SlideShare a Scribd company logo
PREVENTIVE DENTISTRY &
ANALISA RESIKO
Konsep Preventive Dentistry
Sunomo Hadi
Pengertian
 llmu kedokteran gigi pencegahan
merupakan terjemahan dari bahasa
Inggris “Preventive Dentistry”.
 adalah bertujuan untuk mencegah
terjadinya penyakit atau mencegah
keparahan dlm rangka melindungi
kesehatan gigi & mulut.
Ilmu pencegahan penyakit gigi
dan mulut dibagi atas :
 Pencegahan Primer
 Pencegahan Sekunder
 Pencegahan Tersier
Ruang lingkup
Pencegahan primer
 Adalah pencegahan penyakit
(kliennya sehat) ini dapat diarahkan
pada masyarakat, kelompok dan
individu. pencegahan primer diarahkan
kepada :
 1. Kelompok kecil atau besar
 2. Individu
Pencegahan primer untuk
kelompok kecil atau besar
 kebanyakan merupakan penyuluhan,
meskipun dapat juga diambil
pengaturan lain yaitu contohnya
flouridasi air minum dan aplikasi
fluoride secara individual
Penyuluhan ada 2 :
 umum
 individu
 Penyuluhan umum mempunyai judul-
judul umum contohnya : hal makanan,
kesehatan dsb.
 Penyuluhan terarah mempunyai judul
khusus, contohnya : Perlunya
menghilangkan karang gigi
pembatasan makan makanan kecil
Pencegahan primer untuk
individu
contohnya:
 keinginan pembatasan makan
makanan kecil
 pemeriksaan periodik
 pemberian instruksi tentang
kesehatan mulut
 penghilangan karang gigi
Pencegahan Sekunder
 Ini dapat terjadi bila kesehatan
terganggu dan meliputi diagnosis dan
perawatan dini.
Contohnya:
 perawatan karies permulaan (lesi
bercak putih) dengan jalan aplikasi
fluoride lokal dan atau instruksi hal
membersihkan mulut.
Pencegahan Tersier
 pembatasan kerusakan kesehatan dan
rehabilitasinya.
Contoh pembatasan kerusakan kesehatan
adalah :
 pemakaian semen dasar pada restorasi
elemen yang terserang karies
 extraksi gigi patah
Contoh rehabilitasi adalah :
 pembuatan prothesa penuh
 pemasangan suatu jembatan
Hal yang berhubungan dengan
pencegahan penyakit
1. Penjamu (Host)
 Faktor yang ada dlm diri manusia
(Ketahanan tubuh, umur, sex,
ras, gaya hidup dll)
2. Bibit penyakit (Agent)
 Adalah substansi atau elemen yg
kehadirannya dpt menyebabkan
timbulnya penyakit
3. Lingkungan (Environment)
 Adalah agregat dari seluruh
kondisi dan pengaruh luar yg
mempengaruhi kehidupan &
perkembangan suatu organisme
TAHAP PENCEGAHAN PENYAKIT
(Leavel and Clark)
 Health promotion
 Spesific Protection
 Early diagnosis and prompt
treatment
 Disabiliity Limitation
 Rehabilitation
1. Konsep prevdent dan Analisa Resiko

More Related Content

Similar to 1. Konsep prevdent dan Analisa Resiko

Makalah gizi dan jesehatan gigi dan mulut
Makalah gizi dan jesehatan gigi dan mulutMakalah gizi dan jesehatan gigi dan mulut
Makalah gizi dan jesehatan gigi dan mulut
derinafahrian
 
Pp oral
Pp oralPp oral
Pp oral
Ais Bello
 
Upaya apoteker dalam (preventif) mencegah penyakit
Upaya apoteker dalam (preventif) mencegah penyakitUpaya apoteker dalam (preventif) mencegah penyakit
Upaya apoteker dalam (preventif) mencegah penyakit
SofiaNofianti
 
Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal Hygiene
Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal HygieneSatuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal Hygiene
Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal Hygiene
Warung Bidan
 
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptxBUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
amaliaibnussani
 
Proposa kti samsia
Proposa kti samsiaProposa kti samsia
Proposa kti samsia
Operator Warnet Vast Raha
 
Proposa kti samsia
Proposa kti samsiaProposa kti samsia
Proposa kti samsia
Septian Muna Barakati
 
Proposa kti samsia
Proposa kti samsiaProposa kti samsia
Proposa kti samsia
Septian Muna Barakati
 
Satuan pelajaran netra edit siswa1
Satuan pelajaran netra edit siswa1Satuan pelajaran netra edit siswa1
Satuan pelajaran netra edit siswa1
Audra Locious Wakaranai
 
PELAYANAN-ASUHAN-KEPERAWATAN-GIGI-1.ppt
PELAYANAN-ASUHAN-KEPERAWATAN-GIGI-1.pptPELAYANAN-ASUHAN-KEPERAWATAN-GIGI-1.ppt
PELAYANAN-ASUHAN-KEPERAWATAN-GIGI-1.ppt
IrfanIppan1
 
jurnal paedo
jurnal paedojurnal paedo
jurnal paedo
Dellery Usman
 
Perawatan oral hygiene
Perawatan oral hygienePerawatan oral hygiene
Perawatan oral hygiene
erni muniarsih
 
Panduan bagi kader guru SD dalam UKGS
Panduan bagi kader  guru SD dalam UKGSPanduan bagi kader  guru SD dalam UKGS
Panduan bagi kader guru SD dalam UKGSasih gahayu
 
1711339279996-b2a72509-e34c-48ee-9223-4b1db3174230.pptx
1711339279996-b2a72509-e34c-48ee-9223-4b1db3174230.pptx1711339279996-b2a72509-e34c-48ee-9223-4b1db3174230.pptx
1711339279996-b2a72509-e34c-48ee-9223-4b1db3174230.pptx
ChristYanuar
 
Personal higiene
Personal higienePersonal higiene
Personal higiene
Valny Majid
 

Similar to 1. Konsep prevdent dan Analisa Resiko (20)

Makalah gizi dan jesehatan gigi dan mulut
Makalah gizi dan jesehatan gigi dan mulutMakalah gizi dan jesehatan gigi dan mulut
Makalah gizi dan jesehatan gigi dan mulut
 
Pp oral
Pp oralPp oral
Pp oral
 
Upaya apoteker dalam (preventif) mencegah penyakit
Upaya apoteker dalam (preventif) mencegah penyakitUpaya apoteker dalam (preventif) mencegah penyakit
Upaya apoteker dalam (preventif) mencegah penyakit
 
Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal Hygiene
Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal HygieneSatuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal Hygiene
Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal Hygiene
 
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptxBUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
 
Proposa kti samsia
Proposa kti samsiaProposa kti samsia
Proposa kti samsia
 
Proposa kti samsia
Proposa kti samsiaProposa kti samsia
Proposa kti samsia
 
Proposa kti samsia
Proposa kti samsiaProposa kti samsia
Proposa kti samsia
 
Satuan pelajaran netra edit siswa1
Satuan pelajaran netra edit siswa1Satuan pelajaran netra edit siswa1
Satuan pelajaran netra edit siswa1
 
PELAYANAN-ASUHAN-KEPERAWATAN-GIGI-1.ppt
PELAYANAN-ASUHAN-KEPERAWATAN-GIGI-1.pptPELAYANAN-ASUHAN-KEPERAWATAN-GIGI-1.ppt
PELAYANAN-ASUHAN-KEPERAWATAN-GIGI-1.ppt
 
jurnal paedo
jurnal paedojurnal paedo
jurnal paedo
 
Kti sartika dewi
Kti sartika dewiKti sartika dewi
Kti sartika dewi
 
Bahan 1
Bahan 1Bahan 1
Bahan 1
 
Bahan 1
Bahan 1Bahan 1
Bahan 1
 
Bahan 1
Bahan 1Bahan 1
Bahan 1
 
Bahan 1
Bahan 1Bahan 1
Bahan 1
 
Perawatan oral hygiene
Perawatan oral hygienePerawatan oral hygiene
Perawatan oral hygiene
 
Panduan bagi kader guru SD dalam UKGS
Panduan bagi kader  guru SD dalam UKGSPanduan bagi kader  guru SD dalam UKGS
Panduan bagi kader guru SD dalam UKGS
 
1711339279996-b2a72509-e34c-48ee-9223-4b1db3174230.pptx
1711339279996-b2a72509-e34c-48ee-9223-4b1db3174230.pptx1711339279996-b2a72509-e34c-48ee-9223-4b1db3174230.pptx
1711339279996-b2a72509-e34c-48ee-9223-4b1db3174230.pptx
 
Personal higiene
Personal higienePersonal higiene
Personal higiene
 

Recently uploaded

80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
UmmyKhairussyifa1
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
meta emilia surya dharma
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
jualobat34
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
muhammadrezkizanuars
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 

Recently uploaded (20)

80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 

1. Konsep prevdent dan Analisa Resiko

  • 1. PREVENTIVE DENTISTRY & ANALISA RESIKO Konsep Preventive Dentistry Sunomo Hadi
  • 2. Pengertian  llmu kedokteran gigi pencegahan merupakan terjemahan dari bahasa Inggris “Preventive Dentistry”.  adalah bertujuan untuk mencegah terjadinya penyakit atau mencegah keparahan dlm rangka melindungi kesehatan gigi & mulut.
  • 3. Ilmu pencegahan penyakit gigi dan mulut dibagi atas :  Pencegahan Primer  Pencegahan Sekunder  Pencegahan Tersier
  • 4. Ruang lingkup Pencegahan primer  Adalah pencegahan penyakit (kliennya sehat) ini dapat diarahkan pada masyarakat, kelompok dan individu. pencegahan primer diarahkan kepada :  1. Kelompok kecil atau besar  2. Individu
  • 5. Pencegahan primer untuk kelompok kecil atau besar  kebanyakan merupakan penyuluhan, meskipun dapat juga diambil pengaturan lain yaitu contohnya flouridasi air minum dan aplikasi fluoride secara individual Penyuluhan ada 2 :  umum  individu
  • 6.  Penyuluhan umum mempunyai judul- judul umum contohnya : hal makanan, kesehatan dsb.  Penyuluhan terarah mempunyai judul khusus, contohnya : Perlunya menghilangkan karang gigi pembatasan makan makanan kecil
  • 7. Pencegahan primer untuk individu contohnya:  keinginan pembatasan makan makanan kecil  pemeriksaan periodik  pemberian instruksi tentang kesehatan mulut  penghilangan karang gigi
  • 8. Pencegahan Sekunder  Ini dapat terjadi bila kesehatan terganggu dan meliputi diagnosis dan perawatan dini. Contohnya:  perawatan karies permulaan (lesi bercak putih) dengan jalan aplikasi fluoride lokal dan atau instruksi hal membersihkan mulut.
  • 9. Pencegahan Tersier  pembatasan kerusakan kesehatan dan rehabilitasinya. Contoh pembatasan kerusakan kesehatan adalah :  pemakaian semen dasar pada restorasi elemen yang terserang karies  extraksi gigi patah Contoh rehabilitasi adalah :  pembuatan prothesa penuh  pemasangan suatu jembatan
  • 10. Hal yang berhubungan dengan pencegahan penyakit 1. Penjamu (Host)  Faktor yang ada dlm diri manusia (Ketahanan tubuh, umur, sex, ras, gaya hidup dll)
  • 11. 2. Bibit penyakit (Agent)  Adalah substansi atau elemen yg kehadirannya dpt menyebabkan timbulnya penyakit
  • 12. 3. Lingkungan (Environment)  Adalah agregat dari seluruh kondisi dan pengaruh luar yg mempengaruhi kehidupan & perkembangan suatu organisme
  • 13. TAHAP PENCEGAHAN PENYAKIT (Leavel and Clark)  Health promotion  Spesific Protection  Early diagnosis and prompt treatment  Disabiliity Limitation  Rehabilitation