SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
CASE STUDY
CHIC GARMINDO
CORPORATION
2nd Phase
Logistics & Supply
Chain Laboratory
Assistant Recruitment
Deskripsi Perusahaan
 Chic Garmindo Corporation adalah sebuah
perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang
pembuatan kemeja. Pabrik berlokasi di Kota
Surabaya.
 Anda diminta untuk mengelola distribusi produk
kemeja tersebut yang yang harganya Rp 80.000,00
per unit ke kota-kota yang berada di hampir seluruh
pulau besar yang ada di Indonesia.
 Pembelian bahan baku berupa kain dilakukan
dengan membeli per 10 m2 dimana 10 m2 kain
dapat digunakan untuk membuat 6 buah kemeja.
Deskripsi Supplier
 Diketahui bahwa di sekitar wilayah tersebut terdapat beberapa
supllier yang memungkinkan untuk memasok kain, yaitu supplier
yang berada di kota Jakarta, Bandung, dan Padang.
 Deskripsi dari ketiga suplier tersebut antara lain adalah sebagai
berikut:
Keterangan Jakarta Bandung Padang
Harga Kain Rp
360.000,00
Rp
420.000,00
Rp
300.000,00
Kualitas Sedang Baik Sedang
Lead Time 8 – 11 hari 8 – 10 hari 11 – 16 hari
Permasalahan
 Saat ini wilayah pasar dibagi menjadi 4 (empat) regional yang
dilayani langsung dari pabrik yang ada di Kota Surabaya.
 Region tersebut antara lain adalah: Jawa-Sumatra, Kalimantan,
Sulawesi-Bali-NT, Maluku-Papua
 Perusahaan merasa bahwa menggunakan pabrik juga sebagai
Distribution Centre (DC) mengakibatkan kecepatan respon
terhadap pasa relatif rendah.
 Oleh karena itu perusahaan merencanakan untuk membuka
gudang di masing-masing regional sehingga pasar nantinya akan
dilayani oleh 4 DC.
 Harapannya waktu respon bisa lebih cepat dan setidaknya
menyamai kompetitor terkuat saat ini.
Data Permintaan Per Bulan
Regional Lokasi DC Distribusi Demand Lead Time
1 Balikpapan Normal (2000, 300) 2 minggu
2 Lampung Normal (1500, 400) 1 minggu
3 Ujung Pandang Normal (3000, 350) 2 minggu
4 Timika Normal (1500, 200) 3 minggu
Con’t
Target Pasar
 Chic Garmindo Corporation membidik beberapa kota
berikut untuk menjadi target pasar mereka:
 Medan, Pekanbaru, Padang, Jambi, Semarang,
Yogyakarta, Pontianak, Banjarmasin, Samarinda, Manado,
Palu, Lombok, Wamena, dan Ambon.
 Note: Matrix jarak tidak disediakan
 Perusahaan menetapkan akan mencapai service level
95%.
 Holding cost per tahun besarnya adalah 30% dari
harga produk.
 Kapasitas produksi 7000 unit per bulan.
 Kapasitas gudang 2000 unit.
Distribusi Produk
 Chic Garmindo Corporation memiliki beberapa alternatif moda
transportasi yang dapat digunakan dalam pendistribusian produk ke
setiap target pasar mereka yang berada dalam satu region, antara
lain adalah:
Keterangan Mobil Box Truk Kontainer
Kapasitas 25 unit 200 unit 500 unit
Fixed Cost Rp 5.000.000,00 Rp
10.000.000,00
Rp
25.000.000,00
Biaya bahan
bakar sekali
jalan
Rp 500.000,00 Rp 1.000.000,00 Rp 2.000.000,00
Pertanyaan
 Sebagai tim Supply Chain Analyst buatlah rancangan strategi
Supply Chain dari perusahaan Chic Garmindo Corporation.
 Rancangan yang direkomendasikan minimal mencakup:
 Supplier yang dipilih
 Keputusan untuk membangun DC atau tidak, dan jumlah yang dibangun
 Konsekuensi perubahan safety stock dan service level apabila dibangun
DC
 Jumlah unit yang diproduksi
 Jumlah unit yang disimpan di masing-masing DC (jika ada)
 Moda transportasi yang dipilih dan jumlah yang digunakan
 Rute pendistribusian produk
Selamat Mengerjakan

More Related Content

Viewers also liked

Analisis dan evaluasi penerapan kebijakan perencanaan manajemen sumber daya d...
Analisis dan evaluasi penerapan kebijakan perencanaan manajemen sumber daya d...Analisis dan evaluasi penerapan kebijakan perencanaan manajemen sumber daya d...
Analisis dan evaluasi penerapan kebijakan perencanaan manajemen sumber daya d...Rama Renspandy
 
Educação para a vida :os formadores e a estrutura educativa
Educação para a vida :os formadores e a estrutura educativaEducação para a vida :os formadores e a estrutura educativa
Educação para a vida :os formadores e a estrutura educativawilkerfilipel
 
Logistics & Supply Chain Management Laboratory’s Courses
Logistics & Supply Chain Management Laboratory’s CoursesLogistics & Supply Chain Management Laboratory’s Courses
Logistics & Supply Chain Management Laboratory’s CoursesRama Renspandy
 
Craft software for dummies
Craft software for dummiesCraft software for dummies
Craft software for dummiesRama Renspandy
 
Balanced Scorecard (Case Study: Disney)
Balanced Scorecard (Case Study: Disney)Balanced Scorecard (Case Study: Disney)
Balanced Scorecard (Case Study: Disney)Rama Renspandy
 
Supply Chain Performance Measure
Supply Chain Performance MeasureSupply Chain Performance Measure
Supply Chain Performance MeasureRama Renspandy
 

Viewers also liked (9)

Italiano
ItalianoItaliano
Italiano
 
Analisis dan evaluasi penerapan kebijakan perencanaan manajemen sumber daya d...
Analisis dan evaluasi penerapan kebijakan perencanaan manajemen sumber daya d...Analisis dan evaluasi penerapan kebijakan perencanaan manajemen sumber daya d...
Analisis dan evaluasi penerapan kebijakan perencanaan manajemen sumber daya d...
 
Educação para a vida :os formadores e a estrutura educativa
Educação para a vida :os formadores e a estrutura educativaEducação para a vida :os formadores e a estrutura educativa
Educação para a vida :os formadores e a estrutura educativa
 
Logistics & Supply Chain Management Laboratory’s Courses
Logistics & Supply Chain Management Laboratory’s CoursesLogistics & Supply Chain Management Laboratory’s Courses
Logistics & Supply Chain Management Laboratory’s Courses
 
Demand forecasting
Demand forecastingDemand forecasting
Demand forecasting
 
Promethee
PrometheePromethee
Promethee
 
Craft software for dummies
Craft software for dummiesCraft software for dummies
Craft software for dummies
 
Balanced Scorecard (Case Study: Disney)
Balanced Scorecard (Case Study: Disney)Balanced Scorecard (Case Study: Disney)
Balanced Scorecard (Case Study: Disney)
 
Supply Chain Performance Measure
Supply Chain Performance MeasureSupply Chain Performance Measure
Supply Chain Performance Measure
 

Recently uploaded

KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 

Recently uploaded (20)

KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 

GARMINDO SUPPLY CHAIN

  • 1. CASE STUDY CHIC GARMINDO CORPORATION 2nd Phase Logistics & Supply Chain Laboratory Assistant Recruitment
  • 2. Deskripsi Perusahaan  Chic Garmindo Corporation adalah sebuah perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang pembuatan kemeja. Pabrik berlokasi di Kota Surabaya.  Anda diminta untuk mengelola distribusi produk kemeja tersebut yang yang harganya Rp 80.000,00 per unit ke kota-kota yang berada di hampir seluruh pulau besar yang ada di Indonesia.  Pembelian bahan baku berupa kain dilakukan dengan membeli per 10 m2 dimana 10 m2 kain dapat digunakan untuk membuat 6 buah kemeja.
  • 3. Deskripsi Supplier  Diketahui bahwa di sekitar wilayah tersebut terdapat beberapa supllier yang memungkinkan untuk memasok kain, yaitu supplier yang berada di kota Jakarta, Bandung, dan Padang.  Deskripsi dari ketiga suplier tersebut antara lain adalah sebagai berikut: Keterangan Jakarta Bandung Padang Harga Kain Rp 360.000,00 Rp 420.000,00 Rp 300.000,00 Kualitas Sedang Baik Sedang Lead Time 8 – 11 hari 8 – 10 hari 11 – 16 hari
  • 4. Permasalahan  Saat ini wilayah pasar dibagi menjadi 4 (empat) regional yang dilayani langsung dari pabrik yang ada di Kota Surabaya.  Region tersebut antara lain adalah: Jawa-Sumatra, Kalimantan, Sulawesi-Bali-NT, Maluku-Papua  Perusahaan merasa bahwa menggunakan pabrik juga sebagai Distribution Centre (DC) mengakibatkan kecepatan respon terhadap pasa relatif rendah.  Oleh karena itu perusahaan merencanakan untuk membuka gudang di masing-masing regional sehingga pasar nantinya akan dilayani oleh 4 DC.  Harapannya waktu respon bisa lebih cepat dan setidaknya menyamai kompetitor terkuat saat ini.
  • 5. Data Permintaan Per Bulan Regional Lokasi DC Distribusi Demand Lead Time 1 Balikpapan Normal (2000, 300) 2 minggu 2 Lampung Normal (1500, 400) 1 minggu 3 Ujung Pandang Normal (3000, 350) 2 minggu 4 Timika Normal (1500, 200) 3 minggu
  • 7. Target Pasar  Chic Garmindo Corporation membidik beberapa kota berikut untuk menjadi target pasar mereka:  Medan, Pekanbaru, Padang, Jambi, Semarang, Yogyakarta, Pontianak, Banjarmasin, Samarinda, Manado, Palu, Lombok, Wamena, dan Ambon.  Note: Matrix jarak tidak disediakan  Perusahaan menetapkan akan mencapai service level 95%.  Holding cost per tahun besarnya adalah 30% dari harga produk.  Kapasitas produksi 7000 unit per bulan.  Kapasitas gudang 2000 unit.
  • 8. Distribusi Produk  Chic Garmindo Corporation memiliki beberapa alternatif moda transportasi yang dapat digunakan dalam pendistribusian produk ke setiap target pasar mereka yang berada dalam satu region, antara lain adalah: Keterangan Mobil Box Truk Kontainer Kapasitas 25 unit 200 unit 500 unit Fixed Cost Rp 5.000.000,00 Rp 10.000.000,00 Rp 25.000.000,00 Biaya bahan bakar sekali jalan Rp 500.000,00 Rp 1.000.000,00 Rp 2.000.000,00
  • 9. Pertanyaan  Sebagai tim Supply Chain Analyst buatlah rancangan strategi Supply Chain dari perusahaan Chic Garmindo Corporation.  Rancangan yang direkomendasikan minimal mencakup:  Supplier yang dipilih  Keputusan untuk membangun DC atau tidak, dan jumlah yang dibangun  Konsekuensi perubahan safety stock dan service level apabila dibangun DC  Jumlah unit yang diproduksi  Jumlah unit yang disimpan di masing-masing DC (jika ada)  Moda transportasi yang dipilih dan jumlah yang digunakan  Rute pendistribusian produk