SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
4. Banten : Garda Pulau Jawa
Banten dikuasai oleh Fatahillah atas nama
Sultan Demak. Seluruh pantai utara sampai Cirebon
merupakan kepentingan perdagangan dan kekuatan
kependudukan Banten. Sunda kelapa diganti nama
menjadi Jayakarta. Daerah Cirebon diserahkan kepada
putra Fatahillah pangeran pasaren. Setelah pangeran
pasaran wafat , pemerintahan Cirebon dan pemerintahan
Banten diserahkan kepada putranya yang lain bernama
Hasanuddin.
Untuk mencapai puncak kejayaannya pada masa
Sultan Ageng Tirtayasa pada tahun 1651 -1682 M. Beliau
menjadi sultan yang tegas. Sekitar tahun 1600 m Banten
mengalami jaman kejayaan. Banten pusat perdagangan
lada dihasilkan di Banten dan Lampung cengkeh serta
pala dari Maluku titik Banten semakin mengalami
kemunduran terhadap tekanan dari Belanda di Batavia.
5.Makasar: simbol kegigihan Nusantara
melawan supremasi asing
Daerah Makassar memasuki era peradaban Islam pada
awal abad ke-17. Dua penguasa dari kerajaan kembar Gowa-
tallo menjadi pemeluk agama Islam pada tahun 1605. Raja tallo
karang matoa ya merangkap sebagai Mangkubumi kerajaan
Gowa. Raja tallo mengambil gelar Sultan Abdullah dengan
julukan sebagai awalul Islam dan raja Gowa daeng manrabia
memiliki gelar Sultan Alauddin.
Dwi tunggal aludin dan Abdullah sangat giat
mengislamkan rakyatnya kedua Sultan tersebut memperluas
kerajaan dan menjadikannya kerajaan Islam pertama di
Sulawesi. Penggantinya Sultan Muhammad said, beliau Tidak
segan mengirimkan Armada Gowa ke Maluku dalam
perlawanan rakyat melawan penjajah yang bertindak
sewenang-wenang.
Perlawanan Belanda yang sengit terjadi pada era Sultan
Hasanuddin. Beliau memegang pemerintahan kerajaan Gowa
dari tahun 1653 hingga 1669 dan Belanda memalingkan
perhatiannya ke Makassar. Aru palaka, bangsawan Soppeng-
Bone, dalam tahun 1660 berusaha membebaskan daerah
pengaruh kekuasaan Gowa. Aru palaka berhasil melepaskan
Bone yang mendapatkan bantuan Belanda.
6 . Mataram: Pengwaris supremasi Nusantara
dari Jawa bagian Selatan
Sutawijaya yang bergelar panembahan senapati
mengangkat dirinya menjadi sultan Mataram. Beliau
menunjuk kekuatan Mataram dengan menyerang
Surabaya tahun 1586. Sebagian wilayah di pulau Jawa
bagian tengah dan timur berhasil ditaklukan oleh
Mataram. Beliau memindahkan perhatiannya ke pulau
Jawa bagian barat. Pada tahun 1595 m Cirebon dan Galur
dapat dikuasai.
Penambahan senapati wafat pada tahun 1601
dan dimakamkan di Kotagede. Mas jolang atau
penebahan seda ing Demak dan Ponorogo memberontak
tetapi segera dapat diatasi. Mas jolang menduduki
Mojokerto Gresik dan membakar desa sekitar Surabaya.
Mas jolang wafat tahun 1613 dan diganti oleh Adipati
Martapura.
Adipati Martapura sakit-sakitan dan tidak mampu
menjalankan pemerintahan. Beliau diganti saudar Raden
rangsang yang ternyata adalah seorang yang tegas dan
kuat. Di bawah pemerintahannya 1613 hingga 1645
sosok yang dikenal dengan sebutan Sultan agung ini
Mataram mengalami kejayaan. Pada masa Sultan agung
Mataram meneruskan ekspansi sampai Banten
mendapatkan hambatan di Batavia yang dikuasai oleh
Belanda. Tahun 16028 Sultan agung melancarkan
serangan terhadap Batavia. Pengganti Sultan agung yaitu
Amangkurat 1 hingga aku bowono 2 tidak kuat dan
banyak merugikan rakyat dengan perjanjian antara
Mataram dan Belanda.
Mataram terdesak dengan perjanjian yang terus
dilakukan dengan Belanda. Ketidakpuasan muncul dalam
keluarga raja dan banyak terjadi suksesi di antara mereka.
Akhirnya perjanjian Giyanti pada 13 Februari 1755
Mataram pecah menjadi dua kerajaan yaitu kesultanan
Yogyakarta dan sunan Surakarta. Selanjutnya, dua
kerajaan tersebut terpecah. Kesunanan Surakarta
terpecah kedipan Mangkunegaran sedangkan kesultanan
Yogyakarta menjadi kedipanten palakulaman.
7. Ternate Tidore: emas dari timur Nusa tenggara
Dua pulau kecil bersebelahan Ternate dan Tidore sama-
sama bersaing menjadi kekuatan utama di Maluku . bangsa lain
tertarik ke Ternate dan Tidore karena daerah penghasil rempah
yang baik. Bangsa Portugis Spanyol Inggris dan Belanda
bersaing merebutkan rempah-rempah di Maluku dan
memperdagangkannya.
Orang Portugal bersekutu dengan Ternate sedangkan
Tidore dengan Spanyol. Hubungan Portugis dan penduduk
Ternate sangat buruk. Mereka menggulingkan penguasa
Ternate pada 1535 m dan membunuh penerus Sultan baabullah
1570 hingga 1583 m.
Sultan Babullah memerintah dengan motivasi agama
beliau merupakan penganut Islam taat dan mengusir Portugis
dari kerajaan nya pada 1575 m orang-orang Eropa pindah ke
Tidore babula dan putranya Stanza d 1584 -1606 m
menyebarkan Islam di pulau-pulau sekitarnya.
Tahun 1599 orang Portugis kembali ke Maluku dengan
Armada besar pembalasan dendam Portugis kepada Maluku
membuat mereka benci terhadap orang Portugis. Setelah
Belanda datang pada 1605 mereka disambut baik dan bekerja
sama dengan Ternate, Tidore dan Halmahera serta Ambon.
Pada 1607 Belanda membuat perjanjian dengan Ternate
yang secara formal memegang kekuasaan seram barat. Belanda
diberi kesempatan monopoli memberikan sikap yang
berkembalikan dengan yang diperbuat. Mereka melakukan
pembantaian di Banda dan membunuh penduduk yang
menyalahi aturan Belanda. Belanda menancapkan
kekuasaannya melalui kerjasama yang merugikan penduduk
lokal. Mereka memerintahkan untuk memusnahkan dan tidak
menanam rempah-rempah di Maluku kecuali di Maluku Selatan.
8 .Banjarmasin : perisai penjajahan di
Kalimantan
Pada 1636 m kerajaan Banjarmasin telah berpengaruh
landak, Sambas, Sukadana, kutawaringin madawai, pulau laut
dan seluruh pantai timur termasuk Kutai pasir dan Berau serta
daerah lainnya di Kalimantan. Perdagangan menjadi ramai di
Banjarmasin dan menarik Inggris berpindahan dari Banten ke
Banjarmasin. Tahun 1663 m timbul perebutan tahta dan
pangeran di Anom dengan dukungan keluarga beaju berhasil
menggeser penambahan ratu. Perubahan ada di istana
diselesaikan dengan suatu kompromi ratu berkedudukan di
matrapura sedangkan raja baru kedudukan di surinata
Banjarmasin.
Pada tahun 1670 perang perebutan tahta dituntut
turun tahta oleh suri di laga seorang pemuka yang
mendapatkan dukungan besar Melayu. Akhirnya raja surinata
tersisihkan. Abad ke-18 m kedudukan Banjarmasin tidak
berpengaruh oleh pengaruh asing. Pelabuhan Banjarmasin
untuk berdagang asing seperti Inggris Tiongkok Prancis dan
Portugis.
Perbedaan Islam di Indonesia meninggalkan jejak.
Peninggalan-peninggalan tersebut digunakan untuk fungsikan
hingga sekarang masjid arti kata yaitu tempat sujud. Masjid
adalah tempat mendirikan salat menurut Islam. Masjid dan
surau memiliki serambi bagian depan serta bangunan
berbentuk bujur melingkupi sebuah ruangan masjid dan surau
juga dilengkapi 4 tiang utama yang berfungsi sebagai penunjuk
bagi atap. 4 utama ini berada di tengah menjadi pengunjung
utama atap yang disebut soko guru.
Pada masa peninggalan Islam umumnya terdiri jirat
kira kijang merupakan bangunan yang terbuat dari atau
tembok berbentuk persegi panjang. Lisan merupakan
tonggak pendek dari batu yang ditanam di dekat ujung-
ujung jirat. Di atas jirat didirikan rumah yang disebut
cungkup bagi orang yang penting.
Ajaran Islam melarang melukiskan makhluk hidup
termasuk manusia titik pada masa peradaban Islam
Indonesia mengambil pola-pola dari zaman purba yaitu
daun-daunan bunga-bunga bukti-bukti karangan
pemandangan dan garis-garis geometris. Dijumpai di
makam-makam, sementara di masjid mimbar saja yang
diperindahkan ukiran-ukirannya.
Dikaji corak isinya, hasil susunan zaman Islam dapat
dibagi di beberapa jenis di antaranya: giat, merupakan
cerita atau dongeng; beban adalah hikmah yang sengaja
diubah sebagai cerita sejarah; suluk merupakan kitab-
kitab tasawuf.
Perbedaan Hindu Budha yang berlangsung lama
perlahan berubah dalam hal seni budaya masa
peradaban Islam disadur oleh sunan Kalijaga tidak
menyalahi peraturan Islam digunakan untuk berdakwah
kepada masyarakat dan menjadi media yang efektif
untuk digunakan.
4. Banten _ Gar-WPS Office (1).docx

More Related Content

Similar to 4. Banten _ Gar-WPS Office (1).docx

Kesultanan banten.docx
Kesultanan banten.docxKesultanan banten.docx
Kesultanan banten.docxfithaniawfs
 
Kerajaan Banjar, Gowa-Tallo, dan Maluku
Kerajaan Banjar, Gowa-Tallo, dan MalukuKerajaan Banjar, Gowa-Tallo, dan Maluku
Kerajaan Banjar, Gowa-Tallo, dan Malukuvaniatalita1
 
Sejarah
Sejarah Sejarah
Sejarah ieffaa
 
KESULTANAN BANTEN
KESULTANAN BANTENKESULTANAN BANTEN
KESULTANAN BANTENkabanwar
 
Kerajaan Gowa tallo - Ternate Tidore
Kerajaan Gowa tallo - Ternate TidoreKerajaan Gowa tallo - Ternate Tidore
Kerajaan Gowa tallo - Ternate TidoreMonich Rhd
 
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajahPerjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajahShafiraaaaa
 
Kerajaan banten
Kerajaan bantenKerajaan banten
Kerajaan bantensari_sweet
 
Kerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesia Kerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesia ayu larissa
 
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajahPerjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajahRohman Efendi
 
BAB 2 Mengevaluasi Perang Melawan Keserakahan Kongsi Dagang (abad ke-16 sampa...
BAB 2 Mengevaluasi Perang Melawan Keserakahan Kongsi Dagang (abad ke-16 sampa...BAB 2 Mengevaluasi Perang Melawan Keserakahan Kongsi Dagang (abad ke-16 sampa...
BAB 2 Mengevaluasi Perang Melawan Keserakahan Kongsi Dagang (abad ke-16 sampa...MuhammadAmarRahman
 
Sejarah perlawanan ri
Sejarah perlawanan riSejarah perlawanan ri
Sejarah perlawanan riSurya Ardi
 
masa penjajahan bangsa kolonial di indonesia
masa penjajahan bangsa kolonial di indonesiamasa penjajahan bangsa kolonial di indonesia
masa penjajahan bangsa kolonial di indonesiaahmad arif
 
Kelompok 8. Kerajaan Ternate (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 8. Kerajaan Ternate (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...Kelompok 8. Kerajaan Ternate (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 8. Kerajaan Ternate (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...Mulia Fathan
 
Kerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidoreKerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidoreMhd Canales
 
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakKerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakValencia Rizal
 

Similar to 4. Banten _ Gar-WPS Office (1).docx (20)

Kerajaan banten
Kerajaan bantenKerajaan banten
Kerajaan banten
 
kerajaan Demak dan banten
kerajaan Demak dan bantenkerajaan Demak dan banten
kerajaan Demak dan banten
 
Kesultanan banten.docx
Kesultanan banten.docxKesultanan banten.docx
Kesultanan banten.docx
 
Kerajaan Banjar, Gowa-Tallo, dan Maluku
Kerajaan Banjar, Gowa-Tallo, dan MalukuKerajaan Banjar, Gowa-Tallo, dan Maluku
Kerajaan Banjar, Gowa-Tallo, dan Maluku
 
Sejarah
Sejarah Sejarah
Sejarah
 
KESULTANAN BANTEN
KESULTANAN BANTENKESULTANAN BANTEN
KESULTANAN BANTEN
 
Kerajaan Gowa tallo - Ternate Tidore
Kerajaan Gowa tallo - Ternate TidoreKerajaan Gowa tallo - Ternate Tidore
Kerajaan Gowa tallo - Ternate Tidore
 
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajahPerjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
 
Kerajaan banten
Kerajaan bantenKerajaan banten
Kerajaan banten
 
Kerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesia Kerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesia
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Kerajaan banten
Kerajaan bantenKerajaan banten
Kerajaan banten
 
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajahPerjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
 
BAB 2 Mengevaluasi Perang Melawan Keserakahan Kongsi Dagang (abad ke-16 sampa...
BAB 2 Mengevaluasi Perang Melawan Keserakahan Kongsi Dagang (abad ke-16 sampa...BAB 2 Mengevaluasi Perang Melawan Keserakahan Kongsi Dagang (abad ke-16 sampa...
BAB 2 Mengevaluasi Perang Melawan Keserakahan Kongsi Dagang (abad ke-16 sampa...
 
Sejarah perlawanan ri
Sejarah perlawanan riSejarah perlawanan ri
Sejarah perlawanan ri
 
masa penjajahan bangsa kolonial di indonesia
masa penjajahan bangsa kolonial di indonesiamasa penjajahan bangsa kolonial di indonesia
masa penjajahan bangsa kolonial di indonesia
 
Kelompok 8. Kerajaan Ternate (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 8. Kerajaan Ternate (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...Kelompok 8. Kerajaan Ternate (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 8. Kerajaan Ternate (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
 
Kerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidoreKerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidore
 
Banten.jat
Banten.jatBanten.jat
Banten.jat
 
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakKerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
 

Recently uploaded

Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 

4. Banten _ Gar-WPS Office (1).docx

  • 1. 4. Banten : Garda Pulau Jawa Banten dikuasai oleh Fatahillah atas nama Sultan Demak. Seluruh pantai utara sampai Cirebon merupakan kepentingan perdagangan dan kekuatan kependudukan Banten. Sunda kelapa diganti nama menjadi Jayakarta. Daerah Cirebon diserahkan kepada putra Fatahillah pangeran pasaren. Setelah pangeran pasaran wafat , pemerintahan Cirebon dan pemerintahan Banten diserahkan kepada putranya yang lain bernama Hasanuddin. Untuk mencapai puncak kejayaannya pada masa Sultan Ageng Tirtayasa pada tahun 1651 -1682 M. Beliau menjadi sultan yang tegas. Sekitar tahun 1600 m Banten mengalami jaman kejayaan. Banten pusat perdagangan lada dihasilkan di Banten dan Lampung cengkeh serta pala dari Maluku titik Banten semakin mengalami kemunduran terhadap tekanan dari Belanda di Batavia.
  • 2. 5.Makasar: simbol kegigihan Nusantara melawan supremasi asing Daerah Makassar memasuki era peradaban Islam pada awal abad ke-17. Dua penguasa dari kerajaan kembar Gowa- tallo menjadi pemeluk agama Islam pada tahun 1605. Raja tallo karang matoa ya merangkap sebagai Mangkubumi kerajaan Gowa. Raja tallo mengambil gelar Sultan Abdullah dengan julukan sebagai awalul Islam dan raja Gowa daeng manrabia memiliki gelar Sultan Alauddin. Dwi tunggal aludin dan Abdullah sangat giat mengislamkan rakyatnya kedua Sultan tersebut memperluas kerajaan dan menjadikannya kerajaan Islam pertama di Sulawesi. Penggantinya Sultan Muhammad said, beliau Tidak segan mengirimkan Armada Gowa ke Maluku dalam perlawanan rakyat melawan penjajah yang bertindak sewenang-wenang. Perlawanan Belanda yang sengit terjadi pada era Sultan Hasanuddin. Beliau memegang pemerintahan kerajaan Gowa
  • 3. dari tahun 1653 hingga 1669 dan Belanda memalingkan perhatiannya ke Makassar. Aru palaka, bangsawan Soppeng- Bone, dalam tahun 1660 berusaha membebaskan daerah pengaruh kekuasaan Gowa. Aru palaka berhasil melepaskan Bone yang mendapatkan bantuan Belanda. 6 . Mataram: Pengwaris supremasi Nusantara dari Jawa bagian Selatan Sutawijaya yang bergelar panembahan senapati mengangkat dirinya menjadi sultan Mataram. Beliau menunjuk kekuatan Mataram dengan menyerang Surabaya tahun 1586. Sebagian wilayah di pulau Jawa bagian tengah dan timur berhasil ditaklukan oleh Mataram. Beliau memindahkan perhatiannya ke pulau Jawa bagian barat. Pada tahun 1595 m Cirebon dan Galur dapat dikuasai. Penambahan senapati wafat pada tahun 1601 dan dimakamkan di Kotagede. Mas jolang atau penebahan seda ing Demak dan Ponorogo memberontak
  • 4. tetapi segera dapat diatasi. Mas jolang menduduki Mojokerto Gresik dan membakar desa sekitar Surabaya. Mas jolang wafat tahun 1613 dan diganti oleh Adipati Martapura. Adipati Martapura sakit-sakitan dan tidak mampu menjalankan pemerintahan. Beliau diganti saudar Raden rangsang yang ternyata adalah seorang yang tegas dan kuat. Di bawah pemerintahannya 1613 hingga 1645 sosok yang dikenal dengan sebutan Sultan agung ini Mataram mengalami kejayaan. Pada masa Sultan agung Mataram meneruskan ekspansi sampai Banten mendapatkan hambatan di Batavia yang dikuasai oleh Belanda. Tahun 16028 Sultan agung melancarkan serangan terhadap Batavia. Pengganti Sultan agung yaitu Amangkurat 1 hingga aku bowono 2 tidak kuat dan banyak merugikan rakyat dengan perjanjian antara Mataram dan Belanda. Mataram terdesak dengan perjanjian yang terus dilakukan dengan Belanda. Ketidakpuasan muncul dalam
  • 5. keluarga raja dan banyak terjadi suksesi di antara mereka. Akhirnya perjanjian Giyanti pada 13 Februari 1755 Mataram pecah menjadi dua kerajaan yaitu kesultanan Yogyakarta dan sunan Surakarta. Selanjutnya, dua kerajaan tersebut terpecah. Kesunanan Surakarta terpecah kedipan Mangkunegaran sedangkan kesultanan Yogyakarta menjadi kedipanten palakulaman. 7. Ternate Tidore: emas dari timur Nusa tenggara Dua pulau kecil bersebelahan Ternate dan Tidore sama- sama bersaing menjadi kekuatan utama di Maluku . bangsa lain tertarik ke Ternate dan Tidore karena daerah penghasil rempah yang baik. Bangsa Portugis Spanyol Inggris dan Belanda bersaing merebutkan rempah-rempah di Maluku dan memperdagangkannya. Orang Portugal bersekutu dengan Ternate sedangkan Tidore dengan Spanyol. Hubungan Portugis dan penduduk Ternate sangat buruk. Mereka menggulingkan penguasa
  • 6. Ternate pada 1535 m dan membunuh penerus Sultan baabullah 1570 hingga 1583 m. Sultan Babullah memerintah dengan motivasi agama beliau merupakan penganut Islam taat dan mengusir Portugis dari kerajaan nya pada 1575 m orang-orang Eropa pindah ke Tidore babula dan putranya Stanza d 1584 -1606 m menyebarkan Islam di pulau-pulau sekitarnya. Tahun 1599 orang Portugis kembali ke Maluku dengan Armada besar pembalasan dendam Portugis kepada Maluku membuat mereka benci terhadap orang Portugis. Setelah Belanda datang pada 1605 mereka disambut baik dan bekerja sama dengan Ternate, Tidore dan Halmahera serta Ambon. Pada 1607 Belanda membuat perjanjian dengan Ternate yang secara formal memegang kekuasaan seram barat. Belanda diberi kesempatan monopoli memberikan sikap yang berkembalikan dengan yang diperbuat. Mereka melakukan pembantaian di Banda dan membunuh penduduk yang menyalahi aturan Belanda. Belanda menancapkan kekuasaannya melalui kerjasama yang merugikan penduduk
  • 7. lokal. Mereka memerintahkan untuk memusnahkan dan tidak menanam rempah-rempah di Maluku kecuali di Maluku Selatan. 8 .Banjarmasin : perisai penjajahan di Kalimantan Pada 1636 m kerajaan Banjarmasin telah berpengaruh landak, Sambas, Sukadana, kutawaringin madawai, pulau laut dan seluruh pantai timur termasuk Kutai pasir dan Berau serta daerah lainnya di Kalimantan. Perdagangan menjadi ramai di Banjarmasin dan menarik Inggris berpindahan dari Banten ke Banjarmasin. Tahun 1663 m timbul perebutan tahta dan pangeran di Anom dengan dukungan keluarga beaju berhasil menggeser penambahan ratu. Perubahan ada di istana diselesaikan dengan suatu kompromi ratu berkedudukan di matrapura sedangkan raja baru kedudukan di surinata Banjarmasin. Pada tahun 1670 perang perebutan tahta dituntut turun tahta oleh suri di laga seorang pemuka yang mendapatkan dukungan besar Melayu. Akhirnya raja surinata tersisihkan. Abad ke-18 m kedudukan Banjarmasin tidak
  • 8. berpengaruh oleh pengaruh asing. Pelabuhan Banjarmasin untuk berdagang asing seperti Inggris Tiongkok Prancis dan Portugis. Perbedaan Islam di Indonesia meninggalkan jejak. Peninggalan-peninggalan tersebut digunakan untuk fungsikan hingga sekarang masjid arti kata yaitu tempat sujud. Masjid adalah tempat mendirikan salat menurut Islam. Masjid dan surau memiliki serambi bagian depan serta bangunan berbentuk bujur melingkupi sebuah ruangan masjid dan surau juga dilengkapi 4 tiang utama yang berfungsi sebagai penunjuk bagi atap. 4 utama ini berada di tengah menjadi pengunjung utama atap yang disebut soko guru. Pada masa peninggalan Islam umumnya terdiri jirat kira kijang merupakan bangunan yang terbuat dari atau tembok berbentuk persegi panjang. Lisan merupakan tonggak pendek dari batu yang ditanam di dekat ujung- ujung jirat. Di atas jirat didirikan rumah yang disebut cungkup bagi orang yang penting.
  • 9. Ajaran Islam melarang melukiskan makhluk hidup termasuk manusia titik pada masa peradaban Islam Indonesia mengambil pola-pola dari zaman purba yaitu daun-daunan bunga-bunga bukti-bukti karangan pemandangan dan garis-garis geometris. Dijumpai di makam-makam, sementara di masjid mimbar saja yang diperindahkan ukiran-ukirannya. Dikaji corak isinya, hasil susunan zaman Islam dapat dibagi di beberapa jenis di antaranya: giat, merupakan cerita atau dongeng; beban adalah hikmah yang sengaja diubah sebagai cerita sejarah; suluk merupakan kitab- kitab tasawuf. Perbedaan Hindu Budha yang berlangsung lama perlahan berubah dalam hal seni budaya masa peradaban Islam disadur oleh sunan Kalijaga tidak menyalahi peraturan Islam digunakan untuk berdakwah kepada masyarakat dan menjadi media yang efektif untuk digunakan.