SlideShare a Scribd company logo
i
KARYA TULIS ILMIAH
ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN DEFISIENSI
PENGETAHUAN TENTANG PEMELIHARAAN KESEHATAN
(DIET) PADA KLIEN HIPERTENSI DI RT 05/RW 15 DESA
PETIKEN KECAMATAN DRIYOREJO KABUPATEN
GRESIK
OLEH
DODIT MUJIONO
1150014064
PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN
FAKULTAS KEPERAWATAN DAN KEBIDANAN
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA
2017
ii
KARYA TULIS ILMIAH
ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN DEFISIENSI
PENGETAHUAN TENTANG PEMELIHARAAN KESEHATAN
(DIET) PADA KLIEN HIPERTENSI DI RT 05/RW 15 DESA
PETIKEN KECAMATAN DRIYOREJO KABUPATEN
GRESIK
Diajukan Sebagai Persyaratan Akademik
Untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya Keperawatan (A.Md.Kep)
OLEH
DODIT MUJIONO
1150014064
PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN
FAKULTAS KEPERAWATAN DAN KEBIDANAN
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA
2017
iii
LEMBAR PERNYATAAN
ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN DEFISIENSI
PENGETAHUAN TENTANG PEMELIHARAAN KESEHATAN
(DIET) PADA KLIEN HIPERTENSI DI RT 05/RW 15 DESA
PETIKEN KECAMATAN DRIYOREJO KABUPATEN
GRESIK
KARYA TULIS ILMIAH
Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh
Gelar Ahli Madya Keperawatan (A.Md. Kep.)
Program Studi DIII keperawatan
Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
Oleh:
DODIT MUJIONO
1150014064
Disetujui oleh :
Pembimbing,
Dr. Eppy Setiyowati, S.Pd., S.Kep., M.Kes
iv
MOTTO
Maju selangkah maka kesuksesaan akan bersamamu, dari pada berdiam diri hanya
menunggu dan menyia-nyiakan waktu.
( Penulis )
Orang yang takut gagal adalah orang yang tidak menginginkan kesuksesaan.
( Penulis )
Informasi bukanlah pengetahuan. Satu-satunya sumber pengetahuan adalah
pengalaman.
( Penulis )
Jika anda bisa menetapkan dan menggapai tujuan harimu, yakinlah bahwa anda
juga bisa menetapkan dan menggapai tujuanmu.
( Penulis )
Segala yang terjadi adalah pengalaman berarti. Jangan sesali, tapi ingetlah
pelajaran yang diberi, terutama untuk hal yang telah melukai hati.
( Penulis )
Beranilah untuk bermimpi dan beranilah dirimu untuk mewujudkan semua
impianmu. Karena impian tidak akan tercapai tanpa keberanian.
( Penulis )
Sebelum mendapatkan yang terbaik, kita terlebih dahulu belajar memberikan yang
terbaik di sekitar kita, tanpa mengharapkan balasan apapun
( Penulis )
v
LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING
Judul : Asuhan Keperawatan Keluarga Dengan Defisiensi
Pengetahuan Tentang Pemeliharaan Kesehatan (Diet)
Pada Klien Hipertensi Di RT. 05/RW. 15 Desa Petiken
Kecamatan Driyorejo Kabupaten Gresik
Penyusun : DODIT MUJIONO
NIM : 1150014064
Pembimbing : Dr. Eppy Setiyowati, S.Pd., S.Kep., M.Kes
Tanggal Ujian : 06 Maret 2017
Disetujui Oleh Pembimbing :
Pembimbing,
Dr. Eppy Setiyowati, S.Pd., S.Kep., M.Kes
NPP. 99 07 641
Mengetahui,
Ka. Prodi DIII Keperawatan
Faridah Umamah, S.Kep.Ns., M.Kep.
NPP. 99 04 627
vi
LEMBAR PENETAPAN PENGUJI
Studi Kasus Dengan Judul
Asuhan Keperawatan Keluarga Dengan Defisiensi
Pengetahuan Tentang Pemeliharaan Kesehatan (Diet)
Pada Klien Hipertensi Di RT 05/RW 15 Desa
Petiken Kecamatan Driyorejo Kabupaten
Gresik
Dinyatakan Lulus
Tanggal 06 Maret 2017
Oleh Tim Penguji :
Ketua,
Dr. Eppy Setiyowati, S.Pd., S.Kep., M.Kes :...........................................................
NPP. 99 07 641
Anggota I,
Faridah Umamah, S.Kep.Ns., M.Kep. :...........................................................
NPP. 99 04 627
Anggota II,
Wesiana, Heris Santy S.Kep., Ns., M.Kep :...........................................................
NPP. 99 04 630
Mengetahui,
Ka. Prodi DIII Keperawatan
Faridah Umamah, S.Kep.Ns., M.Kep.
NPP. 99 04 627
vii
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah
melimpahkan rahmat, hidayah serta inayah-Nya sehingga dapat menyelesaikan
studi kasus ini dengan judul “asuhan keperawatan keluarga dengan defisiensi
pengetahuan tentang pemeliharaan kesehatan (diet) pada klien hipertensi di
Driyorejo Granit Kumala RT.05/RW.015 Gresik.” sebagai salah satu persyaratan
akademik dalam rangka menyelesaikan pendidikan di Program Studi DIII
Keperawatan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya.
Penulisan studi kasus ini tidak lepas dari bantuan dan bimbingan dari
berbagai phak, baik materi, moral maupun spiritul. Oleh karena itu dalam
kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada :
1. Dr. Eppy Setiyowati, S.Pd., S.Kep., M.Kes selaku dosen pembimbing
yang telah meluangkan waktu dengan penuh perhatian, kesabaran dalam
memberikan arahan dan bimbingan kepada penulis dalam penyusunan
Studi Kasus ini.
2. Faridah Umamah, S.Kep.Ns., M.Kep. dan Wesiana Heris Santy, S.Kep.,
Ns., M.Kep. selaku penguji Studi Kasus ini.
3. Prof. Dr. Ir. Achmad Jazidie, M.Eng selaku Rektor Universitas Nahdlatul
Ulama Surabaya.
4. Sugiono, SE selaku ketua RW. 15 Jalan Granit Kumala 5,2 RT.05 RW.15
Kota Baru Driyorejo Gresik yang telah memberikan izin dan kesempatan
untuk penulisan Studi Kasus ini.
5. Para Dosen yang telah membimbing selama kuliah di Program Studi DIII
Keperawatan Fakultas Keperawatan dan Kebidanan Universitas Nahdlatul
Ulama Surabaya.
6. Keluarga tercinta terutama Bapak, Ibu, Saudara yang telah memberikan
dukungan dan doa restu sampai terselesainya Studi Kasus ini.
7. Teman seangkatan yang telah banyak memberikan dukungan dan bantuan
untuk kelancaran penulisan Studi Kasus ini.
8. Responden yang telah bersedia dan meluangkan waktu untuk penulisan
Studi Kasus ini.
viii
Semoga Allah SWT memberikan balasan pahala atas segala amal yang
telah di berikan sampai terselesainya Studi Kasus ini.
Penulis menyadari bahwa Studi Kasus ini memerlukan koreksi terutama
dari dosen penguji, juga pihak lain agar mencapai kesempurnaan. Sebagai bekal
perbaikan, penulis akan berterimakasih apabila para pembaca rela memberikan
masukan, baik dalam bentuk kritik maupun saran demi kesempurnaan Studi
Kasus.
Penulis berharap apa yang ada di Studi Kasus ini bisa bermanfaat bagi
petugas kesehatan maupun peneliti selanjutnya.
Surabaya, 06 Maret 2017
Penulis
Dodit Mujiono
ix
DAFTAR ISI
Sampul Depan............................................................................................ i
Lembar Dalam ........................................................................................... ii
Surat Pernyataan ........................................................................................ iii
Motto.......................................................................................................... iv
Lembar Persetujuan Pembimbing.............................................................. v
Lembar Penetapan Penguji ........................................................................ vi
Kata Pengantar........................................................................................... viii
Daftar Isi .................................................................................................... ix
Daftar Tabel ............................................................................................... xi
Daftar Gambar............................................................................................ xiii
Daftar Lampiran......................................................................................... xiv
Daftar Arti Lambang dan Singkatan.......................................................... xv
Abstrak....................................................................................................... xvi
Abstract...................................................................................................... xvii
BAB 1 PENDAHULUAN......................................................................... 1
1.1 Latar Belakang Masalah............................................................... 1
1.2 Batasan Masalah........................................................................... 5
1.3 Rumusan Masalah ........................................................................ 5
1.4 Tujuan Penelitian.......................................................................... 5
1.5 Manfaat Penelitian........................................................................ 6
BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA............................................................... 8
2.1 Konsep Dasar Keluarga................................................................ 8
2.2 Konsep Dasar Hipertensi.............................................................. 17
2.3 Konsep Dasar Pengetahuan .......................................................... 30
2.4 Konsep Dasar Diet........................................................................ 36
2.5 Konsep Dasar Asuhan Keperawawtan Keluarga.......................... 41
BAB 3 METODE PENELITIAN............................................................. 64
3.1 Desain Penelitian .......................................................................... 64
3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian........................................................ 64
3.3 Subyek Penulisan.......................................................................... 64
3.4 Pengumpulan Data........................................................................ 65
3.5 Uji Keabsahan Data ...................................................................... 65
3.6 Analisa Data.................................................................................. 65
3.7 Etik Penelitian............................................................................... 67
BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN ................................................... 68
4.1 Hasil.............................................................................................. 68
4.2 Pembahasan .................................................................................. 109
BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN ......................................................... 119
5.1 Simpulan....................................................................................... 119
5.2 Saran ............................................................................................. 120
x
Daftar Pustaka............................................................................................. 122
Lampiran.................................................................................................... 125
xi
DAFTAR TABEL
No. Tabel Judul Tabel Halaman
Tabel 2.1 Klasifikasi tekanan darah untuk dewasa usia 28 tahun
atau lbih (Prince & Wilson, 2006)
21
Tabel 2.2 Tabel Prioritas (Sudiharto, 2007) 47
Tabel 2.3 Diagnosa NANDA Intervensi 1 (NIC NOC, 2012) 49
Tabel 2.4 Diagnosa NANDA Intervensi 2 (NIC NOC, 2012) 52
Tabel 2.5 Diagnosa NANDA Intervensi 3 (NIC NOC, 2012) 55
Tabel 2.6 Diagnosa NANDA Intervensi 4 (NIC NOC, 2012) 62
Tabel 2.7 Diagnosa NANDA Intervensi 5 (NIC NOC, 2012) 65
Tabel 4.1 Identitas Kepala Keluarga 68
Tabel 4.2 Komposisi Keluarga klien 1 68
Tabel 4.3 Komposisi Keluarga klien 2 69
Tabel 4.4 Tipe keluarga klien 1 da klien 2 70
Tabel 4.5 Suku bagsa klien 1 dan klien 2 70
Tabel 4.6 Agama dan kepercayaan yang mempengaruhi kesehatan
pada klien 1 dan klien 2
71
Tabel 4.7 Status sosial ekonomi keluarga pada klien 1 dan klien 2 72
Tabel 4.8 Aktivitas rekreasi keluarga pada klien 1 dan klien 2 72
Tabel 4.9 Tahap perkembangan keluarga saat ini 72
Tabel 4.10 Tahap perkembangan keluarga yang belum terpenuhi 73
Tabel 4.11 Riwayat keluarga sebelumnya pada klien 1 dan klien 2 73
Tabel 4.12 Riwayat masing-masing anggota keluarga pada klien 1
dan klien 2
73
Tabel 4.13 Riwayat masing-masing anggota keluarga pada klien 1
dan klien 2
73
Tabel 4.14 Sumber pelayanan kesehatan yang dimanafaatkan oleh
klien 1 dan klien 2
74
Tabel 4.15 Karakteristik rumah klien 1 dan klien 2 74
Tabel 4.16 Karakteristik tetangga dan komunitas RW pada klien 76
Tabel 4.17 Mobilitas geografis keluarga 76
Tabel 4.18 Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan masyarakat 76
Tabel 4.19 Sistem pendukung keluarga pada klien 1 dan klien 2 77
Tabel 4.20 Struktur keluarga klien 1 dan klien 2 77
Tabel 4.21 Fungsi keluarga pada klien 1 dan klien 2 78
Tabel 4.22 Stress dan koping keluarga 79
Tabel 4.23 Pemeriksaan fisik pada klien 1 dan klien 2 79
Tabel 4.24 Harapan keluarga klien 1 dan klien 2 80
Tabel 4.25 Analisa data pada klien 1 81
Tabel 4.26 Analisa data pada klien 2 82
Tabel 4.27 Prioritas Masalah diagnosa penatalaksanaan regiment
terapeutik berhubungan dengan ketidakmampuan
keluarga merawat anggota keluarga.
83
Tabel 4.28 Prioritas masalah diagnosa defisiensi pengetahuan
pemeliharaan kesehatan tidak efektif berhubungan
dengan Ketidakmampuan keluarga mengenal masalah
kesehatan.
85
xii
Tabel 4.29 Intervensi 87
Tabel 4.30 Implementasi dan Kegiatan Klien 1 91
Tabel 4.31 Implementasi dan Kegiatan Klien 2 97
Tabel 4.31 Evaluasi Klien 1 dan Klien 2 103
xiii
DAFTAR GAMBAR
No. Gambar Judul Gambar Halaman
Gambar 4.1 Genogram Keluarga Klien 1 69
Gambar 4.2 Genogram Keluarga Klien 2 69
Gambar 4.3 Denah rumah keluarga klien 1 74
Gambar 4.4 Denah rumah keluarga klien 2 75
xiv
DAFTAR LAMPIRAN
No. Lampiran Judul Lampiran Halaman
Lampiran 1 Surat permohonan izin pengambilan data penelitian 125
Lampiran 2 Surat pemberian izin pengambilan data 126
Lampiran 3 Surat permohonan menjadi responden 127
Lampiran 4 Lembar persetujuan menjadi responden 128
Lampiran 5 Berita acara bimbingan 129
Lampiran 6 Berita acara kunjungan mahasiswa 131
Lampiran 7 Berita acara kunjungan dosen 133
Lampiran 8 Satuan Acara Penyuluhan (SAP) 135
Lampiran 9 Leaflet Hipertensi 142
xv
DAFTAR ARTI LAMBANG DAN SINGKATAN
Arti Lambang
< : Kurang Dari
> : Lebih Dari
- : Sampai
? : Tanda Tanya
% : Presentase
: : Banding
+ : Ditambah
= : Sama dengan
X : Kali
“ ” : Tanda Petik
( ) : Tanda Kurung
, : Koma
. : Titik
Arti Singkatan
D III : Diploma Tiga
M. Kes : Master Kesehatan
M. Kep : Master Keperawatan
NIM : Nomer Induk Mahasiswa
No : Nomer
NPP : Nomer Pokok Pegawai
Prodi : Program Studi
S.Kep : Sarjana Keperawatan
Ns : Ners
SKM : Sarjana Kesehatan Masyarakat
S.ST : Sarjana Sains Terapan
Prof : Profesor
Dr : Doktor
dr : dokter
Sp : Spesialis
HT : Hipertensi
JP : Jantung pembulu darah
PD : Penyakit dalam
PMO : Pengawas Menelan Obat
TBC : Tuberculosis
MDR-TB : Multi Drug Resistance Tuberculosis
SPS : Sewaktu-Pagi-Sewaktu
xvi
ABSTRAK
Hipertensi merupakan masalah kesehatan yang semakin penting
ditunjukkan dengan prevalensi yang meningkat setiap tahun. Hipertensi saat ini
telah diterima secara universal sebagai salah satu faktor risiko utama penyakit
jantung koroner. Indonesia menunjukkan penyakit hipertensi 43,99% terjadi pada
laki-laki dan pada perempuan sebesar 56,01%. Penyebab hipertensi dapat
dibedakan yaitu nonmodifiable (usia, jenis kelamin, genetik), dan faktor
modifiable (kegemukan, kurang olahraga, merokok, konsumsi garam, dan
konsumsi alkohol). Tujuan penelitian asuhan keperawatan keluarga dengan
defisiensi pengetahuan tentang ketidakmampuan keluarga mengenal masalah
kesehatan hipertensi di RT/RW. 05/15 Desa Petiken Kecamatan Driyorejo
Kabupaten Gresik.
Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dalam bentuk studi kasus
dan teknik pengumpulan data dilakukan dengan anamnese, observasi, dan
pemeriksaan fisik. Studi kasus pada 2 keluarga dengan pengetahuan di di RT/RW.
05/15 Desa Petiken Kecamatan Driyorejo Kabupaten Gresik pada tanggal 23
Maret 2017.
Hasil studi kasus dengan defisiensi pengetahuan didapatkan masalah
keperawatan yaitu defisiensi pengetahuan tentang pemeliharaan kesehatan (diet)
berhubungan dengan ketidakmampuan keluarga mengenal masalah kesehatan.
Setelah dilakukan tindakan keperawatan didapatkan meningkatnya pengetahuan
serta keterampilan keluarga untuk merawat anggota keluarga yang mendarita
hipertensi.
Simpulan studi kasus adalah responden tidak mengetahui pola makan yang
sesuai diet hipertensi. Itu diharapkan bagi keluarga agar dapat menjaga pola
makan pada penderita hipertensi setelah dilakukan penyuluhan tentang diet
hipertensi.
Kata kunci : Hipertensi, Asuhan Keluarga, Pengetahuan, Kesehatan.
xvii
ABSTRACT
Hypertension is an important health problem indicate with increasing
incedence every year. Hypertension is generally accepted as one of the major risk
factors for coronary heart disease. Indonesia showed 43.99% of hypertensive
disease that occurs in men and 56.01% in women. The cause of hypertension can
be distinguished by nonmodifiable factors (age, sex, genetic) and modifiable
factors especially lifestyles (obesity, lack of exercise, smoking, salt intake, and
alcohol consumption). The aim of this research is to know the pattern of nursing
care family with knowledge deficiency about the inability of families to know the
health problems of hypertension in RT/RW. 05/15 Petiken, Driyorejo, Gresik.
This research uses descriptive method in the form of case studies and data
collection techniques performed by anamnesis, observation, and physical
examination. The case studies uses two families with knowledge on the RT / RW.
05/15 Petiken, Driyorejo, Gresik on March 23, 2017.
The results of the case study with a knowledge deficiency group is
obtained the nursing problems, there is deficiency of knowledge about health care
(diet) and it is related to the inability of families to know the health problems.
After nursing actions, it is gained the increasement of knowledge and skills of the
family to care for family members that has hypertension.
Conclusion of the case study is the respondents did not know the
appropriate diet for hypertension. It is expected for the family in order to keep the
diet in patients with hypertension after dietary counseling on hypertension.
Keywords: Hypertension, Family Care, Knowledge, Health.

More Related Content

What's hot

Pujiati setyaningsih
Pujiati setyaningsihPujiati setyaningsih
Pujiati setyaningsih
Yeni Oktarina
 
Komprehensif helyana r. simbolon
Komprehensif  helyana r. simbolonKomprehensif  helyana r. simbolon
Komprehensif helyana r. simbolon
Yondy Arion
 
Kti
KtiKti
Kti sasi fitriani
Kti sasi fitrianiKti sasi fitriani
Kti sasi fitriani
KTISASIFITRIANI
 
F novita wijayanti_tesis
F novita wijayanti_tesisF novita wijayanti_tesis
F novita wijayanti_tesisDhila Fadhila
 
Karya tulis ilmiah wa hara
Karya tulis  ilmiah wa haraKarya tulis  ilmiah wa hara
Karya tulis ilmiah wa hara
Septian Muna Barakati
 
Makalah Pencemaran Makanan pada Jajanan Anak Sekolahan
Makalah Pencemaran Makanan pada Jajanan Anak SekolahanMakalah Pencemaran Makanan pada Jajanan Anak Sekolahan
Makalah Pencemaran Makanan pada Jajanan Anak Sekolahan
Sariana Csg
 
Kti anissa dwi jayanti
Kti anissa dwi jayantiKti anissa dwi jayanti
Kti anissa dwi jayanti
ANISSADWIAYANTI
 
Komprehensif gita trisetiati
Komprehensif gita trisetiatiKomprehensif gita trisetiati
Komprehensif gita trisetiati
Yondy Arion
 
Kti wa runia
Kti wa runiaKti wa runia
Asuhan keperawatan pada klien ny. r dengan post op sectio caesarea
Asuhan keperawatan pada klien ny. r dengan post op sectio caesareaAsuhan keperawatan pada klien ny. r dengan post op sectio caesarea
Asuhan keperawatan pada klien ny. r dengan post op sectio caesareaOperator Warnet Vast Raha
 
85805824 asuhan-kebidanan(1)
85805824 asuhan-kebidanan(1)85805824 asuhan-kebidanan(1)
85805824 asuhan-kebidanan(1)
Operator Warnet Vast Raha
 
Laporan ujian siap di edit
Laporan ujian siap di editLaporan ujian siap di edit
Laporan ujian siap di edit
Ham Di
 
Kti rukmaini
Kti rukmainiKti rukmaini
Kti rukmaini
Karya Tulis Ilmiah
 
Kti batyol ladislaus
Kti batyol ladislausKti batyol ladislaus
Kti batyol ladislaus
Operator Warnet Vast Raha
 

What's hot (18)

Karya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata rahaKarya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
 
Pujiati setyaningsih
Pujiati setyaningsihPujiati setyaningsih
Pujiati setyaningsih
 
Komprehensif helyana r. simbolon
Komprehensif  helyana r. simbolonKomprehensif  helyana r. simbolon
Komprehensif helyana r. simbolon
 
Kti
KtiKti
Kti
 
Kti sasi fitriani
Kti sasi fitrianiKti sasi fitriani
Kti sasi fitriani
 
F novita wijayanti_tesis
F novita wijayanti_tesisF novita wijayanti_tesis
F novita wijayanti_tesis
 
Karya tulis ilmiah wa hara
Karya tulis  ilmiah wa haraKarya tulis  ilmiah wa hara
Karya tulis ilmiah wa hara
 
Kasus ska
Kasus skaKasus ska
Kasus ska
 
Makalah Pencemaran Makanan pada Jajanan Anak Sekolahan
Makalah Pencemaran Makanan pada Jajanan Anak SekolahanMakalah Pencemaran Makanan pada Jajanan Anak Sekolahan
Makalah Pencemaran Makanan pada Jajanan Anak Sekolahan
 
Kti anissa dwi jayanti
Kti anissa dwi jayantiKti anissa dwi jayanti
Kti anissa dwi jayanti
 
Komprehensif gita trisetiati
Komprehensif gita trisetiatiKomprehensif gita trisetiati
Komprehensif gita trisetiati
 
Kti wa runia
Kti wa runiaKti wa runia
Kti wa runia
 
Kti 10
Kti 10Kti 10
Kti 10
 
Asuhan keperawatan pada klien ny. r dengan post op sectio caesarea
Asuhan keperawatan pada klien ny. r dengan post op sectio caesareaAsuhan keperawatan pada klien ny. r dengan post op sectio caesarea
Asuhan keperawatan pada klien ny. r dengan post op sectio caesarea
 
85805824 asuhan-kebidanan(1)
85805824 asuhan-kebidanan(1)85805824 asuhan-kebidanan(1)
85805824 asuhan-kebidanan(1)
 
Laporan ujian siap di edit
Laporan ujian siap di editLaporan ujian siap di edit
Laporan ujian siap di edit
 
Kti rukmaini
Kti rukmainiKti rukmaini
Kti rukmaini
 
Kti batyol ladislaus
Kti batyol ladislausKti batyol ladislaus
Kti batyol ladislaus
 

Similar to 1150014064 dodit mujiono studi kasus_cover

2. ABMAS GADAR SMA WAHID HASIM.pdf
2. ABMAS GADAR SMA WAHID HASIM.pdf2. ABMAS GADAR SMA WAHID HASIM.pdf
2. ABMAS GADAR SMA WAHID HASIM.pdf
STIKES Hang Tuah Surabaya
 
Kti febrina diah ramadhani
Kti febrina diah ramadhaniKti febrina diah ramadhani
Kti febrina diah ramadhani
FEBRINADIAHRAMADHANI
 
Kti iis
Kti iisKti iis
Asuhan Keperawatan pada klien Hidrocephalus
Asuhan Keperawatan pada klien HidrocephalusAsuhan Keperawatan pada klien Hidrocephalus
Asuhan Keperawatan pada klien Hidrocephalus
GloriaPutriMagdalena
 
Kti istik analiza
Kti istik analizaKti istik analiza
Kti istik analiza
ISTIKANALIZA
 
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
Operator Warnet Vast Raha
 
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
Operator Warnet Vast Raha
 
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluanOperator Warnet Vast Raha
 
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
Operator Warnet Vast Raha
 
Kti
KtiKti
Kti qintan ozi fauzia
Kti qintan ozi fauziaKti qintan ozi fauzia
Kti qintan ozi fauzia
QINTANOZIFAUZIA
 
Kti pdf
Kti pdf Kti pdf
Kti pdf
KTIPUTRIPUSPITA
 
01 gdl-petrusbamb-1465-1-skripsi-o
01 gdl-petrusbamb-1465-1-skripsi-o01 gdl-petrusbamb-1465-1-skripsi-o
01 gdl-petrusbamb-1465-1-skripsi-o
Irfan S.Kep,Ns
 
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata rahaKarya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Operator Warnet Vast Raha
 
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata rahaKarya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Operator Warnet Vast Raha
 
Kti hesti kirana
Kti hesti kiranaKti hesti kirana
Kti hesti kirana
HESTIKIRANA
 
16507994
1650799416507994
Kti reni sapitria
Kti reni sapitriaKti reni sapitria
Kti reni sapitria
KTIRENISAPITRIA
 
KARYA TULIS ILMIAH
KARYA TULIS ILMIAHKARYA TULIS ILMIAH
KARYA TULIS ILMIAH
desy putri
 

Similar to 1150014064 dodit mujiono studi kasus_cover (20)

2. ABMAS GADAR SMA WAHID HASIM.pdf
2. ABMAS GADAR SMA WAHID HASIM.pdf2. ABMAS GADAR SMA WAHID HASIM.pdf
2. ABMAS GADAR SMA WAHID HASIM.pdf
 
Kti febrina diah ramadhani
Kti febrina diah ramadhaniKti febrina diah ramadhani
Kti febrina diah ramadhani
 
Kti iis
Kti iisKti iis
Kti iis
 
Asuhan Keperawatan pada klien Hidrocephalus
Asuhan Keperawatan pada klien HidrocephalusAsuhan Keperawatan pada klien Hidrocephalus
Asuhan Keperawatan pada klien Hidrocephalus
 
Kti istik analiza
Kti istik analizaKti istik analiza
Kti istik analiza
 
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
 
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
 
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
 
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
89948511 027-akbid-skripsi-dina-hal-pendahuluan
 
Kti
KtiKti
Kti
 
Kti qintan ozi fauzia
Kti qintan ozi fauziaKti qintan ozi fauzia
Kti qintan ozi fauzia
 
Kti pdf
Kti pdf Kti pdf
Kti pdf
 
01 gdl-petrusbamb-1465-1-skripsi-o
01 gdl-petrusbamb-1465-1-skripsi-o01 gdl-petrusbamb-1465-1-skripsi-o
01 gdl-petrusbamb-1465-1-skripsi-o
 
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata rahaKarya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
 
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata rahaKarya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
Karya tulis ilmiah asri akbid paramata raha
 
Kti hesti kirana
Kti hesti kiranaKti hesti kirana
Kti hesti kirana
 
1
11
1
 
16507994
1650799416507994
16507994
 
Kti reni sapitria
Kti reni sapitriaKti reni sapitria
Kti reni sapitria
 
KARYA TULIS ILMIAH
KARYA TULIS ILMIAHKARYA TULIS ILMIAH
KARYA TULIS ILMIAH
 

More from Dodit Mujiono

Hepertensi (ppt)
Hepertensi (ppt)Hepertensi (ppt)
Hepertensi (ppt)
Dodit Mujiono
 
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
Dodit Mujiono
 
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
Dodit Mujiono
 
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 2
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 2150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 2
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 2
Dodit Mujiono
 
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 1
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 1150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 1
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 1
Dodit Mujiono
 
LAPORAN BASIC LIFE SUPPORT (BLS)
LAPORAN BASIC LIFE SUPPORT (BLS)LAPORAN BASIC LIFE SUPPORT (BLS)
LAPORAN BASIC LIFE SUPPORT (BLS)
Dodit Mujiono
 

More from Dodit Mujiono (6)

Hepertensi (ppt)
Hepertensi (ppt)Hepertensi (ppt)
Hepertensi (ppt)
 
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
 
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
Memahami proses asuhan keperawatan lansia. (baru)
 
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 2
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 2150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 2
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 2
 
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 1
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 1150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 1
150111001 ainun musrifah tohir studi kasus_bab 1
 
LAPORAN BASIC LIFE SUPPORT (BLS)
LAPORAN BASIC LIFE SUPPORT (BLS)LAPORAN BASIC LIFE SUPPORT (BLS)
LAPORAN BASIC LIFE SUPPORT (BLS)
 

Recently uploaded

pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 

Recently uploaded (20)

pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 

1150014064 dodit mujiono studi kasus_cover

  • 1. i KARYA TULIS ILMIAH ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN DEFISIENSI PENGETAHUAN TENTANG PEMELIHARAAN KESEHATAN (DIET) PADA KLIEN HIPERTENSI DI RT 05/RW 15 DESA PETIKEN KECAMATAN DRIYOREJO KABUPATEN GRESIK OLEH DODIT MUJIONO 1150014064 PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN FAKULTAS KEPERAWATAN DAN KEBIDANAN UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA 2017
  • 2. ii KARYA TULIS ILMIAH ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN DEFISIENSI PENGETAHUAN TENTANG PEMELIHARAAN KESEHATAN (DIET) PADA KLIEN HIPERTENSI DI RT 05/RW 15 DESA PETIKEN KECAMATAN DRIYOREJO KABUPATEN GRESIK Diajukan Sebagai Persyaratan Akademik Untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya Keperawatan (A.Md.Kep) OLEH DODIT MUJIONO 1150014064 PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN FAKULTAS KEPERAWATAN DAN KEBIDANAN UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA 2017
  • 3. iii LEMBAR PERNYATAAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN DEFISIENSI PENGETAHUAN TENTANG PEMELIHARAAN KESEHATAN (DIET) PADA KLIEN HIPERTENSI DI RT 05/RW 15 DESA PETIKEN KECAMATAN DRIYOREJO KABUPATEN GRESIK KARYA TULIS ILMIAH Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Ahli Madya Keperawatan (A.Md. Kep.) Program Studi DIII keperawatan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya Oleh: DODIT MUJIONO 1150014064 Disetujui oleh : Pembimbing, Dr. Eppy Setiyowati, S.Pd., S.Kep., M.Kes
  • 4. iv MOTTO Maju selangkah maka kesuksesaan akan bersamamu, dari pada berdiam diri hanya menunggu dan menyia-nyiakan waktu. ( Penulis ) Orang yang takut gagal adalah orang yang tidak menginginkan kesuksesaan. ( Penulis ) Informasi bukanlah pengetahuan. Satu-satunya sumber pengetahuan adalah pengalaman. ( Penulis ) Jika anda bisa menetapkan dan menggapai tujuan harimu, yakinlah bahwa anda juga bisa menetapkan dan menggapai tujuanmu. ( Penulis ) Segala yang terjadi adalah pengalaman berarti. Jangan sesali, tapi ingetlah pelajaran yang diberi, terutama untuk hal yang telah melukai hati. ( Penulis ) Beranilah untuk bermimpi dan beranilah dirimu untuk mewujudkan semua impianmu. Karena impian tidak akan tercapai tanpa keberanian. ( Penulis ) Sebelum mendapatkan yang terbaik, kita terlebih dahulu belajar memberikan yang terbaik di sekitar kita, tanpa mengharapkan balasan apapun ( Penulis )
  • 5. v LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING Judul : Asuhan Keperawatan Keluarga Dengan Defisiensi Pengetahuan Tentang Pemeliharaan Kesehatan (Diet) Pada Klien Hipertensi Di RT. 05/RW. 15 Desa Petiken Kecamatan Driyorejo Kabupaten Gresik Penyusun : DODIT MUJIONO NIM : 1150014064 Pembimbing : Dr. Eppy Setiyowati, S.Pd., S.Kep., M.Kes Tanggal Ujian : 06 Maret 2017 Disetujui Oleh Pembimbing : Pembimbing, Dr. Eppy Setiyowati, S.Pd., S.Kep., M.Kes NPP. 99 07 641 Mengetahui, Ka. Prodi DIII Keperawatan Faridah Umamah, S.Kep.Ns., M.Kep. NPP. 99 04 627
  • 6. vi LEMBAR PENETAPAN PENGUJI Studi Kasus Dengan Judul Asuhan Keperawatan Keluarga Dengan Defisiensi Pengetahuan Tentang Pemeliharaan Kesehatan (Diet) Pada Klien Hipertensi Di RT 05/RW 15 Desa Petiken Kecamatan Driyorejo Kabupaten Gresik Dinyatakan Lulus Tanggal 06 Maret 2017 Oleh Tim Penguji : Ketua, Dr. Eppy Setiyowati, S.Pd., S.Kep., M.Kes :........................................................... NPP. 99 07 641 Anggota I, Faridah Umamah, S.Kep.Ns., M.Kep. :........................................................... NPP. 99 04 627 Anggota II, Wesiana, Heris Santy S.Kep., Ns., M.Kep :........................................................... NPP. 99 04 630 Mengetahui, Ka. Prodi DIII Keperawatan Faridah Umamah, S.Kep.Ns., M.Kep. NPP. 99 04 627
  • 7. vii KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah serta inayah-Nya sehingga dapat menyelesaikan studi kasus ini dengan judul “asuhan keperawatan keluarga dengan defisiensi pengetahuan tentang pemeliharaan kesehatan (diet) pada klien hipertensi di Driyorejo Granit Kumala RT.05/RW.015 Gresik.” sebagai salah satu persyaratan akademik dalam rangka menyelesaikan pendidikan di Program Studi DIII Keperawatan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya. Penulisan studi kasus ini tidak lepas dari bantuan dan bimbingan dari berbagai phak, baik materi, moral maupun spiritul. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Dr. Eppy Setiyowati, S.Pd., S.Kep., M.Kes selaku dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu dengan penuh perhatian, kesabaran dalam memberikan arahan dan bimbingan kepada penulis dalam penyusunan Studi Kasus ini. 2. Faridah Umamah, S.Kep.Ns., M.Kep. dan Wesiana Heris Santy, S.Kep., Ns., M.Kep. selaku penguji Studi Kasus ini. 3. Prof. Dr. Ir. Achmad Jazidie, M.Eng selaku Rektor Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya. 4. Sugiono, SE selaku ketua RW. 15 Jalan Granit Kumala 5,2 RT.05 RW.15 Kota Baru Driyorejo Gresik yang telah memberikan izin dan kesempatan untuk penulisan Studi Kasus ini. 5. Para Dosen yang telah membimbing selama kuliah di Program Studi DIII Keperawatan Fakultas Keperawatan dan Kebidanan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya. 6. Keluarga tercinta terutama Bapak, Ibu, Saudara yang telah memberikan dukungan dan doa restu sampai terselesainya Studi Kasus ini. 7. Teman seangkatan yang telah banyak memberikan dukungan dan bantuan untuk kelancaran penulisan Studi Kasus ini. 8. Responden yang telah bersedia dan meluangkan waktu untuk penulisan Studi Kasus ini.
  • 8. viii Semoga Allah SWT memberikan balasan pahala atas segala amal yang telah di berikan sampai terselesainya Studi Kasus ini. Penulis menyadari bahwa Studi Kasus ini memerlukan koreksi terutama dari dosen penguji, juga pihak lain agar mencapai kesempurnaan. Sebagai bekal perbaikan, penulis akan berterimakasih apabila para pembaca rela memberikan masukan, baik dalam bentuk kritik maupun saran demi kesempurnaan Studi Kasus. Penulis berharap apa yang ada di Studi Kasus ini bisa bermanfaat bagi petugas kesehatan maupun peneliti selanjutnya. Surabaya, 06 Maret 2017 Penulis Dodit Mujiono
  • 9. ix DAFTAR ISI Sampul Depan............................................................................................ i Lembar Dalam ........................................................................................... ii Surat Pernyataan ........................................................................................ iii Motto.......................................................................................................... iv Lembar Persetujuan Pembimbing.............................................................. v Lembar Penetapan Penguji ........................................................................ vi Kata Pengantar........................................................................................... viii Daftar Isi .................................................................................................... ix Daftar Tabel ............................................................................................... xi Daftar Gambar............................................................................................ xiii Daftar Lampiran......................................................................................... xiv Daftar Arti Lambang dan Singkatan.......................................................... xv Abstrak....................................................................................................... xvi Abstract...................................................................................................... xvii BAB 1 PENDAHULUAN......................................................................... 1 1.1 Latar Belakang Masalah............................................................... 1 1.2 Batasan Masalah........................................................................... 5 1.3 Rumusan Masalah ........................................................................ 5 1.4 Tujuan Penelitian.......................................................................... 5 1.5 Manfaat Penelitian........................................................................ 6 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA............................................................... 8 2.1 Konsep Dasar Keluarga................................................................ 8 2.2 Konsep Dasar Hipertensi.............................................................. 17 2.3 Konsep Dasar Pengetahuan .......................................................... 30 2.4 Konsep Dasar Diet........................................................................ 36 2.5 Konsep Dasar Asuhan Keperawawtan Keluarga.......................... 41 BAB 3 METODE PENELITIAN............................................................. 64 3.1 Desain Penelitian .......................................................................... 64 3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian........................................................ 64 3.3 Subyek Penulisan.......................................................................... 64 3.4 Pengumpulan Data........................................................................ 65 3.5 Uji Keabsahan Data ...................................................................... 65 3.6 Analisa Data.................................................................................. 65 3.7 Etik Penelitian............................................................................... 67 BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN ................................................... 68 4.1 Hasil.............................................................................................. 68 4.2 Pembahasan .................................................................................. 109 BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN ......................................................... 119 5.1 Simpulan....................................................................................... 119 5.2 Saran ............................................................................................. 120
  • 11. xi DAFTAR TABEL No. Tabel Judul Tabel Halaman Tabel 2.1 Klasifikasi tekanan darah untuk dewasa usia 28 tahun atau lbih (Prince & Wilson, 2006) 21 Tabel 2.2 Tabel Prioritas (Sudiharto, 2007) 47 Tabel 2.3 Diagnosa NANDA Intervensi 1 (NIC NOC, 2012) 49 Tabel 2.4 Diagnosa NANDA Intervensi 2 (NIC NOC, 2012) 52 Tabel 2.5 Diagnosa NANDA Intervensi 3 (NIC NOC, 2012) 55 Tabel 2.6 Diagnosa NANDA Intervensi 4 (NIC NOC, 2012) 62 Tabel 2.7 Diagnosa NANDA Intervensi 5 (NIC NOC, 2012) 65 Tabel 4.1 Identitas Kepala Keluarga 68 Tabel 4.2 Komposisi Keluarga klien 1 68 Tabel 4.3 Komposisi Keluarga klien 2 69 Tabel 4.4 Tipe keluarga klien 1 da klien 2 70 Tabel 4.5 Suku bagsa klien 1 dan klien 2 70 Tabel 4.6 Agama dan kepercayaan yang mempengaruhi kesehatan pada klien 1 dan klien 2 71 Tabel 4.7 Status sosial ekonomi keluarga pada klien 1 dan klien 2 72 Tabel 4.8 Aktivitas rekreasi keluarga pada klien 1 dan klien 2 72 Tabel 4.9 Tahap perkembangan keluarga saat ini 72 Tabel 4.10 Tahap perkembangan keluarga yang belum terpenuhi 73 Tabel 4.11 Riwayat keluarga sebelumnya pada klien 1 dan klien 2 73 Tabel 4.12 Riwayat masing-masing anggota keluarga pada klien 1 dan klien 2 73 Tabel 4.13 Riwayat masing-masing anggota keluarga pada klien 1 dan klien 2 73 Tabel 4.14 Sumber pelayanan kesehatan yang dimanafaatkan oleh klien 1 dan klien 2 74 Tabel 4.15 Karakteristik rumah klien 1 dan klien 2 74 Tabel 4.16 Karakteristik tetangga dan komunitas RW pada klien 76 Tabel 4.17 Mobilitas geografis keluarga 76 Tabel 4.18 Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan masyarakat 76 Tabel 4.19 Sistem pendukung keluarga pada klien 1 dan klien 2 77 Tabel 4.20 Struktur keluarga klien 1 dan klien 2 77 Tabel 4.21 Fungsi keluarga pada klien 1 dan klien 2 78 Tabel 4.22 Stress dan koping keluarga 79 Tabel 4.23 Pemeriksaan fisik pada klien 1 dan klien 2 79 Tabel 4.24 Harapan keluarga klien 1 dan klien 2 80 Tabel 4.25 Analisa data pada klien 1 81 Tabel 4.26 Analisa data pada klien 2 82 Tabel 4.27 Prioritas Masalah diagnosa penatalaksanaan regiment terapeutik berhubungan dengan ketidakmampuan keluarga merawat anggota keluarga. 83 Tabel 4.28 Prioritas masalah diagnosa defisiensi pengetahuan pemeliharaan kesehatan tidak efektif berhubungan dengan Ketidakmampuan keluarga mengenal masalah kesehatan. 85
  • 12. xii Tabel 4.29 Intervensi 87 Tabel 4.30 Implementasi dan Kegiatan Klien 1 91 Tabel 4.31 Implementasi dan Kegiatan Klien 2 97 Tabel 4.31 Evaluasi Klien 1 dan Klien 2 103
  • 13. xiii DAFTAR GAMBAR No. Gambar Judul Gambar Halaman Gambar 4.1 Genogram Keluarga Klien 1 69 Gambar 4.2 Genogram Keluarga Klien 2 69 Gambar 4.3 Denah rumah keluarga klien 1 74 Gambar 4.4 Denah rumah keluarga klien 2 75
  • 14. xiv DAFTAR LAMPIRAN No. Lampiran Judul Lampiran Halaman Lampiran 1 Surat permohonan izin pengambilan data penelitian 125 Lampiran 2 Surat pemberian izin pengambilan data 126 Lampiran 3 Surat permohonan menjadi responden 127 Lampiran 4 Lembar persetujuan menjadi responden 128 Lampiran 5 Berita acara bimbingan 129 Lampiran 6 Berita acara kunjungan mahasiswa 131 Lampiran 7 Berita acara kunjungan dosen 133 Lampiran 8 Satuan Acara Penyuluhan (SAP) 135 Lampiran 9 Leaflet Hipertensi 142
  • 15. xv DAFTAR ARTI LAMBANG DAN SINGKATAN Arti Lambang < : Kurang Dari > : Lebih Dari - : Sampai ? : Tanda Tanya % : Presentase : : Banding + : Ditambah = : Sama dengan X : Kali “ ” : Tanda Petik ( ) : Tanda Kurung , : Koma . : Titik Arti Singkatan D III : Diploma Tiga M. Kes : Master Kesehatan M. Kep : Master Keperawatan NIM : Nomer Induk Mahasiswa No : Nomer NPP : Nomer Pokok Pegawai Prodi : Program Studi S.Kep : Sarjana Keperawatan Ns : Ners SKM : Sarjana Kesehatan Masyarakat S.ST : Sarjana Sains Terapan Prof : Profesor Dr : Doktor dr : dokter Sp : Spesialis HT : Hipertensi JP : Jantung pembulu darah PD : Penyakit dalam PMO : Pengawas Menelan Obat TBC : Tuberculosis MDR-TB : Multi Drug Resistance Tuberculosis SPS : Sewaktu-Pagi-Sewaktu
  • 16. xvi ABSTRAK Hipertensi merupakan masalah kesehatan yang semakin penting ditunjukkan dengan prevalensi yang meningkat setiap tahun. Hipertensi saat ini telah diterima secara universal sebagai salah satu faktor risiko utama penyakit jantung koroner. Indonesia menunjukkan penyakit hipertensi 43,99% terjadi pada laki-laki dan pada perempuan sebesar 56,01%. Penyebab hipertensi dapat dibedakan yaitu nonmodifiable (usia, jenis kelamin, genetik), dan faktor modifiable (kegemukan, kurang olahraga, merokok, konsumsi garam, dan konsumsi alkohol). Tujuan penelitian asuhan keperawatan keluarga dengan defisiensi pengetahuan tentang ketidakmampuan keluarga mengenal masalah kesehatan hipertensi di RT/RW. 05/15 Desa Petiken Kecamatan Driyorejo Kabupaten Gresik. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dalam bentuk studi kasus dan teknik pengumpulan data dilakukan dengan anamnese, observasi, dan pemeriksaan fisik. Studi kasus pada 2 keluarga dengan pengetahuan di di RT/RW. 05/15 Desa Petiken Kecamatan Driyorejo Kabupaten Gresik pada tanggal 23 Maret 2017. Hasil studi kasus dengan defisiensi pengetahuan didapatkan masalah keperawatan yaitu defisiensi pengetahuan tentang pemeliharaan kesehatan (diet) berhubungan dengan ketidakmampuan keluarga mengenal masalah kesehatan. Setelah dilakukan tindakan keperawatan didapatkan meningkatnya pengetahuan serta keterampilan keluarga untuk merawat anggota keluarga yang mendarita hipertensi. Simpulan studi kasus adalah responden tidak mengetahui pola makan yang sesuai diet hipertensi. Itu diharapkan bagi keluarga agar dapat menjaga pola makan pada penderita hipertensi setelah dilakukan penyuluhan tentang diet hipertensi. Kata kunci : Hipertensi, Asuhan Keluarga, Pengetahuan, Kesehatan.
  • 17. xvii ABSTRACT Hypertension is an important health problem indicate with increasing incedence every year. Hypertension is generally accepted as one of the major risk factors for coronary heart disease. Indonesia showed 43.99% of hypertensive disease that occurs in men and 56.01% in women. The cause of hypertension can be distinguished by nonmodifiable factors (age, sex, genetic) and modifiable factors especially lifestyles (obesity, lack of exercise, smoking, salt intake, and alcohol consumption). The aim of this research is to know the pattern of nursing care family with knowledge deficiency about the inability of families to know the health problems of hypertension in RT/RW. 05/15 Petiken, Driyorejo, Gresik. This research uses descriptive method in the form of case studies and data collection techniques performed by anamnesis, observation, and physical examination. The case studies uses two families with knowledge on the RT / RW. 05/15 Petiken, Driyorejo, Gresik on March 23, 2017. The results of the case study with a knowledge deficiency group is obtained the nursing problems, there is deficiency of knowledge about health care (diet) and it is related to the inability of families to know the health problems. After nursing actions, it is gained the increasement of knowledge and skills of the family to care for family members that has hypertension. Conclusion of the case study is the respondents did not know the appropriate diet for hypertension. It is expected for the family in order to keep the diet in patients with hypertension after dietary counseling on hypertension. Keywords: Hypertension, Family Care, Knowledge, Health.