SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
MATERI ESENSIAL SAINS

     YUNI WIBOWO
Materi Esensial
• Batasan:
  – Materi yang penting, utama,pokok
  – Materi yang harus dikuasai
  – Materi yang tidak dapat diabaikan

• Dasar Penentuan:
  –   Kurikulum (standard isi silabus KTSP)
  –   Standard kompetensi lulusan (SKL).
  –   Modus soal dalam ujian-ujian sebelumnya.
  –   (Integritas materi)
Tinjauan Kurikulum
• Kurikulum Sains:
  – SK: butir (bidang biologi, fisika, kimia, geografi,
    butir).
  – KD: butir
  – Tiap KD tersirat materi pokok dan materi esensial.

                              (Permen 22 Tahun 2006)
Tinjauan SKL dan Prediksi UNAS
• UNAS merupakan penilaian eksternal
  sekolah/guru
• Unas menentukan nasib siswa, dan juga guru,
  sekolah, dan barangkali pemda.
• Materi ujian dapat acak
• SKL masih gemuk, dipakai dasar penyusunan
  instrumen UNAS
• Perlu prediksi UNAS
• Prediksi UNAS, merupakan rambu-rambu
  materi UNAS
PETA KONSEP
• Teknik organisasi materi
• Visualisasi pemahaman materi
• Belajar bermakna
• Kaitkan pengetahuan lama dengan informasi
  baru
• Konsep dan proposisi
• Konsep general  inklusif
Macam-macam peta konsep
• Pohon jaringan (net work tree):
    - Menunjukan informasi sebab-akibat
    - Suatu hirarki
    - Prosedur yang bercabang
• Rantai (chain)
    - Memerikan tahap-tahap suatu proses
    - Langkah-langkah dalam suatu prosedur
    - Suatu urutan kejadian
• Siklus (cyclic)
• laba-laba (spyder)
Cara menyusun peta konsep
•   Tentukan tema/materi pokok
•   Tuliskan semua konsep (brain storming)
•   Seleksi (konsep, mayor): lk 20-25 konsep
•   Tuliskan pada secarik (potongan) kertas
•   Susun potongan-potongan kertas tersebut
•   Salin ke dalam kertas
•   Garis hubung
•   Kata hubung (kata kerja)
Diagram roundhouse
• teknik konstruk pengetahuan dalam bentuk
  visual
  – menggunakan teknik pengkodean berupa visual
    atau gambar
  – menggunakan parafrase atau kalimat sendiri yang
    ringkas, bisa juga kata-kata kunci.
  – lebih kreatif dan mandiri dalam membuat
    diagram.
  – bentuk ini lebih simpel dan materi terpusat.
Contoh Diagram roundhouse
Mind Map
• siswa mencatat materi dengan menggunakan
  kata kunci dan gambar.
• teknik meringkas
• memproyeksikan masalah ke dalam bentuk
  peta atau teknik grafik
• lebih mudah dipahami
Lanjutan
• diagram yang digunakan untuk
  merepresentasikan kata-kata, ide-ide, tugas-
  tugasdengan kaitan dan disusun secara radial
  mengelilingi kata kunci ide utama.
• digunakan untuk menggeneralisasikan,
  memvisualisasikan, menstrukturisasi, dan
  mengelompokkan, pengorganisasian, problem
  solving, pengambilan keputusan, dan penulisan.
• ekspresi alami yang spontan dari jalan pikiran
  dan panduan dari kerja otak yang logis dan
  imajinatif.
• dapat menyeleksi informasi apa saja yang
  perlu diterima dan menyimpannya dengan
  lebih jelas. Selain itu, mind maps merupakan
  alat-alat yang dapat membantu seseorang
  berpikir dan mengingat lebih baik,
  memecahkan masalah dan bertindak kreatif.
  Mind map memberikan dorongan untuk
  berkreatifitas dan fleksibel. Mind map
  membantu seseorang untuk berpikir outside
  the box.
Materi esensial sains

More Related Content

What's hot

Pendekatan Pembelajaran Saintifik
Pendekatan Pembelajaran SaintifikPendekatan Pembelajaran Saintifik
Pendekatan Pembelajaran SaintifikAmin Herwansyah
 
Pendekatan investigasi matematika
Pendekatan investigasi matematikaPendekatan investigasi matematika
Pendekatan investigasi matematikaAi Setiawati
 
Pendekatan pembelajaran mab
Pendekatan pembelajaran mabPendekatan pembelajaran mab
Pendekatan pembelajaran mabNurul Hidayahmy
 
Translated copy of 420 965-1-sm.pdf
Translated copy of 420 965-1-sm.pdfTranslated copy of 420 965-1-sm.pdf
Translated copy of 420 965-1-sm.pdfAfwanilhuda Nst
 
Kuliah 7 penyelidikan tindakan
Kuliah 7   penyelidikan tindakanKuliah 7   penyelidikan tindakan
Kuliah 7 penyelidikan tindakanAshikin Azeman
 
Teknik Penulisan Proposal PTK
Teknik Penulisan Proposal PTKTeknik Penulisan Proposal PTK
Teknik Penulisan Proposal PTKHaris Sunardi
 
Peta pemikiran
Peta pemikiranPeta pemikiran
Peta pemikiranisza76
 
Pembelajaran saintifik kurikulum 2013
Pembelajaran saintifik kurikulum 2013Pembelajaran saintifik kurikulum 2013
Pembelajaran saintifik kurikulum 2013Andi Saputro
 
Memetakan konsep berpikir dalam pembelajaran
Memetakan konsep berpikir dalam pembelajaranMemetakan konsep berpikir dalam pembelajaran
Memetakan konsep berpikir dalam pembelajaranArsad Bhutokz
 
1 peningkatan kualitas belajar
1 peningkatan kualitas belajar1 peningkatan kualitas belajar
1 peningkatan kualitas belajarAffan Dhafir
 
Tugas seminar 1 (journal review)
Tugas seminar 1 (journal review)Tugas seminar 1 (journal review)
Tugas seminar 1 (journal review)a santoso
 
Landasan teori dan hipotesis mpp
Landasan teori dan hipotesis mppLandasan teori dan hipotesis mpp
Landasan teori dan hipotesis mppDhanar Atmaja
 
Perencanaan PTK
Perencanaan PTKPerencanaan PTK
Perencanaan PTKFeri S
 

What's hot (20)

Pendekatan Pembelajaran Saintifik
Pendekatan Pembelajaran SaintifikPendekatan Pembelajaran Saintifik
Pendekatan Pembelajaran Saintifik
 
Rekabentuk Visual
Rekabentuk VisualRekabentuk Visual
Rekabentuk Visual
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Inductive thingking
Inductive thingkingInductive thingking
Inductive thingking
 
Pendekatan investigasi matematika
Pendekatan investigasi matematikaPendekatan investigasi matematika
Pendekatan investigasi matematika
 
Pendekatan pembelajaran mab
Pendekatan pembelajaran mabPendekatan pembelajaran mab
Pendekatan pembelajaran mab
 
teori reigeluth
teori reigeluthteori reigeluth
teori reigeluth
 
Translated copy of 420 965-1-sm.pdf
Translated copy of 420 965-1-sm.pdfTranslated copy of 420 965-1-sm.pdf
Translated copy of 420 965-1-sm.pdf
 
Kuliah 7 penyelidikan tindakan
Kuliah 7   penyelidikan tindakanKuliah 7   penyelidikan tindakan
Kuliah 7 penyelidikan tindakan
 
Teknik Penulisan Proposal PTK
Teknik Penulisan Proposal PTKTeknik Penulisan Proposal PTK
Teknik Penulisan Proposal PTK
 
08 modul pembelajaran
08 modul pembelajaran08 modul pembelajaran
08 modul pembelajaran
 
Peta pemikiran
Peta pemikiranPeta pemikiran
Peta pemikiran
 
Pembelajaran saintifik kurikulum 2013
Pembelajaran saintifik kurikulum 2013Pembelajaran saintifik kurikulum 2013
Pembelajaran saintifik kurikulum 2013
 
Memetakan konsep berpikir dalam pembelajaran
Memetakan konsep berpikir dalam pembelajaranMemetakan konsep berpikir dalam pembelajaran
Memetakan konsep berpikir dalam pembelajaran
 
1 peningkatan kualitas belajar
1 peningkatan kualitas belajar1 peningkatan kualitas belajar
1 peningkatan kualitas belajar
 
3. peta-pemikiran
3. peta-pemikiran3. peta-pemikiran
3. peta-pemikiran
 
Tugas seminar 1 (journal review)
Tugas seminar 1 (journal review)Tugas seminar 1 (journal review)
Tugas seminar 1 (journal review)
 
Landasan teori dan hipotesis mpp
Landasan teori dan hipotesis mppLandasan teori dan hipotesis mpp
Landasan teori dan hipotesis mpp
 
Makalah dppm
Makalah dppmMakalah dppm
Makalah dppm
 
Perencanaan PTK
Perencanaan PTKPerencanaan PTK
Perencanaan PTK
 

Similar to Materi esensial sains

Penyusunan Soal HOTs.pptx
Penyusunan Soal HOTs.pptxPenyusunan Soal HOTs.pptx
Penyusunan Soal HOTs.pptxchoirin5
 
Slot 1 refleksi kbat 2013
Slot 1 refleksi kbat 2013Slot 1 refleksi kbat 2013
Slot 1 refleksi kbat 2013Cikgu Bibi
 
01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiah01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiahirawatitoyani77
 
01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiah01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiahAl-furqon
 
01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiah01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiahtoyaniirawati
 
12 Kalkulus II PM.pdf
12 Kalkulus II PM.pdf12 Kalkulus II PM.pdf
12 Kalkulus II PM.pdfAkademikFKIP1
 
Penyesuaian pola pikir dan pembelajaran
Penyesuaian pola pikir dan pembelajaranPenyesuaian pola pikir dan pembelajaran
Penyesuaian pola pikir dan pembelajaranNia Piliang
 
keterampilan berpikir tingkat tinggi
keterampilan berpikir tingkat tinggiketerampilan berpikir tingkat tinggi
keterampilan berpikir tingkat tinggiTeguh Permadi
 
A metodologi-penelitian ffffffffffffffff
A metodologi-penelitian ffffffffffffffffA metodologi-penelitian ffffffffffffffff
A metodologi-penelitian ffffffffffffffffKhumaidiArief2
 
1.4 hots penulisan soal hots
1.4 hots penulisan soal hots1.4 hots penulisan soal hots
1.4 hots penulisan soal hotsDrs. HM. Yunus
 
STARTEGI ASESMEN_LITERASI & NUMERASI.pptx
STARTEGI ASESMEN_LITERASI & NUMERASI.pptxSTARTEGI ASESMEN_LITERASI & NUMERASI.pptx
STARTEGI ASESMEN_LITERASI & NUMERASI.pptxMBashaCorner
 
RPS Statistika Pertanian untuk perkuliahaan statistik dasar
RPS Statistika Pertanian untuk perkuliahaan statistik dasarRPS Statistika Pertanian untuk perkuliahaan statistik dasar
RPS Statistika Pertanian untuk perkuliahaan statistik dasarMarvin784343
 
Template Rencana Pembelajaran Semester terbaru
Template Rencana Pembelajaran Semester terbaruTemplate Rencana Pembelajaran Semester terbaru
Template Rencana Pembelajaran Semester terbarueldanicolin
 
PPT SAINS GABUNGAN KP 1 SD 3.pptx
PPT SAINS GABUNGAN KP 1 SD 3.pptxPPT SAINS GABUNGAN KP 1 SD 3.pptx
PPT SAINS GABUNGAN KP 1 SD 3.pptxrusdantah
 

Similar to Materi esensial sains (20)

Penyusunan Soal HOTs.pptx
Penyusunan Soal HOTs.pptxPenyusunan Soal HOTs.pptx
Penyusunan Soal HOTs.pptx
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
 
Slot 1 refleksi kbat 2013
Slot 1 refleksi kbat 2013Slot 1 refleksi kbat 2013
Slot 1 refleksi kbat 2013
 
01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiah01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiah
 
01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiah01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiah
 
01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiah01 pengantar karya tulis ilmiah
01 pengantar karya tulis ilmiah
 
12 Kalkulus II PM.pdf
12 Kalkulus II PM.pdf12 Kalkulus II PM.pdf
12 Kalkulus II PM.pdf
 
Penyesuaian pola pikir dan pembelajaran
Penyesuaian pola pikir dan pembelajaranPenyesuaian pola pikir dan pembelajaran
Penyesuaian pola pikir dan pembelajaran
 
MP_20111004
MP_20111004MP_20111004
MP_20111004
 
2 lembaga peperiksaan
2 lembaga peperiksaan2 lembaga peperiksaan
2 lembaga peperiksaan
 
keterampilan berpikir tingkat tinggi
keterampilan berpikir tingkat tinggiketerampilan berpikir tingkat tinggi
keterampilan berpikir tingkat tinggi
 
A metodologi-penelitian ffffffffffffffff
A metodologi-penelitian ffffffffffffffffA metodologi-penelitian ffffffffffffffff
A metodologi-penelitian ffffffffffffffff
 
Bab 2 ptp
Bab 2 ptpBab 2 ptp
Bab 2 ptp
 
1.4 hots penulisan soal hots
1.4 hots penulisan soal hots1.4 hots penulisan soal hots
1.4 hots penulisan soal hots
 
STARTEGI ASESMEN_LITERASI & NUMERASI.pptx
STARTEGI ASESMEN_LITERASI & NUMERASI.pptxSTARTEGI ASESMEN_LITERASI & NUMERASI.pptx
STARTEGI ASESMEN_LITERASI & NUMERASI.pptx
 
RPS Statistika Pertanian untuk perkuliahaan statistik dasar
RPS Statistika Pertanian untuk perkuliahaan statistik dasarRPS Statistika Pertanian untuk perkuliahaan statistik dasar
RPS Statistika Pertanian untuk perkuliahaan statistik dasar
 
CABAR
CABARCABAR
CABAR
 
HOTS itu panas
HOTS itu panasHOTS itu panas
HOTS itu panas
 
Template Rencana Pembelajaran Semester terbaru
Template Rencana Pembelajaran Semester terbaruTemplate Rencana Pembelajaran Semester terbaru
Template Rencana Pembelajaran Semester terbaru
 
PPT SAINS GABUNGAN KP 1 SD 3.pptx
PPT SAINS GABUNGAN KP 1 SD 3.pptxPPT SAINS GABUNGAN KP 1 SD 3.pptx
PPT SAINS GABUNGAN KP 1 SD 3.pptx
 

Materi esensial sains

  • 1. MATERI ESENSIAL SAINS YUNI WIBOWO
  • 2. Materi Esensial • Batasan: – Materi yang penting, utama,pokok – Materi yang harus dikuasai – Materi yang tidak dapat diabaikan • Dasar Penentuan: – Kurikulum (standard isi silabus KTSP) – Standard kompetensi lulusan (SKL). – Modus soal dalam ujian-ujian sebelumnya. – (Integritas materi)
  • 3. Tinjauan Kurikulum • Kurikulum Sains: – SK: butir (bidang biologi, fisika, kimia, geografi, butir). – KD: butir – Tiap KD tersirat materi pokok dan materi esensial. (Permen 22 Tahun 2006)
  • 4. Tinjauan SKL dan Prediksi UNAS • UNAS merupakan penilaian eksternal sekolah/guru • Unas menentukan nasib siswa, dan juga guru, sekolah, dan barangkali pemda. • Materi ujian dapat acak • SKL masih gemuk, dipakai dasar penyusunan instrumen UNAS • Perlu prediksi UNAS
  • 5. • Prediksi UNAS, merupakan rambu-rambu materi UNAS
  • 6. PETA KONSEP • Teknik organisasi materi • Visualisasi pemahaman materi • Belajar bermakna • Kaitkan pengetahuan lama dengan informasi baru • Konsep dan proposisi • Konsep general  inklusif
  • 7. Macam-macam peta konsep • Pohon jaringan (net work tree): - Menunjukan informasi sebab-akibat - Suatu hirarki - Prosedur yang bercabang • Rantai (chain) - Memerikan tahap-tahap suatu proses - Langkah-langkah dalam suatu prosedur - Suatu urutan kejadian • Siklus (cyclic) • laba-laba (spyder)
  • 8. Cara menyusun peta konsep • Tentukan tema/materi pokok • Tuliskan semua konsep (brain storming) • Seleksi (konsep, mayor): lk 20-25 konsep • Tuliskan pada secarik (potongan) kertas • Susun potongan-potongan kertas tersebut • Salin ke dalam kertas • Garis hubung • Kata hubung (kata kerja)
  • 9.
  • 10.
  • 11. Diagram roundhouse • teknik konstruk pengetahuan dalam bentuk visual – menggunakan teknik pengkodean berupa visual atau gambar – menggunakan parafrase atau kalimat sendiri yang ringkas, bisa juga kata-kata kunci. – lebih kreatif dan mandiri dalam membuat diagram. – bentuk ini lebih simpel dan materi terpusat.
  • 12.
  • 14. Mind Map • siswa mencatat materi dengan menggunakan kata kunci dan gambar. • teknik meringkas • memproyeksikan masalah ke dalam bentuk peta atau teknik grafik • lebih mudah dipahami
  • 15. Lanjutan • diagram yang digunakan untuk merepresentasikan kata-kata, ide-ide, tugas- tugasdengan kaitan dan disusun secara radial mengelilingi kata kunci ide utama. • digunakan untuk menggeneralisasikan, memvisualisasikan, menstrukturisasi, dan mengelompokkan, pengorganisasian, problem solving, pengambilan keputusan, dan penulisan. • ekspresi alami yang spontan dari jalan pikiran dan panduan dari kerja otak yang logis dan imajinatif.
  • 16. • dapat menyeleksi informasi apa saja yang perlu diterima dan menyimpannya dengan lebih jelas. Selain itu, mind maps merupakan alat-alat yang dapat membantu seseorang berpikir dan mengingat lebih baik, memecahkan masalah dan bertindak kreatif. Mind map memberikan dorongan untuk berkreatifitas dan fleksibel. Mind map membantu seseorang untuk berpikir outside the box.