SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
PEMETAAN KOMPETENSI DAN TEKNIK PENILAIAN
Satuan Pendidikan : SMP Bruder Pontianak
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : VIII / 1-2 (Ganjil & Genap)
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Standar Kompetensi
(KI)
KI-1 dan KI-
2
: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam
sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
KI-3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
KI-4 : Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah konkret
dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.
No. Kompetensi Dasar Indikator
Kriteria
Ketuntasan
Teknik Penilaian
Tes Perf. Prod Proy Port
1
3.1 Mengidentifikasi unsur-unsurteks
berita(membanggakan dan
memotivasi) yang didengar dan
dibaca.
 Memahami pengertian teks berita
 Mengidentifikasi unsur-unsurteks berita(membanggakan dan
memotivasi) yang didengar dan dibaca.
 Menjelaskan langkah-langkah menentukan pokok-pokok/unsur-
unsur berita
70 
2
4.1 Menyimpulkan isi dari berita
(membanggakan dan memotivasi)
yang dibaca dan didengar.
 Merumuskan ringkasan/kesimpulan unsur-unsur teks berita yang
dibaca
 Menanggapi isi berita yang didengar atau dibaca
70 
3
3.2 Menelaah struktur dan kebahasaan
teks berita (membanggakan dan
memotivasi)yang didengar dan dibaca
berita
 Menganalisis struktur teks beritayang digunakan dalam
menulisbagian-bagian teks berita
 Menganalisis kaidah kebahasaan (bahasa baku, kalimat
langsung, konjungsi bawah, konjungsi temporal dan kronologis,
70 
No. Kompetensi Dasar Indikator
Kriteria
Ketuntasan
Teknik Penilaian
Tes Perf. Prod Proy Port
keterangan waktu, kata kerja mental) yang digunakan dalam
menulisbagian-bagian teks berita
4
4.2 Menyajikan data,informasi dalam
bentuk beritasecara lisan dan tulis
dengan memperhatikan struktur,
kebahasaan,atauaspek lisan (lafal,
intonasi, mimik, kinesik).
 Mengumpulkan data objek dari berbagai sumber tentag berita,
bahan, dan cara/langkah-langkah kegiatan yangdisusun menjadi
teks berita
 Menuliskan teks berita dengan memperhatikan unsur-unsur
berita dan polapenyajiannya
 Membacakan teks berita yang ditulis
70  
5
3.3 Mengidentifikasi informasiteks iklan,
slogan, atau poster (yang membuat
bangga dan memotivasi) dari berbagai
sumber yang dibaca dan didengar.
 Memahami pengertian teks iklan, slogan, poster
 Mengidentifikasi isi dan unsur–unsur yang terdapat pada iklan,
slogan, atau poster
 Membedakan unsur-unsur iklan, slogan, dan poster
70 
6
4.3 Menyimpulkan isi iklan, slogan, atau
poster (membanggakan dan
memotivasi) dari berbagai sumber
 Menyimpulkan isi teks iklan, slogan, atau poster
 Mempresentasikan isi teks iklan, slogan, atau poster
70 
3.4 Menelaah pola penyajian dan
kebahasaanteks iklan, slogan, atau
poster (yang membuat bangga dan
memotivasi) dari berbagai sumber
yang dibaca dan didengar
 Menjelaskan ciri-ciri atau komponen dan kebahasaan teks iklan,
slogan, atau poster berdasarkan teksiklan, slogan, atau poster
yang dibaca/didengar/ disaksikan
 Menganalisis langkah-langkah penulisan iklan, slogan atau
poster
 Merumuskan konteks iklan, slogan, atau poster sesuai dengan
keperluan untuk bahan penulisan slogan dan/poster
70 
4.4 Menyajikangagasan, pesan, ajakan
dalam bentuk iklan, slogan, atau
postersecara lisan dantulis.
 Menulis iklan, slogan, atau poster berdasarkan konteks yang
telah dirumuskan
 Mempresentasikan iklan, slogan, dan/atau poster yang ditulis
dengn berbagai variasi
70  
3.5 Mengidentifikasi informasi teks
eksposisiberupa artikel ilmiah populer
dari koran/ majalah) yang didengar
dan dibaca yang didengar dan dibaca.
 Merumuskan pengertian teks eksposisi.
 Merumuskan unsur-unsur teks eksposisi yang meliputi gagasan
dan fakta dan pola pengembangannya
 Menganalisis jenis-jenis paragraf dalam teks eksposisi.
70 
No. Kompetensi Dasar Indikator
Kriteria
Ketuntasan
Teknik Penilaian
Tes Perf. Prod Proy Port
 Menganalisis hubungan bagian-bagian struktur dan kebahasaan
teks eksposisi.
4.5 Menyimpulkan isi teks
eksposisi(artikel ilmiah populer dari
koran dan majalah) yang
diperdengarkan dan dibaca.
 Menganalisis informasi isi teks sesuai dengan bagian-bagian
teks eksposisi
 Menyimpulkan isi teks eksposisi hasil diskusi
70 
3.6 Menelaah isi dan strukturteks
eksposisi (berupa artikel ilmiah
populer dari koran/ majalah) yang
diperdengarkan atau dibaca
 Menganalisis struktur dan penggunaan kaidah bahasa teks
ekspoisi
 Menganalisisisi teks eksposisi (berupa artikel ilmiah populer
dari koran/ majalah) yang diperdengarkan atau dibaca
70 
4.6 Menyajikan gagasan, pendapat ke
dalam bentuk teks eksposisi
berupayang artikel ilmiah populer
(lingkungan hidup, kondisi sosial,
dan/atau keragaman budaya, dll)
secara lisan dan tertulis dengan
memperhatikan struktur, unsur
kebahasaan, aspek lisan
 Menyusun kerangka teks ekspoisi berdasarkan struktur, kaidah
bahasa,ciri kebahasaan, dan pola pengembangan kebahasaan
berdasarkanobjek yang akan ditulis
 Menulis teks ekposisi
 Mempresentasikanteks eksposisi
70  
3.7 Mengidentifikasi unsur-unsur
pembangun teks puisiyang
diperdengarkan atau dibaca.
 Merumuskan pengertian teks puisi melalui pengamatan model-
model teks puisi.
 Menelaah isi teks puisi yang dibaca.
 Mengidentifikasi unsur-unsur pembangun puisi dan jenis-
jenisnya.

70 
4.7 Menyimpulkan unsur-unsur
pembangun dan makna teks puisiyang
diperdengarkan atau dibaca
 Membuat kesimpulan tentang makna dan unsur-unsur
pembangun teks puisi
 Mempresentasikan kesimpulan yang telah dibuat
70 
3.8 Menelaah unsur-unsur pembangun
teks puisi (perjuangan,lingkungan
hidup, kondisi sosial, dan lain-lain)
 Merumuskan unsur-unsur pembentuk teks puisi
 Mengidentifikasi isi, penggunaan bahasa, kata-kata (konotasi
dan denotasi) dalam teks puisi
70 
No. Kompetensi Dasar Indikator
Kriteria
Ketuntasan
Teknik Penilaian
Tes Perf. Prod Proy Port
yang diperdengarkan atau dibaca.
4.8 Menyajikan gagasan, perasaan,
pendapat dalam bentuk teks
puisisecara tulis/ lisan dengan
memperhatikan unsur-unsur
pembangun puisi
 Menulis puisi berdasarkan konteks
 Membacakan puisi yang ditulis dan menanggapinyai
 Menyajikan gagasan, perasaan dan pandangan penulis melalui
puisi yang dibacakan
70  
3.9 Mengidentifikasi informasi dari teks
ekplanasi berupa paparan kejadian
suatu fenomena alam yang
diperdengarkan atau dibaca
 Merumuskan pengertian teks eksplanasi melalui pengamatan
model.
 Menyimpulkanciri-ciri berdasarkan pola/struktur teks eksplanasi
 Mengidentifikasi gagasan umum dalam teks eksplanasi.
 Menjelaskan langkah-langkahmeringkas isi teks eksplanasi
berdasar-kan gagasan umumnya
70 
4.9 Meringkasisiteks eksplanasi yang
berupa proses terjadinya suatu
fenomena dariberagamsumber yang
didengardan dibaca .
 Meringkas isi teks ekplanasi
 Memajang ringkasan teks eksplanasi.
70 
3.10 Menelaah teks eksplanasi berupa
paparan kejadian suatu fenomena
alam yang diperdengarkan atau
dibaca.
 Mengidentifikasi ragam isi teks eksplanasi
 Mengidentifikasi isi, struktur, dan kaidah teks eksplanasi.
 Mengidentifikasi pola-pola pengembangan teks eksplanasi
70 
4.10 Menyajikan informasi, data dalam
bentuk teks eksplanasi proses
terjadinya suatu fenomena secara lisan
dan tulisdengan memperhatikan
struktur, unsur kebahasaan, atau aspek
lisan
 Mengidentifikasi peristiwa-peristiwa yang terjadi di lingkungan
peserta didik tinggal sebagai bahan menulis teks eksplanasi.
 Merancang pola untuk menulis teks eksplanasi
 Menulis teks eksplanasi sesuai dengan kerangka/polayang telah
dirancang.
 Memajang teks eksplanasi yang disusun dan ringkaannya
70  
3.11 Mengidentifikasiinformasi pada
teksulasan tentang kualitas karya
(film, cerpen, puisi, novel, karya seni
daerah) yang dibaca atau
 Merumuskan pengertian teks ulasan melalui pengamatan model
 Mengidentifikasimacam-macam isi teks ulasan.
 Mengidentifikasi maksud dan cara mengungkapkan kelebihan
dan kekurangan teks ulasan
70 
No. Kompetensi Dasar Indikator
Kriteria
Ketuntasan
Teknik Penilaian
Tes Perf. Prod Proy Port
diperdengarkan
4.11 Menceritakan kembali isi teks ulasan
tentang kualitas karya (film, cerpen,
puisi, novel, karya seni daerah) yang
dibaca atau didengar.
 Menuliskan informasi berupa pernyataan kelebihan dan
kekurangan benda yang terdapat pada teks ulasan.
 Membacakan kelebihan produk, karya, benda pada teks ulasan
yang diidentifikasi
70 
3.12 Menelaah strukturdan kebahasaan
teks ulasan (film, cerpen, puisi, novel,
karya seni daerah) yang
diperdengarkan dan dibaca
 Menganalisis struktur dankebahasaan teks ulasan
 Menganalisis isi teks ulasan produk, karya, atau benda.
 Menjelaskan cara menulis teks ulasan
 Mengidentifikasi keunggulan dan kelemahan/kekurangan
produk, karya, atau benda tertentu sebagai bahan menulis teks
ulasan.
70 
4.12 Menyajikan tanggapan tentang
kualitas karya (film, cerpen, puisi,
novel, karya seni daerah, dll.) dalam
bentuk teks ulasansecara lisan dan
tulisdengan memperhatikan struktur,
unsur kebahasaan, atau aspek lisan
 Menulis teks ulasan dengan memperhatikan struktur, kaidah-
kaidah bahasa,dan data produk, karya, atau benda.
 Memajang teks ulasan untuk dikomentari peserta didk lain
(perorangan/kelompok)
 
3.13 Mengidentifikasi jenissaran, ajakan,
arahan, dan pertimbangan tentang
berbagai hal positif atas permasalahan
aktual dari teks persuasi (lingkungan
hidup, kondisi sosial, dan/atau
keragaman budaya) yang didengar
dan dibaca.
 Merumuskan pengertian teks persuasi
 Mengidentifikasi ajakan-ajakan dalam teks persuasi
 Merumuskan informasi yang terdapat pada teks persuasi sesuai
dengan bagian-bagian teks persuasi
 Menyimpulkan cara menyajikan informasi isi teks persuasi
70 
4.13 Menyimpulkanisi saran, ajakan,
arahan, pertimbangan tentang
berbagai hal positif permasalahan
aktual dari teks persuasi (lingkungan
hidup, kondisi sosial, dan/atau
keragaman budaya) yang didengar
 Menyimpulkanisi saran, ajakan, arahan, pertimbangan tentang
berbagai hal positif permasalahan aktual dari teks persuasi
(lingkungan hidup, kondisi sosial, dan/atau keragaman budaya)
yang didengar dan dibaca
70 
No. Kompetensi Dasar Indikator
Kriteria
Ketuntasan
Teknik Penilaian
Tes Perf. Prod Proy Port
dan dibaca.
3. 14 Menelaah struktur dan kebahasaan
teks persuasi yang berupa saran,
ajakan, dan pertimbangan tentang
berbagai permasalahan aktual
(lingkungan hidup, kondisi sosial,
dan/atau keragaman budaya, dll) dari
berbagai sumber yang didengar dan
dibaca
 Mengidentifikasistruktur dan unsur kebahasaan teks persuasi
 Mengidentifikasi permasalahan aktual yang perlu diangkat
untuk diberi masukan sebagai bahan menulis teks persuasi
 Menjelaskan cara menyusun teks persuasi tentang masalah
aktual tertentu dengan memperhatikan gagasan utama, alasan
dan bukti, saran, arahan, atau ajakan, serta unsur kebahasaan
yang digunakan
70 
4.14 Menyajikan teks persuasi (saran,
ajakan, arahan, dan pertimbangan)
secara tulis dan lisan dengan
memperhatikan struktur, kebahasaan,
atau aspek lisan
 Menulis teks persuasi dengan memperhatikan struktur dan
kaidah kebahasaan teks persuasi
 Mempresentasikan teks persuasi yang ditulis
70  
3.15 Mengidentifikasi unsur-unsurdrama
(tradisional dan moderen) yang
disajikan dalam bentuk pentas atau
naskah.
 Merumuskan pengertian teks drama melalui pengamatan model
 Mengidentifikasi karakteristik teks drama
 Mengidentifikasi unsur-unsur drama
 Mengidentifikasi isi drama
70 
4.15 Menginterprestasi drama (tradisional
dan modern) yang dibaca dan
ditonton/ didengar
 Menganalisis unsur dan isi drama yang ditonton
 Menanggapi dan melaporkan secara lisan dan atau tulis isi
drama yang ditonton
70 
3.16 Menelaah karakteristik unsur dan
kaidah kebahasaan dalam teks drama
yang berbentuk naskah atau pentas.
 Mengidentifikasi karakteristik teks drama berdasarkan struktur
dan kaidahnya
 Menjelaskan cara menulis teks drama dan penyajiannya
 Memahami langkah-langkah pementasan drama
70 
4.16 Menyajikan drama dalam bentuk
pentas atau naskah
 Menulis teks drama
 Mementaskan drama secara berkelompok
70  
3.17 Menggali dan menemukan informasi
dari buku fiksi dan nonfiksi yang
dibaca
 Mengidentifikasi informasi buku melalui indeks
 Mengidentifikasi informasi dalam buku fiksi dan non fiksi
 Mengidentifikasi peta konsep alur dalam buku fiksi dan non
70 
No. Kompetensi Dasar Indikator
Kriteria
Ketuntasan
Teknik Penilaian
Tes Perf. Prod Proy Port
fiksi
 Memahami teknik-teknik membaca buku fiksi dan non-fiksi
4.17 Membuat peta konsep/ garis alur dari
buku fiksi dan nonfiksi yang dibaca
 Membuat peta konsep alur dari buku fiksi dan nonfiksi
 Mempresentasikan informasi peta konsep alur buku fiksi dan
nonfiksi
70 
3.18 Menelaah unsurbuku fiksi dan
nonfiksi yang dibaca
 Mengidentifikasi ungkapan dalam buku fiksi dan nonfiksi
 Mengidentifikasi unsur-unsur menarik dalam buku fiksi dan
nonfiksi
 Mengidentifikasi unsur kebahasaan dalam buku fiksi dan
nonfiksi
70 
4.18 Menyajikan tanggapan terhadap buku
fiksi dan nonfiksi yang dibacasecara
lisan/ tertulis
 Membuat tanggapan terhadap buku fiksi.
 Menyajikanan tanggapan terhadap buku fiksi.
 Memberikankomentar terhadap tanggapan terhadap buku fiksi.
70  
Penetapan Teknik Penilaian
Dalam memilih teknik penilaian mempertimbangkan cirri indikator, contoh:
o Apabila tuntutan indikator melakukan sesuatu, maka teknik penilaiannya adalah unjuk kerja (performance).
o Apabila tuntutan indikator berkaitan dengan pemahaman konsep, maka teknik penilaiannya adalah tertulis.
o Apabila tuntutan indikator memuat unsur penyelidikan, maka teknik penilaiannya adalah proyek
Mengetahui:
Kepala SMP Bruder Pontianak
Markus Donat, S.Pd
Pontianak, 18 Juli 2022
Guru Mata Pelajaran
Elisabet Betinina, S.Pd

More Related Content

Similar to 07. Pemetaan Kompetensi.docx

3. Penetapan Indikator Pencapaian Kompetensi.docx
3. Penetapan Indikator Pencapaian Kompetensi.docx3. Penetapan Indikator Pencapaian Kompetensi.docx
3. Penetapan Indikator Pencapaian Kompetensi.docxTarunaWijaya6
 
02. Silabus f.docx
02. Silabus f.docx02. Silabus f.docx
02. Silabus f.docxFazaTirmiola
 
SILABUS BIND 7.docx
SILABUS BIND 7.docxSILABUS BIND 7.docx
SILABUS BIND 7.docxIanahIanah1
 
15 Silabus.docx
15 Silabus.docx15 Silabus.docx
15 Silabus.docxArulArya1
 
SILABUS B. IND KELAS X SEMESTER 1.docx
SILABUS B. IND KELAS X SEMESTER 1.docxSILABUS B. IND KELAS X SEMESTER 1.docx
SILABUS B. IND KELAS X SEMESTER 1.docxMGMPBahasaIndonesia2
 
PEMETAAN SK, KD-SKL, KI, KD.docx
PEMETAAN SK, KD-SKL, KI, KD.docxPEMETAAN SK, KD-SKL, KI, KD.docx
PEMETAAN SK, KD-SKL, KI, KD.docxGANJEN
 
11. Silabus (8 Kolom) - www.ilmuguru.org.docx
11. Silabus (8 Kolom) - www.ilmuguru.org.docx11. Silabus (8 Kolom) - www.ilmuguru.org.docx
11. Silabus (8 Kolom) - www.ilmuguru.org.docxSMPN5Bunobogu
 
SILABUS LENGKAP BAHASA iNDONESIA KELAS 9SEMESTER 1-2.pdf
SILABUS LENGKAP BAHASA iNDONESIA KELAS 9SEMESTER 1-2.pdfSILABUS LENGKAP BAHASA iNDONESIA KELAS 9SEMESTER 1-2.pdf
SILABUS LENGKAP BAHASA iNDONESIA KELAS 9SEMESTER 1-2.pdfarumTy1
 
SILABUS BAHASA INDONESIA KELAS VII.docx
SILABUS BAHASA INDONESIA KELAS VII.docxSILABUS BAHASA INDONESIA KELAS VII.docx
SILABUS BAHASA INDONESIA KELAS VII.docxEniMugilastuti
 
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.1.doc
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.1.docSILABUS BHS INDONESIA KLS VII.1.doc
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.1.docEkaJaka
 
RPP Revisi 2017 Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Kurikulum 2013
RPP Revisi 2017 Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Kurikulum 2013RPP Revisi 2017 Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Kurikulum 2013
RPP Revisi 2017 Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Kurikulum 2013Best Movie And TV
 
Rpp revisi 2016 bahasa indonesia smp kelas 7 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 bahasa indonesia smp kelas 7   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 bahasa indonesia smp kelas 7   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 bahasa indonesia smp kelas 7 rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
SILABUS BINDO KLS XII SMSTR 2.docx
SILABUS BINDO KLS XII SMSTR 2.docxSILABUS BINDO KLS XII SMSTR 2.docx
SILABUS BINDO KLS XII SMSTR 2.docxssuser04a789
 
SKL- KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS IX
SKL- KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS IXSKL- KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS IX
SKL- KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS IXApri Hartono7
 
10. Program Tahunan - www.ilmuguru.org BRU.docx
10. Program Tahunan - www.ilmuguru.org BRU.docx10. Program Tahunan - www.ilmuguru.org BRU.docx
10. Program Tahunan - www.ilmuguru.org BRU.docxnoviapri91
 
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1.docx
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1.docxSILABUS BINDO KLS X SMSTR 1.docx
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1.docxNovaSinaga9
 
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1 MAPEL BAHASA INDONESIA
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1 MAPEL BAHASA INDONESIASILABUS BINDO KLS X SMSTR 1 MAPEL BAHASA INDONESIA
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1 MAPEL BAHASA INDONESIAbenediktusjohnvianey
 

Similar to 07. Pemetaan Kompetensi.docx (20)

Prota kelas vii fix
Prota kelas vii fixProta kelas vii fix
Prota kelas vii fix
 
3. Penetapan Indikator Pencapaian Kompetensi.docx
3. Penetapan Indikator Pencapaian Kompetensi.docx3. Penetapan Indikator Pencapaian Kompetensi.docx
3. Penetapan Indikator Pencapaian Kompetensi.docx
 
02. Silabus f.docx
02. Silabus f.docx02. Silabus f.docx
02. Silabus f.docx
 
SILABUS BIND 7.docx
SILABUS BIND 7.docxSILABUS BIND 7.docx
SILABUS BIND 7.docx
 
Silabus BAHASA INDONESIA K13 2017 RASTILAH
Silabus BAHASA INDONESIA K13 2017 RASTILAHSilabus BAHASA INDONESIA K13 2017 RASTILAH
Silabus BAHASA INDONESIA K13 2017 RASTILAH
 
15 Silabus.docx
15 Silabus.docx15 Silabus.docx
15 Silabus.docx
 
SILABUS B. IND KELAS X SEMESTER 1.docx
SILABUS B. IND KELAS X SEMESTER 1.docxSILABUS B. IND KELAS X SEMESTER 1.docx
SILABUS B. IND KELAS X SEMESTER 1.docx
 
PEMETAAN SK, KD-SKL, KI, KD.docx
PEMETAAN SK, KD-SKL, KI, KD.docxPEMETAAN SK, KD-SKL, KI, KD.docx
PEMETAAN SK, KD-SKL, KI, KD.docx
 
11. Silabus (8 Kolom) - www.ilmuguru.org.docx
11. Silabus (8 Kolom) - www.ilmuguru.org.docx11. Silabus (8 Kolom) - www.ilmuguru.org.docx
11. Silabus (8 Kolom) - www.ilmuguru.org.docx
 
S I L A B U S.docx
S I L A B U S.docxS I L A B U S.docx
S I L A B U S.docx
 
SILABUS LENGKAP BAHASA iNDONESIA KELAS 9SEMESTER 1-2.pdf
SILABUS LENGKAP BAHASA iNDONESIA KELAS 9SEMESTER 1-2.pdfSILABUS LENGKAP BAHASA iNDONESIA KELAS 9SEMESTER 1-2.pdf
SILABUS LENGKAP BAHASA iNDONESIA KELAS 9SEMESTER 1-2.pdf
 
SILABUS BAHASA INDONESIA KELAS VII.docx
SILABUS BAHASA INDONESIA KELAS VII.docxSILABUS BAHASA INDONESIA KELAS VII.docx
SILABUS BAHASA INDONESIA KELAS VII.docx
 
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.1.doc
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.1.docSILABUS BHS INDONESIA KLS VII.1.doc
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.1.doc
 
RPP Revisi 2017 Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Kurikulum 2013
RPP Revisi 2017 Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Kurikulum 2013RPP Revisi 2017 Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Kurikulum 2013
RPP Revisi 2017 Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Kurikulum 2013
 
Rpp revisi 2016 bahasa indonesia smp kelas 7 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 bahasa indonesia smp kelas 7   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 bahasa indonesia smp kelas 7   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 bahasa indonesia smp kelas 7 rpp diva pendidikan
 
SILABUS BINDO KLS XII SMSTR 2.docx
SILABUS BINDO KLS XII SMSTR 2.docxSILABUS BINDO KLS XII SMSTR 2.docx
SILABUS BINDO KLS XII SMSTR 2.docx
 
SKL- KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS IX
SKL- KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS IXSKL- KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS IX
SKL- KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS IX
 
10. Program Tahunan - www.ilmuguru.org BRU.docx
10. Program Tahunan - www.ilmuguru.org BRU.docx10. Program Tahunan - www.ilmuguru.org BRU.docx
10. Program Tahunan - www.ilmuguru.org BRU.docx
 
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1.docx
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1.docxSILABUS BINDO KLS X SMSTR 1.docx
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1.docx
 
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1 MAPEL BAHASA INDONESIA
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1 MAPEL BAHASA INDONESIASILABUS BINDO KLS X SMSTR 1 MAPEL BAHASA INDONESIA
SILABUS BINDO KLS X SMSTR 1 MAPEL BAHASA INDONESIA
 

Recently uploaded

MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 

Recently uploaded (20)

MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 

07. Pemetaan Kompetensi.docx

  • 1. PEMETAAN KOMPETENSI DAN TEKNIK PENILAIAN Satuan Pendidikan : SMP Bruder Pontianak Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/Semester : VIII / 1-2 (Ganjil & Genap) Tahun Pelajaran : 2022/2023 Standar Kompetensi (KI) KI-1 dan KI- 2 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional. KI-3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait fenomena dan kejadian tampak mata. KI-4 : Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori. No. Kompetensi Dasar Indikator Kriteria Ketuntasan Teknik Penilaian Tes Perf. Prod Proy Port 1 3.1 Mengidentifikasi unsur-unsurteks berita(membanggakan dan memotivasi) yang didengar dan dibaca.  Memahami pengertian teks berita  Mengidentifikasi unsur-unsurteks berita(membanggakan dan memotivasi) yang didengar dan dibaca.  Menjelaskan langkah-langkah menentukan pokok-pokok/unsur- unsur berita 70  2 4.1 Menyimpulkan isi dari berita (membanggakan dan memotivasi) yang dibaca dan didengar.  Merumuskan ringkasan/kesimpulan unsur-unsur teks berita yang dibaca  Menanggapi isi berita yang didengar atau dibaca 70  3 3.2 Menelaah struktur dan kebahasaan teks berita (membanggakan dan memotivasi)yang didengar dan dibaca berita  Menganalisis struktur teks beritayang digunakan dalam menulisbagian-bagian teks berita  Menganalisis kaidah kebahasaan (bahasa baku, kalimat langsung, konjungsi bawah, konjungsi temporal dan kronologis, 70 
  • 2. No. Kompetensi Dasar Indikator Kriteria Ketuntasan Teknik Penilaian Tes Perf. Prod Proy Port keterangan waktu, kata kerja mental) yang digunakan dalam menulisbagian-bagian teks berita 4 4.2 Menyajikan data,informasi dalam bentuk beritasecara lisan dan tulis dengan memperhatikan struktur, kebahasaan,atauaspek lisan (lafal, intonasi, mimik, kinesik).  Mengumpulkan data objek dari berbagai sumber tentag berita, bahan, dan cara/langkah-langkah kegiatan yangdisusun menjadi teks berita  Menuliskan teks berita dengan memperhatikan unsur-unsur berita dan polapenyajiannya  Membacakan teks berita yang ditulis 70   5 3.3 Mengidentifikasi informasiteks iklan, slogan, atau poster (yang membuat bangga dan memotivasi) dari berbagai sumber yang dibaca dan didengar.  Memahami pengertian teks iklan, slogan, poster  Mengidentifikasi isi dan unsur–unsur yang terdapat pada iklan, slogan, atau poster  Membedakan unsur-unsur iklan, slogan, dan poster 70  6 4.3 Menyimpulkan isi iklan, slogan, atau poster (membanggakan dan memotivasi) dari berbagai sumber  Menyimpulkan isi teks iklan, slogan, atau poster  Mempresentasikan isi teks iklan, slogan, atau poster 70  3.4 Menelaah pola penyajian dan kebahasaanteks iklan, slogan, atau poster (yang membuat bangga dan memotivasi) dari berbagai sumber yang dibaca dan didengar  Menjelaskan ciri-ciri atau komponen dan kebahasaan teks iklan, slogan, atau poster berdasarkan teksiklan, slogan, atau poster yang dibaca/didengar/ disaksikan  Menganalisis langkah-langkah penulisan iklan, slogan atau poster  Merumuskan konteks iklan, slogan, atau poster sesuai dengan keperluan untuk bahan penulisan slogan dan/poster 70  4.4 Menyajikangagasan, pesan, ajakan dalam bentuk iklan, slogan, atau postersecara lisan dantulis.  Menulis iklan, slogan, atau poster berdasarkan konteks yang telah dirumuskan  Mempresentasikan iklan, slogan, dan/atau poster yang ditulis dengn berbagai variasi 70   3.5 Mengidentifikasi informasi teks eksposisiberupa artikel ilmiah populer dari koran/ majalah) yang didengar dan dibaca yang didengar dan dibaca.  Merumuskan pengertian teks eksposisi.  Merumuskan unsur-unsur teks eksposisi yang meliputi gagasan dan fakta dan pola pengembangannya  Menganalisis jenis-jenis paragraf dalam teks eksposisi. 70 
  • 3. No. Kompetensi Dasar Indikator Kriteria Ketuntasan Teknik Penilaian Tes Perf. Prod Proy Port  Menganalisis hubungan bagian-bagian struktur dan kebahasaan teks eksposisi. 4.5 Menyimpulkan isi teks eksposisi(artikel ilmiah populer dari koran dan majalah) yang diperdengarkan dan dibaca.  Menganalisis informasi isi teks sesuai dengan bagian-bagian teks eksposisi  Menyimpulkan isi teks eksposisi hasil diskusi 70  3.6 Menelaah isi dan strukturteks eksposisi (berupa artikel ilmiah populer dari koran/ majalah) yang diperdengarkan atau dibaca  Menganalisis struktur dan penggunaan kaidah bahasa teks ekspoisi  Menganalisisisi teks eksposisi (berupa artikel ilmiah populer dari koran/ majalah) yang diperdengarkan atau dibaca 70  4.6 Menyajikan gagasan, pendapat ke dalam bentuk teks eksposisi berupayang artikel ilmiah populer (lingkungan hidup, kondisi sosial, dan/atau keragaman budaya, dll) secara lisan dan tertulis dengan memperhatikan struktur, unsur kebahasaan, aspek lisan  Menyusun kerangka teks ekspoisi berdasarkan struktur, kaidah bahasa,ciri kebahasaan, dan pola pengembangan kebahasaan berdasarkanobjek yang akan ditulis  Menulis teks ekposisi  Mempresentasikanteks eksposisi 70   3.7 Mengidentifikasi unsur-unsur pembangun teks puisiyang diperdengarkan atau dibaca.  Merumuskan pengertian teks puisi melalui pengamatan model- model teks puisi.  Menelaah isi teks puisi yang dibaca.  Mengidentifikasi unsur-unsur pembangun puisi dan jenis- jenisnya.  70  4.7 Menyimpulkan unsur-unsur pembangun dan makna teks puisiyang diperdengarkan atau dibaca  Membuat kesimpulan tentang makna dan unsur-unsur pembangun teks puisi  Mempresentasikan kesimpulan yang telah dibuat 70  3.8 Menelaah unsur-unsur pembangun teks puisi (perjuangan,lingkungan hidup, kondisi sosial, dan lain-lain)  Merumuskan unsur-unsur pembentuk teks puisi  Mengidentifikasi isi, penggunaan bahasa, kata-kata (konotasi dan denotasi) dalam teks puisi 70 
  • 4. No. Kompetensi Dasar Indikator Kriteria Ketuntasan Teknik Penilaian Tes Perf. Prod Proy Port yang diperdengarkan atau dibaca. 4.8 Menyajikan gagasan, perasaan, pendapat dalam bentuk teks puisisecara tulis/ lisan dengan memperhatikan unsur-unsur pembangun puisi  Menulis puisi berdasarkan konteks  Membacakan puisi yang ditulis dan menanggapinyai  Menyajikan gagasan, perasaan dan pandangan penulis melalui puisi yang dibacakan 70   3.9 Mengidentifikasi informasi dari teks ekplanasi berupa paparan kejadian suatu fenomena alam yang diperdengarkan atau dibaca  Merumuskan pengertian teks eksplanasi melalui pengamatan model.  Menyimpulkanciri-ciri berdasarkan pola/struktur teks eksplanasi  Mengidentifikasi gagasan umum dalam teks eksplanasi.  Menjelaskan langkah-langkahmeringkas isi teks eksplanasi berdasar-kan gagasan umumnya 70  4.9 Meringkasisiteks eksplanasi yang berupa proses terjadinya suatu fenomena dariberagamsumber yang didengardan dibaca .  Meringkas isi teks ekplanasi  Memajang ringkasan teks eksplanasi. 70  3.10 Menelaah teks eksplanasi berupa paparan kejadian suatu fenomena alam yang diperdengarkan atau dibaca.  Mengidentifikasi ragam isi teks eksplanasi  Mengidentifikasi isi, struktur, dan kaidah teks eksplanasi.  Mengidentifikasi pola-pola pengembangan teks eksplanasi 70  4.10 Menyajikan informasi, data dalam bentuk teks eksplanasi proses terjadinya suatu fenomena secara lisan dan tulisdengan memperhatikan struktur, unsur kebahasaan, atau aspek lisan  Mengidentifikasi peristiwa-peristiwa yang terjadi di lingkungan peserta didik tinggal sebagai bahan menulis teks eksplanasi.  Merancang pola untuk menulis teks eksplanasi  Menulis teks eksplanasi sesuai dengan kerangka/polayang telah dirancang.  Memajang teks eksplanasi yang disusun dan ringkaannya 70   3.11 Mengidentifikasiinformasi pada teksulasan tentang kualitas karya (film, cerpen, puisi, novel, karya seni daerah) yang dibaca atau  Merumuskan pengertian teks ulasan melalui pengamatan model  Mengidentifikasimacam-macam isi teks ulasan.  Mengidentifikasi maksud dan cara mengungkapkan kelebihan dan kekurangan teks ulasan 70 
  • 5. No. Kompetensi Dasar Indikator Kriteria Ketuntasan Teknik Penilaian Tes Perf. Prod Proy Port diperdengarkan 4.11 Menceritakan kembali isi teks ulasan tentang kualitas karya (film, cerpen, puisi, novel, karya seni daerah) yang dibaca atau didengar.  Menuliskan informasi berupa pernyataan kelebihan dan kekurangan benda yang terdapat pada teks ulasan.  Membacakan kelebihan produk, karya, benda pada teks ulasan yang diidentifikasi 70  3.12 Menelaah strukturdan kebahasaan teks ulasan (film, cerpen, puisi, novel, karya seni daerah) yang diperdengarkan dan dibaca  Menganalisis struktur dankebahasaan teks ulasan  Menganalisis isi teks ulasan produk, karya, atau benda.  Menjelaskan cara menulis teks ulasan  Mengidentifikasi keunggulan dan kelemahan/kekurangan produk, karya, atau benda tertentu sebagai bahan menulis teks ulasan. 70  4.12 Menyajikan tanggapan tentang kualitas karya (film, cerpen, puisi, novel, karya seni daerah, dll.) dalam bentuk teks ulasansecara lisan dan tulisdengan memperhatikan struktur, unsur kebahasaan, atau aspek lisan  Menulis teks ulasan dengan memperhatikan struktur, kaidah- kaidah bahasa,dan data produk, karya, atau benda.  Memajang teks ulasan untuk dikomentari peserta didk lain (perorangan/kelompok)   3.13 Mengidentifikasi jenissaran, ajakan, arahan, dan pertimbangan tentang berbagai hal positif atas permasalahan aktual dari teks persuasi (lingkungan hidup, kondisi sosial, dan/atau keragaman budaya) yang didengar dan dibaca.  Merumuskan pengertian teks persuasi  Mengidentifikasi ajakan-ajakan dalam teks persuasi  Merumuskan informasi yang terdapat pada teks persuasi sesuai dengan bagian-bagian teks persuasi  Menyimpulkan cara menyajikan informasi isi teks persuasi 70  4.13 Menyimpulkanisi saran, ajakan, arahan, pertimbangan tentang berbagai hal positif permasalahan aktual dari teks persuasi (lingkungan hidup, kondisi sosial, dan/atau keragaman budaya) yang didengar  Menyimpulkanisi saran, ajakan, arahan, pertimbangan tentang berbagai hal positif permasalahan aktual dari teks persuasi (lingkungan hidup, kondisi sosial, dan/atau keragaman budaya) yang didengar dan dibaca 70 
  • 6. No. Kompetensi Dasar Indikator Kriteria Ketuntasan Teknik Penilaian Tes Perf. Prod Proy Port dan dibaca. 3. 14 Menelaah struktur dan kebahasaan teks persuasi yang berupa saran, ajakan, dan pertimbangan tentang berbagai permasalahan aktual (lingkungan hidup, kondisi sosial, dan/atau keragaman budaya, dll) dari berbagai sumber yang didengar dan dibaca  Mengidentifikasistruktur dan unsur kebahasaan teks persuasi  Mengidentifikasi permasalahan aktual yang perlu diangkat untuk diberi masukan sebagai bahan menulis teks persuasi  Menjelaskan cara menyusun teks persuasi tentang masalah aktual tertentu dengan memperhatikan gagasan utama, alasan dan bukti, saran, arahan, atau ajakan, serta unsur kebahasaan yang digunakan 70  4.14 Menyajikan teks persuasi (saran, ajakan, arahan, dan pertimbangan) secara tulis dan lisan dengan memperhatikan struktur, kebahasaan, atau aspek lisan  Menulis teks persuasi dengan memperhatikan struktur dan kaidah kebahasaan teks persuasi  Mempresentasikan teks persuasi yang ditulis 70   3.15 Mengidentifikasi unsur-unsurdrama (tradisional dan moderen) yang disajikan dalam bentuk pentas atau naskah.  Merumuskan pengertian teks drama melalui pengamatan model  Mengidentifikasi karakteristik teks drama  Mengidentifikasi unsur-unsur drama  Mengidentifikasi isi drama 70  4.15 Menginterprestasi drama (tradisional dan modern) yang dibaca dan ditonton/ didengar  Menganalisis unsur dan isi drama yang ditonton  Menanggapi dan melaporkan secara lisan dan atau tulis isi drama yang ditonton 70  3.16 Menelaah karakteristik unsur dan kaidah kebahasaan dalam teks drama yang berbentuk naskah atau pentas.  Mengidentifikasi karakteristik teks drama berdasarkan struktur dan kaidahnya  Menjelaskan cara menulis teks drama dan penyajiannya  Memahami langkah-langkah pementasan drama 70  4.16 Menyajikan drama dalam bentuk pentas atau naskah  Menulis teks drama  Mementaskan drama secara berkelompok 70   3.17 Menggali dan menemukan informasi dari buku fiksi dan nonfiksi yang dibaca  Mengidentifikasi informasi buku melalui indeks  Mengidentifikasi informasi dalam buku fiksi dan non fiksi  Mengidentifikasi peta konsep alur dalam buku fiksi dan non 70 
  • 7. No. Kompetensi Dasar Indikator Kriteria Ketuntasan Teknik Penilaian Tes Perf. Prod Proy Port fiksi  Memahami teknik-teknik membaca buku fiksi dan non-fiksi 4.17 Membuat peta konsep/ garis alur dari buku fiksi dan nonfiksi yang dibaca  Membuat peta konsep alur dari buku fiksi dan nonfiksi  Mempresentasikan informasi peta konsep alur buku fiksi dan nonfiksi 70  3.18 Menelaah unsurbuku fiksi dan nonfiksi yang dibaca  Mengidentifikasi ungkapan dalam buku fiksi dan nonfiksi  Mengidentifikasi unsur-unsur menarik dalam buku fiksi dan nonfiksi  Mengidentifikasi unsur kebahasaan dalam buku fiksi dan nonfiksi 70  4.18 Menyajikan tanggapan terhadap buku fiksi dan nonfiksi yang dibacasecara lisan/ tertulis  Membuat tanggapan terhadap buku fiksi.  Menyajikanan tanggapan terhadap buku fiksi.  Memberikankomentar terhadap tanggapan terhadap buku fiksi. 70   Penetapan Teknik Penilaian Dalam memilih teknik penilaian mempertimbangkan cirri indikator, contoh: o Apabila tuntutan indikator melakukan sesuatu, maka teknik penilaiannya adalah unjuk kerja (performance). o Apabila tuntutan indikator berkaitan dengan pemahaman konsep, maka teknik penilaiannya adalah tertulis. o Apabila tuntutan indikator memuat unsur penyelidikan, maka teknik penilaiannya adalah proyek Mengetahui: Kepala SMP Bruder Pontianak Markus Donat, S.Pd Pontianak, 18 Juli 2022 Guru Mata Pelajaran Elisabet Betinina, S.Pd