SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Oleh kel.2
Kanker kulit adalah penyakit dimana kulit
kehilangan kemampuannya untuk generasi
dan tumbuh secara normal.Sel-sel kulit yang
sehat secara normal dapat membelah diri
secara teratur untuk menggantikan sel-sel
kulit mati dan tumbuh kembali.
ada beberapa factor resiko yang dapat menyebabkan
timbulnya kanker kulit yaitu:
a. Paparan Sinar Ultraviolet (UV)
b. Kulit Putih
c. Paparan karsinogen
d. Keturunan
e. Faktor usia
f. Rokok dan tembakau
g. Sinar matahari
h. Bahan kimia
i. Bakteri dan virus atau kuman
Kanker kulit merupakan kanker yang paling nampak
gejalanya karena kanker kulit itu ada dibagian terluar dari
tubuh kita. Kanker kulit biasanya diawali dari sebuah
bentol atau tompel di bagian kulit tersebut. Kanker kulit
pada hakikatnya merupakan keganasan dari sel-sel yang
berkembang tak terkendali. Sel-sel tersebut akan merusak
jaringan-jaringan kulit. Selain itu, sel-sel kanker tersebut
tidak akan pernah mati meskipun telah memasuki usia
penghujung. Karena itu terjadi penumpukan di jaringan
kulit yang akhirnya menjadi suatu benjolan
Gejala-gejala yang sering muncul akibat kanker kulit antara
lain :
a. Benjolan kecil yang membesar
b. Benjolan yang permukaannya tidak rata dan
mudah berdarah
c.Tahi lalat yang berubah warna
d. Koreng atau borok dan luka yang tidak sembuh
e. Bercak kecoklatan pada orang tua
f. Bercak hitam ysng menebal pada telapak kaki dan tangan
Kecacatan karena pembedahan terutama bila kanker kulit
tersebut kambuh ada wajah yang membutuhkan reseksi
ulang, atau jika eksisi luas dibutuhkan seperti halnya ada
melanoma. Selain itu juga dapat terjadi metastase
penyakit ke otak biasanya fatal kecuali bila reseksi
pembedahan masih mungkin di lakukan.
Serta dapat menimbulkan metastase tulang dan dapat
menimbulkan nyeri berat dan mengarah pada fraktur dan
kompresi medulla spinalis.
1.Karsinoma sel basal (KSB)
Basalioma atau karsinoma sel basal (KSB) merupakan kanker kulit
yang timbul dari lapisan sel basal epidermis atau folikel
rambut.Kanker kulit jenis ini tidak mengalami penyebaran
(metastasis) ke bagian tubuh lainnya, tetapi sel kanker dapat
berkembang dan menyebabkan kerusakan jaringan kulit
sekitarnya.
2.Karsinoma sel skuamosa
Karsinoma sel skuamosa merupakan proliferasi maligna yang
timbul dari dalam epidermis.Meskipun biasanya muncul pada
kulit yang rusak karena sinar matahari, karsinoma ini dapat pula
timbul dar kulit yang normal atau lesi yang sudah ada
sebelumnya.
Melanoma maligna merupakan neoplasma maligna dengan
terdapatnya melanosit (sel-sel pigmen) dalam lapisan epidermis
maupun dermis (dan kadang-kadang sel subkutan)
G. PEMERIKSAAN PENUNJANG
a. Laboratorium test dan Cuci darah
b. Biopsy jaringan
c. pemeriksaan darah, pemeriksaan sinar x,
dan atau CT scan.
Power poin integumen

More Related Content

Similar to Power poin integumen

Bab 3 konsep dasar neoplasma sesi 1-dr,herlin RMIK POLITEKNIK BAUBAU.pptx
Bab 3 konsep dasar neoplasma sesi 1-dr,herlin RMIK POLITEKNIK BAUBAU.pptxBab 3 konsep dasar neoplasma sesi 1-dr,herlin RMIK POLITEKNIK BAUBAU.pptx
Bab 3 konsep dasar neoplasma sesi 1-dr,herlin RMIK POLITEKNIK BAUBAU.pptxHerlin14
 
Makalah tumor dan keganasan pada kulit
Makalah tumor dan keganasan pada kulitMakalah tumor dan keganasan pada kulit
Makalah tumor dan keganasan pada kulitPuskesmas Cugenang
 
teknis model baelajar.pptx
teknis model baelajar.pptxteknis model baelajar.pptx
teknis model baelajar.pptxnovinurfaika
 
Breast Cancer. Kanker Payudara. Description, Type, etc
Breast Cancer. Kanker Payudara. Description, Type, etcBreast Cancer. Kanker Payudara. Description, Type, etc
Breast Cancer. Kanker Payudara. Description, Type, etcVina Habibah
 
2. dr Airin - Identification of Skin Cancer Where are We.pdf
2. dr Airin - Identification of Skin Cancer Where are We.pdf2. dr Airin - Identification of Skin Cancer Where are We.pdf
2. dr Airin - Identification of Skin Cancer Where are We.pdfkurnia537765
 
Neoplasma, keganasan
Neoplasma, keganasanNeoplasma, keganasan
Neoplasma, keganasanABD. RAHMAN
 
Makalah Karsinoma Payudara
Makalah Karsinoma PayudaraMakalah Karsinoma Payudara
Makalah Karsinoma PayudaraMagfirah Amir
 
Mengenal penyakit kanker payudara
Mengenal penyakit kanker payudaraMengenal penyakit kanker payudara
Mengenal penyakit kanker payudaraikakecilofficial
 

Similar to Power poin integumen (20)

Bab ii AKPER PEMKAB MUNA
Bab ii AKPER PEMKAB MUNA Bab ii AKPER PEMKAB MUNA
Bab ii AKPER PEMKAB MUNA
 
Neoplasma
NeoplasmaNeoplasma
Neoplasma
 
Bab 3 konsep dasar neoplasma sesi 1-dr,herlin RMIK POLITEKNIK BAUBAU.pptx
Bab 3 konsep dasar neoplasma sesi 1-dr,herlin RMIK POLITEKNIK BAUBAU.pptxBab 3 konsep dasar neoplasma sesi 1-dr,herlin RMIK POLITEKNIK BAUBAU.pptx
Bab 3 konsep dasar neoplasma sesi 1-dr,herlin RMIK POLITEKNIK BAUBAU.pptx
 
Makalah tumor dan keganasan pada kulit
Makalah tumor dan keganasan pada kulitMakalah tumor dan keganasan pada kulit
Makalah tumor dan keganasan pada kulit
 
KMB AKPER PEMKAB MUNA
KMB AKPER PEMKAB MUNA KMB AKPER PEMKAB MUNA
KMB AKPER PEMKAB MUNA
 
Kanker kulit
Kanker kulitKanker kulit
Kanker kulit
 
teknis model baelajar.pptx
teknis model baelajar.pptxteknis model baelajar.pptx
teknis model baelajar.pptx
 
Asuhan keperawatan kanker kulit
Asuhan keperawatan kanker kulitAsuhan keperawatan kanker kulit
Asuhan keperawatan kanker kulit
 
Asuhan keperawatan kanker kulit
Asuhan keperawatan kanker kulitAsuhan keperawatan kanker kulit
Asuhan keperawatan kanker kulit
 
Breast Cancer. Kanker Payudara. Description, Type, etc
Breast Cancer. Kanker Payudara. Description, Type, etcBreast Cancer. Kanker Payudara. Description, Type, etc
Breast Cancer. Kanker Payudara. Description, Type, etc
 
Tabir Surya
Tabir SuryaTabir Surya
Tabir Surya
 
Melanoma
MelanomaMelanoma
Melanoma
 
2. dr Airin - Identification of Skin Cancer Where are We.pdf
2. dr Airin - Identification of Skin Cancer Where are We.pdf2. dr Airin - Identification of Skin Cancer Where are We.pdf
2. dr Airin - Identification of Skin Cancer Where are We.pdf
 
Neoplasma, keganasan
Neoplasma, keganasanNeoplasma, keganasan
Neoplasma, keganasan
 
Ca mammae
Ca mammaeCa mammae
Ca mammae
 
Askep pada klien dengan ca AKPER PEMKAB MUNA
Askep pada klien dengan ca AKPER PEMKAB MUNA Askep pada klien dengan ca AKPER PEMKAB MUNA
Askep pada klien dengan ca AKPER PEMKAB MUNA
 
Askep pada klien dengan ca AKPER PEMKAB MUNA
Askep pada klien dengan ca AKPER PEMKAB MUNA Askep pada klien dengan ca AKPER PEMKAB MUNA
Askep pada klien dengan ca AKPER PEMKAB MUNA
 
Makalah Karsinoma Payudara
Makalah Karsinoma PayudaraMakalah Karsinoma Payudara
Makalah Karsinoma Payudara
 
Ca mammae AKPER PEMKAB MUNA
Ca mammae AKPER PEMKAB MUNA Ca mammae AKPER PEMKAB MUNA
Ca mammae AKPER PEMKAB MUNA
 
Mengenal penyakit kanker payudara
Mengenal penyakit kanker payudaraMengenal penyakit kanker payudara
Mengenal penyakit kanker payudara
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiOperator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Power poin integumen

  • 2. Kanker kulit adalah penyakit dimana kulit kehilangan kemampuannya untuk generasi dan tumbuh secara normal.Sel-sel kulit yang sehat secara normal dapat membelah diri secara teratur untuk menggantikan sel-sel kulit mati dan tumbuh kembali.
  • 3. ada beberapa factor resiko yang dapat menyebabkan timbulnya kanker kulit yaitu: a. Paparan Sinar Ultraviolet (UV) b. Kulit Putih c. Paparan karsinogen d. Keturunan e. Faktor usia f. Rokok dan tembakau g. Sinar matahari h. Bahan kimia i. Bakteri dan virus atau kuman
  • 4. Kanker kulit merupakan kanker yang paling nampak gejalanya karena kanker kulit itu ada dibagian terluar dari tubuh kita. Kanker kulit biasanya diawali dari sebuah bentol atau tompel di bagian kulit tersebut. Kanker kulit pada hakikatnya merupakan keganasan dari sel-sel yang berkembang tak terkendali. Sel-sel tersebut akan merusak jaringan-jaringan kulit. Selain itu, sel-sel kanker tersebut tidak akan pernah mati meskipun telah memasuki usia penghujung. Karena itu terjadi penumpukan di jaringan kulit yang akhirnya menjadi suatu benjolan
  • 5. Gejala-gejala yang sering muncul akibat kanker kulit antara lain : a. Benjolan kecil yang membesar b. Benjolan yang permukaannya tidak rata dan mudah berdarah c.Tahi lalat yang berubah warna d. Koreng atau borok dan luka yang tidak sembuh e. Bercak kecoklatan pada orang tua f. Bercak hitam ysng menebal pada telapak kaki dan tangan
  • 6. Kecacatan karena pembedahan terutama bila kanker kulit tersebut kambuh ada wajah yang membutuhkan reseksi ulang, atau jika eksisi luas dibutuhkan seperti halnya ada melanoma. Selain itu juga dapat terjadi metastase penyakit ke otak biasanya fatal kecuali bila reseksi pembedahan masih mungkin di lakukan. Serta dapat menimbulkan metastase tulang dan dapat menimbulkan nyeri berat dan mengarah pada fraktur dan kompresi medulla spinalis.
  • 7. 1.Karsinoma sel basal (KSB) Basalioma atau karsinoma sel basal (KSB) merupakan kanker kulit yang timbul dari lapisan sel basal epidermis atau folikel rambut.Kanker kulit jenis ini tidak mengalami penyebaran (metastasis) ke bagian tubuh lainnya, tetapi sel kanker dapat berkembang dan menyebabkan kerusakan jaringan kulit sekitarnya. 2.Karsinoma sel skuamosa Karsinoma sel skuamosa merupakan proliferasi maligna yang timbul dari dalam epidermis.Meskipun biasanya muncul pada kulit yang rusak karena sinar matahari, karsinoma ini dapat pula timbul dar kulit yang normal atau lesi yang sudah ada sebelumnya.
  • 8. Melanoma maligna merupakan neoplasma maligna dengan terdapatnya melanosit (sel-sel pigmen) dalam lapisan epidermis maupun dermis (dan kadang-kadang sel subkutan) G. PEMERIKSAAN PENUNJANG a. Laboratorium test dan Cuci darah b. Biopsy jaringan c. pemeriksaan darah, pemeriksaan sinar x, dan atau CT scan.