SlideShare a Scribd company logo
RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SMP DAARU AT-TAUFIQIYAH
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas/Semester : VII (Tujuh)/ I (Satu)
Materi Pokok : Klasifikasi Makhluk Hidup
Alokasi Waktu : 2 JP
A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran,
gotong royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya
KI-3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
KI-4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai
dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2 Mengklasifikasikan
makhluk hidup dan
benda berdasarkan
karakteristik yang
diamati
3.2.1 Membedakan makhluk hidup dan benda mati
3.2.2 Menjelaskan ciri-ciri makhluk hidup
4.2 Menyajikan hasil
pengklasifikasian
makhluk hidup dan
benda di lingkungan
sekitar berdasarkan
karakteristik yang
diamati.
4.2.1 Menginformasikan hasil pengamatan dan
pengklasifikasian makhluk hidup secara
berkelompok
4.2.2 Menggunakan mikroskop untuk mengamati
makhluk hidup mikroskopis
C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan I:
Setelah mengikuti proses pembelajaran melalui kegiatan observasi dan diskusi peserta
didik dapat:
1. Membedakan makhluk hidup dan benda mati
2. Menjelaskan ciri-ciri makhluk hidup
RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah
D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler
Benda di lingkungan sekitar berdasarkan ciri hidup dikelompokkan menjadi
benda hidup dan benda tak hidup. Ciri hidup tersebut adalah bergerak, bernafas,
berkembangbiak, tumbuh dan berkembang, membutuhkan nutrisi, adaptasi dan peka
terhadap rangsang. Penamaan benda hidup (makhluk hidup) menggunakan sistem
yang disebut dengan Sistem Binomial Nomenklatur (Sistem nama ganda).
Berdasarkan sistem tersebut, setiap spesies diberi nama dengan dua kata dalam bahasa
Latin. Kata pertama menunjukkan nama marga (genus) dan kata kedua merupakan
petunjuk jenis (species). Kata pertama dimulai dengan huruf kapital (huruf besar) dan
kata kedua dimulai dengan huruf kecil. Kata ditulis menggunakan bahasa Latin dan
dicetak dengan huruf yang berbeda dengan huruf lain (italic jika diketik dengan
komputer). Keanekaragaman makhluk hidup untuk mempermudah mengenali,
membandingkan, dan mempelajari makhluk hidup maka dilakukan klasifikasi makhluk
hidup. Klasifikasi makhluk hidup adalah pengelompokkan makhluk hidup berdasarkan
persamaan atau perbedaan pada kriteria tertentu. Klasifikasi MH berdasarkan:
1. Klasifikasi makhluk hidup berdasarkan persamaan dan perbedaan yang
dimilikinya.
2. Klasifikasi makhluk hidup berdasarkan ciri bentuk tubuh (morfologi) dan alat dalam
tubuh (anatomi).
3. Klasifikasi makhluk hidup berdasarkan manfaat, ukuran, tempat hidup, dan
cara hidupnya.
Dalam taksonomi terdapat tingkatan takson (hirarki) yang disebut unit
taksonomi. Urutan takson dari yang tertinggi hingga yang terendah adalah sebagai
berikut :
Kingdom (Kerajaan/dunia)
Filum (hewan) atau Devisio (tumbuhan)
Classis (kelas)
Ordo (bangsa)
Familia (suku)
Genus (marga)
Species (jenis)
Klasifikasi makhluk hidup ke dalam lima kingdom didasarkan atas ada atau tidaknya
selaput inti, tubuh tersusun atas satu sel atau beberapa sel, cara memperoleh makanan, dan
cara bergerak. Sistem klasifikasi 5 kingdom yaitu Monera, Protista, Fungi (jamur),
Plantae (tumbuhan), dan Animalia (hewan).
2. Materi Pembelajaran Pengayaan
Klasifikasi 6 kingdom
3. Materi Pembelajaran Remedial
a. Klasifikasi kingdom Plantae
b. Klasifikasi kingdom Animalia
E. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Observasi dan diskusi
RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah
Pertemuan 1 : Model Inquiry Learning
F. Media dan Bahan
1. Media : Media audiovisual tentang Klasifikasi Makhluk Hidup, Mikroskop, dan
Kunci determinasi
2. Bahan : Preparat Protista, Tumbuhan Lumut dan Paku, serta tanaman monokotil
dan dikotil.
G. Sumber Belajar
Sumber Belajar : Buku pegangan guru, buku pegangan peserta didik, alam sekitar sekolah,
LKS tentang Klasifikasi Makhluk Hidup, serta internet.
H. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan 1 (Pertama) (2 Jam Pelajaran/80 menit)
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
waktu
Pendahuluan 1. Peserta didik melakukan do’a sebelum belajar (meminta
seorang peserta didik untuk memimpin do’a).
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan meminta
peserta didik untuk mempersiapkan perlengkapan dan
peralatan yang diperlukan.
2. Guru memotivasi peserta didik dengan cara mengajak
peserta didik mengamati video animasi tentang ciri-ciri
makhluk hidup.
3. Guru menyampaikan indikator pembelajaran yang akan
dipelajari yaitu makhluk hidup dan benda tak hidup.
4. Peserta didik menerima informasi tentang kompetensi,
ruang lingkup materi, tujuan dan manfaat pembelajaran,
kegiatan pembelajaran, serta metode penilaian yang akan
dilaksanakan.
10 menit
Inti Langkah 1. Observasi/ Mengamati.
1. Peserta didik diminta mengamati anggota badan dari
boneka Barbie dan satu siswa perempuan yang memiliki
persamaan ciri anggota badan dengan barbie.
2. Peserta didik menceritakan apa saja persamaan dan
perbedaan ciri dari Barbie dan siswa tersebut.
Langkah 2. Mengajukan Pertanyaan
3. Guru meminta peserta didik untuk membuat beberapa
pertanyaan tentang yang diamati. Salah satunya:
“Bagaimana ciri-ciri makhluk hidup sehingga siswa
perempuan tergolong makhluk hidup sedangkan Barbie
tergolong benda tak hidup?”
Langkah 3. Mengajukan dugaan/ kemungkinan jawaban
4. Peserta didik membuat hipotesis (dugaan sementara)
tentang hal yang akan terjadi.
Langkah 4. Mengumpulkan data
5. Guru meminta peserta didik membentuk kelompok secara
60 menit
RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
waktu
berpasangan.
6. Peserta didik keluar kelas, mengamati benda-benda
disekitar kelas dan mencatat nama-nama benda tersebut
sesuai pada LKS 1 “Benda di Sekitarku”.
7. Peserta didik mencari literasi dengan membaca buku siswa
tentang “Ciri-ciri Makhluk Hidup”.
Langkah 5. Merumuskan kesimpulan
8. Berdasarkan studi literasi “Klasifikasi Makhluk Hidup”
dan diskusi kelompok, siswa mengklasifikasikan benda
yang telah diamati ke dalam makhluk hidup atau tak hidup.
9. Peserta didik menganalisis hasil pengklasifikasian benda
tersebut dan menyimpulkan ciri-ciri kehidupan pada benda
hidup.
Langkah 6. Mengkomunikasikan
10. Beberapa perwakilan kelompok mempresentasikan hasil
pengamatan yang telah dilakukan di depan kelas.
11. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan
serta menganalisis hasil presentasi meliputi tanya jawab
untuk mengkonfirmasi, memberikan tambahan informasi,
melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya.
Langkah 7. Merefleksi
12. Guru membantu peserta didik menyimpulkan hasil
pengamatan yang telah dilakukan serta menjawab
pertanyaan yang muncul di awal pembelajaran.
Penutup 1. Guru memberikan apresiasi atas partisipasi peserta didik
2. Guru memberikan tugas mandiri sebagai pendalaman
materi tentang ciri-ciri makhluk hidup
3. Peserta didik mendengarkan arahan guru untuk materi pada
pertemuan berikutnya yaitu tentang konsep klasifikasi
makhluk hidup.
10 menit
Penugasan:
1. Sebutkan 9 ciri-ciri makhluk hidup beserta contohnya!
2. Apa perbedaan tumbuh dan berkembang?
RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah
I. Penilaian
1. Teknik Penilaian
a. Sikap spiritual
No. Teknik
Bentuk
Instrumen
Contoh
Butir
Instrumen
Waktu
Pelaksanaan
Keterangan
1. Observasi Lembar
Observasi
(Catatan
Jurnal)
Terlampir Saat
pembelajaran
berlangsung
Penilaian untuk dan
pencapaian
pembelajaran
(assessment for and
of learning)
b. Sikap sosial
No. Teknik
Bentuk
Instrumen
Contoh
Butir
Instrumen
Waktu
Pelaksanaan
Keterangan
1. Observasi Lembar
Observasi
(Catatan
Jurnal)
Terlampir Saat
pembelajaran
berlangsung
Penilaian untuk dan
pencapaian
pembelajaran
(assessment for and
of learning)
2. Penilaian
antar
teman
Lembar
Observasi
(Catatan
Jurnal)
Terlampir Saat
pembelajaran
usai
Penilaian sebagai
pembelajaran
(assessment as
learning)
c. Pengetahuan
No. Teknik
Bentuk
Instrumen
Contoh
Butir
Instrumen
Waktu
Pelaksanaan
Keterangan
1. Tes Tulis Pilihan ganda,
menjodohkan,
isian, dan/atau
lainnya
Terlampir Saat
pembelajaran
usai
Penilaian untuk
pembelajaran
(assessment for
learning) dan
sebagai
pembelajaran
(assessment as
learning)
d. Keterampilan
No. Teknik
Bentuk
Instrumen
Contoh
Butir
Instrumen
Waktu
Pelaksanaan
Keterangan
1. Kinerja Lembar
observasi
Lakukan
pengamatan
preparat
makhluk
mikroskopis
menggunak
Saat
pembelajaran
berlangsung
Penilaian untuk,
sebagai,
dan/atau
pencapaian
pembelajaran
(assessment for,
RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah
an
mikroskop!
as,
and of learning)
2. Pembelajaran Remedial
Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, peserta didik yang belum mencapai
ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran remedial dalam bentuk;
a. bimbingan perorangan jika peserta didik yang belum tuntas ≤ 20%;
b. belajar kelompok jika peserta didik yang belum tuntas antara 20% dan 50%; dan
c. pembelajaran ulang jika peserta didik yang belum tuntas ≥ 50%.
3. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan
belajar diberi kegiatan pengayaan dalam bentuk penugasan untuk mempelajari soal-
soal PAS.
Mengetahui,
Kepala Madrasah
Ade Suryadi, S.Pd.
Lebakgedong, Oktober 2018
Guru Mata Pelajaran IPA
Ade Suryadi, S.Pd.

More Related Content

What's hot

LAPORAN PRAKTIKUM DASAR-DASAR GENETIKA DAN PEMULIAAN TANAMAN PERSILANGAN MONO...
LAPORAN PRAKTIKUM DASAR-DASAR GENETIKA DAN PEMULIAAN TANAMAN PERSILANGAN MONO...LAPORAN PRAKTIKUM DASAR-DASAR GENETIKA DAN PEMULIAAN TANAMAN PERSILANGAN MONO...
LAPORAN PRAKTIKUM DASAR-DASAR GENETIKA DAN PEMULIAAN TANAMAN PERSILANGAN MONO...
Feri Chandra
 
Bab 5.1 IPA Kelas 7 (Ciri-ciri Makhluk Hidup) dan Bab 5.2 IPA Kelas 7 (Klasif...
Bab 5.1 IPA Kelas 7 (Ciri-ciri Makhluk Hidup) dan Bab 5.2 IPA Kelas 7 (Klasif...Bab 5.1 IPA Kelas 7 (Ciri-ciri Makhluk Hidup) dan Bab 5.2 IPA Kelas 7 (Klasif...
Bab 5.1 IPA Kelas 7 (Ciri-ciri Makhluk Hidup) dan Bab 5.2 IPA Kelas 7 (Klasif...
ZainulHasan13
 
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidupRPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
sajidintuban
 
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilas
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilasRpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilas
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilas
annisaa hamasah
 
Sejarah perkembangan
Sejarah perkembanganSejarah perkembangan
Sejarah perkembangan
sitinuy
 
Energi dalam sistem kehidupan
Energi dalam sistem kehidupanEnergi dalam sistem kehidupan
Energi dalam sistem kehidupan
rahmi khamalt
 
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...
ZainulHasan13
 
Rangkuman tekanan smp kelas 8
Rangkuman tekanan smp kelas 8Rangkuman tekanan smp kelas 8
Rangkuman tekanan smp kelas 8
Rizki Fauzi
 
Makalah unsur hara
Makalah unsur haraMakalah unsur hara
Makalah unsur hara
f' yagami
 
Lks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusiaLks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusia
novrianti wardini
 
Usaha dan pesawat sederhana
Usaha dan pesawat sederhanaUsaha dan pesawat sederhana
Usaha dan pesawat sederhana
Khamdani HS
 
Pola interaksi dalam ekosistem
Pola interaksi dalam ekosistemPola interaksi dalam ekosistem
Pola interaksi dalam ekosistemZufar Asyraf Al
 
Laporan praktikum pembuatan medium pda
Laporan praktikum pembuatan medium pdaLaporan praktikum pembuatan medium pda
Laporan praktikum pembuatan medium pda
Janex Shikamaru
 
Sistem gerak untuk kelas 8 SMP
Sistem gerak untuk kelas 8 SMPSistem gerak untuk kelas 8 SMP
Sistem gerak untuk kelas 8 SMPLili Andajani
 
Laporan populasi
Laporan populasiLaporan populasi
Laporan populasi
Andreasrambakila
 
Contoh laporan praktikum monohibrid dan dihibrid
Contoh laporan praktikum monohibrid dan dihibridContoh laporan praktikum monohibrid dan dihibrid
Contoh laporan praktikum monohibrid dan dihibrid
denson siburian
 
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk Hidup
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk HidupModul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk Hidup
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk Hidup
UNESA
 
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSPPeredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
shovi fatimah
 
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan KritisContoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Selly Noviyanty Yunus
 
Aliran energi ekosistem i
Aliran energi ekosistem iAliran energi ekosistem i
Aliran energi ekosistem i
Dipta R Freelancer
 

What's hot (20)

LAPORAN PRAKTIKUM DASAR-DASAR GENETIKA DAN PEMULIAAN TANAMAN PERSILANGAN MONO...
LAPORAN PRAKTIKUM DASAR-DASAR GENETIKA DAN PEMULIAAN TANAMAN PERSILANGAN MONO...LAPORAN PRAKTIKUM DASAR-DASAR GENETIKA DAN PEMULIAAN TANAMAN PERSILANGAN MONO...
LAPORAN PRAKTIKUM DASAR-DASAR GENETIKA DAN PEMULIAAN TANAMAN PERSILANGAN MONO...
 
Bab 5.1 IPA Kelas 7 (Ciri-ciri Makhluk Hidup) dan Bab 5.2 IPA Kelas 7 (Klasif...
Bab 5.1 IPA Kelas 7 (Ciri-ciri Makhluk Hidup) dan Bab 5.2 IPA Kelas 7 (Klasif...Bab 5.1 IPA Kelas 7 (Ciri-ciri Makhluk Hidup) dan Bab 5.2 IPA Kelas 7 (Klasif...
Bab 5.1 IPA Kelas 7 (Ciri-ciri Makhluk Hidup) dan Bab 5.2 IPA Kelas 7 (Klasif...
 
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidupRPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
 
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilas
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilasRpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilas
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilas
 
Sejarah perkembangan
Sejarah perkembanganSejarah perkembangan
Sejarah perkembangan
 
Energi dalam sistem kehidupan
Energi dalam sistem kehidupanEnergi dalam sistem kehidupan
Energi dalam sistem kehidupan
 
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...
Bab 2.2 IPA Kelas 7 (Perubahan Wujud Zat) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Su...
 
Rangkuman tekanan smp kelas 8
Rangkuman tekanan smp kelas 8Rangkuman tekanan smp kelas 8
Rangkuman tekanan smp kelas 8
 
Makalah unsur hara
Makalah unsur haraMakalah unsur hara
Makalah unsur hara
 
Lks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusiaLks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusia
 
Usaha dan pesawat sederhana
Usaha dan pesawat sederhanaUsaha dan pesawat sederhana
Usaha dan pesawat sederhana
 
Pola interaksi dalam ekosistem
Pola interaksi dalam ekosistemPola interaksi dalam ekosistem
Pola interaksi dalam ekosistem
 
Laporan praktikum pembuatan medium pda
Laporan praktikum pembuatan medium pdaLaporan praktikum pembuatan medium pda
Laporan praktikum pembuatan medium pda
 
Sistem gerak untuk kelas 8 SMP
Sistem gerak untuk kelas 8 SMPSistem gerak untuk kelas 8 SMP
Sistem gerak untuk kelas 8 SMP
 
Laporan populasi
Laporan populasiLaporan populasi
Laporan populasi
 
Contoh laporan praktikum monohibrid dan dihibrid
Contoh laporan praktikum monohibrid dan dihibridContoh laporan praktikum monohibrid dan dihibrid
Contoh laporan praktikum monohibrid dan dihibrid
 
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk Hidup
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk HidupModul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk Hidup
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk Hidup
 
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSPPeredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
 
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan KritisContoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
 
Aliran energi ekosistem i
Aliran energi ekosistem iAliran energi ekosistem i
Aliran energi ekosistem i
 

Similar to 1 rpp kd 3.2 klasifikasi mh darfiq

Rpp 3.2
Rpp 3.2Rpp 3.2
Rpp 3.2
Dewi Sartika
 
3 rpp bab KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP
3 rpp bab KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP3 rpp bab KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP
3 rpp bab KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP
yanto abdulah
 
2 RPP BAB KLASIFIKASI BENDA
2 RPP BAB KLASIFIKASI BENDA2 RPP BAB KLASIFIKASI BENDA
2 RPP BAB KLASIFIKASI BENDA
yanto abdulah
 
RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)
RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)
RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)
Desty Erni
 
Rpp bio niko darqo2
Rpp bio niko darqo2Rpp bio niko darqo2
Rpp bio niko darqo2
Niko Satria
 
RPP my favourite animals - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP my favourite animals  - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP my favourite animals  - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP my favourite animals - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
Pesantren Persatuan Islam 04 Cianjur
 
Silabus biologi kelas 10 ganjil
Silabus biologi kelas 10 ganjilSilabus biologi kelas 10 ganjil
Silabus biologi kelas 10 ganjil
sitiratnasari1
 
Rpp ipa genap 7
Rpp ipa genap 7Rpp ipa genap 7
Rpp ipa genap 7
anditawakkal
 
Rpp sistem reproduksi
Rpp sistem reproduksiRpp sistem reproduksi
Rpp sistem reproduksi
Wahyu Agustianto
 
1 konsep organisasi kehidupan
1 konsep organisasi kehidupan1 konsep organisasi kehidupan
1 konsep organisasi kehidupan
Baiq Ewiq
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran virus SMA Kelas 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran virus SMA Kelas 1Rencana pelaksanaan pembelajaran virus SMA Kelas 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran virus SMA Kelas 1
Reni Patimah
 
Silabus_IPA_Kelas_5_2021-2022.docx
Silabus_IPA_Kelas_5_2021-2022.docxSilabus_IPA_Kelas_5_2021-2022.docx
Silabus_IPA_Kelas_5_2021-2022.docx
ANISANURULROSNADIA1
 
RPP BARU_YOSEPHINA.docx
RPP BARU_YOSEPHINA.docxRPP BARU_YOSEPHINA.docx
RPP BARU_YOSEPHINA.docx
mirell unmehopa
 
15. rpp klasifikasi mh kls 7
15. rpp klasifikasi mh kls 715. rpp klasifikasi mh kls 7
15. rpp klasifikasi mh kls 7
Cesar Wiguna
 
7. Silabus ipa.docx
7. Silabus ipa.docx7. Silabus ipa.docx
7. Silabus ipa.docx
gstayusuryawati
 
Silabus
Silabus Silabus
Silabus
Alvian Alvian
 
RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
Desty Erni
 
Kd 3.7 interaksi mahluk hidup dengan lingkungan
Kd 3.7 interaksi mahluk hidup dengan lingkunganKd 3.7 interaksi mahluk hidup dengan lingkungan
Kd 3.7 interaksi mahluk hidup dengan lingkungan
ummu kalsum andi lajeng
 
rpp berdiferensiasi sistem gerak manusia.pdf
rpp berdiferensiasi sistem gerak manusia.pdfrpp berdiferensiasi sistem gerak manusia.pdf
rpp berdiferensiasi sistem gerak manusia.pdf
handayanisholihah67
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran annelida kelas x
Rencana pelaksanaan pembelajaran annelida kelas xRencana pelaksanaan pembelajaran annelida kelas x
Rencana pelaksanaan pembelajaran annelida kelas x
Asry Afriza
 

Similar to 1 rpp kd 3.2 klasifikasi mh darfiq (20)

Rpp 3.2
Rpp 3.2Rpp 3.2
Rpp 3.2
 
3 rpp bab KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP
3 rpp bab KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP3 rpp bab KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP
3 rpp bab KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP
 
2 RPP BAB KLASIFIKASI BENDA
2 RPP BAB KLASIFIKASI BENDA2 RPP BAB KLASIFIKASI BENDA
2 RPP BAB KLASIFIKASI BENDA
 
RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)
RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)
RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)
 
Rpp bio niko darqo2
Rpp bio niko darqo2Rpp bio niko darqo2
Rpp bio niko darqo2
 
RPP my favourite animals - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP my favourite animals  - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP my favourite animals  - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP my favourite animals - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
 
Silabus biologi kelas 10 ganjil
Silabus biologi kelas 10 ganjilSilabus biologi kelas 10 ganjil
Silabus biologi kelas 10 ganjil
 
Rpp ipa genap 7
Rpp ipa genap 7Rpp ipa genap 7
Rpp ipa genap 7
 
Rpp sistem reproduksi
Rpp sistem reproduksiRpp sistem reproduksi
Rpp sistem reproduksi
 
1 konsep organisasi kehidupan
1 konsep organisasi kehidupan1 konsep organisasi kehidupan
1 konsep organisasi kehidupan
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran virus SMA Kelas 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran virus SMA Kelas 1Rencana pelaksanaan pembelajaran virus SMA Kelas 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran virus SMA Kelas 1
 
Silabus_IPA_Kelas_5_2021-2022.docx
Silabus_IPA_Kelas_5_2021-2022.docxSilabus_IPA_Kelas_5_2021-2022.docx
Silabus_IPA_Kelas_5_2021-2022.docx
 
RPP BARU_YOSEPHINA.docx
RPP BARU_YOSEPHINA.docxRPP BARU_YOSEPHINA.docx
RPP BARU_YOSEPHINA.docx
 
15. rpp klasifikasi mh kls 7
15. rpp klasifikasi mh kls 715. rpp klasifikasi mh kls 7
15. rpp klasifikasi mh kls 7
 
7. Silabus ipa.docx
7. Silabus ipa.docx7. Silabus ipa.docx
7. Silabus ipa.docx
 
Silabus
Silabus Silabus
Silabus
 
RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
 
Kd 3.7 interaksi mahluk hidup dengan lingkungan
Kd 3.7 interaksi mahluk hidup dengan lingkunganKd 3.7 interaksi mahluk hidup dengan lingkungan
Kd 3.7 interaksi mahluk hidup dengan lingkungan
 
rpp berdiferensiasi sistem gerak manusia.pdf
rpp berdiferensiasi sistem gerak manusia.pdfrpp berdiferensiasi sistem gerak manusia.pdf
rpp berdiferensiasi sistem gerak manusia.pdf
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran annelida kelas x
Rencana pelaksanaan pembelajaran annelida kelas xRencana pelaksanaan pembelajaran annelida kelas x
Rencana pelaksanaan pembelajaran annelida kelas x
 

Recently uploaded

Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
AdeSutisna19
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
sucibrooks86
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
denny404455
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
vivi211570
 
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptxBab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Habibatut Tijani
 
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
FaldienaMarcelita3
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docxModul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
SuciHarianti3
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
DaraAOi
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi BencanaMateri Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
AyuniDwiLestari
 
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptxPRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
Hasbullah66
 

Recently uploaded (20)

Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
 
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptxBab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
 
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docxModul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi BencanaMateri Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
 
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptxPRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
 

1 rpp kd 3.2 klasifikasi mh darfiq

  • 1. RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMP DAARU AT-TAUFIQIYAH Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas/Semester : VII (Tujuh)/ I (Satu) Materi Pokok : Klasifikasi Makhluk Hidup Alokasi Waktu : 2 JP A. Kompetensi Inti KI-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. KI-2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya KI-3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata KI-4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.2 Mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda berdasarkan karakteristik yang diamati 3.2.1 Membedakan makhluk hidup dan benda mati 3.2.2 Menjelaskan ciri-ciri makhluk hidup 4.2 Menyajikan hasil pengklasifikasian makhluk hidup dan benda di lingkungan sekitar berdasarkan karakteristik yang diamati. 4.2.1 Menginformasikan hasil pengamatan dan pengklasifikasian makhluk hidup secara berkelompok 4.2.2 Menggunakan mikroskop untuk mengamati makhluk hidup mikroskopis C. Tujuan Pembelajaran Pertemuan I: Setelah mengikuti proses pembelajaran melalui kegiatan observasi dan diskusi peserta didik dapat: 1. Membedakan makhluk hidup dan benda mati 2. Menjelaskan ciri-ciri makhluk hidup
  • 2. RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah D. Materi Pembelajaran 1. Materi Pembelajaran Reguler Benda di lingkungan sekitar berdasarkan ciri hidup dikelompokkan menjadi benda hidup dan benda tak hidup. Ciri hidup tersebut adalah bergerak, bernafas, berkembangbiak, tumbuh dan berkembang, membutuhkan nutrisi, adaptasi dan peka terhadap rangsang. Penamaan benda hidup (makhluk hidup) menggunakan sistem yang disebut dengan Sistem Binomial Nomenklatur (Sistem nama ganda). Berdasarkan sistem tersebut, setiap spesies diberi nama dengan dua kata dalam bahasa Latin. Kata pertama menunjukkan nama marga (genus) dan kata kedua merupakan petunjuk jenis (species). Kata pertama dimulai dengan huruf kapital (huruf besar) dan kata kedua dimulai dengan huruf kecil. Kata ditulis menggunakan bahasa Latin dan dicetak dengan huruf yang berbeda dengan huruf lain (italic jika diketik dengan komputer). Keanekaragaman makhluk hidup untuk mempermudah mengenali, membandingkan, dan mempelajari makhluk hidup maka dilakukan klasifikasi makhluk hidup. Klasifikasi makhluk hidup adalah pengelompokkan makhluk hidup berdasarkan persamaan atau perbedaan pada kriteria tertentu. Klasifikasi MH berdasarkan: 1. Klasifikasi makhluk hidup berdasarkan persamaan dan perbedaan yang dimilikinya. 2. Klasifikasi makhluk hidup berdasarkan ciri bentuk tubuh (morfologi) dan alat dalam tubuh (anatomi). 3. Klasifikasi makhluk hidup berdasarkan manfaat, ukuran, tempat hidup, dan cara hidupnya. Dalam taksonomi terdapat tingkatan takson (hirarki) yang disebut unit taksonomi. Urutan takson dari yang tertinggi hingga yang terendah adalah sebagai berikut : Kingdom (Kerajaan/dunia) Filum (hewan) atau Devisio (tumbuhan) Classis (kelas) Ordo (bangsa) Familia (suku) Genus (marga) Species (jenis) Klasifikasi makhluk hidup ke dalam lima kingdom didasarkan atas ada atau tidaknya selaput inti, tubuh tersusun atas satu sel atau beberapa sel, cara memperoleh makanan, dan cara bergerak. Sistem klasifikasi 5 kingdom yaitu Monera, Protista, Fungi (jamur), Plantae (tumbuhan), dan Animalia (hewan). 2. Materi Pembelajaran Pengayaan Klasifikasi 6 kingdom 3. Materi Pembelajaran Remedial a. Klasifikasi kingdom Plantae b. Klasifikasi kingdom Animalia E. Metode Pembelajaran Pendekatan : Scientific Metode : Observasi dan diskusi
  • 3. RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah Pertemuan 1 : Model Inquiry Learning F. Media dan Bahan 1. Media : Media audiovisual tentang Klasifikasi Makhluk Hidup, Mikroskop, dan Kunci determinasi 2. Bahan : Preparat Protista, Tumbuhan Lumut dan Paku, serta tanaman monokotil dan dikotil. G. Sumber Belajar Sumber Belajar : Buku pegangan guru, buku pegangan peserta didik, alam sekitar sekolah, LKS tentang Klasifikasi Makhluk Hidup, serta internet. H. Langkah-langkah Pembelajaran Pertemuan 1 (Pertama) (2 Jam Pelajaran/80 menit) Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi waktu Pendahuluan 1. Peserta didik melakukan do’a sebelum belajar (meminta seorang peserta didik untuk memimpin do’a). 2. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan meminta peserta didik untuk mempersiapkan perlengkapan dan peralatan yang diperlukan. 2. Guru memotivasi peserta didik dengan cara mengajak peserta didik mengamati video animasi tentang ciri-ciri makhluk hidup. 3. Guru menyampaikan indikator pembelajaran yang akan dipelajari yaitu makhluk hidup dan benda tak hidup. 4. Peserta didik menerima informasi tentang kompetensi, ruang lingkup materi, tujuan dan manfaat pembelajaran, kegiatan pembelajaran, serta metode penilaian yang akan dilaksanakan. 10 menit Inti Langkah 1. Observasi/ Mengamati. 1. Peserta didik diminta mengamati anggota badan dari boneka Barbie dan satu siswa perempuan yang memiliki persamaan ciri anggota badan dengan barbie. 2. Peserta didik menceritakan apa saja persamaan dan perbedaan ciri dari Barbie dan siswa tersebut. Langkah 2. Mengajukan Pertanyaan 3. Guru meminta peserta didik untuk membuat beberapa pertanyaan tentang yang diamati. Salah satunya: “Bagaimana ciri-ciri makhluk hidup sehingga siswa perempuan tergolong makhluk hidup sedangkan Barbie tergolong benda tak hidup?” Langkah 3. Mengajukan dugaan/ kemungkinan jawaban 4. Peserta didik membuat hipotesis (dugaan sementara) tentang hal yang akan terjadi. Langkah 4. Mengumpulkan data 5. Guru meminta peserta didik membentuk kelompok secara 60 menit
  • 4. RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi waktu berpasangan. 6. Peserta didik keluar kelas, mengamati benda-benda disekitar kelas dan mencatat nama-nama benda tersebut sesuai pada LKS 1 “Benda di Sekitarku”. 7. Peserta didik mencari literasi dengan membaca buku siswa tentang “Ciri-ciri Makhluk Hidup”. Langkah 5. Merumuskan kesimpulan 8. Berdasarkan studi literasi “Klasifikasi Makhluk Hidup” dan diskusi kelompok, siswa mengklasifikasikan benda yang telah diamati ke dalam makhluk hidup atau tak hidup. 9. Peserta didik menganalisis hasil pengklasifikasian benda tersebut dan menyimpulkan ciri-ciri kehidupan pada benda hidup. Langkah 6. Mengkomunikasikan 10. Beberapa perwakilan kelompok mempresentasikan hasil pengamatan yang telah dilakukan di depan kelas. 11. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan serta menganalisis hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk mengkonfirmasi, memberikan tambahan informasi, melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya. Langkah 7. Merefleksi 12. Guru membantu peserta didik menyimpulkan hasil pengamatan yang telah dilakukan serta menjawab pertanyaan yang muncul di awal pembelajaran. Penutup 1. Guru memberikan apresiasi atas partisipasi peserta didik 2. Guru memberikan tugas mandiri sebagai pendalaman materi tentang ciri-ciri makhluk hidup 3. Peserta didik mendengarkan arahan guru untuk materi pada pertemuan berikutnya yaitu tentang konsep klasifikasi makhluk hidup. 10 menit Penugasan: 1. Sebutkan 9 ciri-ciri makhluk hidup beserta contohnya! 2. Apa perbedaan tumbuh dan berkembang?
  • 5. RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah I. Penilaian 1. Teknik Penilaian a. Sikap spiritual No. Teknik Bentuk Instrumen Contoh Butir Instrumen Waktu Pelaksanaan Keterangan 1. Observasi Lembar Observasi (Catatan Jurnal) Terlampir Saat pembelajaran berlangsung Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran (assessment for and of learning) b. Sikap sosial No. Teknik Bentuk Instrumen Contoh Butir Instrumen Waktu Pelaksanaan Keterangan 1. Observasi Lembar Observasi (Catatan Jurnal) Terlampir Saat pembelajaran berlangsung Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran (assessment for and of learning) 2. Penilaian antar teman Lembar Observasi (Catatan Jurnal) Terlampir Saat pembelajaran usai Penilaian sebagai pembelajaran (assessment as learning) c. Pengetahuan No. Teknik Bentuk Instrumen Contoh Butir Instrumen Waktu Pelaksanaan Keterangan 1. Tes Tulis Pilihan ganda, menjodohkan, isian, dan/atau lainnya Terlampir Saat pembelajaran usai Penilaian untuk pembelajaran (assessment for learning) dan sebagai pembelajaran (assessment as learning) d. Keterampilan No. Teknik Bentuk Instrumen Contoh Butir Instrumen Waktu Pelaksanaan Keterangan 1. Kinerja Lembar observasi Lakukan pengamatan preparat makhluk mikroskopis menggunak Saat pembelajaran berlangsung Penilaian untuk, sebagai, dan/atau pencapaian pembelajaran (assessment for,
  • 6. RPP IPA Kelas VII Semester 1 SMP Daaru At-Taufiqiyah an mikroskop! as, and of learning) 2. Pembelajaran Remedial Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran remedial dalam bentuk; a. bimbingan perorangan jika peserta didik yang belum tuntas ≤ 20%; b. belajar kelompok jika peserta didik yang belum tuntas antara 20% dan 50%; dan c. pembelajaran ulang jika peserta didik yang belum tuntas ≥ 50%. 3. Pembelajaran Pengayaan Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar diberi kegiatan pengayaan dalam bentuk penugasan untuk mempelajari soal- soal PAS. Mengetahui, Kepala Madrasah Ade Suryadi, S.Pd. Lebakgedong, Oktober 2018 Guru Mata Pelajaran IPA Ade Suryadi, S.Pd.