SlideShare a Scribd company logo
Apa yang dimaksud Penelitian?
• Research is a process of systematic inquiry that entails collection of data;
documentation of critical information; and analysis and interpretation of that
data/information, in accordance with suitable methodologies set by specific
professional fields and academic disciplines ( https://www.hampshire.edu/ )
• The systematic investigation into and study of materials and sources in order to
establish facts and reach new conclusions (Oxford Language)
• Penelitian adalah suatu kegiatan untuk mencari, mencatat, menganalisis dan
menyusun laporan hasil (Saputra, 2013)
• Penelitian merupakan suatu usaha untuk menjawab pertanyaan dan
memecahkan permasalahan yang ada (Kurniawan & Puspitaningtyas, 2016)
• Penelitian (research) sebagai salah satu cara untuk menyelesaikan suatu masalah
atau mencari jawab dari persoalan yang dihadapi secara ilmiah, menggunakan
cara berpikir reflektif, berpikir keilmuan dengan prosedur yang sesuai dengan
tujuan dan sifat penyelidikan. Penelitian ilmiah menggunakan langkah sistimatis
dan terkendali, bersifat hati-hati dan logis, objektif dan empiris serta terarah pada
sasaran yang ingin dipecahkan
Ciri-ciri Penelitian Ilmiah
1. Penelitian mulai dengan suatu pertanyaan dalam pikiran peneliti.
2. Penelitian selalu diarahkan untuk memecahkan suatu masalah atau kesulitan.
3. Sistematik
4. Terkendali/terkontrol
5. Logis dan rasional
6. Berdasarkan pada pengalaman yang dapat diobservasi atau bukti-bukti empiris
7. Rencana yang jelas
8. Originalitas
9. Dapat direplikasi (replicable)
10. Deskripsi yang jelas dan tepat
11. Keahlian
12. Teliti, hati-hati dan serius.
Langkah Umum dalam Berfikir Ilmiah (Frankel
dan Wallen)
• (1) identifikasi masalah,
• (2) merumuskan masalah,
• (3) memformulasikan hipotesis,
• (4) memproyeksikan konsekuen/ akibatakibat yang akan terjadi, dan
• (5) melakukan pengujian hipotesis.
Cara Berfikir Deduktif dan Induktif
• Cara berpikir Deduktif dimulai dengan teori, dan diakhiri dengan fenomena
atau hal khusus. Ini berarti bahwa dalam berpikir deduktif
seseorang/pemikir bertolak dari pernyataan yang bersifat umum dan
kemudian menarik kesimpulan yang bersifat khusus
• Pengambilan kesimpulan yang bersifat deduksi disebut dengan syllogisme
atau dalam bahasa Indonesia dapat diartikan sebagai konklusi. Syllogisme
disusun dari dua pernyataan atau proposisi yang disebut dengan premis
mayor dan premis minor
• Perhatikan contoh-contoh berikut ini :
• a. Semua mahasiswa PAI cerdas dan kreatif (premis mayor)
• b. Ozon adalah mahasiswa PAI (premis minor)
• c. Ozon cerdas dan kreatif (konklusi)
Cara Berfikir Deduktif dan Induktif
• Cara berpikir induktif dimulai dengan pernyataan-pernyataan yang
bersifat khusus. Karena itu dalam berpikir induktif ini dimulai dengan
penalaran yang mempunyai ciri-ciri khas dan terbatas ruang
lingkupnya dan kemudian ditarik suatu konklusi yang bersifat umum.
• Perhatikan contoh berikut:
• Di daerah Dieng memiliki hawa yang dingin, di Batu
Malang hawanya juga dingin.
• Kesimpulan: Daerah yang terletak di dataran tinggi
memiliki hawa yang dingin.
Tujuan Penelitian
• 1) Penemuan, berarti data yang diperoleh dari penelitian tersebut
adalah data yang sebelumnya belum pernah diketahui/data baru.
• 2) Pembuktian, berarti data yang diperoleh tersebut digunakan untuk
membuktikan dugaan sementara dari penelitian tersebut
• 3) Pengembangan, berarti memberikan informasi baru dari hasil
penelitian yang telah dilakukan untuk memperluas ilmu pengetahuan
yang telah ada.
Fungsi Penelitian
• (1) mendeskripsikan, memberikan data atau informasi,
• (2) menerangkan data atau kondisi atau latar belakang terjadinya
suatu peristiwa atau fenomena
• (3) menyusun teori,
• (4) meramalkan, mengestimasi, dan memproyeksi suatu peristiwa
yang mungkin terjadi berdasarkan data-data yang telah diketahui dan
dikumpulkan, dan
• (5) mengendalikan peristiwa maupun gejala-gejala yang terjadi.
Metode Penelitian
• Metode penelitian merupakan cara ilmiah untuk mendapatkan
data/informasi sebagaimana adanya dan bukan sebagaimana seharusnya,
dengan tujuan dan kegunaan tertentu.
• Karakteristik Metode Ilmiah
1). Rasional, berarti kegiatan penelitian itu dilakukan dengan caracara yang
masuk akal, sehinggaterjangkau oleh penalaran manusia;
2). Empiris, berarti cara-cara yang dilakukan itu dapat diamati oleh indera
manusia, sehingga orang lain dapat mengamati dan mengetahui cara-cara
yang digunakan.
3). Sistematis, artinya proses yang digunakan dalam penelitian itu
menggunakan langkah-langkah tertentu yang bersifat logis.
Langkah-langkah dalam proses penelitian
(Tuckman)
• a) Identifikasi masalah
• b) Penyusunan hipotesis
• c) Penyusunan definisi operasional.
• d) Penentuan variabel kontrol dan yang di“manipulasi”.
• e) Penyusunan rancangan penelitian
• f) Identifikasi dan penyusunan alat untuk observasi dan pengukuran
• g) Penyususnan kuesioner dan rancangan interviu
• h) Menentukan teknik analisis atau analisis statistik yang dipakai
• i) Penggunaan komputer untuk data analisis
• j) Penulisan laporan
Langkah-Langkah dalam Penelitian Kuantitatif
• a) Studi literatur
• b) Perumusan permasalahan penelitian
• c) Perumusan landasan teori dan kerangka berpikir penelitian
• d) Penentuan metodologi penelitian, termasuk didalamnya memilih
rancangan penelitian
e) Pengumpulan data
f) Analisis data
g) Penarikan kesimpulan

More Related Content

Similar to 1. Perspektif tentang Metode Penelitian Kuantitatif.pptx

Pendahuluan Metotologi Penelitian
Pendahuluan Metotologi PenelitianPendahuluan Metotologi Penelitian
Pendahuluan Metotologi Penelitian
Jatmiko Susilo
 
Metodologi Penelitian
Metodologi PenelitianMetodologi Penelitian
Metodologi Penelitian
Nurul Faqih Isro'i
 
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptxKelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
daffaelanghendraalba
 
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.pptPert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
RahmadRachmad
 
METLIT P II 2023.pdf
METLIT P II 2023.pdfMETLIT P II 2023.pdf
METLIT P II 2023.pdf
at Poltekkes Kemenkes Surakarta
 
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptxKONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
FitriNurHidayah9
 
Pertemuan 1 metode penelitian pendidikan.pptx
Pertemuan 1 metode penelitian pendidikan.pptxPertemuan 1 metode penelitian pendidikan.pptx
Pertemuan 1 metode penelitian pendidikan.pptx
TrisnoSetiawan3
 
5 metodologi pene
5 metodologi pene5 metodologi pene
5 metodologi pene
Adnan Cmoci
 
Konsep dasar penelitian pendidikan
Konsep dasar penelitian pendidikanKonsep dasar penelitian pendidikan
Konsep dasar penelitian pendidikanIBNU UBAIDILAH
 
Metode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitianMetode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitianSuaidin -Dompu
 
metodologi penelitian karya tulis semester 4
metodologi penelitian karya tulis semester 4metodologi penelitian karya tulis semester 4
metodologi penelitian karya tulis semester 4
NadiyaSujatmiko
 
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemulaMetode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
masykurabdillah2
 
Pertemuan1
Pertemuan1Pertemuan1
Pertemuan1
ChocoVanila
 
Kapita Selekta Applied Database : Slide 5 - Desain Penelitian
Kapita Selekta Applied Database : Slide 5 - Desain PenelitianKapita Selekta Applied Database : Slide 5 - Desain Penelitian
Kapita Selekta Applied Database : Slide 5 - Desain Penelitian
DEDE IRYAWAN
 
PENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, Penelitian
PENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, PenelitianPENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, Penelitian
PENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, Penelitian
Diana Amelia Bagti
 
Penelitian Pengembangan
Penelitian PengembanganPenelitian Pengembangan
Penelitian Pengembangan
Yamanto Isa
 
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitian
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitianBahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitian
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitianJey Queenn
 
Materi 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitianMateri 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitian
toha ardi nugraha
 

Similar to 1. Perspektif tentang Metode Penelitian Kuantitatif.pptx (20)

Pendahuluan Metotologi Penelitian
Pendahuluan Metotologi PenelitianPendahuluan Metotologi Penelitian
Pendahuluan Metotologi Penelitian
 
Kul metpen1
Kul metpen1Kul metpen1
Kul metpen1
 
Metodologi Penelitian
Metodologi PenelitianMetodologi Penelitian
Metodologi Penelitian
 
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptxKelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
 
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.pptPert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
Pert 2. Pengertian Penelitian dan Karakteristik Penelitian.ppt
 
METLIT P II 2023.pdf
METLIT P II 2023.pdfMETLIT P II 2023.pdf
METLIT P II 2023.pdf
 
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptxKONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
 
Pertemuan 1 metode penelitian pendidikan.pptx
Pertemuan 1 metode penelitian pendidikan.pptxPertemuan 1 metode penelitian pendidikan.pptx
Pertemuan 1 metode penelitian pendidikan.pptx
 
5 metodologi pene
5 metodologi pene5 metodologi pene
5 metodologi pene
 
Konsep dasar penelitian pendidikan
Konsep dasar penelitian pendidikanKonsep dasar penelitian pendidikan
Konsep dasar penelitian pendidikan
 
Metode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitianMetode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitian
 
metodologi penelitian karya tulis semester 4
metodologi penelitian karya tulis semester 4metodologi penelitian karya tulis semester 4
metodologi penelitian karya tulis semester 4
 
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemulaMetode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
 
Metodologi
MetodologiMetodologi
Metodologi
 
Pertemuan1
Pertemuan1Pertemuan1
Pertemuan1
 
Kapita Selekta Applied Database : Slide 5 - Desain Penelitian
Kapita Selekta Applied Database : Slide 5 - Desain PenelitianKapita Selekta Applied Database : Slide 5 - Desain Penelitian
Kapita Selekta Applied Database : Slide 5 - Desain Penelitian
 
PENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, Penelitian
PENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, PenelitianPENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, Penelitian
PENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, Penelitian
 
Penelitian Pengembangan
Penelitian PengembanganPenelitian Pengembangan
Penelitian Pengembangan
 
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitian
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitianBahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitian
Bahan ajar-mata-kuliah-metodologi-penelitian
 
Materi 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitianMateri 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitian
 

Recently uploaded

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 

1. Perspektif tentang Metode Penelitian Kuantitatif.pptx

  • 1.
  • 2. Apa yang dimaksud Penelitian? • Research is a process of systematic inquiry that entails collection of data; documentation of critical information; and analysis and interpretation of that data/information, in accordance with suitable methodologies set by specific professional fields and academic disciplines ( https://www.hampshire.edu/ ) • The systematic investigation into and study of materials and sources in order to establish facts and reach new conclusions (Oxford Language) • Penelitian adalah suatu kegiatan untuk mencari, mencatat, menganalisis dan menyusun laporan hasil (Saputra, 2013) • Penelitian merupakan suatu usaha untuk menjawab pertanyaan dan memecahkan permasalahan yang ada (Kurniawan & Puspitaningtyas, 2016) • Penelitian (research) sebagai salah satu cara untuk menyelesaikan suatu masalah atau mencari jawab dari persoalan yang dihadapi secara ilmiah, menggunakan cara berpikir reflektif, berpikir keilmuan dengan prosedur yang sesuai dengan tujuan dan sifat penyelidikan. Penelitian ilmiah menggunakan langkah sistimatis dan terkendali, bersifat hati-hati dan logis, objektif dan empiris serta terarah pada sasaran yang ingin dipecahkan
  • 3. Ciri-ciri Penelitian Ilmiah 1. Penelitian mulai dengan suatu pertanyaan dalam pikiran peneliti. 2. Penelitian selalu diarahkan untuk memecahkan suatu masalah atau kesulitan. 3. Sistematik 4. Terkendali/terkontrol 5. Logis dan rasional 6. Berdasarkan pada pengalaman yang dapat diobservasi atau bukti-bukti empiris 7. Rencana yang jelas 8. Originalitas 9. Dapat direplikasi (replicable) 10. Deskripsi yang jelas dan tepat 11. Keahlian 12. Teliti, hati-hati dan serius.
  • 4. Langkah Umum dalam Berfikir Ilmiah (Frankel dan Wallen) • (1) identifikasi masalah, • (2) merumuskan masalah, • (3) memformulasikan hipotesis, • (4) memproyeksikan konsekuen/ akibatakibat yang akan terjadi, dan • (5) melakukan pengujian hipotesis.
  • 5. Cara Berfikir Deduktif dan Induktif • Cara berpikir Deduktif dimulai dengan teori, dan diakhiri dengan fenomena atau hal khusus. Ini berarti bahwa dalam berpikir deduktif seseorang/pemikir bertolak dari pernyataan yang bersifat umum dan kemudian menarik kesimpulan yang bersifat khusus • Pengambilan kesimpulan yang bersifat deduksi disebut dengan syllogisme atau dalam bahasa Indonesia dapat diartikan sebagai konklusi. Syllogisme disusun dari dua pernyataan atau proposisi yang disebut dengan premis mayor dan premis minor • Perhatikan contoh-contoh berikut ini : • a. Semua mahasiswa PAI cerdas dan kreatif (premis mayor) • b. Ozon adalah mahasiswa PAI (premis minor) • c. Ozon cerdas dan kreatif (konklusi)
  • 6. Cara Berfikir Deduktif dan Induktif • Cara berpikir induktif dimulai dengan pernyataan-pernyataan yang bersifat khusus. Karena itu dalam berpikir induktif ini dimulai dengan penalaran yang mempunyai ciri-ciri khas dan terbatas ruang lingkupnya dan kemudian ditarik suatu konklusi yang bersifat umum. • Perhatikan contoh berikut: • Di daerah Dieng memiliki hawa yang dingin, di Batu Malang hawanya juga dingin. • Kesimpulan: Daerah yang terletak di dataran tinggi memiliki hawa yang dingin.
  • 7. Tujuan Penelitian • 1) Penemuan, berarti data yang diperoleh dari penelitian tersebut adalah data yang sebelumnya belum pernah diketahui/data baru. • 2) Pembuktian, berarti data yang diperoleh tersebut digunakan untuk membuktikan dugaan sementara dari penelitian tersebut • 3) Pengembangan, berarti memberikan informasi baru dari hasil penelitian yang telah dilakukan untuk memperluas ilmu pengetahuan yang telah ada.
  • 8. Fungsi Penelitian • (1) mendeskripsikan, memberikan data atau informasi, • (2) menerangkan data atau kondisi atau latar belakang terjadinya suatu peristiwa atau fenomena • (3) menyusun teori, • (4) meramalkan, mengestimasi, dan memproyeksi suatu peristiwa yang mungkin terjadi berdasarkan data-data yang telah diketahui dan dikumpulkan, dan • (5) mengendalikan peristiwa maupun gejala-gejala yang terjadi.
  • 9. Metode Penelitian • Metode penelitian merupakan cara ilmiah untuk mendapatkan data/informasi sebagaimana adanya dan bukan sebagaimana seharusnya, dengan tujuan dan kegunaan tertentu. • Karakteristik Metode Ilmiah 1). Rasional, berarti kegiatan penelitian itu dilakukan dengan caracara yang masuk akal, sehinggaterjangkau oleh penalaran manusia; 2). Empiris, berarti cara-cara yang dilakukan itu dapat diamati oleh indera manusia, sehingga orang lain dapat mengamati dan mengetahui cara-cara yang digunakan. 3). Sistematis, artinya proses yang digunakan dalam penelitian itu menggunakan langkah-langkah tertentu yang bersifat logis.
  • 10. Langkah-langkah dalam proses penelitian (Tuckman) • a) Identifikasi masalah • b) Penyusunan hipotesis • c) Penyusunan definisi operasional. • d) Penentuan variabel kontrol dan yang di“manipulasi”. • e) Penyusunan rancangan penelitian • f) Identifikasi dan penyusunan alat untuk observasi dan pengukuran • g) Penyususnan kuesioner dan rancangan interviu • h) Menentukan teknik analisis atau analisis statistik yang dipakai • i) Penggunaan komputer untuk data analisis • j) Penulisan laporan
  • 11. Langkah-Langkah dalam Penelitian Kuantitatif • a) Studi literatur • b) Perumusan permasalahan penelitian • c) Perumusan landasan teori dan kerangka berpikir penelitian • d) Penentuan metodologi penelitian, termasuk didalamnya memilih rancangan penelitian e) Pengumpulan data f) Analisis data g) Penarikan kesimpulan