SlideShare a Scribd company logo
1. Ternak yang akan dipotong harus diperiksa untuk menghindari penyakit kuku dan
mulut. Cabang ilmu biologi yang mempelajari hal tersebut adalah…
A. Sitologi
B. Sanitasi
C. Mikologi
D. Virologi
E. Bakteriologi
2. Perhatikan tabel berikut.
ruang lingkup tingkat organisasi
1. Asam Amino A. Organ
2. Tulang B. Sistem Organ
3. Jantung C. Molekul
4. Sistem Pencernaan D. Populasi
5. Hutan Hujan Tropis E. Bioma
Manakah yang bukan pasangan....
A. 1 – C
B. 2 – D
C. 3 – A
D. 4 – B
E. 5 – E
3. Di beberapa daerah pada musim hujan terjadi banjir dan longsor, untuk mengatasinya
perlu diterapkan salah satu cabang biologi, yaitu…
A. Fisiologi
B. Ekosistem
C. Ekologi
D. Higienis
E. Sanitasi
4. Dokter mencatat pemeriksaan pada seorang pasien: suhu tubuh cenderung tinggi selama
3 hari terakhir, ada keluhan sakit di ulu hati, keluar bintik-bintik merah pada kulit, hasil
la-boratorium trombosit sangat rendah. Berdasarkan gejala tersebut ditegaskan
diagnosis pa-sien terserang penyakit DBD (demam berdarah dengue), yang
penularannya melalui per- antara nyamuk. Perilaku nyamuk penyebab DBD merupakan
persoalan biologi pada tingkat .... .
A. Individu
B. Populasi
C. Komunitas
D. Ekosistem
E. Biosfer
5. Berbagai upaya dilakukan oleh pemerintah untuk mencegah penyebaran AIDS yang sa-
ngat pesat dengan cara berkampanye dan juga melibatkan pemuka agama.
Permasalahan ini merupakan permasalahan biologi pada tingkat .... .
A. Komunitas
B. Populasi
C. Individu
D. Sel
E. ekosistem
6. Perusakan hutan tropis di Kalimantan menyebabkan semakin berkurangnya populasi
orangutan. Hal tersebut menuntut peran aktif pemerintah dan masyarakat untuk
mengatasinya. Berikut merupakan solusi yang dapat digunakan untuk mengatasi
permasalahan tersebut, kecuali ....
A. melarang penebangan liar di hutan Kalimantan.
B. membuat program penangkaran orangutan
C. menebang hutang dengan sistem tebang pilih
D. memindahkan semua orangutan yang ada ke kebun binatang
E. melarang masyarakat membuka lahan baru dengan cara membakar hutan
7. Radioisotop banyak digunakan sebagai radioterapi, radiodiagnosis dalam dunia
kedokteran saat ini. Pemanfaatan radioidiagnosis dapat memberikan solusi untuk ….
A. mendapatkan makanan berprotein tinggi secara cepat
B. mendapatkan vaksin dari mikroorganisme yang telah dilemahkan atau dimatikan
C. mendeteksi penyakit yang ditimbulkan oleh mikroorganisme patogen
D. mendeteksi secara dini penyebab penyakit secara cepat, sederhana, dan akurat
E. menghasilkan berbagai jenis vitamin dan mineral
8. Papsmear adalah alternatif solusi kemajuan teknik biopsi atau pengambilan jaringan
tubuh dari seorang wanita dalam bidang kedokteran untuk mendiagnosis ….
A. penyakit jantung koroner karena penyumbatan pembuluh arteri jantung oleh
kolesterol
B. nefritis yang disebabkan kegagalan fungsi ginjal karena kerusakan sel sel nefron
C. TBC karena serangan bakteri penyakit yang menyebabkan infeksi paru-paru
D. kanker rahim yang disebabkan pertumbuhan sel-sel yang tidak normal pada jaringan
E. anemia sickle cell karena sel-sel darah merah tidak normal berbentuk bulan sabit
9. Teknologi bayi tabung yang digunakan sekarang,adalah merupakan hasil pengembangan dan
aplikasi dari cabang biologi, yaitu . . . .
A. Embriologi, karena membahas tentang perkembangan zigot sampai menjadi
individu.
B. Genetika, karena mempelajari tentang cara pewarisan sifat dari induk kepada
anaknya
C. Kependudukan, karena mempelajari dinamika penduduk
D. Kebidanan, karena mempelajari tentang penanganan kelahiran bayi
E. Anatomi, karena mempelajari struktur dalam tubuh organism.
10. Seorang siswa mengamati jaringan epidermis bawang merah, kemudian
mendeskripsikan fungsi bagian‐bagiannya melalui studi pustaka. Telaah mengenai
fungsi bagian‐bagian sel merupakan permasalahan biologi pada tingkat adalah ….
A. molekul D. organ
B. sel E. sistem organ
C. jaringan
11. Seorang siswa sangat tertarik pada pelajaran biologi. Dia berharap dimasa depan akan
dapat mengembangkan tanaman nanas sehingga menghasilkan nanas jenis baru dengan
berbagai rasa.
Untuk mewujudkan cita-cita tersebut sebaiknya siswa mendalami cabang biologi ... .
A. biologi terapan
B. pertanian
C. teknologi pangan
D. botani
E. bioteknologi
12. Sampah, terutama sampah yang tidak dapat didegradasi seperti plastik dan dampak
yang ditimbulkannya selalu menjadi masalah bagi kita. Untuk mengatasinya dapat
dtempuh dengan cara membuat bakteri yang dapat mendegradasi plastik. Cabang ilmu
bologi yang dilibatkan dan tingkat organisasi biologi adalah….
A. genetika – molekul
B. mikrobiologi – ekosistem
C. ekologi – komunitas
D. mikrobiologi - sel
E. biokimia – molekul

More Related Content

What's hot

Soal latihan 4 bakteri
Soal latihan 4 bakteriSoal latihan 4 bakteri
Soal latihan 4 bakteriMaman Sulaeman
 
Soal + jawab
Soal + jawabSoal + jawab
Soal + jawab
Supro Ana
 
To un 2015 biologi b
To un 2015 biologi bTo un 2015 biologi b
To un 2015 biologi b
Kasmadi Rais
 
Soal ipa biologi prediksi skl kunci dn pembahasan
Soal ipa biologi prediksi skl kunci dn pembahasanSoal ipa biologi prediksi skl kunci dn pembahasan
Soal ipa biologi prediksi skl kunci dn pembahasan
Heru Heru
 
Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014
zul karnain
 
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014Kasmadi Rais
 
M 9 tc
M 9 tcM 9 tc
M 9 tc
snorar
 
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 7
Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 7Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 7
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 7
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Frandy Feliciano
 
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB ISoal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
Agistiar Ma'ul
 
Latihan semester genap
Latihan semester genapLatihan semester genap
Latihan semester genap
Akhmad Fajrin
 
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014
Kasmadi Rais
 
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
Andriyani Prasetiyowati
 
Soalan ramalan spm 2015 final a skema
Soalan ramalan spm 2015 final a skemaSoalan ramalan spm 2015 final a skema
Soalan ramalan spm 2015 final a skema
Azmi Jaaffar
 
Tugas 1 Mikrobiologi_Yustin Hasanah_A1J120082.docx
Tugas 1 Mikrobiologi_Yustin Hasanah_A1J120082.docxTugas 1 Mikrobiologi_Yustin Hasanah_A1J120082.docx
Tugas 1 Mikrobiologi_Yustin Hasanah_A1J120082.docx
YustinHasanah
 
MAKALAH Bayi tabung dan sistem imun
MAKALAH Bayi tabung dan sistem imunMAKALAH Bayi tabung dan sistem imun
MAKALAH Bayi tabung dan sistem imunMJM Networks
 
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
Nita Sulistyawati
 
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 9
Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 9Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 9
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 9
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
dececcPengolahan limbah bakteri
dececcPengolahan limbah bakteridececcPengolahan limbah bakteri
dececcPengolahan limbah bakteri
Wendi Hermawan
 
Skl 1.1
Skl 1.1Skl 1.1

What's hot (20)

Soal latihan 4 bakteri
Soal latihan 4 bakteriSoal latihan 4 bakteri
Soal latihan 4 bakteri
 
Soal + jawab
Soal + jawabSoal + jawab
Soal + jawab
 
To un 2015 biologi b
To un 2015 biologi bTo un 2015 biologi b
To un 2015 biologi b
 
Soal ipa biologi prediksi skl kunci dn pembahasan
Soal ipa biologi prediksi skl kunci dn pembahasanSoal ipa biologi prediksi skl kunci dn pembahasan
Soal ipa biologi prediksi skl kunci dn pembahasan
 
Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014
 
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014
 
M 9 tc
M 9 tcM 9 tc
M 9 tc
 
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 7
Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 7Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 7
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 7
 
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
 
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB ISoal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
 
Latihan semester genap
Latihan semester genapLatihan semester genap
Latihan semester genap
 
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014
 
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
 
Soalan ramalan spm 2015 final a skema
Soalan ramalan spm 2015 final a skemaSoalan ramalan spm 2015 final a skema
Soalan ramalan spm 2015 final a skema
 
Tugas 1 Mikrobiologi_Yustin Hasanah_A1J120082.docx
Tugas 1 Mikrobiologi_Yustin Hasanah_A1J120082.docxTugas 1 Mikrobiologi_Yustin Hasanah_A1J120082.docx
Tugas 1 Mikrobiologi_Yustin Hasanah_A1J120082.docx
 
MAKALAH Bayi tabung dan sistem imun
MAKALAH Bayi tabung dan sistem imunMAKALAH Bayi tabung dan sistem imun
MAKALAH Bayi tabung dan sistem imun
 
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
 
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 9
Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 9Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 9
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 9
 
dececcPengolahan limbah bakteri
dececcPengolahan limbah bakteridececcPengolahan limbah bakteri
dececcPengolahan limbah bakteri
 
Skl 1.1
Skl 1.1Skl 1.1
Skl 1.1
 

Similar to 1

TRYOUT 4 BIOLOGI D 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI D 2014TRYOUT 4 BIOLOGI D 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI D 2014
Kasmadi Rais
 
soal soal evaluasi
soal soal evaluasisoal soal evaluasi
soal soal evaluasi
ardyaw
 
TRYOUT 4 BIOLOGI C 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI C 2014TRYOUT 4 BIOLOGI C 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI C 2014
Kasmadi Rais
 
Osn
OsnOsn
Bank soal ruang lingkup biologi
Bank soal ruang lingkup biologiBank soal ruang lingkup biologi
Bank soal ruang lingkup biologi
Lupita Pemba
 
01 biologi 10 a kur 2013 peminatan edisi 2014
01 biologi 10 a kur 2013 peminatan edisi 201401 biologi 10 a kur 2013 peminatan edisi 2014
01 biologi 10 a kur 2013 peminatan edisi 2014
Shohib Uddin
 
Soal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologiSoal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologifatimah_zahra
 
Soal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologiSoal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologi
fatimah_zahra
 
Dokumen ujian nasional biologi 9
Dokumen ujian nasional biologi 9Dokumen ujian nasional biologi 9
Dokumen ujian nasional biologi 9
ilhamrevolution2015
 
100 + Kumpulan Soal Ujian Akademik Biologi PPG Daljab 2022.pdf
100 + Kumpulan Soal Ujian Akademik Biologi PPG Daljab 2022.pdf100 + Kumpulan Soal Ujian Akademik Biologi PPG Daljab 2022.pdf
100 + Kumpulan Soal Ujian Akademik Biologi PPG Daljab 2022.pdf
Muhammad Iqbal
 
Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28kiemfull
 
Soal biologi
Soal biologiSoal biologi
Soal biologi
Yohanezz Eriek
 
Soal dan Jawaban Pretest PPG Biologi Tipe A (masbabal.com).pdf
Soal dan Jawaban Pretest PPG Biologi Tipe A (masbabal.com).pdfSoal dan Jawaban Pretest PPG Biologi Tipe A (masbabal.com).pdf
Soal dan Jawaban Pretest PPG Biologi Tipe A (masbabal.com).pdf
Muhammad Iqbal
 
G9_Latihan Soal US 2023_answered.docx
G9_Latihan Soal US 2023_answered.docxG9_Latihan Soal US 2023_answered.docx
G9_Latihan Soal US 2023_answered.docx
ListyaRahmawati1
 
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docxSOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
Merina Safitri
 
Soal sma biologi_f18
Soal sma biologi_f18Soal sma biologi_f18
Soal sma biologi_f18kiemfull
 
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14Viiindri27
 
SOAL_SMA_BIOLOGI_F16.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F16.docxSOAL_SMA_BIOLOGI_F16.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F16.docx
Merina Safitri
 
Soal latihan-osn-biologi 1
Soal latihan-osn-biologi 1Soal latihan-osn-biologi 1
Soal latihan-osn-biologi 1
Dadan Suherman
 

Similar to 1 (20)

TRYOUT 4 BIOLOGI D 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI D 2014TRYOUT 4 BIOLOGI D 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI D 2014
 
soal soal evaluasi
soal soal evaluasisoal soal evaluasi
soal soal evaluasi
 
TRYOUT 4 BIOLOGI C 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI C 2014TRYOUT 4 BIOLOGI C 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI C 2014
 
Osn
OsnOsn
Osn
 
Bank soal ruang lingkup biologi
Bank soal ruang lingkup biologiBank soal ruang lingkup biologi
Bank soal ruang lingkup biologi
 
01 biologi 10 a kur 2013 peminatan edisi 2014
01 biologi 10 a kur 2013 peminatan edisi 201401 biologi 10 a kur 2013 peminatan edisi 2014
01 biologi 10 a kur 2013 peminatan edisi 2014
 
Ulsem 1 2013
Ulsem 1 2013Ulsem 1 2013
Ulsem 1 2013
 
Soal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologiSoal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologi
 
Soal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologiSoal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologi
 
Dokumen ujian nasional biologi 9
Dokumen ujian nasional biologi 9Dokumen ujian nasional biologi 9
Dokumen ujian nasional biologi 9
 
100 + Kumpulan Soal Ujian Akademik Biologi PPG Daljab 2022.pdf
100 + Kumpulan Soal Ujian Akademik Biologi PPG Daljab 2022.pdf100 + Kumpulan Soal Ujian Akademik Biologi PPG Daljab 2022.pdf
100 + Kumpulan Soal Ujian Akademik Biologi PPG Daljab 2022.pdf
 
Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28
 
Soal biologi
Soal biologiSoal biologi
Soal biologi
 
Soal dan Jawaban Pretest PPG Biologi Tipe A (masbabal.com).pdf
Soal dan Jawaban Pretest PPG Biologi Tipe A (masbabal.com).pdfSoal dan Jawaban Pretest PPG Biologi Tipe A (masbabal.com).pdf
Soal dan Jawaban Pretest PPG Biologi Tipe A (masbabal.com).pdf
 
G9_Latihan Soal US 2023_answered.docx
G9_Latihan Soal US 2023_answered.docxG9_Latihan Soal US 2023_answered.docx
G9_Latihan Soal US 2023_answered.docx
 
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docxSOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
 
Soal sma biologi_f18
Soal sma biologi_f18Soal sma biologi_f18
Soal sma biologi_f18
 
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14
 
SOAL_SMA_BIOLOGI_F16.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F16.docxSOAL_SMA_BIOLOGI_F16.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F16.docx
 
Soal latihan-osn-biologi 1
Soal latihan-osn-biologi 1Soal latihan-osn-biologi 1
Soal latihan-osn-biologi 1
 

Recently uploaded

Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
d1051231053
 
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
muhammadfebri359
 
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
KajianIslamIlmiahSur
 
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
d1051231031
 
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGANINTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
albakiddies
 
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
aisyrahadatul14
 
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan PertanianDampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
d1051231078
 
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdfDAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
d1051231033
 
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
d1051231079
 

Recently uploaded (9)

Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
 
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
 
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
 
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
 
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGANINTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
 
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
 
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan PertanianDampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
 
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdfDAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
 
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
 

1

  • 1. 1. Ternak yang akan dipotong harus diperiksa untuk menghindari penyakit kuku dan mulut. Cabang ilmu biologi yang mempelajari hal tersebut adalah… A. Sitologi B. Sanitasi C. Mikologi D. Virologi E. Bakteriologi 2. Perhatikan tabel berikut. ruang lingkup tingkat organisasi 1. Asam Amino A. Organ 2. Tulang B. Sistem Organ 3. Jantung C. Molekul 4. Sistem Pencernaan D. Populasi 5. Hutan Hujan Tropis E. Bioma Manakah yang bukan pasangan.... A. 1 – C B. 2 – D C. 3 – A D. 4 – B E. 5 – E 3. Di beberapa daerah pada musim hujan terjadi banjir dan longsor, untuk mengatasinya perlu diterapkan salah satu cabang biologi, yaitu… A. Fisiologi B. Ekosistem C. Ekologi D. Higienis E. Sanitasi 4. Dokter mencatat pemeriksaan pada seorang pasien: suhu tubuh cenderung tinggi selama 3 hari terakhir, ada keluhan sakit di ulu hati, keluar bintik-bintik merah pada kulit, hasil la-boratorium trombosit sangat rendah. Berdasarkan gejala tersebut ditegaskan diagnosis pa-sien terserang penyakit DBD (demam berdarah dengue), yang penularannya melalui per- antara nyamuk. Perilaku nyamuk penyebab DBD merupakan persoalan biologi pada tingkat .... . A. Individu B. Populasi C. Komunitas D. Ekosistem E. Biosfer
  • 2. 5. Berbagai upaya dilakukan oleh pemerintah untuk mencegah penyebaran AIDS yang sa- ngat pesat dengan cara berkampanye dan juga melibatkan pemuka agama. Permasalahan ini merupakan permasalahan biologi pada tingkat .... . A. Komunitas B. Populasi C. Individu D. Sel E. ekosistem 6. Perusakan hutan tropis di Kalimantan menyebabkan semakin berkurangnya populasi orangutan. Hal tersebut menuntut peran aktif pemerintah dan masyarakat untuk mengatasinya. Berikut merupakan solusi yang dapat digunakan untuk mengatasi permasalahan tersebut, kecuali .... A. melarang penebangan liar di hutan Kalimantan. B. membuat program penangkaran orangutan C. menebang hutang dengan sistem tebang pilih D. memindahkan semua orangutan yang ada ke kebun binatang E. melarang masyarakat membuka lahan baru dengan cara membakar hutan 7. Radioisotop banyak digunakan sebagai radioterapi, radiodiagnosis dalam dunia kedokteran saat ini. Pemanfaatan radioidiagnosis dapat memberikan solusi untuk …. A. mendapatkan makanan berprotein tinggi secara cepat B. mendapatkan vaksin dari mikroorganisme yang telah dilemahkan atau dimatikan C. mendeteksi penyakit yang ditimbulkan oleh mikroorganisme patogen D. mendeteksi secara dini penyebab penyakit secara cepat, sederhana, dan akurat E. menghasilkan berbagai jenis vitamin dan mineral 8. Papsmear adalah alternatif solusi kemajuan teknik biopsi atau pengambilan jaringan tubuh dari seorang wanita dalam bidang kedokteran untuk mendiagnosis …. A. penyakit jantung koroner karena penyumbatan pembuluh arteri jantung oleh kolesterol B. nefritis yang disebabkan kegagalan fungsi ginjal karena kerusakan sel sel nefron C. TBC karena serangan bakteri penyakit yang menyebabkan infeksi paru-paru D. kanker rahim yang disebabkan pertumbuhan sel-sel yang tidak normal pada jaringan E. anemia sickle cell karena sel-sel darah merah tidak normal berbentuk bulan sabit 9. Teknologi bayi tabung yang digunakan sekarang,adalah merupakan hasil pengembangan dan aplikasi dari cabang biologi, yaitu . . . . A. Embriologi, karena membahas tentang perkembangan zigot sampai menjadi individu. B. Genetika, karena mempelajari tentang cara pewarisan sifat dari induk kepada anaknya C. Kependudukan, karena mempelajari dinamika penduduk
  • 3. D. Kebidanan, karena mempelajari tentang penanganan kelahiran bayi E. Anatomi, karena mempelajari struktur dalam tubuh organism. 10. Seorang siswa mengamati jaringan epidermis bawang merah, kemudian mendeskripsikan fungsi bagian‐bagiannya melalui studi pustaka. Telaah mengenai fungsi bagian‐bagian sel merupakan permasalahan biologi pada tingkat adalah …. A. molekul D. organ B. sel E. sistem organ C. jaringan 11. Seorang siswa sangat tertarik pada pelajaran biologi. Dia berharap dimasa depan akan dapat mengembangkan tanaman nanas sehingga menghasilkan nanas jenis baru dengan berbagai rasa. Untuk mewujudkan cita-cita tersebut sebaiknya siswa mendalami cabang biologi ... . A. biologi terapan B. pertanian C. teknologi pangan D. botani E. bioteknologi 12. Sampah, terutama sampah yang tidak dapat didegradasi seperti plastik dan dampak yang ditimbulkannya selalu menjadi masalah bagi kita. Untuk mengatasinya dapat dtempuh dengan cara membuat bakteri yang dapat mendegradasi plastik. Cabang ilmu bologi yang dilibatkan dan tingkat organisasi biologi adalah…. A. genetika – molekul B. mikrobiologi – ekosistem C. ekologi – komunitas D. mikrobiologi - sel E. biokimia – molekul