 
Konsep data mining
Konsep data miningKonsep data mining
Konsep data mining
Basiroh M.Kom
 

More from Basiroh M.Kom (20)

Dynamic programming pertemuan 4
Dynamic programming pertemuan 4Dynamic programming pertemuan 4
Dynamic programming pertemuan 4
 
Kcb
KcbKcb
Kcb
 
13 ai sitm_pakar
13 ai sitm_pakar13 ai sitm_pakar
13 ai sitm_pakar
 
01 ai
01 ai01 ai
01 ai
 
01 intro ai
01 intro ai01 intro ai
01 intro ai
 
5 white-box
5 white-box5 white-box
5 white-box
 
Testing dan implementasi sistem
Testing dan implementasi sistemTesting dan implementasi sistem
Testing dan implementasi sistem
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Pbo
PboPbo
Pbo
 
Pengertian & konsep oop (object oriented
Pengertian & konsep oop (object orientedPengertian & konsep oop (object oriented
Pengertian & konsep oop (object oriented
 
Class diagram
Class diagramClass diagram
Class diagram
 
01 rw
01 rw01 rw
01 rw
 
05 rw
05 rw05 rw
05 rw
 
Pertemuan 3
Pertemuan 3Pertemuan 3
Pertemuan 3
 
02 rekayasa web
02 rekayasa web02 rekayasa web
02 rekayasa web
 
Pertemuan 5, 6 & 7
Pertemuan 5, 6 & 7Pertemuan 5, 6 & 7
Pertemuan 5, 6 & 7
 
Pertemuan 4
Pertemuan 4Pertemuan 4
Pertemuan 4
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
Komdat pertemuan 4
Komdat pertemuan 4Komdat pertemuan 4
Komdat pertemuan 4
 
Konsep data mining
Konsep data miningKonsep data mining
Konsep data mining
 

Recently uploaded

436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
rhamset
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
AdityaWahyuDewangga1
 
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptxNADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
nadiafebianti2
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
indahrosantiTeknikSi
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
delphijean1
 
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptxMetode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
ssuser2537c0
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
jayakartalumajang1
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
HADIANNAS
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Tsabitpattipeilohy
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
muhammadiswahyudi12
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
AnandhaAdkhaM1
 

Recently uploaded (11)

436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
 
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptxNADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
 
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptxMetode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
 

4 black-box

  • 2. Pengujian black box berfokus pada pengujian persyaratan fungsional perangkat lunak, untuk mendapatkan serangkaian kondisi input yang sesuai dengan persyaratan fungsional suatu program. Kebenaran perangkat lunak yang diuji hanya dilihat berdasarkan keluaran yang dihasilkan dari data atau kondisi masukan yang diberikan untuk fungsi yang ada, tanpa melihat bagaimana proses untuk mendapatkan keluaran tersebut. Blackbox testing
  • 3. I e Input test data OeOutput test results System Inputs causing anomalous behaviour Outputs which reveal the presence of defects
  • 5. Pengujian black box harus dapat menjawab pertanyaan sebagai berikut : a. Bagaimana validitas fungsional diuji b. Kelas input apa yang akan membuat kasus pengujian menjadi lebih baik c. Apakah system akan sangat sensitive terhadap harga input tertentu d. Bagaimana batasan dari suatu data diisolasi e. Kecepatan data apa dan volume data apa yang akan ditoleransi oleh system f. Apa pengaruh kombinasi tertentu dari data terhadap system operasi.
  • 6. Proses Pada Black Box Testing (1) • Menganalisis kebutuhan dan spesifikasi dari perangkat lunak. • Pemilihan jenis input yang memungkinkan menghasilkan output benar serta jenis input yang memungkinkan output salah pada perangkat lunak yang sedang diuji. • Menentukan output untuk suatu jenis input
  • 7. Proses Pada Black Box Testing (2) • Pengujian dilakukan dengan input-input yang telah benar-benar diseleksi. • Melakukan pengujian. • Pembandingan output yang dihasilkan dengan output yang diharapkan. • Menentukan fungsionalitas yang seharusnya ada pada perangkat lunak yang sedang diuji.
  • 8. Black Box Testing • Black Box Testing dapat dilakukan pada setiap level pembangunan sistem
  • 9. Black Box Testing • Keunggulan – Dapat memilih subset test yang secara efektif dan efisien dapat menemukan cacat. – Dapat membantu memaksimalkan testing investment. • Kelemahan – Terdapat kemungkinan masih ada beberapa jalur eksekusi yang belum pernah diuji oleh tester
  • 10. Metode Pengujian Black Box 1. Metode Equivalence Testing 2. Boundary Values Analysis
  • 11. Equivalence Class Testing • Teknik yang digunakan untuk mengurangi jumlah test case yang ada pada saat pengujian. Kebanyakan tester menggunakan teknik yang simpel ini meskipun secara formal tester tersebut tidak mengetahui mengenai metode desain formal dalam pengujian perangkat lunak. • Kasus uji yang didesain untuk Equivalence class testing berdasarkan pada evaluasi dari ekuivalensi jenis/class untuk kondisi input. • Class-class yang ekuivalen merepresentasikan sekumpulan keadaan valid dan invalid untuk kondisi input. Biasanya kondisi input dapat berupa spesifikasi nilai numerik, kisaran nilai, kumpulan nilai yang berhubungan atau kondisi boolean
  • 12. Langkah-langkah Equivalence Class Testing  Identifikasi kelas-kelas yang ekuivalen (equivalence class).  Buat test case untuk tiap-tiap equivalence class.  Jika memungkinkan buat test case tambahan yang acak yang memungkinkan ditemukannya cacat pada perangkat lunak.
  • 13. Continuous equivalence classes • Contoh nilai untuk pendapatan/ salary yang disyaratkan untuk melakukan pembelian rumah secara kredit:
  • 14. Discrete equivalence classes • Contoh nilai untuk jumlah kemilikan rumah yang disyaratkan untuk melakukan pembelian rumah secara kredit:
  • 15. Single selection equivalence classes • Contoh nilai untuk kategori pengajuan yang disyaratkan untuk melakukan pembelian rumah secara kredit:
  • 16. Multiple selection equivalence class • Contoh nilai untuk jenis rumah yang disyaratkan untuk melakukan pembelian rumah secara kredit:
  • 17. Contoh Sebuah aplikasi perbankan otomatis, dimana aplikasi ini digunakan oleh nasabah untuk bertransaksi dengan Bank menggunakan ATM. Untuk aksesnya menggunakan password/PIN dengan 4 digit dan diikuti dengan serangkaian perintah kata kunci yang memicu berbagai fungsi perbankan. Sebagian input data dari aplikasi ini adalah : – Password/PIN : 4 digit – Pilihan menu : “penarikan”, “pembayaran” “informasi” , “transfer”, dll
  • 18. Pembahasan Kondisi input yang sesuai dengan masing2 elemen data untuk aplikasi perbankan tersebut adalah :  Password/PIN : kondisi input range (4 digit numeric)  Pilihan menu: kondisi input himpunan (berisi beberapa pilihan/perintah)
  • 19. Data test case Data test case yang didesain adalah : – Password/PIN (kondisi input : range) Valid (0000, 1111, 1234, 9876, 999) Invalid (000, 789, 555, 999, 100) Invalid (00, 11, 99, 12, 89) – Pilihan menu (kondisi input : himpunan) Valid (“penarikan”, “pembayaran”, “informasi”, “transfer”) Invalid (1, 3, 5, 0) Invalid (cancel, stop, enter, clear)
  • 20. Boundary Value Testing • Boundary value testing fokus kepada suatu batasan nilai dimana kemungkinan terdapat cacat yang tersembunyi. • BVT mengarahkan pada pemilihan kasus uji yang melatih nilai-nilai batas. BVT merupakan desain teknik kasus uji yang melengkapi Equivalence class testing. Dari pada memfokuskan hanya pada kondisi input, BVA juga menghasilkan kasus uji dari domain output.
  • 21. Langkah-langkah Boundary Value Testing • Identifikasi kelas-kelas yang ekuivalen (equivalence class). • Identifikasi batasan untuk tiap equivalence class. • Buat test case untuk tiap batasan suatu nilai dengan memilih titik pada batasan, satu titik pada nilai bawah batasan dan satu titik pada nilai atas batasan.
  • 22. Boundary values for a continuous range of inputs • Contoh untuk nilai pendapatan/ salary:
  • 23. Boundary values for a discrete range of inputs. • Contoh nilai untuk jumlah tempat tinggal (dwellings) yang dimiliki oleh seseorang:
  • 24. Contoh Kombinasi Pengujian • Sangat penting untuk menginputkan nilai kombinasi secara besamaan, misalkan:
  • 30. Tugas Pertemuan yang akan datang ! • Membuat/Mencari Sofware Aplikasi Sistem Informasi (Identitas Sofware Jelas) • Buatlah Test Case Dengan Metode Black Box Testing • Buat Laporan Pengujian Berdasarkan Test Case Tersebut